IAI IKATAN AKUNTAN INDONESIA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "IAI IKATAN AKUNTAN INDONESIA"

Transkripsi

1 IPSAT No. INTERPRETASI PERNYATAAN 0.0 STANDAR ATESTASI IAI IKATAN AKUNTAN INDONESIA KAP KOMPARTEMEN AKUNTAN PUBLIK PEMERIKSAAN LAPORAN INVESTASI DANA PENSIUN Ikatan Akuntan Indonesia Kompartemen Akuntan Publik Dewan Standar Profesional Akuntan Publik Jl. Sisingamangaraja No. Jakarta 1

2 DAFTAR ISI Paragraf Daftar isi Pertanyaan Interpretasi Tanggal Berlaku Efektif. Lampiran.

3 0 1 PEMERIKSAAN LAPORAN INVESTASI DANA PENSIUN (IPSAT No. 0.0, Tanggal Penerbitan April 0) PERTANYAAN Sehubungan dengan terbitnya Surat Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia No. /KMK.0/0 tentang Investasi Dana Pensiun tanggal Desember 0 ( SK Menteri Keuangan ), dan Surat Keputusan Direktorat Jenderal Lembaga Keuangan No. KEP-/LK/0 tentang Pedoman Penyusunan Investasi Dana Pensiun tanggal April 0 ( SK Dirjen Lembaga Keuangan ), yang antara lain mengatur pemeriksaan oleh akuntan publik atas laporan investasi dana pensiun: 1. Standar manakah yang harus digunakan sebagai acuan oleh akuntan publik dalam melaksanakan perikatan pemeriksaan laporan investasi dana pensiun?. Dalam hal akuntan publik menyatakan pendapat, apakah pendapat tersebut diberikan terhadap laporan investasi dana pensiun secara keseluruhan, atau hanya terhadap pernyataan pengurus dana pensiun?. Apakah akuntan publik harus menerapkan prinsip materialitas dalam menyatakan pendapatnya atas pernyataan pengurus dana pensiun? Pertanyaan ini timbul mengingat SK Dirjen Lembaga Keuangan menyatakan bahwa dalam penyusunan pernyataan pengurus dana pensiun, pengurus dana pensiun tidak menerapkan prinsip materialitas, dengan pengertian bahwa setiap ketidaksesuaian pelaksanaan investasi terhadap ketentuan yang mengatur, sekecil apapun, dinyatakan sebagai ketidaksesuaian terhadap seluruh kegiatan investasi.. Bagaimana contoh laporan akuntan publik yang harus digunakan dalam pelaksanaan perikatan pemeriksaan tersebut? INTERPRETASI 1. Pemeriksaan akuntan publik atas laporan investasi dana pensiun sebagaimana dimaksud dalam SK Menteri Keuangan dan SK Dirjen Lembaga Keuangan harus dilaksanakan oleh akuntan publik berdasarkan paragraf - PSAT No. 0 (SAT seksi 00) tentang Perikatan Pemeriksaan dalam lingkup Atestasi Kepatuhan.. Pasal ayat () huruf (a) SK Menteri Keuangan menyatakan bahwa hasil pemeriksaan akuntan publik harus memuat pendapat akuntan publik atas pernyataan pengurus dana pensiun. Dengan demikian, dalam pelaksanaan perikatan pemeriksaan laporan investasi dana pensiun, pendapat akuntan hanya diberikan atas pernyataan pengurus.. Tujuan prosedur pemeriksaan yang dilaksanakan akuntan publik atas asersi manajemen 1 tentang kepatuhan entitas terhadap persyaratan tertentu adalah untuk menyatakan pendapat tentang apakah asersi manajemen disajikan secara wajar dalam semua hal yang material berdasarkan kriteria yang disepakati (paragraf SAT seksi 00). Oleh karena itu, berbeda dengan pernyataan pengurus, pemberian pendapat akuntan harus mempertimbangkan prinsip materialitas dari 1 Yang dimaksud dengan asersi manajemen adalah pernyataan pengurus dana pension sebagaimana tercantum dalam Surat Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia No. /KMK.0/0 tanggal Desember 0.

