BRITISH, Volume 02, No. 1, September 2015

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BRITISH, Volume 02, No. 1, September 2015"

Transkripsi

1 BRITISH, 1

2 BRITISH JURNAL BAHASA DAN SASTRA INGGRIS * ISSN : Diterbitkan oleh: Program Studi Sastra Inggris, Fakultas Ilmu Budaya UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GORONTALO BRITISH, 2

3 BRITISH JURNAL BAHASA DAN SASTRA INGGRIS Jurnal British : Terbit Dua Kali setahun, berisi tulisan hasil kajian, penelitian, dan konsep pemikiran yang berkaitan dengan Bahasa dan Sastra Inggris serta rumpun ilmu yang terkait. Dewan Redaksi Pembina Gorontalo Pengarah Penanggung Jawab Pimpinan Redaksi Sekretaris Penyunting Sirkulasi dan Keuangan : Rektor Univ. Muhammadiyah : LP3M UMG : Ibnu Rawandhy N. Hula. : Febrianto Hakeu. : Berti Arsyad. : Ana Mariyana : Hajarah Yunus. Alamat Redaksi Kantor Program Studi Sastra Inggris, Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Muhammadiyah Gorontalo (UMG). Jl. Prof. Dr. Mansoer Pateda, Desa Pentadio Timur, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo, Provinsi Gorontalo. Fax. (0435) , fibumgo.ac.id Penerbit : Program Studi Sastra Inggris, FIB-UMG. Redaksi menerima naskah tulisan berupa artikel, makalah, laporan penelitian, maupun hasil kajian. Dewan Redaksi berhak menyunting, mengedit naskah tanpa mengurangi maksud tulisan, adapun isi tulisan merupakan tanggung jawab penulis. BRITISH, 3

4 KATA PENGANTAR Puji syukur kami persembahkan kepada Allah Swt, atas karunia dan rahmat-nya, sehingga jurnal BRITISH ini dapat diterbitkan, sebagai jurnal yang mengulas dan membahas tentang bahasa dan sastra Inggris serta rumpun ilmu yang terkait. Sebagai salah satu program studi di lingkungan Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Muhammadiyah Gorontalo, prodi ini berusaha menyediakan Jurnal Ilmiah bagi semua pihak yang dapat dijadikan sebagai sarana untuk mencurahkan ide dan gagasannya sehingga kehadirannya diharapkan dapat menjadi wadah mengembangkan budaya menulis dan meneliti. Ucapan terima kasih disampaikan kepada sema pihak, yang telah membantu dan berpartisipasi sehingga jurnal ini dapat diterbitkan secara berkala, meski keberadaanya masih banyak kekurangan, oleh karena itu kritik dan saran selalu diharapkan guna perbaikan dan penyempurnaanya. Pentadio Timur Nasrun Minalla>h Redaksi BRITISH, 4

5 DAFTAR ISI Wujud Alih Kode yang Digunakan Masyarakat Tutur Di Sekolah Dasar Negeri 2 Klopo Dhuwur Yulan Puluhulawa Strategi Kesopanan Dan Konsep Kekerabatan Dalam Bahasa Gorontalo (Kajian Pragmatik) Adimawati Helingo Perspektif Penggunaan Komputer sebagai Media Information and Communication Technology (ICT) serta Implementasinya dalam Pengajaran Bahasa Inggris Indah Wardaty Saud Pengaruh Metode Pengajaran Genre-Based Terhadap Peningkatan Prestasi Menulis Siswa Dahlia Husain Penerapan Teknik Penerjemahan Pada Teks Prosedur Berjudul How Divorce Affects Chidren ke Bahasa Indonesia Ony Suhardiman Perubahan, Pergeseran, dan Pemertahanan Bahasa (Sebuah Kajian Sosiolinguistik) Ana Mariyana A Social-Cultural Values and Behavior Speech Acts of Gorontalo Language Sarifin Anunu Maunty The Students Error In Using Relative Pronoun In Writing At The Fifth Semester Of Muhammadiyah Gorontalo Happy Anastasya Usman BRITISH, 5

