III. METODOLOGI 3.1. Tempat dan Waktu 3.2. Metode Studi Inventarisasi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "III. METODOLOGI 3.1. Tempat dan Waktu 3.2. Metode Studi Inventarisasi"

Transkripsi

1 III. METODOLOGI 3.1. Tempat dan Waktu Penelitian dilakukan di kawasan pantai Kota Makassar mencakup tiga kecamatan pesisir, yaitu Kecamatan Ujung Pandang, Kecamatan Mariso, dan Kecamatan Tamalate yang dimulai dari Pantai Losari hingga Pantai Barombong (Gambar 4). Penelitian di lapang dilaksanakan mulai bulan Maret hingga Mei Metode Studi Penelitian yang dilakukan untuk mendapatkan terbaik di kawasan pantai Kota Makassar berdasarkan manfaat dan biaya yang akan timbul serta kesesuaian lahan ini menggunakan metode survei pengumpulan data dengan cara pengamatan di lapang, wawancara, kuisioner, dan studi literatur. Data yang dikumpulkan meliputi data biofisik, sosial-ekonomi, keindahan, dan kenyamanan. Wawancara dilakukan kepada pihak-pihak yang terkait dengan penentu kebijakan. Penyebaran kuisioner dilakukan kepada responden terkait dengan aspek sosialekonomi, keindahan, dan kenyamanan. Proses penelitian terdiri atas evaluasi dan penyusunan rekomendasi dengan beberapa tahapan Inventarisasi Tahap inventarisasi merupakan tahap pengumpulan data kondisi kawasan pantai pada saat ini. Data yang dikumpulkan adalah sebagai berikut (Tabel 2). a. Aspek biofisik, meliputi data lokasi, iklim, geologi, jenis tanah, topografi, oseanografi, vegetasi, satwa, biota perairan, dan tata guna lahan. b. Aspek sosial-ekonomi, meliputi jumlah, sebaran dan kepadatan penduduk, pendapatan masyarakat, kesejahteraan dan kesehatan masyarakat, pengelolaan masing-masing obyek rekreasi, serta aktivitas dan keinginan pengguna. c. Aspek keindahan, meliputi kealamiahan, tata guna lahan, pemandangan, dan persepsi keindahan masyarakat. d. Aspek kenyamanan, meliputi suhu udara, kelembaban udara, dan penutupan lahan.

2 Gambar 4. Peta lokasi penelitian di kawasan pantai Kota Makassar (Sumber: peta administrasi Kota Makassar skala 1:40.000; Google Earth) 29

3 Analisis Analisis dilakukan untuk mengetahui potensi sumber daya baik fisik maupun non fisik dan permasalahan yang sedang dan akan timbul akibat perubahan dan pengembangan pantai. Tabel 2. Jenis data, unit, tahun, sumber, kegunaan, dan pendekatan penelitian di kawasan pantai Kota Makassar No. Jenis Data Unit Tahun Sumber Kegunaan Pendekatan A. Biofisik 1. Lokasi (letak dan luas) dan kondisi geografis m Survei, DKKP Posisi dengan tempat lain 2. Iklim - Curah hujan mm/thn BMG Stasiun Maritim Paotere - Suhu udara o C BMG Stasiun Maritim Paotere - Kelembaban udara % BMG Stasiun Maritim Paotere Modifikasi, kenyamanan Modifikasi, kenyamanan Modifikasi, kenyamanan Modifikasi - Kecepatan angin km/jam BMG Stasiun Maritim Paotere 3. Geologi Bappeda Modifikasi 4. Jenis tanah Bappeda Modifikasi 5. Topografi - Kemiringan lereng % 2007 DKKP Modifikasi - Ketinggian m dpl Survei, DKKP Modifikasi 6. Hidrologi dan DKKP, DPLHK Modifikasi kualitas air 7. Oseanografi Survei, BMG, Modifikasi (kedalaman pantai, Bappeda, DKP arus laut, pasang surut, sedimentasi) 8. Vegetasi, satwa dan biota perairan , 2006, Aksesibilitas dan sirkulasi 10. Tata guna lahan , 2006, 2008 B. Sosial-Ekonomi 1. Jumlah, sebaran, dan kepadatan penduduk 2. Kesejahteraan masyarakat Survei, Bapedalda, DKKP Modifikasi Survei, Bappeda Pemetaan Survei, wawancara (Bappeda, DTRB, PT. Dann Gelarrancana) Pemetaan SIG jiwa 2007 BPS Pengelolaan Analisis manfaat biaya Wawancara Pengelolaan Analisis manfaat biaya

