ANALISIS ANGGARAN OPERASIONAL DAN REALISASINYA SEBAGAI ALAT BANTU MANAJEMEN DALAM PENILAIAN KINERJA PERUSAHAAN (Studi Kasus : Hotel Permata Krakatau)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS ANGGARAN OPERASIONAL DAN REALISASINYA SEBAGAI ALAT BANTU MANAJEMEN DALAM PENILAIAN KINERJA PERUSAHAAN (Studi Kasus : Hotel Permata Krakatau)"

Transkripsi

1 ANALISIS ANGGARAN OPERASIONAL DAN REALISASINYA SEBAGAI ALAT BANTU MANAJEMEN DALAM PENILAIAN KINERJA PERUSAHAAN (Studi Kasus : Hotel Permata Krakatau) Oleh ASTRID HARERA VALENTINA H DEPARTEMEN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN MANAJEMEN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2010

2 HALAMAN PENGESAHAN Judul Skripsi Nama NIM : Analisis Anggaran Operasional dan Realisasinya Sebagai Alat Bantu Manajemen dalam Penilaian Kinerja Perusahaan (Studi Kasus Hotel Permata Krakatau) : Astrid Harera Valentina : H Menyetujui Dosen Pembimbing, (Wita Juwita Ermawati, STP, MM) NIP : Mengetahui : Ketua Departemen, (Dr. Ir. Jono M. Munandar, MSc) NIP : Tanggal Lulus :

3 Hidup dapat berubah dalam sesaat yang tak terasa, asal kita berusaha dan punya asa (QS. Ar-Ra ad : 16)

4 ABSTRAK Astrid Harera Valentina. H Analisis Anggaran Operasional dan Realisasinya Sebagai Alat Bantu Manajemen dalam Penilaian Kinerja Perusahaan (Studi Kasus Hotel Permata Krakatau). Di bawah bimbingan Wita Juwita Ermawati. Hotel Permata Krakatau merupakan salah satu perusahaan yang berada di bawah PT. Krakatau Industrial Estate Cilegon (KIEC). Sebagai anak perusahaan PT. Krakatau Steel yang khususnya mengelola Commercial Property yang menjalankan suatu sistem manajemen, setiap kegiatannya membutuhkan anggaran termasuk anggaran operasional. Pada kegiatan operasional rutinnya, perusahaan membutuhkan pembiayaan serta mengusahakan agar mendapatkan keuntungan yang maksimal. Salah satu aspek yang berhubungan erat dengan hal di atas adalah menyangkut pendapatan dan biaya operasi. Guna mempertahankan kesinambungan perusahaan, diperlukan adanya suatu perencanaan yang matang dan pengendalian yang efektif dalam bentuk anggaran operasional. Anggaran memiliki dua fungsi utama di dalam perusahaan yaitu sebagai alat perencanaan dan alat pengendalian manajemen. Dengan demikian, anggaran memiliki fungsi ganda yang vital bagi perusahaan. Tanpa anggaran yang baik, perusahaan akan kehilangan arah yang jelas, tolok ukur yang komprehensif dan alat penilaian kinerja yang seimbang. Sistem penganggaran operasional yang dijalankan oleh pihak Hotel Permata Krakatau selama ini masih dikendalikan oleh pusat yaitu PT. KIEC. Hal ini berpotensi menyebabkan selisih anggaran yang terjadi pada beberapa komponen biaya operasional yang ada dalam penganggaran operasional Hotel Permata Krakatau yang bersifat merugikan bagi pihak Hotel Permata Krakatau. Berhubungan dengan permasalahan di atas, penulis melakukan penelitian dengan judul Analisis Anggaran Operasional dan Realisasinya Sebagai Alat Bantu Manajemen dalam Penilaian Kinerja Perusahaan. Penelitian dilakukan pada Hotel Permata Krakatau yang berlokasi di Kota Cilegon, Banten. Penelitian ini bertujuan (1) Mengidentifikasi faktor-faktor yang menjadi pertimbangan dalam penyusunan anggaran pada Hotel Permata Krakatau, (2) Mengidentifikasi prosedur penyusunan anggaran pada Hotel Permata Krakatau, (3) Menganalisis selisih anggaran dan penyebab selisih anggaran operasional pada Hotel Permata Krakatau, (4) Menganalisis kinerja pada Hotel Permata Krakatau dikaitkan dengan selisih anggaran operasional yang terjadi dan (5) Menghasilkan rekomendasi kebijakan dari hasil analisis terhadap anggaran operasional Hotel Permata Krakatau. Metode analisis yang digunakan dalam penyusunan skripsi ini menggunakan analisis varians dan uji-t. Jenis data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder dengan metode wawancara dan studi pustaka. Dari data yang diperoleh kemudian dianalisis untuk mencapai suatu kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa faktor-faktor yang menjadi pertimbangan dalam penyusunan anggaran Hotel Permata Krakatau terdiri dari faktor internal dan ekternal perusahaan. Faktor internal meliputi realisasi kegiatan usaha semester I tahun berjalan, estimasi hasil kegiatan yang dapat dicapai pada semester II berjalan, dan faktor penting lainnya yang tertera dalam program-

