SYARAT DAN KETENTUAN UMUM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SYARAT DAN KETENTUAN UMUM"

Transkripsi

1 SYARAT DAN KETENTUAN UMUM KETENTUAN UMUM 1. Waktu Pendaftaran a. Hari/Tanggal : Sabtu, 4 Februari 2017 Sabtu, 4 Maret Technical Meeting a. Hari/Tanggal : Sabtu, 4 Maret 2017 Minggu, 5 Maret 2017 b. Waktu : WIB s.d Selesai c. Tempat : Gedung SMA Insan Cendekia Madani 3. Waktu Pelaksanaan a. Hari/Tanggal : Sabtu, 11 Maret 2017 Sabtu, 25 Maret 2017 b. Tempat : SMP-SMA Insan Cendekia Madani 4. Contact Person HUMAS : RELIGION SMP: AHMAD BUKHORI : SMA: FAHRI ABDULLAH : ART SMP: FEBRI HERMAWAN : SMA: NINING SURYANINGSIH : SPORT SMP: NUR ARIFIN : SMA: GREAT AHMAD : Peserta adalah siswa/i SD, SMP dan SMA atau sederajat yang diundang oleh TZORFAS Peserta wajib mendaftar terlebih dahulu kepada panitia TZORFAS Peserta diharuskan memakai pakaian sopan serta menutup aurat. Bagi peserta perempuan diwajibkan memakai kerudung, dan tidak diperbolehkan menggunakan pakaian yang ketat dan tidak sesuai syari at. 4

2 8. Peserta diharuskan menjaga adab berperilaku dan berbicara selama berada di area sekolah Insan Cendekia Madani (ICM). 9. Setiap peserta, guru pembimbing ataupun official : 10. Dilarang membawa keras membawa miras, rokok, narkoba, senjata tajam, dan barang-barang berbau negatif lainnya. 11. Dilarang melakukan tindak kriminal, asusila, atau tindakan lain yang dapat mengganggu pelaksanaan acara. 12. Bila ditemukan membawa atau melakukan hal yang disebutkan diatas maka akan diberikan sanksi ringan (diskualifikasi) sampai berat (dilaporkan kepada pihak berwajib) 13. Peserta diwajibkan mematuhi tata tertib yang berlaku di area ICM. 14. Seluruh peserta wajib membawa dan melengkapi seluruh persyaratan pertandingan lomba yang telah ditetapkan oleh panitia. 15. Setiap peserta wajib didampingi oleh guru pembimbing dari asal sekolah. 16. Setiap peserta atau tim dapat di DISKUALIFIKASI jika: 17. Peserta mengundurkan diri dari pendaftaran pada pertandingan atau pada saat setelah technical meeting sudah dilaksanakan 18. Peserta, official atau pendukung melakukan pelanggaran hukum seperti keributan atau perkelahian saat kegiatan TZORFAS 2017 berlangsung 19. Ditemukan peserta yang tidak terdaftar atau bukan siswa/i dari sekolah tersebut 20. Melakukan kecurangan dalam bentuk apapun 21. Peserta melanggar ketentuan-ketentuan lain yang telah dibuat panitia tiap lomba 22. Peserta/tim yang mengundurkan diri atau di diskualifikasi dari perlombaan, tidak akan mendapatkan pengembalian uang pendaftaran. 23. ID Card 24. Setiap peserta/tim wajib menunjukkan ID Card kepada panitia saat akan mengikuti lomba 25. Peserta/tim wajib dipakai selama kegiatan berlangsung 26. Apabila ID Card hilang/tertinggal, peserta/tim tidak diperbolehkan mengikuti lomba (Diskualifikasi) 27. Keputusan juri dan panitia mutlak tidak dapat diganggu gugat. 28. Peserta wajib hadir 30 menit sebelum acara dimulai untuk mendaftar ulang di meja registrasi. 29. Pengundian nomor peserta akan dilakukan saat Technical Meeting. 30. Jadwal perlombaan akan diinformasikan saat Technical Meeting. 31. Hal-hal yang belum diatur didalam peraturan umum ini akan diatur pada petunjuk teknis tiap lomba. Bila dibutuhkan, akan dibuat aturan baru sesuai dengan situasi dan kondisi. 32. Panitia berhak merubah peraturan dan format acara demi kelancaran, kenyamanan dan keamanan bersama. 33. Peserta/perwakilan sekolah yang tidak hadir saat Technical Meeting, maka dianggap telah menyetujui segala hasil dan keputusan Technical Meeting. (Khusus wilayah JABODETABEK) 5

