BAB III METODOLOGI PENELITIAN. hubungan dan apabila ada, seberapa eratnya hubungan serta berarti atau

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODOLOGI PENELITIAN. hubungan dan apabila ada, seberapa eratnya hubungan serta berarti atau"

Transkripsi

1 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1. Jenis Penelitian Jenis Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian korelasional. Penelitian ini bertujuan untuk menemukan ada atau tidaknya hubungan dan apabila ada, seberapa eratnya hubungan serta berarti atau tidaknya hubungan itu (Arikunto, 1998). Dalam penelitian ini korelasi antara dua variabel yakni perhatian orang tua dalam kegiatan belajar dengan prestasi belajar siswa Populasi dan Sampel Populasi Populasi adalah keseluruhan subyek atau sumber data penelitian yang menjadi sasaran pengumpulan data dalam suatu lingkup penelitian. (Suharsimi Arikunto, 2002). Dalam penelitian ini, populasinya adalah seluruh siswa kelas VII C SMP Negeri 7 Salatiga yang berjumlah 32 siswa Sampel Dalam penelitian ini, penulis menentukan kelas VII C yang berjumlah 32 siswa sebagai sampel karena siswa di kelas ini hasil nilai yang dicapai dalam setiap mata pelajaran ada beberapa siswa yang belum memenuhi standar KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal) disamping itu kelas VII C adalah kelas istimewa yang berbeda dari 38

2 kelas yang lain. Hal ini sesuai dengan penjelasan dari Kepala Sekolah, Wali Kelas dan Guru Pembimbing yang ada di SMP Negeri 7 Salatiga Variabel Penelitian Mengutip pendapat (Sugiyono, 2007) pada dasarnya adalah segala sesuatu yang berbentuk apa saja yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari sehingga diperoleh informasi tentang hal tersebut, kemudian ditarik kesimpulannya. Merujuk pada uraian di atas, penelitian ini menggunakan dua variabel yaitu variabel bebas yakni perhatian orang tua yang dilambangkan dengan huruf X dan variabel terikat yakni prestasi belajar siswa yang dilambangkan dengan huruf Y. X Y 3.4. Definisi Operasional Definisi Operasional adalah mendefinisikan variabel secara operasional berdasarkan karakteristik yang diamati yang memungkinkan peneliti untuk melakukan observasi atau pengukuran secara cermat terhadap suatu objek atau fenomena. (Alimul Hidayat, 2007) Perhatian Orang Tua Perhatian adalah pemusatan tenaga psikis yang tertuju pada satu obyek, juga banyak sedikitnya kesadaran yang menyertai suatu aktivitas yang dilakukan. Yang dimaksud orang tua dalam penelitian ini adalah 39

3 ayah dan ibu dari atau orang lain yang bertanggung jawab atas pendidikan tersebut atau yang disebut juga wali, jika tersebut tinggal bersama wali. Bertolak dari pendapat tersebut dapat disimpulkan bahwa perhatian orang tua adalah suatu aktivitas yang harus dilaksan oleh orang tua yang berhubungan erat dengan pemenuhan kebutuhan kasih sayang, kebutuhan pendidikan dan kebutuhan kesehatan -nya. Indikatornya adalah kebutuhan kasih sayang, kebutuhan pendidikan, kebutuhan kesehatan, kebutuhan rekreasi dan kebutuhan lingkungan sosial Prestasi Belajar Prestasi belajar adalah tingkat keberhasilan siswa dalam mempelajari suatu mata pelajaran di sekolah yang dinyatakan dalam bentuk skor yang diperoleh dari hasil tes atau ujian, ulangan mengenai sejumlah mata pelajaran. Indikatornya adalah nilai UTS yang diambil dari rata-rata seluruh mata pelajaran yang ditempuh kelas VII C SMP Negeri 7 Salatiga pada semester I Metode Pengumpulan Data Metode Dokumentasi Yang dimaksud dengan metode dokumentasi adalah metode pengambilan data yang sudah ada secara tertulis baik berupa laporan maupun catatan. 40

