ANALISA TINGKAT KECELAKAAN LALU LINTAS DI KOTA AMBON

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISA TINGKAT KECELAKAAN LALU LINTAS DI KOTA AMBON"

Transkripsi

1 ANALISA TINGKAT KECELAKAAN LALU LINTAS DI KOTA AMBON Nama Mahasiswa : Aditia Kinarang Mokoginta NRP : Jurusan : Teknik Sipil FTSP ITS Dosen Konsultasi : Ir. Hera Widyastuti, MT Abstrak Ambon merupakan Ibukota provinsi Maluku yang merupakan sebuah provinsi yang masih berkembang, termasuk dalam pengembangan ruas jalan. Jumlah kecelakaan lalu lintas yang terjadi di Kota Ambon setiap tahunnya mengalami peningkatan. Agar dapat menekan jumlah kecelakaan semaksimal mungkin perlu dilakukan studi kecelakaan untuk menghitung biaya kehilangan serta biaya Optimalisasi jalan. Tujuan tugas akhir ini adalah menghitung besarnya angka kecelakaan, mengetahui karakteristik kecelakaan ditinjau dari tingkat keparahan korban dan melihat perbandingan tingkat kecelakaan, menghitung nilai ekonomi akibat kecelakaan berdasarkan tingkat keparahan korban menggunakan metode The Gross Output (Human Capital). Sebagai tambahan, membuat Collision Diagram dan Black Spot di ruas jalan yang paling banyak terjadi kecelakaan. Dari hasil perhitungan Accident Rate dan hasil perhitungan mengunakan metode The Gross Output (Human Capital), maka nilai tersebut dapat digunakan untuk menghitung kehilangan produktifitas akibat kecelakaan di jalan raya dari korban meninggal dunia. Kata kunci : Kecelakaan jalan raya, Gross Output, Ambon. 1

2 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kota Ambon terdahulu merupakan salah satu wilayah yang paling berkembang di daerah Indonesia timur. Akan tetapi ketika terjadi konflik sosial, pembangunan di pulau Ambon menjadi terhenti. Setelah konflik berakhir Ambon kembali berbenah. Pembangunan mulai dilakukan dimanadimana. Seiring dengan pembangunan tersebut, pertumbuhan penduduk di Kota Ambon dan juga pertumbuhan perekonomian masyarakat terus berkembang. Karena itu mobilitas masyarakat dalam aktifitas seharihari terus meningkat. Konsentrasi aktifitas Pulau Ambon terdapat di pusat kota Ambon. Berdasarkan UU RI No. 38 tahun 2004 bab 3 pasal 6 klasifikasi status jalan, ruas jalan di Kota Ambon dibedakan menjadi tiga macam, yaitu jalan negara, jalan provinsi dan jalan kota. Hampir semua ruas jalan raya di kota Ambon masuk ke dalam klasifikasi ruas jalan kota. Jalan-jalan tersebut kebanyakan didesain 2 lajur 2 arah undivided dengan variasi lebar jalan mulai dari 3m 12m. 1.2 Permasalahan Adapun permasalahan yang akan dibahas adalah sebagai berikut : 1. Berapa besarnya Accident Rate pada jalan kota (Municipality road) di Ambon berdasarkan klasifikasi status jalan dan bagaimana karakteristik kecelakaan ditinjau dari tingkat keparahan korban untuk setiap kualifikasi jalan? 2. Berapa besarnya kerugian ekonomi akibat kecelakaan yang melibatkan korban meninggal dunia dan luka-luka di kota Ambon? 3. Seperti apa diagram tabrakan (collison diagram) di ruas jalan yang paling banyak terjadi kecelakaan? 4. Dimana letak Black Spot ruas jalan yang paling banyak terjadi kecelakaan? 1.3 Tujuan Guna menyelesaikan permasalahan yang ada, maka tugas akhir ini memiliki beberapa tujuan yaitu : 1. Menghitung besarnya Accident Rate pada jalan kota (Municipality road) di Ambon berdasarkan klasifikasi status jalan dan mengetahui bagaimana karakteristik kecelakaan ditinjau dari tingkat keparahan korban untuk setiap kualifikasi jalan. 2. Menghitung besarnya kerugian ekonomi akibat kecelakaan yang melibatkan korban meninggal dunia dan luka-luka di kota Ambon. 3. Membuat Collision Diagram di ruas jalan yang paling banyak terjadi kecelakaan. 4. Menentukan letak Black Spot di ruas jalan yang paling banyak terjadi kecelakaan. 1.4 Lingkup Pekerjaan dan Batasan Masalah Agar tidak terjadi penyimpangan dalam pembahasan masalah nantinya, maka perlu dibuat batasan sebagai berikut : 1. Masalah kecelakaan yang dibahas adalah masalah kecelakaan yang terjadi di wilayah ruas jalan kota (Municipality road). 2. Daerah penelitian meliputi kawasan Kota Ambon saja. 3. Data-data yang digunakan adalah data primer dan sekunder. Untuk data primer adalah hasil survey geometrik jalan. Untuk data-data sekunder didapatkan dari pihak-pihak terkait. Data kecelakaan merupakan data kecelakaan selama 4 tahun terakhir ( ) yang didapat dari polres Ambon. 4. Tidak membahas hubungan antara jumlah kecelakaan dan terhadap kecepatan, berdasarkan tipe (trend) kecelakaan. 5. Tidak membahas hubungan antara jumlah kecelakaan terhadap cuaca. 6. Tidak membahas penanggulangan kecelakaan. 7. Karena keterbatasan data, perhitungan nilai ekonomi akibat kecelakaan dihitung berdasarkan Metode The Gross Output (Human Capital) yang dijadikan pedoman dasar perhitungan biaya kecelakaan di Indonesia oleh 2

3 Badan Litbang PU Departemen Pekerjaan Umum Tahun Kemudian dibatasi lagi, studi hanya dilakukan berdasarkan biaya korbanmeninggal dunia dan korban luka-luka (tingkat keparahan korban). 1.5 Manfaat Penelitian 1. Dapat mengetahui besarnya Accident Rate pada setiap jalan kota (Municipality road) di Ambon berdasarkan klasifikasi status jalan dan karakteristik kecelakaan ditinjau dari tingkat keparahan korban. 2. Mengetahui besarnya kerugian ekonomi akibat kecelakaan yang melibatkan korban meninggal dunia dan luka-luka di kota Ambon. 3. Mengetahui pola kecelakaan melalui Collision Diagram, di ruas jalan yang paling banyak terjadi kecelakaan. 4. Mengetahui letak Black Spot di ruas Jalan yang paling banyak terjadi kecelakaan. 1.6 Rencana Lokasi Studi Lokasi studi yang akan dipilih berdasarkan kelengkapan data yang dibutuhkan untuk perhitungan angka kecelakaan. Data-data tersebut adalah data jumlah kecelakaan, panjang jalan dan volume kendaraan. Berikut ini merupakan daftar beberapa ruas jalan di kota Ambon yang merupakan rencana lokasi studi tugas akhir ini (karena keterbatasan waktu, data yang didapatkan baru sebatas data ruas kecelakaan dan jumlah kecelakaan di ruas jalan tersebut) SEKILAS SITUASI DAN KONDISI UMUM KOTAAMBON 1.Letak Pulau Ambon Letak Kota Ambon berada sebagian besar dalam wilayah pulau Ambon, dan secara geografis terletak pada posisi: 3 o -4 o Lintang Selatan dan 128 o -129 o Bujur Timur, dimana secara keseluruhan Kota Ambon berbatasan dengan Kabupaten Maluku Tengah. Adapun batas-batasnya adalah sebagai berikut: Sebelah Utara dengan: Petuanan Desa Hitu, Hila, Kaitetu, Kecamatan Leihitu, Kabupaten Maluku Tengah Sebelah Selatan dengan: Laut Banda Sebelah Timur dengan: Petuanan Desa Suli, Kecamatan Salahutu, Kabupaten Maluku Tengah Sebelah Barat dengan: Petuanan Desa Hatu, Kecamatan Leihitu, Kabupaten Maluku Tengah 2. Topografi dan Iklim Iklim di Kota Ambon adalah iklim laut tropis dan iklim musim, karena letak pulau Ambon di kelilinggi oleh laut. Oleh karena itu iklim di sini sangat dipengaruhi oleh lautan dan berlangsung bersamaan dengan iklim musim, yaitu musim Barat atau Utara dan musim Timur atau Tenggara. Pergantian musim selalu diselingi oleh musim Pancaroba yang merupakan transisi dari kedua musim tersebut. Musim Barat umumnya berlangsung dari bulan Desember sampai dengan bulan Maret, sedangkan pada bulan April merupakan masa transisi ke musim Timur dan musim Timur berlangsung dari bulan Mei sampai dengan bulan Oktober, disusul oleh masa pancaroba pada bulan Nopember yang merupakan transisi ke musim Barat. 3. Suku Bangsa Terdapat banyak suku dan ras yang mendiami kota ini. Diantaranya adalah Arab, Buton (yang telah menetap hingga 5 generasi), Tionghoa yang pada mulanya datang untuk berdagang. Disamping itu terdapat pula Suku Minahasa, Jawa dan sebagian besar adalah Suku Alifuru yang merupakan penduduk asli Maluku. Dahulu kala, kota Ambon termasyur hingga keseluruh dunia dan menjadikan kota ini sebagai tempat tujuan bagi berbagai Kerajaan Eropa yang sedang melakukan eksplorasi. Tidak mengherankan bila banyak penduduk Ambon yang memiliki raut wajah yang mirip seperti orang Eropa dan Arab 3

