PEDOMAN PEMBERIAN BANTUAN BIAYA PENINGKATAN KUALIFIKASI AKADEMIK GURU KE S-1/D-IV DI KAWASAN PERBATASAN DAN PULAU KECIL TERLUAR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEDOMAN PEMBERIAN BANTUAN BIAYA PENINGKATAN KUALIFIKASI AKADEMIK GURU KE S-1/D-IV DI KAWASAN PERBATASAN DAN PULAU KECIL TERLUAR"

Transkripsi

1 -0- PEDOMAN PEMBERIAN BANTUAN BIAYA PENINGKATAN KUALIFIKASI AKADEMIK GURU KE S-/D-IV DI KAWASAN PERBATASAN DAN PULAU KECIL TERLUAR DIREKTORAT PROFESI PENDIDIK DIREKTORAT JENDERAL PENINGKATAN MUTU PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL 200

2 KATA PENGANTAR DAFTAR ISI Salah satu tugas pokok dan fungsi Direktorat Jenderal Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan (Ditjen PMPTK) Kementerian Diknas sebagai bagian integral Kementerian Diknas adalah meningkatkan kualitas pendidikan melalui peningkatan kualifikasi akademik minimum guru. Melalui peningkatan kualifikasi akademik guru yang sesuai dengan bidang tugasnya, diharapkan akan membawa dampak terhadap terlaksananya proses pembelajaran yang menciptakan suasana pembelajaran yang bermakna, menyenangkan, kreatif, dinamis, dan dialogis, yang pada akhirnya akan meningkatkan mutu pendidikan secara keseluruhan. Pedoman ini disusun sebagai acuan bagi pelaksana pemberian bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik guru tahun 200 di Kawasan Perbatasan Dan Pulau Kecil Terluar antara lain berisi persyaratan guru penerima bantuan biaya, proses rekruitmen dan penyaluran dana, pelaporan, jadwal pelaksanaan, dan pengendalian program. Ucapan terima kasih disampaikan kepada semua pihak yang telah terlibat dalam penyusunan buku pedoman ini, semoga buku pedoman ini dapat bermanfaat bagi para pengelola baik di tingkat pusat maupun daerah. KATA PENGANTAR... I DAFTAR ISI... II BAB I PENDAHULUAN... A. Latar Belakang... B. Landasan Hukum... 2 C. Tujuan... 2 D. Kerangka Program... 2 E. Sasaran... 3 BAB II BANTUAN BIAYA PENINGKATAN KUALIFIKASI AKADEMIK GURU... 5 A. Pengertian Dan Sasaran Program... 5 B. Prinsip Pemberian Bantuan biaya... 5 C. Sumber dan Alokasi Dana... 6 D. Kriteria Penerima Bantuan biaya... 6 E. Tahapan Pemberian Bantuan biaya... 7 Jakarta, Januari 200 Direktur Jenderal, F. Hak dan Kewajiban Penerima Bantuan biaya... G. Penghentian Pemberian Bantuan biaya... 2 H. Waktu Pelaksanaan... 3 BAB III PENGENDALIAN PROGRAM... 5 Prof. Dr. Baedhowi NIP A. Cakupan Pengendalian... 5 B. Pemantauan dan Evaluasi Program... 5 C. Pelaporan... 5 BAB IV PENUTUP... 7 Perbatasan Dan Pulau Kecil Terluar i ii