3 PERSYARATAN UMUM 1. Menyerahkan formulir pendaftaran 2. Menyerahkan uang pendaftaran dan uang Walk Out 3. Melengkapi berkas administrasi, sebagai berikut : Fotocopy kartu pelajar (1 lembar) Pas foto berukuran 3X4 (Sport Only) Foto copy akte kelahiran (Sport Only) Formulir pendaftaran Bukti pembayaran uang pendaftaran dan uang Walk Out (Uang Walk Out akan di kembalikan jika menghadiri Technical Meeting dan berkas harus dikumpulkan satu minggu sebelum Technical Meeting). PROSEDUR PENDAFTARAN 1. Prosedur pendaftaran offline Mengisi formulir pendaftaran secara lengkap dan jelas. (Formulir dicetak sebanyak yang dibutuhkan). Melampirkan berkas administrasi yang dibutuhkan sesuai yang telah tertera dipersyaratan umum. Mengembalikan formulir pendaftaran disertai dengan uang pendaftaran dan uang Walk Out kepada panitia. Setelah pengembalian formulir, peserta akan mendapatkan jadwal Technical meeting. Pengembalian formulir selambat-lambatnya tanggal 4 Maret Prosedur pendaftaran online Mengisi formulir online di website Menghubungi contact person Humas untuk menginformasikan bahwa calon peserta telah mengisi formulir pendaftaran online dan telah mentransfer uang pendaftaran dan uang Walk Out. 6

4 SAMAN Hari/Tanggal : Sabtu, 11 Maret 2017 (SMP) & Minggu, 12 Maret 2017 (SMA) Waktu : WIB s/d selesai Tempat : Auditorium Insan Cendekia Madani Target peserta : SMP/SMA/sederajat. Biaya pendaftaran : Rp /team Biaya Walk Out : Rp /team Contact person : SMP: FEBRI HERMAWAN: SMA: NINING SURYANINGSIH: KRITERIA DAN PERATURAN UNTUK PESERTA 1. Diikuti oleh setiap kafilah utusan SMP, SMA dan sederajatnya yang masih terdaftar aktif di sekolahnya. 2. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 tim. Setiap tim terdiri dari orang. 3. Peserta wajib mengikuti peraturan yang berlaku. 4. Peserta wajib menunjukkan ID Card peserta TZORFAS ketika ingin mengikuti lomba dan wajib memakainya selama acara berlangsung. 5. Setiap sekolah minimal mengirimkan 2 perwakilan untuk mengikuti Technical Meeting. 6. Peserta mengenakan pakaian yang formal dan sesuai dengan syari at islam. 7. Peserta yang berhalangan hadir saat perlombaan, maka dianggap telah mengundurkan diri. 8. Peserta wajib datang 30 menit sebelum lomba dimulai. 9. Peserta wajib berada di ruangan/tempat perlombaan selama acara berlangsung, kecuali jika diberikan izin oleh panitia. 10. Jika tidak menghadiri Technical Meeting, maka uang pendaftaran dan uang Walk Ou tidak akan dikembalikan. KETENTUAN LOMBA DAN TEKNIS LOMBA 1. Setiap peserta tampil sesuai dengan nomor urut yang akan diundi saat Technical Meeting. 2. Apabila tim telah dipanggil tiga kali dan tidak juga hadir, maka akan ditempatkan ke penampilan terakhir. 3. Setiap tim wajib mengirim supporter minimal 5 orang, jika kurang akan dikenakan denda Rp ,- 17