4 (sebagai akibat dari perkawinan campur para pendahulu mereka dimasa lalu) disamping denominasi dari ras Melanesia yang merupakan ras asli penduduk Ambon. Pulau Ambon memiliki jumlah penduduk berkisar jiwa dengan laju pertumbuhan penduduk sekitar 5,65 % (Sesuai data Tanggal 25 November 2010). BAB II DASAR TEORI 2.1 UNSUR-UNSUR LALU LINTAS Unsur-unsur lalu lintas adalah semua elemen yang dapat berpengaruh terhadap lalu lintas, menurut Clarkson (1998) elemenelemen tersebut meliputi: 1.Pemakai jalan 2.Kendaraan 3.Jalan 4.Lingkungan 2.2 ELEMEN-ELEMEN KEAMANAN JALAN RAYA Keamanan jalan raya (highway safety) merupakan ilmu yang cukup baru dan merupakan cabang dari ilmu teknik lalu lintas (traffic engineering). Bagaimanakah definisi jalan yang ideal yang mempunyai keselamatan yang sempurna karakteristiknya 2.3.Faktor penyebab kecelakaan lalu lintas Di bawah ini adalah beberapa faktor penyebab kecelakaan lalu lintas Pemakai jalan Pemakai jalan yang merupakan kunci faktor utama penyebab kecelakaan adalah pengemudi. Disini pengemudi mempunyai peranan bagian dari mesin dengan mengendarai, mengemudikan, mempercepat, memperlambat, mengerem dan menghentikan. Sifat pengemudi sangat berpengaruh dalam mengendalikan kendaraan pribadinya, latihan dan sikap (Dewanti, 1996) Kendaraan Dalam kehidupan modern dewasa ini, kendaraan bermotor merupakan sarana penting dalam kehidupan manusia. Masalah utama yang penting adalah mengenai keselamatan bagi pengemudi, penumpang, dan pemakai jalan lainnya yang erat kaitannya dengan lalu lintas. Dapat kita lihat bagaimana persaingan industri kendaraan bermotor dengan mendesain kendaraan dengan faktor keamanan yang tinggi Jalan Raya Jalan adalah prasarana transportasi darat yang meliputi segala bagian jalan, termasuk bangunan pelengkap dan perlengkapannya yang diperuntukkan bagi lalu lintas, yang berada pada permukaan tanah, di atas permukaan tanah, di bawah permukaan tanah dan/atau air, serta di atas permukaan air, kecuali jalan kereta api, jalan lori, dan jalan kabel (UU No. 38 Tahun 2004 Tentang Jalan) Lingkungan Kondisi lingkungan akan memberikan konstribusi terhadap kecelakaan lalu lintas. Lingkungan jalan yang kurang memadai mengakibatkan kenyamanan dari pengemudi menurun, hal ini akan berdampak kemampuan mengendalikan kendaraan akan menurun. 2.4 VOLUME LALU LINTAS Arus lalu lintas pada suatu lalu lintas merupakan suatu hal yang penting terhadap desain yang rasional untuk saran-saran yang ada untuk dapat memenuhi dan mengatasi perubahan-perubahan yang terjadi pada kondisi lalu lintas. Volume adalah jumlah kendaraan yang melewati suatu ruas jalan per satuan waktu, dan karena itu diukur dalam satuan kendaraan per satuan waktu. Dalam beberapa hal lalu lintas dinyatakan dengan Lalu lintas Harian Rata-rata pertahun 4

5 (AADT=Average Annual Daily Traffic) atau Lalu lintas Harian Rata-rata (LHR) bila pengamatannya kurang dari 1 tahun. Dalam melakukan penghitungan kadang-kadang dijumpai arus tidak teratur dan menghendaki menghitung volume rata-rata, perhitungan diadakan untuk suatu periode yang panjang, sehingga hanya terjadi variasi yang kecil pada volume apabila terjadi perubahan yang kecil dalam interval waktu. Volume lalu lintas dalam kecelakaan lalu lintas turut menentukan semakin besar dan padat volume lalu lintas pada suatu daerah atau ruas jalan, semakin besar kemungkinan terjadi kecelakaan volume dan kecepatan kendaraan akan berpengaruh terhadap pelayanan transportasi, seperti kemungkinan terjadinya kecelakaan dan berat tidaknya kecelakaan tersebut. Kecelakaan akan meningkat baik dalam jumlah atau tingkat kecelakaan jika volume dan kecepatan meningkat. Apabila volume bertambah maka tentunya kecepatan akan berkurang, sehingga gerak kendaraan tidak leluasa, dan hal ini berakibat cukup fatal. Hal ini dibuktikan dari hasil pencatatan data kecelakaan dan grafik korelasi antara volume LHR dengan jumlah kecelakaan. 2.5 PERANGKAT PENGATUR LALU LINTAS Kondisi lalu lintas yang volumenya semakin meningkat serta tingkat ekonominya masyarakat yang meningkat pula,menuntut adanya pelayanan yang baik, nyaman dan aman terhadap sarana yang digunakan pemakai jalan dalam berlalu lintas yang berbeda-beda. Seiring dengan hal tersebut cenderung menimbulkan hambatan-hambatan (kemacetan, kecelakaan, dll) dalam berlalu lintas yang menurunkan tingkat keamanan para pemakai jalan. Untuk itu diperlukan perangkat-perangkat pengatur lalu lintas (Pignataro, 1973). Perangkat tersebut dapat berupa marka (traffic markings), rambu-rambu lalu lintas (traffic signs), lampu-lampu pengatur (traffic signals) dan tanda-tanda yang ditempatkan di luar jalan, di sisi jalan ataupun menggantung di atas jalan untuk meningkatkan keselamatan pemakai jalan. Penggunaan perangkat tersebut tentunya untuk mengatur dan melancarkan arus lalu lintas, sehingga mampu mengatasi hambatan-hambatan yang ada dan dapat meningkatkan keamanan bagi pemakai jalan (Pignataro, 1973). 2.6.KECELAKAAN LALU LINTAS Pengertian Kecelakaan Kecelakaan lalu lintas ialah kecelakaan yang tidak diharapkan,bisa terjadi pada suatu jalan raya,dipengaruhi beberapa faktor penyebab yang beridiri sendiri atau bersamaan dengan akibat kematian, luka (berat/ringan), cacat dan kerugian material, dimana satu kendaraan bergerak terlibat di dalamnya.undang-undang lalu lintas No.3 tahun 1995 menyatakan bahwa kecelakaan lalu lintas adalah kejadian akhir dari serangkaian peristiwa yang tidak disengaja, dengan akibat kematian, luka-luka ataupun kerusakan benda yang terjadi di jalan umum. 2.7.PERHITUNGAN KECELAKAAN ANGKA Ada beberapa metode untuk melakukan perhitungan angka kecelakaan. Dan masing-masing mempunyai perbedaan dalam perhitungannya. Metode-metode yang dipakai dalam penulisan tugas akhir ini adalah: 1.Angka Kecelakaan Lalu Lintas 2.Estimasi Biaya Satuan Korban Kecelakaan Lalu Lintas 1. Angka Kecelakaan Lalu Lintas Angka kecelakaan ini menyatakan tingkat kecelakaan per 100 juta kendaraan km. Metode ini bisa dipakai untuk menghitung pada ruas jalan tertentu. Metode ini biasa dipakai untuk menghitung pada ruas jalan tertentu. Metode ini biasa dipakai untuk menghitung pada ruas jalan yang mempunyai jenis lalu lintas yang sejenis (uniform) 5

