PENINGKATAN MINAT DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL THROWING

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENINGKATAN MINAT DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL THROWING"

Transkripsi

1 PENINGKATAN MINAT DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL THROWING PADA SISWA KELAS V SDN 27 SAGO KABUPATEN PESISIR SELATAN Duyetni 1, Erman Har 2, Siska Angreini 2. 1) Mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 2) Dosen Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Duyetni@gmail.com Abstract The purpose of this study was to describe the increase in interest and student learning outcomes in natural science Snowball Throwing learning model at state elementary school (SDN) 27 Sago Pesisir Selatan District. This research is a classroom action research (PTK) held in the first semester of the 2015/2016 academic year at SDN 27 Sago Pesisir Selatan District. The subjects were students of class V SDN 27 Sago Pesisir Selatan with totaling 25 students. This study consisted of two cycles of meetings were held twice each cycle. The procedure consisted of four stages: (1) planning, (2) implementation, (3) observation, and (4) reflection. The results showed an increase in student interest in the joy of the first cycle 74 increase in the second cycle to 92, students 'interest in interest in the first cycle 62 increase in the second cycle to 90, students' interest in the attention of the first cycle 76 increase in cycle II to 96, students' interest in the involvement of the first cycle 62 increase in the second cycle to 90. Completeness of learning students the first cycle and the second cycle were 82.9 to Implementation of the learning process of teachers also increased from 66.7 to 87.5 in second cycle. It means that the implementation of natural science learning using Snowball Throwing model goes well. Based on the results of this study concluded that the use of Snowball Throwing learning model can improve the interest and study outcomes in natural science teaching in class V SDN 27 Sago Pesisir Selatan District. And the results of this study, it is suggested to teachers to use the cooperative learning model Snowball Throwing type in natural science teaching to encourage and increase student learning outcomes. Keywords: Interest, Learning Outcomes, Snowball Throwing A. PENDAHULUAN 1. Latar Belakang Masalah Pendidikan memiliki peran penting dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, yaitu untuk menjamin kelangsungan kehidupan dan perkembangan bangsa itu sendiri. Hal ini sebagaimana tercantum dalam Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, pasal 1 bahwa Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk 1

2 memiliki kekuatan spiritual keagamaan, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat bangsa dan negara. Persoalan peningkatan kualitas pendidikan pada dasarnya terletak pada kesedian para pengelola pendidikan untuk melakukan inovasi atau perubahan kearah yang lebih baik. Untuk meningkatkan kualitas pendidikan para pengelola pendidikan harus memiliki semangat untuk melakukan perubahan. Apapun kebijakan yang ditetapkan apabila proses pembelajaran yang dirancang dan dilaksanakan oleh guru tidak berubah, maka kualitas pendidikan tidak akan pernah mengalami perubahan. Untuk itu, perlu dilakukan dorongan terhadap guru untuk melakukan perubahan, salah satunya adalah perubahan dalam penggunaan strategi pembelajaran. Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) diharapkan dapat menjadi wahana bagi siswa untuk mempelajari diri sendiri dan alam sekitar. Proses pembelajarannya menekankan pada pengalaman langsung untuk mengembangkan kompetensi agar menjelajahi dan memahami alam sekitar secara ilmiah. Pembelajaran melalui aktivitas konkret menjadi sangat relevan dengan tingkat dasar, sehingga belajar akan menjadi bermakna dan kegiatan belajar menjadi menyenangkan. Hal ini akan menambah ketertarikan siswa pada pembelajaran IPA di tingkat dasar, sehingga dapat meningkatkan minat belajar dan kemampuan siswa menguasai konsepkonsep IPA sehingga akan berdampak pada hasil belajar. Sanjaya, (2007:104) bahwa Pembela jaran (instruction) merupakan upaya siswa mempelajari bahan pelajaran sebagai akibat perlakuan guru. Proses pembelajaran merupakan salah satu proses yang melibatkan guru dan siswa dalam memperoleh pengetahuan, sikap dan keterampilan. Berdasarkan pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa proses pembelajaran bukan proses pentransferan ilmu dari guru kepada siswa, akan tetapi proses dimana guru membantu siswa agar mereka dapat belajar, sehingga terjadilah perubahan perilaku pada diri mereka. Perubahan perilaku tersebut mencakup pengetahuan, sikap dan keterampilan, serta minat dan bakat mereka. Pengajaran mata pelajaran ilmu-ilmu alam khususnya IPA secara umum lebih didominasikan melalui pendekatan ceramah, sehingga terkesan yang pintar adalah guru dan anak apabila terkesima dalam mendengarkan penjelasan seorang guru maka proses belajar mengajar dianggap 2

