NI WAYAN SUNIYADEWI NIM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "NI WAYAN SUNIYADEWI NIM"

Transkripsi

1 TESIS HUBUNGAN ASUPAN KARBOHIDRAT, PROTEIN, LEMAK, INDEKS MASSA TUBUH DAN LINGKAR PINGGANG DENGAN KADAR GLUKOSA DARAH SEWAKTU PADA WANITA MENOPAUSE DI KELURAHAN PEGUYANGAN WILAYAH KERJA PUSKESMAS III DENPASAR UTARA NI WAYAN SUNIYADEWI NIM : PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI ILMU KESEHATAN MASYARAKAT PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2015

2 TESIS HUBUNGAN ASUPAN KARBOHIDRAT, PROTEIN, LEMAK, INDEKS MASSA TUBUH DAN LINGKAR PINGGANG DENGAN KADAR GLUKOSA DARAH SEWAKTU PADA WANITA MENOPAUSE DI KELURAHAN PEGUYANGAN WILAYAH KERJA PUSKESMAS III DENPASAR UTARA NI WAYAN SUNIYADEWI NIM : PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI ILMU KESEHATAN MASYARAKAT PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2015 TESIS

3 HUBUNGAN ASUPAN KARBOHIDRAT, PROTEIN, LEMAK, INDEKS MASSA TUBUH DAN LINGKAR PINGGANG DENGAN KADAR GLUKOSA DARAH SEWAKTU PADA WANITA MENOPAUSE DI KELURAHAN PEGUYANGAN WILAYAH KERJA PUSKESMAS III DENPASAR UTARA Tesis ini untuk Memperoleh Gelar Magister pada Program Magister, Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat, Program Pascasarjana Universitas Udayana NI WAYAN SUNIYADEWI NIM : PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI ILMU KESEHATAN MASYARAKAT PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2015 Lembar Pengesahan

4 TESIS INI TELAH DISETUJUI PADA TANGGAL 30 OKTOBER 2015 Pembimbing I, Pembimbing II, r. dr. Gde Ngurah Indraguna Pinatih, M.Sc., Sp.G.K IP dr. Anak Agung Sagung Sawitri, M.P.H NIP Mengetahui, Ketua Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Program Pascasarjana Universitas Udayana, Direktur Program Pascasarjana Universitas Udayana, rof. dr. Dewa Nyoman Wirawan, M.P.H. Prof. Dr. dr. A. A. Raka Sudewi, Sp.S (K) NIP

5 PENETAPAN PANITIA PENGUJI Tesis Ini Telah Diuji Pada Tanggal, 30 Oktober 2015 Panitia Penguji Tesis Berdasarkan SK Rektor Universitas Udayana No. 3555/UN14.4/HK/2015.Tanggal 23 Oktober 2015 Ketua : Dr. dr. Gde Ngurah Indraguna Pinatih, M.Sc., Sp.G.K Anggota : 1. dr. Anak Agung Sagung Sawitri, M.P.H. 2. Dr. dr. R.A. Tuty Kuswardhani, Sp. PD, K-Ger, Finasim, MARS 3. Prof. Dr. dr. Nyoman Adiputra, MOH 4. Dr. dr. Dyah Pradnyaparamita Duarsa, M.Si SURAT PERNYATAAN BEBAS PLAGIAT

6 Saya yang bertandatangan di bawah ini: Nama : Ni Wayan Suniyadewi NIM : Program Studi : Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Judul Tesis : Hubungan Asupan Karbohidrat, Protein, Lemak, Indeks Massa Tubuh dan Lingkar Pinggang dengan Kadar Glukosa Darah Sewaktu pada Wanita Menopause di Kelurahan Peguyangan Wilayah Kerja Puskesmas III Denpasar Utara Dengan ini menyatakan bahwa tesis ini bebas plagiat. Apabila dikemudian hari terbukti terdapat plagiat dalam tesis ini, maka saya bersedia menerima sanksi sesuai peraturan di Universitas Udayana dan peraturan Perundang Undangan lain yang berlaku. Denpasar, 6 Nopember 2015 Yang membuat pernyataan Ni Wayan Suniyadewi UCAPAN TERIMAKASIH