6 Dirumuskan: tahun ( ) (2-2) ( ) (2-1) km kend per 2. Estimasi Biaya Satuan Korban Kecelakaan Lalu Lintas Kita sadari bahwa peristiwa kecelakaan lalu lintas jalan yang cukup serius, mendorong tingginya biaya pemakai jalan yang terlibat dalam kecelakaan lalu lintas, dan secara ekonomi menyebabkan terjadinya pemborosan sumber daya. Sebagai upaya dalam mengetahui jumlah kerugian secara ekonomi akibat kecelakaan lalu lintas dilakukan perhitungan mengenai banyaknya kerugian ekonomi akibat kecelakaanberdasarkan pada Pedoman Perhitungan Besaran Biaya Kecelakaan Lalu Lintas Badan Litbang PU Dinas Pekerjaan Umum Indonesia. Pedoman ini menggunakan metode The Gross Output (Human Capital). Metode ini menghitung nilai diskon seluruh sumber daya yang hilang dari semua pihak akibat kecelakaan di mana perolehan data jumlah korban kecelakaan lalu lintas untuk setiap kategori korban di suatu ruas jalan, persimpangan, atau suatu wiayah per tahun didapat dari kepolisian setempat. Pada penelitian ini hanya menghitung biaya kecelakaan berdasarkan tingkat keparahan korban. Estimasi Biaya Satuan Korban dan Besaran Biaya Korban Kecelakaan Lalu Lintas Biaya satuan korban kecelakaan lulu lintas untuk tahun tertentu (Tn) dapat dihitung menggunakan persamaan sebagai berikut : BSKOj (Tn) = BSKOj (T0) x (1 + g) t (2-3) BBKO (Tn) = JKOj x BSKOj (Tn) (2-4) 2.8 DAERAH RAWAN KECELAKAAN Hal yang pertama dan penting dalam penanggulangan kecelakaan lalu lintas adalah identifikasi lokasi yang memerlukan perhatian lebih. Secara umum maksud titik rawan adalah titik rawan yang utuh artinya bukan hanya titik rawan yang mengikuti definisi geometrik saja, tetapi juga meliputi daerah dimana resiko kecelakaannya tinggi juga daerah yang mempunyai angka kecelakaan tinggi, resiko kecelakaan tinggi dan potensi kecelakaan tinggi pula pada suatu ruas jalan dapat disebut daerah rawan kecelakaan. Lokasi yang dianggap sebagai daerah bahaya sering disebut juga Black Spot COLLISION DIAGRAM A.Pengertian Collison Diagram Collision Diagram atau diagram tabrakan adalah diagram yang digunakan untuk menampilkan dan mengidentifikasi pola kecelakaan-kecelakaan yang sama. Diagram ini menyediakan informasi tentang tipe serta jumlah kecelakaan termasuk kondisi hari kecelakaan, cuaca saat terjadi kecelakaan, kondisi jalan pada saat terjadi kecelakaan, serta informasi-informasi penting lain tentang terjadinya kecelakaan. Adapun laporan kecelakaan yang di analisa harus diselenggarakan oleh tahun kejadian dan jenis kecelakaan untuk periode yang sama. Kecelakaanyang terjadi setelah periode yang berbeda, dimana terjadi perubahan signifikan dijalan raya atau penggunaan lahan lokal tidak dapat dimasukkan. B.Simbol Simbol yang digunakan dalam Collision Diagram mewakili sifat operasi, kendaraan atau objek yang terlibat dan tingkat keparahan kecelakaan yang terjadi. Adapun Simbol yang digunakan dalam Collision Diagram ini telah dintentukan sebelumnya. Pola Kecelakaan yang ditampilkan pada diagram tabrakan sering juga merupakan penyebab terjadinya kecelakaan tersebut. Sebagai contoh, sebagian besar kecelakaan yang terjadi di daerah belokan akan menggambarkan kecelakaan tersebut kemungkinan besar karena batasan jarak pandang. 6

7 Gambar 2.1 Contoh Collision Diagram Sumber : Google 2Februari 2011 BAB III METODOLOGI 3.1 Pendahuluan Menjelaskan mengenai latar belakang kejadian-kejadian kecelakaan lalu lintas di kota Ambon. Setelah itu merumuskanpermasalahan sekaligus tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini sehingga permasalahan yang ada dapat terselesaikan. Batasan-batasan masalah untuk mempermudah pembahasan masalah dan menghindari penyimpangan dari pokok permasalahan. 3.2 Tinjauan Pustaka Di sini dijelaskan mengenai teori-teori yang dipergunakan dalam pengerjaan tugas akhir ini. Studi pustaka diperlukan sehingga penelitian ini realistis dan ilmiah. Hal ini juga sangat penting sehingga setiap keputusan yang diambil memiliki dasar teori yang benar dan tepat. Teori-teori yang dipelajari antara lain unsur-unsur lalu lintas, jalan raya, volume lalu lintas, kecelakaan dan keselamatan lalu lintas. Teori-teori ini dipelajari dan diperolah dari membaca dan mengutip materi dari buku referensi dan internet. Selain itu juga membaca lapaoran tugas akhir sebelumnya yang ada kaitannya dengan kecelakaan jalan raya. 3.3 Pengumpulan Data Pengumpulan data berupa data primer dan data-data sekunder yang akan digunakan untuk menganalisa tingkat kecelakaan di kota Ambon. Data primer adalah data yang didapat melalui pengamatan langsung oleh penulis. Dalam tugas akhir ini, untuk tipe jalan yaitu jumlah lajur jalan didapat dari hasil pengamatan langsung di lokasi studi oleh penulis. Untuk Data-data sekunder diperoleh dari instansiinstansi pemerintah kota Ambon yang terkait. Data-data yang diperlukan dalam penelitian ini antara lain : 1. Data kecelakaan dari Polres kota Ambon. 2. Data volume lalu lintas kota Ambon yang diperoleh dari Dinas Bina Marga 7

8 dan Dinas Pekerjaan Umum kota Ambon. 3. Data panjang jalan yang diperoleh dari Dinas Pekerjaan Umum kota Ambon. 4. Data tipe jalan berdasarkan jumlah lajur. Untuk data ini penyusun melakukan survey ke lokasi studi. 3.4 Analisa Data 1. Merekap data kecelakaan berdasarkan ruas jalan di kota Ambon. Data yang direkap antara lain, nama ruas jalan sebagai lokasi kecelakaan, jumlah kejadian kecelakaan pada tiap ruas jalan, dan jumlah korban pada tiap kelas kecelakaan. 2. Membuat peta Jaringan jalan. 3. Membuat grafik statistik kecelakaan berupa pie chart untuk menampilkan prosentase kecelakaan menurut jumlah korban, tingkat keparahan korban, dan usia korban. Sehingga dapat diketahui karakteristik kecelakaan pada tiap jenis jalan. 4. Merekap data jalan raya yang berisi informasi mengenai panjang jalan, jumlah lajur dan arah, ada tidaknya median dan volume kendaraannya. 5. Menghitung Rate of accident masingmasing ruas jalan menurut kelas kecelakaannya. Untuk menghitung angka kecelakaan ini diperlukan data jumlah korban kecelakaan,panjang ruas jalan dan volume kendaraan. Rumus yang akan digunakan adalah perumusan dari Hoobs (1995), yaitu : kend per tahun = = ( ) ( ) (2-1) (2-2) km 6. Menghitung kerugian ekonomi akibat kecelakaan lalu lintas berdasarkan tingkat keparahan korban. Metode yang digunakan adalah metode The Gross Output (Human Capital), dengan perumusan sebagai berikut : BSKOj (Tn) = BSKOj (T0) x (1 + g)t (2-3) BBKO (Tn) = JKOj x BSKOj (Tn) (2-4) 3.6 Diagram Alir Penelitian Start PENDAHULUAN Berisi latar belakang, permasalahan, tujuan dan batasan-batasan masalah TINJAUAN PUSTAKA Berisi teori-teori penunjang yang diperlukan dalam penelitan ini PENGUMPULAN DATA 1. Data kecelakaan 2. Data panjang jalan 3. Data volume lalu lintas, dll ANALISA DATA 1. Merekap data-data sekunder yang telah diperoleh seperti data kecelakaan, data panjang jalan dan data volume lalu lintas. 2. enghitung besarnya Accident Rate untuk masingmasing lokasi studi kemudian menganalisa hasilnya berdasarkan jenis lajur jalan kota Ambon. 3. Menghitung nilainya kerugian ekonomi yang timbul akibat kecelakaan,berdasarkan tingkat keparahan korban. 4. Membuat Collision Diagram. 5. Menentukan Black spot dan mem-plot Black spot tersebut di peta ruas jalan. 6. Menyajikan hasil pengolahan data dalam bentuk tabel angka kecelakaan berdasarkan jenis jalan dan kelas kecelakaan. Kesimpulan & Saran Finish 9 8