3 berhasil. Proses mengajar seperti yang dilakukan di atas mengakibatkan siswa kurang bersemangat dalam belajar, dan siswa merasa bosan dalam belajar. Hal ini mengakibatkan siswa menjadi kurang mampu berinteraksi dengan lingkungan sekitarnya sehingga hasil belajar siswa menjadi rendah. Berdasarkan pengalaman mengajar di kelas V SDN 27 Sago, peneliti melihat rendahnya minat belajar siswa dan hasil belajar siswa di SD, dikarenakan guru tidak menggunakan model pembelajaran yang membuat minat siswa dalam pelajaran IPA, dapat dilihat dari tingkat ketuntasan siswa masih rendah yaitu 60 (15 orang) yang tuntas dari 25 orang siswa sementara itu Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) adalah 70. Berdasarkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA dapat dilihat bahwa ketuntasan belajar siswa hanya sebesar 60 sedangkan nilai terendah yakni 54 dan ratarata kelas 68,8. Sehubungan dengan itu proses pembelajaran akan berjalan efektif dan efisien apabila guru mampu melaksanakan dan mengembangkan berbagai kompetensi. Mengajar kopentensi tersebut mulai dari merencanakan dan menyampaikan materi pembelajaran serta memilih dan menggunakan multi metode, multi media dan sumber sampai pada pemberian penilaian atau evaluasi. Snowball Throwing adalah suatu permainan yang dibentuk secara kelompok dan diawali oleh ketua kelompok untuk mendapatkan tugas dari guru kemudian masing masing siswa membuat pertanyaan yang dibentuk seperti bola (kertas pertayaan) lalu di lempar ke siswa lain yang masing masing siswa menjawab pertanyaan dari bola yang diperoleh. Selain itu dengan menerapkan metode Snowball Throwing ini diharapkan pembelajaran berlangsung efektif dan efesien sehingga siswa akan belajar bagaimana menghargai perbedaan, mengalah untuk kepentingan kelompok, serta saling menghargai dan menghormati pendapat orang lain. Sehingga akhirnya belajar bukan untuk menambah pengetahuan saja, tetapi belajar dapat menyeimbangkan antara pengetahuan (kognitif) dengan nilai/ sikap (efektif) dan keterampilan (psikomotor) khususnya dalam pelajaran IPA. Oleh karena itu penulis telah melakukan penelitian yang berjudul Peningkatan Minat dan Hasil Belajar IPA Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Snowball Throwing Pada Siswa Kelas V SDN 27 Sago Kecamatan IV Jurai Kab. Pesisir Selatan 3

4 2. Tujuan Penelitian Berdasarkan dengan rumusan masalah di atas, maka tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut untuk : 1. Mendeskripsikan peningkatan minat siswa (kesukacitaan, ketertarikan, perhatian, dan keterlibatan) dalam pembelajaran IPA dengan model Snowball Throwing di SDN 27 Sago. 2. Mendeskripsikan peningkatan hasil belajar (aspek kognitif) IPA siswa dengan menggunakan model Snowball Throwing di SDN 27 Sago. B. KAJIAN PUSTAKA 1. Model Pembelajaran Snowball Throwing a. Pengertian Pembelajaran Snowball Throwing Menurut Widodo (2009:18), pembelajaran Snowball Throwing adalah suatu permaianan yang dibentuk secara kelompok untuk mendapat tugas dari guru, kemudian masing masing siswa membuat pertanyaan yang dibentuk seperti bola (kertas pertanyaan) lalu dilempar kesiswa lain yang masing masing siswa menjawab pertanyaan dari bola yang diperoleh. b. Menurut Suprijono (2009:128), langkah langkah pembelajaran Snowball Throwing adalah : 1) Guru menyampaikan materi yang akan disajikan 2) Guru membentuk kelompok dan memanggil masing-masing ketua kelompok untuk memberikan penjelasan tantang materi 3) Masing-masing ketua kelompok kembali kekelompoknya kemudian masingmasing ketua kelompok menjelaskan materi yang telah disampaikan oleh guru dan ketua kelompok menjelaskan materi tersebut kepada tamanya 4) Kemudian masing-masing siswa diberikan satu lembar kerta kosong untuk menuliskan pertanyaan apa saja yang menyakut materi yang sudah dijelaskan oleh ketua kelompok 5) Kemudian kertas yang berisi pertanyaaan tersebut dibuat tersebut di buat seperti bola dan dilempar dari satu siswa lain selama lebih kurang 15 menit. Setelah satu siswa mendapatkan satu bola atau satu pertanyaan di berikan kepada siswa untuk menjawab pertanyaan yang tertulis dalam kertas berbentuk bola tersebut secara bergantian 6) Evaluasi 7) Penutup 4

