I. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "I. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang"

Transkripsi

1 I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Permasalahan pengelolaan persampahan menjadi sangat serius di perkotaan akibat kompleksnya permasalahan yang dihadapi dan kepadatan penduduk yang tinggi, sehingga pengelolaan persampahan sering diprioritaskan penanganannya di daerah perkotaan. Penanganan sampah khususnya kota kota di Indonesia, merupakan permasalahan perkotaan yang sampai saat ini menjadi tantangan yang harus dihadapi oleh pemerintah daerah. Pertambahan penduduk dan peningkatan aktivitas, mengakibatkan meningkatnya jumlah sampah disertai permasalahanya. Kedepan, diharapkan harus menjadi lebih baik dan pelayananya dapat ditingkatkan. Namun kondisi yang terjadi di Kota Mataram belum optimal, terlebih pada kegiatan pengumpulan dan pengangkutan sampah. Hal ini terlihat dari volume sampah di Kota Mataram dengan jumlah penduduk yang dewasa ini telah melebihi 400 ribu jiwa pada tahun 2013 cukup tinggi yakni mencapai meter kubik setiap harinya. Dari jumlah tersebut yang dapat diangkut ke Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) hanya 832 meter kubik (63,71%), sementara sisanya dibuang oleh masyarakat atau dimusnahkan dengan cara dibakar atau ditimbun (Dinas Kebersihan Kota Mataram, 2013). Sisa sampah yang tidak terangkut ke TPA sebanyak ± 474 m³ per-hari (36,29% dari total produksi sampah ± m³ per-hari) dimana sisa ini sebagian kecil saja yang dimanfaatkan oleh warga kota melalui kegiatan : Pemanfaatan (Reduce), kegiatan mengurangi timbulan sampah sejak dari sumbernya, Penggunaan kembali (Reuse), kegiatan penggunaan kembali sampah yang layak pakai agar tidak menjadi sampah, pendauran ulang (Recycle) kegiatan mengelola sampah untuk dijadikan produksi baru (PU dan Perumahan Rakyat, Provinsi NTB, 2014). Adapun lokasi yang mengelola sampah terpadu dengan metode pemanfaatan (Reduce), penggunaan kembali (Reuse), dan pendauran ulang (Recycle) terdapat di 3 (tiga) kelurahan yaitu Kelurahan Mandalika Kecamatan 1

2 Sandubaya dengan luas bangunan Tempat Pengelolaan Sampah Terpadu (TPST) 3R : 420 m 2, Kelurahan Karang Baru Kecamatan Selaparang dengan luas bangunan Tempat Pengelolaan Sampah Terpadu (TPST) 3R : 60 m 2, Kelurahan Pejarakan Karya Kecamatan Ampenan dengan luas bangunan Tempat Pengelolaan Sampah Terpadu (TPST) 3R : 60 m 2 (PU dan Perumahan Rakyat, Provinsi NTB, 2014). Pengumpulan sampah pada ruas-ruas jalan utama dilakukan dengan teknik penyapuan. Penyapuan dilakukan setiap hari oleh petugas Dinas Kebersihan yang dibagi dalam 2 (dua) shift, setiap orang petugas menyapu 500 meter panjang jalan, pagi mulai jam , sore mulai jam (Dinas Kebersihan Kota Mataram, 2013). Pengangkutan sampah dilakukan dengan 2 (dua) cara, yaitu secara langsung dan secara tidak langsung. Pengangkutan secara langsung adalah pengangkutan dari sumber sampah langsung ke TPA, sedangkan secara tidak langsung adalah sampah yang berasal dari sumber sampah diangkut ke Tempat Penampungan Sampah (TPS) terlebih dahulu, baru selanjutnya diangkut ke Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) Gapuk (Dinas Kebersihan Kota Mataram, 2013) Pengangkutan sampah sepenuhnya dilakukan oleh Dinas Kebersihan dengan ritasi, dump truck = 1 kali, truck = 4 kali setiap hari. Untuk tertibnya pengangkutan sampah telah diterbitkan Keputusan Walikota Mataram Nomor 518/VIII/2011 tentang Jam dan Jalur Pengangkutan Sampah di Kota Mataram. Semua sampah diangkut ke Tempat Pemrosen Akhir (TPA) Gapuk kecuali sebagian kecil yang dimanfaatkan. Pemrosesan dilakukan dengan sistem sanitary land fill. TPA Gapuk Desa Suka Makmur Kecamatan Gerung Kabupaten Lombok Barat yang terletak ±29 km dari Kota Mataram merupakan TPA bersama antara Kota Mataram dan Kabupaten Lombok Barat, luas lahan yag ada saat ini ± 8,6 ha terbagi untuk lahan landfill sampah seluas ± 5,4 Ha, sisa ± 3,2 Ha dipergunakan untuk pos jaga, kantor, jembatan timbang, garasi alat berat, bangunan genset, tempat cuci truck, jalan, pengomposan, kolam lindi dan Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) (Dinas Kebersihan Kota Mataram, 2013). Sampah yang dibuang oleh dump truck diratakan dan dipadatkan menggunakan alat bulldozzer dengan ketebalan ± 1,25 meter, kemudian ditimbun dengan tanah dengan 2