4 bukti-bukti yang mendukung kewajaran pernyataan pengurus tersebut. Selanjutnya, menurut SAT seksi 00 paragraf 0, dalam mengevaluasi apakah asersi manajemen disajikan secara wajar dalam semua hal yang material, akuntan publik harus mempertimbangkan (a) sifat dan frekuensi ketidakpatuhan yang diidentifikasi, dan (b) apakah ketidakpatuhan semacam itu material dibandingkan dengan persyaratan kepatuhan. Apabila berdasarkan hasil pemeriksaan, akuntan publik menyimpulkan bahwa pernyataan pengurus dana pensiun telah disajikan secara wajar, maka akuntan publik harus menggunakan laporan bentuk baku. Berikut ini disajikan laporan akuntan publik bentuk baku. Akuntan Independen (Pihak yang dituju oleh akuntan publik) Kami telah memeriksa asersi pengurus tentang kepatuhan Dana Pensiun ABC terhadap Undang-Undang No. tahun tentang Dana Pensiun dan Peraturan Pelaksanaannya, dan Keputusan Pendiri No. tanggal tentang Arahan Investasi Dana Pensiun ABC (khusus untuk dana pensiun pemberi kerja) [atau terhadap Pilihan Jenis Investasi Peserta, dalam hal penempatan investasi dan pengalokasian pengembalian investasi ke rekening peserta (khusus untuk dana pensiun lembaga keuangan)] untuk tahun yang berakhir pada tanggal Desember XX yang tercantum dalam Pernyataan Pengurus terlampir. Pengurus dana pensiun bertanggung jawab atas kepatuhan Dana Pensiun ABC terhadap ketentuan-ketentuan tersebut. Tanggung jawab kami terletak pada pernyataan pendapat atas Pernyataan Pengurus tentang kepatuhan Dana Pensiun ABC berdasarkan pemeriksaan kami. Kami melaksanakan pemeriksaan berdasarkan standar yang ditetapkan Ikatan Akuntan Indonesia. Oleh karena itu mencakup pemeriksaan, berdasarkan pengujian, bukti tentang kepatuhan Dana Pensiun ABC terhadap ketentuanketentuan tersebut dan pelaksanaan prosedur lain berdasarkan pertimbangan kami sesuai dengan keadaan. Kami yakin bahwa pemeriksaan kami memberikan dasar memadai untuk menyatakan pendapat. Kami tidak melakukan pemeriksaan secara hukum atas kepatuhan Dana Pensiun ABC terhadap ketentuan-ketentuan tersebut, dan oleh karena itu, kami tidak memberikan penentuan hukum atas kepatuhan tersebut. Menurut pendapat kami, Pernyataan Pengurus yang menyatakan bahwa portofolio investasi Dana Pensiun ABC telah sesuai dengan ketentuan-ketentuan tersebut di atas, untuk tahun yang berakhir pada tanggal Desember XX, disajikan secara wajar, dalam semua hal yang material. Pemeriksaan kami laksanakan dengan tujuan untuk menyatakan pendapat atas Pernyataan Pengurus. posisi portofolio investasi, laporan hasil investasi, analisis investasi, dan pengungkapan terlampir disajikan untuk memenuhi ketentuan yang berlaku, yang telah menjadi obyek prosedur pemeriksaan yang kami terapkan dalam pemeriksaan Pernyataan Pengurus. Namun demikian, sesuai dengan sifat perikatan berdasarkan ketentuan yang berlaku, informasi tersebut tidak untuk diberi pendapat.

5 (Tanda tangan, nama rekan, nomor izin akuntan publik, nomor izin kantor akuntan publik). (Tanggal). Akuntan publik harus memodifikasi laporan bentuk baku, antara lain jika terdapat kondisi ketidakpatuhan material terhadap ketentuan tertentu. Sifat modifikasi laporan tergantung atas apakah pengurus dana pensiun mengungkapkan, dalam penyataan pengurus, suatu penjelasan tentang ketidakpatuhan terhadap ketentuan. Jika pengurus dana pensiun telah mengungkapkan ketidakpatuhan tersebut dan telah memodifikasi dengan semestinya pernyataan tentang kepatuhan dana pensiun terhadap ketentuan tertentu, akuntan publik harus memodifikasi paragraf pendapat dengan memasukkan pangacuan atas ketidakpatuhan tersebut dan menambahkan paragraf penjelasan (setelah paragraf pendapat) yang memberikan penekanan atas ketidakpatuhan tersebut (emphasis of matter) (paragraf -1 SAT seksi 00)... Berikut ini disajikan suatu bentuk laporan, yang dimodifikasi dengan paragraf penjelasan yang harus digunakan oleh akuntan publik bila ia mengidentifikasi terjadinya ketidakpatuhan dan pengurus dana pensiun telah memodifikasi pernyataannya sehubungan dengan ketidakpatuhan tersebut. Akuntan Independen (Pihak yang dituju oleh akuntan publik) (Paragraf pengantar) (sama seperti laporan bentuk baku) (Paragraf lingkup) (sama seperti laporan bentuk baku) Menurut pendapat kami, Pernyataan Pengurus yang menyatakan bahwa Dana Pensiun ABC telah mematuhi ketentuan-ketentuan tersebut di atas, kecuali atas (jelaskan secara ringkas namun jelas ketidakpatuhan terhadap ketentuanketentuan tersebut, seperti yang telah diungkapkan dalam pernyataan pengurus),untuk tahun yang berakhir pada tanggal Desember XX, disajikan secara wajar, dalam semua hal yang material. Sebagaimana yang telah diungkapkan dalam Pernyataan Pengurus, telah terjadi ketidakpatuhan material di Dana Pensiun ABC untuk tahun yang berakhir pada tanggal Desember XX. (Gambarkan ketidakpatuhan tersebut secara ringkas namun jelas). Pemeriksaan kami laksanakan dengan tujuan untuk menyatakan pendapat atas Pernyataan Pengurus. posisi portofolio investasi, laporan hasil investasi, analisis investasi, dan pengungkapan terlampir disajikan untuk memenuhi ketentuan yang berlaku, yang telah menjadi obyek prosedur pemeriksaan yang kami terapkan dalam pemeriksaan Pernyataan Pengurus. Namun demikian, sesuai dengan sifat perikatan berdasarkan ketentuan yang berlaku, informasi tersebut tidak untuk diberi pendapat.

