Siklus Pengambilan Keputusan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Siklus Pengambilan Keputusan"

Transkripsi

1

2 Siklus Pengambilan Keputusan Masalah ROI Metode Analisis Kebijakan / Strategi Sample Data Validasi P-Value / Parameter Output SPSS Hipotesa Uji Hipotesis Teori Keputusan

3 Definisi-Definisi

4 Penelitian Penelitian adalah aktivitas atau kegiatan yang dilakukan secara sistematis, berencana dan mengikuti konsep ilmiah untuk mendapatkan sesuatu yang objektif dan rasional tentang sesuatu hal.

5 Data Data adalah karakteristik dari suatu objek

6 Data (Penelitian) Data adalah sesuatu yang digunakan atau dibutuhkan dalam penelitian dengan parameter tertentu yang telah ditentukan.

7 Jenis Data 1. Data Kualitatif 2. Data Kuantitatif

8 Data Kualitatif Data kualitatif adalah data yang dinyatakan dalam bentuk bukan angka, tetapi berbentuk kata, kalimat, gambar atau bagan.

9 Data Kuantatif Data kuantitatif adalah data yang dinyatakan dalam bentuk angka.

10 Data nominal Data hasil penggolongan atau katagori yang sifatnya setara dan tidak dapat dilakukan perhitungan aritmatika. Angka yang diberikan hanya sebagai simbol saja dan tidak menunjukkan tingkatan tertentu. Contoh: Laki-laki = 1 Perempuan = 2 *) antara 1 dan 2 setara.

11 Data Ordinari Data hasil katagori yang sifatnya tidak setara dan tidak dapat dilakukan perhitungan aritmatika. Angka yang diberikan menunjukkan peringkat dan tingkat tertentu. Tipe data ini tidak memperhatikan jarak data, jadi jarak data bisa berbeda-beda. Contoh: Nilai A =1 Nilai B = 2 Nilai C = 3 *) 1 > 2 > 3

12 Data Interval Data bukan dari hasil kategorisasi dan dapat dilakukan perhitungan aritmatika. Tipe data ini menggunakan jarak interval yang sama. Walaupun dapat dilakukan perhitungan matematika, data ini tidak mempunyai nilai 0 (nol) absolut, maksudnya angka 0, tetap ada nilainya, contoh suhu badan. Data ini dapat dibuat menjadi tipe ordinal yang menggunakan peringkat seperti dalam pengukuran skala Likert. Misalnya: Sangat Setuju = 5 Setuju = 4 Ragu-ragu = 3 Tidak setuju = 2 Sangat tidak setuju = 1

13 Data Rasio Data yang dapat dilakukan perhitungan aritmatika dan menggunakan jarak yang sama. Data ini mempunyai jarak yang sama. Data ini memiliki nilai nol (0) absolut, maksudnya angka 0 benar-benar tidak ada nilainya. Contoh: Berat benda, keuangan, dll.

14 Variabel Variabel adalah suatu yang beragam atau bervariasi. Variabel dibedakan sebagai berikut: Variabel tergantung (variable dependent) adalah variabel yang dipengaruhi oleh variabel lain yang sifatnya tidak dapat berdiri sendiri. Variabel bebas (variable independent) adalah variabel yang mempengaruhi variabel lain yang sifatnya berdiri sendiri.

15 Populasi dan Sample Populasi adalah suatu kelompok atau kumpulan subjek atau objek yang akan dikenai generalisasi hasil penelitian, sedangkan sample adalah bagian populasi yang akan diteliti.

16 Analisa Data Analisa data adalah proses mengolah data dan menginterpretasikan hasil pengolahan data.

17 Analisis Deskriptif Analisa yang menekankan pada pembahasan data-data dan subjek penelitian dengan menyajikan data-data secara sistematik dan tidak menyimpulkan hasil penelitian.

18 Analisis Inferesial Analisis yang menekankan pada hubungan antar variabel dengan melakukan pengujian hipotesis dan penyimpangan hasil penelitian.

19 Metode Analisis Data Metode Statistik Parametrik adalah metode analisis data dengan parameter-parameter tertentu seperti mean, median, standar deviasi, distribusi data normal, dll. Metode Statistik Non Parametrik adalah metode analisis data tanpa menggunakan parameter-parameter tertentu seperti mean, median, standar deviasi, serta distribusi data tidak harus normal dll.

20 Hipotesis Hipotesis adalah jawaban sementara tentang rumusan masalah penelitian yang belum dibuktikan kebenarannya. (Data sampel hipotesisnya menggunakan signifikan) Hipotesis nihil atau nol hipotesis (Ho) adalah hipotesis yang menyatakan tidak adanya hubungan antarvariabel. Hipotesis alternatif atau hipotesis kerja (Ha) adalah hipotesis yang menyatakan adanya hubungan antarvariabel.

21 Uji Hipotesis Uji hipotesis adalah pengujian yang bertujuan untuk mengetahui apakah kesimpulan pada sample dapat berlaku untuk populasi (dapat digeneralisasi).

22 Signifikansi Signifikansi artinya meyakinkan atau berarti, dalam penelitian mengandung arti bahwa hipotesis yang telah terbukti pada sampel dapat diberlakukan pada populasi. Jika tidak signifikan berarti kesimpulan pada sampel tidak berlaku pada populasi (tidak dapat digeneralisasi)

23 Propabilitas Probabilitas (P Value) adalah peluang munculnya kejadian. Besarnya peluang melakukan kesalahan disebut taraf signifikansi (tingkat signifikansi), jadi taraf signifikansi bisa dinyatakan dengan probabilitas (nilainya sama). Contoh: ada 100 kejadian dengan probabilitas 5%, artinya bahwa peluang munculnya kesalahan akan terjadinya sebanyak 5 kali dalam 100 kejadian.

24 Kurva Normal Kurva normal menggambarkan daerah penerimaan dan penolakan Ho. Jika pengujian 2 Sisi gambar kurva sebagai berikut: Daerah Kritis (Ho ditolak) 2,5 % Ho Diterima 95% Daerah Kritis (Ho ditolak) 2,5 % Jika pengujian 1 sisi gambar kurva sebagai berikut: Ho Diterima 95% Daerah Kritis (Ho ditolak) 5 % Uji 1 sisi biasanya digunakan untuk uji F, uji t sisi, dan uji Kai Kuadrat (X 2 )

25 Degree of freedom Degree of Freedom (Df) adalah derajat ketergantungan banyaknya observasi (n) dan banyaknya variabel independen. Df ini digunakan untuk menentukan nilai kritis.

26 Kepustakaan Priyatno, Dwi., 2008, Mandiri Belajar SPSS, Mediakom, Yogyakarta. Suwarno B., 2006, Rumus dan Data dalam Aplikasi Statistika, Alfabeta, Bandung.,2002, 10 Model Penelitian dan Pengolahannya dengan SPSS 10.01, Andi Offset, Yogyakarta.

27

Pengujian Varian Satu Jalur. (One Way ANOVA)

Pengujian Varian Satu Jalur. (One Way ANOVA) One Way ANOVA Pengujian Varian Satu Jalur (One Way ANOVA) Uji One Way ANOVA, digunakan untuk mengetahui ada tidaknya perbedaan ratarata antara tiga kelompok lebih sample yang tidak berhubungan. Jika ada
