Indikasi Program Pembangunan Kepariwisataan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Indikasi Program Pembangunan Kepariwisataan"

Transkripsi

1 Indikasi Program Pembangunan Kean Lampiran I Peraturan Daerah Kabupaten Gunungkidul Nomor Tahun 2014 Tentang Rencana Induk Pembangunan Kean Daerah Kabupaten Gunungkidul Tahun I. Tahapan dan Uraian N0 TAHAPAN URAIAN 1 TAHAP I a. Mengembangkan keanekaragaman daya tarik wisata b. Memperkuat kelembagaan masyarakat pelaku usaha c. Menjaga kelestarian fungsi lingkungan hidup kawasan destinasi d. Mengembangkan keanekaragaman promosi 2 TAHAP II TAHAP III e. Membangun jejaring a. Meningkatkan jaringan transportasi antar destinasi b. Meningkatkan kualitas pelayanan destinasi c. Meningkatkan keterlibatan masyarakat dalam pengembangan destinasi d. Meningkatkan kemitraan dalam destinasi e. Meningkatkan kualitas sumber daya masyarakat pelaku usaha dan kelembagaan masyarakat f. Meningkatkan paket promosi g. Meningkatkan kualitas lingkungan hidup kawasan destinasi a. Terwujudnya jaringan transportasi antar destinasi yang aman dan nyaman b. Terwujudnya partisipasi masyarakat dalam pengelolaan destinasi c. Terwujudnya kemitraan pelaku usaha antar destinasi d. Terwujudnya daya tarik wisata alam yang berbudaya lokal

2 II. Pembangunan Industri Pariwisata Daerah A. Peningkatan Daya Saing Produk Wisata Arah Kebijakan Pembangunan Industri Pariwisata Daerah dijabarkan dalam strategi dan indikasi program sebagai berikut : NO STRATEGI INDIKASI PROGRAM TAHAPAN SKPD PELAKSANA I II III 1 Pengembangan produk Pariwisata Menciptakan diversifikasi produk sesuai dengan pasar Wisatawan 2 Optimalisasi produk yang mempunyai keunikan dan nilai jual secara khusus 3 Meningkatkan event-event Pariwisata menjadi event regional, nasional dan internasional 4 Menjaga kelokalan dan keaslian, mengatur dan menetapkan agar setiap Daya Tarik Wisata mempunyai keunikan sendiri. Membuat produk yang mempunyai cirikhas dan keunikan Menyelenggarakan atraksi wisata tingkat regional, nasional dan internasional Menyusun peraturan dan rencana aksi dalam menjaga kelokalan dan keaslian atas setiap daya tarik wisata

3 B. Peningkatan Kemitraan Usaha Pariwisata Arah Kebijakan Peningkatan Kemitraan Usaha Pariwisata dijabarkan dalam strategi dan indikasi program sebagai berikut : NO STRATEGI INDIKASI PROGRAM TAHAPAN SKPD PELAKSANA I II III 1 Mewujudkan iklim yang Menyusun peraturan yang menguntungkan bagi dunia usaha memberikan kepastian usaha dan memberikan kepastian bagi pengusaha yang akan menanamkan modalnya dalam bidang Pariwisata 2 Mendampingi pengusaha Pariwisata menengah dan kecil dalam upaya peningkatan kualitas jasa usaha Pariwisata 3 Menumbuhkan dan mengembangkan profesionalisme penyelenggara Kean secara bertahap dan konsisten 4 Peningkatan pola pemberdayaan masyarakat dan desa di bidang Kean. Menyelenggarkan pelatihan bagi pelaku usaha menengah dan kecil Meningkatkan keahlian dan ketrampilan pelaku usaha Menjalin kemitraan antara pelaku usaha dan pemerintah desa