5 STORY TELLING Hari/Tanggal : Jumat, 24 Maret 2017 Waktu : WIB s/d selesai Tempat : Masjid Insan Cendekia Madani Target peserta : SMP/SMA/sederajat Biaya pendaftaran : Rp ,- Biaya Walk Out : Rp ,- Contact person : SMP: FEBRI HERMAWAN: SMA: NINING SURYANINGSIH: KRITERIA DAN PERATURAN UNTUK PESERTA 1. Diikuti oleh setiap kafilah utusan SMP, SMA dan sederajatnya yang masih terdaftar aktif di sekolahnya. 2. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 orang. 3. Peserta wajib mengikuti peraturan yang berlaku. 4. Peserta wajib menunjukkan ID Card peserta TZORFAS ketika ingin mengikuti lomba dan wajib memakainya selama acara berlangsung. 5. Setiap sekolah minimal mengirimkan 1 perwakilan untuk mengikuti Technical Meeting. 6. Peserta mengenakan pakaian yang sopan dan sesuai dengan syari at islam. 7. Peserta yang berhalangan hadir saat perlombaan, maka dianggap telah mengundurkan diri. 8. Peserta wajib datang 30 menit sebelum lomba dimulai. 9. Peserta wajib berada di ruangan/tempat perlombaan selama acara berlangsung, kecuali jika diberikan izin oleh panitia. 10. Jika tidak menghadiri Technical Meeting, maka uang pendaftaran dan uang Walk Ou tidak akan dikembalikan. KETENTUAN LOMBA DAN TEKNIS LOMBA 1. Setiap peserta tampil sesuai dengan nomor urut yang akan diundi saat Technical Meeting. 2. Apabila peserta telah dipanggil tiga kali dan tidak juga hadir, maka akan ditempatkan ke penampilan terakhir. 3. Tema lomba adalah cerita rakyat Indonesia (SMA) dan cerita islami (SMP). 18

6 4. Memberikan naskah cerita sebanyak 3 lembar/naskah untuk diserahkan pada masing-masing dewan juri. Naskah dikumpulkan selambat-lambatnya pada saat technical meeting. 5. Peserta menampilkan cerita dengan durasi 4-7 menit. 6. Peserta diperkenankan membawa properti seperti kostum dan alat untuk mendukung cerita (tidak wajib). 19

7 VOKAL Hari/Tanggal : Kamis, 23 Maret 2017 Waktu : WIB s/d selesai Tempat : Panggung Insan Cendekia Madani Target peserta : SMA/sederajat. Biaya pendaftaran : Rp ,- Biaya Walk Out : Rp ,- Contact person : (SMA) NINING SURYANINGSIH: KRITERIA DAN PERATURAN UNTUK PESERTA 1. Diikuti oleh setiap kafilah utusan SMA dan sederajatnya yang masih terdaftar aktif di sekolahnya. 2. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 orang. 3. Peserta wajib mengikuti peraturan yang berlaku. 4. Peserta wajib menunjukkan ID Card peserta TZORFAS ketika ingin mengikuti lomba dan wajib memakainya selama acara berlangsung. 5. Setiap sekolah minimal mengirimkan 1 perwakilan untuk mengikuti Technical Meeting. 6. Peserta mengenakan pakaian yang sopan dan sesuai dengan syari at islam. 7. Peserta yang berhalangan hadir saat perlombaan, maka dianggap telah mengundurkan diri. 8. Peserta wajib datang 30 menit sebelum lomba dimulai. 9. Peserta wajib berada di ruangan/tempat perlombaan selama acara berlangsung, kecuali jika diberikan izin oleh panitia. 10. Jika tidak menghadiri Technical Meeting, maka uang pendaftaran dan uang Walk Ou tidak akan dikembalikan. KETENTUAN LOMBA DAN TEKNIS LOMBA 1. Setiap peserta tampil sesuai dengan nomor urut yang akan diundi saat Technical Meeting. 2. Apabila peserta telah dipanggil tiga kali dan tidak juga hadir, maka akan ditempatkan ke penampilan terakhir. 1. Setiap peserta wajib menyanyikan satu lagu wajib nasional dari daftar lagu di bawah ini: a. Indonesia Jaya karya Chaken M. b. Indonesia Pusaka karya Ismail Marzuki c. Syukur d. Rayuan Pulau Kelapa 2. Aransemen lagu bebas, unik, dan kreatif dengan tetap mempertahankan originalitas lagu. 20