9 NO BAB IV PENGUMPULAN DATA 4.1 Data Ruas Jalan di Kota Ambon Pemilihan lokasi studi didasarkan pada kelengkapan data yaitu data volume kendaraan dan panjang jalan. Berikut nama-nama ruas jalan di Kota Ambon dikelompokkan berdasarkan kecamatan. Jumlah lajur dapat diketahui dari adanya marka jalan yang berupa garis putus-putus atau penuh yang membagi lebar jalan menjadi beberapa lajur. Untuk ruas jalan yang tidak ditandai dengan marka, makan jumlah lajur dilihat dari lebar perkerasan dibagi 3 m. Dalam studi ini, jumlah semua lajur baik yang digunakan untuk lalu lintas kendaraan maupun lajur paling tepi yang digunakan untuk parkir atau pasar tetap diperhitungkan. NAMA JALAN Tabel 4.1 Data Ruas Jalan di Kecamatan Teluk Dalam STATUS JALAN PANJANG JALAN (M) LEBAR JALAN (M) 1 JL.SULI KOTA 6,20 6,00 2 JL.DURIAN PATAH - HITU PROPINSI 2,10 5,00 3 JL.TAWIRI - LAHA KOTA 2,60 5,00 4 JL.DALAM DESA LAHA KOTA 2,60 4,00 5 JL.DALAM DESA TAWIRI KOTA 2,60 3,00 6 JL.HATIVE KOTA 2,60 3,00 7 JL.DUSUN RIANG KOTA 2,60 3,00 8 JL.RUMAH TIGA KOTA 7,20 5,00 9 JL.DALAM DESA RUMAH TIGA KOTA 4,36 4,00 TIPE JALAN 4/2 UD 2/1 UD 2/2 UD 2/2 UD 2/2 UD 2/2 UD 2/2 UD 2/2 UD 2/2 UD 10 JL.SULTAN HAIRUN KOTA 1,78 4,00 2/2 UD Sumber : Dinas Pekerjaan Umum Kota Ambon, 2007 Tabel 4.2 Data Ruas Jalan di Kecamatan Baguala NO NAMA JALAN STATUS JALAN PANJANG JALAN (M) LEBAR JALAN (M) TIPE LAJUR 1 JL.GALALA - PASSO NASIONAL 7,80 7,00 4/2 UD 2 JL.PASSO - TULEHU NASIONAL 3,00 5,00 2/1 UD 3 JL.PIERRE TENDEAN NASIONAL 6,14 7,00 4/2 UD 4 JL.PASSO - HUTUMURI PROPINSI 12,47 4,00 2/1 UD 5 JL.DALAM KELURAHAN LATERI I - III KOTA 3,34 3,00 2/2 UD 6 JL.DALAM DESA PASSO KOTA 5,98 3,00 2/1 UD 7 JL.PERTANIAN KOTA 1,30 3,00 2/2 UD 8 JL.DALAM DESA HALONG BARU III KOTA 1,40 5,00 2/2 UD 9 JL.DIPONEGORO KOTA 1,37 4,00 2/2 UD 10 JL.DALAM DESA WAIHERU KOTA 1,98 3,50 2/1 UD 11 JL.KOMPLEKS BTN WAIHERU KOTA 2,15 3,00 2/2 UD 12 JL.DALAM BTN NEGERI LAMA KOTA 3,86 3,00 2/2 UD 13 JL HALONG ATAS STIA KOTA 2,87 3,00 2/2 UD 14 JL. SP HALONG ATAS - WAIPOMPA KOTA 3,92 4,00 2/2 UD 15 SULTAN HASANUDDIN KOTA 2,50 4,00 2/2 UD 16 JL.PASSO BATU GONG KOTA 0,95 4,00 2/2 UD 17 JL.SIRIMAU KOTA 2,40 3,00 2/2 UD Sumber : Dinas Pekerjaan Umum Kota Ambon, 2007 Tabel 4.3 Data Ruas Jalan di Kecamatan Nusaniwe NO NAMA JALAN STATUS JALAN PANJANG JALAN (M) LEBAR JALAN (M) TIPE LAJUR 1 JL.DR TAMAELA PROPINSI 0,75 4,50 2/2 UD 2 JL.DR SIWABESSY PROPINSI 1,10 5,00 2/2 UD 3 JL. DR MALAIHOLO PROPINSI 1,40 4,50 2/2 UD 4 JL. AMAHUSU - ERY PROPINSI 2,00 5,00 2/2 UD 5 JL. ERY - SILALE PROPINSI 1,50 5,00 2/2 UD 6 JL. SILALE - HUKUHURI PROPINSI 0,40 5,00 2/2 UD 7 JL. HUKUHURI - TG.LATUHALAT PROPINSI 3,90 4,50 2/2 UD 8 JL. SULTAN BABULLAH PROPINSI 0,72 3,50 2/1 UD 9 JL.DR SITANALA KOTA 0,35 4,00 2/1 UD 10 JL.SAID P. KOTA 0,33 3,50 2/2 UD 11 JL.DR APITULEY KOTA 0,32 4,00 2/2 UD 12 JL.PERMI KOTA 0,28 3,50 2/2 UD 13 JL.CHRISTINA TIAHAHU KOTA 0,18 3,00 2/2 UD 14 JL.MARDIKA KOTA 0,44 3,00 2/2 UD 15 JL.WAYARI & TAWIRI KOTA 0,19 3,00 2/2 UD 16 JL.KOMPLEKS WAIHAONG KOTA 1,50 3,00 2/1 UD 17 JL.KOMPLEKS SILALE KOTA 0,63 3,00 2/2 UD Sumber : Dinas Pekerjaan Umum Kota Ambon,

