PERKEMBANGAN NILAI TUKAR PETANI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERKEMBANGAN NILAI TUKAR PETANI"

Transkripsi

1 No. 51/08/51/Th. XI, 1 Agustus 2017 PERKEMBANGAN NILAI TUKAR PETANI JULI 2017, NTP BALI TURUN 0,33 PERSEN Nilai Tukar Petani (NTP) Provinsi Bali bulan Juli 2017 tercatat mengalami penurunan sebesar 0,33 persen, dari 104,49 pada bulan Juni 2017, menjadi 104,14. Dari sisi indeks yang diterima petani (It), tercatat mengalami penurunan sebesar 0,40 persen, dari 130,31 di bulan sebelumnya menjadi 129,79. Sementara itu dari sisi indeks yang dibayar petani (Ib), tercatat penurunan yang lebih kecil, yaitu 0,07 persen, dari 124,71 menjadi 124,63. Pada bulan Juli 2017, NTP dari lima subsektor, tiga diantaranya tercatat mengalami penurunan, yaitu Hortikultura, Tanaman Perkebunan Rakyat, dan Peternakan masing-masing sebesar 1,17 persen, 1,21 persen dan 0,09 persen. Sedangkan subsektor yang tercatat mengalami kenaikan, meliputi Tanaman Pangan sebesar 1,12 persen dan Perikanan yang naik sebesar 0,92 persen. Secara Nasional, Nilai Tukar Petani tercatat mengalami kenaikan sebesar 0,12 persen, dari 100,53 pada bulan Juni 2017 menjadi 100,65 pada bulan Juli Secara umum, kenaikan ini dipengaruhi oleh indeks yang diterima petani yang naik sebesar 0,26 persen, lebih tinggi dari pada kenaikan pada indeks yang dibayar petani, yaitu sebesar 0,14 persen. Berdasarkan Indeks Harga Konsumen Perdesaan (IHKP) Juli 2017, wilayah perdesaan di Bali tercatat mengalami deflasi sebesar 0,12 persen terhadap bulan sebelumnya. Sebaliknya, wilayah perdesaan secara nasional tercatat inflasi sebesar 0,15 persen dibandingkan dengan bulan sebelumnya. Bulan Juli 2017, dari 33 provinsi yang melakukan penghitungan inflasi perdesaan, 26 provinsi tercatat mengalami inflasi dan 7 provinsi tercatat mengalami deflasi. Inflasi tertinggi tercatat di Provinsi Gorontalo, yaitu 1,59 persen dan terendah di Provinsi Papua sebesar 0,01 persen. Deflasi paling dalam tercatat di Provinsi Nusa Tenggara Timur,yaitu sebesar 0,37 persen. NTP (Farmers Term of Trade) merupakan salah satu indikator untuk melihat tingkat kemampuan/daya beli petani di perdesaan. NTP juga menunjukkan daya tukar (term of trade) dari produk pertanian terhadap barang dan jasa yang diperlukan petani untuk konsumsi rumahtangganya maupun untuk biaya produksi produk pertanian. Nilai Tukar Petani (NTP) diperoleh dari perbandingan indeks harga yang diterima petani terhadap indeks harga yang dibayar petani (dalam persentase). Semakin tinggi NTP, secara relatif semakin kuat pula tingkat kemampuan/daya beli petani. Pada bulan Juli 2017 Nilai Tukar Petani (NTP) Provinsi Bali tercatat mengalami penurunan sebesar 0,33 persen dibandingkan dengan bulan sebelumnya dari 104,49, menjadi 104,14. Dari sisi indeks yang diterima petani (It), tercatat mengalami penurunan sebesar 0,40 persen, dari 130,31 di bulan sebelumnya menjadi 129,79. Sementara itu dari sisi indeks yang dibayar petani (Ib), tercatat mengalami penurunan yang lebih kecil, yaitu 0,07 persen, dari 124,71 menjadi 124,63. Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 51/08/51/Th. XI, 1 Agustus

