Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender"

Transkripsi

1 KEMENTERIAN PERHUBUNGAN KEMENTERIAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK REPUBLIK INDONESIA Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender

2

3 Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender

4

5 DAFTAR ISI Kata Pengantar... vii Tim Penyusun... viii Daftar Isi... i DATA TERPILIH BIDANG PERHUBUNGAN A. DATA PELAKU PEMBANGUNAN PERHUBUNGAN... 1 A.0. KEMENTERIAN PERHUBUNGAN... 1 A.I. SEKERTARIAT JENDERAL KEMENTERIAN PERHUBUNGAN... 5 A.II. INSPEKTORAT JENDERAL KEMENTERIAN PERHUBUNGAN A.III. BADAN PENELITI DAN PENGEMBANGAN KEMENTERIAN PERHUBUNGAN A.IV. BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA KEMENTERIAN PERHUBUNGAN (BPSDM KEMENTERIAN PERHUBUNGAN) A.V. DIREKTORAT JENDERAL PERHUBUNGAN DARAT A.VI. DIREKTORAT JENDERAL PERKERETAAPIAN A.VII. DIREKTORAT JENDERAL PERHUBUNGAN LAUT A.VIII. DIREKTORAT JENDERAL PERHUBUNGAN UDARA B. DATA PEMANFAATAN HASIL PEMBANGUNAN PERHUBUNGAN B.0. KEMENTERIAN PERHUBUNGAN B.I. SEKERTARIAT JENDERAL B.II. INSPEKTORAT JENDERAL B.III. BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN B.IV. BADAN PENGEMBANGAN SDM PERHUBUNGAN B.V. DITJEN PERHUBUNGAN DARAT B.VI. DITJEN PERKERETAAPIAN B.VII. DITJEN PERHUBUNGAN LAUT B.VIII. DITJEN PERHUBUNGAN UDARA C. DATA PENDUKUNG PEMBANGUNAN PERHUBUNGAN Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender i

6 DAFTAR TABEL A. DATA TERPILIH BIDANG PERHUBUNGAN A.0. KEMENTERIAN PERHUBUNGAN... 1 Tabel A.0.1 Jumlah dan Persentase SDM Menurut Unit Kerja dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.0.2 Jumlah dan Persentase SDM menurut Status Kepegawaian dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.0.3 Jumlah dan Persentase SDM menurut Eselon Kepegawaian dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.0.4 Jumlah dan Persentase SDM menurut Golongan Kepegawaian dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.0.5 Jumlah Persentase SDM menurut Tingkat Pendidikan Pegawai dan Jenis Kelamin, Tahun A.I. SEKRETARIAT JENDERAL KEMENTERIAN PERHUBUNGAN... 5 Tabel A.I.1 Jumlah dan Persentase SDM Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan menurut UPT dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.I.2 Jumlah dan Persentase SDM Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan menurut UPT, Status Kepegawaian dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.I.3 Jumlah dan Persentase SDM Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan yang Menduduki Jabatan Struktural Menurut UPT, Eselon dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.I.4 Jumlah dan Persentase SDM Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan Menurut UPT, Golongan dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.I.5 Jumlah dan Persentase SDM Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan Menurut UPT, Pendidikan dan Jenis Kelamin, Tahun A.II. INSPEKTORAT JENDERAL KEMENTERIAN PERHUBUNGAN Tabel A.II.1 Jumlah dan Persentase SDM Inspektorat Jenderal Kementerian Perhubungan menurut Status Kepegawaian dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.II.2 Jumlah dan Persentase SDM Inspektorat Jenderal Kementerian Perhubungan menurut Golongan Kepangkatan dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.II.3 Jumlah dan Persentase SDM Inspektorat Jenderal Kementerian Perhubungan menurut Tingkat Pendidikan dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.II.4 Jumlah dan Persentase SDM Inspektorat Jenderal Kementerian Perhubungan Perekrutan 3 Tahun Terakhir menurut Tahun Perekrutan, Pendidikan dan Jenis Kelamin Tabel A.II.5 Jumlah dan Persentase SDM Inspektorat Jenderal Kementerian Perhubungan menurut Unit Kerja dan Jenis Kelamin, Tahun A.III BADAN PENELITI DAN PENGEMBANGAN KEMENTERIAN PERHUBINGAN Tabel A.III.1 Jumlah Persentase SDM Badan Peneliti dan Pengembangan Kementerian Perhubungan menurut Unit Kerja dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.III.2 Jumlah dan Persentase SDM Badan Peneliti dan Pengembangan Kementerian Perhubungan Menurut Unit Kerja, Eselon dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.III.3 Jumlah dan Persentase SDM Badan Peneliti dan Pengembangan Kementerian Perhubungan menurut Unit Kerja, Jabatan Fungsional dan Jenis Kelamin, Tahun ii Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender

7 Tabel A.III.4 Jumlah Persentase SDM Badan Peneliti dan Pengembangan Kementerian Perhubungan menurut Unit Kerja, Golongan dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.III.5 Jumlah dan Persentase SDM Badan Peneliti dan Pengembangan Kementerian Perhubungan menurut Unit Kerja dan,pendidikan dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.III.6 Jumlah dan Persentase SDM Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian Perhubungan yang Terlibat dalam Kajian /Penelitian dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.III.7 Jumlah dan Persentase SDM Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian Perhubungan Perekrutan Selama 3 Tahun Terakhir menurut Tahun Perekrutan, Pendidikan dan Jenis Kelamin A.IV BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA KEMENTERIAN PERHUBUNGAN (BPSDM KEMENTERIAN PERHUBUNGAN) Tabel A.IV.1 Jumlah dan Persentase SDM di BPSDM Kementerian Perhubungan Menurut Status Kepegawaian dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.IV.2 Jumlah dan Persentase SDM di BPSDM Kementerian Perhubungan Menurut Golongan Kepangkatan dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.IV.3 Jumlah dan Persentase SDM di BPSDM Kementerian Perhubungan Menurut Pendidikan dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A. IV.4 Jumlah dan Persentase SDM di BPSDM Kementerian Perhubungan Menurut UPT dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.IV.5 Jumlah dan Persentase SDM BPSDM Perekrutan 3 Tahun Terakhir Menurut Tahun Perekrutan, Pendidikan dan Jenis Kelamin Tabel A.IV.6 Jumlah dan Persentase SDM BPSDM Kementerian Perhubungan Menurut Satuan Kerja, Golongan Kepegawaian dan Jenis Kelamin, Tahun A.V DIREKTORAT JENDERAL PERHUBUNGAN DARAT Tabel A.V.1 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Darat menurut Status Kepegawaian dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.V.2 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Darat yang Menduduki Jabatan Struktural Menurut Eselon dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.V.3 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Darat menurut Golongan... dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.V.4 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Darat menurut Pendidikan dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.V.5 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Darat menurut UPT dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.V.6 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Darat Perekrutan 3 Tahun Terakhir menurut Tahun Perekrutan, Tingkat Pendidikan dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.V.7 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Darat Perekrutan 3 Tahun Terakhir menurut Unit Kerja, Tingkat Pendidikan dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.V.8 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Darat menurut Unit Kerja dan Jenis Kelamin, Tahun A.VI DIREKTORAT JENDERAL PERKERETA APIAN Tabel A.VI.1 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perkeretaapian menurut Status Kepegawaian dan Jenis Kelamin, Tahun Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender iii