10 Tabel 4.3 (Lanjutan) Data Ruas Jalan di Kecamatan Nusaniwe Tabel 4.4 Data Ruas Jalan di Kecamatan Leitimur NO NAMA JALAN STATUS JALAN PANJANG JALAN (M) LEBAR JALAN (M) TIPE LAJUR NO NAMA JALAN STATUS JALAN PANJANG JALAN (M) LEBAR JALAN (M) TIPE LAJUR 18 JL.WOLTER MONGINSIDI KOTA 3,40 5,00 2/2 UD 19 JL.PATTIMAUW KOTA 0,45 3,00 2/2 UD 20 JL.POHON PULE KOTA 0,11 3,00 2/1 UD 21 JL.RIJALI KOTA 1,15 5,00 2/2 UD 22 JL.GUNUNG NONA KOTA 3,20 5,00 2/1 UD 23 JL.PATTIMURA KOTA 0,37 3,00 2/2 UD 24 JL.KERAMAT JAYA KOTA 1,00 3,00 2/2 UD 25 JL.KUDAMATI SIWANG SERI KOTA 7,20 4,00 2/2 UD 26 JL.DR KAYADOE KOTA 1,73 5,00 2/2 UD 27 JL.LORONG DR. KAYADOE KOTA 2,49 5,00 2/2 UD 28 JL.FARMASI ATAS KOTA 1,70 5,00 2/2 UD 29 JL.LORONG OSM KOTA 0,86 3,50 2/2 UD 30 JL.ASRAMA PELAYARAN KOTA 0,43 5,00 2/2 UD 31 JL.GUDANG ARANG KOTA 1,16 3,50 2/2 UD 32 JL.BENTENG ATAS KOTA 2,11 4,00 2/2 UD 33 JL.PANJAITAN KOTA 1,61 5,00 2/2 UD 34 JL.DOLOG KOTA 0,28 5,00 2/2 UD 35 JL.SAAR SOPAQUA KOTA 1,30 4,00 2/2 UD Sumber : Dinas Pekerjaan Umum Kota Ambon, 2007 Tabel 4.3 (Lanjutan) Data Ruas Jalan di Kecamatan Nusaniwe NO NAMA JALAN STATUS JALAN PANJANG JALAN (M) LEBAR JALAN (M) Sumber : Dinas Pekerjaan Umum Kota Ambon, 2007 TIPE LAJUR 36 JL.KEBUN CENGKEH KOTA 0,30 3,00 2/2 UD 37 JENDRAL SUDIRMAN KOTA 2,84 5,00 2/2 UD 38 JL.SILALE AIRLOUW KOTA 1,45 3,00 2/2 UD 39 JL.HUKUHURI KOTA 1,43 3,00 2/2 UD 40 JL.SILALE MERCUSUAR KOTA 3,89 3,00 2/2 UD 41 JL.PARIGI DUA KOTA 0,83 3,00 2/2 UD 42 JL. WAILUSUNG KOTA 1,70 3,00 2/2 UD 43 JL.SISINGAMANGARAJA KOTA 0,45 3,00 2/2 UD 44 JL.LRG AMANAHUSE KOTA 0,22 3,00 2/2 UD 45 JL.DALAM DESA AMANHUSE KOTA 3,48 3,00 2/2 UD 46 JL.SETIA BUDI KOTA 0,78 3,50 2/2 UD 1 JL.SOYA LATAHAI KOTA 1,90 3,00 2/2 UD 2 JL.HATALAI SIMPANG LIMA KOTA 4,85 5,00 2/2 UD 3 JL.SIMPANG LIMA HUKURILA KOTA 1,38 4,00 2/2 UD 4 JL.HUKURILA LEIHARI RUTONG KOTA 7,90 5,00 2/2 UD 5 JL.RUTONG HUTUMURI KOTA 1,65 3,00 2/2 UD 6 JL.RUTONG AIR BESAR KOTA 2,00 3,00 2/2 UD 7 JL. AMAHUSA KOTA 2,39 4,00 2/2 UD 8 JL.DALAM DESA HUKURILA KOTA 0,77 3,50 2/2 UD 9 JL.DALAM DESA LEIHARI KOTA 0,15 4,00 2/2 UD 10 JL.DESA HUTUMURI KOTA 1,41 3,50 2/2 UD 11 JL.DESA TIOISAPU KOTA 1,48 3,00 2/2 UD Sumber : Dinas Pekerjaan Umum Kota Ambon, Volume Lalu Lintas di Kota Ambon Tahun Data volume lalu lintas diperoleh dari Dinas Perhubungan Kota Ambon berupa volume lalu lintas harian. Tabel 4.5 Daftar Nama Jalan dan Volume Lalu Lintas Kecamatan Teluk Dalam NO NAMA JALAN VOLUME KENDARAAN (VEHICLE/HARI) JL.SULI JL.DURIAN PATAH - HITU JL.TAWIRI - LAHA JL.DALAM DESA LAHA JL.DALAM DESA TAWIRI JL.HATIVE JL.DUSUN RIANG JL.RUMAH TIGA JL.DALAM DESA RUMAH TIGA JL.SULTAN HAIRUN Sumber : Dinas Perhubungan Kota Ambon,

11 Tabel 4.6 Daftar Nama Jalan dan Volume Lalu Lintas Kecamatan Baguala Tabel 4.8 Daftar Nama Jalan dan Volume Lalu Lintas Kecamatan Nusaniwe (Lanjutan) NO NO NAMA JALAN JL.GALALA - PASSO JL.PASSO - TULEHU JL.PIERRE TENDEAN JL.PASSO - HUTUMURI JL.DALAM KELURAHAN LATERI JL.DALAM DESA PASSO JL.PERTANIAN JL.DALAM DESA HALONG BARU JL.DIPONEGORO JL.DALAM DESA WAIHERU JL.KOMPLEKS BTN WAIHERU JL.DALAM BTN NEGERI LAMA JL HALONG ATAS STIA JL. SP HALONG ATAS - WAIPOMPA SULTAN HASANUDDIN JL.PASSO BATU GONG JL.SIRIMAU Sumber : Dinas Perhubungan Kota Ambon, 2010 Tabel 4.7 Daftar Nama Jalan dan Volume Lalu Lintas Kecamatan Nusaniwe NAMA JALAN VOLUME KENDARAAN (VEHICLE/HARI) VOLUME KENDARAAN (VEHICLE/HARI) JL.DR TAMAELA JL.DR SIWABESSY JL. DR MALAIHOLO JL. AMAHUSU - ERY JL. ERY - SILALE JL. SILALE - HUKUHURI JL. HUKUHURI - TG.LATUHALAT JL. SULTAN BABULLAH JL.DR SITANALA JL.SAID P JL.DR APITULEY JL.PERMI JL.CHRISTINA TIAHAHU JL.MARDIKA NO NO NAMA JALAN JL.WOLTER MONGINSIDI JL.PATTIMAUW JL.POHON PULE JL.RIJALI JL.GUNUNG NONA JL.PATTIMURA JL.KERAMAT JAYA JL.KUDAMATI SIWANG SERI JL.DR KAYADOE JL.LORONG DR. KAYADOE JL.FARMASI ATAS JL.LORONG OSM JL.ASRAMA PELAYARAN JL.GUDANG ARANG JL.BENTENG ATAS JL.PANJAITAN JL.DOLOG JL.SAAR SOPAQUA JL.KEBUN CENGKEH Sumber : Dinas Perhubungan Kota Ambon, 2010 Tabel 4.9 Daftar Nama Jalan dan Volume Lalu Lintas Kecamatan Nusaniwe (Lanjutan) NAMA JALAN VOLUME KENDARAAN (VEHICLE/HARI) VOLUME KENDARAAN (VEHICLE/HARI) JENDRAL SUDIRMAN JL.SILALE AIRLOUW JL.HUKUHURI JL.SILALE MERCUSUAR JL.PARIGI DUA JL.WAILUSUNG JL.SISINGAMANGARAJA JL.LRG AMANAHUSE JL.DALAM DESA AMANHUSE JL.SETIA BUDI Sumber : Dinas Perhubungan Kota Ambon, JL.WAYARI & TAWIRI JL.KOMPLEKS WAIHAONG JL.KOMPLEKS SILALE

12 NO Tabel 4.10 Daftar Nama Jalan dan Volume Lalu Lintas Kecamatan Leitimur NAMA JALAN VOLUME KENDARAAN (VEHICLE/HARI) JL.SOYA LATAHAI JL.HATALAI SIMPANG LIMA JL.SIMPANG LIMA HUKURILA JL.HUKURILA LEIHARI RUTONG JL.RUTONG HUTUMURI JL.RUTONG AIR BESAR JL.AMAHUSA JL.DALAM DESA HUKURILA JL.DALAM DESA LEIHARI JL.DESA HUTUMURI JL.DESA TIOISAPU Sumber : Dinas Perhubungan Kota Ambon, Data Kecelakaan di Kota Ambon Data kecelakaan lalu lintas diperoleh dari Polres Maluku. Data kecelakaan tersebut berupa tabel data kecelakaan yang menunjukan lokasi kecelakaan, kendaraan yang terlibat, jumlah korban berdasarkan tingkat keparahannya dan penyebab kecelakaannya. Berikut merupakan daftar rekapitulasi kecelakaan lalu lalu lintas di kota Ambon selama 5 tahun (Januari 2006 s/d Desember 2010) NO Tabel 4.11 Jumlah Kecelakaan Di Setiap Ruas Jalan Kota Ambon dan PP lease (Januari Januari 2007) NO NAMA JALAN JUMLAH KECELAKAAN Sumber:Hasil Rekap data Kecelakaan Dari Polres Kota Ambon dan PP Lease Tabel 4.11 (Lanjutan) Jumlah Kecelakaan Di Setiap Ruas Jalan Kota Ambon dan PP lease (Januari Januari 2007) Sumber:Hasil Rekap data Kecelakaan Dari Polres Kota Ambon dan PP Lease TINGKAT KEPARAHAN KORBAN MD LB LR 1 JL.PIERRE TENDEAN JL.WOLTER MONGINSIDI JL.JENDRAL SUDIRMAN JL.SULTAN HASANUDDIN JL.PATTIMURA JL.SULTAN BABULLAH JL.MARDIKA JL.SULTAN HAIRUN JL.SAAR SOPAQUA JL.SAID P JL.SETIA BUDI JL.SIRIMAU JL.DR. TAMAELA JL.LATUHALAT JL.DR.SIWABESSY NAMA JALAN JUMLAH KECELAKAAN TINGKAT KEPARAHAN KORBAN MD LB LR 16 JL.KAYADOE JL.LATERI JL.KEBUN CENGKEH JL.CHRISTINA TIAHAHU JL.TULEHU JL.RIJALI JL.BATU GAJAH JL.DR.SITANALA JL.PARIGI DUA JL.SISINGAMANGARAJA JL.D.I PANJAITAN JL.SULI JL.AMAHUSA JL.WAILUSUNG JL.MALAIHOLO JL.DIPONEGORO DLL TOTAL