4 C. Pemenuhan Tanggung Jawab Terhadap Lingkungan Hidup dan Sosial Budaya NO STRATEGI INDIKASI PROGRAM TAHAPAN SKPD PELAKSANA I II III 1 Pengembangan Pariwisata yang Mengendalikan usaha berwawasan lingkungan yang yang berkelanjutan mendasarkan kepada pengendalian dan pemanfaatan lingkungan untuk kelanjutan Kean 2 Pengembangan Pariwisata bertumpu dan memanfaatkan keunikan alam, budaya dan letak geografis, dalam kegiatannya bertanggung jawab melaksanakan pelestarian fungsi lingkungan hidup dan ekosistem 3 Mengembangkan prasarana yang dapat menunjang pelestarian fungsi lingkungan hidup di kawasan Destinasi Pariwisata secara berkelanjutan, terpadu lintas sektor 4 Menumbuh kembangkan kegiatan Kepriwisataan yang berwawasan lingkungan melalui peran Pemerintah Daerah, Pemerintah Desa, dan kelompok masyarakat Menyusun kegiatan usaha berorientasi pada jasa lingkungan Membangun parasarana yang berwasan lingkungan Membangun kemitraan lingkungan hidup antar pelaku usaha

5 III. Pembangunan Destinasi Pariwisata Daerah A. Perwilayahan Destinasi Arah Kebijakan Pembangunan Kawasan StrategisPariwisata Daerah dan Kawasan Pembangunan Pariwisata Daerah dijabarkan dalam strategi dan indikasi program sebagai berikut : NO STRATEGI INDIKASI PROGRAM TAHAPAN SKPD PELAKSANA I II III 1 Perencanaan a. Menyusun rencana induk Kawasan Kawasan Strategis Strategis Pariwisata Daerah Pariwisata Daerah dan Kawasan Pembangunan Pariwisata b. Menyusun Rencana Detail Kawasan Daerah Pembangunan Pariwisata Daerah 2 penegakanregulasipemban gunankawasanstrategispa riwisata Daerah dankawasan Pembangunan Pariwisata Daerah 3 pengendalianimplementasi KawasanStr ategispariwisata Daerah dankawasan Pembangunan Pariwisata Daerah c. Menyusun regulasi tata bangunan dan tata lingkungan Kawasan Strategis Pariwisata Daerah dan Kawasan Pembangunan Pariwisata Daerah. Monitoring dan pengawasan peningkatankoordinasiantarapemerintah Daerah, Pemerintah Desa, danmasyarakat pekerjaan umum

6 B. Pembangunan Daya Tarik Wisata ArahkebijakanpengembanganDayaTarikWisata dijabarkan dalam strategi dan indikasi program sebagai berikut : NO STRATEGI INDIKASI PROGRAM TAHAPAN SKPD PELAKSANA 1 Pembangunan daya tarik wisata a. Mengembangkan Kawasan unggulan alam pantai dengan Pantai pendukung wisata budaya Watu Gupit, Pantai Bekah, Pantai Grigak, Pantai Ngunggah, Pantai Nguyahan, Pantai Torohudan sebagai kawasan wisata pantai berbasis relaksasi dan petualangan. b. Mengembangkan Kawasan Pantai Gesing, Pantai Ngrenehan, sebagai kawasan wisata berbasis pendaratan ikan Mengembangkan Kawasan Pantai Ngobaran, sebagai kawasan wisata pantai berbasis budaya, dan keagamaan c. Mengembangkan Kawasan Goa Cerme sebagai kawasan wisata susur goa dan budaya d. Mengembangkan Kawasan Hutan Wisata Turunan sebagai kawasan wisata berbasis konservasi dan pendidikan. e. Mengembangkan Kawasan

7 2 Pembangunan daya tarik wisata unggulan alam pantai dengan pendukung wisata kuliner olahan hasil laut Goa Langse, Pesanggrahan Gumbirowati, Wonokobaran, Pertapaan Kembang Lampir, Cupu Panjolo sebagai kawasan wisata budaya f. Mengembangkan Kawasan Kesenian Tradisional Gejog Lesung, Jaran Jambul, Reog, Jathilan. g. Mengembangkan Kawasan Pelestarian adat dan budaya Rasulan, Sedekah laut, Labuhan h. Mengembangkan Kawasan PengembanganDesaWisa tadandesabudayasebagaikawasan wisatapantaididukungbudaya. a. Mengembangkan Kawasan Pantai Baron, Pantai Drini, Pantai Ngandong sebagai kawasan wisata pantai berbasis pendaratan ikan, kuliner hasil laut dan wisata keluarga. b. Mengembangkan Kawasan Pantai Kukup sebagai kawasan wisata pantai berbasis wisata pendidikan keanekaragaman hayati laut, keluarga dan budaya.