5 2. Minat belajar Menurut slameto (2010: 57), minat adalah kecenderungan yang tetap untuk memperhatikan dan mengenang beberapa kegiatan. Kegiatan yang diminati seseorang, diperhatikan terus menerus yang disertai dengan rasa senang. Selanjutnya Slameto (2010: 180) berpendapat bahwa minat adalah suatu rasa lebih suka dan rasa keterikatan pada suatu hal atau minat, tanpa ada yang menyuruh. Minat pada dasarnya adalah penerimaan akan suatu hubungan antara diri sendiri dengan sesuatu di luar diri. Suatu minat dapat diekspresikan melalui suatu pernyataan yang menunjukkan bahwa siswa lebih menyukai suatu hal daripada hal lainnya, dapat pula dilihat melalui partisipasi dalam suatu minat. Menurut Safari (2003: 111), minat belajar adalah pilihan kesenangan dalam melakukan kegiatan dan dapat membangkitkan gairah seseorang untuk memenuhi kesediaannya dalam belajar. Kemudian definisi operasional dan minat belajar adalah skor siswa yang diperoleh dari tes belajar yang mengukur aspek : (1) kesukacitaan, (2) ketertarikan, (3) perhatian, (4) keterlibatan. 3. Hasil Belajar Menurut Slameto (2013:2) belajar ialah suatu proses usaha yang dilakukan seseorang untuk memproleh perubahan tingkah laku yang baru secara keseluruhan sebagai hasil pengalamannya sendiri dalam interaksi dengan lingkungannya. Menurut Hamalik (2013:27) belajar adalah, modifikasi atau memperteguh kelakuan melalui pengalaman. Hasil belajar merupakan hasil dari suatu interaksi belajar dan rindakan belajar. Hasil belajar untuk sebagian adalah karena berkat tindakan guru, pencapaian pengajaran, pada bagian lain merupakan peningkatan kemampuan mental siswa. Menurut Hamalik (2007:30), Hasil belajar akan tampak pada setiap perubahan pada aspek-aspek pengetahuan, pengertian, kebiasaan, keterampilan, apresiasi, emosional, hubungan social, jasmani, etis atau budi pekerti dan sikap. Menurut Muhammad (2004: 15) juga mengatakan bahwa perubahan perilaku dalam aktivitas belajar adalah akibat dari interaksi dengan lingkungan. Interaksi ini biasanya berlangsung secara disengaja. Berkenaan dengan hasil belajar keterampilan dan kemampuan bertindak, ada enam aspek ranah psikomotorik, yaitu gerakan refleks, keterampilan gerakan dasar, kemampuan 5