3 ketebalan 15 cm. sampai saat ini ketinggian urugan dari tanah dasar sudah mencapi 15 meter dan pada akhir penimbunan akan mencapai ± 25 meter. Di sisi lain, besarnya kewenangan dan tanggung jawab pengelola dituntut untuk terus bekerja dan memberikan hasil yang lebih baik. Untuk itu, keberadaan personil perlu diperhatikan dalam meningkatkan kinerja pengelola. Namun pada kenyataanya, tidak ada personil berlatar belakang pendidikan yang berhubungan dengan bidang kerja. Kondisi tersebut diperparah dengan kurangnya kegiatankegiatan untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia. Hal ini mengakibatkan pelaksanaan fungsi manajemen menjadi tidak optimal. Berdasarkan informasi dan data di atas menunjukkan bahwa pengelolaan persampahan di Kota Mataram oleh Dinas Kebersihan baik dari sisi teknis (operasional pengumpulan, pemindahan, dan pengangkutan serta pembuangan akhir), pembiayaan (biaya operasional, dan pemeliharaan, potensi penerimaan dan retribusi, jumlah personil serta sarana dan prasarana), dan kelembagaan (aspek kinerja kelembagaan dalam mengembangkan kapasitas dan potensi kelembagaan) masih perlu mendapat perhatian untuk mencapai pengelolaan sampah yang lebih efektif. Berdasarkan permasalahan di atas maka penulis tertarik untuk melakukan kajian tentang pengelolaan persampahan dalam penelitian yang berjudul Evaluasi Pengelolaan Persampahan di Kota Mataram. 1.2 Permasalahan Penelitian Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan di atas maka dapat dirumuskan permasalahan sebagai berikut: 1. Bagaimana aspek teknis pengelolaan persampahan; cara pengumpulan sampah (jumlah timbulan dan komposisi sampah, pola pengumpulan sampah, cara pengumpulan sampah), cara pengangkutan sampah (pola pengangkutan, waktu pengangkutan, jumlah armada, rute pengangkutan, volume sampah terangkut ke TPA, dan tempat pemrosesan akhir) di Kota Mataram 3

4 2. Bagaimana aspek pembiayaan Pengelolaan Persampahan (program dan anggaran, biaya operasional dan pemeliharaan dan retribusi) di Kota Mataram 3. Bagaimana aspek kelembagaan Pengelolaan Persampahan (struktur organisasi, uraian tugas, sumber daya manusia (SDM) pelayanan, sarana dan prasarana) di Kota Mataram. 1.3 Keaslian Penelitian Penelitian ini diarahkan untuk dapat menjawab tujuan penelitian yang telah dirumuskan. Sebagai upaya untuk mewujudkan tujuan penelitian maka diperlukan suatu rujukan dari penelitian-penelitian sebelumnya sebagai referensi dalam menganalisis hasil penelitian. Lokasi penelitian yang dilakukan pada kelima penelitian sebelumnya berbeda dengan penelitian ini. Dari hasil penelusuran literatur yang ada terdapat beberapa penelitian mengenai pengelolaan persampahan yang pernah dilakukan, diantaranya dapat dilihat pada Tabel 1. Perbedaan mendasar keaslian penelitian pada Tabel 1 adalah peneliti Teguh Kristiyanto Tahun 2007 jenis penelitian menggunakan deskriftif kualitatif, variable penelitian menekankan pada aspek operasional, aspek kelembagaan dan aspek keuangan, populasinya adalah masyarakat di wilayah desa/kelurahan, lokasi penelitian di Kota Kebumen; peneliti Zulfikar dan Mochammad Chaerul Tahun 2010 jenis penelitiannya deskriptif analitik, variable penelitian menekankan pada aspek hukum, aspek kelembagaan, aspek peran serta masyarakat, aspek pembiayaan dan aspek teknis operasional, populasi dan lokasi penelitian adalah penduduk jiwa dan Kecamatan Sukasari Kota Bandung; peneliti M. Fauzi Harahap Tahun 2011 jenis penelitian menggunakan deskriftif, variable penelitian dengan aspek timbulan sampah, populasi dan lokasi penelitian semua fakultas se-universitas Sumatera Utara dan lokasi di Universitas Sumatera Utara; peneliti Riswan, Henna Rya Sunoko, Agus Hadiyarto Tahun 2011 jenis penelitian menggunakan analitik observasional, variable penelitian menekankan pada aspek teknis, aspek kelembagaan, aspek hukum dan aspek peran serta masyarakat, lokasi penelitiannya berada di Kecamatan Daha Selatan; sedangkan 4