3 A. Latar Belakang BAB I PENDAHULUAN Undang-undang Nomor 4 tahun 2005 tentang Guru dan Dosen pasal 7 mengamanatkan bahwa guru sebagai tenaga yang profesional, wajib memiliki kualifikasi akademik, kompetensi, dan sertifikat yang sesuai dengan kewenangan mengajar. Pasal 9 menyatakan bahwa kualifikasi akademik sebagaimana dimaksud diperoleh melalui pendidikan tinggi jenjang S-/D-IV. Hal tersebut lebih ditegaskan pada Peraturan Pemerintah RI Nomor 9 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan Pasal 29 yang menyatakan bahwa pendidik pada pendidikan anak usia dini (PAUD), SD/MI, SMP/Mts, SMA/MA, SDLB/SMPLB/SMALB dan SMK/MAK masingmasing memiliki: a. Kualifikasi akademik minimal S-/D-IV; b. Latar belakang pendidikan tinggi yang sesuai dengan mata pelajaran B. Landasan Hukum. Undang-Undang RI Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, 2. Undang-undang RI Nomor 4 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen, 3. Peraturan pemerintah Nomor 9 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan, 4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 74 tahun 2009 tentang Guru, 5. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 0 tahun 2009 tentang Sertifikasi Guru dalam Jabatan. C. Tujuan Pedoman ini disusun sebagai acuan bagi semua pihak yang terkait dengan pelaksanaan pemberian bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik guru ke S-/D-IV di Kawasan Perbatasan Dan Pulau Kecil Terluar. yang diampu; c. Sertifikat profesi pendidik sesuai dengan peruntukannya. D. Kerangka Program Berdasarkan data Ditjen PMPTK Kementerian Diknas pada tahun 2009, secara nasional dari guru yang berkualifikasi akademik minimal S-/D-IV adalah (43%), dan selebihnya (57%) adalah guru yang belum memiliki kualifikasi akademik S-/D-IV. Guru yang belum memiliki kualifikasi akademik S-/D-IV tersebut perlu ditingkatkan kualifikasi akademiknya supaya sesuai dengan yang diamanatkan undangundang. Pemerintah Pusat melalui Kementerian Pendidikan Nasional, Direktorat Jenderal Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan pada tahun 200 memprogramkan bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik ke S-/D-IV bagi guru pada semua jenjang pendidikan khususnya guru yang bertugas di Kawasan Perbatasan Dan Pulau Kecil Terluar. Untuk itu diperlukan Pedoman Pelaksanaan Pemberian Bantuan Biaya Peningkatan Kualifikasi akademik Guru Ke S-/D-IV bagi guru di Kawasan Perbatasan Dan Pulau Kecil Terluar. 2 Program bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik guru ke S-/D-IV ditujukan pada guru di Kawasan Perbatasan Dan Pulau Kecil Terluar yang sedang meningkatkan kualifikasi akademik ke S-/D-IV. Sumber dana bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik guru adalah Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) Ditjen PMPTK Kementerian Diknas yang dialokasikan pada Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan (LPMP) masing-masing provinsi tahun anggaran 200. Penyaluran bantuan biaya dilaksanakan oleh LPMP dengan cara dikirim langsung ke rekening bank/pos masing-masing guru penerima.

4 E. Sasaran Buku Pedoman ini disusun sebagai acuan bagi pihak yang berkepentingan terutama:. Ditjen PMPTK Kementerian Diknas, 2. Dinas Pendidikan Provinsi, 3. Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota, 4. LPMP, dan 5. Guru. 3 4

5 BAB II BANTUAN BIAYA PENINGKATAN KUALIFIKASI AKADEMIK GURU A. Pengertian Dan Sasaran Program Bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik guru ke S-/D-IV adalah pemberian bantuan biaya sejumlah dana dari Pemerintah kepada guru PNS dan bukan PNS yang berada di bawah binaan Kementerian Diknas pada semua satuan pendidikan baik negeri maupun swasta untuk memperoleh kualifikasi akademik Strata satu (S-) atau Diploma empat (D-IV). Pemberian bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik bagi guru ini bertujuan:. Mendorong guru untuk mengikuti pendidikan lanjutan sampai memperoleh ijasah S-/D-IV; 2. Meningkatkan pengetahuan, kemampuan, dan kinerja guru dalam proses pembelajaran; 3. Mempercepat proses peningkatan kualitas pendidikan melalui peningkatan mutu guru. Sasaran program bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik tahun 200 ini adalah 5000 guru yang sedang bertugas di Kawasan Perbatasan Dan Pulau Kecil Terluar baik melalui program reguler maupun program Pengakuan Pengalaman Kerja dan Hasil Belajar (PPKHB). B. Prinsip Pemberian Bantuan biaya. Terbuka Bantuan biaya ini diberikan secara terbuka kepada semua guru yang sedang menempuh pendidikan ke jenjang S-/D-IV dan memenuhi persyaratan yang ditentukan. Pengumuman dan pendaftaran untuk mendapatkan bantuan biaya serta penetapan guru penerima bantuan biaya dilakukan oleh LPMP provinsi masing-masing berkoordinasi dengan dinas pendidikan provinsi/kabupaten/kota. 2. Langsung Bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik guru diberikan secara langsung kepada guru melalui transfer ke rekening bank/pos milik guru yang bersangkutan. 3. Mengutamakan mutu Guru yang akan menerima bantuan biaya ini adalah guru yang sedang melanjutkan pendidikan ke jenjang S-/D-IV di perguruan tinggi yang memiliki izin operasional dari Ditjen Pendidikan Tinggi. 4. Tidak meninggalkan tugas mengajar Guru yang menerima bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik tidak meninggalkan tugas mengajar. C. Sumber dan Alokasi Dana Pembiayaan bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik guru bersumber dari dana APBN Tahun Anggaran 200 yang dialokasikan pada DIPA LPMP masing-masing provinsi sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) per orang per tahun. D. Kriteria Penerima Bantuan biaya Bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik ini diberikan kepada guru yang memenuhi kriteria sebagai berikut.. Guru yang terdaftar dan aktif mengikuti kuliah di perguruan tinggi yang memperoleh izin operasional dari Ditjen Pendidikan Tinggi dengan ketentuan sebagai berikut: a. Guru PNS/bukan PNS (Guru Tetap Yayasan, honorer pada sekolah negeri) yang mengajar pada satuan pendidikan binaan 5 6