13 NO Tabel 4.12 Jumlah Kecelakaan Di Setiap Ruas Jalan Kota Ambon dan PP lease (Januari Januari 2008) NAMA JALAN JUMLAH KECELAKAAN TINGKAT KEPARAHAN KORBAN MD LB LR 1 JL.PIERRE TENDEAN JL.WOLTER MONGINSIDI JL.JENDRAL SUDIRMAN JL.SULTAN HASANUDDIN JL.PATTIMURA JL.SULTAN BABULLAH JL.MARDIKA JL.SULTAN HAIRUN JL.SAAR SOPAQUA JL.SAID P JL.SETIA BUDI JL.SIRIMAU JL.DR. TAMAELA JL.LATUHALAT JL.DR.SIWABESSY Sumber:Hasil Rekap data Kecelakaan Dari Polres Kota Ambon dan PP Lease Tabel 4.12 (Lanjutan) Jumlah Kecelakaan Di Setiap Ruas Jalan Kota Ambon dan PP lease (Januari Januari 2008) NO NAMA JALAN JUMLAH KECELAKAAN Sumber:Hasil Rekap data Kecelakaan Dari Polres Kota Ambon dan PP Lease TINGKAT KEPARAHAN KORBAN MD LB LR 16 JL.KAYADOE JL.LATERI JL.KEBUN CENGKEH JL.CHRISTINA TIAHAHU JL.TULEHU JL.RIJALI JL.BATU GAJAH JL.DR.SITANALA JL.PARIGI DUA JL.SISINGAMANGARAJA JL.D.I PANJAITAN JL.SULI JL.AMAHUSA JL.WAILUSUNG JL.MALAIHOLO JL.DIPONEGORO DLL TOTAL

14 NO Tabel 4.13 Jumlah Kecelakaan Di Setiap Ruas Jalan Kota Ambon dan PP lease (Januari Januari 2009) NAMA JALAN JUMLAH KECELAKAAN TINGKAT KEPARAHAN KORBAN MD LB LR 1 JL.PIERRE TENDEAN JL.WOLTER MONGINSIDI JL.JENDRAL SUDIRMAN JL.SULTAN HASANUDDIN JL.PATTIMURA JL.SULTAN BABULLAH JL.MARDIKA JL.SULTAN HAIRUN JL.SAAR SOPAQUA JL.SAID P JL.SETIA BUDI JL.SIRIMAU JL.DR. TAMAELA JL.LATUHALAT JL.DR.SIWABESSY Sumber:Hasil Rekap data Kecelakaan Dari Polres Kota Ambon dan PP Lease NO Tabel 4.13 (Lanjutan) Jumlah Kecelakaan Di Setiap Ruas Jalan Kota Ambon dan PP lease (Januari Januari 2009) NAMA JALAN JUMLAH KECELAKAAN Sumber:Hasil Rekap data Kecelakaan Dari Polres Kota Ambon dan PP Lease TINGKAT KEPARAHAN KORBAN MD LB LR 16 JL.KAYADOE JL.LATERI JL.KEBUN CENGKEH JL.CHRISTINA TIAHAHU JL.TULEHU JL.RIJALI JL.BATU GAJAH JL.DR.SITANALA JL.PARIGI DUA JL.SISINGAMANGARAJA JL.D.I PANJAITAN JL.SULI JL.AMAHUSA JL.WAILUSUNG JL.MALAIHOLO JL.DIPONEGORO DLL TOTAL

15 NO Tabel 4.14 Jumlah Kecelakaan Di Setiap Ruas Jalan Kota Ambon dan PP lease (Januari Januari 2010) NAMA JALAN JUMLAH KECELAKAAN TINGKAT KEPARAHAN KORBAN MD LB LR 1 JL.PIERRE TENDEAN JL.WOLTER MONGINSIDI JL.JENDRAL SUDIRMAN JL.SULTAN HASANUDDIN JL.PATTIMURA JL.SULTAN BABULLAH JL.MARDIKA JL.SULTAN HAIRUN JL.SAAR SOPAQUA JL.SAID P JL.SETIA BUDI JL.SIRIMAU JL.DR. TAMAELA JL.LATUHALAT JL.DR.SIWABESSY Sumber : Hasil Rekap data Kecelakaan Dari Polres Kota Ambon dan PP Lease NO Tabel 4.14 (Lanjutan) Jumlah Kecelakaan Di Setiap Ruas Jalan Kota Ambon dan PP lease (Januari Januari 2010) NAMA JALAN JUMLAH KECELAKAAN Sumber:Hasil Rekap data Kecelakaan Dari Polres Kota Ambon dan PP Lease TINGKAT KEPARAHAN KORBAN MD LB LR 16 JL.KAYADOE JL.LATERI JL.KEBUN CENGKEH JL.CHRISTINA TIAHAHU JL.TULEHU JL.RIJALI JL.BATU GAJAH JL.DR.SITANALA JL.PARIGI DUA JL.SISINGAMANGARAJA JL.D.I PANJAITAN JL.SULI JL.AMAHUSA JL.WAILUSUNG JL.MALAIHOLO JL.DIPONEGORO DLL TOTAL

16 NO Tabel 4.15 Jumlah Kecelakaan Di Setiap Ruas Jalan Kota Ambon dan PP lease (Januari Desember 2010) NAMA JALAN JUMLAH KECELAKAAN TINGKAT KEPARAHAN KORBAN MD LB LR 1 JL.PIERRE TENDEAN JL.WOLTER MONGINSIDI JL.JENDRAL SUDIRMAN JL.SULTAN HASANUDDIN JL.PATTIMURA JL.SULTAN BABULLAH JL.MARDIKA JL.SULTAN HAIRUN JL.SAAR SOPAQUA JL.SAID P JL.SETIA BUDI JL.SIRIMAU JL.DR. TAMAELA JL.LATUHALAT JL.DR.SIWABESSY Sumber:Hasil Rekap data Kecelakaan Dari Polres Kota Ambon dan PP Lease Tabel 4.15 (Lanjutan) Jumlah Kecelakaan Di Setiap Ruas Jalan Kota Ambon dan PP lease (Januari Desember 2010) NO NAMA JALAN JUMLAH KECELAKAAN TINGKAT KEPARAHAN KORBAN MD LB LR 16 JL.KAYADOE JL.LATERI JL.KEBUN CENGKEH JL.CHRISTINA TIAHAHU JL.TULEHU JL.PIERRE TENDEAN JL.WOLTER MONGINSIDI JL.JENDRAL SUDIRMAN JL.PARIGI DUA JL.SISINGAMANGARAJA JL.D.I PANJAITAN JL.SULI JL.AMAHUSA JL.WAILUSUNG JL.MALAIHOLO JL.DIPONEGORO DLL TOTAL Sumber : Hasil Rekap data Kecelakaan Dari Polres Kota Ambon dan PP Lease Keterangan : MD : Meninggal Dunia ; LB : Luka Berat ; LR : Luka Ringan, 16