6 perceptual, keharmonisan/ ketepatan, gerakan keterampilan kompleks, dan gerakan ekspresif dan interpretatif. Memperoleh hasil belajar, dilakukan evaluasi atau penilaian yang merupakan cara untuk mengukur tingkat penguasaan siswa. Kemajuan prestasi belajar siswa tidak saja diukur dari tingkat penguasaan ilmu pengetahuan tetapi juga sikap dan keterampilan. Dengan demikian penilaian hasil belajar siswa mencakup segala hal yang dipelajari di sekolah, baik itu pengetahuan, sikap dan keterampilan. C. METODE PENELITIAN Jenis penelitian yang dilakukan merupakan penelitian tindakan kelas dibidang pendidikan dan pengajaran IPA berdasarkan RPP yang terlampir, dalam penelitian tindakan kelas diadakan perlakuan tertentu yang didasarkan pada masalahmasalah aktual yang ditemukan di lapangan. Penelitian ini berkenaan dengan perbaikan atau peningkatan proses pembelajaran IPA pada suatu kelas. Menurut Arikunto, dkk (2007:16), bahwa penelitian tindakan kelas dilaksanakan melalui proses berdaur, atau siklus yang terdiri dari empat tahap yaitu: 1). perencanaan, 2). pelaksanaan, 3). mengamati, 4). refleksi yaitu kegiatan untuk mengemukakan kembali apa yang sudah dilakukan guru. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SDN 27 Sago Kecamatan IV jurai Pesisir selatan, yang berjumlah 25 orang. Siswa laki-laki sebanyak 15 orang dan siswa perempuan sebanyak 10 orang. Indikator keberhasilan dalam proses pembelajaran diukur dengan menggunakan persentase minat siswa dan kriteria ketuntasan minimal (KKM). KKM pada mata pelajaran IPA adalah 70 dan indikator keberhasilan pada minat siswa yang akan dicapai adalah 70, sebagai berikut : 1. Kegiatan-kegiatan kesukacitaan yaitu: Siswa senang dengan penjelasan guru mencapai nilai 70, artinya minat siswa meningkat 2. Kegiatan-kegiatan ketertarikan yaitu: Siswa mengerjakan tugas yang diberikan guru mencapai 70, artinya minat siswa meningkat. 3. Kegiatan-kegiatan perhatian yaitu: Siswa memperhatikan penjelasan guru mencapai 70, artinya minat siswa meningkat. 4. Kegiatan-kegiatan keterlibatan yaitu: Siswa aktif dalam pembelajkaran IPA mencapai 70, artinya minat siswa meningkat. 5. Kegiatan peneliti dalam pembelajaran yaitu proses pembelajaran dikatakan baik 6

7 jika peneliti melakukan aspek yang diamati pada proses pembelajaran dan hasil belajar menyatakan sampai 70. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan beberapa instrument untuk mengumpulkan data yaitu: 1. Lembar Observasi a. Guru Dalam lembaran observasi ini observer mengamati setiap aktivitas pembelajaran yang dilakukan oleh guru saat kegiatan pembelajaran berlangsung. Mulai dari kegiatan awal, kegiatan inti sampai dengan kegiatan akhir. Observer akan mengamati guru apakah pada saat pembelajaran berlangsung guru sudah memenuhi aspek penilaian. b. Siswa Lembaran observasi untuk siswa ini berisikan apakah siswa telah mengikuti pembelajaran dengan baik. Observer melakukan pengamatan dengan mengisi table ceklis yang telah disiapkan. 2. Tes Hasil Belajar Tes hasil belajar digunakan untuk mendapatkan data hasil belajar pada setiap siklus terutama pada penguasaan materi pelajaran. Tes terdiri dari tes objektif dan isian, objektif terdiri dari 5 soal dan isian terdiri dari 5 soal. Hal ini dilakukan untuk memperoleh data yang akurat atas kemampuan siswa memahami pelajaran IPA dengan menggunakan model pembelajaran snowball throwing. D. HASIL DAN PEMBAHASAN 1. Deskripsi Hasil Penelitian Siklus I Hasil dari pengamatan direfkleksikan untuk perencanaan tindakan berikutnya. Untuk lebih jelasnya berikut rincian hasil pengamatan selama proses pembelajaran dengan menggunakan model snowball throwing. a. Minat Siswa Hasil Pengamatan Minat Siswa Dengan Pembelajaran Kooperatif Model Snowball Throwing Pada Siklus I 7