5 program tahunannya. Sedangkan faktor eksternal antara lain pertumbuhan GDP (Gross Domestic Product) dan laju inflasi. Penyusunan anggaran Hotel Permata Krakatau menggunakan metode campuran antara top down dan bottom up. Secara detil, prosedur penyusunan anggaran pada Hotel Permata Krakatau dapat dijabarkan sebagai berikut : 1. Divisi akuntansi manajemen PT. KS mendistribusikan formulir isian anggaran, trend realisasi anggaran Target PP2 (Prioritas dan kebijakan Pokok Perusahaan) kepada masing-masing divisi akuntansi manajemen Anak Perusahaan Krakatau Steel (APKS). 2. Divisi akuntansi manajemen akan membagikan formulir anggaran kepada tiap profit center, salah satunya Hotel Permata Krakatau. 3. Profit center mengisi formulir isian anggaran, kemudian ditandatangani oleh direktur KIEC. 4. Profit center mengirim kembali formulir tersebut kepada divisi keuangan Hotel Permata Krakatau. 5. Divisi keuangan Hotel Permata Krakatau melakukan verifikasi dan rekapitulasi. 6. Hasil rekapitulasi dikirimkan ke divisi akuntansi manajemen KIEC untuk dievaluasi. 7. Rekapitulasi anggaran yang telah dievaluasi oleh KIEC dikirimkan kembali ke divisi akuntansi manajemen PT. KS untuk dilakukan simulasi proyeksi keuangan. 8. Pemegang saham melakukan pengesahan rencana kerja dan anggaran perusahaan (RKAP) dalam RUPS. Berdasarkan hasil analisis varians dan uji-t diketahui bahwa selisih anggaran yang terjadi pada anggaran operasional dan realisasi Hotel Permata Krakatau pada Tahun 2006, 2007 dan 2008 masih dalam batas pengendalian manajemen dan kinerja hotel dapat dikatakan baik. Beberapa rekomendasi perbaikan yang dapat dilakukan Hotel Permata Krakatau, diantaranya sebaiknya perusahaan tetap memaksimalkan kinerjanya dan mengefisienkan dalam penggunaan biaya-biaya agar tidak terjadi persentase selisih anggaran yang merugikan, pada saat penyusunan anggaran sebaiknya pihak perusahaan lebih memperhatikan kebutuhan investasi dan rencana program ke depan di samping data historis. Departemen anggaran sebaiknya menganalisis secara rinci informasi mengenai departemen-departemen pada hotel terkait dengan faktor-faktor yang mempengaruhi penyusunan anggaran. Pihak manajemen sebaiknya memperhitungkan sumber daya yang dimiliki perusahaan, dan biaya training sebaiknya dianggarkan dengan jumlah yang tidak terlalu besar namun jumlah tersebut dapat mencukupi kebutuhan training.

6 RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Serang pada tanggal 13 Februari Penulis merupakan anak kedua dari tiga bersaudara pasangan Syafrol Makmur dan Silvana Sartika. Penulis menyelesaikan pendidikan di TK 3 YPWKS Cilegon pada tahun 1994, lalu melanjutkan ke Sekolah Dasar 4 YPWKS Cilegon. Pada tahun 2000, penulis melanjutkan pendidikan di Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama Islam Terpadu Nurul Fikri Boarding School Anyer dan melanjutkan pendidikan di Sekolah Menengah Umum Negeri 2 Krakatau Steel Cilegon dan masuk dalam program IPA pada tahun Pada tahun 2006, penulis diterima di Institut Pertanian Bogor melalui jalur Ujian Seleksi Masuk Institut Pertanian Bogor (USMI) di Departemen Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Manajemen. Selama perkuliahan, penulis aktif dalam berbagai kegiatan kemahasiswaan antara lain : Anggota Gentra Kaheman IPB ( ), Anggota Paduan Suara COAST FEM IPB (2008), dan Seksi Humas Acara Seminar Profit Departemen Manajemen IPB (2008). iii

7 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Rabb semesta alam yang telah memberikan akal kepada manusia agar dapat merenungkan apa tanda-tanda kekuasaan Allah SWT di alam semesta yang indah ini, dan tak lupa shalawat serta salam penulis haturkan kepada utusan Allah SWT yang paling akhir, Nabi Muhammad SAW, yang telah memberikan perilaku yang paling baik dan benar di muka bumi ini. Skripsi ini membahas tentang Analisis Anggaran Operasional dan Realisasinya sebagai Alat Bantu Manajemen dalam Penilaian Kinerja Perusahaan (Studi Kasus Hotel Permata Krakatau). Penulisan skrispsi ini diharapkan dapat menambah wawasan para pembaca pada umumnya tentang penganggaran operasional perusahaan. Penulis sangat mengharapkan saran dan kritik agar penulisan di masa mendatang menjadi lebih baik. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi para pembaca dan pihak-pihak yang berkepentingan. Bogor, 10 Mei 2010 Penulis iv

8 UCAPAN TERIMA KASIH Penyusunan skripsi ini dibantu oleh berbagai pihak, baik secara moril maupun materil dan secara langsung maupun tidak langsung. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terimakasih sebesar-besarnya kepada : 1. Orangtuaku tercinta, Syafrol Makmur dan Silvana Sartika, adikku Isniyunisyafna Diah Delima dan kakakku Erric Fadhli serta saudara sepupuku Anggi Mayang Sari tersayang atas ketulusan doa restu, kesabaran, semangat, perhatian, nasihat, cinta dan kasih sayang yang terus dialirkan kepada penulis hingga saat ini. 2. Wita Juwita Ermawati, STP, MM. selaku dosen pembimbing skripsi yang telah mencurahkan meluangkan waktu, tenaga, pikiran, perhatian, dan kesabarannya dalam membimbing, memotivasi, dan memberikan bimbingan serta arahan kepada penulis hingga terselesainya skripsi ini. 3. Farida Ratna Dewi, SE, MM. dan Dra. Siti Rahmawati, MPd. selaku dosen penguji atas masukan dan sarannya dalam penyelesaian skripsi. 4. Dr. Ir. Jono M. Munandar, MSc selaku Ketua Departemen Manajemen. 5. Drs. H. Dibyo Soemantri, MBA selaku Direktur SDM dan Keuangan PT. Krakatau Industrial Estate Cilegon (KIEC) atas rekomendasi untuk melakukan penelitian di Hotel Permata Krakatau. 6. M. Nawawi, ST selaku Kepala Dinas Perencanaan dan Pengembangan SDM PT. KIEC yang telah memberikan ijin untuk melakukan penelitian di Hotel Permata Krakatau. 7. Bapak I Ketut Siarta selaku Direktur Hotel Permata Krakatau atas ijin yang diberikan untuk melakukan penelitian di hotel tersebut. 8. Ibu Titiek selaku Kepala Divisi SDM Hotel Permata Krakatau atas segala bantuannya selama penelitian. 9. Bapak Djadjang Saepurachman selaku Kepala Divisi Hotel Permata Krakatau atas semua informasi dan arahan yang diberikan selama penelitian di lapangan. 10. Bapak Firman Dwi Ismayanto atas bimbingan dan pengajarannya mengenai beberapa hal mengenai anggaran serta Bapak Yoha, Bapak Toni, Bapak Iqbal, Bapak Affan, Bapak Zulfa, Ibu H. Adah, serta Iis atas bantuan dan motivasinya selama penyusunan skripsi. 11. Teman-teman satu bimbinganku, Alini Ratih Pramestyas, Dian Rosalia, Dwi Rahayu, Tunjung Lestari, dan Faisal Firdaus atas semangat dan motivasinya v

9 selama menyusun skripsi dan semoga diberikan kemudahan dalam menyelesaikan skripsinya. 12. Sahabatku, Astry Hidayah, Emilda Suryani, Dian Dwi Djayani, Dwi Tiyasari Komala, Vitri Nurhayati, Penfen Fealty, Hari Candra, Andi Firmansyah, Afiffudin Ferdiansyah dan Heri Suheri atas dukungan, bantuan, semangat, motivasi dan doanya serta persahabatan yang indah selama ini. 13. Teman-teman seperjuanganku, Manajemen 43 yang telah memberikan dukungan kepada penulis. 14. Pihak-pihak lain yang tidak dapat penulis sebut namanya satu per satu yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan proposal skripsi ini. Bogor, Mei 2010 Penulis vi

10 DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK RIWAYAT HIDUP... iii KATA PENGANTAR... iv UCAPAN TERIMA KASIH... v DAFTAR ISI... vii DAFTAR GAMBAR... x DAFTAR TABEL... xi DAFTAR LAMPIRAN... vii I. PENDAHULUAN Latar belakang Perumusan masalah Tujuan penelitian Manfaat penelitian Ruang lingkup penelitian... 5 II. TINJAUAN PUSTAKA Anggaran Pengertian anggaran Ciri-ciri anggaran Tujuan anggaran Fungsi anggaran Manfaat anggaran Jenis-jenis anggaran Keunggulan dan kelemahan anggaran Hubungan anggaran dengan manajemen Penganggaran Perusahaan Pengertian penganggaran perusahaan Organisasi penyusunan anggaran Metode pembuatan anggaran vii

ANALISIS ANGGARAN OPERASIONAL DAN REALISASINYA SEBAGAI ALAT BANTU MANAJEMEN DALAM PENILAIAN KINERJA PERUSAHAAN (Studi Kasus : Hotel Permata Krakatau)

ANALISIS ANGGARAN OPERASIONAL DAN REALISASINYA SEBAGAI ALAT BANTU MANAJEMEN DALAM PENILAIAN KINERJA PERUSAHAAN (Studi Kasus : Hotel Permata Krakatau) ANALISIS ANGGARAN OPERASIONAL DAN REALISASINYA SEBAGAI ALAT BANTU MANAJEMEN DALAM PENILAIAN KINERJA PERUSAHAAN (Studi Kasus : Hotel Permata Krakatau) Oleh ASTRID HARERA VALENTINA H24063019 DEPARTEMEN MANAJEMEN