7 Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa atas berkat-nya sehingga penyusunan naskah tesis dengan judul Hubungan Asupan Karbohidrat, Protein, Lemak, Indeks Massa Tubuh dan Lingkar Pinggang dengan Kadar Glukosa Darah Sewaktu pada Wanita Menopause di Kelurahan Peguyangan Wilayah Kerja Puskesmas III Denpasar Utara dapat terselesaikan. Ucapan terimakasih penulis sampaikan kepada Dr. dr. G. N. Indraguna Pinatih, M.Sc., Sp.GK. selaku dosen pembimbing I dan dr. Anak Agung Sagung Sawitri, M.P.H. selaku dosen pembimbing II yang telah berkenan menyediakan waktu, tenaga, pikiran, memberikan bimbingan, motivasi serta petunjuk kepada penulis di dalam melaksanakan penyusunan laporan tesis ini. Pada kesempatan ini perkenankanlah penulis juga mengucapkan terimakasih kepada Rektor Universitas Udayana Prof. Dr. dr. Ketut Suastika, Sp.Pd. KEMD, terimakasih kepada Direktur Program Pascasarjana Universitas Udayana Prof. Dr. dr. A.A. Raka Sudewi, Sp. S(K), atas kesempatan yang diberikan kepada penulis untuk menjadi mahasiswa Program Pascasarjana Universitas Udayana. Ucapan terimakasih juga penulis sampaikan kepada Prof. dr. Dewa Nyoman Wirawan, M.P.H. selaku Ketua Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat, yang selalu memberikan semangat dan arahan untuk menyelesaikan tesis ini. Ucapan terimakasih penulis sampaikan pula kepada para penguji yaitu Dr. dr. R.A. Tuty Kuswardhani, Sp. PD, K-Ger, Finasim, MARS, Prof. Dr. dr. Nyoman Adiputra, MOH, dan Dr. dr. Dyah Pradnyaparamita Duarsa, M.Si yang telah memberikan masukan, saran, sanggahan dan koreksi sehingga tesis ini dapat terwujud seperti ini. Terimakasih Kepala Puskesmas III Denpasar Utara dan Lurah Peguyangan yang telah mengijinkan penulis untuk melakukan penelitian di Wilayah kerja Puskesmas III Denpasar Utara serta responden karena telah bersedia berpartisipasi dalam penelitian yang penulis lakukan.

8 Penulis juga mengucapkan terimakasih kepada orang tua, adik, suami, anak - anak dan seluruh keluarga tercinta yang selalu memberikan doa dan semangat. Serta terimakasih kepada temanteman yang telah membantu dan selalu memberikan semangat agar tesis ini cepat terselesaikan. Semoga Tuhan Yang Maha Esa selalu melimpahkan rahmat-nya kepada semua pihak yang telah membantu pelaksanaan dan penyelesaian tesis ini Denpasar, Nopember 2015 Penulis HUBUNGAN ASUPAN KARBOHIDRAT, PROTEIN, LEMAK, INDEKS MASSA TUBUH DAN LINGKAR PINGGANG DENGAN KADAR GLUKOSA DARAH SEWAKTU PADA WANITA MENOPAUSE DI KELURAHAN PEGUYANGAN DENPASAR Ni Wayan Suniyadewi 1,4, A.A.S. Sawitri 1,3, G.N Indraguna P 1,2 1 Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Universitas Udayana, 2 Program Studi Pascasarjana Ilmu Biomedik, 3 Fakultas Kedokteran Universitas Udayana, 4 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Wiramedika PPNI Bali Korespondensi penulis: suniyadewiwayan@yahoo.com Abstrak