8 3 Pembangunan daya tarik wisata unggulan alam pantai dengan pendukung wisata pendidikan, c. Mengembangkan Kawasan Pantai Sanglen sebagai kawasan wisata pantai berbasis wisata konservasi. d. Mengembangkan Kawasan Pantai Sepanjang, Pantai Watu Kodok, Pantai Sarangan, Pantai Krakal, Pantai Slili, Pantai Sadranan, Pantai Watu Lawang, Pantai Sundak, Pantai Somandeng, Pantai Pulang Sawal, Pantai Potunggal sebagai kawasan wisata pantai berbasis wisata keluarga dan relaksasi. e. Mengembangkan Kawasan Baron Agro Forestry Technoparksebagai kawasan wisata berbasis wisata pendidikan. f. Mengembangkan Kawasan Goa Maria Tritis, sebagai kawasan wisata berbasis wisata ziarah. g. Mengembangkan Kawasan Pengembangan Desa Wisata dan Desa Budayasebagai kawasan h. wisata berbasis pantai didukung wisata kuliner. a. Mengembangkan Kawasan Pantai Ngetun, Pantai Timang, Pantai

9 konservasi dan petualangan Jogan, Pantai Siung sebagai kawasan wisata pantai berbasis wisata petualangan dan relaksasi. b. Mengembangkan Kawasan Pantai Wediombo, Pantai Jungwok sebagai kawasan wisata pantai berbasis wisata konservasi, relaksasi dan keluarga. c. Mengembangkan Kawasan Pantai Sadengsebagai kawasan wisata pantai berbasis wisata pelabuhan perikanan. d. Mengembangkan Kawasan Taman Keanekaragaman Hayati Bajo, Taman Keanekaragaman Hayati Koesnadi Hardjasoemantri, Gunung Batur sebagai kawasan wisata berbasis wisata konservasi dan pendidikan. e. Mengembangkan Kawasan Goa Senensebagai kawasan wisata alam berbasis wisata susur goa. f. Mengembangkan Kawasan Bengawan Solo Purba sebagai kawasan wisata alam berbasis wisata pendidikan, g. Mengembangkan Kawasan

10 4 Pembangunan daya tarik wisata unggulan alam pegunungan dengan pendukung wisata pendidikan, konservasi dan petualangan Pengembangan Desa Wisata dan Desa Budaya sebagai kawasan wisata pantai didukung pendidikan, konservasi dan petualangan a. Mengembangkan Kawasan Gunung Api Purba Nglanggeran, Gunung Butak, Air Terjun Juruh Gede, danair Terjun Banyunibo sebagai kawasan wisata alam berbasis wisata pendidikan, keluarga dan petualangan. b. Mengembangkan Kawasan Kebun buah Durian dan Kakao serta Pasar buah (Patuk) sebagai kawasan wisata alam berbasis wisata pendidikan dan keluarga. c. Mengembangkan Kawasan Taman Hutan Raya Bunder, sebagai kawasan wisata alam berbasis wisata konservasi, pendidikan, keluarga dan petualangan. d. Mengembangkan Kawasan Telaga Kemuning, Lokasi Out Bond Jeloksebagai kawasan wisata alam berbasis wisata pendidikan, konservasi dan relaksasi. e. Mengembangkan Kawasan Hutan

11 5 Pembangunan daya tarik wisata unggulan alam kawasan karst dengan pendukung wisata petualangan Wanagama, sebagai kawasan wisata alam berbasis wisata pendidikan dan konservasi f. Mengembangkan Kawasan Air Terjun Sri Getuk, Goa Ngrancang Kencana sebagai kawasan wisata alam berbasis wisata pendidikan, keluarga dan petualangan. g. Mengembangkan Kawasan Kerajinan Batik Kayu Bobungsebagai kawasan wisata berbasis wisata pendidikan dan budaya. h. Mengembangkan Kawasan Pengembangan Desa Wisata dan Desa Budaya sebagai kawasan wisata alam pegunungan didukung pendidikan, konservasi dan petualangan. a. Mengembangkan Kawasan Goa Pari, Goa Si Oyot, Goa Ngingrong, Goa Paesan, Goa Cokro, Goa Gremeng, Goa Nglengket, Goa Seropan (Gombang-Ngeposari), Goa Bribin, Goa Jlamprong Goa Song Gilap sebagai kawasan wisata berbasis wisata pendidikan dan petualangan.