6 (Tanda tangan, nama rekan, nomor izin akuntan publik, nomor izin kantor akuntan publik). (Tanggal). Dalam beberapa keadaan, pengurus dana pensiun kemungkinan tidak sepakat dengan akuntan publik tentang adanya ketidakpatuhan material, dan oleh karena itu, tidak mengungkapkan ketidakpatuhan tersebut dalam pernyataan pengurus. Dalam hal ini, akuntan publik harus menyatakan pendapat wajar dengan pengecualian atau pendapat tidak wajar (paragraf SAT seksi 00).. Berikut ini disajikan bentuk laporan akuntan publik apabila pendapat wajar dengan pengecualian harus digunakan terhadap pernyataan pengurus yang menyatakan telah mematuhi seluruh ketentuan-ketentuan, sedangkan telah terjadi ketidakpatuhan material berdasarkan hasil pemeriksaan akuntan publik. Akuntan Independen (Pihak yang dituju oleh akuntan publik) (Paragraf pengantar) (sama seperti laporan bentuk baku) (Paragraf lingkup) (sama seperti laporan bentuk baku) Pemeriksaan kami mengungkapkan adanya ketidakpatuhan material berikut ini terhadap (sebutkan jenis ketentuan kepatuhan yang tidak dipatuhi tersebut) yang tidak diungkapkan dalam Pernyataan Pengurus untuk tahun yang berakhir pada tanggal Desember XX. (Selanjutnya jelaskan ketidakpatuhan material yang tidak diungkapkan tersebut secara ringkas namun jelas). Menurut pendapat kami, kecuali untuk ketidakpatuhan material sebagaimana dijelaskan dalam paragraf sebelumnya, Pernyataan Pengurus yang menyatakan bahwa Dana Pensiun ABC telah sesuai dengan ketentuan-ketentuan tersebut di atas, untuk tahun yang berakhir pada tanggal Desember XX, disajikan secara wajar, dalam semua hal yang material. Pemeriksaan kami laksanakan dengan tujuan untuk menyatakan pendapat atas Pernyataan Pengurus. posisi portofolio investasi, laporan hasil investasi, analisis investasi, dan pengungkapan terlampir disajikan untuk memenuhi ketentuan yang berlaku, yang telah menjadi obyek prosedur pemeriksaan yang kami terapkan dalam pemeriksaan Pernyataan Pengurus. Namun demikian, sesuai dengan sifat perikatan berdasarkan ketentuan yang berlaku, informasi tersebut tidak untuk diberi pendapat. (Tanda tangan, nama rekan, nomor izin akuntan publik, nomor izin kantor akuntan publik). (Tanggal). Berikut ini disajikan bentuk laporan akuntan publik apabila pendapat wajar dengan pengecualian harus digunakan terhadap pernyataan pengurus yang

