Sistem Penunjang Keputusan Pemilihan Handphone Dengan Metode AHP Menggunakan Expert Choice Weda Adistianaya Dewa, Evy Sophia

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Sistem Penunjang Keputusan Pemilihan Handphone Dengan Metode AHP Menggunakan Expert Choice Weda Adistianaya Dewa, Evy Sophia"

Transkripsi

1

2

3 Sistem Penunjang Keputusan Pemilihan Handphone Dengan Metode AHP Menggunakan Expert Choice Weda Adistianaya Dewa, Evy Sophia Sistem Bel Otomatis Terprogram Berbasis Raspberry Pi Mochamad Subianto Analisis Popularitas Laman Pemerintah Daerah Di Wilayah Malang Raya Berbasis Perangkat Pemeringkatan Dalam Jaringan Sujito, Dian Wahyuningsih Simple Network Monitoring Protocol (SNMP) Untuk Memonitor Trafik User Yusriel Ardian Autentikasi Akses Aplikasi Komputer Menggunakan Teknologi Smart Card (Java Card) Mochamad Husni, Saipi Analisis Situs Web Perusahaan Jasa Pengiriman Barang Menggunakan Perangkat Pemeringkatan Alexa Rahayu Widayanti, Dwi Safiroh Utsalina

4 PENGANTAR REDAKSI STIKI Informatika Jurnal (SMATIKA Jurnal) merupakan jurnal yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian & Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM), Sekolah Tinggi Informatika & Komputer Indonesia (STIKI) Malang. Pada edisi ini, SMATIKA Jurnal menyajikan 6 (enam) naskah dalam bidang sistem informasi, jaringan, pemrograman web, perangkat bergerak dan sebagainya. Redaksi mengucapkan terima kasih dan selamat kepada Pemakalah yang diterima dan diterbitkan dalam edisi ini, karena telah memberikan kontribusi penting pada pengembangan ilmu dan teknologi. Sejumlah pakar dari luar STIKI (Mitra Bestari) telah memberikan kontribusinya yang sangat berharga dalam menilai naskah yang dimuat. Untuk itu Rekasi menyampaikan banyak terima kasih kepada para Penilai (reviewer) tersebut. Pada kesempatan ini, redaksi kembali mengundang dan memberi kesempatan kepada para Peneliti di bidang Teknologi Informasi untuk mempublikasikan hasil-hasil penelitiannya melalui jurnal ini. Bagi para pembaca yang berminat, Redaksi memberi kesempatan untuk berlangganan. Akhirnya Redaksi berharap semoga artikel-artikel dalam jurnal ini bermanfaat bagi para pembaca khususnya dan bagi perkembangan ilmu dan teknologi di bidang Teknologi Informasi pada umumnya. REDAKSI

5 Pelindung Yayasan Perguruan Tinggi Teknik Nusantara Penasehat Ketua STIKI Pembina Pembantu Ketua Bidang Akademik STIKI Mitra Bestari Prof. Dr. Ing. Ir. Iping Supriana Suwardi, DEA (Institut Teknologi Bandung) Prof. Dr. Ir. Kuswara Setiawan, MT (UPH Surabaya) Prof. Dr. Ir. Joko Lianto Buliali, M.Sc (Institut Teknologi 10 Nopember Surabaya) Dr. Ing. Setyawan P. Sakti, M.Eng (Universitas Brawijaya) Ketua Redaksi Subari, S.Kom Section Editor Jozua F. Palandi, M.Kom Layout Editor Saiful Yahya, S.Sn, MT. Tata Usaha/Administrasi Ery Christianto SEKRETARIAT Lembaga Penelitian & Pengabdian kepada Masyarakat Sekolah Tinggi Informatika & Komputer Indonesia (STIKI) Malang SMATIKA Jurnal Jl. Raya Tidar 100 Malang Tel Fax Website: jurnal.stiki.ac.id

6 ISSN Volume 05, Nomor 01 Tahun 2015 DAFTAR ISI Sistem Penunjang Keputusan Pemilihan Handphone Dengan Metode AHP Menggunakan Expert Choice Weda Adistianaya Dewa, Evy Sophia Sistem Bel Otomatis Terprogram Berbasis Raspberry Pi Mochamad Subianto Analisis Popularitas Laman Pemerintah Daerah Di Wilayah Malang Raya Berbasis Perangkat Pemeringkatan Dalam Jaringan Sujito, Dian Wahyuningsih Simple Network Monitoring Protocol (SNMP) Untuk Memonitor Trafik User Yusriel Ardian Autentikasi Akses Aplikasi Komputer Menggunakan Teknologi Smart Card (Java Card) Mochamad Husni, Saipi Analisis Situs Web Perusahaan Jasa Pengiriman Barang Menggunakan Perangkat Pemeringkatan Alexa Rahayu Widayanti, Dwi Safiroh Utsalina Undangan Makalah SMATIKA Jurnal Volume 05, Nomor 02 Tahun 2015

7 SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PEMILIHAN HANDPHONE DENGAN METODE AHP MENGGUNAKAN EXPERT CHOICE Weda Adistianaya Dewa, Evy Sophia STMIK PPKIA PRADNYA PARAMITA MALANG ABSTRAK Handphone atau Telepon genggam saaat ini merupakan kebutuhan setiap masyarakat. Hal ini terlihat dari semua kalangan menggunakannya untuk kebutuhan bisnis. Dalam penentuan pemilihan handphone atau telepon genggam terdapat beberapa faktor atau kriteria yang menjadi penilaian. Penilaian tersebut berdasarkan harga, fitur (kamera dan video, konektivitas, aplikasi software), popularitas produk (banyaknya pengguna produk, popularitas merk, rekomendasi dari media ), desain (ukuran dan berat handphone, penampilan dari segi estetik, desain ergonomis), promosi (penyampaian iklan, bonus / hadiah, program event tertentu), layanan purna jual (customer service, garansi, jumlah agen yang tersedia), sehingga diperlukan pengambilan keputusan yang tepat sangat diperlukan. Penelitian ini bertjuan untuk membangun suatu sistem pendukung keputusan dengan menggunakan metode Analytic Hierarchy Process (AHP) untuk pemilihan handphone, dimana kriteria yang menjadi faktor penilaian dan alternatif dan akhirnya diperoleh solusi handphone yang sesuai dengan kebutuhan. Kata kunci : Sistem penunjang Keputusan, handphone, AHP, expert choice. 1. PENDAHULUAN 1.1 Latarbelakang Telepon genggam atau sering disebut handphone merupakan salah satu dari perkembangan teknologi. Dengan kecanggihan teknologi saat ini, kini ponsel atau handphone juga dilengkapi dengan berbagai pilihan fitur, seperti bisa menangkap siaran radio dan televisi, perangkat lunak pemutar lagu dan film, kamera digital, game, dan layanan internet. Sekarang, telepon genggam menjadi gadget yang multifungsi. Selain fitur-fitur diatas, ponsel sudah ada fitur komputer. Jadi di ponsel bisa mengubah fungsi ponsel menjadi mini komputer. Di dunia bisnis, fitur ini sangat membantu bagi para pebisnis untuk melakukan semua pekerjaan di satu tempat dan membuat pekerjaan tersebut diselesaikan dalam waktu yang singkat. Dalam penentuan pemilihan handphone atau telepon genggam terdapat beberapa faktor atau kriteria yang menjadi penilaian. Penilaian tersebut berdasarkan harga, fitur (kamera dan video, konektivitas, aplikasi software), popularitas produk (banyaknya pengguna produk, popularitas merk, rekomendasi dari media ), desain (ukuran dan berat handphone, penampilan dari segi estetik, desain ergonomis), promosi (penyampaian iklan, bonus / hadiah, program event tertentu), layanan purna jual (customer service, garansi, jumlah agen yang tersedia), sehingga diperlukan pengambilan keputusan yang tepat sangat diperlukan. Oleh karena itu perlu sebuah sistem penunjang keputusan untuk pemilihan handphone dengan menggunakan metode analityc hierarchy proses dengan menggunakan tools expert choice. 1.2 Tujuan Tujuan penelitian membangun sistem penunjang keputusan pemilahan handphone dengan metode AHP menggunakan expert choice. 1.3 Ruang Lingkup Berdasarkan permasalahan yang ada maka ruang lingkup pembahasan adalah sistem penunjang keputusan pemilahan handphone dengan metode AHP menggunakan expert choice. penentuan pemilihan handphone atau telepon genggam terdapat beberapa faktor atau kriteria yang menjadi penilaian. Penilaian tersebut berdasarkan harga, fitur (kamera dan video, SMATIKA Jurnal Volume 05 Nomor 01 Tahun 2015, P a g e 1

8 Sistem Penunjang Keputusan Pemilihan Handphone Dengan Metode AHP Menggunakan Expert Choice konektivitas, aplikasi software), popularitas produk (banyaknya pengguna produk, popularitas merk, rekomendasi dari media ), desain (ukuran dan berat handphone, penampilan dari segi estetik, desain ergonomis), promosi (penyampaian iklan, bonus / hadiah, program event tertentu), layanan purna jual (customer service, garansi, jumlah agen yang tersedia) sedangkan alternatifnya adalah handphone blackberry storm odin, nokia97 dan motorola m8200 dan Expert choice digunakan sebagai toolsnya. 1.4 Manfaat Manfaat dari penelitian ini adalah untuk membantu dalam menentukan pilihan handphone yang sesuai dengan kebutuhan berdasarkan kriteria-kriteria yang ada. 2. KAJIAN LITERATUR 2.1 Konsep Dasar Sistem Pendukung Keputusan. Sistem Penunjang Keputusan (SPK) adalah bagian dari sistem informasi berbasis komputer termasuk sistem berbasis pengetahuan untuk mendukung pengambilan keputusan dalam suatu organisasi atau perusahaan. SPK juga dapat merupakan sistem komputer yang mengolah data menjadi informasi untuk mengambil keputusan dari masalah semiterstruktur yang spesifik. SPK dapat menjadi alat bantu bagi para pengambil keputusan untuk memperluas kapabilitas mereka, namun tidak untuk menggantikan penilaian mereka. SPK ditujukan untuk keputusan-keputusan yang memerlukan penilaian atau pada keputusan-keputusan yang sama sekali tidak dapat didukung oleh algoritma. Menurut Herbert A. Simon proses pengambilan keputusan mempunyai 3 tahap yaitu: 1. Pemahaman Sistem Penunjang Keputusan Seleksi Mahasiswa Berprestasi Menggunakan Metode AHP Menyelidiki lingkungan kondisi-kondisi yang memerlukan keputusan data mentah yang diperoleh, diolah dan diperiksa untuk dijadikan petunjuk yang dapat menentukan masalahnya. 2. Perancangan Menemukan, mengembangkan, dan menganalisa arah tindakan yang mungkin dapat dipergunakan. Hal ini mengandung proses-proses untuk memahami masalah, untuk menghasilkan cara pemecahan, dan untuk menguji apakah cara pemecahan tersebut dapat dilaksanakan. 3. Pemilhan Memilih arah tindakan tertentu dari semua arah tindakan yang ada. Pilihan ditentukan dan dilaksanakan. 2.2 Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) dikembangkan awal tahun 1970-an oleh Thomas L. Saaty, seorang ahli matematika dari Universitas Pittsburg. AHP pada dasarnya didesain untuk menangkap secara rasional persepsi orang yang berhubungan sangat erat dengan permasalahan tertentu melalui prosedur yang didesain untuk sampai pada suatu skala preferensi di antara berbagai set alternatif. Analisis ini ditujukan untuk membuat suatu model permasalahan yang tidak mempunyai struktur, biasanya ditetapkan untuk memecahkan masalah yang terukur (kuantitatif), masalah yang memerlukan pendapat (judgement) maupun pada situasi yang kompleks atau tidak terkerangka, pada situasi dimana data statistik sangat minim atau tidak ada sama sekali dan hanya bersifat kualitatif yang didasari oleh persepsi, pengalaman ataupun intuisi. Struktur sebuah model AHP adalah model dari sebuah pohon terbaik. Ada suatu tujuan tunggal di puncak pohon yang mewakili tujuan dari masalah pengambilan keputusan. Seratus persen bobot keputusan adan di titik ini. Tepat dibawah tujuan adalah titik daun yang menunjukkkan kriteria, baik kualitatif maupun kuantitatif. Bobot Tujuan harus dibagi diantara titik-titik kriteria berdasarkan rating. Berikut model AHP terlihat seperti gambar 2.1 sebagai berikut : Gambar 1. Model AHP (Susilo, 2007) 2.3 Identifikasi faktor / kriteria. Pemilihan Handphone sekarang ini sulit dikarenakan banyaknya handphone yang P a g e 2 SMATIKA Jurnal Volume 05 Nomor 01 Tahun 2015

9 Sistem Penunjang Keputusan Pemilihan Handphone Dengan Metode AHP Menggunakan Expert Choice beredar. Maka pemilihan di permudah berdasarkan : a. Harga b. Fitur (Kamera, koniktivitas dan aplikasi software) c. Popularitas produk (Banyaknya pengguna, merk dan rekomendasi media) d. Desain (Ukuran, penampilan dan ergonomis) e. Promosi (Iklan, bonus dan event) f. Layanan purna jual (Cs, garansi dan service center) 3. METODOLOGI. Dalam menganalisis pemilihan handphone ini menggunakan software expert choice. Expert choice adalah sebuah aplikasi yang khusus digunakan sebagai alat bantu implementasi model-model dalam Decission Support System (DSS) atau yang lebih dikenal dengan sebutan Sistem Penunjang Keputusan (SPK) dalam sebuah perusahaan. Analisis penggunakaan Expert choice didasarkan atas fitur, popularitas produk, desain, promosi dan layanan purna jual. Handphone-handpone yang digunakan sebagai alat pembanding yaitu blackberry storm odin, nokia97 dan motorola m HASIL DAN PEMBAHASAN Hirarki untuk menetukan pemilihan handphone menggunakan expert choice dengan metode AHP terlihat pada gambar 2 sebagai berikut : Gambar 2.Hirarki Pemilihan handphone Gambar 3. Penstrukturan dan pengambilan keputusan menggunakan expert choice Berdasarkan kritera harga, fitur (kamera dan video, konektivitas, aplikasi software), popularitas produk (banyaknya pengguna produk, popularitas merk, rekomendasi dari media ), desain (ukuran dan berat handphone, penampilan dari segi estetik, desain ergonomis), promosi (penyampaian iklan, bonus / hadiah, program event tertentu), layanan purna jual (customer service, garansi, jumlah agen yang tersedia) untuk menentukan pemilihan handphone menggunakan expert choice diperoleh SMATIKA Jurnal Volume 05 Nomor 01 Tahun 2015, P a g e 3

10 Sistem Penunjang Keputusan Pemilihan Handphone Dengan Metode AHP Menggunakan Expert Choice struktur dan pengambilan keputusan yang terlihat pada gambar 3 sebagai berikut : Tabel 1. Kriteria, Bobot dan peringkat berdasarkan expert choice. Informatika, Vol.6, No.2, Desember 2010: [2] Hartati, Sri., Nugroho, Adi Sistem Pendukung Keputusan berbasis AHP (Analitycal Hierarki Process) untuk penentuan kesesuaian penggunaan lahan (Studi Kasus : Kabupaten Semarang) [3] Susila, Wayan R., Ernawati Muladi, [4] Penggunaan Analitycal Hierarchy Process Untuk Penyusunan Prioritas Proposal Penelitian. Informatika Pertanian Vol. 16, Institut Pertanian Bogor. Berdasarkan tabel 1 dapat terlihat urutan peringkat dan bobot dari fitur, layanan purna jual, popularitas produk, desain, harga dan promosi. Sedangkan untuk alternatif nokia N97 peringkat 1, Blackberry storm odin peringkat 2 dan motorola mb200 peringkat KESIMPULAN Penggunaan metode AHP menggunakan expert choice diperoleh pertimbangan yang telah dilakukan adalah konsisten (CR=0.00<0.1) adalah sebagai berikut : Blackberry Storm Odin = Nokia N97 = Motorola MB200 = ====== sehingga dalam penyusunan prioritas handphone, Nokia N97 berada di peringkat pertama dengan skor 0.497, Blackberry Storm Odin berada di peringkat ke-2 dengan skor 0.268, dan Motorola MB200 berada di peringkat ke-3 dengan skor Setelah analisis pengamatan menggunakan metode AHP bahwa kriteria diurut dari yang terpenting (serta inconsitensinya) : Harga (0.083), Fitur (0.310), Popularitas Produk (0.160), Desain (0.109), Promosi (0.070), Layanan Purna Jual (0.268), menghasilkan alternative, Blackberry Storm Odin (0.268), Nokia N97 (0.497), Motorola MB200 (0.235) 6. DAFTAR PUSTAKA [1] Asfi, marsani Sistem Penunjang Keputusan seleksi mahasiswa berprestasi menggunakan metode AHP (Studi Kasus STMIK CIC Cirebon). Jurnal P a g e 4 SMATIKA Jurnal Volume 05 Nomor 01 Tahun 2015

Sistem Penunjang Keputusan Pemilihan Handphone Dengan Metode AHP Menggunakan Expert Choice Weda Adistianaya Dewa, Evy Sophia

Sistem Penunjang Keputusan Pemilihan Handphone Dengan Metode AHP Menggunakan Expert Choice Weda Adistianaya Dewa, Evy Sophia Sistem Penunjang Keputusan Pemilihan Handphone Dengan Metode AHP Menggunakan Expert Choice Weda Adistianaya Dewa, Evy Sophia Sistem Bel Otomatis Terprogram Berbasis Raspberry Pi Mochamad Subianto Analisis