12 b. Mengembangkan Kawasan Goa Braholo sebagai kawasan wisata berbasis wisata pendidikan dan budaya. c. Mengembangkan Kawasan Goa Pindul, Goa Sriti, Kali Suci, Goa Gelatik, Goa Buri Omah, Goa Jomblang, Goa Grubug sebagai kawasan wisata berbasis wisata susur sungai bawah tanah. d. Mengembangkan Kawasan Bendungan Simo/Dam Beton, Water Byur, Susur Sungai Oyo, Telaga Jonge, Telaga Mliwis Putihsebagai kawasan wisata berbasis wisata tirta. e. Mengembangkan Kawasan Gunung Kendil sebagai kawasan wisata berbasis wisata pendidikan dan relaksasi. f. Mengembangkan Kawasan Situs Megalitikum Sokoliman, Makam Ki Ageng Giring, Makam Ki Ageng Wonokusumo sebagai kawasan wisata berbasis wisata budaya. g. Mengembangkan Kawasan

13 Kesenian Tradisional Gejog Lesung, Reog, Jathilan, Wayang Beber. i. Mengembangkan Kawasan Pelestarian adat dan budaya Rasulan, Upacara Adat Cing-cing Goling, Nyadran, Bersih Kali. j. Mengembangkan Kawasan Pengembangan Desa Wisata dan Desa Budaya sebagai kawasan wisata pantai didukung budaya k. Mengembangkan Kawasan Kerajinan Batu Alam di Padukuhan Mojo, Desa Ngeposarisebagai kawasan wisata berbasis wisata pendidikan dan budaya. l. Mengembangkan Kawasan Taman Kota Wonosari sebagai kawasan wisata berbasis wisata keluarga dan kuliner. m. Mengembangkan Kawasan Suaka Marga Satwa sebagai kawasan wisata alam pegunungan didukung pendidikan dan konservasi.

14 6 Pembangunan daya tarik wisata unggulan alampegunungan dengan pendukung wisata budaya n. Mengembangkan Kawasan Pengembangan Desa Wisata dan Desa Budaya sebagai kawasan wisata alam batuan karst didukung pendidikan, konservasi dan petualangan. a. Mengembangkan Kawasan Petilasan Gunung Gambar, Gunung Gede dan Candi Risan sebagai kawasan wisata alam pegunungan berbasis wisata sejarah, pendidikan dan budaya b. Mengembangkan Kawasan Taman Keanekaragaman Hayati Hutan Wonosadi sebagai kawasan wisata alam pegunungan berbasis pendidikan, konservasi dan budaya c. Mengembangkan Kawasan Air TerjunJurugsebagaikawasanwisat aalampegununganberbasiskeluarg a. d. Mengembangkan Kawasan Kebun Buah Mangga Malam (Gedangsari dan Ngawen) sebagai kawasan wisata alam pegunungan berbasis

15 pendidikan dan keluarga. e. Mengembangkan Kawasan Pelestarianadatdanbuda yaupacarasadranan, Rasul f. Mengembangkan Kawasan Kesenian Tradisional Tayub, Rinding Gumbeng, Jathilan dan Reog. g. Mengembangkan Kawasan Kerajinan Akar Wangi (Semin) dan Kerajinan Lampu Hias (Bendung, Semin), Kerajinan Batu Alam (Semin), Kerajinan Batik dan Tenun Tradisional (Ngawen dan Gedangsari), Kerajinan Bambu (Kampung, Ngawen) sebagai kawasan wisata berbasis wisatapen didikan dan budaya. h. Mengembangkan Kawasan Pengembangan Desa Wisata dan Desa Budaya. Sebagai kawasan wisata alam pegunungan didukung budaya.