7 menyatakan tidak mematuhi sebagian atau seluruh ketentuan, sedangkan telah terjadi ketidakpatuhan material lainnya selain yang telah dinyatakan dalam pernyataan pengurus berdasarkan hasil pemeriksaan akuntan publik. Akuntan Independen (Pihak yang dituju oleh akuntan publik) (Paragraf pengantar) (sama seperti laporan bentuk baku) (Paragraf lingkup) (sama seperti laporan bentuk baku) Pemeriksaan kami mengungkapkan adanya ketidakpatuhan material berikut ini terhadap (sebutkan jenis ketentuan kepatuhan yang tidak dipatuhi tersebut) yang tidak diungkapkan dalam Pernyataan Pengurus untuk tahun yang berakhir pada tanggal Desember XX. (Selanjutnya jelaskan ketidakpatuhan material yang tidak diungkapkan tersebut secara ringkas namun jelas). Menurut pendapat kami, kecuali untuk ketidakpatuhan material sebagaimana dijelaskan dalam paragraf sebelumnya, Pernyataan Pengurus yang menyatakan bahwa Dana Pensiun ABC telah mematuhi ketentuan-ketentuan tersebut di atas, kecuali atas (jelaskan secara ringkas namun jelas ketidakpatuhan terhadap ketentuan-ketentuan tersebut, seperti yang telah diungkapkan dalam pernyataan pengurus), untuk tahun yang berakhir pada tanggal Desember XX, disajikan secara wajar, dalam semua hal yang material. Pemeriksaan kami laksanakan dengan tujuan untuk menyatakan pendapat atas Pernyataan Pengurus. posisi portofolio investasi, laporan hasil investasi, analisis investasi, dan pengungkapan terlampir disajikan untuk memenuhi ketentuan yang berlaku, yang telah menjadi obyek prosedur pemeriksaan yang kami terapkan dalam pemeriksaan Pernyataan Pengurus. Namun demikian, sesuai dengan sifat perikatan berdasarkan ketentuan yang berlaku, informasi tersebut tidak untuk diberi pendapat. (Tanda tangan, nama rekan, nomor izin akuntan publik, nomor izin kantor akuntan publik). (Tanggal). Berikut ini adalah bentuk laporan akuntan publik yang harus digunakan bila pendapat tidak wajar harus digunakan terhadap pernyataan pengurus yang menyatakan telah mematuhi seluruh ketentuan, sedangkan telah terjadi ketidakpatuhan material berdasarkan hasil pemeriksaan akuntan publik. Akuntan Independen (Pihak yang dituju oleh akuntan publik) (Paragraf pengantar) (sama seperti laporan bentuk baku)

8 (Paragraf lingkup) (sama seperti laporan bentuk baku) Pemeriksaan kami mengungkapkan adanya ketidakpatuhan material berikut ini terhadap (sebutkan jenis ketentuan kepatuhan yang tidak dipatuhi tersebut) yang tidak diungkapkan dalam Pernyataan Pengurus untuk tahun yang berakhir pada tanggal Desember XX. (Selanjutnya jelaskan ketidakpatuhan material yang tidak diungkapkan tersebut secara ringkas namun jelas) Menurut pendapat kami, karena ketidakpatuhan material sebagaimana dijelaskan dalam paragraf sebelumnya, Pernyataan Pengurus yang menyatakan bahwa Dana Pensiun ABC telah sesuai dengan ketentuan-ketentuan tersebut di atas, untuk tahun yang berakhir pada tanggal Desember XX, tidak disajikan secara wajar. Pemeriksaan kami laksanakan dengan tujuan untuk menyatakan pendapat atas Pernyataan Pengurus. posisi portofolio investasi, laporan hasil investasi, analisis investasi, dan pengungkapan terlampir disajikan untuk memenuhi ketentuan yang berlaku, yang telah menjadi obyek prosedur pemeriksaan yang kami terapkan dalam pemeriksaan Pernyataan Pengurus. Namun demikian, sesuai dengan sifat perikatan berdasarkan ketentuan yang berlaku, informasi tersebut tidak untuk diberi pendapat. (Tanda tangan, nama rekan, nomor izin akuntan publik, nomor izin kantor akuntan publik). (Tanggal). Berikut ini disajikan bentuk laporan akuntan publik apabila pendapat tidak wajar harus digunakan terhadap pernyataan pengurus yang menyatakan tidak mematuhi sebagian atau seluruh ketentuan, sedangkan telah terjadi ketidakpatuhan material lainnya selain yang telah diungkapkan dalam pernyataan pengurus berdasarkan hasil pemeriksaan akuntan publik. Akuntan Independen (Pihak yang dituju oleh akuntan publik ) (Paragraf pengantar) (sama seperti laporan bentuk baku) (Paragraf lingkup) (sama seperti laporan bentuk baku) Pemeriksaan kami mengungkapkan adanya ketidakpatuhan material berikut ini terhadap (sebutkan jenis ketentuan kepatuhan yang tidak dipatuhi tersebut) yang tidak diungkapkan dalam Pernyataan Pengurus untuk tahun yang berakhir pada tanggal Desember XX. (Selanjutnya jelaskan ketidakpatuhan material yang tidak diungkapkan tersebut secara ringkas namun jelas). Menurut pendapat kami, karena ketidakpatuhan material sebagaimana dijelaskan dalam paragraf sebelumnya, Pernyataan Pengurus yang menyatakan bahwa Dana Pensiun ABC telah mematuhi ketentuan-ketentuan tersebut di atas, kecuali atas

