PERATURAN KHUSUS LOMBA TARI TRADISIONAL LIGA MEDIKA 2017

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERATURAN KHUSUS LOMBA TARI TRADISIONAL LIGA MEDIKA 2017"

Transkripsi

1

2 PERATURAN KHUSUS LOMBA TARI TRADISIONAL LIGA MEDIKA 2017 BAB I PESERTA 1. Lomba Tari Tradisional IMARC Liga Medika 2017 dibuka untuk mahasiswa fakultas rumpun ilmu kesehatan (kedokteran, kedokteran gigi, farmasi, kesehatan masyarakat, dan ilmu keperawatan) pada jenjang pendidikan S1 dan D3 dari universitas negeri dan swasta di seluruh Indonesia. 2. Peserta dalam 1 (satu) tim beranggotakan 2-10 orang yang mewakili universitas yang sama namun diperbolehkan berasal dari fakultas atau jurusan berbeda. 3. Setiap fakultas dapat mengirimkan lebih dari 1 (satu) tim tari tradisional. 4. Satu tim tari tradisional dapat terdiri atas putra/putri/campuran. 5. Setiap tim diperbolehkan untuk didampingi oleh 1 (satu) orang official dan 1 (satu) orang pelatih.

3 BAB II ALUR PENDAFTARAN 1. Pendaftaran peserta lomba tari tradisional IMARC Liga Medika 2017 dibuka pada tanggal 1 Januari-27 Maret Pendaftaran dilakukan melalui website dengan melengkapi kelengkapan tahap I dan II sebagaimana tertera dalam Peraturan Umum IMARC Liga Medika Pembayaran biaya pendaftaran sebesar Rp ,00 (tiga ratus delapan puluh lima ribu rupiah) dilakukan dengan cara transfer ke Bank Mandiri a.n. Registrasi Liga Medika dan wajib dilakukan sebelum pengumpulan kelengkapan pendaftaran kepada panitia Liga Medika Pendaftar dianggap telah melunasi biaya pendaftaran jika telah mengumpulkan bukti pembayaran di website Liga Medika 2017 dan mendapat konfirmasi dari panitia Liga Medika Pendaftar dinyatakan telah resmi sebagai peserta lomba tari tradisional IMARC Liga Medika 2017 jika telah melunasi biaya pendaftaran dan mengumpulkan seluruh kelengkapan pendaftaran tahap I serta telah dikonfirmasi oleh panitia Liga Medika 2017.

4 5. Pendaftar yang tidak mengumpulkan kelengkapan pendaftaran tahap I dan II sampai dengan batas waktu pengumpulan berkas dianggap mengundurkan diri dan tidak dapat menerima kembali uang pendaftaran. 6. Uang pendaftaran akan dikembalikan sepenuhnya apabila pendaftar telah membayar biaya pendaftaran dan mengumpulkan seluruh kelengkapan pendaftaran sebelum batas waktu pengumpulan, namun kuota untuk lomba tari tradisional telah penuh. 7. Apabila peserta ingin membatalkan pendaftaran, mengundurkan diri, atau melakukan penggantian peserta, peserta wajib mengikuti mekanisme yang tercantum dalam BAB V Peraturan Umum IMARC Liga Medika 2017 tentang Mekanisme Penggantian Peserta dan Pengunduran Diri. BAB III TECHNICAL MEETING 1. Technical meeting dilaksanakan pada tanggal 22 April 2017 pukul WIB bertempat di Gedung Rumpun Ilmu Kesehatan Universitas Indonesia, Depok.

5 2. Peserta wajib mengirimkan minimal 1 (satu) orang perwakilan timnya untuk menghadiri technical meeting dan Opening Ceremony Liga Medika Peserta yang tidak mengirimkan perwakilan saat technical meeting akan kehilangan haknya untuk mengambil undian dan mengajukan pertanyaan saat technical meeting, serta dianggap menerima seluruh keputusan yang dibuat pada saat technical meeting. 4. Registrasi ulang sangat dianjurkan untuk dilakukan pada saat technical meeting. 5. Ketetapan yang dibuat pada saat technical meeting bersifat mutlak, final, mengikat, dan tidak dapat diganggu gugat. BAB IV TEKNIS LOMBA 1. Lomba tari tradisional IMARC Liga Medika 2015 berlangsung pada Senin, 24 April 2017 di Gedung Nyi Ageng Serang, Kuningan, Jakarta Selatan. 2. Setiap tim wajib menampilkan tarian tradisional Indonesia kecuali tari Saman, dengan nuansa kedaerahan dan eksplorasi emosi tanpa bermaterikan SARA, pornografi, dan kekerasan, serta tidak bertentangan dengan nilai budaya Indonesia.

