Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Riau Kampus Binawidya Pekanbaru, 28293, Indonesia.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Riau Kampus Binawidya Pekanbaru, 28293, Indonesia."

Transkripsi

1 PENGUJIAN ELASTISITAS TANAH UNTUK MENENTUKAN KEKUATAN PONDASI RUMAH SAKIT UNIVERSITAS RIAU DENGAN MENGGUNAKAN SONIC WAVE ANALYZER (SOWAN) Hasanuddin Tanjung, Riad Syech, Sugianto Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Riau Kampus Binawidya Pekanbaru, 28293, Indonesia ABSTRACT The elasticity of soil as a parameter to determine the strength of the foundation on Riau University Hospital has been investigated. This study used an experimental method using a Sonic Wave Analyzer equipment (SOWAN). In this study the soil was made by a pipe with the diameter 6,25 cm and length 20 cm to provide 9 samples which are numbered from 1 to 9. After that, the samples were put into the oven with temperature C for 1 hour to remove the existing water in the samples. Next step is to another the delay time and velocity of acoustic waves for each samples by using (SOWAN). The results that obtained from each sample are the average of soil elasticity values Young's i,e modulus 30,8 x10 6 (N/m2) -79,9 x10 6 (N/m2), the bulk modulus 15,5 x10 6 (N/m2) - 42,6 x10 6 (N / m2), the shear modulus 13,3 x10 6 (N/m2) - 33,9 x10 6 (N/m2), and the Lame constants 62,0 x10 5 (N/m2) - 18,9 x10 6 (N/m2). Based on the data the best samples are that can spread acoustic waves is soil sample number 3. Keywords: Land, Sonic Wave Analyzer (SOWAN) and Elastic Parameters ABSTRAK Telah dilakukan penelitian tentang pengujian elastisitas tanah untuk menentukan kekuatan pondasi pada rumah sakit Universitas Riau. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan memakai peralatan sonic wave analyzer (SOWAN). Pada penelitian ini tanah dicetak dengan sebuah pipa yang berdiameter 6,25 cm dan dengan panjang 20 cm, setelah itu tanah dipanaskan menggunakan oven dengan suhu C selama 1 jam untuk menghilangkan kadar air yang ada pada tanah, kemudian barulah diukur waktu tempuh dan kecepatan gelombang akustik dengan menggunakan alat sonic wave analyzer (SOWAN). Hasil yang diperoleh didapatkan nilai elastisitas dari setiap tanah seperti, modulus Young sebesar 30,8x10 6 (N/m 2 ) -79,9x10 6 (N/m 2 ), modulus bulk sebesar 15,5x10 6 (N/m 2 ) - 42,6x10 6 (N/m 2 ), modulus geser sebesar 13,3x10 6 (N/m 2 ) - 33,9x10 6 (N/m 2 ), konstanta lame sebesar 62,0x10 5 (N/m 2 ) - 18,9x10 6 (N/m 2 ). Dapat disimpulkan dari semua data diatas bahwa sampel tanah yang sangat bagus dirambat oleh gelombang akustik terdapat pada sampel tanah 3. Kata Kunci:Tanah, Sonic Wave Analyzer (SOWAN) dan Parameter Elastis 1

2 PENDAHULUAN Tanah merupakan kumpulan partikel-partikel yang ukurannya dapat sangat bervariasi, yang sebagian dari partikel-partikel diberi nama seperti kerikil, pasir, humus, dan lempung menurut (Sosrodarsono, 1980). Perlu diketahui struktur yang berongga merupakan karakteristik fisis dari tanah, dikarenakan tanah tersusun atas butiran tanah dan ruang antara agregat tanah. Pori yang terdapat pada tanah ada dua macam yaitu makropori dan mikropori. Setiap tanah mempunyai sifat yang berbeda sehingga sangat mempengaruhi lapisannya, hal ini dapat dilihat dari warna dan struktur tanah. Dapat diketahui tanah mempunyai peranan yang sangat penting yakni mendukung atau menompang bangunan diatasnya, dimana bebanbeban yang bekerja pada bangunan diteruskan secara merata kedalam tanah oleh pondasi. Pada peneliti hanya meneliti tentang parameter elastisitas tanah untuk menentukan kekuatan suatu pondasi dengan menggunakan gelombang ultrasonik atau SOWAN. Pengujian elastisitas tanah digunakan gelombang ultrasonik dengan cara tanah dilewati oleh gelombang bunyi dapat mengetahui kecepatan gelombang primer dan kecepatan gelombang skunder, sehingga parameter elastistas tanah seperti modulus young, modulus bulk, modulus geser dan konstanta lame dapat ditentukan. METODE PENELITIAN Pengambilan Sampel Pembuatan Sampel Penentuan Parameter-Parameter Sampel Pengukuran Time Delay Menggunakan Sonic Wave Analyzer Penentuan Kecepatan Gelombang V P dan V S Pengolahan Data dan Penentuan Parameter Elastisitas Sampel Kesimpulan Gambar 1. Bagan Alir Penelitian 2