5 peneliti Soni Sopian Sonjaya dan Tri Padmi Tahun 2012 jenis penelitian menggunakan deskriftif kualitatif, variable penelitian menekankan pada aspek peraturan, aspek kelembagaan, aspek manajemen, aspek pembiayaan dan aspek peran serta masyarakat, lokasi penelitian di Kawasan pendidikan Telkom. Untuk lebih jelas dapat dilihat pada Tabel 1 di bawah ini. Tabel 1. Penelitian tentang pengelolaan persampahan Peneliti Tahun Judul dan Lokasi Tujuan Metode Hasil 2007 PENGELOLAAN Mencari bentuk Analisis PERSAMPAHAN pengelolaan deskriptif BERKELANJUTAN persampahan kuantitatif dan BERDASARKAN berkelanjutan deskriptif PERAN SERTA berdasarkan peran kualitatif. Teguh Kristiyanto (Tesis) Zulfikar dan Mochammad Chaerul (penelitian) M. Fauzi Harahap (Skripsi) Riswan, Henna Rya Sunoko, Agus Hadiyarto(Jur nal) MASYARAKAT KOTA KEBUMEN 2010 EVALUASI SISTEM PENGELOLAAN SAMPAH KECAMATAN SUKASARI 2011 EVALUASI PENGELOLAAN SAMPAH DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA DI 2011 PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DI KECAMATAN DAHA SELATAN serta masyarakat Untuk dapat memberikan masukan mengenai hal-hal yang perlu diperbaiki dalam agar terlaknsana yang berwawasan lingkungan Untuk meningkatkan pelayanan dalam bidang kebersihan Untuk mengkaji rumah tangga dan faktor-faktor yang berkorelasi, serta merencanakan rumah tangga yang berbasis masyarakat Pengumpulan data sekunder, pengambilan data primer, dan pengolahan data. Metode pengambilan dan pengukuran contoh timbulan sampah yang digunakan dalam tugas akhir ini mengacu pada Standar Nasional Indonesia (SNI) Penelitian ini menggunakan desain analitik observasional Bentuk yang tepat adalah Pengelolaan Persampahan Berkelanjutan Berbasis Masyarakat Hasil sampling menunjukkan bahwa walaupun tingkat timbulan sampah Kecamatan Sukasari masih terbilang kecil namun masih sangat berpotensi untuk dilakukan minimasi Dibutuhkan perbaikan sarana dan prasarana persampahan yang menyeluruh, kerjasama antara berbagai pihak baik Pemko Medan, Biro Rektor, Fakultas dan penduduk kampus demi terciptanya USU sebagai kampus yang bersih, indah, dan sehat. Tingkat pendidikan, tingkat pendapatan, perilaku kebersihan lingkungan, pengetahuan tentang terhadap perda persampahan, serta kesediaan membayar retribusi sampah berkorelasi positif dengan cara rumah tangga. 5

6 Tabel 1 Lanjutan: Penelitian tentang pengelolaan persampahan Peneliti Soni Sopian Sonjaya1 dan Tri Padmi2 (penelitian) Ria Fapriyanie (Proposal Tesis) Tah u n 2012 EVALUASI SISTEM PENGELOLAAN PERSAMPAHAN DI KAWASAN PENDIDIKAN TELKOM Judul dan Lokasi Tujuan Metode Hasil 2014 EVALUASI PENGELOLAAN PERSAMPAHAN DI KOTA MATARAM Area kampus memiliki lahan yang luas dan populasi yang tinggi sehingga perlu dipikirkan bagaimana agar sistem pengelolaan sampah dapat berjalan dengan optimal. 1. Mengevaluasi teknik pengumpulan dan pengangkutan sampah yang ada pada saat ini, berkaitan dengan pola pengumpulan, waktu pengumpulan dan pengangkutan, rute pengangkutan, jumlah armada yang dipakai dan volume timbulan sampah yang terangkut ke TPA 2. Untuk mengetahui sejauh mana kapasitas pengelola persampahan dalam rangka pengembangan pada daerah yang belum terlayani 3. Untuk menghitung biaya operasional dan pemeliharan dalam rangka peningkatan pelayanan sampah di kota Mataram Pengumpulan data, analisis dan evaluasi data Penelitian lapangan dengan berpedoman kepada kajian pusaka data-data penunjang yang ada dan Pengembangan dalam hal teknis operasional perlu dilakukan. 6

