TATA CARA PENGHITUNGAN DAN PEMOTONGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 BULAN AGUSTUS 2015 PADA CV. SUAR LANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TATA CARA PENGHITUNGAN DAN PEMOTONGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 BULAN AGUSTUS 2015 PADA CV. SUAR LANG"

Transkripsi

1 TATA CARA PENGHITUNGAN DAN PEMOTONGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 BULAN AGUSTUS 2015 PADA CV. SUAR LANG Nama : Ricca Vellina Aprila Npm : Program Studi : DIII Manajemen Keuangan Pembimbing : Dr. Teddy Oswari

2 LATAR BELAKANG DAN TUJUAN Pajak merupakan salah satu dari penerimaan Negara yang memiliki peranan terbesar yang juga di harapkan dapat mengurangi ketergantungan dar ihutang luar negeri. Dengan adanya penerimaan pajak diharapkan dapat membantu proses penyelenggaraan dan pembangunan di Indonesia. Atas pembayaran yang dilakukan oleh Wajib Pajak diharapkan Negara memperoleh sumber penerimaan yang digunakan sebagai anggaran penyelenggaraan Negara dana lokasi pembangunan infrastruktur serta pembangunan di semua bidang terutama untuk menggerakkan sector perekonomian dengan menciptakan program-program yang memihak pada rakyat. BerdasarkanPasal 1 ayat (1) UU Nomor 16 tahun 2009 tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan menyatakan bahwa, Pajak adalah kontribusi wajib kepada Negara yang terutang oleh orang pribadi atau badan yang bersifat memaksa berdasarkan Undang undang, dengan tidak mendapatkan imbalan secara langsung dan digunakan untuk keperluan Negara bagi sebesar besarnya kemakmuran rakyat.

3 LATAR BELAKANG DAN TUJUAN 1. Mengetahui tata cara penghitungan dan pemotongan pajak penghasilan pasal 23 atas jasa dan sewa pada bulan Agustus 2015 pada CV. Suar Lang. 2. Mengetahui Dokumen yang terkait dengan tata cara penghitungan dan pemotongan pajak penghasilan pasal 23 atas jasa dan sewa pada bulan Agustus 2015 pada CV. Suar Lang.

4 HASIL DAN PEMBAHASAN Ketentuan dalam Pasal 23 UU PPh mengatur pemotongan pajak atas penghasilan yang diterima atau diperoleh Wajib Pajak dalam negeri dan Bentuk Usaha Tetap yang berasal dari modal, penyerahan jasa, atau penyelenggaraan kegiatan selain yang telah di potong Pajak Penghasilan Pajak 21,yang dibayarkan, disediakan untuk dibayarkan, atau telah jatuh tempo pembayarannya oleh badan pemerintah, subjek pajak badan dalam negeri, penyelenggara kegiatan, bentuk usaha tetap, atau perwakilan perusahaan luar negeri lainnya

5 HASIL DAN PEMBAHASAN Tarif Pajak Penghasilan Pasal 23 Keterangan Tarif Pajak Bunga 15% Deviden 15% Hadiah dan Penghargaan 15% Royalti 15% Sewa 2% Jasa 2% Tidak ada NPWP Tarif pajak 100% dari tarif pajak yang tertera

6 HASIL DAN PEMBAHASAN Berikut ini penulis uraikan cara perhitungan Pajak Penghasil Pasal 23 : 1. Untuk menghitung PPh Pasal 23 atas penghasilan jasa dan sewa, terlebih dahulu dihitung penghasilan bruto yang diterima atau diperoleh selama sebulan. 2. Selanjutnya melakukan penghitungan dengan cara tarif pajak dikali penghasilan bruto pada setiap transaksi. 3. Khusus untuk perusahaan yang tidak mempunyai NPWP tarif pajak lebih besar 100% dari tariff pajak yang tertera pada perundang undangan perpajakan penghasilan.

7 HASIL DAN PEMBAHASAN Contoh perhitungan PPh Pasal 23 pada CV. Suar Lang 1. Pada tanggal 6 Agustus 2015 PT. Morita Tjokro Gearindo membayar sewa tronton dengan tujuan Pulogadung Karawang Timur sebesar Rp Perhitungan PPh Pasal 23 sebagai berikut : = Tarif pajak (2%) x Penghasilan Bruto = 2% x Rp = Rp Pada tanggal 6 Agustus 2015 PT. Morita Tjokro Gearindo membayar sewa tronton dengan tujuan Karawang Timur Pulogadung sebesar Rp Perhitungan PPh Pasal 23 sebagai berikut : = Tarif pajak (2%) x Rp = Rp

8 KESIMPULAN 1. Ketentuan dalam Pasal 23 UU PPh mengatur pemotongan pajak atas penghasilan yang diterima atau diperoleh Wajib Pajak dalam negeri dan Bentuk Usaha Tetap yang berasal dari modal, penyerahan jasa, atau penyelenggaraan kegiatan selain yang telah di potong Pajak Penghasilan Pasal 21, yang dibayarkan, disediakan untuk dibayarkan, atau telah jatuh tempo pembayarannya oleh badan pemerintah, subjek pajak badan dalam negeri, penyelenggara kegiatan, bentuk usaha tetap, atau perwakilan perusahaan luar negeri lainnya. 2. Setelah penulis melakukan penghitungan dan pemotongan PPh Pasal 23 pada CV. Suar Lang pada bulan Agustus 2015, CV. Suar Lang harus membayar kan pajak terutang sebesar Rp pada Bank peresepsi paling lambat 10 hari setelah bulan berakhir dan harus dilaporkan kekantor pelayanan Pajak domisili paling lambat 10 hari setelah melakukan pembayaran.

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB II KAJIAN PUSTAKA BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 Landasan Teori 2.1.1 Pengertian Perpajakan Menurut Undang-Undang no. 28 th. 2007 tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan, Pajak adalah kontribusi wajib kepada Negara yang