4 31 Tabel 2. Lanjutan No. Jenis Data Unit Tahun Sumber Kegunaan Pendekatan 3. Kegiatan Pengelolaan Wawancara (UPTD PABPL, PT. GMTD, masyarakat) Pengelolaan 4. Aktivitas dan keinginan pengguna Wawancara dan kuisioner Pengelolaan C. Keindahan 1. Kealamiahan Survei Keindahan SBE 2. Tata guna lahan Survei, Bappeda Keindahan SBE 3. Pemandangan Survei Keindahan SBE 4. Persepsi keindahan masyarakat D. Kenyamanan 1. Suhu udara Kuisioner Keindahan SBE Analisis manfaat biaya Analisis manfaat biaya o C 2008 Survei Kenyamanan Analisis kenyamanan 2. Kelembaban udara % 2008 Survei Kenyamanan Analisis kenyamanan Analisis Manfaat Biaya Analisis ini dilakukan untuk mengetahui keuntungan atau manfaat (benefit) dari adanya pengembangan kawasan pantai dan dampak atau biaya (cost) yang mungkin ditimbulkan apabila tidak ada tindakan pengelolaan. Metode yang digunakan adalah metode perbandingan eksponensial (MPE), yaitu metode pengambilan keputusan yang mengkuantitaskan pendapat seseorang atau lebih dalam skala tertentu (Ma arif & Tanjung, 2003). Metode ini digunakan untuk menentukan urutan prioritas alternatif keputusan dari beberapa kriteria (Marimin, 2004). Analisis manfaat biaya dilakukan berdasarkan faktor-faktor yang dianggap mempengaruhi pengelolaan terkait aspek ekologi, ekonomi, sosial, dan budaya (Weaver, 2001). Alternatif manfaat (benefit) yang akan ditentukan sebagai keputusan adalah (1) peningkatan kualitas lingkungan, (2) perubahan visual/estetika, (3) pendapatan masyarakat (4) peluang usaha, (5) aktivitas rekreasi, (6) keamanan dan kesejahteraan masyarakat, dan (7) atraksi budaya. Alternatif biaya adalah (1) pencemaran lingkungan, (2) perubahan morfologi pantai, (3) kemacetan lalu lintas, (4) pemeliharaan infrastruktur, (5) perubahan mata pencaharian, dan (6) perubahan nilai sosial-budaya. Kriteria-kriteria yang ditetapkan adalah pengembangan kawasan sebagai (1) kawasan rekreasi, (2) kawasan jasa dan perdagangan/bisnis, (3) kawasan permukiman, (4) kawasan

