PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI (TI) UNTUK PENGUKURAN LUAS PERMUKAAN KEPALA SEL SPERMATOZOA DOMBA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI (TI) UNTUK PENGUKURAN LUAS PERMUKAAN KEPALA SEL SPERMATOZOA DOMBA"

Transkripsi

1 Karya Ilmiah PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI (TI) UNTUK PENGUKURAN LUAS PERMUKAAN KEPALA SEL SPERMATOZOA DOMBA Oleh ENY RAHMAWATI FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA

2 Pemanfaatan Teknologi Informasi (TI) untuk Pengukuran Luas Permukaan Kepala Sel Spermatozoa Domba Utilizing Information Technology (IT) for Head SurfaceArea of Spermatozoa Sheep with Biometric Measurment Methode Hardijanto 1), Eny Rahmawati 2), Hasutji Endah Narumi 3) 1) Bagian Inseminasi Buatan, 2) Mahasiswa, 3) Bagian Bakteri dan Mikrobiologi ABSTRACT The proposed of this research was the measure the spermatozoa head surface area by utilizing Information Technology (IT) and microscope micrometer. The measurement method have been used in this research was the leaf surface area measurement method and crossing product of maximal length and maximal width of spermatozoa cell method. The crossing product from one of square surface area with the summery of all square surface are which fulfill spermatozoa head cell was resulted by this leaf surface area measurement method. The sample have been used in this researched was sheep spermatozoa cell. The result of measurement from 30 sample width leaf surface area method showed significant difference after it was compared with crossing product of maximal length and maximal width of spermatozoa head cell method. This leaf surface area measurement method can be used to measure spermatozoa head surface area approximately accurate. Key words : Information Technology (IT), Spermatozoa cell, Leaf surface area method Surabaya, 2 Agustus 2007 Mahasiswa Menyetujui Menyetujui Dosen Pembimbing 1 Dosen pembimbing 2 (Eny Rahmawati) (Dr. Hardijanto, M.S., Drh) (Hasutji E. N, M.P., Drh) NIM NIP NIP Menyetujui Menyetujui Menyetujui Dosen Terkait I Dosen Terkait II Dosen Terkait III (Epy M. L, M.Si., Drh ) (Tri Wahyu. S, M. Si., Drh) (Djoko L, M. Kes., Drh) NIP NIP NIP

3 Pemanfaatan Teknologi Informasi (TI) untuk Pengukuran Luas Permukaan Kepala Sel Spermatozoa Domba Utilizing Information Technology (IT) for Head SurfaceArea of Spermatozoa Sheep with Biometric Measurment Methode Hardijanto 1), Eny Rahmawati 2), Hasutji Endah Narumi 3) 1) Bagian Inseminasi Buatan, 2) Mahasiswa, 3) Bagian Bakteri dan Mikrobiologi ABSTRACT The proposed of this research was the measure the spermatozoa head surface area by utilizing Information Technology (IT) and microscope micrometer. The measurement method have been used in this research was the leaf surface area measurement method and crossing product of maximal length and maximal width of spermatozoa cell method. The crossing product from one of square surface area with the summery of all square surface are which fulfill spermatozoa head cell was resulted by this leaf surface area measurement method. The sample have been used in this researched was sheep spermatozoa cell. The result of measurement from 30 sample width leaf surface area method showed significant difference after it was compared with crossing product of maximal length and maximal width of spermatozoa head cell method. This leaf surface area measurement method can be used to measure spermatozoa head surface area approximately accurate. Key words : Information Technology (IT), Spermatozoa cell, Leaf surface area method.. Pendahuluan Penentuan biometri luas permukaan kepala sel spermatozoa didasarkan pada panjang kali lebar kepalanya. Dari penentuan ukuran kepala spermatozoa tersebut ditentukan besar rata-rata dari seluruh pengukuran (Mahaputra, 1993). Metode konvensional atau perkalian antara panjang maksimal dan lebar maksimal masih digunakan sampai saat ini. Hasil perkalian panjang dan lebar mencerminkan luas permukaan persegi atau persegi panjang, padahal bentuk dari kepala sel spermatozoa pada umumnya oval memanjang (Garner dan Hafez, 1993). Pengukuran luas permukaan kepala sel spermatozoa pada metode konvensional terdapat ruang yang bukan termasuk permukaan dari kepala sel spermatozoa yang ikut terukur. 3