8 3. Durasi menyanyi maksimal 5 menit, dihitung dari musik dimulai. 4. Peserta tidak diperkenankan mengulang/menghentikan lagu tanpa permintaan juri yang bersangkutan. 5. Apabila peserta telah dipanggil tiga kali dan tidak juga hadir, maka akan ditempatkan ke penampilan terakhir. 6. Peserta diwajibkan untuk mengenakan baju berunsur batik yang sopan dan tidak ketat. 7. Panitia sudah menyiapkan gitar & keyboard untuk peserta dan apabila peserta ingin menggunakan instrumen lain peserta wajib membawa alat musik atau minusone sendiri. 21

9 SPEECH Hari/Tanggal : Minggu, 19 Maret 2017 Waktu : WIB s/d selesai Tempat : Masjid Nurul Izzah Insan Cendekia Madani Target peserta : SMA/sederajat. Biaya pendaftaran : Rp ,- Biaya Walk Out : Rp ,- Contact person : SMA: NINING SURYANINGSIH: A. TERMS 1. Every school has the right to delegate max 2 participants. 2. Fill the registration form before the deadline displayed. 3. The contest consist of 2 rounds: elimination round & final round. 4. The participants required to choose the theme that has been provided by the committee for the elimination round, which is: a. How Asean Economic Community effect Indonesia in terms of diplomatic relation. b. Nurturing Indonesian culture in globalized world. 5. Participants has 7-10 minutes to deliver their speech B. CONDITIONS 1. Participants has to hand in the script on Technical Meeting 2. The script required are manuscript (written by hands) 3. In case there is any similarity on the script handed by participants with the one that has been published in the internet, judges may deduct points from the total score (in their discretion) 4. Further information will be informed on Technical Meeting 5. The participants, who don't attend the technical meeting, won't be guaranteed to get further information from the committees outside of that session. 22

10 DEBAT BAHASA INDONESIA Hari/Tanggal : Senin, 20 Maret 2017 Rabu, 22 Maret 2017 Waktu : WIB s/d selesai Tempat : Auditorium Insan Cendekia Madani Target peserta : SMA/sederajat Biaya pendaftaran : Rp /tim Biaya Walk Out : Rp /tim Contact person : (SMA) NINING SURYANINGSIH: KRITERIA DAN PERATURAN UNTUK PESERTA 1. Diikuti oleh setiap kafilah utusan SMA dan sederajatnya yang masih terdaftar aktif di sekolahnya. 2. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 tim. Setiap tim terdiri dari 3 pembicara utama dan 1 pembicara cadangan 3. Pembicara utama dapat digantikan pembicara cadangan dengan mengkonfirmasi terlebih dahulu kepada panitia. 4. Peserta wajib mengikuti peraturan yang berlaku. 5. Peserta wajib menunjukkan ID Card peserta TZORFAS ketika ingin mengikuti lomba dan wajib memakainya selama acara berlangsung. 6. Setiap sekolah minimal mengirimkan 1 perwakilan untuk mengikuti Technical Meeting. 7. Peserta mengenakan pakaian seragam resmi sekolah yang sesuai dengan syari at islam. 8. Peserta yang berhalangan hadir saat perlombaan, maka dianggap telah mengundurkan diri. 9. Peserta wajib datang 30 menit sebelum lomba dimulai. 10. Peserta wajib berada di ruangan/tempat perlombaan selama acara berlangsung, kecuali jika diberikan izin oleh panitia. 11. Jika tidak menghadiri Technical Meeting, maka uang pendaftaran dan uang Walk Ou tidak akan dikembalikan. KETENTUAN LOMBA DAN TEKNIS LOMBA 1. Setiap peserta tampil sesuai dengan nomor urut yang akan diundi saat Technical Meeting. 2. Apabila peserta telah dipanggil tiga kali dan tidak juga hadir, maka akan ditempatkan ke penampilan terakhir. 3. Lomba debat ini menggunakan Asian Parliamentary System. 4. Mosi-mosi debat akan diberitahukan pada saat Technical Meeting. 5. Jika jumlah tim yang mendaftar kurang dari 8 tim, maka perlombaan ini dibatalkan. 6. Tata tertib dan mekanisme debat akan diberitahukan pada saat Technical Meeting. 7. Lomba akan dibagi dalam empat babak. Babak penyisihan, perdelapan final, perempat final, semi final, dan final. 23