9 Latar Belakang dan Tujuan: Diabetes mellitus (DM) merupakan masalah kesehatan di dunia yang kejadiannya terus meningkat. Hal ini dikaitkan dengan obesitas dan gaya hidup seperti pola makan yang tinggi kalori, kurangnya aktivitas fisik, dan kurangnya kebiasaan berolah raga. Pada perempuan, DM merupakan penyebab kematian terbesar akibat penyakit tidak menular (16%). Sedangkan di Bali, prevalensi DM lebih rendah dari angka nasional (1,0%), dan berimbang antara laki dan perempuan (1,1% dan 0,9%), dengan distribusi usia tahun (8,6%). Di Kota Denpasar, DM menduduki peringkat pertama untuk penyakit tidak menular dengan prevalensi sebesar 2,0%. Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan asupan karbohidrat, protein, lemak, indeks massa tubuh dan lingkar pinggang dengan kadar glukosa darah sewaktu pada wanita menopause di Kelurahan Peguyangan. Metode : Penelitian cross sectional ini dilakukan pada 72 perempuan menopause dipilih secara consecutive sampling. Asupan karbohidrat, protein, dan lemak digali dengan food 24-jam recall. Obesitas diukur dengan menghitung Indeks Massa Tubuh (IMT) dan lingkar pinggang. Glukosa darah sewaktu dengan glukometer. Korelasi variabel dianalisis dengan Pearson Product Moment dan Regresi Berganda. Hasil: Dari 72 responden rata-rata kadar glukosa darah sewaktu meningkat dengan peningkatan asupan karbohidrat, lemak, IMT dan lingkar pinggang. Analisis multivariat didapatkan asupan karbohidrat, lemak, IMT dan lingkar pinggang berhubungan dengan kadar glukosa darah sewaktu dengan nilai F 19,112 dan p value 0,000 dengan pengaruh sebesar 56,1 % dan hanya asupan protein yang tidak berhubungan. Simpulan: Asupan karbohidrat, lemak, IMT dan lingkar pinggang berhubungan dengan kadar glukosa darah pada wanita menopause. Kata kunci : Asupan Karbohidrat, protein, lemak, indeks massa tubuh (IMT), lingkar pinggang, kadar glukosa darah sewaktu, wanita menopause. ASSOCIATION AMONG INTAKE OF CARBOHYDRATE, PROTEIN, FAT, BODY MASS INDEX AND WAIST SIZE WITH RANDOM BLOOD GLUCOSE LEVEL IN MENOPAUSE S WOMEN DISTRICT PEGUYANGAN DENPASAR Ni Wayan Suniyadewi 1,4, A.A.S. Sawitri 1,3, G.N Indraguna P 1,2 1 Master Study Program of Public Health Sciences Udayana University, 2 Master Study Program of Biomedical Science, 3 Faculty of Medicine Udayana University, 4 Institute of Health Science Wira Medika PPNI Bali Author s Correspondence: suniyadewiwayan@yahoo.com Abstract Background and Aim: Diabetes mellitus (DM) was a health problem in the world which the prevalence was increasing. It was related to obesity and lifestyle such as dietary habit of high calorie, lack of physical activity and exercise habit. Diabetes mellitus was the leading cause of death due to non-communicable diseases in women (16%). While in Bali, prevalence of DM lower than national figures (1,0%), balance between woman and man (1,1% and 0,9%), the distribution at years old (8,6%). In Denpasar, DM was the first rank for noncommunicable diseases with a prevalence of 2,0%. The aim of this research was to identify the

10 association among intake of carbohydrate, protein, fat, body mass index and waist size with random blood glucose level in menopause s women in Peguyangan district Method: Cross sectional research in 72 menopause s women has chosen by consecutive sampling. Intake of carbohydrate, protein and fat have derived from 24 hours food recall. Obesity has been measured by counting body mass index (BMI) and waist size. Random blood glucose level by glucometer. Correlation of variable has analyzed by pearson product moment and multivariate regression. Result: From 72 respondents found that random blood glucose level increased equal with intake of carbohydrate, fat, BMI and waist size. Multivariate analysis shown that there was association among intake of carbohydrate, fat, BMI and waist size with random blood glucose level with F value = 19,112; p value = 0,000, with level of impact 56,1%. The other result shown that intake of protein was not related. Conclusion: There was association among intake of carbohydrate, fat, BMI and waist size with random blood glucose level in menopause s women Keyword: Carbohydrate intake, protein, fat, body mass index (BMI), waist size, one time blood glucose level, menopause s women DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAN... ii ABSTRAK... iii ABSTRACT... iv KATA PENGANTAR...v DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv DAFTAR SINGKATAN...xv Halaman BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Tujuan Umum Tujuan Khusus Manfaat Penelitian Manfaat Teoritis Manfaat Praktis...6 BAB II KAJIAN PUSTAKA