16 C. Pembangunan prasaranaumum, fasilitas umum dan fasilitas Arah kebijakan prasarana umum, fasilitas umum dan fasilitas dijabarkan dalam strategi dan indikasi program sebagai berikut : NO STRATEGI INDIKASI PROGRAM TAHAPAN PELAKSANA I II III 1 memberikan stimulan kepada a. Fasilitasi bantuan keuangan kepada Pemerintah Desa dan/atau pemerintah desa keuangan kelompok masyarakat untuk pengembangan Prasarana Umum, Fasilitas Umum, dan Fasilitas Pariwisata dalam mendukung perintisan Kawasan Strategis Pariwisata dan Kawasan Pembangunan Pariwisata 2 meningkatkan fasilitasi Pemerintah untuk pengembangan Prasarana Umum, Fasilitas Umum, dan Fasilitas Pariwisata atas inisiatif swasta 3 merintis dan mengembangkan Prasarana Umum, Fasilitas Umum, dan Fasilitas Pariwisata b. Fasilitasi penyediaan sarana pengembangan a. Fasilitasi penyediaan lahan untuk pengembangan kawasan b. Fasilitasi peningkatan jaringan fasilitas umum c. Fasilitasi sarana d. Fasilitasi rambu penunjuk jalan e. Fasilitasi lampu penerang jalan f. Fasilitasi sarana kebersihan dan pekerjaan umum a. Fasilitasi perintisan jaringan jalan SKPD pelaksana bidan baru pekerjaan umum b. Fasilitasi perintisan sarana

17 untuk mendukung kesiapan Kawasan Strategis Pariwisata dan Kawasan Pembangunan Pariwisata dan meningkatkan daya saing Kawasan Strategis Pariwisata dan Kawasan Pembangunan Pariwisata. c. Fasilitasi perintisan rambu penunjuk jalan d. Fasilitasi perintisan jaringan fasilitas air bersih pekerjaan umum

18 D. Pembangunan Aksesibilitas dan/atau Transportasi Arahkebijakan aksesbilitas dan/atau transportasi dijabarkan dalam strategi dan indikasi program sebagai berikut NO STRATEGI INDIKASI PROGRAM TAHAPAN SKPD PELAKSANA 1 Penetapan dan a. Pembangunan fasilitas pintu masuk fasilitas pada 5 (lima) pintu masuk wilayah Gunungkidul. Purwosari b. Pembangunan fasiitas pintu masuk Patuk 2 Peningkatan, normalisasi, dan pemeliharaan jaringan jalan menuju dan antar Kawasan Strategis Pariwisata dan Kawasan Pembangunan Pariwisata. c. Pembangunan fasilitas pintu masuk Ngawen d. Pembangunan fasilitas pintu masuk Semin e. Pembangunan fasilitas pintu masuk Rongkop a. Peningkatan, normalisasi dan pemeliharaan jalan Mulo- Baron b. Peningkatan, normalisasi dan pemeliharaan jalan Mulo-Tepus- Wediombo c. Peningkatan, normalisasi dan pemeliharaan jalan Baron-Tepus d. Peningkatan, normalissi dan pemeliharaan jalan Trowono- Ngrenehan pekerjaan umum pekerjaan umum pekerjaan umum pekerjaan umum

19 3 Pengembangan sistem transportasi darat menuju dan antar Kawasan Strategis Pariwisata dan Kawasan Pembangunan Pariwisata. 4 Pengembangan penerangan jalan umum menuju dan antar Kawasan Strategis Pariwisata dan Kawasan Pembangunan Pariwisata. e. Peningkatan, normalisasi dan pemeliharaan jalan Ngawen- Gunungambar f. Peningkatan, normalisasi dan pemeliharaan jalan Patuk Nglanggeran-Sambipitu g. Peningkatan, normalisasi dan pemeliharaan jalan Gading-Playen- Bleberan h. Peningkatan, normalisasi dan pemeliharaan jalan Gritirto-Goa Cerme a. Pengembangan moda transportasi dari Yogyakarta Gunungkidul b. Pengembangan moda transportasi antar wilayah a. Pengembangan penerangan ruas jalan Mulo- Baron b. c. Pengembangan penerangan ruas jalan Mulo-Tepus d. Pengembangan penerangan ruas jalan Baron-Tepus e. Pengembangan penerangan ruas jalan Trowono-Ngrenehan SKPD pelaksana bidangpekerjaan umum pekerjaan umum pekerjaan umum pekerjaan umum