11 8. Terdapat 2 tim yang saling berlawanan dalam satu pertandingan yang masing-masing terdiri dari 3 pembicara. Tim tersebut yaitu, tim pemerintah/pro (tim yang mendukung mosi) dan tim oposisi/kontra (tim yang menolak mosi) 9. Penentuan tim pemerintah dan oposisi serta mosi yang akan diperdebatkan, akan dilakukan pada hari H. 10. Sebelum memulai debat, setiap tim akan diberikan waktu untuk melakukan case building. 11. Setiap pembicara akan diberikan durasi dalam menyampaikan dan mempertahankan pendapatnya. 12. Setiap tim memiliki kesempatan untuk melakukan interupsi/poi. 13. Pada saat debat berlangsung, peserta tidak diperkenankan lagi mencari informasi di internet melalui media elektronik. Hanya printed materials seperti koran, majalah, buku, dll yang diperbolehkan. 14. Selama perlombaan berlangsung peserta tidak diperbolehkan untuk berkomunikasi dengan pelatih, pendamping ataupun pihak lain mengenai mosi yang akan dibahas. KRITERIA PENILAIAN 1. Matter (40) mengenai substansi debat, argument dan bukti-bukti yang disajikan, penalaran logis, dan penyampaian argument. 2. Manner (40) gaya penyampaian pidato, keahlian persuasi, dan tindakan peserta. 3. Method (20) respon yang dinamik dari debat dan kesesuaian dari prinsip-prinsip debat. 24

12 POSTER Hari/Tanggal : Sabtu, 18 Maret 2017 Waktu : WIB s/d selesai Tempat : Selasar asrama Insan Cendekia Madani Target peserta : SMP/Sederajat Biaya pendaftaran : Rp ,- Biaya Walk Out : Rp ,- Contact person : (SMP) FEBRI HERMAWAN: KRITERIA DAN PERATURAN UNTUK PESERTA 1. Diikuti oleh setiap kafilah utusan SMP dan sederajatnya yang masih terdaftar aktif di sekolahnya. 2. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 orang. 3. Peserta wajib mengikuti peraturan yang berlaku. 4. Peserta wajib menunjukkan ID Card peserta TZORFAS ketika ingin mengikuti lomba dan wajib memakainya selama acara berlangsung. 5. Setiap sekolah minimal mengirimkan 1 perwakilan untuk mengikuti Technical Meeting. 6. Peserta mengenakan pakaian yang sopan dan sesuai dengan syari at islam. 7. Peserta yang berhalangan hadir saat perlombaan, maka dianggap telah mengundurkan diri. 8. Peserta wajib datang 30 menit sebelum lomba dimulai. 9. Peserta wajib berada di ruangan/tempat perlombaan selama acara berlangsung, kecuali jika diberikan izin oleh panitia. 10. Jika tidak menghadiri Technical Meeting, maka uang pendaftaran dan uang Walk Ou tidak akan dikembalikan. KRITERIA PENILAIAN Tema poster adalah Akulturasi Budaya Indonesia. Kriteria penilai : max nilai 100 point, dengan ketentuan : - Ide atau gagasan- pola piker atau ide poster (25 point) - Kesesuaian karya dengan tema (20 point) - Komunikatif, informatif, edukatif poster yang dibuat mudah di mengerti(20 point) - Keunikan karya (15 point) - Komposisi gambar: warna, tata letak objek pada gambar (20 point) 25

13 KETENTUAN LOMBA DAN TEKNIS LOMBA (Akan dijelaskan pada saat TM) 26

SYARAT DAN KETENTUAN UMUM

SYARAT DAN KETENTUAN UMUM SYARAT DAN KETENTUAN UMUM KETENTUAN UMUM 1. Waktu Pendaftaran a. Hari/Tanggal : Sabtu, 4 Februari 2017 Sabtu, 4 Maret 2017 2. Technical Meeting a. Hari/Tanggal : Sabtu, 4 Maret 2017 Minggu, 5 Maret 2017