6 Kementerian Diknas baik di sekolah negeri maupun sekolah swasta yang mendapat ijin operasional dari pemerintah daerah. b. Menempuh pendidikan pada bidang studi yang sesuai dengan mata pelajaran yang diampu atau meneruskan pendidikan sesuai dengan ijazah D-I, D-II, D-III yang dimilikinya. c. Belum memiliki ijazah S-/D-IV. d. Sehat jasmani dan rohani yang dibuktikan dengan surat keterangan dokter. e. Tidak sedang memperoleh beasiswa pendidikan untuk peningkatan kualifikasi akademik dari instansi/unit lain. f. Tidak sedang menjalani hukuman baik disiplin maupun hukuman pidana/perdata. g. Mempunyai Nomor Unik Pendidik dan Tenaga Kependidikan (NUPTK) atau dalam proses mendapatkan NUPTK di LPMP. 2. Guru penerima bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik ke S- /D-IV pada tahun 2007, 2008, dan 2009 yang masih menempuh studinya. E. Tahapan Pemberian Bantuan biaya. Penetapan dan Pendistribusian Kuota Kuota Provinsi adalah akumulasi dari kuota kecamatan di kawasan perbatasan dan pulau kecil terluar yang berada pada provinsi yang bersangkutan. Kuota kecamatan dihitung secara proporsional berdasarkan jumlah guru yang belum S-/D-4 pada kecamatan di kawasan perbatasan dan pulau kecil terluar dikalikan kuota nasional. 2. Koordinasi dan Sosialisasi Pelaksanaan Bantuan Biaya Peningkatan Kualifikasi akademik LPMP melaksanakan koordinasi dan sosialisasi pelaksanaan pemberian bantuan biaya dengan dinas pendidikan provinsi/kabupaten/kota dengan melibatkan narasumber dari Ditjen PMPTK Kementerian Diknas. Agenda koordinasi dan sosialisasi adalah penyampaian kebijakan Ditjen PMPTK Kementerian Diknas tentang pemberian bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik guru, informasi kuota per kabupaten/kota, informasi kriteria calon penerima bantuan biaya, mekanisme pemberian bantuan biaya, dan penyusunan jadwal pelaksanaan pemberian bantuan biaya, pemantauan dan pelaporan. 3. Penetapan dan Pengusulan Calon Penerima Bantuan biaya Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota menyampaikan informasi dan kebijakan peningkatan kualifikasi akademik dan pemberian bantuan biaya kepada guru di wilayahnya masing-masing. Pengusulan guru calon penerima bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik dilakukan dengan langkah-langkah berikut: ) Kepala sekolah mengajukan daftar nama guru yang diusulkan sebagai calon penerima dana bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik guru kepada dinas pendidikan kabupaten/kota masing-masing. Pengajuan calon penerima bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik S-/D-IV harus disertai dengan persyaratan administratif, yaitu : - Foto kopi ijasah terakhir, - Foto kopi SK Pengangkatan sebagai guru baik guru PNS maupun guru bukan PNS, - Foto kopi kartu mahasiswa dan/atau surat keterangan aktif sebagai mahasiswa dari perguruan tinggi tempat menempuh pendidikan, - Surat keterangan sehat, - Foto kopi rekening bank/pos milik guru yang bersangkutan, - Foto kopi daftar nilai yang menunjukkan IPK minimal 2,0 bagi calon penerima bantuan biaya pendidikan yang sedang mengikuti pendidikan pada semester 2 (dua) ke atas. Semua berkas foto kopi dilegalisasi oleh kepala UPTD bidang pendidikan setempat atau kepala sekolah. 2) Kepala sekolah mengajukan usulan calon penerima bantuan biaya kepada dinas pendidikan provinsi/kabupaten/kota menggunakan 7 8