2 1. NTP Subsektor a. Subsektor Tanaman Pangan (Padi & Palawija/NTP-P) NTP Subsektor Tanaman Pangan (NTP-P) pada bulan Juli 2017 tercatat mengalami peningkatan dibandingkan dengan bulan sebelumnya, yaitu dari 93,42 menjadi 94,46 atau naik sebesar 1,12 persen. Walaupun mengalami kenaikan, NTP Subsektor Tanaman Pangan sejak awal tahun 2016 berada di bawah nilai 100. Hal ini dapat diartikan bahwa nilai yang diterima dari hasil pertanian tanaman pangan belum mampu mencukupi kebutuhan konsumsi rumah tangga dan biaya produksinya. Indeks harga yang diterima petani (It) pada subsektor Tanaman Pangan mengalami peningkatan sebesar 1,01 persen. Peningkatan ini terjadi pada kelompok Padi sebesar 0,74 persen dan kelompok Palawija sebesar 1,70. Komoditas yang mengalami kenaikan antara lain, ubi jalar, jagung, kacang tanah, gabah dan ketela pohon/ubi kayu. Sebaliknya, indeks harga yang dibayar petani (Ib) tercatat mengalami penurunan, yaitu sebesar 0,10 persen. Penurunan pada Ib dipengaruhi oleh turunnya Indeks Harga Konsumsi Rumah Tangga (IHKP) sebesar 0,17 persen, kendatipun terdapat kenaikan indeks Biaya Produksi dan Penambahan Barang Modal (BPPBM) sebesar 0,21 persen. b. Subsektor Hortikultura (NTP-H) NTP Subsektor Hortikultura (NTP-H) masih tercatat mengalami penurunan di bulan Juli 2017, yaitu sebesar 1,17 persen dari 101,95 pada bulan sebelumnya menjadi 100,76. Penurunan ini terjadi karena indeks yang diterima petani (It) tercatat mengalami penurunan sebesar 1,16 persen, sedangkan indeks harga yang harus dibayar oleh petani (Ib) hampir tidak mengalami perubahan dibandingkan dengan bulan sebelumnya. Penurunan yang terjadi pada It dipengaruhi oleh turunnya harga di semua kelompok komoditas, seperti, kelompok sayur-sayuran turun sebesar 2,16 persen, buah-buahan 0,58 persen dan tanaman obat 1,35 persen. Penurunan yang terjadi pada It utamanya disebabkan oleh turunnya rata-rata harga beberapa komoditas seperti jeruk, pisang, tomat, salak, dan ketimun. Sementara itu, tidak adanya perubahan pada Ib dipengaruhi oleh penurunan pada indeks harga konsumsi rumah tangga sebesar 0,09 persen sama kuatnya dengan kenaikan sebesar 0,27 persen pada indeks BPPBM. 2 Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 51/08/51/Th. XI, 1 Agustus 2017

3 Tabel 1 Nilai Tukar Petani Provinsi Bali dan Perubahannya Menurut Subsektor Juni Juli 2017 (2012=100) Subsektor Bulan Persentase Juni 2017 Juli 2017 Perubahan (1) (2) (3) (4) 1. Tanaman Pangan (NTP-P) 93,42 94,46 1,12 a. Indeks Diterima Petani 120,52 121,74 1,01 - Padi 116,41 117,27 0,74 - Palawija 132,53 134,78 1,70 b. Indeks Dibayar Petani 129,01 128,87-0,10 - Indeks Konsumsi Rumahtangga 130,02 129,81-0,17 - Indeks BPPBM 124,31 124,56 0,21 2. Hortikultura (NTP-H) 101,95 100,76-1,17 a. Indeks Diterima Petani 128,43 126,93-1,16 - Sayur-sayuran 153,69 150,37-2,16 - Buah-buahan 117,28 116,60-0,58 - Tanaman Obat 115,91 114,34-1,35 b. Indeks Dibayar Petani 125,98 125,98 0,00 - Indeks Konsumsi Rumahtangga 128,73 128,62-0,09 - Indeks BPPBM 118,50 118,82 0,27 3. Tanaman Perkebunan Rakyat (NTP-Pr) 104,38 103,11-1,21 a. Indeks Diterima Petani 130,66 128,98-1,29 - Tanaman Perkebunan Rakyat (TPR) 130,66 128,98-1,29 b. Indeks Dibayar Petani 125,18 125,08-0,08 - Indeks Konsumsi Rumahtangga 129,40 129,25-0,11 - Indeks BPPBM 112,52 112,57 0,04 4. Peternakan (NTP-Pt) 114,77 114,67-0,09 a. Indeks Diterima Petani 138,15 137,91-0,18 - Ternak Besar 144,89 145,37 0,33 - Ternak Kecil 129,68 129,05-0,49 - Unggas 135,46 133,18-1,69 - Hasil Ternak 120,03 118,22-1,52 b. Indeks Dibayar Petani 120,37 120,26-0,09 - Indeks Konsumsi Rumahtangga 129,30 129,15-0,12 - Indeks BPPBM 112,54 112,47-0,06 5. Perikanan (NTP-Pi) 104,89 105,86 0,92 a. Indeks Diterima Petani 132,64 133,65 0,76 - Tangkap 147,26 149,36 1,43 - Budidaya 110,96 110,36-0,54 b. Indeks Dibayar Petani 126,46 126,25-0,16 - Indeks Konsumsi Rumahtangga 134,39 134,06-0,24 - Indeks BPPBM 111,11 111,15 0,04 NTP Gabungan 104,49 104,14-0,33 a. Indeks Diterima Petani 130,31 129,79-0,40 b. Indeks Dibayar Petani 124,71 124,63-0,07 - Indeks Konsumsi Rumahtangga 129,42 129,26-0,12 - Indeks BPPBM 116,47 116,59 0,10 Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 51/08/51/Th. XI, 1 Agustus