9 (jelaskan secara ringkas namun jelas ketidakpatuhan terhadap ketentuan-ketentuan tersebut, seperti yang telah diungkapkan dalam pernyataan pengurus), untuk tahun yang berakhir pada tanggal Desember XX, tidak disajikan secara wajar. Pemeriksaan kami laksanakan dengan tujuan untuk menyatakan pendapat atas Pernyataan Pengurus. posisi portofolio investasi, laporan hasil investasi, analisis investasi, dan pengungkapan terlampir disajikan untuk memenuhi ketentuan yang berlaku, yang telah menjadi obyek prosedur pemeriksaan yang kami terapkan dalam pemeriksaan Pernyataan Pengurus. Namun demikian, sesuai dengan sifat perikatan berdasarkan ketentuan yang berlaku, informasi tersebut tidak untuk diberi pendapat. (Tanda tangan, nama rekan, nomor izin akuntan publik, nomor izin kantor akuntan publik). (Tanggal) TANGGAL BERLAKU EFEKTIF. Interpretasi Pernyataan Standar Atestasi ini berlaku untuk laporan akuntan independen yang diterbitkan setelah tanggal April 0 atas pemeriksaan laporan investasi dana pensiun untuk periode yang berakhir pada atau setelah tanggal Desember 0.

10 LAMPIRAN. Berikut ini disajikan matrik yang menggambarkan hubungan antara pernyataan pengurus, hasil pemeriksaan, pendapat akuntan, dan bentuk laporan akuntan. No. Pernyataan Pengurus menyatakan: Hasil Pemeriksaan Akuntan Publik Pendapat Akuntan Publik Bentuk Akuntan Publik 1. Sesuai Tidak ditemukan ketidakpatuhan. Sesuai Ditemukan ketidakpatuhan tidak material Wajar tanpa pengecualian Wajar tanpa pengecualian bentuk baku (paragraf ) bentuk baku (paragraf ). Tidak sesuai /Sesuai dengan catatan Ditemukan ketidakpatuhan material yang sama seperti yang telah diungkapkan dalam pernyataan pengurus Wajar tanpa pengecualian, dengan memodifikasi paragraf pendapat yang memasukkan pangacuan atas ketidakpatuhan tersebut dan menambahkan paragraf penjelasan (setelah paragraf pendapat) yang memberikan penekanan atas ketidakpatuhan tersebut (emphasis of matter) bentuk baku yang dimodifikasi dengan paragraf penjelasan (paragraf ). Tidak sesuai /Sesuai dengan catatan Ditemukan ketidakpatuhan tidak material yang sama seperti yang telah diungkapkan dalam pernyataan pengurus Wajar tanpa pengecualian bentuk baku (paragraf ). Tidak sesuai /Sesuai dengan catatan Ditemukan ketidakpatuhan tidak material lainnya selain yang telah diungkapkan dalam pernyataan pengurus Wajar tanpa pengecualian bentuk baku (paragraf )

11 . Sesuai Ditemukan ketidakpatuhan material Wajar dengan pengecualian/tidak wajar dimodifikasi (paragraf,,, ). Tidak sesuai /Sesuai dengan catatan Ditemukan ketidakpatuhan material lainnya selain yang telah diungkapkan dalam pernyataan pengurus Wajar dengan pengecualian/tidak wajar dimodifikasi (paragraf,,, )

12 IKATAN AKUNTAN INDONESIA DEWAN STANDAR PROFESIONAL AKUNTAN PUBLIK 0-0 Wawat Sutanto Ketua I. Komala Widjaja Wakil Ketua Syarief Basir Hidajat Rahardjo Jamaludin Iskak Abubakar Usman Handri Tjendra Liauw She Jin Eny Indria Wigiaswati Bangkit Kuncoro

PELAPORAN PROSEDUR YANG DISEPAKATI

PELAPORAN PROSEDUR YANG DISEPAKATI PELAPORAN PROSEDUR YANG DISEPAKATI Laporan praktisi tentang prosedur yang disepakati yang berkaitan dengan asersi manajemen tentang kepatuhan entitas terhadap persyaratan tertentu atau tentang efektivitas