5 32 konservasi, (5) kawasan pertanian/tambak, (6) kawasan olahraga, dan (7) kawasan budaya. Pemilihan beberapa alternatif tersebut berdasarkan survei lapang, wawancara dengan tenaga ahli, dan studi literatur, sedangkan kriteria mengacu pada kondisi lapang dan peraturan-peraturan yang terkait dengan pengembangan kawasan, antara lain Perda No. 16 tahun 2004 tentang penataan kawasan pulau, pantai, pesisir, dan pelabuhan, Perda No. 6 tahun 2006 tentang RTRW Makassar, dan Peraturan Walikota No. 120 tahun 2006 tentang rencana zonasi wilayah pesisir dan laut. Pendapat ahli (expert) sebagai responden sebanyak 12 orang berasal dari lembaga pemerintah, akademisi, dan swasta yaitu Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda), Dinas Pengelolaan Lingkungan Hidup dan Keindahan (DPLHK), Dinas Tata Ruang dan Bangunan (DTRB), Dinas Kelautan dan Ketahanan Pangan (DKKP), Universitas Hasanuddin, dan PT. Dann Bintang Gelarrancana. Penentuan derajat kepentingan atau bobot dari setiap kriteria yang ditetapkan merupakan hasil judgement dari ahli (expert) dengan menggunakan metode pembobotan (derajat kepentingan) yaitu metode eckenrode dengan formula sebagai berikut (Ma arif & Tanjung, 2003). W e = k n j= 1 λ λ n ej ej e= 1 j= 1 e ej untuk e= 1,2,..., k...(1) dengan λ ej = nilai tujuan ke λ oleh ahli ke j n = jumlah ahli Selanjutnya berdasarkan kuisioner (Lampiran 1) dilakukan penilaian alternatif pada setiap kriteria dengan memberi nilai berdasarkan kriterianya. Penilaian alternatif menggunakan selang nilai 1 5 dengan nilai 1 sangat rendah kontribusinya terhadap alternatif manfaat (benefit) dan biaya (cost) yang dinilai, sedangkan nilai 5 sangat tinggi kontribusinya terhadap alternatif manfaat (benefit) dan biaya (cost). Perhitungan nilai total dari setiap pilihan keputusan diformulasikan sebagai berikut (Ma arif & Tanjung, 2003; Marimin, 2004).

6 33 TotalNilai(TN ) = dengan TN i = total nilai alternatif ke-i Rk ij i m j= 1 (Rk TKK j ij)...(2) = derajat kepentingan relatif kriteria ke-j pada keputusan ke-i, yang dapat dinyatakan dengan skala ordinal (1,2,3,4,5) TKK j = derajat kepentingan kriteria keputusan ke-j, yang dinyatakan dengan bobot n = jumlah pilihan keputusan m = jumlah kriteria keputusan. Hasil analisis kemudian dibandingkan manfaat dan biaya/kerugiannya sehingga keputusan yang diambil kemudian sudah mencakup manfaat dan resiko biaya (Mukhtasor et al., 2006). Perlu ditekankan bahwa perbandingan antara manfaat dan biaya didasarkan bukan pada nilai nominal, tetapi dalam konteks perbandingan prioritas pembobotan yang dilakukan oleh responden ahli Evaluasi Kesesuaian Lahan Evaluasi kesesuaian lahan dilakukan terhadap aspek biofisik untuk memperoleh yang terbaik, antara lain untuk permukiman, rekreasi, konservasi, dan produksi. Penentuan kesesuaian lahan dilakukan dengan pendekatan analisis spasial Sistem Informasi Geografis (SIG) dengan software ArcView versi 3.3. Evaluasi kesesuaian lahan dilakukan berdasarkan prosedur yang dikemukakan oleh FAO (1976) yang meliputi enam kegiatan, yaitu (1) konsultasi pendahuluan, (2) penentuan tipe, syarat-syarat, dan pembatas, (3) penentuan satuan peta lahan dan kualitas lahan, (4) pembandingan persyaratan dengan kualitas lahan, (5) klasifikasi kesesuaian lahan, dan (6) penyajian hasil. Satuan peta lahan dalam metode SIG ditentukan berdasarkan polygon yang dihasilkan dari metode tumpang susun (overlay) terhadap masing-masing peta tematik untuk setiap tipe kesesuaian lahan. Pembandingan dilakukan terhadap persyaratan dari tipe dengan kualitas lahannya untuk mendapatkan kelas kesesuaian lahan dan faktor pembatasnya. Klasifikasi untuk masing-masing tipe dapat dilihat pada Tabel 3, 4, 5, dan 6.