4 Pada pengukuran luas permukaan daun yang memiliki bentukan unik dan beragam sangat mudah ditentukan dan hasilnya mencerminkan ukuran yang sebenarnya. Pengukuran luas permukaan pada beragam bentuk daun ini disebut metode Luas Permukaan Daun (LPD) atau metode kertas milimeter (Sitompul dan Guritno, 1995). Metode ini sangat mungkin untuk diaplikasikan dalam penentuan biometri luas permukaan kepala sel spermatozoa yang juga memiliki bentuk yang unik dan ukuran berbeda-beda sesuai dengan spesiesnya. Kelebihan pada metode LPD mengurangi ruang yang bukan termasuk luas permukaan dari kepala sel spermatozoa yang ikut terukur pada metode konvensional, sehingga diharapkan luas permukaan kepala sel spermatozoa dengan menggunakan metode LPD lebih mendekati kebenaran. Perkembangan teknologi dewasa ini sudah sangat pesat, salah satunya adalah pemanfaatan Teknologi Informasi (TI). Information Technology (IT) didefinisikan oleh ITAA (Information Technology Association of America) adalah proses belajar, merekayasa, mengembangkan, mengimplementasi, mengatur sistem informasi data komputer, aplikasi software dan hardware komputer (Wikipedia, 2007). Pada metode pengukuran luas permukaan kepala sel spermatozoa penelitian ini dikembangkan melalui pemanfaatan Teknologi Informasi (TI). Fungsi dari pemanfaatan TI pada pengukuran ini diantaranya untuk mempermudah dalam pengukuran dan pembuatan papan mikrometer yang analogi dari papan milimeter metode LPD serta dapat memeperjelas gambar. Dalam hal ini pemeriksaan sel spermatozoa, teknik baru pengukuran kepala sel spermatozoa melalui pemanfaatan teknologi informasi perlu dilakukan untuk mengetahui ukuran yang sebenarnya. 4

5 Metode penelitian Penelitian dilaksanakan mulai tanggal 25 Maret sampai 25 April 2007 dilaboratorium Insminasi Buatan dan laboratorium Parasitologi Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga. Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah sel spermatozoa yang diambil dari semen domba jantan dengan umur sekitar 14 bulan di kandang Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga. Bahan lain yang digunakan dalam pembuatan preparat penelitian diantaranya: minyak emersi, formalin berfungsi untuk meluruskan leher dan ekor sel spermatozoa dan membunuh sel spermatozoa agar mudah diwarnai, Pengencer NaCl fisiologis, eosin negrosin sebagai zat warna yang digunakan untuk mewarnai sel spermatozoa. Persiapan yang dilakukan sebelum penelitian adalah penyediaan alat, persiapan vagina buatan, pembuatan dan pengujian larutan NaCl dan formalin, dan pemeriksaan baku. Pengambilan semen domba dilakukan dengan menggunakan vagina buatan. Alat-alat pemeriksaan semen disiapkan dalam kondisi bersih dan siap untuk digunakan. Pada penelitian ini pemeriksaan baku yang dilakukan meliputi pemeriksaan makroskopis dan mikroskopis. Pemeriksaan makroskopis dilakukan pengukuran volume dan ph, pemeriksaan bau, warna serta konsistensi. Pemeriksaan mikroskopisnya meliputi gerakan massa, gerakan individu, konsentrasi, prosentase spermatozoa yang hidup dan prosentase sel spermatozoa yang mati. Pembuatan larutan formalin dan NaCl dengan perbandingan 3:2 pada tabung reaksi 1, tabung reaksi 2 (2:1), tabung reaksi 3 (3:1), tabung reaksi 4 (6:5) kemudian dilakukan pengujian larutan dengan perbandingan yang mana yang dapat memperoleh hasil sel spermatozoa dengan posisi, bentuk yang utuh dan sempurna. Pada penelitian ini diperoleh larutan formalin dan NaCl dengan perbandingan 6:5 sebagai pengencer 5