8 Indikato r A. Kes ukac itaan B. Kete rtari kan C. Perh atian D. Kete rliba tan Ratarata Pertemuan I II Jumlah Perse Jumlah Perse Siswa ntase Siswa ntase 17 68, , , , , ,0 Berdasarkan data yang di dapat dikemukakan data hasil observasi minat siswa dalam pembelajaran pada bagian yang diamati sebagai berikut: a) Dalam kesukacitaan siswa masih kurang senang dalam mengikuti pembelajaran dan siswa masih awam mengikuti pembelajaran dengan menggunakan snowball throwing. Minat siswa dalam kesukacitaan adalah 74, , , ,0 18,3 73,0 Ratarata Perse ntase 74,0 62,0 76,0 62,0 68,5 b) Dalam ketertarikan siswa juga belum sepenuhnya bersungguh-sungguh dalam mengumpulkan tugas dan mengerjakan soal latihan yang diberikan. Hal ini disebabkan karena siswa masih banyak yang tidak serius dalam mengikut pembelajaran. Minat siswa dalam ketertarikan baru mencapai 62,0. c) Dalam perhatian siswa masih belum sepenuhnya memperhatikan guru. Hal ini juga disebabkan karena siswa kurang konsentrasi dalam mengikuti pelajaran dengan berbicara atau bermain dengan teman-temannya. Minat siswa dalam perhatian baru mencapai 76,0. d) Siswa dalam keterlibatan adalah masih 62,0. Hal ini juga disebabkan kurang aktifnya siswa dalam pembelajaran dan diskusi dengan kelompoknya. b. Kegiatan Guru Berdasarkan lembaran observasi kegiatan pembelajaran guru dalam mengelola pembelajaran dengan menggunakan model Snowball Throwing pada siklus I, maka jumlah skor dan persentase kegiatan pengajaran guru dalam mengelola pembelajaran pada siklus I tersebut dapat dilihat pada tabel berikut: Hasil observasi proses pelaksanaan pembelajaran aspek guru setiap pertemuan pada siklus I 8

9 Perte muan Tabel diatas memperlihatkan bahwa rata-rata aktivitas guru dalam mengelola pembelajaran 66,7 dengan kategori cukup baik. Hal ini dikarenakan guru belum memahami atau menjelaskan langkahlangkah Snowball Throwing secara maksimal. Jumlah Skor yang didapat c. Hasil Belajar Siswa Siklus I Berdasarkan hasil tes akhir siklus I, dapat diketahui ketuntasan hasil belajar siswa pada siklus I sebagai berikut: Ketuntasan Hasil Belajar Siswa Dengan Menggunakan Pembelajaran Kooperatif Model Snowball Throwing Pada Siklus I Pertemuan Jumlah Skor yang didapat Persenta se Klasifik asi ,3 Kurang ,0 Baik Rata-rata 66,7 Cukup Persentase Klasifikasi ,3 Kurang 10 orang (40,0) siswa belum tuntas, hasil rata-rata belajar siswa adalah 68,9 dan belum mencapai KKM yang ditetapkan sekolah yaitu 70. Hal ini menunjukkan bahwa proses pembelajaran IPA dengan menggunakan model Snowball Throwing pada siklus I belum dapat meningkatkan hasil belajar siswa. 2. Deskripsi Hasil Penelitian Siklus II Hasil pengamatan observer terhadap minat siswa dan pengajaran guru menunjukkan bahwa pembelajaran yang peneliti laksanakan sudah berlangsung dengan baik dan dirasa sudah maksimal. Untuk lebih jelasnya hasil pengamatan observer terhadap minat siswa dan pengajaran guru dengan menggunakan model snowball throwing dan tes berupa ulangan harian (UH) di uraikan sebagai berikut: a. Minat Siswa Tabel Hasil Pengamatan Minat Siswa Dengan Pembelajaran Kooperatif Model Snowball Throwing Pada Siklus II ,0 Baik Rata-rata 66,7 Cukup Berdasarkan tabel diatas dari 25 orang siswa yang mengikuti tes hanya 15 orang (60,0) siswa yang tuntas, sedangkan 9