7 34 Tabel 3. Klasifikasi kesesuaian lahan untuk kawasan wisata pantai No. Karakteristik Lahan Kualitas Lahan untuk Kelas Kesesuaian Lahan S1 S2 S3 N 1. Buffer garis pantai < 300 m m m >700 m 2. Lebar pantai >15 m m <10 m tidak ada pantai 3. Substrat pantai pasir pasir berlumpur lumpur tidak ada pantai 4. Kecepatan arus 0-0,17 0,17-0,34 0,34-0,51 >0,51 m/dtk m/dtk m/dtk m/dtk 5. Kecerahan perairan >10 m 5-10 m <5 m tidak ada 6. Biota berbahaya tidak ada bulu babi bulu babi, ikan pari bulu babi, ikan pari, lepu, hiu 7. Ketersediaan air tawar 1 km 1-2 km 2 km tidak tersedia 8. Rawan bencana rendah sedang tinggi Diadaptasi dari Sjafi i (2000) Tabel 4. Klasifikasi kesesuaian lahan untuk kawasan konservasi mangrove No. Karakteristik Lahan Kualitas Lahan untuk Kelas Kesesuaian Lahan S1 S2 S3 N 1. Kemiringan lahan 0-2 % 3-5% >6 % 2. Jarak dari pantai < 200 m m m >400 m 3. Jarak dari sungai <100 m m m >300 m 4. Jenis tanah Aluvial pantai Aluvial hidromof kelabu Gleihumus, Regosol 5. Drainase tergenang periodik tidak tergenang Diadaptasi dari FAO (1976) Tabel 5. Klasifikasi kesesuaian lahan untuk kawasan permukiman No. Karakteristik Lahan Kualitas Lahan untuk Kelas Kesesuaian Lahan S1 S2 S3 N 1. Ketersediaan air tawar <1 km 1-2 km >2 km tidak tersedia 2. Kemiringan lahan <10% 10-15% 15-20% >20% 3. Drainase baik sedang jelek tergenang 4. Banjir tidak ada sedang sekali-sekali regular (occasional) 5. Batu tersingkap tidak ada sedang sangat berbatu (rock) 6. Jarak dari pantai >200 m m m <50 m 7. Jarak dari sungai >500 m m m <100 m Diadaptasi dari Zee (1990); Haris (2003)

8 35 Tabel 6. Klasifikasi kesesuaian lahan untuk kawasan tambak No. Klasifikasi Lahan Kualitas Lahan untuk Kelas Kesesuaian Lahan S1 S2 S3 N 1. Kemiringan lahan 0-2 % 2-3 % 3-8 % >9 % 2. Jarak dari pantai m m <200 m >4000 m 3. Jarak dari sungai m m m >3000 m 4. Jenis tanah Aluvial pantai Aluvial hidromof kelabu Gleihumus, Regosol 5. Drainase tergenang periodik tidak tergenang 6. Geologi sedimen lepas sedimen padu Diadaptasi dari Hardjowigeno dan Widiatmaka (2001) Analisis Keindahan Analisis keindahan lanskap (landscape beautification) dilakukan untuk menentukan kualitas lanskap pantai Kota Makassar. Metode yang digunakan adalah metode scenic beauty estimation (SBE) yang dikemukakan oleh Daniel dan Boster (1976). Metode ini termasuk dalam kategori penilaian berdasarkan preferensi yang menggunakan kuisioner (Lampiran 2) untuk mengetahui preferensi responden terhadap lanskap. Analisis dengan metode SBE dilakulan dengan 3 (tiga) tahapan, yaitu (1) pemotoan lanskap, (2) evaluasi, dan (3) analisis kualitas keindahan (estetika). Pemotoan lanskap dilakukan berdasarkan karakteristik lanskap di kawasan pantai. Berdasarkan peta penutupan lahan, penentuan vantage point dilakukan pada lokasi yang dianggap memiliki karakteristik lanskap tertentu, yaitu ruang terbuka publik, kawasan jasa/perdagangan, kawasan bersejarah, permukiman, lanskap jalan raya, rawa/mangrove, dan tepi sungai. Pemotoan dilakukan di lapang pada lokasi-lokasi yang telah ditentukan dengan waktu pemotretan yang memperhatikan saat pasang surut air laut dan terbenamnya matahari. Berdasarkan seleksi foto terhadap kualitas gambar, kesesuaian dengan tujuan pemotoan, dan keterwakilan elemen-elemen lanskap, dipilih 40 foto yang mewakili karakteristik lanskap yang telah ditentukan. Tahap evaluasi merupakan tahap presentasi slide foto yaitu penilaian responden terhadap lanskap yang dipresentasikan dalam slide foto. Presentasi slide dilakukan dengan durasi 8 detik setiap slide untuk dinilai oleh responden dengan skala penilaian Angka 1 menunjukkan sangat tidak disukai, sedangkan angka 10 menunjukkan lanskap yang sangat disukai. Jumlah responden

