Skripsi. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Skripsi. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang."

Transkripsi

1 Skripsi Pengaruh Ketidakpastian Lingkungan terhadap Kinerja Unit Bisnis melalui Karakteristik Sistem Akuntansi Manajemen sebagai Variabel Intervening. ( Studi Kasus di BRI Wilayah Semarang ) Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang. Jatining Palimirma Fakultas Ekonomi Universitas Katolik SoegijapranataSemarang2006 i

2 Skripsi dengan judul : Pengaruh Ketidakpastian Lingkungan terhadap Kinerja Unit Bisnis melalui Karakteristik Sistem Akuntansi Manajemen sebagai Variabel Intervening. ( Studi Kasus di BRI Wilayah Semarang ) Oleh : Jatining Palimirma Disetujui dan diterima baik oleh pembimbing : Semarang, 16 Maret 2006 Pembimbing, Clara Susilawati, SE., Msi. ii

3 Telah diterima dan disahkan oleh panitia penguji pada : 3 Mei 2006 skripsi dengan judul : Pengaruh Ketidakpastian Lingkungan terhadap Kinerja Unit Bisnis melalui Karakteristik Sistem Akuntansi Manajemen sebagai Variabel Intervening. ( Studi Kasus di BRI Wilayah Semarang ) Oleh : Jatining Palimirma Tim Penguji Stefani Lily Indarto, SE.MM Clara Susilawati, SE.Msi Drs. Hudi Prawoto, MM.AKT Mengetahui Dekan Fakultas Ekonomi Unika Soegijapranata Drs. A. Sentot Suciarto, Ph.D. iii

4 PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI Saya, yang bertanda tangan dibawah ini dengan sesungguhnya menyatakan bahwa skripsi dengan judul : Pengaruh Ketidakpastian Lingkungan terhadap Kinerja Unit Bisnis melalui Karakteristik Sistem Akuntansi Manajemen sebagai Variabel Intervening. ( Studi Kasus di BRI Wilayah Semarang ). benar-benar merupakan karya saya. Saya tidak mengambil sebagian atau seluruh karya orang lain yang seolah-olah saya akui sebagai karya saya. Apabila saya melakukan hal tersebut, maka gelar dan ijasah yang saya peroleh dinyatakan batal dan akan saya kembalikan kepada Universitas Katolik Soegijapranata. Semarang, 20 Maret 2006 Yang menyatakan, Jatining Palimirma Saksi-saksi, Stefani Lily Indarto, SE.MM Clara Susilawati, SE.Msi Drs. Hudi Prawoto, MM.AKT iv

5 HALAMAN PERSEMBAHAN Sebab Aku ini mengetahui rancangan-rancangan apa yang ada pada-ku mengenai kamu, demikianlah Firman TUHAN, yaitu rancangan damai sejahtera dan bukan rancangan kecelakaan untuk memberikan kepadamu hari depan yang penuh harapan. ( Yeremia 29 : 11 ) Percobaan percobaan yang kamu alami adalah percobaan biasa yang tidak melebihi kekuataan manusia. Sebab Allah setia dan karena itu Ia tidak akan membiarkan kamu dicobai melampaui kekuatanmu. Pada waktu kamu dicobai Ia akan memberikan kepadamu jalan keluar, sehingga kamu dapat menanggungnya ( 1 Korintus 10 : 13 ) Dipersembahkan untuk : 1) Bapak dan Mama terkasih. 2) Mbak Retno, Ajeng dan dek Pras. 3) Mas Deni dan Sobatsobatku terkasih. v

6 KATA PENGANTAR Mengucap syukur kepada Tuhan Yesus Kristus atas segala berkat rahmat dan bimbingan-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Pengaruh Ketidakpastian Lingkungan terhadap Kinerja Unit Bisnis melalui Karakteristik Sistem Akuntansi Manajemen sebagai Variabel Intervening. ( Studi Kasus di BRI Wilayah Semarang ). Penulis yakin bahwa penyelesaian skripsi yang dimaksudkan untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Universitas Katolik Soegijapranata Semarang ini hanyalah bagian kecil dari keseluruhan tahap tersebut. Dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih atas segala bantuan, saran serta bimbingan sehingga skripsi ini dapat tersusun dan selama penulis menjalani 5 tahun masa perkuliahan. Ucapan terima kasih ini terutama penulis sampaikan kepada : 1. Gusti Yesus, atas segala berkat dan bimbingan-nya dan yang selalu memberikan jalan keluar yang terbaik dalam menyelesaikan skripsi ini. 2. Bp. Drs. A. Sentot Suciarto, Ph.D. selaku Dekan Fakultas Ekonomi UNIKA Soegijapranata yang telah memberikan kesempatan dan memberikan ijin kepada penulis untuk melakukan penelitian. 3. Ibu Theresia Dwi Hastuti, SE, Msi selaku Ketua Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi UNIKA Soegijapranata. 4. Ibu Clara Susilawati, SE, Msi selaku dosen pembimbing, terima kasih atas bimbingan dan nasehatnya dalam menyelesaikan skripsi ini. 5. Mb Yuni ( Kanwil BRI ), Bp Muchtar ( Cabang BRI ) dan Kepala Unit BRI yang telah bersedia memberikan ijin penelitian dan mengisi kuesioner sehingga kami mendapatkan data yang diperlukan. vi

