TYPOGRAFI DESAIN GRAFIS. Tipografi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TYPOGRAFI DESAIN GRAFIS. Tipografi"

Transkripsi

1 TYPOGRAFI DESAIN GRAFIS Tipografi Tipografi merupakan suatu ilmu dalam memilih dan menata huruf dengan pengaturan penyebarannya pada ruang ruang yang tersedia, untuk menciptakan kesan tertentu, sehingga dapat menolong pembaca untuk mendapatkan kenyamanan membaca semaksimal mungkin. 1

2 Tipografi merupakan representasi visual dari sebuah bentuk komunikasi verbal dan merupakan properti visual yang pokok dan efektif. Hadirnya tipografi dalam sebuah media terapan visual merupakan faktor yang membedakan antara desain grafis dan media ekspresi visual lain seperti lukisan. Lewat kandungan nilai fungsional dan nilai estetiknya, huruf memiliki potensi untuk menterjemahkan atmosfir atmosfir yang tersirat dalam sebuah komunikasi verbal yang dituangkanmelaluiabstraksibentuk bentuk visual. Perjalanan desain dan gaya huruf latin mulai diterapkan pada awal masa kejayaan kerajaan ROMAWI. Kejayaan kerajaan Romawi di abad pertama yang berhasil menaklukkanyunani Yunani, membawaperadabanbarudalam baru dalam sejarah Barat dengan diadaptasikannya kesusasteraan, kesenian, agama, serta alfabet Latin yang dibawa dari Yunani. Pada awalnya alfabet Latin hanya terdiri dari 21 huruf : A, B, C, D, E, F, G, H, I, K, L, M, N, O, P, Q, R, S, T, V, dan X, kemudian huruf Y dan Z ditambahkan dalam alfabet Latin untuk mengakomodasikata yang berasal dari bahasa Yunani mengakomodasikata yang berasal dari bahasa Yunani. Tiga huruf tambahan J, U dan W dimasukkan pada abad pertengahan sehingga jumlah keseluruhan alfabet Latin menjadi 26. 2

3 Didot Piere Didot ( ) Putra sulung Francois Didot Ambroise menciptakan ornamen cetak versi klasik yang populer dengan nama Louvre Edition. Firmin Didot ( ) Penemuan plat cetak yang dicor (beriringan dengan penemuan huruf timah yang dicor oleh Guttenberg). Desain huruf yang diberi nama Didot. Giambattista Bodoni ( ) Desainer modern pertama yang dengan karyanyaberupa huruf roman style tl dengan nama Bodoni Book. Huruf tersebut didesain tahun 1798 dengan ciri perbedaan tebal tipis pada bagian hurufnya. 3

4 Frederic William Goudy ( ) Hasil karya huruf Frederic mencapai lebih dari seratus jenis font. Font yang populer hingga saat ini antara lain Camelot, Goudy, Goudy Old Style, Titling, Vilage. John Warnock Typefounder paling populer abad ini yang menciptakan font Warnock Pro. Presiden dan CEO Adobe periode 90 an hingga Adobe mendominasi teknologi percetakan dan publikasi sebagai standar profesional. Adobe menguasai (memiliki hak cipta sebagian font yang ada. 4

5 Anatomi Huruf Setiap bentuk huruf dalam sebuah alfabet memiliki keunikan fisik yang menyebabkan mata kita dapat membedakan antara huruf f m d dengan p atau C dengan Q. Keunikan ini disebabkan oleh cara mata kita melihat korelasi antara komponen visual yang satu dengan yang lain. Sekelompok pakar psikologi dari Jerman dan Austria pada tahun 1900 memformulasikan sebuah teori yang dikenal dengan teori Gestalt. Teori ini berbasis pada pattern seeking dalam perilaku manusia 5

6 6

7 Anatomi Font Format Font Digital 1. Postscript Fonts Format font yang memiliki dua bagian, yaitu screen fonts dan printer fonts. Printer Fonts pada prinsipnya adalah bentuk outline yang kemudian diisi dengan titik titik semprotan tinta pada bentuk outline tersebut. Proses ini disebut rasterization. Prosespengisiantitik titik tersebutt pada komputer menggunakan perhitungan khusus yang disebut PostScript, oleh karena itu disebut PostScript Fonts. Contoh PostScript Fonts misalnya, Kozuka Gothic Std R, Adobe Song Std L, Century Old Style, dll 2. TrueType Fonts TrueType Fonts awalnya diproduksi oleh Apple, kemudian menjadi standar pada sistem Windows dan MacIntosh. Keuntungan TrueType Fonts adalah ia hanya memiliki satu file untuk semua ukuran font. Contoh TrueType Fonts misalnya: Arial Black, Albertus, AvantGardeMdBT, Tahoma, Verdana, dll. 7

8 Format Font Digital 1. OpenType Fonts Format ini dibuat atas kerjasama antara Microsoft dan Adobe. Opentype Fonts juga dapat diterima oleh sistem MacIntosh. Contoh OpenType Fonts misalnya Myriad Pro Black Bondensed, Myriad Light Condensed, Lytos Pro Regular, Lytos Extra Ligth, dll 2. Multiple Master Font Font Type 1 yang lebar dan ketebalannya dapat dimodifikasi langsung dari master desainnya. Keuntungan dari penemuan teknologi ini adalah kita membeli satu lisensi font dan kita dapat memodifikasinya tanpa merubah bentuk asli font tersebut.manufaktur t darifont tinii adalah dlhadobe Corp. Contoh Multiple Master Fonts ialah ITC AvagarMM, ITC AvantGarde Gothic MM Kategori Huruf 8