6 3. Konsep tari tradisional yang ditampilkan wajib sesuai dengan tema yang ditentukan: Emosi Pewarna Hidup. 4. Setiap peserta wajib menyertakan deskripsi dari tari yang akan ditampilkan dan maksimal dikumpulkan H-3 perlombaan melalui 5. Tarian yang ditampilkan berdurasi minimal 5 (lima) menit dan maksimal 10 (sepuluh) menit. 6. Setiap peserta dapat mengembangkan aspek tata rupa, rias, properti, dan busana. 7. Setiap peserta dilarang menggunakan properti yang dapat mengotori panggung dan membahayakan penonton, peserta, dan juri. Apabila peserta melanggar, peserta dikenakan pengurangan poin sebesar 10% dari total poin akhir. 8. Iringan musik untuk tarian boleh dilakukan baik secara langsung maupun tidak langsung. 9. Bagi tarian dengan iringan musik secara langsung, panitia tidak menyediakan instrumen apapun dan hanya menyediakan sound system untuk menunjang iringan musik. 10. Penata iringan diperbolehkan berasal dari mahasiswa sendiri atau dari luar perguruan tinggi. 11. Bagi tarian dengan iringan musik secara tidak langsung, setiap peserta wajib

7 menyerahkan softcopy iringan musik tersebut maksimal H-3 perlombaan melalui dan dalam bentuk CD atau flashdisk pada saat gladi resik berlangsung. Apabila tidak diserahkan dalam waktu yang telah ditentukan, panitia tidak akan bertanggung jawab apabila terjadi kesalahan baik teknis maupun nonteknis. 12. Setiap peserta wajib hadir di venue acara 30 (tiga puluh) menit sebelum waktu penampilan dan siap di backstage 10 (sepuluh) menit sebelum waktu penampilan. Apabila peserta belum hadir hingga 5 (lima) menit sebelum jadwal tampil yang telah ditentukan, kelompok tersebut akan didiskualifikasi namun tetap diberikan kesempatan untuk tampil pada akhir acara. 13. Tim tari tradisional tidak diperkenankan untuk tampil apabila terdapat peserta yang belum melakukan registrasi ulang. Apabila peserta belum melakukan registrasi ulang saat technical meeting, peserta wajib datang 1 (satu) jam lebih awal untuk melakukan registrasi ulang. 14. Setiap peserta wajib menyertakan deskripsi dari tari yang akan ditampilkan dan maksimal dikumpulkan H-3 perlombaan ke tartrad.ligmed17@gmail.com BAB V KRITERIA PENILAIAN DAN PEMENANG LOMBA

8 1. Penilaian dilakukan oleh juri lomba tari tradisional IMARC Liga Medika Kriteria penilaian meliputi poin-poin sebagai berikut: a. Teknik : 20% b. Koreografi : 20% c. Keselarasan : 15% d. Ekspresi : 15% e. Kreativitas : 30% 3. Pemenang lomba merupakan 3 (tiga) tim tari tradisional dengan nilai tertinggi yang diberikan oleh juri. 4. Pemenang lomba tari tradisional akan diumumkan setelah perlombaan selesai. 5. Pemenang lomba tari tradisional akan mendapatkan hadiah sebagai berikut: a. Juara 1: Uang sebesar Rp ,00, sertifikat, trofi, dan kesempatan tampil dalam Closing Liga Medika b. Juara 2: Uang sebesar Rp ,00, sertifikat, dan trofi. c. Juara 3: Uang sebesar Rp ,00, sertifikat, dan trofi. 6. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat. BAB VI MEKANISME DISKUALIFIKASI

9 1. Peserta tari tradisional IMARC Liga Medika 2017 akan didiskualifikasi apabila melakukan pelanggaran berat sebagaimana tercantum dalam Peraturan Umum IMARC Liga Medika 2017 dan melakukan pelanggaran terhadap Peraturan Khusus Lomba Tari Tradisional IMARC Liga Medika 2017 BAB IV poin 12 (dua belas). BAB VII LAIN-LAIN 1. Peraturan yang belum tercakup dalam Peraturan Khusus Lomba Tari Tradisional IMARC Liga Medika 2017 ini akan ditetapkan kemudian.

PERATURAN KHUSUS LOMBA VOCAL GROUP LIGA MEDIKA 2017

PERATURAN KHUSUS LOMBA VOCAL GROUP LIGA MEDIKA 2017 PERATURAN KHUSUS LOMBA VOCAL GROUP LIGA MEDIKA 2017 BAB I PESERTA 1. Lomba Vocal Group IMARC Liga Medika 2017 dibuka untuk mahasiswa fakultas rumpun ilmu kesehatan (kedokteran, kedokteran gigi, farmasi,
