ANGGARAN DASAR DEWAN PENDIDIKAN KABUPATEN NIAS UTARA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANGGARAN DASAR DEWAN PENDIDIKAN KABUPATEN NIAS UTARA"

Transkripsi

1 ANGGARAN DASAR DEWAN PENDIDIKAN KABUPATEN NIAS UTARA YA AHOWU Atas berkat rahmat Allah yang maha kuasa dan di dorong oleh keinginan luhur untuk memajukan dan mengembangkan pendidikan sebagai salah satu wadah untuk membentuk manusia Indonesia yang cerdas, terampil dan berbudi luhur berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945, maka salah satu upaya meningkatkan peran serta masyarakat dalam bidang pendidikan adalah dengan mengakomodasi pandangan, aspirasi, dan menggali potensi masyarakat untuk menjamin demokratisasi, transparansi, dan akuntabilitas. Sehingga pendidikan perlu mendapat tempat dan perhatian yang utama dari masyarakat dan seluruh elemen sekolah yang berada di Kabupaten Nias Utara. Dewan Pendidikan merupakan satuan organisasi pendidikan yang lahir berdasarkan Kepmendiknas nomor : 044/U/2002 tanggal 2 April 2002,mempunyai tanggung jawab berperan serta dalam upaya mewujudkan tujuan Pendidikan Nasional Bangsa Indonesia,di perkuat oleh Undang undang No. 20 Tahun 2003 dan Peraturan Pemerintah ( PP ) Nomor 17 tahun Untuk sampai pada tujuan tersebut, yang juga merupakan tujuan Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara, maka perlu disusun Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ART) Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara. BAB I NAMA, KEDUDUKAN, DAN SIFAT PASAL 1 NAMA ORGANISASI 1. Organisasi ini didirikan dengan nama organisasi DEWAN PENDIDIKAN PASAL 2 KEDUDUKAN 1. Organisasi Dewan Pendidikan ini, berkedudukan di Wilayah Pemerintah Kabupaten Nias Utara. 2. Kantor pusat sekretariat organisasi Dewan Pendidikan berkedudukan di Jln. Gunungsitoli Lahewa Km. 42 Desa Hilidundra Kecamatan LotuKabupaten Nias Utara Provinsi Sumatera Utara PASAL 3 SIFAT 1. DewanPendidikanKabupaten Nias Utarabersifatpekadalammemperhatikankeluhan, kritikandan saran masyarakatuntukmeningkatkanmutupendidikan di Kabupaten Nias Utara 2. DewanPendidikanKabupaten Nias Utaramenyelenggarakanpertemuandenganmasyarakatdalamrangkamemperhatikanaspirasima syarakatsebagaimanapadaayat (1) sekurang-kurangnyadua kali setahun. BAB II AZAS,DASAR, TUJUAN KEGIATAN PASAL 4 AZAS DAN DASAR 1. Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara dengan berazaskan Pancasila berdasarkan Undangundang Dasar Republik Indonesia Tahun Dewan Pendidikan secara Operasional berdasarkan Undang undang No. 20Tahun 2003 dan Peraturan Pemerintah ( PP ) No. 17 tahun 2010 yang berperan.