6 yang dapat menghasilkan sampel sesuai harapan. Dari perbandingan pengencer tesebut di atas mengadung 1% formalin. Pembuatan preparat ulas diusahakan setipis mungkin. Dilakukan fiksasi di atas api bunsen, setelah itu dilakukan pemeriksaan di mikroskop dengan perbesaran 1000X. dilakukan pengambilan gambar sebanyak 30 sel spermatozoa pada mikroskop yang dilengkapi skala mikrometer dengan perbesaran 1000X. Pengambilan gambar antara sel spermatozoa dengan skala mikrometer pada mikroskop diusahakan sejajar, hal ini untuk mempermudah dalam pengukuran. Gambar yang sudah diperoleh kemudian diolah di komputer dengan menggunakan soft ware corel draw. Gambar yang diperoleh adalah satu sisi skala mikrometer yang sejajar dengan kepala sel spermatozoa, disalin menjadi dua gambar, kemudian potong skala mikrometer hasil salinan letakkan pada sisi tegak lurus skala mikrometer gambar yang asli, selanjutnya dibuat garis dengan skala mikrometer sebagai acuan sehingga akan terbentuk kotak atau dam-dam. Dilakukan pengukuran panjang maksimal dan lebar maksimal kepala sel spermatozoa, panjang maksimal diukur dari batas dinding membran terluar yang berbatasan dengan leher hingga batas terluar dinding membran pada ujung kepala sel spermatozoa. Pengukuran lebar maksimal dilakukan pada bagian terlebar dari kepala sel spermatozoa jarak antara batas dinding membran terluar. Kemudian hasilnya dikalikan antara panjang dan lebar maksimal kepala sel spermatozoa tersebut sebagai luas permukaan kepala sel spermatozoa cara yang pertama yaitu metode konvensional sebagai perlakuan yang pertama (P1). Selanjutnya pengukuran luas permukaan kepala sel spermatozoa dengan menghitung jumlah kotak yang memenuhi permukaan kepala sel spermatozoa dikalikan dengan luas satu kotak. Kotak yang dihitung bila memenuhi syarat yaitu jika 6

7 perputaran kepala sel spermatozoa berada di setengah atau lebih dari area satu kotak. Metode ini adalah metode pengukuran LPD sebagai perlakuan kedua(p2). Penelitian ini merupakan penelitian observasional, sampel tidak memperoleh perlakuan. Data yang diperoleh dalam penelitian ini dianalisis menggunakan uji t berpasangan (t paired test), data yang digunakan untuk membedakan 2 macam perlakuan. Percobaan ini dikatakan berpasangan karena ulangan ditempatkan pada media yang sama atau dua perlakuan yang dibandingkan dalam keadaan sama dengan syarat banyaknya ulangan untuk masing-masing perlakuan adalah sama (Kusriningrum, 1990). Hasil dan pembahasan Hasil pemeriksaan makroskopisnya adalah volume 1,3 ml; warna putih pekat; bau khas; konsistensi kental; PH 7,0 dan mikroskopisnya adalah gerakan massa sangat baik (+++); gerakan individu progresif (P); konsentrasi densum; prosentase spermatozoa hidup 70%; yang mati 30%. Hasil gambar pembuatan papan mikrometer disajikan pada gambar di bawah ini : Gambar Sampel Pembuatan papan mikrometer Hasil pengukuran panjang maksimal dan lebar maksimal menunjukan perbedaan dari standar yang biasa digunakan. Panjang maksimal rata-rata yang biasa dipakai 8-10 цm, pada penelitian ini rata-rata panjangnya 8-11 цm, lebar maksimal 7