10 Indikator Pertemuan Ratarata I II Perse ntase A. Kesuka citaan B. Ketertar ikan C. Perhatia n D. Keterlib atan Jumlah Siswa Berdasarkan data yang di dapat dikemukakan data hasil observasi minat siswa dalam pembelajaran pada bagian yang diamati sebagai berikut: a) Minat siswa dalam kesukacitaan adalah 92,0. Hal ini disebabkan siswa sudah senang dalam mengikuti pembelajaran dan sudah mulai terbiasa menggunakan model pembelajaran snowball throwing. b) Dalam ketertarikan siswa sudah sepenuhnya bersungguh-sungguh dalam mengumpulkan tugas dan mengerjakan soal latihan yang diberikan guru. Hal ini disebabkan karena siswa sudah mulai serius dalam mengikuti pembelajaran minat siswa dalam ketertarikan mencapai 90,0. Perse ntase 22 88, , , ,0 Rata-rata 22,3 89,0 Jumlah Siswa Perse ntase 24 96, ,0 92,0 90, , ,0 23,8 95,0 90,0 92,0 10 c) Minat siswa dalam perhatian adalah 96,0. Hal ini disebabkan karena siswa sudah konsentrasi dalam mengikuti pembelajaran. d) Minat siswa dalam keterlibatan adalah 90,0. Hal ini disebabkan siswa sudah aktif dalam mengikuti pembelajaran maupun diskusi dengan kelompoknya. b. Kegiatan Guru Berdasarkan lembaran observasi kegiatan pembelajaran guru dalam mengelola pembelajaran dengan menggunakan model Snowball Throwing pada siklus II, maka jumlah skor dan persentase kegiatan pengajaran guru dalam mengelola pembelajaran pada siklus II tersebut dapat dilihat pada tabel berikut: Hasil observasi proses pelaksanaan pembelajaran aspek guru setiap pertemuan pada siklus II Pertemu an Jumla h Skor yang didap at Persenta se Klasifika si ,3 Sangat Baik ,7 Sangat Baik Rata-rata 87,5 Sangat Baik Tabel diatas memperlihatkan bahwa rata-rata aktivitas guru dalam mengelola pembelajaran 87,5, dibandingan dengan

11 siklus I dan siklus II mengalami peningkatan, dan sudah mencapai target dengan menggunakan model pembelajaran Snowball Throwing. c. Hasil Belajar Siswa pada Siklus II Berdasarkan hasil tes akhir siklus II, dapat diketahui ketuntasan hasil belajar siswa pada siklus II sebagai berikut: Ketuntasan Hasil Belajar Siswa Dengan Menggunakan Pembelajaran Kooperatif Model Snowball Throwing Pada Siklus II N o Ketuntasa n Frekuens i Persentas e 1 Tuntas 22 88,0 2 Tidak 3 12,0 Tuntas Jumlah Berdasarkan tabel diatas dari 25 orang siswa yang mengikuti tes terdapat 22 orang (88,0) siswa yang tuntas, sedangkan 3 orang (12,0) siswa belum tuntas, hasil rata-rata belajar siswa adalah 82,9 dan sudah mencapai KKM yang ditetapkan sekolah yaitu 70 dengan demikian dapat disimpulkan bahwa hasil tes belajar IPA dengan menggunakan model Snowball Throwing pada siklus II sudah baik. E. PEMBAHASAN 1. Aktivitas Guru dalam Pembelajaran Data Observasi Proses Pembelajaran Aspek Guru pada Siklus I dan II Siklus Jumlah skor yang didapat Rata-rata Persentase I 16 66,7 II 21 87,5 Berdasarkan tabel di atas dapat dilihat bahwa proses pembelajaran aspek guru pada siklus I rata-rata persentasenya 66,7, dengan jumlah skor yang didapat 16. Pada siklus II rata-rata persentasenya 87,5, dengan jumlah skor yang didapat 21, sehingga pada siklus II skornya lebih baik dari siklus I. 2. Minat Belajar Siswa Data Observasi Minat Belajar Siswa dengan Pembelajaran Snowball Throwing Siklus I dan II Indikator Rata-rata Persentase Siklus I Siklus II Kesukacitaan 74,0 92,0 Ketertarikan 62,0 90,0 Perhatian 76,0 96,0 Keterlibatan 62,0 90,0 Rata-rata Persentase 68,5 92,0 Berdasarkan tabel di atas, dapat dilihat bahwa perbandingan observasi minat belajar siswa pada siklus I rata-rata persentasenya 68,5 dari jumlah indikator yang dinilai. Pada siklus II rata-rata persentasenya 92,0, sehingga sudah dikatakan sangat baik. 11