20 5 Pengembangan rambu penunjuk arah dan rambu lalu lintas menuju dan antar Kawasan Strategis Pariwisata dan Kawasan Pembangunan Pariwisata. f. Pengembangan penerangan ruas jalan Ngawen-Gunungambar g. Peningkatan penerangan ruas jalan Patuk Nglanggeran-Sambipitu h. Pengembangan penerangan ruas jalan Gading-Playen- Bleberan a. Pengembangan rambu penunjuk ruas jalan Wonosari - Baron b. Pengembangan rambu penunjuk ruas jalan Mulo-Tepus-Wediombo c. Pengembangan rambu penunjuk ruas jalan Baron-Tepus d. Pengembangan rambu penunjuk ruas jalan Trowono-Ngrenehan e. Pengembangan rambu penunjuk ruas jalan Ngawen-Gunungambar f. Pengembangan rambu penunjuk ruas jalan Patuk Nglanggeran-Sambipitu g. Pengembangan rambu penunjuk ruas jalan Gading-Playen- Paliyan

21 h. Pengembangan rambu penunjuk ruas jalan Girijati Baron i. Pengembangan rambu penunjuk ruas jalan Semin-Karangmojo-Wonosari j. Pengembangan rambu penujuk ruas jalan Ngawen Karangmojo k. Pengembangan rambu penunjuk ruas jalan Wonosari Karangmojo-Ponjong l. Pengembangnrambu penunjuk ruas jalan Wonosari-Rongkop-Girisubo m. Pengembangan Rambu Penunjuk Ruas Jalan Patuk-Wonosari n. Pengembangan rambu penunjuk ruas jalan Patuk-Nglipar-Ngawen-Semin

22 E. Pemberdayaan Masyarakat melalui Kean Arah kebijakan pemberdayaan masyarakat melalui kepriwisataan dijabarkan dalam strategi dan indikasi program sebagai berikut : NO STRATEGI INDIKASI PROGRAM TAHAPAN SKPD PELAKSANA 1 Memetakan potensi dan Pendataan dan pengembangan kelompok kebutuhan penguatan kapasitas masyarakat pelaku usaha masyarakat lokal dalam pengembangan Kean; 2 Menyusun standar operasional prosedur (SOP) pemberdayaan masyarakat dibidang ; 3 Menguatkan kelembagaan Pemerintah Desa dan masyarakat guna mendorong kapasitas dan peran masyarakat dalam pengembangan Kean. 4 Meningkatkan peran masyarakat dalam perspektif kesetaraan gender dalam pengembangan Kean di daerah. 5 Mengembangkan potensi sumber daya lokal melalui desa wisata dan desa budaya; 6 Meningkatkan kualitas produk industri kecil dan menengah melalui identisifikasi potensi, pengolahan dan pemasaran sebagai komponen pendukung produk wisata di Kawasan Pengembangan standar operasional dan prosedur pemberdayaan masyarakat Peningkatan kapasitas kelembagaan masyarakat Peningkatan kesetaraan gender dalam pengembangan Peningkatan kelembagaan desa wisata dan desa budaya Pengembangan hasil industri kecil dan menengah sebagai produk wisata industri