17 BAB V PENGOLAHAN DATA DAN ANALISA 5.1 Tahap Pengolahan Data Pengolahan Data Kecelakaan di Kota Ambon Januari 2006 s/d Desember 2010 Seperti yang telah dijelaskan pada latar belakang bahwa data kecelakaan yang digunakan untuk menganalisis kecelakaan lalu lintas di kota Ambon berdasarkan status jalan. Namun karena hampir semua status jalan di kota Ambon merupakan status jalan kota.data kecelakaan yang digunakan adalah data kecelakaan kota Ambon selama 4 tahun (2006 s/d Desember 2010) Perhitungan Accident Rate di Kota Ambon Berdasarkan Jarak Tempuh dan Arus Lalu Lintas Untuk menghitung Accident Rate dibutuhkan data jumlah kecelakaan dalam kurun waktu tertentu, volume lalu lintas jalan yang bersangkutan dan panjang jalannya. Jadi, setiap ruas jalan yang memiliki ketiga jenis data tersebut bias dihitung Accident Rate. Accident Rate masing-masing ruas jalan pada tugas akhir ini dihitung dengan perumusan sebagai berikut : Angka kecelakaan = orang per satu juta kilometer kendaraan pertahun Contoh perhitungan angka kecelakaan : Lokasi Kecelakaan : Jl. Pierre Tendean Panjang ruas jalan : 6,13 Km Jumlah kecelakaan Januari 2006 s/d Januari 2007 Kejadian total dalam setahun = 14 kali Korban MD = 10 Korban LB = 1 Korban LR = 9 Volume Lalu lintas tahun 2006 = smp/hari Maka besarnya Accident Rate pada ruas Jl. Sam Ratulangi adalah : Accident Rate gol. MD = (10 x 10 6 )/ (23137)(6,13)(365) = 0,193 orang/sejuta pertahun Accident Rate gol. LB = (1 x 10 6 )/ (23137)(6,13)(365) = 0,02 orang/sejuta pertahun Accident Rate gol. LR = (9 x 10 6 )/ (23137)(6,13)(365) = 0,17 orang/sejuta pertahun Accident Rate = ( )( ) ( )( )( ) Satuan : Jumlah korban kecelakaan = orang LHR = smp/hari Panjang ruas jalan = kilometer 17

18 Rekapitulasi Perhitungan Accident Rate di Kota Ambon Berdasarkan Tipe Lajur. Setelah perhitungan Accident Rate, akan diklasifikasikan lagi berdasarkan tipe lajur dan di rata-rata sesuai dengan tingkat keparahan korban. Rekapan distribusi perhitungan Accident Rate 90 berdasarkan tipe lajur. Kemudian dilakukan perhitungan pertumbuhan Accident Rate selama 2 tahun. Berikut ini adalah contoh perhitungan pertumbuhan Accident Rate pada tahun 2006 ( Januari 2006 januari 2007) dan 2007 (Januari 2007 Januari 2008). Diketahui : Untuk Kota Ambon Diperoleh data sebagai berikut : 1. Jumlah Accident Rate di Kota Ambon tingkat keparahan korban pada tahun 2006 adalah : Meninggal Dunia : per satu juta Km kendaraan Luka Berat : 0.07 per satu juta Km kendaraan Luka Ringan : per satu juta Km kendaraan 2. Jumlah Accident Rate di kota Ambon Utara berdasarkan tingkat keparahan korban pada tahun 2007 adalah: Meninggal Dunia : per satu juta Km kendaraan Luka Berat : 1.65 per satu juta Km kendaraan Luka Ringan : per satu juta Km kendaraan Maka besarnya pertumbuhan kecelakaan (i) = 1.Meninggal Dunia ( i ) Tahun = 2.Korban Luka Berat (i) Tahun = 3.Korban Luka Ringan (i) Tahun = Tabel 5.1 Hasil Perhitungan Pertumbuhan Accident Rate Lalu Lintas di Kota Ambon (Januari 2006 Desember 2010) TOTAL ACCIDENT RATE JAN JAN 2007 JAN JAN 2008 PERTUMBUHAN KECELAKAAN I (%) MD LB LR MD LB LR MD LB LR 28,595 0, ,110 45,712 1, ,428 0,599 22,172-0,069 JAN JAN 2008 JAN JAN 2009 MD LB LR MD LB LR 45,712 1, ,428 28,327 22, ,577-0,380 12,386 0,011 JAN JAN 2009 JAN JAN 2010 MD LB LR MD LB LR 28,327 22, ,577 58,239 6, ,626 1,056-0,696-0,119 JAN JAN 2010 JAN DES 2010 MD LB LR MD LB LR 58,239 6, ,626 54, ,968 56,517-0,064 26,561-0,682 Sumber : Hasil Perhitungan Dari tabel 5.1 kita bisa melihat perbandingan accidentrate di kota Ambon Perhitungan Nilai Ekonomi Akibat Kecelakaan Lalu Lintas Yang Melibatkan Korban Meninggal Dunia dan Luka-Luka di Kota Ambon Berdasarkan Metode The Gross Output (Human Capital) Pada Tahun Untuk mengetahui besarnya biaya kecelakaan lalu lintas di kota Ambon maka dilakukan perhitungan biaya kecelakaan lalu lintas melalui pendekatan metode The Gross Output (Human Capital) yang dikeluarkan oleh Badan Litbang Departemen Pekerjaan Umum dan merupakan pedoman perhitungan biaya kecelakaan lalu lintas di Indonesia yang disahkan pada tahun Pada pendekatan metode The Gross Output (Human 18

19 Capital), biaya yang digunakan dalam perhitungan biaya kecelakaan lalu lintas didasarkan pada penelitian yang dilakukan oleh Badan Litbang Departemen Pekerjaan Umum melalui survey biaya kecelakaan pada tahun Penelitian ini dapat digunakan sebagai pedoman biaya kecelakaan lalu lintas di seluruh Indonesia Estimasi Biaya Satuan Korban Kecelakaan Lalu Lintas Pada Tahun 2007 dan 2008 Biaya satuan korban kecelakaan lulu lintas untuk tahun tertentu (Tn) dapat dihitung menggunakan persamaan sebagai berikut : BSKOj (Tn) = BSKOj (T0) x (1 + g)t (2-3) BBKO (Tn) = JKOj x BSKOj (Tn) (2-4) Keterangan : BSKOj (Tn) BSKOj (T0) = Biaya satuan korban kecelakaan lalu lintas pada Tahun n untuk setiap kategori korban, dalam rupiah/korban. = Biaya satuan korban kecelakaan pada tahun awal untuk setiap kategori korban, dalam rupiah/korban. BBKO (Tn) = Besaran biaya korban kecelakaan lalu lintas disuatu ruas jalan atau persimpangan atau wilayah dalam rupiah/tahun. JKOj = Jumlah korban kecelakaan lalu lintas untuk setiap kategori korban dalam korban/tahun. g = Tingkat inflasi biaya satuan kecelakaan, dalam % (nilai default g = 11%) Tn biaya korban = Tahun perhitungan Biaya-biaya satuan yang didasarkan pada pedoman metode The Gross Output (Human Capital) ini dapat digunakan dalam perhitungan biaya kecelakaan selama 10 tahun berikutnya diseluruh wilayah di Indonesia (Pedoman Metode Gross Output (Human Capital).Hal3). T0 = Tahun dasar perhitungan biaya korban (Tahun, 2003). T = Selisih tahun perhitungan (Tn T0) J = Kategori korban 1.Perhitungan Biaya Kecelakaan Tahun 2007 Tahun perhitungan (Tn) = 2007 Tahun dasar perhitungan (T0) = 2003 t = = 4 tahun Dari tabel 2.2 diperoleh biaya korban kecelakaan pada tahun 2003 adalah : Korban meninggal dunia ,- Korban luka berat ,- Korban luka ringan ,- Maka biaya korban kecelakaan tahun 2007 (BSKO(T2007)) adalah : Korban meninggal dunia adalah : 4 (1+0.11) x Rp /korban Korban luka berat adalah : (1+0.11) 4 x Rp /korban Korban luka ringan adalah : (1+0.11) 4 x Rp /korban 2.Perhitungan Biaya Kecelakaan Tahun 2008 Tahun perhitungan (Tn) = 2008 Tahun dasar perhitungan (T0) = 2003 t = = 5 tahun 19