12 Siklus Rata -rata 3. Hasil Belajar Siswa Data Peningkatan hasil belajar IPA siswa dengan menggunakan model snowball throwing pada siklus I dan II Jumlah siswa tuntas Penilaian kognitif siswa pada siklus I diperoleh rata-rata kelas sebesar 68,9. Hasil ketuntasan kelas terdapat 15 siswa yang telah memperoleh ketuntasan, sementara 10 siswa belum mencapai ketuntasan minimal, sehingga diperoleh ketuntasan sebesar 60,0. Belum diperolehnya hasil ketuntasan belajar maksimal dianalisa karena siswa masih takut dan ragu dalam mengajukan pertanyaan mengenai materi pelajaran yang belum dipahami. Jumlah siswa tidak tuntas Persentase ketuntasan () I 68, ,0 II 82, ,0 Analisis penilaian kognitif pada siklus II diperoleh nilai rata-rata kelas sebesar 82,9. Hasil ketuntasan kelas 22 siswa telah memperoleh ketuntasan, sementara 3 siswa belum mencapai ketuntasan minimal, sehingga diperoleh ketuntasan kelas sebesar 88,0. Ini berarti jumlah siswa yang mencapai ketuntasan hasil belajar pada siklus II meningkat. Dengan demikian, pendekatan snowball drawing pada Siklus II sudah tuntas dan berhasil meningkatkan hasil belajar IPA. 12 Dengan kata lain, penelitian ini sudah berhasil dan tidak perlu dilanjutkan pada siklus berikutnya. F. KESIMPULAN DAN SARAN 1. Kesimpulan Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan dapat diambil kesimpulan sebagai berikut: 1. Peningkatan minat siswa dalam kesukacitaan pada pembelajaran IPA kelas V dengan menggunakan model snowball throwing pada siklus I 74 mengalami peningkatan pada siklus II menjadi 92,0. 2. Peningkatan minat siswa dalam ketertarikan pada pembelajaran IPA kelas V dengan menggunakan model snowball throwing pada siklus I 62,0 mengalami peningkatan pada siklus II menjadi 90,0. 3. Peningkatan minat siswa dalam perhatian pada pembelajaran IPA kelas V dengan menggunakan model snowball throwing pada siklus I 76,0 mengalami peningkatan pada siklus II menjadi 96,0. 4. Peningkatan minat siswa dalam keterlibatan pada pembelajaran IPA kelas V dengan menggunakan model snowball throwing pada siklus I 62,0

13 mengalami peningkatan pada siklus II menjadi 90,0. 5. Peningkatan hasil belajar pada pembelajaran IPA dengan model snowball throwing pada siklus I 68,9 mengalami peningkatan 82,9 pada siklus II. 2. Saran Berdasarkan kesimpulan dari penelitian ini seperti dikemukakan di atas peneliti menyarankan beberapa hal-hal sebagai berikut: 1. Guru harus maksimal dalam menerapkan pembelajaran aktif model snowball throwing sehingga siswa mudah untuk memahaminya. 2. Kepada guru SD agar dapat menerapkan pembelajaran aktif model snowball throwing dalam pembelajaran IPA, untuk meningkatkan minat siswa dalam belajar. DAFTAR PUSTAKA Arikunto. Suharsimi, dan Suhardjono, Supardi Penelitian Tindakan Kelas, Jakarta: Bumi Aksara. Hamalik. Oemar Proses Belajar Mengajar. Jakarta: Bumi Akasara Muhammad Ali Guru dalam Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algesindo. Safari Indikator Minat Belajar. Jakarta : Rineka Cipta Sanjaya. Wina Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group. Slameto Belajar dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya. Jakarta : PT Rineka Cipta. Suprijono. Agus Cooperative Learning Toeri dan Aplikasi Paikem. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Widodo, Rachmad Model Pembelajaran Snowball Throwing. Tersedia di /11/09/model-pembelajaran-18- snowball-throwing/. Diunduh pada Selasa, 25 Juli

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI METODE INKUIRI PADA SISWA KELAS IV SDN 27 SAGO PESISIR SELATAN

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI METODE INKUIRI PADA SISWA KELAS IV SDN 27 SAGO PESISIR SELATAN PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI METODE INKUIRI PADA SISWA KELAS IV SDN 27 SAGO PESISIR SELATAN Marya Dalva 1, Gusmaweti 2, Ashabul Khairi 3. 1) Program Studi Pendidikan Guru Sekolah