9 36 pada penelitian ini adalah 40 responden dari civitas akademika Jurusan Budidaya Pertanian, Fakultas Pertanian, Universitas Hasanuddin. Jumlah responden atau ukuran contoh sekitar sudah cukup menghasilkan bentuk sebaran penarikan contoh yang mendekati normal (Daniel & Boster, 1976; Agresti & Finlay, 1997). Nilai SBE diperoleh dengan melakukan analisis kualitas keindahan. Nilai setiap foto dikelompokkan berdasarkan skala penilaian dari Selanjutnya tiap nilai dihitung frequency (f), cumulative frequency (cf), cumulative probability (cp), nilai z dan nilai z rata-rata. Foto dengan nilai z rata-rata paling mendekati nol ditetapkan sebagai lanskap standar. Nilai SBE diformulasikan sebagai berikut. SBE x = [Z Lx Z Ls ] (3) dengan SBE x = nilai SBE lanskap ke-x (x=1,2,3,..., n) Z Lx = Nilai rata-rata z lanskap ke-x Z Ls = Nilai rata-rata z lanskap standar Hasil perhitungan nilai SBE untuk setiap lanskap yang diperoleh dikelompokkan ke dalam tiga kategori kualitas keindahan yaitu kualitas tinggi, sedang, dan rendah. Pengelompokan dilakukan dengan menggunakan metode kuartil. Menurut Walpole (1990), kuartil adalah nilai-nilai yang membagi segugus pengamatan menjadi 4 (empat) bagian yang sama besar, yaitu masing-masing 25%. Pada penelitian ini, yang dimaksud dengan gugus adalah nilai SBE semua lanskap yang diurutkan dari yang terendah sampai tertinggi. Kualitas tinggi adalah 25% dari gugus nilai SBE tertinggi, sedangkan kualitas rendah adalah 25% gugus nilai SBE terendah. Kualitas sedang adalah 50% gugus yang mempunyai nilai di antara kedua kualitas tersebut sebelumnya (Gunawan, 2005) Analisis Kenyamanan Proses perencanaan dan pengelolaan lanskap tidak hanya dapat dilihat dari aspek visual keindahan, tetapi juga mencakup iklim mikro, yaitu suhu, curah hujan, kelembaban atmosfer, dan keberadaan badan air (Kaswanto, 2007; Schiller, 2001). Perhitungan kenyamanan lanskap (landscape amenity) di kawasan pantai Kota Makassar didekati dengan dua faktor, yakni suhu dan kelembaban udara yang dibedakan menjadi tiga tingkatan dan pembobotan (Tabel 7). Nilai indeks tingkat kenyamanan (ITN) dihitung berdasarkan formula pada Tabel 8 dan

10 37 dikelompokan ke dalam tiga kelas interval kesesuaian yakni tinggi, sedang, dan rendah. Untuk mendapatkan kriteria tingkat kenyamanan di kawasan pantai Kota Makassar, dilakukan pengukuran suhu udara dan kelembaban udara menggunakan termometer dan higrometer. Pengukuran dilakukan pada pukul 06.00, 09.00, 12.00, 15.00, dan WITA saat cuaca cerah. Survei terhadap 30 responden dilakukan untuk mengetahui apakah suhu pada waktu tersebut nyaman atau tidak. Selain itu, pengukuran suhu udara pada grid juga dilakukan untuk mengetahui pola sebaran suhu udara yang dilakukan pada pukul WITA saat cuaca cerah. Tabel 7. Kriteria tingkat kenyamanan yang dianalisis* No. Faktor Kenyamanan Tingkatan Pembobotan 1. Suhu udara (SU) Suhu udara o C Suhu udara o C Suhu udara o C Kelembaban udara (KU) Kelembaban udara % Kelembaban udara % Kelembaban udara % * Cerah dan siang hari Tabel 8. Indeks tingkat kenyamanan pada kawasan pantai Kota Makassar Indeks Tingkat Kenyamanan (ITN): ITN= (1TN + SU 1TN KU )/2 dengan TN SU = kenyamanan berdasarkan suhu udara rata-rata harian = kenyamanan berdasarkan kelembaban udara rata-rata harian TN KU Sintesis Tahap ini merupakan tahap untuk mendapatkan alternatif-alternatif pengembangan kawasan pantai yang sesuai dengan karakter lanskap. Alternatif pengembangan kawasan adalah sebagai kawasan rekreasi, kawasan permukiman, kawasan konservasi, dan kawasan produksi (tambak). Alternatif tersebut dipilih berdasarkan terbaik yang diperoleh dari analisis manfaat biaya, evaluasi kesesuaian lahan, analisis keindahan, dan analisis kenyamanan.