20 Dari tabel 2.2, diperoleh biaya korban kecelakaan pada tahun 2003 adalah : Korban meninggal dunia ,- Korban luka berat ,- Korban luka ringan ,- Maka biaya korban kecelakaan tahun 2008 (BSKO(T2008)) adalah : Korban meninggal dunia adalah : (1+0.11) 5 x Rp /korban Korban luka berat adalah : (1+0.11) 5 x Rp /korban Korban luka ringan adalah : (1+0.11) 5 x Rp /korban Dari perhitungan diatas dapat direkapitulasi besarnya biaya kecelakaan berdasarkan tingkat keparahan korban pada tabel 5.2 Tabel 5.2 Rekapitulasi Biaya Korban Kecelakaan di Kota Ambon (Tahun ) TINGKAT KEPARAHAN KORBAN 2006 (Rp/Korban) 2007 (Rp/Korban) 2008 (Rp/Korban) 2009 (Rp/Korban) 2010 (Rp/Korban) MD , , , , ,76 LB , , , , ,05 LR , , , , ,36 Sumber : Hasil Perhitungan Dari tabel 5.2 kemudian dilakukan perhitungan biaya kecelakaan pada setiap ruas jalan yang ada di kota Ambon dengan mengalikan angka kecelakaan berdasarkan tingkat keparahan korban dengan biaya kecelakaan pada tabel 5.2 Berikut merupakan contoh perhitungan biaya kecelakaan disalah satu ruas jalan di kota Ambon.Contoh perhitungan biaya kecelakaan lalu lintas di kota Ambon pada ruas jalan Pierre Tendean. Dari tabel 5.2 diperoleh hasil jumlah kecelakaan sebagai berikut : Tahun 2006 : Jumlah kejadian = 14 Perkara Korban meninggal dunia = 10 orang Korban luka berat = 1 orang Korban luka ringan = 9 orang Biaya kecelakaan lalu lintas per tahun : Meninggal dunia ,10 x / Tahun Luka berat ,21 x ,21 / Tahun Luka ringan ,40 x ,56 / Tahun Tahun 2007 : Jumlah kejadian Korban meninggal dunia Korban luka berat Korban luka ringan = 16 Perkara = 8 orang = 1 orang = 10 orang Biaya kecelakaan lalu lintas per tahun : Meninggal dunia ,92 x / Tahun Luka berat ,21 x ,21 / Tahun Luka ringan ,58 x ,58 / Tahun 5.2 Analisa Collision Diagram 20

21 Tabel 5.30 Nilai Pembobotan Fatalitas Kecelakaan Sebelum membuat Collision Diagram, kita harus menentukan ruas jalan yang memiliki nilai pembobotan kecelakaan yang paling tinggi. N O 1 Nilai Pembobotan Fatalitas Kecelakaan Tingkat Korban Kecelakaan Meninggal Dunia (MD) 2 Luka Berat (LB) 3 Luka Ringan (LR) Sumber : Agus Keterangan Pembobotan Kecelakaan fatal 12 Kecelakaan dengan Luka Berat Kecelakaan dengan Luka Ringan Membuat History kecelakaan di Ruas Jalan Pierre Tendean Sebelum membuat Collision Diagram maka yang perlu dilakukan adalah membuat History kecelakaan di ruas jalan tersebut.adapun Collision Diagram tersebut dibagi dalam 5 segmen jalan dengan radius 100m. Berdasarkan nilai pembobotan tersebut maka dapat diperoleh ruas jalan dengan nilai tertinggi. Berdasarkan perhitungan maka diperoleh ruas jalan yang paling tinggi bobot nilainya selama 5 tahun yaitu : JL.PIERRE TENDEAN.Maka Collision Diagram hanya akan di gambar di atas ruas Jalan Pierre Tendean. Dari tabel histori, maka kita dapat membuat Collision Diagram, serta dapat menentukan Black Spot (titik rawan kecelakaan) dari ruas jalan Pierre Tendean. 21

22 Gambar 5.6 Ruas Jalan Pierre Tendean Sumber : Departemen PU kota Ambon 5.3 Analisa Black Spot Dari Collision Diagram diatas maka kita dapat menentukan juga letak Black Spot (Titik rawan kecelakaan) dari ruas jalan Pierre Tendean. Sebagaimana dapat dilihat pada gambar dibawah ini. Daerah paling rawan dari setiap segmen jalan diwarnai (diarsir warna hitam) dengan radius 100m. 24

23 25

24 26

25 27

26 28

27 29

28 30

29 5.4 ANALISA Analisa Karakteristik Kecelakaan di Kota Ambon Analisa yang dimaksud disini adalah analisa karakteristik kecelakaan dalam proporsi tingkat keparahan korban yaitu MD (Meninggal Dunia), LB (Luka Berat), LR (Luka Ringan).Sebagaimana tertera pada gambar pie chart, kecelakaan di kota ambon sejak tahun memperlihatkan komposisi yang berbeda-beda. A. Tahun 2006 (Januari 2006 Januari 2007) Berdasar pie diagram pada gambar 5.1 dapat disimpulkan bahwa di kota Ambon komposisi prosentase besarnya jumlah kecelakaan berdasarkan tingkat keparahan korban pada Januari 2006 Januari 2007, untuk korban meninggal dunia sebesar 23% sedangkan untuk korban luka berat sebesar 4% dan untuk korban luka ringan sebesar 73%. B. Tahun 2007 (Januari 2007 Januari 2008) Pada Gambar 5.2, Berdasar pie diagram pada gambar 5.2 dapat disimpulkan bahwa di Kota Ambon komposisi prosentase besarnya jumlah kecelakaan berdasarkan tingkat keparahan korban pada Januari 2007 Januari 2008, untuk korban meninggal dunia sebesar 26% sedangkan untuk korban luka berat sebesar 4% dan untuk korban luka ringan sebesar 71%. C. Tahun 2008 (Januari 2008 Januari 2009) Berdasar pie diagram pada gambar 5.3 dapat disimpulkan bahwa di Kota Ambon komposisi prosentase besarnya jumlah kecelakaan berdasarkan tingkat keparahan korban pada Januari 2008 Januari 2009, untuk korban meninggal dunia sebesar 21% sedangkan untuk korban luka berat sebesar 5% dan untuk korban luka ringan sebesar 74%. D. Tahun 2009 (Januari 2009 Januari 2010) Berdasar pie diagram pada gambar 5.4 dapat disimpulkan bahwa di Kota Ambon utara komposisi prosentase besarnya jumlah kecelakaan berdasarkan tingkat keparahan korban pada Januari 2009 Januari 2010, untuk korban meninggal dunia sebesar 23% sedangkan untuk korban luka berat sebesar 10% dan untuk korban luka ringan sebesar 67%. E. Tahun 2010 (Januari 2010 Desember 2010) Berdasar pie diagram pada gambar 5.5 dapat disimpulkan bahwa di Kota Ambon komposisi prosentase besarnya jumlah kecelakaan berdasarkan tingkat keparahan korban pada Januari 2010 Desember 2010, untuk korban meninggal dunia sebesar 23% sedangkan untuk korban luka berat sebesar 57% dan untuk korban luka ringan sebesar 20%. Diantara 5 tahun kejadian tersebut total kejadian kecelakaan yang baling banyak adalah pada tahun 2010 ( Januari 2010 Desember 2010) Analisa Accident Rate Jalan di Kota Ambon tahun Analisa berikut menunjukan besarnya nilai rata-rata Accident Rate untuk setiap ruas jalan yang dikelompokkan ke dalam jenis lajur. Dapat dilihat jenis jalan apa yang berpotensi besar menimbulkan kecelakaan.dari hasil studi diketahui bahwa rata-rata angka kecelakaan meninggal dunia di kota Ambon adalah sebagai berikut : A.Tahun 2006 (januari 2006 Januari 2007) 2/1 UD : MD = org/sejuta pertahun LB = 0,00 org/sejuta LR = org/sejuta 2/2 UD : MD = org/sejuta LB = org/sejuta LR = org/sejuta 4/2 UD : MD = org/sejuta 31

ANALISA TINGKAT KECELAKAAN LALU LINTAS DI KOTA AMBON ADITIA KINARANG M ( )

ANALISA TINGKAT KECELAKAAN LALU LINTAS DI KOTA AMBON ADITIA KINARANG M ( ) ANALISA TINGKAT KECELAKAAN LALU LINTAS DI KOTA AMBON ADITIA KINARANG M (3107100048) BAB I PENDAHULUAN LATAR BELAKANG Seiring dengan pertumbuhan penduduk di pulau Ambon dan juga pertumbuhan pusat-pusat
