BAB V PENUTUP. UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB V PENUTUP. UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta"

Transkripsi

1 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan Perancangan komik yang baik dimulai dengan mengumpulkan data visual maupun data verbal yang terkait dengan tema yang akan diangkat dan kemudian dianalisis dari situlah barulah dapat disimpulkan untuk mendapatkan jenis visual dan gaya bercerita yang sesuai dengan target audien, serta media yang terencana juga akan mempengaruhi efektifitas pesan yang akan disampaikan, agar pesan dalam komik dapat diterima oleh remaja dengan baik serta dengan mudah dapat diterapkan. Komik untuk remaja dengan judul Memaknai Persahabatan dengan Donor Darah adalah salah satu bentuk perancangan untuk menyampaikan bagaimana syarat dan ketentuan untuk mendonorkan darah yang ditujukan kepada remaja. Komik ini harus dirancang dengan sistematis dan matang agar hasil yang diharapkan dapat tercapai. Menghasilkan komik yang dapat mengedukasi remaja agar mau melakukan donor darah secara rutin merupakan hal yang tidak mudah dilakukan oleh karena itu cerita yang disampaikan pada komik Memaknai Persahabatan dengan Donor Darah harus menarik dengan cara menambahkan sedikit nuansa romantisme remaja SMU dan sedikit konflik dengan harapan dapat menarik para remaja untuk membacanya. Dalam perancangan komik Memaknai Persahabatan dengan Donor Darah ini ada beberapa faktor yang mempengaruhi baik itu faktor pendukung maupun faktor penghambat. Faktor penghambat yang paling utama dalam perancangan komik ini adalah dalam pencarian data. Kurangnya data literatur yang membahas tentang donor darah, sehingga data tentang syarat-syarat donor darah hanya didapat dari satu buku saja. 165

2 B. Saran Mengoptimalkan Pesan yang akan disampaikan pada target audien harus didukung oleh suatu perancangan media yang baik dan secara berkelanjutan agar dapat menjangkau target secara luas dengan harapan pesan yang disampaikan dapat diterima dengan baik. Hadirnya komik Memaknai Persahabatan dengan Donor Darah ditengah masyarakat kota Yogyakarta akan memberikan wawasan khususnya kepada remaja tentang syarat-syarat untuk mendonorkan darah serta manfaat donor darah bagi diri pendonor dan penerima donor darah. Semoga perancangan ini dapat menambah wawasan kita bersama dan nantinya akan berguna sebagai acuan dan pedoman dalam merancang suatu kegiatan komunikasi visual yang berbentuk komik. Perancangan ini masih jauh dari kata sempurna jika ada pihak yang akan menyempurnakan perancangan ini akan sangat bermanfaat bagi kita semua. 166

3 DAFTAR PUSTAKA Bonneff, Marcel (2006) Komik Indonesia. Jakarta : Penerbit kepustakan popular gramedia. Komandoko, Gamal (2013) Donor Darah Terbukti Turunkan Risiko Penyakit Jantung dan Stroke, Yogyakarta : Media Pressindo. Kusrianto, Adi(2007) Pengantar Desain Komunikai Visual, Yogyakarta : C.V Andi Offset. Maeyama, Machiko (2007). Ayo Bikin Komik, Jakarta : Elax Media Komputindo Kelompok Gramedia, Maharsi, Indiria (2011) Komik Dunia Kreatif Tanpa Batas, yogyakarta : Kata Buku. Masdiono, Toni (1998) 14 Jurus Membuat Komik, Jakarta : Creativ Media. Mccloud, Scott (2001) Understanding Comics, Jakarta : Kepustakaan Populer Gramedia. (2007) Membuat Komik, Jakarta : Gramedia Pustaka Utama. Panuju Panut dan Umami Ida (1999) Psikologi Remaja, Yogyakarta : Tiara Wacana Yogya. Surat Kabar Hassan MN Ketersediaan Darah, Tantangan Negara Berkembang, Kedaulatan Rakyat, 25 Juni, Sutomo Heru Adi PMI Pelaksana Konvensi Jenewa 1864, 1906, 1929 dan 1949, Kedaulatan Rakyat, 17 september, Ichwan Saufullah Nur Permintaan dan Ketersedian Darah tak Imbang dalam Kedaulatan Rakyat (Yogyakarta), Sabtu, 22 Oktober Tautan diakses pada tanggal pukul 13:45 WIB 167

4 Alamat Kantor Palang Merah Indonesia Propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Yogyakarta Jl. Tegalgendu 25 Kotagede Yogyakarta telpon , Fax Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Kulon Progo Jl. Bhayangkara Watuluyu. Wates kulon progo tlp Palang Merah Indonesia (PMI) Bantul Jl. Jendral Sudirman, Komplek Dwiwindu Bantul, Yogyakarta telp: Palang Merah Indonesia (PMI) Gunung Kidul Jl. Nusa Indah No. 3 Wonosari Gunungkidul telp/fax : (0274) Emergency Call 24 Hour : (0274) Palang Merah Indonesia (PMI) Sleman Jl. Rajimin Sucen Trihanggo Sleman, Yogyakarta telp: fax:

5 D. Poster Pameran 169

6 E. Katalog Pameran 170

7 DAFTAR NARASUMBER Nama : Apriyadi Kusbiantoro Tempat Tanggal Lahir : Lombok 21 April 1976 Umur Pendidikan Pekerjaan Alamat : 37 Tahun : DKV ISI Yogyakarta : Animator dan Komikus : Perumnas Bumi Trimulyo Blok 2 No12 Rt 11 Bem- Bem Trimulyo Jetis Bantul Tanggal wawancara : 14 September

8 LAMPIRAN Dokumentasi Pameran Tugas Akhir 172

BAB V PENUTUP. UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta

BAB V PENUTUP. UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta BAB V PENUTUP A. Kesimpulan Cerita rakyat merupakan salah satu budaya yang sangat perlu dilestarikan, karena cerita rakyat sarat akan nilai-nilai moral dan kearifan lokal yang bisa menjadi salah satu sarana