11 Penyusunan Rekomendasi Tahap selanjutnya adalah penyusunan rekomendasi pengembangan dan pengelolaan pantai. Rekomendasi yang dihasilkan berupa konsep pengembangan dan pengelolaan kawasan yang sesuai untuk mewujudkan Kota Makassar sebagai waterfront city. Pertimbangan dalam pengembangan dan pengelolaan kawasan adalah manfaat biaya yang akan diperoleh, keindahan/estetika, dan kenyamanan. Konsep pengembangan dan pengelolaan dijabarkan dalam konsep dan zonasi ruang, daya dukung kawasan, serta strategi dan program pengelolaan. Perhitungan daya dukung kawasan dilakukan untuk mengetahui kemampuan kawasan untuk menerima sejumlah pengunjung dengan intensitas penggunaan maksimum terhadap sumber daya alam yang berlangsung terus-menerus tanpa merusak lingkungan. Daya dukung tersebut dihitung berdasarkan standar yang dikemukakan oleh WTO (1981) dengan faktor pembatas berupa panjang pantai berpasir, luas lahan untuk akomodasi, dan ketersediaan air bersih (Tabel 9). Selain itu, untuk mengetahui kapasitas daya dukung kawasan untuk setiap aktivitas dihitung berdasarkan formula Boullon (Libosada, 1998) sebagai berikut. Tabel 9. Faktor pembatas dan standar kebutuhan ruang fasilitas pariwisata di kawasan pesisir No. Faktor Pembatas Standar Kebutuhan Ruang 1. Kapasitas pantai - kelas rendah - kelas menengah - kelas mewah - kelas istimewa 10 m 2 /orang, 2,0-5,0 orang/20-50 m pantai 15 m 2 /orang, 1,5-3,5 orang/20-50 m pantai 20 m 2 /orang, 1,0-3,0 orang/20-50 m pantai 30 m 2 /orang, 0,7-1,5 orang/20-50 m pantai 2. Air bersih - Penginapan kawasan pesisir liter/hari - Penginapan kawasan pantai tropik liter/hari 3. Akomodasi (hotel) - ekonomi - menengah - istimewa Sumber: WTO (1981) Ruang yang disyaratkan 10 m 2 /tempat tidur Ruang yang disyaratkan 19 m 2 /tempat tidur Ruang yang disyaratkan 30 m 2 /tempat tidur atau tempat tidur/ha

12 39 A DD =...(4) S T = DD K...(5) N K = R...(6) dengan DD = daya dukung per satuan luas area A = luas area yang digunakan wisatawan (m 2 ) S = standar rata-rata individu untuk suatu aktivitas (m 2 /individu) T = total pengunjung yang diperkenankan dalam satu hari (individu/hari) K = koefisien rotasi per hari N = jam kunjungan per hari area yang diijinkan R = rata-rata waktu kunjungan

III METODOLOGI. Gambar 2. Peta lokasi penelitian.

III METODOLOGI. Gambar 2. Peta lokasi penelitian. III METODOLOGI 3.1 Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian ini dilakukan pada kawasan Gunung Kapur Cibadak Ciampea Bogor, Propinsi Jawa Barat. Lokasi penelitian terlihat pada Gambar 2. Penelitian dilaksanakan