6 Wujud Alih Kode yang Digunakan Masyarakat Tutur Di Sekolah Dasar Negeri 2 Klopo Dhuwur Yulan Puluhulawa. Sastra Inggris, Fakultas Ilmu Budaya - UMG Tujuan utama penelitian ini adalah untuk mengetahui wujud alih kode yang digunakan oleh masyarakat tutur di Sekolah Dasar Negeri 2 Klopo Dhuwur Kabupaten Blora, Jawa Tengah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif dimana melalui metode ini peneliti mendeskripsikan wujud alih kode yang digunakan oleh masyarakat tutur di Sekolah Dasar Negeri 2 Klopo Dhuwur Kabupaten Blora, Jawa Tengah. Setelah melakukan penelitian ini, peneliti menemukan bahwa guru yang mengajar menggunakan alih kode Bahasa Indonesia ke Bahasa Jawa. Berdasarkan pengamatan yang dilakukan, guru yang menggunakan alih kode ini tiba-tiba menggunakan bahasa Jawa karena ingin membuat siswa lebih memahami apa yang disampaikan. Hal ini disebabkan sebagian besar siswa atau masyarakat yang tinggal di wilayah tersebut banyak yang belum memahami Bahasa Indonesia yang baik dan benar. Kata Kunci: Alih Kode, Masyarakat Tutur, Sosiolingustik BRITISH, 6

7 Strategi Kesopanan Dan Konsep Kekerabatan Dalam Bahasa Gorontalo (Kajian Pragmatik) Adimawati Helingo Sastra Inggris, Fakultas Ilmu Budaya UMG Dalam sudut pandang pragmatik, tindak tutur seseorang dapat memiliki makna yang berbeda saat dilakukan dalam konteks yang berbeda. Dalam berkomunikasi, kesopanan adalah hal yang penting untuk menjaga muka atau citradiri pada suatu komunitas masyarakat. Melalui tulisan ini, penulis mengkaji hubungan strategi kesopanan dan konsep kekerabatan dalam komunikasi bahasa Gorontalo. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesopanan tindak tutur pembicara dalam berkomunikasi erat hubunganya dengan kekerabatan yang terbina dengan pendengar. Pembicara dapat mengabaikan ancama muka dalam suatu hubungan kekerabatan dengan pendengar. Namum pembicara juga dapat mengabaikan tindakan ancaman muka sekalipun tidak adanya hubungan kekerabatan. Selain itu pembicara yang berada pada jarak sosial (distance) yang sama menunjukkan kesopanan negatif terhadap lawan bicaranya. Kata Kunci: Kesopanan, Kekerabatan, Tindak Tutur Pembicara. BRITISH, 7

8 Perspektif Penggunaan Komputer sebagai Media Information and Communication Technology (ICT) serta Implementasinya dalam Pengajaran Bahasa Inggris Indah Wardaty Saud Sastra Inggris, Fakultas Ilmu Budaya UMG Meningkatnya pertumbuhan teknologi telah memberikan pengaruh dalam berbagai aspek kehidupan manusia, termasuk dalam dunia pendidikan. Istilah Information and Communication Technology (ICT) dipakai untuk dunia pendidikan, kesehatan, dan kepustakaan yang menjelas penggunaan alat komunikasi atau aplikasi seperti radio, televise, telepon seclular, komputer serta perangkat keras dan lunak. ICT digunakan sebagai alat/media bantu yang tidak hanya untuk mentransfer materi tapi juga untuk menyebar luaskan informasi mengenai materi tersebut. Tujuan tulisan ini adalah untuk memaparkan teori-teori yang mendasari perkembangan penggunaan komputer di dunia pendidikan khususnya dalam proses pembelajaran. Informasi-informasi yang dijabarkan dalam tulisan ini diperoleh dari observasi dan studi pustaka. Perspektif megenai penggunaan komputer bermula dari teori behaviorist sampai pada teori sosial budaya. Terdapat pula berbagai jenis software, aplikasi bahkan website yang digunakan dalam pembelajaran Bahasa Inggris baik dari jenjang Sekolah Menengah Pertama (SMP) hingga Perpengajaran Tinggi (PT) atau universitas. Kata Kunci: Perspektif Penggunaan Komputer, Pengajaran Bahasa Inggris BRITISH, 8