3 HASIL DAN PEMBAHASAN 1. Hasil Pengukuran Sampel Tanah dengan Massa Jenis Hasil pengukuran antara setiap sampel tanah dengan massa jenis dapat dilihat pada Gambar 2 sebagai berikut : Gambar 2. Grafik hubungan antara sampel tanah dengan massa jenis Berdasarkan Gambar 2 dapat dilihat sampel yang memiliki nilai massa jenis yang besar terdapat pada sampel 3 dengan nilai sebesar 40,1 kg/m 3. Pada sampel 3 ini gelombang sekunder dan gelombang primer merambat dengan kecepatan sebesar 1,4x10 3 m/s dan gelombang sekunder merambat dengan kecepatan sebesar 9,1x10 2 m/s, dimana kecepatan rambat kedua gelombang tersebut lebih cepat dari gelombang pada sampel 1, hal ini disebabkan pada sampel 1 mempunyai nilai densitas lebih kecil dengan nilai sebesar 34,3 kg/m Hasil Pengukuran Antara Sampel Tanah dengan Jarak Waktu Tempuh Gelombang Sekunder dan Primer Hasil pengukuran antara setiap sampel tanah dengan jarak waktu tempuh gelombang sekunder dan primer dapat dilihat pada Gambar 3 sebagai berikut: 3

4 Gambar 3. Grafik hubungan antara sampel tanah dengan jarak waktu tempuh gelombang primer dan sekunder Berdasarkan Gambar 3 dapat dilihat bahwa nilai jarak waktu tempuh yang pendek terdapat pada sampel tanah 3 dengan nilai jarak waktu tempuhnya sebesar: 13,6x10-5 s dan 21,7x10-5 s, dikarenakan bahwa pada sampel tanah 3 itu memiliki kerapatan yang sangat padat dibandingkan dengan sampel tanah yang lain dan memiliki massa jenis atau densitas yang sangat besar. Pada samapel tanah 1 dengan nilai jarak waktu tempuhnya sebesar 20,4x10-5 s dan 32,1x10-5 s, dikarenakan bahwa sampel tanah ini memiliki kerapatan dan kepadatan yang kurang baik untuk dilalui gelombang akustik. 3. Hasil Pengukuran Sampel Tanah dengan Parameter-Parameter Elastisitas Setiap Sampel Tanah Hasil pengukuran setiap sampel tanah dengan parameter-parameter elastisitas dapat dilihat pada Gambar 4 sebagai berikut : Gambar. 4 Grafik hubungan antara sampel tanah dengan modulus Young 4

5 Berdasarkan Gambar 4 dapat dilihat bahwa sampel yang memiliki nilai modulus Young yang besar terdapat pada sampel 3 dengan nilai sebesar 79,9x10 6 (N/m 2 ), semakin besar suatu densitas sampel tanah maka modulus Young sampel semakin besar juga. Sehingga kemampuan sampel menahan gaya yang diberikan semakin besar (Zemansky, 1994). Sampel yang memiliki nilai modulus young yang rendah terdapat pada sampel 1 dengan nilai sebesar 30,8x10 6 (N/m 2 ), pada sampel 1 kemampuan untuk menahan gaya atau beban tidak kuat. 4. Hasil Pengukuran Antara Setiap Sampel Tanah dengan Modulus Bulk Hasil hubungan pengukuran setiap sampel tanah dengan modulus bulk dapat dilihat pada Gambar 5 sebagai berikut : Gambar 5. Grafik hubungan antara setiap sampel tanah dengan modulus bulk Berdasarkan Gambar 5 dapat dilihat bahwa hubungan antara modulus bulk dengan sampel tanah tidak jauh berbeda dengan modulus Young, kedua parameter elastisitas ini merupakan ukuran kemampuan sampel untuk menahan perubahan tekanan dan mempertahankan keadaan dari sampel tersebut. Sampel tanah yang memiliki nilai modulus bulk yang besar terdapat pada sampel 3 dengan nilai sebesa 42,6x10 6 (N/m 2 ), pada sampel tanah 3 ini kuat untuk menahan beban, sedangkan sampel tanah yang memiliki nilai modulus bulk yang rendah terdapat pada samapel tanah 1 dengan nilai sebesar 15,5x10 6 (N/m 2 ), pada sampel tanah 1 ini tidak kuat untuk menahan beban. 5. Hasil Pengukuran Setiap Sampel Tanah dengan Modulus Geser Hasil dan hubungan antara setiap sampel tanah dengan modulus geser dapat dilihat pada Gambar 6 sebagai berikut : 5