11 2.1 Asupan Karbohidrat Pengertian Pencernaan dan Penyerapan Karbohidrat Kebutuhan Karbohidrat Asupan Protein Pengertian Pencernaan dan Penyerapan Protein Kebutuhan Protein Asupan Lemak Pengertian Pencernaan dan Penyerapan Lemak Kebutuhan Lemak Penilaian Konsumsi Pangan Metode recall 24 jam Food record Food frequency questionnaire (FFQ) Food Account Telephone Interview Konsep Obesitas dinilai dari IMT dan Lingkar Pinggang Pengertian obesitas Penyebab Obesitas Diagnosis Tipe obesitas Dampak obesitas Program menurunkan berat badan MENOPAUSE Pengertian MENOPAUSE Penyebab menopause Faktor-faktor yang mempengaruhi menopause Diagnosis menopause Gejala-gejala menopause Glukosa Darah Sewaktu Pengertian Glukosa Darah Sewaktu Batasan Glukosa Darah Sewaktu Mekanisme Pengaturan Glukosa Darah Sewaktu Faktor Yang Mempengaruhi Glukosa Darah Sewaktu Pemeriksaan Glukosa Darah Sewaktu Mekanisme Pengaturan Kadar Glukosa Darah Sewaktu Hubungan Asupan Karbohidrat, Protein, Lemak dan Obesitas Terhadap Kadar Glukosa Darah Sewaktu pada Wanita Menopause...51 BAB III KERANGKA BERPIKIR, KONSEP, DAN HIPOTESIS PENELITIAN 3.1 Kerangka Berpikir Konsep Penelitian Hipotesis Penelitian...53

12 BAB IV METODELOGI PENELITIAN 4.1 Rancangan Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian Penentuan Sumber data Jenis Data Populasi Sampel Teknik pengambilan sampel Variabel penelitian Identifikasi Variabel Definisi Operasional Variabel Instrumen Penelitian Prosedur Penelitian Analisis Data Etika Penelitian BAB V HASIL PENELITIAN 5.1 Gambaran Umum Lokasi Penelitian Karakteristik Responden Hasil Pengamatan Terhadap Variabel Penelitian Distribusi Frekuensi Asupan Karbohidrat, Protein, Lemak, IMT, Lingkar Perut dan Kadar Glukosa Darah Sewaktu Kadar Glukosa Darah Sewaktu Berdasarkan Asupan Karbohidrat, Protein, dan Lemak Kadar Glukosa Darah Sewaktu Berdasarkan Indeks Massa Tubuh (IMT) dan Lingkar Pinggang Analisis Korelasi Bivariat Antara Aupan Karbohidrat, Protein, Lemak dengan Kadar Glukosa Darah Sewaktu Hubungan multivariat antara Asupan Karbohidrat, Protein, Lemak, IMT dan Lingkar Pinggang Dengan Kadar Glukosa Darah Sewaktu...73 BAB VI PEMBAHASAN 6.1 Hubungan asupan karbohidrat dengan kadar glukosa darah sewaktu pada wanita menopause di kelurahan Peguyangan wilayah kerja puskesmas III Denpasar Utara Hubungan asupan protein dan lemak dengan kadar glukosa darah sewaktu pada wanita menopause di kelurahan Peguyangan wilayah kerja puskesmas III Denpasar Utara Hubungan Antara Indeks Massa Tubuh dan Lingkar Pinggang dengan Kadar Glukosa Darah Sewaktu pada wanita menopause di kelurahan Peguyangan wilayah kerja puskesmas III Denpasar Utara Hubungan Multivariat antara asupan karbohidrat, protein, lemak, Indeks Massa Tubuh dan Lingkar Pinggang dengan kadar glukosa darah sewaktu pada wanita menopause di kelurahan Peguyangan wilayah kerja Puskesmas