7 6. Bapak dan Mama tercinta yang memberikan semangat dan dorongan dalam menyelesaikan skripsi ini. Dengan Doa dan kasih dari Ortuku aku dapat menyelesaikan penelitian ini. 7. Eyang Putri Pujosanyoto, maturnuwun atas segala doa dan semangatnya, tante nur, tante daru, om antok,dan imanuel thx ya atas doanya. 8. Mbak Retno, Mas Roni, Mbak Ajeng dan Dek pras. Terima kasih atas doa dan semangatnya dalam menyelesaikan skripsi ini. 9. Masku ( Deny ), til thx berat atas segala semangat dan doronganmu ketika aku mulai males dalam menyelesaikan skripsi ini,terlebih saat aku mulai putus asa. Makasih selalu memberikan waktu buatku untuk denger semua keluhku, kamu yang selalu mengingatkanku untuk terus berdoa dan aku harap semua itu ga akan pernah berhenti. 10. Dhany Ardityaningtyas, thx telah menjadi sobatku yang terbaik selama ini dari SD sampai masa perkulihaan ini. Thx atas segala semangat dan nasehatmu selama ini menjadikanku lebih dewasa lagi. Semoga persahabatan ini terjalin hingga kita tua nanti.tuhan memberkati 11. Crazy Clown.Irdut, Nina, Vega, Rosa, Yuli, Ming, Vira, Diki, Yudi, Rio. Thx atas segala semangatnya dan thx atas kenangan yang indah selama ini.semoga ga akan pernah berakhir. 12. Temen-temen baruku ( KKN ), mb wahyu, si adit ( pak camat ), sen-sen,dan nanas ( annasta ). Thx ya buat kenangan yang paling indah saat kkn ga akan pernah dilupain dech..dan semangatnya dalam menyelesaikan skripsiku ini. 13. Keluargaku yang di kendal saat kkn ( pak untung, bu roh, mb surati, pak jarwo, pak wigyo, Muh dan embah ) thx atas doa dan kasihnya yang diberikan saat kkn dan penyelesaian skripsiku ini. 14. Yulian Adhi, thx telah menjadi sahabat yang baik sejak SMP hingga sekarang thx atas dorongan dan nasehatmu dalam menyelesaikan skripsi ini. 15. Annastasia Indra, thx ya semangat dan bantuannya selama perkuliahan dan penyelesaian skripsi ini.tabita sobatku thx ya atas nasehatnya, vinta patner vii

8 kerjaku selama ini thx berat atas semangatnya dan semua teman-temanku akuntansi angkatan 2001 terima kasih atas dukungan dan semangatnya. 16. Guru sekolah minggu ( mb mur, mb rina,wiwin, vidia, mb tatik, rendy, mb rini, mas thomas ) thx atas segala doa dan semangatnya. Pemuda blok F GKJ Smg Brt thx ya atas segala doa dan kasihnya selama ini. 17. Pak andi, pak wawan, mb wita, dan oki thx atas semangat dan ide-idenya dalam menyelesaikan skripsi ini dan thx atas job yang diberikan sehingga memberikan banyak pengalaman di bidang marketing. 18. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. Penulis menyadari bahwa masih terdapat banyak kelemahan dan kekurangan dalam skripsi ini. Kepada semua pihak yang berkesempatan membaca skripsi ini, penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pihak yang membaca dan memerlukan. Semarang, 20 Maret 2006 Penulis viii

9 DAFTAR ISI Halaman Judul... i Halaman Persetujuan... ii Halaman Pengesahan... iii Surat Pernyataan Keaslian Skripsi... iv Halaman Persembahan... v Kata Pengantar... vi Daftar isi... ix Daftar Tabel... xii Daftar Gambar... xiii Abstraksi... xiv BAB I PENDAHULUAN... 1 I.1 Latar Belakang... 1 I.2 Perumusan Masalah... 5 I.3 Pembatasan Masalah... 5 I.4 Tujuan dan Manfaat Penelitian...5 I.4.1 Tujuan Penelitian...5 I.4.2 Manfaat Penelitian...6 I.5 Sistematika Penulisan...6 BAB II LANDASAN TEORI...8 II.1 Ketidakpastian lingkungan...8 II.2 Sistem Akuntansi Manajemen...14 II.3 Kinerja Unit Bisnis...21 II.4 Pengembangan Hipotesis...24 II.5 Kerangka Pikir II.6 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel II.6.1 Ketidakpastian Lingkungan yang dipersepsikan II.6.2 Karakteristik Informasi Sistem Akuntansi Manajemen ix