7 Format A untuk guru PNS dan Format B untuk guru bukan PNS. Tahapan kegiatan pemberian bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik ditunjukkan dalam gambar. 3) Dinas pendidikan provinsi/kabupaten/kota mengusulkan calon penerima bantuan biaya ke LPMP dalam bentuk cetakan dan file dalam CD dengan menggunakan Format 2 A untuk guru PNS dan Format 2 B untuk guru bukan PNS. PUSAT Penentuan Kuota Provinsi Monitoring dan pengendalian 4) Berdasarkan daftar usulan yang diajukan oleh kepala sekolah, dinas pendidikan provinsi/kabupaten/kota melakukan seleksi administratif dengan berpedoman pada kriteria dan kuota penerima bantuan biaya sebagaimana yang tercantum pada Buku Pedoman ini. LPMP Penentuan Kuota Kab/Kota Menyalurkan bantuan Pelaporan 5) Dinas pendidikan provinsi/kabupaten/kota melakukan seleksi dengan menggunakan urutan prioritas sebagai berikut: Sosialisasi ke Kab/Kota Membuat SK Penerima bantuan a) Semester tertinggi b) Bidang studi yang relevan dengan mata pelajaran yang diampu c) Prestasi akademik berdasarkan IPK bagi yang sudah menempuh lebih dari 2 (dua) semester d) Masa kerja e) Usia KAB/KOTA KEPALA SEKOLAH Sosialisasi ke guru Mendata Guru yang belum S/D4 Mengusulkan guru calon penerima bantuan Mengusulkan guru penerima bantuan 4. Penerbitan Surat Keputusan Penerima Bantuan biaya Kepala LPMP yang bersangkutan menerbitkan Surat Keputusan Penerima Bantuan Biaya Peningkatan Kualifikasi Akademik, tembusan disampaikan kepada Dirjen PMPTK Kementerian Diknas dan Kepala Dinas Pendidikan Provinsi/Kabupaten/Kota. 5. Penyaluran Bantuan biaya GURU Melengkapi persyaratan Menerima bantuan Gambar. Tahapan Kegiatan Pemberian Bantuan Biaya Peningkatan Kualifikasi Akademik LPMP menyalurkan secara langsung bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik kepada guru melalui nomor rekening bank/pos milik guru yang bersangkutan. 9 0

8 F. Hak dan Kewajiban Penerima Bantuan biaya. Hak Penerima Bantuan Biaya Guru penerima bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik guru mempunyai hak: a. Menerima informasi program b. Menerima bantuan biaya sebesar minimal Rp ,- (dua juta rupiah) per tahun selama yang bersangkutan menempuh pendidikan atau paling lama seperti ditentukan dalam tabel berikut. Tabel. Jangka Waktu Pemberian Bantuan biaya. Ijasah Terakhir SMA/SPG/SMK/SGO atau sederajat D D2/PGSLP atau sederajat D3/PGSLA atau sederajat Semester yg diikuti saat menerima bantuan biaya Maksimum lama menerima bantuan biaya (tahun) G. Penghentian Pemberian Bantuan biaya Pemberian bantuan biaya kepada guru penerima dihentikan apabila guru memenuhi salah satu atau beberapa hal berikut:. Telah menyelesaikan studinya 2. Melampaui jangka waktu yang telah ditentukan dalam table 3. Meninggal dunia 4. Berhenti dari jabatan guru 5. Tidak memenuhi persyaratan kehadiran dalam perkuliahan 6. Indeks prestasi (IP) tidak memenuhi standar minimal yang ditetapkan 7. Menerima hukuman disiplin dari dinas pendidikan kabupaten/kota 8. Dinyatakan bersalah karena tindak pidana oleh pengadilan dan telah memiliki kekuatan hukum tetap 9. Berhenti dari program atas kemauan sendiri 2. Kewajiban Penerima Bantuan biaya a. Memiliki komitmen, disiplin, dan dedikasi tinggi dalam mengikuti pendidikan dibuktikan dengan indeks prestasi yang meningkat. b. Tidak meninggalkan tugas mengajar di sekolah. c. Menyelesaikan pendidikan tepat waktu. 2