4 c. Subsektor Tanaman Perkebunan Rakyat (NTP-Pr) NTP Subsektor Tanaman Perkebunan Rakyat (NTP-Pr) pada bulan Juli 2017 tercatat kembali mengalami penurunan, yaitu sebesar 1,21 persen dari 104,38 menjadi 103,11. Secara umum, turunnya NTP-Pr dipicu oleh indeks yang diterima petani (It) yang turun sebesar 1,29 persen, sementara itu indeks yang dibayar petani (Ib) mengalami penurunan lebih kecil, yaitu sebesar 0,08 persen. Beberapa komoditas perkebunan yang mengalami penurunan harga pada subsektor ini yaitu kopi, kelapa, kakao, dan cengkeh. Di sisi lain, penurunan pada Ib dipengaruhi oleh turunnya indeks konsumsi rumah tangga sebesar 0,11 persen walaupun tercatat adanya kenaikan pada indeks BPPBM sebesar 0,04 persen. d. Subsektor Peternakan (NTP-Pt) Subsektor Peternakan terdiri atas ternak besar, ternak kecil, unggas, dan hasil ternak. NTP Subsektor Peternakan (NTP-Pt) pada bulan Juli 2017 tercatat mengalami penurunan, yaitu sebesar 0,09 persen, dari 114,77 menjadi 114,67. Secara umum penurunan ini disebabkan oleh indeks harga yang diterima petani (It) yang turun sebesar 0,18 persen, sedangkan indeks harga yang dibayar petani (Ib) mengalami penurunan yang lebih kecil sebesar 0,09 persen. Dari empat kelompok komoditas penyusun It di NTP Peternakan, tiga kelompok tercatat mengalami penurunan, yaitu ternak kecil, unggas dan hasil ternak masing-masing sebesar 0,49 persen, 1,69 persen, dan 1,52 persen. Sementara itu, kelompok ternak besar menjadi satu-satunya kelompok yang tercatat mengalami kenaikan. Beberapa komoditas yang tercatat mengalami penurunan harga, diantaranya ayam ras pedaging, babi, telur ayam ras, telur itik, dan telur ayam buras. Di sisi lain, adanya penurunan pada Ib dipicu oleh turunnya indeks konsumsi rumah tangga dan BPPBM masing-masing sebesar 0,12 persen dan 0,06 persen. e. Subsektor Perikanan (NTP-Pi) Subsektor Perikanan mencakup kegiatan perikanan tangkap dan budidaya perikanan. Pada bulan Juli 2017, NTP Subsektor Perikanan tercatat mengalami kenaikan sebesar 0,92 persen, dari 104,89 menjadi 105,86. Kenaikan ini terjadi karena indeks harga yang diterima petani (It) mengalami kenaikan mencapai 0,76 persen sedangkan indeks harga yang dibayar petani (Ib) mengalami penurunan sebesar 0,16 persen. Kenaikan It dipicu oleh naiknya harga-harga pada kelompok perikanan tangkap, yaitu sebesar 1,43 persen meskipun kelompok perikanan budidaya tercatat turun sebesar 0,54 persen. Secara umum, beberapa komoditas yang mendorong kenaikan pada It, antara lain tongkol, cumi-cumi, cakalang, dan lemuru. Sementara itu, penurunan pada Ib didorong oleh turunnya indeks konsumsi rumah tangga sebesar 0,24 persen meskipun indeks BPPBM tercatat naik sebesar 0,04 persen. 2. Perbandingan Terhadap Angka Nasional Pada bulan Juli 2017, NTP gabungan secara nasional sebesar 100,65 yang mengalami kenaikan sebesar 0,12 persen dibandingkan dengan bulan sebelumnya. Secara umum, kenaikan tersebut terjadi karena indeks harga yang diterima petani (It) nasional mengalami kenaikan sebesar 0,26 persen, sedangkan indeks harga yang dibayar petani (Ib) tercatat mengalami kenaikan yang lebih kecil sebesar 0,14 persen. Dilihat nilai, NTP Bali masih lebih besar dibandingkan dengan NTP Nasional. 4 Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 51/08/51/Th. XI, 1 Agustus 2017