8 Tabel A.VI.2 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perkeretaapian yang Menduduki Jabatan Struktural menurut Eselon dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.VI.3 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perkeretaapian menurut Golongan dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.VI.4 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perkeretaapian menurut Tingkat Pendidikan dan Jenis Kelamin Tahun Tabel A.VI.5 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perkeretaapian menurut Provinsi Wilayah Kerja dan Jenis Kelamin Tahun Tabel A.VI.6 Jumlah dan Persentase SDM Direktorat Jenderal Perkeretaapian Perekrutan Tiga Tahun terakhir menurut Tahun Perekrutan, Pendidikan dan Jenis Kelamin...61 Tabel A.VI.7 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perkeretaapian menurut Satuan Kerja Setingkat Direktorat dan Jenis Kelamin Tahun Tabel A.VI.8 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perkeretaapian yang Menduduki Jabatan Struktural menurut Satuan Kerja Setingkat Direktorat, Eselon dan Jenis Kelamin Tahun Tabel A.VI.9 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perkeretaapian menurut Satuan Kerja Setingkat Direktorat, Golongan Kepangkatan dan Jenis Kelamin Tahun A.VII DIREKTORAT JENDERAL PERHUBUNGAN LAUT Tabel A.VII.1 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Laut menurut StatusKepegawaian dan Jenis Kelamin Tahun Tabel A.VII.2 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Laut yang Menduduki Jabatan Struktural menurut Eselon dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.VII.3 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Laut menurut Golongan dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.VII.4 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Laut Menurut Pendidikan dan Jenis Kelamin, Tahun A.VIII DIREKTORAT PERHUBUNGAN UDARA Tabel A.VIII.1 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Udara menurut Status Kepegawaian dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.VIII.2 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Udara yang Menduduki Jabatan Struktural menurut Eselon dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.VIII.3 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Udara menurut Golongan Kepangkatan dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.VIII.4 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Udara menurut Tingkat Pendidikan Pegawai dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.VIII.5 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Udara Perekrutan 3 Tahun Terakhir menurut Tahun Perekturan dan Jenis Kelamin Tabel A.VIII.6 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Udara Perekrutan Tahun 2009 dan 2010 menurut Pendidikan dan Jenis Kelamin Tabel A.VIII.7 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Udara menurut Status Kepegawaian, Eselon, Jabatan Fungsional dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel A.VIII.8 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Udara menurut Unit Kerja dan Jenis Kelamin Tahun iv Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender

9 B. DATA PEMANFAATAN HASIL PEMBANGUNAN PERHUBUNGAN Tabel A.0.1 Jumlah dan Persentase SDM menurut Keikutsertaan dalam Diklat/Diklat Penjenjangan dan Jenis Kelamin Tahun B.I B.II SEKRETARIAT JENDERAL Data tidak tersedia INSPEKTORAT JENDERAL Tabel B.II.1 Jumlah dan Persentase SDM Inspektorat Jenderal Kementerian Perhubungan yang Mengikuti Program Tugas Belajar menurut Tempat, Jenjang Pendidikan dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel B.II.2 Jumlah dan Persentase SDM Ispektorat Jenderal Kementerian Perhubungan yang Mengikuti Diklat menurut Jenis Diklat dan Jenis Kelamin, Tahun B.III BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN B.IV BADAN PENGEMBANGAN SDM PERHUBUNGAN Tabel B.IV.1 Jumlah dan Persentase SDM BPSDM yang Mengikuti Program Tugas Belajar menurut Tempat, Jenjang Pendidikan, jurusan dan Jenis Kelamin Tahun B.V DITJEN PERHUBUNGAN DARAT Tabel B.V.1 Jumlah dan Persentase SDM Perhubungan Darat yang Mengikuti Diklat Menurut Jenis Diklat dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel B.V.2 Jumlah dan Persentase SDM Perhubungan Darat yang Mengikuti Program Tugas Belajar menurut Tempat, Jenjang Pendidikan dan Jenis Kelamin Tahun B.VI DITJEN PERKERETAAPIAN Tabel B.VI.1 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perkeretaapian yang Mengikuti Program Tugas Belajar menurut Tempat, Jenjang Pendidikan dan Jenis Kelamin, Tahun Tabel B.VI.2 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perkeretaapian yang Mengikuti Pendidikan dan Pelatihan menurut Jenis Diklat dan Jenis Kelamin, Tahun B.VII DITJEN PERHUBUNGAN LAUT Tabel B.VII.1 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Laut yang Mengikuti Diklat dan Jenis Kelamin, Tahun B.VIII DITJEN PERHUBUNGAN UDARA Tabel B.VIII.1 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Udara yang Mengikuti Diklat menurut Jenis Diklat dan Jenis Kelamin Tabel B.VIII.2 Jumlah dan Persentase SDM Ditjen Perhubungan Udara yang Mengikuti Program Tugas Belajar di Dalam Negeri menurut Jenjang Pendidikan dan Jenis Kelamin Tahun Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender v

10 C. DATA PENDUKUNG PEMBANGUNAN PERHUBUNGAN Tabel C.I Jumlah dan Persentase Pekerja menurut Lapangan Pekerjaan/Sektor dan Jenis Kelamin Tahun Tabel C.2 Kontribusi Sektor Perhubungan Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Tahun Tabel C.3 Tenaga Kerja Dirinci menurut Lapangan Pekerjaan/Sektor, Jenis Kelamin dan Pendidikan DAFTAR GAMBAR Gambar A.0.1 Gambar A.0.2 Gambar B.0.1 Gambar C.1 Komposisi SDM Kementerian Perhubungan Per Unit Kerja Setingkat Eselon I menurut Jenis Kelamin... 2 Komposisi SDM di Kementerian Perhubungan menurut Pendidikan yang Ditamatkan Tahun Komposisi Peserta Diklat Teknis dan Diklat Teknis/Administrasi Tahun Komposisi Pekerja di Indonesia menurut Lapangan Pekerjaan/Sektor dan Jenis Kelamin Tahun vi Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender

11 KATA PENGANTAR Instruksi Presiden Nomor 9 Tahun 2000 tentang Pengarusutamaan Gender Dalam Pembangunan Nasional mengamanatkan bagi semua Kementerian, dan Lembaga, Pemerintah Daerah Provinsi, Kabupaten, dan Kota untuk melakukan pengarusutamaan gender, sehingga seluruh proses perencanaan, pelaksanaan, monitoring dan evaluasi dari seluruh kebijakan, program dan kegiatan di seluruh sektor pembangunan mempertimbangkan aspek gender. Dalam Kesep[akatan Bersama Antara Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia dan Kementerian Perhubungan tenteng Pengarusutamaan Gender dan Pengarusutamaan Hak Anak di Bidang Perhubungan, pada tanggal 19 Januari 2011, terdapat 7 kegiatan yang menjadi tanggung jawab Kementerian Perhubungan, dimana salah satu poinnya adalah: Menyiapkan data terpilah dan statistik gender di bidang perhubungan. Sehubungan dengan hal tersebut,dalam rangka mewujudkan penyelenggaraan infrastruktur perhubungan yang responsif gender, perlu disusun Pedoman Penyusunan Data Terpilah Bidang Perhubungan Yang Responsif Gender agar setiap unit kerja di lingkungan Kementerian Perhubungan dapat menyiapkan dan menyusun sendiri data terpilah bidang Perhubungan. Pedoman Penyusunan Data Terpilah Bidang Perhubungan Yang Responsif Gender ini Belum Mencakup semua aspek dan baru sebatas data Sumber Daya Manusia di lingkungan Kementerian Perhubungan Sebagai pembuka wawasan, untuk selanjutnya akan dikembangkan dengan menyusun pedoman penyusunan data terpilah yang terkait dengan sarana dan prasarana bidang Perhubungan yang responsif gender, contohnya fasilitas di terminal, stasiun dan bandara yang disediakan untuk penumpang seperti: toilet, nursery room, dan ruang merokok. Pada kesempatan ini kami mengucapkan terimakasih dan apresiasi yang tinggi kepada Tim Penyusun dari Kementerian Perhubungan dan Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak serta semua pihak yang telah memberikan kontribusinya, sehingga buku ini dapat diselesaikan. Namun, mengingat Pedoman Penyusunan Data Terpilah Bidang Perhubungan Yang Responsif Gender ini merupakan hal yang baru, maka masukan dan saran konstruktif masih kami harapkan untuk penyempurnaan di masa mendatang. Akhir kata semoga buku ini dapat dimanfaatkan oleh semua pihak yang terkait, dalam upaya meningkatkan penyelenggaraan infrastruktur perhubungan di masa mendatang yang lebih responsif gender. Jakarta, 25 Maret 2013 Sekretaris Jenderal Leon Muhamad Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender vii

12

13 KATA PENGANTAR Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT, Deputi Bidang Pengarusutamaan Gender Bidang Ekonomi, Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak melalui Deputi Bidang Pengarusutamaan Gender Bidang Ekonomi cq. Asisten Deputi Gender dalam Infrastruktur telah selesai memfasilitasi Kementerian Perhubungan untuk menyusun Pedoman Data Sektor Kementerian Perhubungan yang mendukung Pembangunan yang Responsif Gender. Data terpilah yang terkumpul merupakan hasil uji coba Tata Cara Penyusunan Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Responsif Gender, yang telah disusun sebelumnya. Suksesnya penyusunan data terpilah ini berkat kerjasama yang intensif antara konsultan, jajaran di lingkup Kementerian Perhubungan, Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, melalui serangkaian workshop penyusunan dan pengolahan data. Buku ini merupakan potret dan kondisi lakilaki dan perempuan di Bidang Perhubungan, meliputi penyajian data dasar, data ketenagakerjaan, data keterlibatan SDM dalam tahapan manajemen, serta data pemanfaatan hasil pembangunan di Bidang Perhubungan. Penghargaan yang setinggitingginya dan ucapan terimakasih kami sampaikan kepada Ibu Dr. Sudarti Subakti, Bapak Slamet Mukeno, dan Bapak Mukadi Hadi Widjojo selaku pakar Data dan statistik dan seluruh jajaran pada Kementerian Perhubungan yang terlibat dalam penyusunan buku ini. Kami menyadari bahwa panduan ini masih jauh dari sempurna untuk itu saran dan masukan sangat kami harapkan. Akhir kata semoga data terpilah bidang perhubungan dapat dimanfaatkan dalam penyusunan kebijakan, program, dan kegiatan yang responsif gender dalam rangka mewujudkan keadilan dan kesetaraan gender bidang Perhubungan. Jakarta, 25 Maret 2013 Sekretaris Kementerian Dra. Sri Danti, MA. Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender ix

14 TIM PENYUSUN PEMBINA: Kementerian Perhubungan : EE. Mangindaan Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak : Linda Amalia Sari, SIP PENGARAH: Kementerian Perhubungan : Sugianto,ATD.MM` Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak : Dr. Ir. Sulikanti Agusni, MSc KONTRIBUTOR : Konsultan/Narasumber : 1. Dr. Sudarti Subakti 2. Joko Sasono 3. Slamet Mukeno 4. Mukadi 5. Dra. Sri Subekti, MM 6. Dra. Pudji Kinanti 7. Dra. Wahyuriani 8. Ratna Pratiwi, S.Si Kementerian Perhubungan : 1. Rita E.M. Simanjuntak 2. Safrudin, SE 3. Dr. Bambang Istianto M.Si 4. Drs. Suyatman, M.STr 5. Dra. Wiwi Harti, MM 6. Nuraini S.Kom 7.Ferdinand Anon Bayu Aji,SH,M.Sc Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak : 1. Dra. Valentina Ginting, M.Si 2. Siti Mardiyah, S.Pt, M.Si 3. Dra. Helsyanita 4. Dwi Supriyanto, SH 5. Nani Dwi Wahyuni, SE, MIS 6. Renna PENYUNTING : Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak : Dra. Valentina Ginting, M.Si DESAIN : Interaxi Selaras DITERBITKAN OLEH : 1. Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak 2. Kementerian Perhubungan ISBN

15 Data Terpilah Bidang Perhubungan A. DATA PELAKU PEMBANGUNAN PERHUBUNGAN A.0. Kementerian Perhubungan Tabel A.0.1 Jumlah dan Persentase SDM menurut Unit Kerja dan Jenis Kelamin, Tahun 2011 No Unit Kerja Setingkat Eselon I (%) Komposisi Jumlah Pegawai (%) Partisipasi Pegawai Pegawai 1 Sekretariat Jenderal Inspektorat Jenderal Ditjen Perhubungan Darat Ditjen Perhubungan Laut 14,469 2,765 17, DITJEN Perhubungan Udara 6,262 2,684 8, Ditjen Perkeretaapian Badan PSDM Perhubungan 2, , Badan Litbang Perhubungan Jumlah 24,812 7,193 32, Jumlah karyawan dan karyawati, yang selanjutnya disebut sebagai sumber daya manusia (SDM) yang bekerja di Kementerian Perhubungan, sebanyak 32,005 orang yang terdiri dari 24,812 lakilaki (sekitar 78 persen) dan 7,193 perempuan (sekitar 22 persen). Mereka tersebar di delapan unit kerja setingkat Eselon I, yaitu Sekretariat Jenderal, Inspektorat Jenderal, Direktorat Jenderal (Ditjen) Perhubungan Darat, Ditjen Perhubungan Laut, Ditjen Perhubungan Udara, Ditjen Perkeretaapian, Badan Pengembangan SDM (PSDM) Perhubungan, dan Badan Penelitian dan Pengembangan (Litbang) Perhubungan. Bila dirinci menurut unit kerja, jumlah SDM di Ditjen Perhubungan Laut adalah yang paling banyak (17,234 orang atau 58 persen), disusul SDM di Ditjen Perhubungan Udara (8,946 orang atau 25 persen). Unit kerja lainnya hanya menampung SDM masingmasing kurang dari 10 persen dari seluruh total SDM. Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender 1