9 H. Waktu Pelaksanaan Jadwal pelaksanaan diatur sebagai berikut: Kegiatan Bulan Ke- No Penyusunan Pedoman 2 Sosialisasi Program 3 Pendaftaran Calon Penerima Bantuan di Dinas Pendidikan Kab./Kota Seleksi Calon Penerima Bantuan Peningkatan 4 Kualifikasi di Dinas Pendidikan Kab./Kota Pengecekan data usulan 5 calon penerima bantuan oleh LPMP Penyerahan Data Calon penerima subsidi oleh Dinas 6 Pendidikan Kab/Kota kepada LPMP. Penerbitan SK Penerima 7 Bantuan 8 Penyaluran Dana Bantuan. 9 Monitoring dan Evaluasi 0 Pelaporan 3 4

10 BAB III PENGENDALIAN PROGRAM Pengendalian program pemberian bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik guru ini dimaksudkan untuk menjamin terlaksananya pemberian bantuan biaya kepada guru yang berhak menerima sesuai dengan jadwal dan tepat sasaran. Tolok ukur keberhasilan program pemberian bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik guru meliputi: cakupan pengendalian, pemantauan program, pembatalan pemberian bantuan biaya dan pelaporan. Sistematika laporan sesuai dengan kebijakan Setditjen PMPTK Kementerian Diknas yang meliputi: Latar Belakang, Tujuan, Sasaran, Hasil yang Diharapkan, Mekanisme dan Prosedur, Hasil Pelaksanaan Program (akademik dan bantuan biaya), Permasalahan dan Upaya yang Dilakukan, Kesimpulan dan Saran. Laporan yang dikirimkan dilampiri dengan daftar guru penerima bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik dan daftar guru yang sudah menyelesaikan masa studi (S-/D-IV). A. Cakupan Pengendalian Cakupan atau ruang lingkup pengendalian program merupakan kegiatankegiatan strategis yang meliputi rekrutmen dan penetapan calon penerima bantuan biaya, penetapan penerima, prosedur pemberian bantuan, pelaporan, dan pelaksanaan pemantauan dan evaluasi program. B. Pemantauan dan Evaluasi Program Pemantauan dan evaluasi program pemberian bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik guru perlu dilakukan sebagai bagian dari pengendalian program. Laporan hasil pemantauan dan evaluasi program merupakan bahan masukan kepada pimpinan sebagai bahan kebijakan selanjutnya. C. Pelaporan Pelaporan merupakan bentuk pertanggungjawaban pelaksanaan pemberian bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik guru oleh LPMP. Laporan disampaikan kepada Direktur Profesi Pendidik Direktorat Jenderal Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan (Ditjen PMPTK) dengan tembusan kepada Sekretaris Ditjen PMPTK Kementerian Diknas. Laporan disampaikan setiap semester pada bulan Juni dan Desember tahun berjalan. 5 6

11 BAB IV Lampiran A PENUTUP Pedoman ini merupakan acuan umum yang mengikat dalam pelaksanaan pemberian bantuan biaya peningkatan kualifikasi akademik bagi guru TK, SD, SMP, SMA, SMK, dan PLB negeri atau swasta yang sedang dan akan mengikuti pendidikan S-/D-IV baik PNS maupun bukan PNS binaan Kementerian Diknas. Ketentuan-ketentuan yang belum tercantum dalam pedoman ini dapat ditambahkan sesuai dengan kewenangan dan kondisi masing-masing daerah yang tidak bertentangan dengan pedoman ini dan ketentuan lain yang berlaku. 7 8

12 Lampiran B Lampiran 2A 9 20

13 Lampiran 2B 2

14 Lampiran 2 Jumlah Guru Berdasarkan Kualifikasi Akademik Daerah Perbatasan Dan Pulau Kecil Terluar No PROVINSI KAB/KOTA KECAMATAN SMA D D2 D3 S S2 JML NANGGROE ACEH DARUSSALAM Kota Sabang Sukajaya Sukakarya SUMATERA UTARA Kab. Serdang Bedagai Bandar Khalipah Tanjung Beringin Teluk Mengkudu RIAU Kab. Bengkalis Bengkalis ,522 Rangsang Barat Rupat Utara Kab. Indragiri Hilir Keteman Pulau Burung Kab. Rokan Hilir Kubu Sinaboi Kota Dumai Sungai Sembilan