4 Menurut Arikunto (2002) mengatakan Dokumentasi asal katanya dokumen, yang artinya barang-barang yang tertulis. Data yang dibutuhkan dalam penelitian ini berupa data prestasi yang diperoleh dari hasil UTS semester I Siswa kelas VII C SMP Negeri 7 Salatiga Instrumen Dalam penelitian ini intrumen menggunakan teori Suryabrata (2000) yang dimodifikasi oleh peneliti. Digunakan untuk mengungkap aspek perhatian orang tua terhadap siswa kelas VII C yang bejumlah 32 siswa dan insrumen terdiri dari 36 item. Yang masing-masing terdiri dari 4 alternatif jawaban. Setiap jawaban yang berasal dari instrumen diberi skor sebagai berikut : Jawaban Skor SL (Selalu) 4 SR (Sering) 3 P (Pernah) 2 TP ( Tidak Pernah) 1 Adapun kisi-kisi intrumen perhatian orang tua dalam kegiatan belajar dengan prestasi belajar dapat dikaji dari Tabel berikut. 41

5 Tabel 3.1. Kisi-kisi Instrumen Perhatian Orang Tua Variabel Sub Variabel Indikator No. Item 1. Perhatian orang tua Macam-macam perhatian a. Perhatian obyektif b. Perhatian subyektif c. Perhatian intensif d. Perhatian sekehendak e. Perhatian terpusat 1,2,3 4,5,6 10,11,12 13,14,15 16,17,18 Faktor yang f. Lingkungan pendidikan 7,8 mempengaruhi g. Kesadaran orang tua 9,37 perhatian Fungsi orang tua h. Pertumbuhan fisik 19,25 i. Perkembangan sosial 21,22 23 j. Perkembangan mental k. Perkembangan rohani l. Pendidikan Fungsi belajar m. Perubahan tingkah laku 26 Tujuan belajar n. Membantu 27,32,35 mengembangkan sikap belajar Faktor-faktor yang mempengaruhi belajar o. Faktor dari dalam p. Faktor dari luar 28,29 30,31, 33,34 2. Prestasi Nilai UTS Semester I belajar Jumlah 36 42

6 3.6. Validitas dan Reliabilitas Validitas Saifuddin Azwar (2001) berpendapat bahwa validitas berasal dari kata validity yang mempunyai arti sejauh mana ketepatan dan kecermatan suatu alat ukur dalam melakukan fungsi ukurnya. Suatu instrumen yang valid mempunyai validitas yang tinggi, sebaliknya instrumen yang kurang valid berarti memiliki validitas rendah. Sebuah istrumen dikatakan valid apabila mampu mengukur apa yang diinginkan dan dapat mengungkap data dari variabel yang diteliti secara tepat. Tinggi rendahnya validitas instrumen menunjukkan sejauh mana data yang terkumpul tidak menyimpang dari gambaran variabel yang dimaksud. Adapun hasil validitas instrumen penelitian sebagai berikut dari 36 item perhatian orang tua maka validitas berkisar dari 0,263-0,7443 ( Terlampir) Reliabilitas Sugiono, (2007) mengatakan Reliabilitas adalah serangkaian pengukuran atau serangkaian alat ukur yang memiliki konsistensi bila pengukuran yang dilakukan dengan alat ukur itu dilakukan secara berulang. Secara garis besar ada dua jenis reliabilitas yaitu reliabilitas eksternal dan reliabilitas internal. Sedangkan penelitian ini 43

7 menggunakan reliabilitas internal, dengan cara menganalisis data dari satu kali hasil pengetesan yang digunakan untuk mencari reliabilitas. Dari data item perhatian orang tua dapat disimpulkan bahwa reliabilitas tinggi dengan Alpha: 0,9328, dengan demikian instrumen ini dapat digunakan dalam pengumpulan data Teknik Analisis Data Untuk menganilisis data digunakan teknik analisis data kuantitatif. Dalam penelitian ini data yang dianalisis adalah variabel X, yaitu perhatian orang tua dan variabel Y, yaitu prestasi belajar. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian menggunakan korelasi dari Kendall Tau b (melalui program SPSS 11.5), karena jenis datanya varian X berbentuk data ordinal dan varian Y berbentuk data interval. 44

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini termasuk jenis penelitian komparasi, menurut Nazir (2005)

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini termasuk jenis penelitian komparasi, menurut Nazir (2005) BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Jenis Penelitian Penelitian ini termasuk jenis penelitian komparasi, menurut Nazir (005) penelitian komparatif adalah sejenis penelitian deskriptif yang ingin mencari jawaban