2 a. Masyarakat berperan dalam Peningkatan Mutu Pelayanan Pendidikan yang meliputi Perencanaan, Pengawasan dan evaluasi program Pendidikan melalui Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah / Madrasah. b. Dewan pendidikan sebagai Lembaga Mandiri di bentuk dan berperan dalam Peningkatan Mutu Pelayanan Pendidikan dengan memberikan pertimbangan, arahan dan dukungan tenaga sarana dan prasarana, serta pengawasan Pendidikan pada tingkat Nasional, Propinsi dan Kabupaten / Kota yang tidak mempunyai hubungan hirarkis. c. Komite Sekolah / Madrasah, sebagai Lembaga Mandiri, di bentuk dan berperan dalam peningkatan Mutu Pelayanan dengan memberikan pertimbangan, arahan dan dukungan tenaga, sarana dan prasarana, serta pengawasan Pendidikan pada tingkat satuan Pendidikan. PASAL 5 TUJUAN Dewan Pendidikan bertujuan untuk : 1. Mewadahi dan menyalurkan Aspirasi dan Prakarsa masyarakat dalam melahirkan kebijakan dan program pendidikan 2. Meningkatkan tanggung jawab dan peran serta aktif dari seluruh lapisan masyarakat dalam penyelanggaraan pendidikan 3. Menciptakan suasana dan kondisi yang Transparan, Akuntabel dan Demokratis dalam penyelenggaraan dan pelayanan pendidikan yang bermutu PASAL 6 KEGIATAN Untuk Mencapai tujuan sebagaimana dimaksud pada pasal 5, Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara melaksanakan Kegiatan : 1. Mendorong tumbuhnya perhatian dan komitmen masyarakat terhadap penyelenggaraan pendidikan yang bermutu. 2. Melakukan kerjasama dengan masyarakat (perseorangan/organisasi) pemerintah kabupaten dan DPRD Kabupaten Nias Utara yang berhubungan dengan penyelenggaraan dan pelayanan pendidikan yang bermutu. 3. Menampung dan menganalisa aspirasi, ide, tuntutan dan berbagai kebutuhan pendidikan yang diajukan oleh masyarakat. 4. Memberikan masukan, pertimbangan dan rekomendasi kepada Pemerintah dan DPRD mengenai: a. Kebijakan dan Program Pendidikan b. Kriteria Kinerja Daerah dalam bidang pendidikan c. Kriteria Tenaga kependidikan, khususnya Guru/Tutor dan Kepala Satuan Pendidikan. d. Kriteria Fasilitas Pendidikan, dan e. Hal-hal lain yang berkaitan dengan Pendidikan 5. Mendorong Orang Tua dan masyarakat berpartisipasi aktif dalam pendidikan sebagai upaya mewujudkan prinsip pendidikan berbasis masyarakat. 6. Melakukan evaluasi dan pengawasan terhadap kebijakan program penyelenggaraan dan keluaran pendidikan sehingga terwujud prinsip transparansi dan akuntabel. 7. Mengkoordinasikan secara berkala seluruh rangkaian kegiatan Dewan Pendidikan Kepada Pemerintah Daerah, DPRD, dan Dinas PendidikanKabupaten Nias Utara. 8. Menyelenggarakan Pertemuan, rapat koordinasi, seminar, lokakarya, workshop, dan pelatihan yang berkaitan dengan bidang pendidikan sesuai kebutuhan dan kemampuan. 9. Mengadakan rapat atau pertemuan secara berkala dan insidental dengan Stakeholder Pendidikan di Kabupaten Nias Utara. 10. Memotivasi masyarakat untuk meningkatkan komitmennya bagi upaya peningkatan mutu pendidikan dan sekolah. 11. Ikut memotivasi masyarakat dan semua Stakeholder pendidikan untuk melaksanakan kebijakan pendidikan, misalnya pelaksanaan jam wajib belajar masyarakat. 12. Mengadakan rapat koordinasi dengan komite sekolah. 13. Mengadakan kunjungan atau silahturahmi ke sekolah-sekolah di wilayah Kabupaten Nias Utara. 14. Mengkaji hasil belajar siswa di wilayah Kabupaten Nias Utarauntuk di berikan pandangan, masukan dalam peningkatan Mutu Pendidikan.

3 15. Menyebarkan kuesioner untuk memperoleh masukan, saran, dan ide kreatif dari Stakeholder pendidikan di wilayah Kabupaten Nias Utara. 16. Menyampaikan laporan kepada masyarakat lewat Radio, cetak/elektronik tentang hasil pengamatan terhadap perkembangan pendidikan di Kabupaten Nias Utara. 17. Menampung dan menerima pengaduan Masyarakat untuk dianalisa bahan perumusan kebijakan kerja. 18. Memberikan Penguatan kapasitas kepada komite sekolah dalam mengawal dan menyukseskan peningkatan mutu Pendidikan. 19. Kolaborasi kegiatan dengan satuan Pendidikan, Komite sekolah dan para pihak peduli Pendidikan. BAB III KEANGGOTAAN DAN KEPENGURUSAN PASAL 7 KEANGGOTAAN Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara beranggotakan: 1. KeanggotaanDewanPendidikanKabupaten Nias Utaraberasaldaripakarpendidikan, praktisipendidikan, tokohmasyarakat/pengusaha&organisasiprofesidanorganisasisosialkemasyarakatan yang pedulipendidikan. 2. Anggota Dewan Pendidikan berjumlah gasal, sebanyak 11 (sebelas) orang sesuai dengan kepmendiknas No 044/U/ MasajabatankeangotaanDewanPendidikanKabupaten Nias Utaraadalah 5 tahun, dandapatdipilihkembaliuntuk satu kali masajabatanpadaperiodeberikutnya. 4. AnggotaDewanPendidikanKabupaten Nias Utaradapatdiberhentikansewaktu-waktuapabila: a. Melakukantindakpidanadanperbuatanasusila; b. Mengundurkandiri; c. Meninggal dunia; atau d. Tidakdapatmelaksanakantugaskarenaberhalangantetap. PASAL 8 KEPENGURUSAN 1. Pengurus Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara terdiri atas Seorang Ketua, Wakil Ketua, Sekretaris, Wakil Sekretaris, dan Bendahara. 2. Pengurus dipilih dan oleh anggota secara demokratis dan bertanggungjawab kepada musyawarah anggota. 3. Pengurus dipilih untuk masa bhakti 5 tahun dan dapat dipilih kembali. 4. Pergantian pengurus dilaksanakan apabila: a. Telah berakhir masa bhakti b. Diberhentikan oleh musyawarah anggota karena dinilai tidak produktif melaksanakan tugas dan fungsinya dalam masa bahktinya. 5. Pergantian antara waktu anggota pengurusan dilaksanakan apabila: a. Meninggal Dunia b. Berhalangan Tetap c. Mengundurkan Diri d. Tidak dapat melaksanakan tugas karena berhalangan tetap. BAB IV HAK DAN KEWAJIBAN ANGGOTA DAN PENGURUS PASAL 9 HAK ANGGOTA 1. Menghadiri musyawarah, rapat-rapat dan sejenisnya yang diselenggarakan oleh pengurus dengan mempunyai hak bicara dan hak suara. 2. Menyampaikan sumbangan pikiran yang membangun bagi kemajuan pendidikan