8 rata-rata yang biasa dipakai 4-5 цm sedangkan hasil pengukuran lebar maksimal rataratanya 5-6 цm. Dalam penelitian ini dari 30 sampel sel spermatozoa diperoleh pengukuran panjang maksimal lebih dari 10 цm adalah 25 sampel sel spermatozoa dan lebar maksimalnya lebih dari 5 цm sebanyak 28 sampel. Luas permukaan kepala sel spermatozoa yang mengacu pada metode pengukuran LPD lebih mendekati nilai kebenaran, diperoleh hasil pengukuran dengan rata-rata цm 2 dan pada metode konvensional hasil pengukuran rata-rata luas permukaan kepala sel spermatozoa adalah цm 2. Analisis statistiknya menggunakan uji T test, dari uji T test diperoleh hasil T hitung > T (0,01) maka dapat disimpulkan bahwa H 0 ditolak dan menerima H 1 atau terdapat perbedaan yang sangat nyata pada pengukuran luas permukaan kepala sel spermatozoa antara metode konvensional atau perlakuan pertama (P1) dengan metode pengukuran LPD atau sebagai perlakuan kedua (P2). Metode pengukuran LPD merupakan pengukuran luas permukaan yang memiliki bentuk dan ukuran yang berbeda-beda pada tiap jenis daun. Hal ini sama seperti pada bentuk dan ukuran sel spermatozoa yang berbeda-beda pada berbagai jenis hewan, namun memilki struktur morfologi yang sama (Hardijanto dan Hardjopranjoto, 1994), sehingga tidak menutup kemungkinan cocok untuk pengukuran luas permukaan kepala sel spermatozoa dengan bantuan Teknologi Informasi (TI). Sel spermatozoa domba memiliki bentuk yang sama dengan sel spermatozoa sapi, kambing, kuda, kerbau, anjing dan babi yaitu bulat telur dan pipih (Nalbandov, 1990; Hardijanto dan Hardjopranjoto, 1994). Berbeda pada jenis hewan yang lain, spermatozoa domba sangat berbeda bentuk dan ukuran dengan spermatozoa ayam, manusia dan tikus. 8

9 Sementara ini dari berbagai penelitian tentang pengukuran biometri sel spermatozoa umumnya masih menggunakan mikroskop yang dilengkapi skala mikrometer dengan pembesaran maksimal 1000X. Dalam pembesaran ini dinding membran sel spermatozoa nampak seperti seutas benang atau garis lengkung yang membatasi kepala sel spermatozoa, sedangkan dengan menggunakan bantuan Teknologi Informasi (TI) ternyata membran yang nampak seperti seutas benang bisa terlihat seolah memilki ketebalan yang dapat diukur. Ketebalan dinding ini nampak jelas warnanya dibanding warna media disekitarnya karena dinding membran sel spermatozoa memiliki afinitas yang besar terhadap warna yang digunakan untuk pewarnaan preparat. Pemanfaatan TI pada penelitian ini untuk mempermudah pengukuran dan untuk memperoleh hasil yang lebih akurat. Dengan bantuan TI mempermudah dalam pembuatan papan mikrometer, papan mikrometer ini analogi dari papan milimeter pada metode pengukuran LPD yang dibuat untuk mengukur panjang, lebar dan menghitung luas permukaan kepala sel spermatozoa. Pemisahan sel spermatozoa X dan Y didasarkan pada berat densitas atau ukuran spermatozoa X dan Y sebagai perbedaan ukuran komponen-komponen sel spermatozoa yang berbeda (Hafez,2000). Salah satu penentuan seks kromosom spermatozoa didasarkan pada panjang kali lebar spermatozoa. Dari penentuan ukuran kepala spermatozoa tersebut ditentukan besar rata-rata dari seluruh pengukuran, jika seratus hitungan spermatozoa dari preparat ulas yang mewakili tiap-tiap perlakuan tersebut terdapat spermatozoa dengan ukuran panjang kali lebar kepala lebih lebih besar atau sama dengan rata-rata maka dikatakan spermatozoa berkromosom seks X dan sedangkan yang lebih kecil dari rata-rata dikatakan spermatozoa berkromosom seks Y (Mahaputra, 1993). 9