5 Tabel 2 Nilai Tukar Petani Provinsi Bali dan Nasional serta Persentase Perubahannya, Juni Juli 2017 (2012=100) Indeks Provinsi Bali Juli Juni % Juni 2017 Nasional Juli 2017 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Indeks yang Diterima Petani 130,31 129,79-0,40 128,78 129,12 0,26 Indeks yang Dibayar Petani 124,71 124,63-0,07 128,10 128,28 0,14 NTP 104,49 104,14-0,33 100,53 100,65 0,12 % 3. Nilai Tukar Usaha Rumah Tangga Pertanian (NTUP) Nilai Tukar Usaha Rumah Tangga Pertanian (NTUP) diperoleh dari perbandingan indeks harga yang diterima petani (It) terhadap indeks harga yang dibayar petani (Ib), dimana komponen Ib hanya terdiri dari Biaya Produksi dan Penambahan Barang Modal (BPPBM). Dengan dikeluarkannya Indeks Konsumsi Rumah Tangga (IKRT) dari komponen Ib, NTUP dapat lebih mencerminkan margin usaha pertanian, karena yang dibandingkan hanya produksi dengan biaya produksinya. Kondisi NTUP Juli 2017 searah dengan nilai NTP Juli 2017, yaitu tercatat mengalami penurunan, sebesar 0,50 persen, dari 111,88 pada bulan sebelumnya menjadi 111,32. Penurunan NTUP terjadi pada beberapa subsektor, meliputi Hortikultura 1,43 persen, Tanaman Perkebunan Rakyat 1,32 persen, dan Peternakan 0,12 persen. Sementara itu, Subsektor Tanaman Pangan, dan Perikanan tercatat mengalami kenaikan masing-masing sebesar 0,81 persen, 0,72 persen. Informasi NUTP secara lebih lengkap dapat dilihat pada tabel 3 dibawah ini. Tabel 3 Nilai Tukar Usaha Pertanian per Subsektor dan Persentase Perubahannya, Juni Juli 2017 (2012 = 100) Subsektor Bulan Juni 2017 Juli 2017 Persentase Perubahan (1) (2) (3) (4) 1. Tanaman Pangan 96,95 97,73 0,81 2. Hortikultura 108,38 106,83-1,43 3. Tanaman Perkebunan Rakyat 116,12 114,58-1,32 4. Peternakan 122,76 122,61-0,12 5. Perikanan 119,38 120,24 0,72 a Perikanan Tangkap 131,00 132,83 1,39 b. Perikanan Budidaya 101,64 101,03-0,60 NTUP Bali 111,88 111,32-0,50 Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 51/08/51/Th. XI, 1 Agustus