23 Strategis Pariwisata dan Kawasan Pembangunan Pariwisata 7 Menyusun regulasi dan sosialisasi untuk memberikan kepastian usaha industri kecil dan menengah dan Usaha Pariwisata skala usaha mikro, kecil dan menengah; 8 Memberikan perlindungan terhadap kelangsungan industri kecil dan menengah dan Usaha Pariwisata skala usaha mikro, kecil dan menengah di sekitar Kawasan Strategis Pariwisata dan Kawasan Pembangunan Pariwisata. 9 Membangun kemitraan antar usaha Kean dengan industri kecil dan menengah dan usaha mikro, kecil dan menengah; 10 Memfasilitasi peningkatan kualitas produk industri kecil dan menengah dan layanan jasa Kean yang dikembangkan usaha mikro, kecil dan menengah dalam memenuhi standar pasar 11 Memfasilitasi pelaksanaan tanggung jawab sosial dan lingkungan perusahaan dalam upaya memperluas akses pasar Peningkatan kemudahan dan kepastian usaha industri kecil, menegah dan mikro Peningkatan perlindungan usaha kecil, menengah dan mikro Peningkatan jejaring antar pelaku usaha Peningkatan fasilitas pelayanan usaha Peningkatan sinergitas antar pelaku usaha industri industri industri perdagangan

24 terhadap produk industri kecil dan menengah dan Usaha Pariwisata skala usaha mikro, kecil dan menengah. 12 Memfasilitasi akses permodalan bagi Usaha Pariwisata skala usaha mikro, kecil dan menengah dalam pengembangan usaha sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan 13 Meningkatkan pemahaman, dan kesadaran masyarakat tentang sadar wisata dalam mendukung pengembangan Kean daerah 14 Meningkatkan peran serta masyarakat dalam mewujudkan sadar wisata bagi penciptaan iklim kondusif Kean 15 Meningkatkan peran dan kapasitas masyarakat dan polisi dalam menciptakan iklim kondusif Kean 16 Meningkatkan kualitas jejaring media dalam mendukung upaya Pemberdayaan Masyarakat di bidang. 17 Meningkatkan kuantitas dan kualitas informasi daerah kepada masyarakat Fasilitasi akses modal usaha mikro, kecil dan menengah dengan lembaga keuangan Peningkatan kualitas masyarakat dalam pelaksanaan pengembangan Peningkatan peran masyarakat dalam mewujudkan sapta pesona Peningkatan sinergi antar pelaku usaha dan pengayom masyarakat Peningkatan hubungan dengan media masa Peningkatan peran informasi penanaman modal

25 F. Pembangunan Investasi di BidangPariwisata Arah kebijakan investasi di bidang dijabarkan dalam strategi dan indikasi program sebagai berikut : NO STRATEGI INDIKASI PROGRAM TAHAPAN SKPD PELAKSANA 1 Memfasilitasi pembentukan dan Fasilitasi lembaga desa dan masyarakat penguatan kelembagaan desa dalam kegiatan usaha dan masyarakat dalam investasi dibidang ; 2 Memfasilitasi jaringan kemitraan antara pelaku investasi dengan desa dan masyarakat; 3 Menyusun standar operasional prosedur (SOP) pelaksanaan investasi dibidang. Fasilitasi kemitraan investasi antara investor, pemerintah desa dan masyarakat Pengembangan standar operasional dan prosedur investasi IV. Pembangunan Pemasaran dan Promosi Pariwisata Arah kebijakan pemasaran dan promosi dijabarkan dalam strategi dan indikasi program sebagai berikut : NO STRATEGI INDIKASI PROGRAM TAHAPAN SKPD PELAKSANA 1 Melakukan analisis, penetapan Menyusun analisa potensi pasar dan pengembangan pasar wisatawan potensial Wisatawan nusantara dan manca negara 2 Melakukan perintisan Menyusun paket