9 Oldstyle Ciri ciri: Selalu memiliki serif Serif di huruf kecil selalu ada di sudut (miring) Garis lengkung pada huruf memiliki pergeseran dari tebal ke tipis (transisi tebal/tipis) Memiliki diagonal stress 9

10 Modern Ciri ciri: Memiliki serif Huruf serif horisontal dan sangat tipis Strukturnya kuat Transisi tebal/tipis radikal Garis garisnya kontras Memiliki vertical stress Tampilannya dingin dan elegan 10

11 Slab Serif Ciri ciri: Serif pada huruf kecil horisontal dan tebal Sangat sedikit dan atau tidak memiliki transisi tebal/tipis, atau kontras pada stroke Memiliki vertical stress 11

12 Sans Serif Ciri ciri: Tidak memiliki serif di ujung garis Tidak memiliki transisi tebal/tipis Ketebalannya sama rata (Monoweight) 12

13 Script Ciri ciri: Bentuknya seperti tulisan kaligrafi dengan pena maupun pensil Macam macam penulisan: Menyambung/tidak menyambung Seperti tulisan tangan Menyerupai gaya kaligrafi tradisional 13

14 Dekoratif Ciri ciri: Mudah dikenali dan digunakan Penggunaannya terbatas, karena keistimewaannya Ada satu font untuk setiap ide yang ingin kita sampaikan 14

15 Hubungan Antar Huruf Harmoni Konflik Kontras Harmoni atau Concordant Penggunaan hanya satu bentuk huruf (typeface) Tidak banyak variasi istyle, tl ukuran, weight, dll Elemen yang lain kualitasnya sama dengan bentuk huruf (typeface) tersebut Cenderung agak tenang dan formal Harmoni adalah konsep yang jelasdan Harmoni adalah konsep yang jelas dan bermanfaat 15

16 16

17 Konflik Penggabungan dua typeface atau lebih yang memiliki kemiripan dalam style, ukuran, weight, dll Konflik harus dihindari 17

18 Kontras Penggabungan elemen dan typeface yang sangat berbeda. 18

19 6 Cara mengkontraskan Huruf : Ukuran Weight Struktur Bentuk Arah Warna Ukuran Besar Vs. Kecil Kontras ukuran Pembesaran huruf Jangan selalu menggunakan huruf kapital 19

20 20

21 Kontras Ukuran Kontraskan ukuran dengan cara yang tidak lazim dan provokatif ktif Gunakan nomor, ampersand, atau tanda baca sebagai elemen dekoratif 21

22 Weight Weight = ketebalan garis Jenis jenisnya: regular, bold, semi bold, extra bold atau light Kontraskan regular weight dengan yang extra bold 22

23 Manfaat kontras pada weight : Membuat halaman lebih menarik Membantu mengorganisasi iinformasi isecara efektif Membantu pembaca memahami hirarki informasi Mengatasi kesulitan saat mencari sesuatu pada indeks menurut abjad 23

24 Struktur Struktur adalah penggunaan dua kategori Huruf dengan struktur yang berbeda Struktur adalah dlhpemilihan dua atau lbh lebih typeface dari dua atau lebih kategori 24

25 Hal hal yang harus diperhatikan: Gunakan dua face dari dua kategori Huruf yang berbeda Hindari menggunakan dua oldstyle di satu halaman Hindari menggunakan dua modern, atau dua slab serif Hindari menggunakan dua script dalam satu halaman Tidak cukup mengkontraskan struktur saja, perlu dipadukan dengan ukuran atau weight Lebih baik mengkontraskan kategori yang berbeda dari sans serif yang sama Contoh: kategori modern & slab serif 25

26 Bentuk (Form) Form adalah tampilan suatu Huruf atau bentuk Huruf Struktur Huruf bisa sama; namun bentuk yang berbeda Contoh kontras bentuk: Huruf kapital dengan Huruf kecil 26

27 27

28 Arah Contoh arah huruf: miring Memiringkan huruf harus dengan alasan yang jelas Jangan letakkan huruf yang miring di sudut halaman 28

29 Warna Gunakan sesedikit mungkin warna panas untuk membuat kontras Diperlukan lebih banyak warna dingin untuk membuat kontras yang efektif 29

30 30

31 Untuk mendapatkan tampilan huruf yang lebih atraktif, para desainer menggunakan banyak cara untuk merekayasa font. Diantara rekayasa tersebut antara lain: Extended dan condensed Caracter Spacing Penambahan atribut Garis Modifikasi teks melingkar Rekayasa Font Teks dengan drop shadow Teks dengan outline Tk Teks br berwarna rn polos dan dn gradasi Teks yang diberi tekstur Teks dengan efek blur Teks dengan efek 3 dimensi Teks dengan efek distorsi Teks dengan efek perubahan bentuk 31

32 32

10/9/2009. Kuliah IV Iwan Sonjaya, ST.MMT.MT FKOM UNIV.PANCASILA

10/9/2009. Kuliah IV Iwan Sonjaya, ST.MMT.MT FKOM UNIV.PANCASILA Kuliah IV Iwan Sonjaya, ST.MMT.MT FKOM UNIV.PANCASILA Tipografi merupakan representasi visual dari sebuah bentuk komunikasi verbal dan merupakan properti visual yang pokok dan efektif. Hadirnya tipografi