7 1.4 Tujuan Penelitian Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian adalah sebagai berikut: 1. Mengevaluasi cara pengumpulan sampah (jumlah timbulan dan komposisi sampah, pola pengumpulan sampah, cara pengumpulan sampah); 2. Mengevaluasi cara pengangkutan sampah (pola pengangkutan, waktu pengangkutan, jumlah armada, rute pengangkutan, volume sampah terangkut ke TPA, dan tempat pemrosesan akhir); 3. Mengevaluasi aspek pembiayaan (program dan anggaran pengelolaan sampah, biaya operasional dan pemeliharaan dan retribusi); 4. Mengevaluasi aspek kelembagaan (struktur organisasi, uraian tugas, sumber daya manusia (SDM) pelayanan, sarana dan prasarana). 1.5 Manfaat Penelitian Manfaat yang ingin diperoleh dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Sebagai bahan masukan bagi pemerintah daerah dan pengelola persampahan tentang gambaran dan kondisi teknis operasional pengumpulan dan pengangkutan sampah; 2. Sebagai bahan informasi bagi pengelola persampahan tentang pengembangan wilayah pelayanan pada daerah yang belum terlayani; 3. Memberikan gambaran tentang besarnya biaya operasional dan pemeliharaan dalam rangka peningkatan pelayanan sampah di Kota Mataram; 1.6 Batasan Operasional Untuk membatasi permasalahan dalam penelitian ini, penulis membatasi permasalahan seperti pada batasan operasional berikut ini: 1. Evaluasi adalah suatu proses yang sistematis untuk menentukan atau membuat keputusan sampai sejauh mana tujuan-tujuan telah tercapai (Purwanto 2002). Evaluasi dibatasi hanya dasarkan pada tolok ukur Standar Nasional Indonesia bidang persampahan. 7

8 2. Pengelolaan Sampah adalah kegiatan yang sistematis, menyeluruh, dan berkesinambungan yang meliputi pengurangan dan penanganan sampah yang ditujukan untuk meningkatkan kesehatan masyarakat dan kualitas lingkungan serta menjadikan sampah sebagai sumber daya (UU Nomor 18 Tahun 2008). Pengelolaan sampah meliputi proses pengurangan, timbulan, pengangkutan, dan pemrosesan akhir sampah. 3. Aspek Teknis Operasional adalah aspek yang menerapkan sistem penanganan sampah dengan menerapkan pemilahan sampah, menerapkan teknik 3R dari sumber ke TPS, (SNI ). Aspek teknis yang diteliti dibatasi pada jumlah timbulan dan komposisi sampah, pola pengumpulan sampah, cara pengumpulan sampah, pola pengangkutan, waktu pengangkutan, jumlah armada, rute pengangkutan, volume sampah terangkut ke TPA, dan tempat pemrosesan akhir. 4. Aspek Pembiayanan adalah aspek yang meliputi peningkatan kapasittas pembiayaan untuk menjamin pelayanan dengan pemulihan biaya secara bertahap supaya system dan institusi memiliki kapasitas cukup untuk memastikan keberlanjutan dan kualitas lingkungan untuk masyarakat, (SNI ). Aspek pembiayaan dibatasi pada program dan anggaran, biaya operasional dan pemeliharaan. 5. Aspek Kelembagaan adalah aspek yang meliputi kinerja institusi pengelola sampah, fungsi regulator dan operator, (SNI ). Aspek dibatasi pada struktur organisasi, uraian tugas, sumber daya manusia (SDM) pelayanan, sarana dan prasarana dan retribusi. 8

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Sampah merupakan permasalahan yang selalu dihadapi masyarakat Indonesia baik secara langsung maupun tidak langsung. Seiring dengan meningkatnya laju pembangunan, pertumbuhan