16 Gambar A.0.1 Komposisi SDM Kementerian Perhubungan Per Unit Kerja Setingkat Eselon I menurut Jenis Kelamin 100% 80% 60% 40% P erempuan 20% L akilaki 0% SETJEN ITJE N HUBDAT HUBL A HUBUD KA BPS DM LITBANG Tabel A.0.2 Jumlah dan Persentase SDM menurut Status Kepegawaian dan Jenis Kelamin, Tahun 2011 No. Status Kepegawaian Jumlah Pegawai (%) Partisipasi Pegawai (%) Komposisi Pegawai 1 Struktural 1, , Fungsional Tertentu 3, , Fungsional Umum 19,589 6,321 25, JUMLAH 24,812 7,193 32, Seperti keadaan di kementerian dan lembaga lainnya, bila dirinci menurut status kepegawaiannya, SDM di Kementerian Perhubungan umumnya berstatus fungsional umum. Sekitar 25,910 orang atau 81 persen pegawai berstatus sebagai pejabat fungsional umum (lihat Tabel A.0.2 ). Bila dilihat dari status kepegawaian tersebut, SDM lakilaki lebih mendominasi jabatan struktural daripada status lainnya. Komposisinya adalah 88 persen (lakilaki) berbanding 12 persen (perempuan). Sementara itu komposisi status lainnya adalah 84 persen (lakilaki) berbanding 16 persen (perempuan) untuk fungsional tertentu dan 76 persen (lakilaki) berbanding 24 persen (perempuan) untuk fungsional. Tabel A.0.3 Jumlah dan Persentase SDM menurut Eselon Kepegawaian dan Jenis Kelamin, Tahun 2011 No. Eselon Jumlah Pegawai (%) Partisipasi Pegawai (%) Komposisi Pegawai 1 Eselon I Eselon II Eselon III Eselon IV 1, , Eselon V Non Eselon 22,945 6,939 29, JUMLAH 24,812 7,193 32, Tabel A.0.3 menunjukkan bahwa pada Kementerian Perhubungan seluruh pejabat Eselon I semuanya berjenis kelamin lakilaki. Komposisi pejabat Eselon II, III dan IV antara lakilaki dan perempuan sudah sedikit lebih merata. Sekitar 1013 persen pejabatnya adalah perempuan. Komposisi pejabat lakilaki dan perempuan hampir sama antara Eselon V dan pegawai noneselon. Angka partisipasi atau peran lakilaki sebagai pejabat Eselon I kurang dari satu persen, sehingga tercantum sebagai 0 karena angkanya disajikan sebagi angka bulat. 2 Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender

17 Tabel A.0.4 Jumlah dan Persentase SDM menurut Golongan Kepegawaian dan Jenis Kelamin, Tahun 2011 No. Golongan Jumlah Pegawai (%) Partisipasi Pegawai (%) Komposisi Pegawai Lakilaki (Lk) Perempuan (Pr) Lk+Pr Lk Pr Lk+Pr Lk Pr Lk+Pr 1 Golongan IV Golongan III 10,725 3,271 13, Golongan II atau kurang 13,251 3,778 17, JUMLAH 24,812 7,193 32, Walaupun jumlah SDM perempuan yang menjabat Eselon II ke atas hanya 14 orang dari 154 atau kurang dari 10 persen tempat yang ada (lihat Tabel A.0.3), namun jumlah perempuan yang mempunyai kepangkatan Golongan IV cukup banyak, sekitar 144 orang. Pada Tabel A.0.4 disajikan angka partisipasi dan komposisi lakilaki dan perempuan pada setiap golongan kepangkatan. Pola partisipasi atau peran SDM lakilaki dan perempuan bila dilihat dari golongannya tidak berbeda, yaitu sekitar 23 persen pada Golongan IV, sekitar 4445 persen pada Golongan III, dan 53 persen pada Golongan II ke bawah. Sementara itu komposisi lakilaki berbanding perempuan per golongan ratarata 7778 persen berbanding 2223 persen kecuali pada Golongan IV, dimana SDM perempuan di golongan itu hanya 15 persen. Tabel A.0.5 Jumlah dan Persentase SDM menurut Tingkat Pendidikan Pegawai dan Jenis Kelamin, Tahun 2011 No. Eselon Lakilaki (Lk) Jumlah Pegawai (%) Partisipasi Pegawai (%) Komposisi Pegawai Perempuan (Pr) Lk+Pr Lk Pr Lk+Pr Lk Pr Lk+Pr 1 S S Spesialis D4/S D1D SLTA/ kurang JUMLAH 24,812 7, Bila dirinci menurut tingkat pendidikan yang ditamatkan, pola distribusi SDM lakilaki dan perempuan hampir sama, begitu pula pola komposisi SDM lakilaki dan perempuan per tingkat pendidikan (Tabel A.0.5). Dari seluruh SDM lakilaki, jumlah pemilik ijazah SLTA atau kurang adalah yang paling banyak (sekitar 61 persen), disusul jumlah pemilik ijazah D1D4 atau S1, yaitu 34 persen (16+18 persen), kemudian jumlah pemilik ijazah pasca sarjana (4 persen) dan jumlah pemilik ijazah S3 yang besarnya kurang dari satu persen. Komposisi SDM lakilaki dan perempuan per ijazah yang dimiliki hampir sama. Ratarata komposisinya adalah, berturutturut, sekitar tujuh puluhan berbanding dua puluhan atau tiga berbanding satu. Bila diurutkan ijazah dari yang tinggi ke yang paling rendah, maka komposisi pemilik laklaki berbanding perempuan adalah S3 (76 berbanding 24), S2 (74 berbanding 26), Spesialis ( 74 berbanding 26), D4/S (73 berbanding 27), D1D3 (77 berbanding 23) dan SLTA atau kurang (79 berbanding 21). Pola komposisi ini disajikan di Gambar A.0.2 Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender 3

18 Gambar A.0.2 Komposisi SDM di Kementerian Perhubungan menurut Pendidikan yang Ditamatkan, Tahun 2011 A.I SEKRETARIAT JENDERAL KEMENTERIAN PERHUBUNGAN Tabel A.I.1 Jumlah dan Persentase SDM Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan menurut UPT dan Jenis Kelamin Tahun 2011 No. UPT Jumlah Pegawai % Partisipasi Pegawai % Komposisi pegawai 1 Biro Perencanaan ,63 5,19 8,24 80,25 19,75 2 Biro Kepegawaian dan Organisasi ,59 12,66 9,87 59,79 40,21 3 Biro Keuangan dan Perlengkapan ,11 6,17 9,56 79,79 20,21 4 Biro Hukum dan Kerjasama Luar Negeri ,78 5,19 8,34 80,49 19,51 5 Biro Umum ,07 48,70 41,40 63,14 36,86 6 Pusat Kajian Kemitraan Pelayanan Jasa ,33 4,87 5,19 70,59 29,41 Transportasi 7 Pusat Data dan Informasi ,78 5,84 5,80 68,42 31,58 8 Pusat Komunikasi Publik ,67 6,82 6,71 68,18 31,82 9 Mahkamah Pelayaran ,04 4,54 4,88 70,83 29,17 JUMLAH ,67 31,33 Dari Tabel A.I.1 terlihat bahwa jumlah SDM yang berada di Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan, SDM lakilaki jauh lebih banyak bila dibandingkan dengan SDM perempuan. Dari 983 SDM yang ada di Sekretariat Jenderal, sekitar 68,67 persen lakilaki dan 31,33 persen perempuan. Kondisi tersebut juga terlihat pada masingmasing unit kerja yang ada pada Sekretariat Jenderal. Perbedaan antara SDM lakilaki dan perempuan yang paling menonjol berada pada unit kerja Biro Hukum dan Kerjasama Luar Negeri dimana jumlah lakilaki sekitar 80,49 persen dan perempuan sekitar 19,51 persen. Sedangkan yang paling kecil perbedaannya adalah pada unit kerja Biro Kepegawaian dan Organisasi dimana jumlah lakilaki sekitar 59,79 persen dan perempuan sekitar 40,21 persen. 4 Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender

19 Bila dilihat pada partisipasi pegawai, terlihat bahwa dari 308 orang SDM perempuan yang ada di Sekretariat Jenderal, terbanyak berada di unit kerja Biro Umum yaitu mencapai sekitar 48,70 persen dan yang paling sedikit berada pada unit kerja Mahkamah Pelayaran yaitu hanya sekitar 4,54 persen. Tabel A.I.2 Jumlah dan Persentase SDM Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan menurut UPT, Status Kepegawaian dan Jenis Kelamin, Tahun 2011 No UPT/Status Kepegawaian Jumlah Pegawai % Partisipasi Pegawai % Komposisi pegawai 1 Biro Perencanaan ,63 5,20 8,25 80,25 19,75 Struktural ,93 1,30 1,73 76,47 23,53 Fungsional Tertentu ,33 0,00 0,92 0,00 Fungsional Umum ,37 3,90 5,60 78,18 21,82 2 Biro Kepegawaian dan Organisasi ,60 12,67 9,86 59,79 40,21 Struktural ,93 1,30 1,73 76,47 23,53 Fungsional Tertentu ,97 9,42 4,98 40,82 59,18 Fungsional Umum ,70 1,95 3,15 80,64 19,36 3 Biro Keuangan dan Perlengkapan ,11 6,16 9,56 79,79 20,21 Struktural ,07 0,97 1,73 82,35 17,65 Fungsional Tertentu ,30 0,00 0,20 0,00 Fungsional Umum ,74 5,19 7,63 78,67 21,33 4 Biro Hukum dan Kerjasama Luar Neg ,78 5,19 8,35 80,49 19,51 Struktural ,78 1,62 1,73 70,59 29,41 Fungsional Tertentu ,74 1,30 0,92 55,56 44,44 Fungsional Umum ,26 2,27 5,70 87,50 12,50 5 Biro Umum ,07 48,69 41,41 63,14 37,86 Struktural ,70 0,97 2,85 89,29 10,71 Fungsional Tertentu ,96 5,84 3,87 52,63 47,37 Fungsional Umum ,41 41,88 34,69 62,17 37,83 6 Pusat Kajian Kemitraan Pelayanan Jasa ,62 4,86 5,18 70,59 29,41 Transportasi Struktural ,93 0,00 1,32 0,00 Fungsional Tertentu ,15 0,32 0,20 50,00 50,00 Fungsional Umum ,54 4,54 3,66 61,11 38,89 7 Pusat Data dan Informasi ,77 5,85 5,80 68,42 31,58 Struktural ,33 0,65 1,12 81,82 18,18 Fungsional Tertentu ,81 2,60 2,75 70,37 29,63 Fungsional Umum ,63 2,60 1,93 57,89 42,11 8 Pusat Komunikasi Publik ,66 6,82 6,71 68,18 31,82 Struktural ,89 1,62 1,12 54,54 45,46 Fungsional Tertentu ,07 3,25 2,44 58,33 41,67 Fungsional Umum ,70 1,95 3,15 80,64 19,36 Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender 5

20 No UPT/Status Kepegawaian Jumlah Pegawai % Partisipasi Pegawai % Komposisi pegawai 9 Mahkamah Pelayaran ,04 4,54 4,88 70,83 29,17 Struktural ,59 0,32 0,51 80,00 20,00 Fungsional Tertentu ,15 0,65 0,30 33,33 66,67 Fungsional Umum ,30 3,57 4,07 72,50 27,50 JUMLAH ,67 31,33 Pada uraian terdahulu telah diutarakan bahwa secara keseluruhan maupun pada masingmasing unit kerja, SDM lakilaki lebih banyak dari SDM perempuan. Tabel A.I.2 menyajikan jumlah SDM Sekretariat Jenderal pada masingmasing unit kerja yang berada pada posisi jabatan struktural dan fungsional tertentu maupun yang berada pada posisi fungsional umum. Bila dilihat dari SDM yang menduduki jabatan struktural, terlihat pula bahwa pada semua unit kerja yang ada di Sekretariat Jenderal, jumlah lakilaki lebih banyak dari perempuan. Perbedaan terbesar berada pada unit kerja Pusat Kajian Kemitraan Pelayanan Jasa Transportasi dimana dari 13 orang yang menduduki jabatan struktural, persen adalah lakilaki. Sedangkan yang paling sedikit perbedaannya berada pada unit kerja Pusat Komunikasi Publik dimana dari 11 orang yang menduduki jabatan struktural, sekitar 54,54 persen lakilaki dan 45,46 persen perempuan. Sedangkan bila dilihat dari SDM yang menduduki jabatan fungsional tertentu, tidak di semua unit kerja jumlah lakilaki lebih banyak dari perempuan. Di unit kerja Mahkamah Pelayaran, dari 3 orang yang menduduki jabatan fungsional tertentu, 33,33 persen lakilaki dan 66,67 persen perempuan. Di unit kerja Biro Kepegawaian dan Organisasi, dari 49 orang yang menduduki jabatan fungsional tertentu 40,82 persen lakilaki dan 59,18 persen perempuan. Di unit kerja Pusat Kajian Kemitraan Pelayanan Jasa Transportasi, dari 2 orang yang menduduki jabatan fungsional tertentu, 50,00 persen lakilaki dan 50,00 persen perempuan. Sedangkan di unit kerja lainnya, jumlah lakilaki lebih banyak dari perempuan. Terbesar berada pada unit kerja Biro Perencanaan dan unit kerja Biro Keuangan dan Perlengkapan. Di Biro Perencanaan, dari 9 orang yang menduduki jabatan fungsional tertentu lakilaki, demikian juga di unit kerja Biro Keuangan dan Perlengkapan, dari 2 orang yang menduduki jabatan fungsional tertentu persen lakilaki. SDM yang berada pada posisi fungsional umum di semua unit kerja, jumlah lakilaki lebih banyak dari perempuan. Terbanyak perbedaannya berada pada unit kerja Biro Hukum dan Kerjasama Luar Negeri yaitu lakilaki sekitar 87,50 persen dan perempuan 12,50 persen. Sedangkan terkecil perbedaannya berada di unit kerja Pusat Data dan Informasi yaitu lakilaki sekitar 57,89 persen dan perempuan sekitar 42,11 persen. Tabel A.I.3 Jumlah dan Persentase SDM Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan yang Menduduki Jabatan Struktural Menurut UPT, Eselon dan Jenis Kelamin, Tahun 2011 No UPT/Eselon Jumlah Pegawai % Partisipasi pegawai % Komposisi Pegawai 1 Biro Perencanaan ,92 14,81 12,50 76,47 23,53 Eselon I ,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 6 Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender

21 No UPT/Eselon Jumlah Pegawai % Partisipasi pegawai % Komposisi Pegawai Eselon II ,91 0,00 0,74 0,00 2 Eselon III ,67 0,00 2,94 0,00 Eselon IV ,34 14,81 8,82 66,67 33,33 Biro Kepegawaian dan Organisasi ,92 14,81 12,50 76,47 23,53 Eselon I ,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 Eselon II ,91 0,00 0,74 0,00 Eselon III ,75 3,70 2,94 75,00 25,00 Eselon IV ,26 11,11 8,82 75,00 25,00 3 Biro Keuangan dan Perlengkapan ,84 11,11 12,50 82,35 17,65 Eselon I ,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 Eselon II ,91 0,00 0,74 0,00 Eselon III ,67 0,00 2,94 0,00 Eselon IV ,26 11,11 8,82 75,00 25,00 4 Biro Hukum dan Kerjasama Luar Negeri ,00 18,52 12,50 70,59 29,41 Eselon I ,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 Eselon II ,91 0,00 0,74 0,00 Eselon III ,67 0,00 2,94 0,00 Eselon IV ,42 18,52 8,82 58,33 41,67 5 Biro Umum ,93 11,11 20,60 89,29 10,71 Eselon I ,59 0,00 3,68 0,00 Eselon II ,91 0,00 0,74 0,00 6 Eselon III ,67 3,70 3,68 80,00 20,00 Eselon IV ,76 7,41 12,50 88,23 11,77 Pusat Kajian Kemitraan Pelayanan Jasa ,92 0,00 9, 56 0,00 Transportasi Eselon I ,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 Eselon II ,91 0,00 0,74 0,00 Eselon III ,67 0,00 2,94 0,00 Eselon IV ,34 0,00 5,88 0,00 7 Pusat Data dan Informasi ,24 7,41 8,10 81,82 18,18 Eselon I ,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 Eselon II ,91 0,00 0,74 0,00 Eselon III ,91 7,41 2,21 33,33 66,67 Eselon IV ,42 0,00 5,15 0,00 8 Pusat Komunikasi Publik ,49 18,52 8,10 54,54 45,46 Eselon I ,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 Eselon II ,91 0,00 0,74 0,00 Eselon III ,91 7,41 2,21 33,33 66,67 Eselon IV ,67 11,11 5,15 57,14 42,86 9 Mahkamah Pelayaran ,65 3,70 3,69 80,00 20,00 Eselon I ,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender 7

22 No UPT/Eselon Jumlah Pegawai % Partisipasi pegawai % Komposisi Pegawai Eselon II ,91 0,00 0,74 0,00 Eselon III ,91 0,00 0,74 0,00 Eselon IV ,83 3,70 2,21 66,67 33,33 JUMLAH ,15 19,85 Sebelumnya telah diuraikan bahwa di semua unit kerja yang ada di Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan, jumlah SDM lakilaki yang menduduki jabatan struktural lebih banyak dari SDM perempuan. Pada Tabel A.I.3 dapat dilihat bahwa dari 136 orang yang menduduki jabatan struktural, 80,15 persen lakilaki dan hanya 19,85 persen perempuan. Dari jumlah SDM yang menduduki jabatan struktural tersebut diantaranya ada yang menduduki jabatan struktural eselon I, II, III dan IV. Bila dilihat dari SDM yang menduduki jabatan struktural eselon I dan II pada semua unit kerja yang ada di Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan, persen diduduki oleh SDM lakilaki. Sedangkan pada jabatan struktural eselon III, dapat dilihat bahwa di dua unit kerja yaitu di unit kerja Pusat Komunikasi Publik dan unit kerja Pusat Data dan Informasi SDM, perempuan yang menduduki jabatan struktural eselon III lebih banyak dari SDM lakilaki. Selebihnya di tujuh unit kerja lainnya, SDM yang menduduki jabatan struktural eselon III lakilaki lebih banyak dari perempuan, diantaranya pada lima unit kerja persen diduduki oleh SDM lakilaki. SDM yang menduduki jabatan eselon IV di semua unit kerja SDM lakilaki lebih banyak dari perempuan, diantaranya terdapat di dua unit kerja yang jabatan struktural eselon IV nya semuanya atau persen diduduki oleh SDM lakilaki. Tabel A.I.4 Jumlah dan Persentase SDM Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan menurut UPT, Golongan dan Jenis Kelamin, Tahun 2011 No UPT/Golongan Jumlah Pegawai % Partisipasi Pegawai % Komposisi pegawai 1 Biro Perencanaan Golongan IV ,07 0,97 1,73 82,35 17,65 Golongan III ,30 6,49 4,98 59,18 40,82 Golongan II ,48 1,62 1,53 66,67 33,33 Golongan I 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2 Biro Kepegawaian dan Organisasi Golongan IV ,19 0,65 1,02 80,00 20,00 Golongan III ,22 7,47 6,61 64,62 35,38 Golongan II ,07 2,60 2,24 63,64 36,36 Golongan I 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 3 Biro Keuangan dan Perlengkapan Golongan IV ,19 0,32 0,92 88,89 11,11 Golongan III ,81 9,74 7,73 60,53 39,47 Golongan II ,89 0,97 0,92 66,67 33,33 Golongan I 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 8 Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender

23 No UPT/Golongan Jumlah Pegawai % Partisipasi Pegawai % Komposisi pegawai 4 Biro Hukum dan Kerjasama Luar Negeri Golongan IV ,33 0,65 1,12 81,82 18,18 Golongan III ,63 8,12 6,41 60,32 39,68 Golongan II ,89 0,97 0,92 66,67 33,33 Golongan I 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 5 Biro Umum Golongan IV ,37 0,97 1,93 84,21 15,79 Golongan III ,93 21,43 21,77 69,16 30,84 Golongan II ,63 15,58 16,99 71,26 28,74 Golongan I 7 7 1,04 0,00 0,71 0,00 Pusat Kajian Kemitraan 6 Pelayanan Jasa Transportasi Golongan IV ,89 0,32 0,71 85,71 14,29 Golongan III ,41 3,90 3,56 65,71 34,29 Golongan II ,89 0,97 0,92 66,67 33,33 Golongan I 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 7 Pusat Data dan Informasi Golongan IV ,63 1,30 1,53 73,33 26,67 Golongan III ,56 3,57 3,56 68,57 31,43 Golongan II ,59 0,97 0,71 57,14 42,86 Golongan I 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 8 Pusat Komunikasi Publik Golongan IV ,04 0,32 0,81 87,50 12,50 Golongan III ,44 5,19 4,68 65,22 34,78 Golongan II ,04 1,30 1,12 63,64 36,36 Golongan I 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 9 Mahkamah Pelayaran Golongan IV ,78 0,65 1,42 85,71 14,29 Golongan III ,37 1,62 2,14 76,19 23,81 Golongan II ,33 1,30 1,32 69,23 30,77 Golongan I 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 JUMLAH ,67 31,33 Pada Tabel A.I.4 dapat dilihat bahwa SDM yang berada pada setiap unit kerja di Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan terkonsentrasi pada SDM golongan III. SDM lakilaki yang berada pada golongan III berkisar antara 2,37 persen sampai 21,93 persen dari jumlah SDM lakilaki yang ada di Sekretariat Jenderal dan SDM perempuan berkisar antara 1,62 persen sampai 21,77 persen dari jumlah SDM perempuan yang ada di Sekretariat Jenderal. Sedangkan yang berada pada golongan IV, lakilaki berkisar antara 0,84 persen sampai 2,37 persen, perempuan berkisar antara 0,32 persen sampai 1,30 persen. SDM yang berada pada golongan II lakilaki berkisar antara 0,59 persen sampai 17,63 persen dan perempuan berkisar antara 0,97 persen sampai 15,58 persen. Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender 9

24 SDM Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan pada semua golongan kepangkatan kepegawaian di semua unit kerja golongan II sampai golongan IV, jumlah lakilaki lebih banyak dari perempuan, terutama SDM yang berada pada golongan IV terdapat perbedaan yang sangat besar. Tabel A.I.5 Jumlah dan Persentase SDM Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan menurut UPT, Pendidikan dan Jenis Kelamin, Tahun 2011 No. UPT/Pendidikan Jumlah Pegawai % Partisipasi Pegawai % Komposisi Pegawai 1 Biro Perencanaan S3 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 S ,22 1,95 2,14 71,43 28,57 Spesialis 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 D4/S ,81 3,25 2,95 65,52 34,48 D1D3 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 SLTA atau kurang ,93 1,62 1,83 72,22 27,78 2 Biro Kepegawaian dan Organisasi S3 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 S ,48 1,30 1,42 71,43 28,57 Spesialis 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 D4/S ,26 4,54 3,66 61,11 38,89 D1D ,74 0,65 0,71 71,43 28,57 SLTA atau kurang ,85 4,54 4,07 65,00 35,00 3 Biro Keuangan dan Perlengkapan S ,15 0,00 0,10 0,00 S ,18 1,30 1,22 66,67 33,33 Spesialis 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 D4/S ,59 6,82 5,29 59,62 40,38 D1D ,74 0,65 0,71 71,43 28,57 SLTA atau kurang ,07 2,27 2,14 66,67 33,33 4 Biro Hukum dan Kerjasama Luar Negeri S ,15 0,00 0,10 0,00 S ,18 1,30 1,22 66,67 33,33 Spesialis 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 D4/S ,30 6,49 4,98 59,18 40,82 D1D ,59 0,65 0,61 66,67 33,33 SLTA atau kurang ,18 1,62 1,32 61,54 38,46 5 Biro Umum S ,30 0,00 0,20 0,00 S ,33 1,30 1,32 69,23 30,77 Spesialis 2 2 0,30 0,00 0,20 0,00 D4/S ,52 10,06 10,38 69,61 30,39 D1D ,74 4,54 4,68 69,57 30,43 SLTA atau kurang ,89 21,43 26,55 74,71 25,29 10 Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender

25 No. 6 UPT/Pendidikan Jumlah Pegawai % Partisipasi Pegawai % Komposisi Pegawai Pusat Kajian Kemitraan Pelayanan Jasa Transportasi S3 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 S ,18 1,30 0,71 66,67 33,33 Spesialis 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 D4/S ,67 2,92 2,75 66,67 33,33 D1D ,59 0,32 0,51 80,00 20,00 SLTA atau kurang ,89 0,32 0,71 85,71 14,29 7 Pusat Data dan Informasi S ,15 0,00 0,10 0,00 S ,48 0,65 1,22 83,33 16,67 Spesialis 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 D4/S ,52 3,25 2,75 62,96 37,04 D1D ,15 0,00 0,10 0,00 SLTA atau kurang ,04 2,27 1,42 50,00 50,00 8 Pusat Komunikasi Publik S3 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 S ,89 0,65 0,81 75,00 25,00 Spesialis 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 D4/S ,85 5,52 4,37 60,47 39,53 D1D ,59 0,32 0,51 80,00 20,00 SLTA atau kurang ,89 0,65 0,81 75,00 25,00 9 Mahkamah Pelayaran S3 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 S ,04 0,65 0,92 77,78 22,22 Spesialis 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 D4/S ,48 2,27 1,73 58,82 41,18 D1D ,89 0,65 0,81 75,00 25,00 SLTA atau kurang ,19 1,95 1,42 57,14 42,86 JUMLAH ,67 31,33 Tabel A.I.5 menyajikan jumlah SDM Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan pada setiap unit kerja menurut tingkat pendidikan. Dari sajian tersebut dapat dilihat bahwa SDM hampir pada semua unit kerja di Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan terbanyak tingkat pendidikannya D4/S1, kecuali SDM yang berada pada unit kerja Biro Umum terbanyak berpendidikan SLTA dan kurang. Dari 983 orang SDM di Sekretariat Jenderal Kementerian Perhubungan yang berpendidikan D4/S1 di setiap unit kerja berkisar antara 1,73 persen sampai 10,38 persen yang berpendidikan SLTA atau kurang berkisar antara 0,71 persen sampai 26,55 persen, berpendidikan S2 berkisar antara 0,71 persen sampai 2,14 persen, dan yang berpendidikan D1D3 berkisar antara 0,00 persen sampai 4,68 persen. Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender 11

26 A.II. INSPEKTORAT JENDERAL KEMENTERIAN PERHUBUNGAN Tabel A.II.1 Jumlah dan Persentase SDM Inspektorat Jenderal Kementerian Perhubungan menurut Status Kepegawaian dan Jenis Kelamin, Tahun 2011 No Status Kepegawaian Jumlah Pegawai % Partisipasi Pegawai % Komposisi Pegawai 1 Struktural Eselon I ,52 0,00 0,36 0,00 Eselon III ,61 1,21 2,18 83,33 16,67 Eselon III ,56 1,21 1,45 75,00 25,00 Eselon IV ,65 7,22 4,73 53,85 46,15 Sub Jumlah ,34 9,64 8,72 66,67 33,33 2 Fungsional Tertentu Auditor ,79 33,73 41,46 75,44 24,56 Arsiparis ,56 1,21 1,45 75,00 25,00 Statistisi ,04 0,00 0,73 0,00 Sub Jumlah ,39 34,94 43,64 75,83 24,17 3 Fungsional Umum ,27 55,42 47,64 64,89 35,11 Jumlah ,82 30,18 Pada Tabel A.II.1 dapat diketahui bahwa jumlah SDM yang ada di Inspektorat Jenderal Kementerian Perhubungan sebanyak 275 orang, diantaranya 192 orang atau sekitar 69,82 persen lakilaki dan 83 orang atau sekitar 30,18 persen perempuan. Dari 192 orang SDM lakilaki yang menduduki jabatan struktural sebanyak 16 orang atau sekitar 8,34 persen, yang menduduki jabatan fungsional tertentu sebanyak 91 orang atau sekitar 47,39 persen, dan yang berada pada fungsional umum sebanyak 85 orang atau sekitar 44,27 persen. Sementara dari 83 SDM perempuan yang menduduki jabatan struktural sebanyak 8 orang atau sekitar 9,64 persen, yang menduduki jabatan fungsional tertentu sebanyak 29 orang atau sekitar 34,92 persen, dan yang berada pada fungsional umum sebanyak 46 orang atau sekitar 55,42 persen. Tabel A.II.2 Jumlah dan Persentase SDM Inspektorat Jenderal Kementerian Perhubungan menurut Golongan Kepangkatan dan Jenis Kelamin Tahun 2011 No Golongan Jumlah Pegawai % Partisipasi Pegawai % Komposisi Pegawai 1 Golongan IV ,34 17,44 22,18 75,41 24,59 2 Golongan III ,79 63, ,58 36,42 3 Golongan II ,81 18,61 22,18 73,77 26,23 4 Golongan I ,06 0,00 0,73 0,00 5 Jumlah ,73 31,27 Bila dilihat dari golongan kepangkatan (Tabel A.II.2), SDM di Inspektorat Jenderal Kementerian Perhubungan yang terbanyak berada pada golongan III yaitu berjumlah 151 orang atau sekitar 54,91 persen, disusul dengan SDM yang berada pada golongan IV 12 Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender

27 dan II masingmasing berjumlah 61 orang atau sekitar 22,18 persen, dan yang terkecil berada pada golongan I berjumlah 2 orang atau sekitar 0,73 persen. Pada masingmasing golongan kepangkatan tersebut jumlah SDM lakilaki lebih banyak bila dibandingkan dengan SDM perempuan. SDM pada golongan III sekitar 63,58 persen lakilaki dan 36,42 persen perempuan. Pada golongan IV sekitar 75,41 persen lakilaki dan 24,59 persen perempuan. Pada golongan II sekitar 73,77 persen lakilaki dan 26,23 persen perempuan, sedangkan pada golongan I semuanya lakilaki Tabel A.II.3 Jumlah dan Persentase SDM Inspektorat Jenderal Kementerian Perhubungan menurut Tingkat Pendidikan dan Jenis Kelamin Tahun 2011 No Tingkat Jumlah Pegawai % Partisipasi Pegawai % Komposisi Pegawai Pendidikan 1 S ,53 0,00 0,36 0,00 2 S ,05 18,60 18,91 69,23 30,77 3 D4/S ,15 60,47 52,00 63,64 36,36 4 D1D ,70 12,79 12,73 68,57 31,43 5 SLTA ,99 6,98 14,55 85,00 15,00 6 SLTP 2 2 1,06 0,00 0,73 0,00 7 SD ,53 1,16 0,73 50,00 50,00 JUMLAH ,73 31,27 Pada Tabel A.II.3 disajikan jumlah dan persentase SDM Inspektorat Jenderal Kementerian Perhubungan menurut tingkat pendidikan. Dari 275 orang SDM yang ada terbanyak berpendidikan D4/S1 yaitu berjumlah 123 orang atau 52,00 persen dari jumlah SDM yang ada. Kemudian disusul secara berurut, berpendidikan S2 sebanyak 52 orang atau sekitar 18,91 persen, berpendidikan SLTA atau kurang sebanyak 44 orang atau sekitar 16,01 persen, berpendidikan D1D3 sebanyak 35 orang atau sekitar 12,73 persen, dan berpendidikan S3 sebanyak 1 orang atau sekitar 0,36 persen. Komposisi jumlah lakilaki pada setiap tingkat pendidikan selalu lebih besar dari perempuan, hanya kisarannya yang berbeda. Tabel A.II.4 Jumlah dan Persentase SDM Inspektorat Jenderal Kementerian Perhubungan Perekrutan Tiga Tahun Terakir menurut Tahun Perekrutan, Pendidikan dan Jenis Kelamin Tahun Perekrutan/ Jumlah pegawai % Komposisi Pegawai Pendidikan Lk Pr Lk+Pr Lk Pr Lk+Pr Tahun 2011 Tahun 2010 S ,00 0,00 0,00 S ,00 D4/S ,74 59,26 D1D ,00 25,00 SLTA ,00 0,00 0,00 SLTP ,00 0, Sub Jumlah ,00 50,00 Tahun 2009 S ,00 0,00 0,00 Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender 13

28 Tahun Perekrutan/ Jumlah pegawai % Komposisi Pegawai Pendidikan Lk Pr Lk+Pr Lk Pr Lk+Pr S ,00 0,00 0,00 D4/S ,75 56,25 D1D ,00 40,00 SLTA ,00 0,00 0,00 SLTP ,00 0,00 0,00 Sub Jumlah ,62 52,38 Jumlah ,18 50,82 Tabel A.II.4 memperlihatkan bahwa banyaknya SDM Inspektorat Jenderal Kementerian Perhubungan yang direkrut selama tiga tahun terakhir (tahun 2009, 2010 dan 2011) berjumlah 61 orang, diantaranya 30 orang atau sekitar 49,18 persen lakilaki dan 31 orang atau sekitar 50,82 persen perempuan, sedangkan perekrutan tahun 2011 tidak ada. Perekrutan tahun 2010 sebanyak 40 orang, lakilaki dan perempuan sama, masingmasing 20 orang atau 50,00 persen. Sedangkan perekrutan tahun 2009 sebanyak 21 orang, 10 orang atau 47,62 persen lakilaki dan 11 orang atau 52,38 persen perempuan. Bila dilihat dari tingkat pendidikan, perekrutan tahun 2010 terdiri dari 27 orang atau 67,50 persen berpendidikan D4/S1, 12 orang atau 30,00 persen berpendidikan D1D3 dan 1 orang atau 2,50 persen berpendidikan S2. Pada tahun 2009 perekrutan terdiri dari 16 orang atau 76,19 persen berpendidikan D4/S1 dan 5 orang atau 23,81 persen berpendidikan D1D3. Tabel A.II.5 Jumlah dan Persentase SDM Inspektorat Jenderal Kementerian Perhubungan menurut Unit Kerja dan Jenis Kelamin, Tahun 2011 No Unit Kerja Jumlah Pegawai % Partisipasi pegawai % Komposisi Pegawai 1 Inspektur Jenderal ,52 0,00 0,36 0,00 2 Sekretaris Inspektorat Jenderal ,52 0,00 0,36 0,00 3 Bagian Perencanaan ,81 8,33 7,27 65,00 35,00 4 Bagian Kepeg&Hukum ,47 17,86 12,73 57,10 42,90 5 Bagian Keuangan&TU ,95 11,90 10,55 65,50 34,50 6 Bagian Analisa Tindak Lanjut LHA ,81 7,14 6,91 68,40 31,60 7 Inspektorat I ,95 15,48 11,64 59,40 40,60 8 Inspektorat II ,09 8,33 11,64 78,10 21,90 9 Inspektorat III ,61 9,52 12,36 76,50 23,50 10 Inspektorat IV ,18 8,33 13,09 80,60 19,40 11 Inspektorat V ,09 13,10 13,09 69,40 30,60 Jumlah ,00 31,00 Dari Tabel A.II.5 terlihat bahwa jumlah SDM di masingmasing unit kerja yang terbanyak berada di Inspektorat V yaitu 13,09 persen dari jumlah SDM yang ada di Inspektorat Jenderal, dan yang paling sedikit berada di Bagian Analisa Tindak lanjut LHA yaitu 6,91 persen dari jumlah SDM yang ada di Inspektorat Jenderal. Pada semua unit kerja yang ada di Inspektorat jenderal, SDM lakilaki lebih banyak dari perempuan, dengan kisaran terbesar antara 80,60 persen dibanding 19,40 persen berada pada Inspektorat IV dan terkecil antara 57,10 persen dibanding 42,90 persen berada pada Bagian Kepegawaian dan Hukum. 14 Buku Data Terpilah Bidang Perhubungan yang Mendukung Pembangunan yang Responsif Gender

Data Terpilah di Provinsi DKI Jakarta dan Jawa Timur Kementerian Pekerjaan Umum KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM REPUBLIK INDONESIA

Data Terpilah di Provinsi DKI Jakarta dan Jawa Timur Kementerian Pekerjaan Umum KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM REPUBLIK INDONESIA Data Terpilah di Provinsi DKI Jakarta dan Jawa Timur Kementerian Pekerjaan Umum KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM REPUBLIK INDONESIA Data Terpilah di Provinsi DKI Jakarta dan Jawa Timur Kementerian Pekerjaan