6 4. Indeks Harga Konsumen Perdesaan Indeks Harga Konsumen Perdesaan (IHKP) dapat ditunjukkan oleh Indeks Harga Konsumsi Rumahtangga Petani yang merupakan komponen dalam Indeks Harga yang Dibayar Petani. IHK perdesaan terdiri dari 7 (tujuh) kelompok pengeluaran, yaitu kelompok bahan makanan, kelompok makanan jadi, kelompok perumahan, kelompok sandang, kelompok kesehatan, kelompok pendidikan, rekreasi, dan olahraga, serta kelompok transportasi dan komunikasi. Perubahan IHK perdesaan mencerminkan angka inflasi/deflasi di wilayah perdesaan. Secara nasional masih terjadi inflasi perdesaan sebesar 0,15 persen. Berdasarkan pengamatan Indeks Konsumsi Rumah Tangga Petani di perdesaan pada bulan Juli 2017, dari 33 provinsi yang melakukan penghitungan inflasi perdesaan, 26 provinsi tercatat mengalami inflasi dan hanya 7 provinsi tercatat mengalami deflasi. Inflasi tertinggi tercatat di Provinsi Gorontalo, yaitu 1,59 persen dan terendah di Provinsi Papua sebesar 0,01 persen. Deflasi paling dalam tercatat di Provinsi Nusa Tenggara Timur,yaitu sebesar 0,37 persen. Tabel 4 Inflasi Perdesaan Menurut Provinsi di Indonesia, Juli 2017 Kd Prov Nama Prov Inflasi Perdesaan Kd Prov Nama Prov Inflasi Perdesaan 11 Nanggroe Aceh Darussalam 0,37 52 Nusa Tenggara Barat 0,60 12 Sumatera Utara 0,53 53 Nusa Tenggara Timur -0,37 13 Sumatera Barat 0,65 61 Kalimantan Barat -0,10 14 Riau 0,49 62 Kalimantan Tengah 0,44 15 Jambi 0,40 63 Kalimantan Selatan 0,36 16 Sumatera Selatan 0,06 64 Kalimantan Timur 0,16 17 Bengkulu 0,42 71 Sulawesi Utara 1,13 18 Lampung 0,51 72 Sulawesi Tengah 0,88 19 Bangka Belitung 0,37 73 Sulawesi Selatan 0,74 21 Kepulauan Riau 0,34 74 Sulawesi Tenggara 0,94 31 DKI Jakarta 0,56 75 Gorontalo 1,59 32 Jawa Barat 0,19 76 Sulawesi Barat 0,39 33 Jawa Tengah -0,20 81 Maluku 0,55 34 DI Yogyakarta -0,10 82 Maluku Utara 0,70 35 Jawa Timur -0,03 91 Papua Barat 0,22 36 Banten -0,05 94 Papua 0,01 51 Bali -0,12 Pada Juli 2017, Provinsi Bali mengalami deflasi perdesaan sebesar 0,12 persen yang disebabkan oleh turunnya harga barang-barang pada kelompok bahan makanan mencapai 0,76 persen, meskipun tercatat adanya kenaikan pada kelompok lainnya. Perubahan harga pada kelompok bahan makanan memiliki andil yang cukup besar sehingga penurunannya berpengaruh pada terjadinya deflasi perdesaan di wilayah Bali. Kelompok lainnya yang tercatat mengalami kenaikan, yaitu kelompok pendidikan, rekreasi, dan olah raga naik 1,42 persen, perumahan 0,51 persen, kesehatan 0,19 persen, sandang 0,10 persen, makanan jadi, minuman, rokok, dan tembakau 0,08 persen serta kelompok transportasi dan komunikasi sebesar 0,01 persen. Secara umum, komoditas penyumbang deflasi pada bulan Juli 2017, antara lain bawang putih, jeruk, ikan pindang tongkol dan telur ayam ras. Selanjutnya persentase perubahan indeks harga konsumen perdesaan menurut kelompok komoditas dapat dilihat pada tabel 5. 6 Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 51/08/51/Th. XI, 1 Agustus 2017