9 Pengaruh Metode Pengajaran Genre-Based Terhadap Peningkatan Prestasi Menulis Siswa Dahlia Husain Sastra Inggris, Fakultas Ilmu Budaya - UMG Tujuan penelitian ini adalah untuk adalah untuk melihat apa pengaruh metode pengajaran Genre-Based terhadap peningkatan prestasi menulis siswa. Sampel penelitian adalah 60 mahasiswa jurusan keperawatan yang saat ini sedang mengambil mata kuliah bahasa inggris sebagai mata kuliah pendukung. Penelitian ini mengadopsi metode penelitian quasi ekperimental dengan satu kelas eksperimen dan satu kelas kontrol. Hasil pretest dan postest yang menjadi data penelitian kemudian dianalisa melalui rubrik analisis tulisan. Data penelitian menunjukan ada perbedaan yang signifikan peningkatan prestasi menulis siswa yang diajarkan dengan metode genre-based dibandingkan dengan yang tidak. Kata Kunci: Metode Genre-Based, Prestasi Menulis BRITISH, 9

10 Penerapan Teknik Penerjemahan Pada Teks Prosedur Berjudul How Divorce Affects Chidren ke Bahasa Indonesia Ony Suhardiman Sastra Inggris, Fakultas Ilmu Budaya - UMG Pada ilmu penerjemahan terdapat teori penerjemahan, metode penerjemahan, serta prosedur penerjemahan. Berdasarkan ketiga hal tersebut penulis menerjemahkan, teks tersebut dengan menggunakan bahasa sasaran (BSa) yang lebih condong kepada bahasa sumber (BSu) sehingga menghasilkan teks sasaran (TSa) yang lebih mengena sesuai pesan teks sumber (TSu). Adapun penulis di sini menerapkan tehnikteknik penerjemahan tersebut sesuai dengan pedoman yang sudah akurat dalam penerjemahan, yang telah ditentukan oleh para pakar penerjemah. Penulis menerapkan teori yang dinyatakan oleh pakar (Newmark, 1988). Dalam teori tersebut ada perbedaan yang mencolok antara metode dan prosedur penerjemahan. Menurut Newmark (1988) metode dipergunakan pada tataran wacana, sedangkan prosedur dipergunakan pada tataran kalimat. Ketika kita menerjemahkan suatu teks, kita tentukan pada pilihan kata, struktur maupun gaya penulis. Pada prosedur penerjemah Meregulasi kita melakukan pilihan dalam menerjemahkan teks tersebut. Penulis memberi pembahasan mengenai terjemahan dari teks prosedur dengan judul artikel How divorce affect children. Penulis menemukan istilah istilah (referensi) yang sulit dicari padanan katanya yang sesuai dengan teks sumber, sehingga penulis menerapkan prosedur penerjemahan untuk dapat memadankan istilah-istilah (referensi) tersebut sehingga dapat menerjemahkan sesuai dengan pesan dari teks tersebut. Kata Kunci : Penejemahan, Perceraian, Metode, Prosedur, Meregulasi BRITISH, 10