26 pemasaran terpadu antar industri dan antar kawasan 3 Melakukan perintisan Menciptakan kekhasan daya tarik wisata pengembangan citra Pariwisata melalui mengangkat keunikan dan kekuatan daya tarik yang dimiliki Daerah 4 Mengembangkan program Menyusun analisa segmen ceruk pasar pemasaran dan promosi untuk meningkatkan pertumbuhan segmen ceruk pasar 5 Mengembangkan promosi Menciptkan tema promosi berbasis tema tertentu 6 Percepatan pergerakan Menciptakan paket kunjungan Wisatawan 7 Mengembangkan segmen pasar Wisatawan berbasis komunitas Menyusun agenda kegiatan berdasar komunitas 8 Merevitalisasi dan Menyusun diversivikasi produk wisata mendiversifikasi produk Wisata bagi Wisatawan 9 Mendorong pelaku usaha Menyelenggarakan pelatihan pelaku untuk memberikan insensif bagi Wisatawan usaha 10 Mendorong pelaku usaha Menyusun peraturan perlindungan Pariwisata untuk memenuhi konsumen produk wisata perlindungan hak-hak konsumen 11 Mengoptimalisasi pemanfaatan Membangun kemitraan dengan media media komunikasi pemasaran, masa baik media cetak maupun media elektronik 12 Mengembangkan e-marketing Menciptkan pemasaran berbasis internet

27 13 Public relation dan mengembangkan pengalaman pemasaran sebagai mekanisme mendatangkan kunjungan dalam jumlah besar 14 Mengembangkan keterpaduan sinergis promosi antar pemangku kepentingan Pariwisata Daerah 15 Mengembangkan Badan Promosi Pariwisata Daerah sebagai lembaga promosi dan pemasaran Pariwisata Membangun jejaring dengan pelaku usaha Melaksanakan promosi bersama Memfasilitasi Pembentukan Badan Promosi Pariwisata Daerah V. Pembangunan Kelembagaan Pariwisata A. Pengembangan dan Penguatan Organisasi Kean Arah Kebijakan Pengembang dan Penguatan Organisasi Kean dijabarkan dalam strategi dan indikasi program sebagai berikut : NO STRATEGI INDIKASI PROGRAM TAHAPAN SKPD PELAKSANA 1 Evaluasi struktur organisasi Penguatan kelembagaan perangkat perangkat daerah di bidang daerah bidang Kean dalam rangka pengembangan dan penguatan kelembagaan 2 Peningkatan kapasitas organisasi profesi di bidang usaha Kean dalam rangka pengembangan dan penguatan kelembagaan Penguatan pelaku usaha

28 3 Peningkatan kapasitas kelembagaan desa dan masyarakat di bidang dalam rangka pengembangan dan penguatan kelembagaan B. 4 Memfasilitasi forum koordinasi C. antar Pemerintah Daerah, D. organisasi profesi, kelembagaan E. desa dan masyarakat dibidang Kean 5 Menyusun regulasi dalam rangka pemantapan koordinasi dan sinergi antar Pemerintah Daerah, organisasi profesi, kelembagaan desa dan masyarakat di bidang Kean. Penguatan lembaga desa di bidang Mengembangkan komunikasi antar pemerintah daerah, pemerintah desa, pelaku usaha dan masyarakat Menyusun Kerjasama antar Pemerintah Daerah, organisasi profesi, kelembagaan desa dan masyarakat di bidang Kean B. Pembangunan Sumber Daya Manusia Pariwisata Arah Kebijakan Pembangunan Sumber Daya Manusia Pariwisata dijabarkan dalam strategi dan indikasi program sebagai berikut : NO STRATEGI INDIKASI PROGRAM TAHAPAN SKPD PELAKSANA 1 Optimalisasi kapasitas sumber daya manusia di SKPD yang mempunyai tugas dan fungsi di bidang Kean Pelatihan bagi aparatur pemerintah 2 Membangun jejaring kerja dengan institusi pendidikan Kean; Membuat Kerjasama dengan akademisi di bidang 3 Memfasilitasi standarisasi dan Membangun jejaring dengan lembaga

29 sertifikasi sumber daya manusia di bidang usaha Kean 4 Memfasilitasi peningkatan kapasitas sumber daya manusia di bidang Kean 5 Pemberdayaan sumber daya manusia di bidang Kean. standardisasi usaha Membangun jejaring dengan lembaga pendidikan Peningkatan kualitas sumber daya manusi BUPATI GUNUNGKIDUL, BADINGAH

30

31

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI GUNUNGKIDUL,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI GUNUNGKIDUL, RANCANGAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL NOMOR TAHUN 2014 TENTANG RENCANA INDUK PEMBANGUNAN KEPARIWISATAAN DAERAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL TAHUN 2014-2025 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI
