BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN"

Transkripsi

1 BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN 6.1 Kesimpulan Dari analisis data yang dilakukan, dapat ditarik kesimpulan bahwa : 1. Kinerja Ruas Jalan Raya Yogya Solo sebagai berikut : Derajat Kejenuhan persegmen a. DS pada segmen Ring Road Utara Maguwoharjo Jalan Anggrek. Yogya Solo = 1,174 Solo Yogya = 0,737 b. DS pada Segmen Jalan Anggrek Jalan Solo Yogya Solo = 0,819 Solo Yogya = 0,608 c. DS pada Segmen Jalan Solo Gang GMB Yogya Solo = 0,556 Solo Yogya = 0,931 d. DS pada Segmen Jalan Raya Berbah Jalan Kalasan Yogya Solo = 1,163 Yogya Solo dan Solo Yogya = 0,681 Solo Yogya = 1,192 e. DS pada Segmen Jalan Kalasan Jalan Piyungan Prambanan Yogya Solo = 0,487 Solo Yogya = 0,510 83

2 84 Derajat Kejenuhan Akibat U-Turn a. DS pada segmen Ring Road Utara Maguwoharjo Jalan Anggrek. Yogya Solo = 1,157 Solo Yogya = 1,490 b. DS pada Segmen Jalan Anggrek Jalan Solo Yogya Solo = 1,038 Solo Yogya = 1,598 c. DS pada Segmen Jalan Solo Gang GMB Yogya Solo = 1,063 Solo Yogya = 1,671 Kecepatan Rata Rata Kendaraan a. Kecepatan rata - rata pada segmen Ring Road Utara Maguwoharjo Jalan Anggrek. Yogya Solo = 50,72 km/jam Solo Yogya = 56,42 km/jam b. Kecepatan rata - rata pada Segmen Jalan Anggrek Jalan Solo Yogya Solo = 53,14 km/jam Solo Yogya = 57,59 km/jam c. Kecepatan rata - rata pada Segmen Jalan Solo Gang GMB Yogya Solo = 57,62 km/jam Solo Yogya = 54,07 km/jam d. Kecepatan rata - rata pada Segmen Jalan Raya Berbah Jalan Kalasan Yogya Solo = 49,25 km/jam Solo Yogya = 50,70 km/jam

3 85 e. Kecepatan rata - rata pada Segmen Jalan Kalasan Jalan Piyungan Prambanan Yogya Solo = 58,56 km/jam Solo Yogya = 59,37 km/jam 2. Berdasarkan Undang Undang No. 38 Tahun 2004 terdapat empat persyaratan untuk jalan arteri primer. Empat persyaratan tersebut adalah pelayanan terhadap angkutan utama, perjalanan jarak jauh, kecepatan tinggi, dan jalan masuk dibatasi. Berikut adalah hasil analisis kelima segmen ruas jalan terhadap keempat persyaratan tersebut. a. Segmen 1 Untuk segmen 1 terdapat tiga persyaratan yang memenuhi, dan satu persyaratan tidak memenuhi, yaitu pada segmen 1 kecepatan kendaraan tidak tinggi yaitu 50,72 km/jam untuk ke arah Solo dan 56,42 km/jam kea rah Yogya. b. Segmen 2 Untuk segmen 2 t erdapat dua persyaratan yang pada segmen 2 kecepatan kendaraan tidak tinggi yaitu 53,14 km/jam untuk ke arah Solo dan 57,59 km/jam ke arah Yogya. Pada segmen 2 terdapat banyak jalan masuk, jalan masuk berupa jalan perkampungan dan perumahan. Sehingga untuk ruas ini jalan masuk tidak dibatasi. c. Segmen 3 Untuk segmen 3 t erdapat dua persyaratan yang pada segmen 2 kecepatan kendaraan tidak tinggi yaitu 57,62 km/jam untuk ke arah Solo dan 54,07 km/jam ke arah Yogya. Pada segmen 3 terdapat banyak jalan masuk, jalan masuk berupa jalan perkampungan,perumahan, dan jalan menuju daerah

4 86 cangkringan. Sehingga untuk ruas ini jalan masuk tidak dibatasi. d. Segmen 4 Untuk segmen 4 terdapat tiga persyaratan yang memenuhi, dan satu persyaratan tidak memenuhi, yaitu pada segmen 4 kecepatan kendaraan tidak tinggi yaitu 49,2 km/jam untuk ke arah Solo dan 50,70 km/jam kea rah Yogya. e. Segmen 5 Untuk segmen 5 terdapat tiga persyaratan yang memenuhi, dan satu persyaratan tidak memenuhi, yaitu pada segmen 5 kecepatan kendaraan tidak tinggi yaitu 58,56 km/jam untuk ke arah Solo dan 59,37 km/jam kea rah Yogya. 3. Berdasarkan Peraturan Pemerintah No.34 Tahun 2006 terdapat enam persyaratan untuk jalan arteri primer. Enam persyaratan tersebut adalah kecepatan kendaraan 60 km/jam,lebar badan jalan 11 m, lalu lintas jarak jauh tidak terganggu, jalan masuk dibatasi, adanya pengaturan pada persimpangan, danjalan tidak boleh terputus ketika masuk kota dan kawasan pengembangan perkotaan. Berikut adalah hasil analisis kelima segmen ruas jalan terhadap ke enam persyaratan tersebut. a. Segmen 1 Untuk segmen 1 t erdapat empat persyaratan yang pada segmen 1 kecepatan kendaraan tidak tinggi yaitu 50,72 km/jam untuk ke arah Solo dan 56,42 km/jam ke b. Segmen 2

5 87 Untuk segmen 2 t erdapat empat persyaratan yang pada segmen 2 kecepatan kendaraan tidak tinggi yaitu 53,14 km/jam untuk ke arah Solo dan 57,59 km/jam ke c. Segmen 3 Untuk segmen 3 t erdapat empat persyaratan yang pada segmen 3 kecepatan kendaraan tidak tinggi yaitu 57,62 km/jam untuk ke arah Solo dan 54,07 km/jam ke d. Segmen 4 Untuk segmen 4 t erdapat empat persyaratan yang pada segmen 4 kecepatan kendaraan tidak tinggi yaitu 49,25 km/jam untuk ke arah Solo dan 50,70 km/jam ke e. Segmen 5 Untuk segmen 5 terdapat empat persyaratan yang pada segmen 5 kecepatan kendaraan tidak tinggi yaitu 59,37 km/jam untuk ke arah Solo dan 58,56 km/jam ke

6 88 4. Berdasarkan Keputusan menteri No.14 Tahun 2006 a. Segmen 1 Arah Yogya Solo, yaitu kelas E b. Segmen 2 Arah Yogya Solo, yaitu kelas D c. Segmen 3 Arah Yogya Solo, yaitu kelas C Arah Solo Yogya, yaitu kelas E d. Segmen 4 Arah Yogya Solo, yaitu kelas E Arah Yogya, yaitu kelas E e. Segmen 5 Arah Yogya Solo, yaitu kelas C 5. Berdasarkan Peraturan Pemerintah Pekerjaan Umum No.19 Tahun 2011 terdapat persyaratan tentang derajat kejenuhan untuk jalan arteri primer yaitu DS 0,85. Berikut adalah hasil dari analisis. a. DS segmen 1 unt uk ruas jalan ke arah Solo tidak memenuhi syarat, yaitu sebesar 1,174. Sedangkan ruas jalan ke arah Yogya memenuhi sy arat yaitu sebesar 0,737. b. DS segmen 2 unt uk ruas jalan ke arah Solo memenuhi syarat, yaitu sebesar 0,819. Sedangkan ruas jalan ke arah Yogya memenuhi syarat yaitu sebesar 0,608.

7 89 c. DS segmen 3 untuk ruas jalan ke arah Solo memenuhi syarat, yaitu sebesar 0,556. Sedangkan ruas jalan ke arah Yogya memenuhi syarat yaitu sebesar 0,931. d. DS segmen 4 untuk ruas jalan ke arah Solo (Frontage Road) tidak memenuhi syarat, yaitu sebesar 1,163. Sedangkan ruas jalan ke arah Yogya (Frontage Road) tidak memenuhi sy arat yaitu sebesar 1,192. Dan ruas jalan arah Yogya Solo memenuhi syarat yaitu sebesar 0,681. e. DS segmen 5 untuk ruas jalan ke arah Solo memenuhi syarat, yaitu sebesar 0,487. Sedangkan ruas jalan ke arah Yogya memenuhi syarat yaitu sebesar 0, Saran 1. Perlu adanya tindakan dari pemerintah Kota Yogyakarta untuk menangani permasalahan ini, agar ruas jalan ini berfungsi dengan semestinya yaitu sebagai jalan arteri primer 2. Perlu adanya pembatasan U-Turn pada ruas untuk segmen 2 dan segmen 3 karena dapat menyebabkan panjang antrian apabila kendaraan putar balik. Dan perlu adanya pelebaran U-Turn. 3. Perlu adanya pelebaran pada ruas jalan Raya Yogya Solo. Setlah dianalisis, ternyata Ds yang dihasilkan setelah adanya pelebaran jalan kurang dari satu. 4. Perlu adanya pengembangan jaringan pelayanan angkutan umum. Dan memperbaiki fasilitas angkutan umum seperti faslitas trans jogja. 5. Perlu adanya penertiban pedagang kaki lima dipinggir jalan.

Evaluasi Kinerja Jalan Arteri Primer Jalan Raya Yogya Solo Daerah Istimewa Yogyakarta

Evaluasi Kinerja Jalan Arteri Primer Jalan Raya Yogya Solo Daerah Istimewa Yogyakarta JURNAL TKNIK POMITS Vol.,., (0) - valuasi Kinerja Jalan Arteri Primer Jalan Raya Yogya Solo Daerah Istimewa Yogyakarta Mutiara Firdausi, Ir. Wahju Herijanto, M.T Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik Sipil
