TEKNIS PENYELENGGARAAN KEGIATAN PEKAN ILMIAH MAHASISWA PARIWISATA INDONESIA KE-IV

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TEKNIS PENYELENGGARAAN KEGIATAN PEKAN ILMIAH MAHASISWA PARIWISATA INDONESIA KE-IV"

Transkripsi

1 TEKNIS PENYELENGGARAAN KEGIATAN PEKAN ILMIAH MAHASISWA PARIWISATA INDONESIA KE-IV HIMPUNAN MAHASISWA PARIWISATA INDONESIA (HMPI) 2015

2 I. JENIS PERLOMBAAN A. Lomba Tagline Tagline adalah rangkaian kalimat pendek yang dipakai untuk mengasosiasikan sebuah brand (merek) atau perusahaan di benak konsumen. Tagline dinilai efektif untuk memberikan citra positif dalam kaitannya dengan promosi, tidak terkecuali untuk promosi pariwisata. Tujuan diadakanya lomba tagline ini tidak lain adalah agar Indonesia mendapatkan rekomendasi citra positif untuk promosi pariwisata 1. Tema Tema lomba tagline ini diantaranya: a. Pariwisata Nasional b. Taman Nasional c. Wisata Kuliner d. Wisata Budaya 2. Peserta Peserta Lomba Tagline adalah mahasiswa peserta Kongres HMPI dari perguruan tinggi negeri/swasta se-indonesia. Peserta adalah individu atau perorangan. 3. Ketentuan Penulisan a. Tagline adalah hasil karya orisinil yang belum pernah dipublikasikan dan/atau digunakan sebelumnya oleh pihak manapun, yang dinyatakan dalam surat pernyataan (terlampir). b. Tagline dibuat sesuai dengan tema yang ada, ekspresif, dengan tetap menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar. c. Karya yang dibuat tidak mengandung unsur SARA, kekerasan, dan pornografi. d. Karya disertai dengan paper berupa keterangan mengenai filosofi dan arti tagline yang akan dipresentasikan jika terpilih dengan naskah diketik di atas kertas ukuran A4 (margin kiri 4 cm, kanan 3 cm, atas 3 cm, bawah 3 cm), spasi 1,5, menggunakan huruf jenis Times New Roman ukuran 12. e. Judul diketik dengan huruf kapital f. Di bawah judul disertakan nama penulis g. Di bawah nama penulis disertakan intitusi penulis h. Karya dikirim dalam bentuk filezip, terdiri dari paper dan kelengkapan berkas (curriculum vitae, lembar pernyataan orisinalitas karya dengan tanda tangan di atas materai 6000,

3 berkas elektronik desain tagline dalam format PNG dan JPG dengan resolusi minimal 600 dpi dalam dua format berwarna dan hitam-putih, dan scan KTM atau KTP serta bukti pembayaran). i. Batas waktu pengiriman karya 25 November 2015 pukul WIB melalui dengan subjek Nama Peserta_Universitas_Lomba Tagline j. Panitia memiliki hak dan wewenang untuk mempublikasikan tagline dengan tetap mencantumkan nama penulisnya k. Apabila ada kecurangan yang ditemukan panitia, baik sebelum, selama, ataupun setelah kompetisi berlangsung, maka peserta yang bersangkutan akan didiskualifikasi l. Pemenang terdiri dari juara I, II, dan III m. Keputusan dewan juri bersifat mutlak, mengikat, dan tidak dapat diganggu gugat, serta tidak ada dispensasi dalam bentuk apapun 4. Teknis Presentasi a. Setelah melalui proses seleksi dari juri maka terpilih lima tagline terbaik b. Setiap perwakilan dari universitas dengan lima tagline terbaik mempresentasikan tagline mereka c. Waktu presentasi maksimal 4 menit d. Juri hanya menilai dan tidak memberikan komentar 5. Administrasi Pembayaran Setiap kelompok dikenakan biaya pembayaran lomba sebesar Rp ,00 ke nomor rekening a.n. Nur Afni Seliana. 6. Kriteria Penilaian a. Format Penulisan: Tata tulis, ukuran kertas, kerapihan ketik, tata letak, jumlah halaman, penggunaan Bahasa Indonesia yang baik dan benar (10%) b. Kreatifitas Tagline: Kreatif, inovatif, dan bermanfaat bagi masyarakat, keaslian gagasan, kejelasan pengungkapan ide, serta sistematika pengungkapan ide (45%) c. Topik yang Dikemukakan: Kesesuaian tagline dengan tema (35%) d. Kelengkapan Berkas dan Ketepatan Waktu (10%)

4 B. Scientific Paper Contest Scientific Paper Contest adalah sebuah lomba karya tulis ilmiah. Diadakannya perlombaan ini memiliki tujuan agar para mahasiswa dan mahasiswi pariwisata Indonesia dapat mengasah intelektualitas mereka dalam bidang pariwisata. 1. Tema Tema lomba penulisan paper ini adalah Sustainable Tourism Development. Tema paper ini memiliki beberapa subtema yang menjadi permasalahan utama dalam pembangunan pariwisata di Indonesia: a. Pengembangan pemasaran destinasi dan site wisata b. Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) dan Ekonomi Kreatif c. Tata Kelola Pariwisata Daerah d. Sosial Budaya Masyarakat Lokal Dalam Konsep Pembangunan Wisata 2. Peserta a. Peserta adalah mahasiswa peserta Kongres HMPI dari perguruan tinggi negeri/swasta se- Indonesia b. Peserta adalah kelompok yang terdiri dari 3 orang dengan satu sebagai ketua kelompok. 3. Ketentuan Penulisan a. Paper adalah hasil karya orisinil ilmiah yang belum pernah dipublikasikan sebelumnya di media mana pun, belum pernah diikutsertakan dalam perlombaan sejenis, dan/atau tidak pernah digunakan untuk media komunikasi apapun yang dinyatakan dalam lembar pernyataan orisinalitas karya dengan tanda tangan di atas materai 6000 (terlampir). b. Paper tergolong jenis ilmiah populer yang bersifat asli (bukan jiplakan dan bukan terjemahan atau saduran) sesuai dengan tema dan dapat juga disertai gagasan atau ide kreatif tentang topik yang dipilih. c. Karya yang dibuat tidak mengandung unsur SARA, kekerasan, dan pornografi. d. Judul paper ilmiah bebas sesuai dengan tema yang ada, ekspresif, dan menggambarkan isi dari paper ilmiah tersebut dengan tetap menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar. e. Peserta melampirkan biodata diri dan ringkasan dari paper yang telah dibuat. f. Panitia memiliki hak dan wewenang untuk mempublikasikan naskah paper dengan tetap mencantumkan nama penulisnya

5 g. Naskah diketik di atas kertas ukuran A4 (margin kiri 4 cm, kanan 3 cm, atas 3 cm, bawah 3 cm), spasi 1,5, menggunakan huruf jenis Times New Roman ukuran 12, dengan maksimal halaman 10 lembar (pendahuluan daftar pustaka). h. Judul diketik dengan huruf kapital i. Di bawah judul disertakan nama penulis j. Di bawah nama penulis disertakan intitusi penulis k. Format paper harus dalam bentuk PDF (sampul hingga lampiran dijadikan dalam satu file). l. Lampiran berkas: 1) Scan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) atau Kartu Pelajar 2) Scan Bukti Pembayaran m. Apabila ada kecurangan yang ditemukan panitia, baik sebelum, selama, ataupun setelah kompetisi berlangsung, maka peserta yang bersangkutan akan didiskualifikasi n. Pemenang terdiri dari juara I, II, dan III o. Keputusan dewan juri bersifat mutlak, mengikat, dan tidak dapat diganggu gugat, serta tidak ada dispensasi dalam bentuk apapun 4. Teknis Presentasi a. Setelah melalui proses seleksi dari juri maka terpilih lima paper terbaik b. Setiap perwakilan dari universitas dengan lima paper terbaik mempresentasikan paper mereka c. Waktu presentasi maksimal 5 Menit d. Juri hanya menilai dan tidak memberikan komentar 5. Administrasi Pembayaran Setiap kelompok dikenakan biaya pembayaran lomba sebesar Rp ,00 ke nomor rekening a.n. Nur Afni Seliana. 6. Registrasi dan Penyerahan Karya a. Paper dikirim via ke kongres5nasionalhmpi@yahoo.co.id dengan subjek Nama Ketua Tim_Universitas_3 Kata Judul Paper b. Karya dikirim dalam bentuk filezip, terdiri dari paper dan kelengkapan berkas (curriculum vitae, lembar pernyataan orisinalitas karya, dan scan KTM atau KTP serta bukti pembayaran) paling lambat 25 November 2015 c. Panitia tidak akan menerima karya yang dikirimkan melewati tanggal yang telah ditetapkan

6 7. Kriteria Penilaian a. Format Penulisan: Tata tulis, ukuran kertas, kerapihan ketik, tata letak, jumlah halaman, penggunaan Bahasa Indonesia yang baik dan benar (10%) b. Kreatifitas Gagasan: Kreatif, inovatif, dan bermanfaat bagi masyarakat, keaslian gagasan, kejelasan pengungkapan ide, serta sistematika pengungkapan ide (45%) c. Topik yang Dikemukakan: Kesesuaian judul dengan tema, topik yang dipilih dan isi karya tulis, aktualitas, dan fokus bahasan yang dipilih (15%) d. Data dan Sumber Informasi: Relevansi data dan informasi yang diacu dengan uraian tulisan, keakuratan dan integritas data dan informasi, serta kemampuan menghubungkan berbagai data dan informasi (20%) e. Kelengkapan Berkas dan Ketepatan Waktu (10%) C. Lomba Tourism Advertising Video Lomba Tourism Advertaising Video adalah sebuah lomba membuat video dengan materi yang berisi tentang mempromosikan kuliner tradisional Indonesia. 1. Tema Tema lomba pembuatan tourism advertising video ini adalah Wisata Kuliner Tradisional 2. Peserta a. Peserta adalah mahasiswa peserta Kongres HMPI dari perguruan tinggi negeri/ swasta se- Indonesia b. Peserta bersifat kelompok minimal 2-3 orang dengan satu orang sebagai ketua kelompok c. Ketua kelompok bertanggung jawab atas segala sesuatu mengenai keikutsertaan timnya dalam lomba ini 3. Ketentuan Video a. Isi dari videonya harus mencakup daya tarik wisata berupa kuliner khas yang ada pada suatu daerah b. Video berdurasi maksimal 4 menit yang sudah termasuk credit title dan prolog atau epilog jika ada c. Peserta tidak diperkenankan menggunakan video ini sebagai ajang promosi produk tertentu d. Video ini menggunakan Bahasa Indonesia

7 e. Media pembuatan dan peralatan yang digunakan bebas f. Format output video bebas, dengan resolusi minimal 480p g. Video diserahkan dalam bentuk soft copy h. Peserta harus mengirimkan video dalam bentuk compact disk (CD) selambat-lambatnya tanggal 26 November 2015 i. Panitia tidak akan menerima karya yang dikirimkan melewati tanggal yang telah ditetapkan j. Peserta wajib mengunggah video hasil karya mereka ke Youtube dengan hashtag #KongresHMPI2015 dan mengirimkan link-nya ke dengan subjek Video_Nama Kelompok_Judul Video_Asal Daerah bersamaan dengan lampiran berkas berupa: 1) Scan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) atau Kartu Pelajar 2) Scan Bukti Pembayaran k. Apabila ada kecurangan yang ditemukan panitia, baik sebelum, selama, ataupun setelah kompetisi berlangsung, maka peserta yang bersangkutan akan didiskualifikasi l. Keputusan dewan juri bersifat mutlak, mengikat, dan tidak dapat diganggu gugat, serta tidak ada dispensasi dalam bentuk apapun 4. Administrasi Pembayaran Setiap kelompok dikenakan biaya pembayaran lomba sebesar Rp ,00 ke nomor rekening a.n. Nur Afni Seliana. 5. Teknis Presentasi Video a. Seluruh video dari setiap peserta akan diputar di hadapan juri dan seluruh peserta b. Peserta diberikan waktu maksimal 3 menit untuk mempresentasikan karya mereka, jika melebihi waktu yang diberikan maka akan diberikan pengurangan poin c. Peserta mempresentasikan berdasarkan urutan registrasi d. Peserta disediakan media berupa laptop oleh panitia e. Juri hanya menilai dan memberikan komentar 6. Kriteria Penilaian a. Kesesuaian isi video dengan tema b. Kualitas gambar c. Visualisasi dan pengambilan gambar video d. Dibuat sekreatif dan semenarik mungkin

8 e. Harmonisasi gambar dengan ilustrasi musik latar dan suara karakter atau voiceover f. Orisinalitas g. Kelengkapan berkas dan ketepatan waktu D. Tourism Quiz Competition Tourism competition adalah sebuah kompetisi quiz yang akan mempertandingkan antara satu grup dengan grup lainnya. Lomba ini bertujuan untuk memicu semangat para peserta untuk meningkakan pengetahuan pariwisata para mahasiswa dan mahasiswi pariwisata tersebut 1. Tema Tema lomba Tourism Quiz Competition ini adalah Pariwisata secara Global 2. Peserta a. Peserta adalah mahasiswa dari perguruan tinggi jurusan pariwisata negeri/ swasta se- Indonesia b. Kompetisi ini merupakan kompetisi grup yang terdiri dari 3 orang setiap grupnya. c. Satu orang berhak menjadi juru bicara dalam menjawab pertanyaan d. Peserta diwajibkan hadir pada acara pembukaan Kongres HMPI 2015 pada tanggal 05 Desember 2015 di Institut Pertanian Bogor pada pukul WIB e. Tourism Quiz Competition akan dilaksanakan pada tanggal 05 Desember 2015 di Gedung Pertamina, Institut Pertanian Bogor pada pukul WIB untuk babak penyisihan, dan pada tanggal 06 Desember 2015 akan dilaksanakan babak semi final serta final pada pukul WIB. Untuk babak final dilanjutkan pada pukul WIB f. Saat kompetisi berlangsung, peserta memakai pakaian formal/ batik resmi atau menggunakan seragam dari institusi masing-masing dan berpenampilan rapi g. Peserta tidak diperkenakan menggunakan alat bantu hitung dan alat komunikasi selama kompetisi berlangsung h. Peserta tidak diperbolehkan melihat catatan ataupun buku saat kompetisi berlangsung i. Apabila peserta kedapatan melakukan kecurangan baik selama dan setelah kompetisi berlangsung, maka peserta akan didiskualifikasi dan dicabut gelar juaranya j. Keputusan dewan juri bersifat mutlak, mengikat, dan tidak dapat diganggu gugat, serta tidak ada dispensasi dalam bentuk apapun k. Pemenang terdiri dari juara I, II, dan III

9 3. Teknis Perlombaan Tourism Quiz Competition ini akan dibagi ke dalam 9 pertandingan, masing masing pertandingan terdiri dari 3 grup. Satu kali pertandingan Tourism Quiz Competition dibagi menjadi tiga babak, seperti berikut: a. Babak pertama, ketiga grup harus memilih salah satu dari lima amplop yang telah disediakan oleh juri. Babak pertama masing-masing grup akan mendapat pertanyaan dari amplop yang telah dipilih tersebut. Grup yang dapat menjawab pertanyaan akan mendapatkan nilai 100, dan jika tidak dapat menjawab maka nilainya 0. Pada babak pertama, masing-masing grup diberi waktu menjawab selama 5 detik. b. Babak kedua, masing-masing grup akan mendapat 10 pertanyaan secara bergilir yang akan dibacakan oleh juri. Pada babak ini, pertanyaan yang tidak dapat dijawab oleh satu grup akan dilempar ke grup yang lain yang telah menekan bel terlebih dahulu. Grup yang dapat menjawab pertanyaan akan diberi nilai 100. Pada babak kedua, masing-masing grup diberi waktu menjawab selama 5 detik. c. Babak ketiga merupakan soal rebutan, dimana pada babak ini juri akan membacakan 10 pertanyaan dan masing-masing grup harus menekan bel dengan cepat untuk dapat menjawab pertanyaan. Pada babak ketiga, grup yang dapat menjawab pertanyaan akan diberi nilai 150, tetapi apabila jawabannya salah, nilai dari grup tersebut akan dikurangi 50. Pada babak ketiga, masing-masing grup diberi waktu menjawab selama 5 detik. d. Babak penyisihan ini akan diambil satu grup sebagai pemenang untuk setiap 1 pertandingan, untuk selanjutnya melaju ke babak semi final. Pada babak semi final akan dibagi menjadi 3 pertandingan yang akan diambil masing-masing satu grup untuk selanjutnya melaju ke babak final. Teknis perlombaan ini berlaku untuk babak semi-final dan final. 4. Kriteria Penilaian a. Untuk kategori paket soal yang dipilih oleh grup, bernilai 100 untuk setiap soal yang dijawab b. Untuk kategori paket soal yang diberikan langsung oleh juri, bernilai 100 untuk setiap grup yang dapat menjawab c. Untuk kategori paket soal rebutan apabila jawaban benar diberikan nilai 150, tetapi apabila jawaban salah, nilai grup akan dikurangi 50

10 5. Jenis Soal a. Nama atraksi wisata di dunia b. Nama bandara-bandara di dunia c. Kebudayaan tradisional Indonesia d. Nama ibukota negara-negara dunia e. Pariwisata umum f. Ekowisata dan konservasi alam II. CARA DAN ALUR PENDAFTARAN PERLOMBAAN A. Peserta wajib mengirimkan lampiran berupa biodata secara lengkap B. Peserta wajib mengirimkan scan KTM (Kartu Tanda Mahasiswa) dan Bukti Pembayaran ke C. Proses pembayaran melalui bank BNI dengan nomor rekening a.n. Nur Afni Seliana D. Konfirmai kepada Koordinator lomba (lulu, amita dan novi) dengan format Nama_Lomba Yang Di ikuti_asal Universitas_Sudah Transfer E. Setelah peserta mengirimkan data, panitia akan megirimkan balasan berupa teknis selanjutnya dan nametag resmi peserta perlombaan melalui sehari setelah pendaftaran ditutup sebagai tanda bahwa Anda telah resmi menjadi peserta perlombaan. Nametag peserta mohon untuk dibawa pada saat hari H Kongres dan perlombaan untuk validitas dan fiksasi data peserta. F. Contact Person: AMITA RULIANAWATI : LULU CHERONA : NOVI ROHANI : kongres5nasionalhmpi@yahoo.co.id `G. Sekretariat HMPI: Studio Ekowisata, Kampus Gunung Gede Program Diploma Institut Pertanian Bogor - Jalan Padjadjaran, Kelurahan Babakan, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor 16151, Provinsi Jawa Barat, Indonesia.

11

12

13

14

15

KOMPETISI ESAI NASIONAL (KEN) The 12 th STATISTIKA RIA

KOMPETISI ESAI NASIONAL (KEN) The 12 th STATISTIKA RIA KOMPETISI ESAI NASIONAL (KEN) The 12 th STATISTIKA RIA TUJUAN 1. Menumbuhkan motivasi peserta kompetisi The 12 th Statistika Ria untuk berprestasi khususnya dalam bidang statistika. 2. Melatih dan memberikan