10 II.6.3 Kinerja Unit Bisnis BAB III METODE PENELITIAN.. 30 III.1 Populasi dan Sampel Penelitian. 30 III.2 Metode Pengumpulan Data 31 III.2.1 Jenis dan Sumber Data 31 III.2.2 Teknik Pengumpulan Data. 31 III.2.3 Alat Pengumpulan Data.. 32 III.2.4 Pengujian Alat Pengumpulan Data. 32 III Uji Reliabilitas. 32 III Uji Validitas 33 III.3 Metode Analisis Data III.3.1 Analisis Regresi III.4 Uji Hipotesis BAB IV ANALISA DATA DAN PEMBAHASAN IV.1. Identitas Responden IV.2. Deskripsi Variabel IV. 3. Uji Validitas dan Reliabilitas IV.3.1 Uji Validitas IV.3.2 Uji Reliabilitas IV.4. Analisis Regresi dan Pengujian Hipotesis IV.5. Pembahasan x

11 BAB V PENUTUP.. 51 V.1 Kesimpulan V.2. Saran Penelitian V.3 Keterbatasan Penelitian V.4. Implikasi penelitian mendatang Daftar Pustaka Lampiran xi

12 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Ringkasan Karakteristik Sistem Akuntansi Manajemen. 19 Tabel 4.1 Jenis Kelamin Responden. 38 Tabel 4.2 Umur Responden. 39 Tabel 4.3 Tingkat Pendidikan Responden. 39 Tabel 4.4 Lama menjabat posisi. 40 Tabel 4.5 Diskripsi Variabel Penelitian. 41 Tabel 4.6 Kategori Skala Ketidakpastian Lingkungan. 42 Tabel 4.7 Kategori Skala Karakteristik SAM. 43 Tabel 4.8 Kategori Skala Kinerja Unit Bisnis. 44 Tabel 4.9 Hasil Pengujian Validitas. 44 Tabel 4.10 Hasil Pengujian Reliabilitas. 45 Tabel 4.11 Model pengujian variabel intervening. 46 xii

13 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka Pikir Penelitian 26 Gambar 3.1 Pengujian hipotesis ketidakpastian lingkungan terhadap kinerja unit bisnis melalui penggunaan karakteristik SAM. 36 Gambar 4.1 Pengaruh langsung dan tidak langsung variabel Ketidakpastian lingkungan terhadap kinerja unit bisnis. 48 xiii

14 ABSTRAK Penelitian mengenai manfaat SAM dalam pembuktian atas pengaruhnya dalam meningkatkan kinerja perusahaan sudah cukup banyak dilakukan. Beberapa penelitian menggunakan variabel intervening untuk memperjelas apakah ada faktor kondisional atau pengaruh langsung atau tidak langsung yang terkait pada hubungan tersebut. Penelitian ini dilakukan untuk membuktikan bahwa SAM juga merupapakan variabel intervenig dalam kaitannya dengan ketidakpastian lingkungan dengan kinerja unit bisnis. Penelitian dilakukan secara khusus di lingkungan Unit BRI di Wilayah Semarang. Adapun unit BRI cabang BRI Pattimura berjumlah 33 unit. Dari 33 unit BRI di kancaan BRI cabang pattimura semua berpartisipasi dan mengembalikan kuesioner dengan data yang diinginkan. Masing-masing 33 Kepala Unit BRI sebagai subyek dalam penelitian ini. Metode kuesioner yang digunakan dalam penelitian ini pada masing-masing variabel menggunakan skala 7 sebagai skala ukurnya. Pengujian validitas dan reliabilitas diujikan untuk mendapatkan data yang berkualitas. Analisa regresi linear berganda dengan variabel intervening digunakan sebagai analisis. Dalam penelitian ini menunjukkan bahwa ketidakpastian lingkungan memiliki pengaruh tidak langsung terhadap kinerja unit bisnis dengan melalui sistem akuntansi manajemen sebagai variabel interveningnya. Kata kunci : Ketidakpastian lingkungan, kinerja unit bisnis, dan karakteristik Sistem Akuntansi Manajemen. xiv

Kartika Sari

Kartika Sari SKRIPSI PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN, PENGENDALIAN AKUNTANSI, DAN SISTEM PELAPORAN TERHADAP AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH DAERAH ( STUDI EMPIRIS PADA KABUPATEN DAN KOTA EKS-KARESIDENAN