11 Perubahan, Pergeseran, dan Pemertahanan Bahasa (Sebuah Kajian Sosiolinguistik) Ana mariana Sastra Inggris, Fakultas Ilmu Budaya - UMG Sebagai alat komunikasi dan interaksi yang harus dimiliki oleh manusia, bahasa dapat dikaji secara internal maupun secara eksternal. Secara internal artinya pengkajian tersebut dilakukan terhadap unsur internal bahasa seperti, struktur fonologi, morfologi, dan sintaksis. Sedangkan kajian secara eksternal berarti kajian tersebut dilakukan terhadap hal-hal atau faktor-faktor di luar bahasa pemakaian bahasa itu sendiri, masyarakat tutur atau pun lingkungannya.bahasa dapat berubah karena adanya perubahan menyangkut mengenai bahasa sebagai kode, dimana sesuai dengan sifatnya yang dinamis, dan sebagi akibat persentuhan dengan kode-kode lain. Pergeseran bahasa menyangkut masalah mobitas penutur dimana sebagai akibat dari perpindahan penutur atau para penutur itu sendiri yang menyebabkan terjadinya pergeseran itu. Sedangkan pemertahanan bahasa lebih menyangkut masalah sikap atau penilaian terhadap suatu bahasa, untuk tetap menggunakan bahasa tersebut di tengah-tengah bahasa-bahasa lainnya. Kata Kunci: Perubahan Bahasa, Pergeseran Bahasa, Pemertahanan Bahasa BRITISH, 11

12 A Social-Cultural Values and Behavior Speech Acts of Gorontalo Language Sarifin A. Maunty Sastra Inggris, Fakultas Ilmu Budaya - UMG Menurut Yustanto (2009: 24 ) menyatakan dalam peristiwa berkomunikasi,ada beberapa pihak yang terlibat. Kata lain, ada orang pertama (penutur) dan orang kedua (mitra tutur). Hubungan antara pembicara dan mitra tutur bisa bersifat akrab atau juga sebaliknya. Keakraban dalam komunikasi diantaranya biasa ditentukan oleh kebagusan dan ketepatan pilihan kata atau bahasa yang digunakan. Oeh karena itu orang yang hidup dalam suatu masyarakat memiliki sistem sosial dan sistem budaya. Sisistem sistem yang secara analis pasti ada pembedanya. Dalam masyarakat dapat dilihat dapat dilihat sebagai suatu organisasi sosial yang kompleks yang terdiri atas nilai nilai dan norma norma, pranata pranata dan aturan - aturan untuk mewujutkan tingkah laku yang secara bersama sama dimiliki oleh parawarga masyarakat yang bersangkutan., sedangkan yang dimaksudkan dalah adanya kenyataan bahwa tidak setiap warga masyarakat mengetahui dan menyetujui seluruh noma norma ideal ( dianggap baik menurut ukuran kebudayaan yang berlaku ) dalam mewujutkan tingkah laku sehingga, masyarakat sebagai suatu unsure organisasi sosial berada pada suatu kondisi yang memperlihatkananya organisasi. Kata Kunci: Nilai Sosial, Perilaku Tutur. Sapaan BRITISH, 12

13 The Students Error In Using Relative Pronoun In Writing At The Fifth Semester Of Muhammadiyah Gorontalo Happy Anastasia Sastra Inggris, Fakultas Ilmu Budaya UMG Abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mengidentifikasi tingkat kesalahan-kesalahan yang dibuat oleh mahasiswa semester lima Universitas Muhammadiyah Gorontalo dalam penggunaan relative pronoun (kata ganti penghubung/adjective clause). Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian adalah mahasiswa semester lima Universitas Muhammadiyah Gorontalo Tahun Akademik 2009/2010 yang berjumlah, sedangkan sampel yang digunakan adalah semua dari populasi yang jumlahnya 9 mahasiswa. Analisis data dilakukan dengan mengklasifikasi setiap kesalahan sesuai category, kemudian mempresentasikan jumlah kesalahan-kesalahan yang dilakukan oleh mahasiswa. Kata Kunci: Error Analysis, Relative Pronoun, and writing. BRITISH, 13

BRITISH, Volume 02, No. 1, September 2014

BRITISH, Volume 02, No. 1, September 2014 1 1 2 BRITISH JURNAL BAHASA DAN SASTRA INGGRIS ---------------------*----------------------- ISSN : 2252-9934 Diterbitkan oleh: Program Studi Sastra Inggris, Fakultas Ilmu Budaya UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH
