DEWI BARIRIET BAROROH PSIK FIKES UMM 2014/2016. Patah tulang Adalah terputusnya kontinuitas tulang dan ditentukan sesuai jenis dan luasnya

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "DEWI BARIRIET BAROROH PSIK FIKES UMM 2014/2016. Patah tulang Adalah terputusnya kontinuitas tulang dan ditentukan sesuai jenis dan luasnya"

Transkripsi

1 DEWI BARIRIET BAROROH PSIK FIKES UMM 2014/2016 Definisi Patah tulang Adalah terputusnya kontinuitas tulang dan ditentukan sesuai jenis dan luasnya Penyebab Pukulan langsung Gaya meremuk Gerakan puntir mendadak Kontraksi otot eksterem Akibat Edema jaringan lunak Perdarahan otot dan sendi Ruptur tendon Kerusakan pembuluh darah dan saraf 1

2 JENIS FRAKTUR Berdasarkan Komplet tidaknya Berdasarkan kondisi Komplet (patah di seluruh garis tengah tulang karena pergeseran dari posisi normal) Tertutup (fraktur simpel, tidak menyebabkan robeknya kulit) Inkomplet (patah pada sebagian dari garis tengah tulang) Terbuka (fraktur komplikata, fraktur dengan luka pada kulit atau membran mukosa sampai ke patahan tulang) 2

3 FRAKTUR TERBUKA Grade 1 Luka bersih dengan panjang kurang dari 1 cm Grade 2 Luka lebih luas tanpa kerusakan jaringan lunak yang ekstensif Grade 3 Terkontaminasi dan mengalami kerusakan jaringan lunak ekstensif (paling berat) JENIS FRAKTUR Greenstick (salah satu sisi tulang patah, sisi yang lain bengkok) Tranversal (fraktur sepanjag garis tengah tulang) Oblik (fraktur membentuk sudut dengan garis tengah tulang) Spiral (fraktur memuntur sekitar batang tulang) Kominutif ( tulang pecah beberapa fragmen) Depresi ( fragmen patahan terdorong ke dalam, tulang wajah/tengkorak) Kompresi (tulang mengalami penekanan, tulang belakang) Patologik (pada daerah tulang berpenyakit) Avulsi (tertariknya fragmentulang oleg tendon atau ligamen pada perlekatannya) Epifiseal (melalui epfisis) Impaksi (fragmen tulang terdorong ke fragmen tulang lainnya) 3

4 4

5 MANIFESTASI KLINIS Nyeri Hilangnya fungsi Deformitas Pemendekan ekstremitas Krepitasi Pembengkakan lokal dan perubahan warna 5

6 PENATALAKSANAAN KEPERAWATAN (umum) Curiga fraktur Imobilisasi Pembidaian mencegah nyeri bertambah, mencegah kerusakan jaringan lunak dan perdarahn lebih lanjut Pindahka ke tempat aman/kendaraan dengan menyangga patah tulang di atas dan di bawah untuk mencegah angulasi dan rotasi 6

7 PRINSIP PENANGANAN FRAKTUR Reduksi (mengembalikan fragmen tulang pada kesejajarannya dan rotasi anatomis) Imobilisasi (dipertahankan dalam posisi kesejajaran yang natomis sampai terjadi penyatuan) Rehabilitasi (mempertahankan dan mengembalikan fungsi) F A K T O R - F A K T O R 7

8 PERAWATAN FRAKTUR TERTUTUP Mengontrol pembengkakan dan nyeri Aktif dalam imobilisasi (pembatasan tirah baring) Tujuan : mengembalikan aktifitas biasa sesegera mungkin Latihan otot Berpindah dengan alat bantu (walker) Membantu menyesuaikan diri dengan ADL PERAWATAN FRAKTUR TERBUKA Debridemen (pembersihan jarinan mati dan benda asing) Reduksi Tujuan : meminimalkan infeksi dan mempercepat penyembuhan Ekstremitas ditinggikan untuk mencegah edema Mengkaji status neurovaskuler Kontrol suhu tubuh pasien 8

9 KOMPLIKASI AWAL Syok (hipovolemik atau traumatik) kehilangan darah atau cairan ekstrasel. Cara mengatasi mmepertahankan vol darah, mencegah nyeri, bebat bidai, cegah cidera) Sindrom Emboli Lemak Terjadi jam pasca fraktur Globula lemak masuk ke dalam darah karena tekanan sumsum tulang lebih tinggi dari tekanan kapiler ATAU katekolamin yang dilepaskan rx stres akan memobilisasi asam lemak dan memudahkan globula lemak masuk dalam darah emboli Tanda gejala : hipoksia, takipnea, takikardi, perubahan ststus mental, perubahan gas darah (alkalosis asidosis respi) Cara mengatasi imobilisasi fraktur, kontrol pernafasan KOMPLIKASI AWAL Tromboemboli, infeksi, KID Gejala KID (Koagulasi intravaskuler diseminata, kelainan perdarahan) : ekimosis (perdarahn di bawah kulit) dan perdarah tiba-tiba (bekas infus, gastro) Sindrom Komparteme Perfusi jaringan otot kurang dari yang dibtuhkan untuk kehidupan jaringan Penyebab : (1) penurunan komartemen otot karena pembanugkus terlalu ketat), (2) peningkatan isi kompartemen otot akibat edema. Akibat: kehilangan fungsi permanen pd 6-8 jam iskemia dan nekrosis mioneural. Gejala: nyri hebat (bhkn dg opioid), otot teraba keras Penatalaksanaan: kontrol edema, peninggian ekstremitas, open bautan/gips, fasiotomi bila perlu, ROM tiap 3-6 jam 9

10 KOMPLIKASI LAMBAT Penyatuan terlambat/tidak menyatu Malunion : tulang sembuh tapi yidak dalam keadaan seharusnya Non union ; tulang tidak menyambung kembali Delayed unio ; petumbuhan tulang terlambat Nekrosis avaskuler tulang Kehilangan asupan darah dan mati Akibat : Nyeri dan keterbatsan gerak Penanganan : graft tulang, protesis/artrodesis Reaksi thp ORIF Nyeri dan penurunnan fungsi Lepas dan pasang kembali GIPS Adalah alat imobilisasi ekternal yang kaku yang dicetak sesuai kontur tubuh dimana gips ini dipasang Tujuan : mengimobilisasi bagian tubuh tertentu dan memberikan tekanan yang merata pada jaringan lunak di daldamnya. Kondisi fraktur mempengaruhi jenis dan ketebalan gips yang akan dipasang 10

11 JENIS GIPS GIPS lengan pendek GIPS lengan panjang GIPS tungkai pendek GIPS tungkai panjang GIPS berjalan GIPS tubuh GIPS spika GIPS spika bahu GIPS spika pinggul 11

12 11/24/2014 BAHAN GIPS Plaster : gulungan crinolin diimpregnasi dengan serbu kalsium sulfat anhidrus (kristal gipsum) Non plaster : fiberglas WASPADA : 1. Sindrom Kompartemen 2. Luka tekan 3. Sindrom disuse (menurunnka kekuaan otot sampai atrofi 12

13 FIKSASI EKSTERNAL Pada fraktur terbuka denga kerusakan jaringan lunak 13

14 FIKSASI INTERNAL pen 14

15 TRAKSI Adalah pemasangan gaya tarikan ke bagian tubuh Tujuan : meminimalkan spasme otot, mereduksi, mengimobilisasi fraktur, mensejajarkan tulang, mengurangi deformitas. 15

16 JENIS TRAKSI 1. Traksi lurus/langsung : gaya tarikan dalam satu gars lurus di tempat tidur. Contoh : traksi ekstensi buck dan traksi pelvis. 2. Traksi suspesi seimbang : memberi dukungan pada wilayah yang sakit diatas tempat tidur Traksi dapat dipasang di kulit (traksi kulit) dan tulang (traksi skelet) WASPADA : 1. Luka tekan 2. Trombosis vena dalam 16

17 PENANGAN FRAKTUR KLAVIKULA Pasang sling pada klavikula (b) dan, sling pada humerus (a) 17

18 PENANGAN FRAKTUR KLAVIKULA Latihan rentang gerak bahu AMPUTASI Penyebab Penyakit vaskuler progresif (diabetes) Gangren Trauma (cidera remuk, luka bakar) Deformitas kongenital Tumor ganas 18

19 DISLOKASI Dislokasi adalah keadaaan dimana permukaan sendi tulang yang membentuk sendi tidak lagi dalam hubungan anatomis. Sublukasi adalah dislokasi parsial permukaan persendian Penyebab : 1. Kongenital 2. Spontan atau patologik (penyakit) 3. Traumatik (cidera) DISLOKASI Manifestasi klinis : 1. Nyeri 2. Perubahan kontur sendi 3. Perubahan panjang ekstremitas 4. Kehilangan mobilitas normal 5. Perubahan sumbu tulang Penatalaksanaan : 1. Reduksi 2. Imobilisasi 19

20 20

21 DIAGNOSA KEPERAWATAN YANG MUNCUL No 1 Nyeri Akut/Kronis 2 Kerusakan integritas kulit/jaringan 3 Hambatan mobilitas fisik 4 Gangguan citra tubuh 5 Resiko cidera 6 Resiko Infeksi 7 Gangguan perfus jaringan 8 Defisit perawatan diri 9 Berduka disfungsional 10 Gangguan pertukaran gas Diagnosa Keperawatan TERIMAKASIH 21

Menurut Depkes RI (1995), berdasarkan luas dan garis traktur meliputi:

Menurut Depkes RI (1995), berdasarkan luas dan garis traktur meliputi: DEFINISI Terdapat beberapa pengertian mengenai fraktur, sebagaimana yang dikemukakan para ahli melalui berbagai literature. Menurut FKUI (2000), fraktur adalah rusaknya dan terputusnya kontinuitas tulang,