15 No PROVINSI KAB/KOTA KECAMATAN SMA D D2 D3 S S2 JML 4 KALIMANTAN BARAT Kab. Sambas Paloh Sajingan Besar Kab. Sanggau Entikong Sekayam Kab. Sintang Ketungau Hulu Ketungau Tengah Kab. Kapuas Hulu Badau Batang Lupar Embaloh Hulu Empanang Puring Kencana Putussibau Selatan (Kedamin) Putussibau Utara (Putussibau) Kab. Bengkayang Jagoi Babang Siding KALIMANTAN TIMUR Kab. Malinau Kayan Hilir Kayan Hulu Kab. Nunukan Krayan No PROVINSI KAB/KOTA KECAMATAN SMA D D2 D3 S S2 JML Krayan Selatan Lumbis Nunukan Sebatik Sekubu Kab. Kutai Barat Long Apari Long Pahangai SULAWESI UTARA Kab. Sangihe Kendahe Manganitu Tabukan Selatan Tabukan Utara Tamako Kab. Kepulauan Talaud Beo Essang Kabaruan Karatung Lirung Nanusa Rainis

16 No PROVINSI KAB/KOTA KECAMATAN SMA D D2 D3 S S2 JML 7 MALUKU Kab. Maluku Tenggara Barat Kormomolin Nirunmas Selaru Tanimbar Selatan Tanimbar Utara Wer Maktian Wer Tamrian Wuar Labobar Yaru Kab. Kep. Aru Aru Selatan Aru Selatan Timur Aru Tengah Aru Tengah Selatan Aru Tengah Timur Aru Utara Pulau-Pulau Aru Kab. Maluku Barat Daya Babar Timur Leti Moa Lakor Mdona Hiera No PROVINSI KAB/KOTA KECAMATAN SMA D D2 D3 S S2 JML Pulau-Pulau Babar Pulau-Pulau Terselatan Wetar / Pulau Wetar NUSA TENGGARA TIMUR Kab. Kupang Amfoang Timur Kab. Timor Tengah Utara Insana Insana Utara Miomafo Barat Miomafo Timur Kab. Belu Kakuluk Mesak Kobalima Lamaknen Selatan Raihat Tasifeto Barat Tasifeto Timur Kab. Alor Alor Barat Daya Alor Barat Laut Alor Selatan Alor Timur Pantar

17 No PROVINSI KAB/KOTA KECAMATAN SMA D D2 D3 S S2 JML Teluk Mutiara 8 3 Kab. Rote Ndao Rote Barat Daya PAPUA Kab. Merauke Elikobel Merauke ,80 Sota Ulilin Kab. Keerom Arso Senggi Waris Web Kab. Boven Digul Jair Mindiptana Waropko 2 4 Kab. Pegunungan Bintang Batom Iwur Kiwirok Okbibab Oksibil Kab. Supiori Supiori Utara Kota Jayapura Muara Tami No PROVINSI KAB/KOTA KECAMATAN SMA D D2 D3 S S2 JML 0 MALUKU UTARA Kab. Morotai Morotai Jaya Morotai Selatan Morotai Selatan Barat Morotai Timur Morotai Utara Kab. Bintan Bintan Pesisir KEPULAUAN RIAU Kab. Karimun Tebing Kab. Natuna Bunguran Timur Bunguran Utara Pulau Laut Serasan Siantan Subi Kota Batam Belakang Padang Nongsa PAPUA BARAT Kab. Raja Ampat Kepulauan Ayau Waigeo Utara Jumlah semua guru 7,886,02 6,208,37 6, ,805 Jumlah guru bukan S-/D-IV 6,423 28

PEDOMAN Pemberian Subsidi Peningkatan Kualifikasi Guru Ke S1/D4

PEDOMAN Pemberian Subsidi Peningkatan Kualifikasi Guru Ke S1/D4 KATA PENGANTAR PEDOMAN Pemberian Subsidi Peningkatan Kualifikasi Guru Ke S1/D4 Guru mempunyai fungsi, peran, dan kedudukan yang sangat strategis dalam pembangunan nasional bidang pendidikan. Pembangunan