7 Jul '16 Ags '16 Sep '16 Okt '16 Nov '16 Des '16 Jan '17 Feb '17 Mar '17 Apr '17 Mei '17 Jun '17 Jul '17 Tabel 5 Persentase Perubahan Indeks Harga Konsumen Perdesaan Provinsi Bali dan Nasional, Juli 2017 Kelompok Perubahan IHK Perdesaan (%) Bali Nasional (1) (2) (3) Bahan Makanan -0,76 0,05 Makanan Jadi, Minuman, Rokok, dan Tembakau 0,08 0,25 Perumahan 0,51 0,11 Sandang 0,10 0,04 Kesehatan 0,19 0,30 Pendidikan, Rekreasi, dan Olah Raga 1,42 0,60 Transportasi dan Komunikasi 0,01 0,13 Gabungan -0,12 0,15 5. Harga Gabah Bulan Juli 2017 Berdasarkan hasil pencatatan harga gabah di 7 kabupaten, yaitu Jembrana, Tabanan, Badung, Gianyar, Klungkung, Karangasem dan Buleleng selama bulan Juli 2017, harga gabah (GKP) di tingkat petani kembali mengalami kenaikan sebesar 0,58 persen, dari Rp 4.225,61 per kg pada bulan sebelumnya menjadi Rp 4.250,07 per kg. Sementara itu, rata-rata harga GKP di tingkat penggilingan naik sebesar 2,21 persen dari Rp 4.291,19 per kg menjadi Rp 4.318,82 per kg. Grafik 1 Perkembangan Rata-rata Harga Gabah (GKP) di Tingkat Petani dan Penggilingan Provinsi Bali Juli 2016 Juli , , , , , , , , , , Tk. Petani Tk. Penggilingan HPP Tk. Petani HPP Tk. Penggilingan Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 51/08/51/Th. XI, 1 Agustus

8 Tabel 6 Perkembangan Rata-rata Harga Gabah (GKP) di Tingkat Petani dan Penggilingan Provinsi Bali Juli 2016 Juli 2017 No Bulan Harga di Tingkat Petani (Rp/Kg) Perubahan (%) Harga di Tingkat Penggilingan (Rp/Kg) Perubahan (%) (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Juli ,71 2, ,07 1,61 2 Agustus ,91 0, ,13 0,66 3 September ,60-1, ,42-1,17 4 Oktober ,98-0, ,19 0,20 5 Nopember ,86 1, ,83 1,41 6 Desember ,82-1, ,55-1,27 7 Januari ,38 0, ,38 0,43 8 Februari ,69-1, ,56-1,77 9 Maret ,90-2, ,01-2,42 10 April ,07-2, ,35-2,98 11 Mei ,64 2, ,60 2,62 12 Juni ,61 2, ,19 2,21 13 Juli ,07 0, ,82 0,64 *) HPP GKP (Mulai Juli 2015) Rp 3.700,00/kg di tingkat petani Rp 3.750,00/kg di tingkat penggilingan 8 Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 51/08/51/Th. XI, 1 Agustus 2017

9 Tabel 7 Perkembangan Inflasi Perdesaan Bulanan dan Kumulatif Provinsi Bali dan Nasional Tahun Tahun Bali Nasional Bulanan Kumulatif Bulanan Kumulatif (1) (2) (3) (4) (5) 2015 Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus 0,27 2,36 0,06 2,93 September Oktober November 0,50 3,02 0,87 4,20 Desember Januari 1,00 1,00 0,79 0,79 Februari 0,74 1,75 0,38 1,17 Maret -0,28 1,46-0,10 1,07 April -0,47 0,99-0,29 0,78 Mei 0,76 1,76 0,74 1,53 Juni 0,02 1,78 0,22 1,75 Juli -0,12 1,66 0,15 1,91 Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 51/08/51/Th. XI, 1 Agustus

10 Informasi lebih lanjut hubungi: I Gede Nyoman Subadri, S.E. Kepala Bidang Statistik Distribusi BPS Provinsi Bali Telepon: , Fax: bps5100@bps.go.id

PERKEMBANGAN NILAI TUKAR PETANI

PERKEMBANGAN NILAI TUKAR PETANI No. 60/09/51/Th. XI, 4 September 2017 PERKEMBANGAN NILAI TUKAR PETANI AGUSTUS 2017, NTP BALI TURUN 0,19 PERSEN Nilai Tukar Petani (NTP) Provinsi Bali bulan Agustus 2017 tercatat mengalami penurunan sebesar