10 Dari hasil penelitian Erbaniati (2005) tentang pengukuran panjang maksimal kepala sel spermatozoa dengan menggunakan mikroskop yang dilengkapi lensa okuler berskala mikrometer yaitu sebesar 7,35 цm; 8,4 цm; 9,45 цm; dengan rata-rata 8,4 цm. Ukuran panjang kali lebar kepala spermatozoa berkisar antara ц (Toelihere, 1985). Kesimpulan dan saran Kesimpulan dari penelitian ini adalah : Hasil pengukuran luas permukaan kepala sel spermatozoa metode pengukuran Luas Permukaan Daun (LPD) lebih akurat dibandingkan dengan metode konvensional yaitu perkalian antara panjang maksimal dan lebar maksimal kepalanya. Berdasarkan kesimpulan diatas, maka disarankan untuk : Menggunakan metode pengukuran Luas Permukaan Daun (LPD) baik untuk mengetahui panjang maksimal atau lebar maksimal yang sebenarnya dan untuk menentukan luas permukaan kepala sel spermatozoa yang lebih akurat. Dilakukan penelitian lebih lanjut untuk mengukur luas permukaan sel spermatozoa dalam tiga dimensi sehingga diperoleh hasil yang lebih baik lagi. Ucapan Terima Kasih Terima kasi kepada : Epy Muhammad, drh., M.Si, Tri Wahyu Suprayogi, drh., M.Si, Djoko Legowo, drh., Mkes, Hasutji Endah Narumi, drh., M.P, Dr. Hardijanto, drh., M.S yang telah memberikan wacana baru dan khasanah pengetahuan kepada penulis. Daftar Pustaka Erbaniati, L Pengaruh Penambahan Vitamin C Terhadap Seks Rasio Spermatozoa Hidup dari Kambing Peranakan Ettawa yang Diamati Sampai Hari ke-4 Penyimpanan [Skripsi]. Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga. Surabaya. Hal 25 Garner, D. L. and E.S.E. Hafez Spermatozoa and Seminal Plasma. In Reproduction in Farm Animal. 6 th edition. Lea and Febiger. Philadephia. P

11 Hafez, E. S. E Reproduction in Farm Animals. 7 th Edition. Copyright by lea & Febiger. Philadelpia. Hal 96-98, Hardijanto dan S. Hardjopranjoto Ilmu Inseminasi Buatan. Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga, Surabaya. Hal Mahaputra, L Ilmu Kebidanan. Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga. Surabaya. Nalbandov, A.V Fisiologi Reproduksi Pada Mamalia dan Unggas. Edisi 3. Universitas Indonesia. Jakarta. hal 41-52, 268 Sitompul, S. M dan Bambang Guritno Analisis Pertumbuhan Tanaman. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta. Hal Toelihere, M. R Fisiologi Reproduksi pada Ternak. Penerbit Angkasa. Bandung. Hal Wikipedia Information Technology. The free encyclopedia. htm 11

BAB III MATERI DAN METODE. Penelitian mengenai pengaruh kadar ekstrak daun Binahong (Anredera

BAB III MATERI DAN METODE. Penelitian mengenai pengaruh kadar ekstrak daun Binahong (Anredera 14 BAB III MATERI DAN METODE Penelitian mengenai pengaruh kadar ekstrak daun Binahong (Anredera cordifolia (Teen.) Steenis) dalam pengencer tris kuning telur tehadap kualitas semen kambing Peranakan Etawah