6 Gambar 6. Grafik hubungan antara sampel tanah dengan modulus geser Berdasarkan Gambar 6 dapat dilihat bahwa perubahan modulus geser tehadap sampel tanah tidak jauh berbeda dengan kedua parameter sebelumnya. Modulus geser adalah kemampuan suatu benda atau bahan untuk menahan perubahan bentuk saat menerima gaya geser. Semakin kuatnya gaya geser benda yang ditimbulkan maka semakin kuatnya sampel untuk mempertahankan keadaan saat menerima gaya geser. Nilai modulus geser yang besar terdapat pada sampel 3 dengan nilai sebesar 33,9x10 6 (N/m 2 ), sedangkan nilai modulus geser yang rendah terdapat pada sampel 1 dengan nilai sebesar 13,3x10 6 (N/m 2 ), perbedaan ini disebabkan sampel 3 mempunyai masa jenis yang besar dibandingkan masa jenis sampel Hasil Pengukuran Setiap Sampel Tanah dengan Konstanta Lame Hasil pengukuran dan hubungan antara setiap sampel tanah dengan Konstanta Lame dapat dilihat pada Gambar 7 sebagai berikut: Gambar 7. Grafik hubungan antara sampel tanah dengan konstanta lame 6

7 Berdasarkan Gambar 7 dapat dilihat diatas bahwa nilai konstanta lame berbanding lurus dengan sampel tanah. Semakin kuat sampel tanah untuk menahan beban maka konstanta lame juga semakin besar. Konstanta lame mempunyai kesamaan dengan modulus bulk. Konstanta lame juga merupakan kemampuan suatu material atau bahan untuk mempertahankan keadaan saat menerima tekanan dari luar. Sampel yang mempunyai konstanta lame yang besar terdapat pada sampel tanah 3 juga dengan nilai sebesar 18,9x10 6 (N/m 2 ), sedangkan nilai konstanta lame yang rendah terdapat pada sampel 1 dengan nilai sebesar 62,0x10 5 (N/m 2 ). KESIMPULAN Sampel yang memiliki nilai massa jenis yang besar maka gelombang primer dan sekunder merambat dengan baik. Sampel tanah yang memiliki nilai massa jenis yang sangat besar terdapat padan sampel 3 dengan nilai sebesar 40,1 kg/m 3, sedangkan nilai massa jenis yang sangat kecil terdapat pada sampel tanah 1 dengan nilai sebesar 34,3 kg/m 3. Nilai parameter elastisitas sampel tanah berbanding lurus dengan sampel tanah. Semakin padat sampel tanah maka nilai elastisitas samakin besar. Sampel tanah yang memiliki nilai parameter elastisitas terdapat sampel 3 dengan nilai parameter sebesar modulus Young 79,9x10 6 N/m 2, modulus geser 33,9x10 6 N/m 2, modulus bulk 42,6x10 6 N/m 2,dan konstanta lame 18,9x10 6 N/m 2. UCAPAN TERIMA KASIH Penulis mengucapkan terima kasih kepada Bapak Drs.Riad Syech, M.T sebagai pembimbing I atas segala waktu, motivasi, saran, dan keikhlasannya membimbing penulis sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir ini. Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada bapak Drs. Sugianto. M.Si selaku pembimbing II yang telah bersedia membimbing, meluangkan waktu, pikiran dan ilmunya kepada penulis untuk menyelesaikan tugas akhir ini. DAFTAR PUSTAKA Sosrodarsono, S.(1980). Mekanika Tanah dan Teknik Pondasi.Pradnya Paramitha. Jakarta. Bresnick, SD. (2002). Intisari Fisika (terjemahan). Hipokrates, Jakarta. Riyanto. E, (2008), Teori Biot-Gassmann, File Digital Universitas Indonesia. Sears, Zemansky. (1994). Fisika untuk Universitas 1, Binacipta, Jakarta. Tipler, P. (2001). Fisika untuk Sains dan Teknik. Penerbit Erlangga, Jakarta. Young, Freedman. (2002). Fisika Universitas Edisi ke 10 Jilid 1. Penerbit Erlangga, Jakarta. 7

ANALISIS KUAT TEKAN BETON TANPA TULANGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE UJI TAK RUSAK BERDASARKAN KECEPATAN GELOMBANG SONIK

ANALISIS KUAT TEKAN BETON TANPA TULANGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE UJI TAK RUSAK BERDASARKAN KECEPATAN GELOMBANG SONIK ANALISIS KUAT TEKAN BETON TANPA TULANGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE UJI TAK RUSAK BERDASARKAN KECEPATAN GELOMBANG SONIK Yudi Candra, Riad Syech, Sugianto Program Studi S1 Fisika Fakultas Matematika dan