13 III Denpasar Utara Keterbatasan Penelitian...88 BAB VII SIMPULAN DAN SARAN 7.1 Simpulan Saran...90 DAFTAR PUSTAKA...91 DAFTAR LAMPIRAN DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1.1 Klasifikasi Berat Badan pada Orang Dewasa Berdasarkan IMT menurut WHO (2000)...25 Tabel 2.2 Kadar Glukosa Darah Sewaktu dan Puasa sebagai Patokan Penyaring dan Diagnosis Diabetes Melitus (mg/dl)...38 Tabel 4.1 Variabel dan Definisi Operasional...55 Tabel 5.1 Rata-rata Asupan Karbohidrat, Protein, Lemak, IMT, Lingkar Perut dengan Kadar Glukosa Darah Sewaktu pada Wanita MENOPAUSE di Kelurahan Peguyangan Puskesmas III Denpasar Utara Tahun Tabel 5.2.Hubungan Asupan Karbohidrat, Protein, dan Lemak dengan Kadar Glukosa Darah Sewaktu pada Wanita MENOPAUSE di Kelurahan Peguyangan Puskesmas III Denpasar Utara Tahun Tabel 5.3 Kadar Glukosa Darah Sewaktu Berdasarkan Indeks Massa Tubuh (IMT) dan Lingkar Pinggang pada Wanita MENOPAUSE di Kelurahan Peguyangan Puskesmas III Denpasar Utara Tahun Tabel 5.7 Analisis Korelasi Bivariat antara Asupan Karbohidrat, Protein, lemak Indeks Massa Tubuh dan Lingkar Pinggang dengan Kadar Glukosa Darah Sewaktu pada Wanita MENOPAUSE di kelurahan Peguyangan Puskesmas III Denpasar Utara Tahun Tabel 5.9 Hasil Analisis Korelasi Multivariat Antara Asupan Karbohidrat, Protein, Lemak, IMT Dan Lingkar Pinggang Dengan Kadar Glukosa Darah Sewaktu Pada Wanita MENOPAUSE

14 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Glukometer...47 Gambar 3.1 Konsep Penelitian Hubungan Asupan Karbohidrat, Protein, Lemak, Indeks Massa Tubuh dan Lingkar Pinggang dengan Kadar Glukosa Darah Sewaktu pada Wanita Menopause...52 Gambar 4.1 Rancangan Penelitian Hubungan Asupan Karbohidrat, Protein, Lemak, Indeks Massa Tubuh dan Lingkar Pinggang dengan Kadar Glukosa Darah Sewaktu...54

15 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Persetujuan Untuk Berpartisipasi Dalam Penelitian...97 Lampiran 2 Kuesioner Hubungan Asupan Karbohidrat, Protein, Lemak, Indeks Massa Tubuh dan Lingkar Pinggang dengan Kadar Glukosa Darah Sewaktu pada Wanita MENOPAUSE di Kelurahan Peguyangan Wilayah Kerja Puskesmas III Denpasar Utara Lampiran 3 Ijin Penelitian Lampiran 4 Master Tabel Lampiran 5 Hasil Analisis Data...106

16 DAFTAR SINGKATAN DM IMT WHO IDF PERKENI FKUI AKG Riskesdas FKMUI FFQ TB BB TGT FSH LH Mg/dl GLUT FFA IRS PPECK IL : Diabetes Melitus : Indeks Massa Tubuh : World Health Organization : International Diabetes Federation : Perkumpulan Endrokrinologi Indonesia : Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia : Angka Kecukupan Gizi : Riset Kesehatan Dasar : Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia : Food Frequency Questionnaire : Tinggi Badan : Berat Badan : Toleransi Glukosa Terganggu : Folikel Stumulating Hormone : Luteinizing Hormone : Miligram per Desiliter : Glucose Transporter : Free Fatty Acid : Insulin Reception Substrate : Phosphoenolpyruvat curboxylase : Interleukin

17 IG IRT LPL GDS : Indeks Glikemik : Ibu Rumah Tangga : Lipoprotein Lipase : Gula Darah Sewaktu

SKRIPSI PENGARUH EDUKASI DUA LINTAS TERHADAP JUMLAH, JENIS, DAN JADWAL MAKAN PENDERITA DM TIPE 2

SKRIPSI PENGARUH EDUKASI DUA LINTAS TERHADAP JUMLAH, JENIS, DAN JADWAL MAKAN PENDERITA DM TIPE 2 SKRIPSI PENGARUH EDUKASI DUA LINTAS TERHADAP JUMLAH, JENIS, DAN JADWAL MAKAN PENDERITA DM TIPE 2 Studi Dilakukan di Wilayah Kerja Puskesmas II Denpasar Barat OLEH : I PUTU ARYA SEDANA NIM. 1102105041 PROGRAM