4 3. Memperoleh hak keuangan karena melaksanakan program organisasi 4. Mempunyai hak untuk membela diri. PASAL 10 KEWAJIBAN ANGGOTA 1. Mentaati dan melaksanakan ketentuan AD/ART dan keputusan Organisasi 2. Melaksanakan Program kerja yang telah ditetapkan 3. Menjaring dan menganalisis keadaan dan kebutuhan pendidikan berdasarkan aspirasi masyarakat 4. Menyampaikan hasil telaah kepada pengurus untuk pembahasan dalam musyawarah anggota 5. Menjaga nama baik Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara. PASAL 11 HAK PENGURUS 1. Pengurus berhak untuk membuat kebijakan yang berkaitan dengan kegiatan dewan pendidikan dengan syarat tidak bertentangan dengan AD/ART serta hasil-hasil musyawarah bersama. 2. Menyampaikan sumbangan pikiran yang membangun bagi kemajuan pendidikan. 3. Memperoleh hak keuangan karena melaksanakan program organisasi. 4. Mempunyai hak untuk membela diri. 5. Merencanakan dan Menyelenggarakan Program kerja sesuai peran dan fungsi yang telah ditetapkan PASAL 12 KEWAJIBAN PENGURUS 1. Menjalankan roda organisasi secara efektif dan efisien berdasarkan peraturan perundangan, AD/ART Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara. 2. Pengurus Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara melaksanakan musyawarah dengan anggota untuk mewujudkan kegiatan Dewan Pendidikan berdasarkan acuan operasional dan Program Kerja yang telah ditetapkan. 3. Pengurus bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan sesuai dengan acuan Operasional dan Indikator yang telah ditetapkan. 4. Melibatkan para anggota dalam merencanakan, menetapkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Organisasi dalam pembiayaan kegiatan. 5. Mengkoordinasikan Program kerja dan Kebutuhan daya dukung kegiatan Operasional dengan instansi/lembaga terkait. 6. Pengurus berkewajiban menyampaikan laporan kegiatan dan kondisi keuangan secara berkala minimal 1 (satu) tahun sekali. 7. Pengurus memberikan laporan pertanggung jawaban selama masa bhaktinya dihadapan musyawarah/sidang. 8. Menyampaiakn laporan pertanggungjawaban keuangan secara berkala sesuai dengan ketentuan yang berlaku. 9. Apabila seorang anggota pengurus dan Ketua mengakhiri jabatannya sebelum masa jabatan pengurus berakhir, maka pengurus dapat memilih pengganti antara waktu dalam bidang pleno. BAB V KESEKRETARIATAN PASAL 13 Untuk menunjang kelancaran pelaksanaan tugas dan fungsinya, Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara sangat membutuhkan tersedianya ruangan kerja, tenaga, sarana dan fasilitas kerja yang meliputi : 1. Ruang Kerja kantor 2. Tenaga Administrasi (Umum dan Keuangan) 3. Meja, Kursi, papan tulis dan papan data

5 4. Alat Tulis menulis dan kantor 5. Sarana Kearsipan. 6. Komputer, Printer dan infocus 7. Dan lain-lain sesuai kebutuhan. BAB VI KEUANGAN PASAL Keuangan Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara bersumber dari dari : a. APBDKabupaten Nias Utara b. Sumbangan, bantuan Pemerintah Pusat c. Sumbangan lain-lain yang tidak mengikat 2. Keuangan yang tersedia dipergunakan untuk membiayai pelaksanaan operasional kegiatan organisasi 3. Penerimaan dan Penggunaan keuangan dipertanggungjawabkan sesuai dengan ketentuan yang berlaku. 4. Keuangan dan harta kekayaan milik organisasi diurus, dikelola secar transparan dan akuntabel dengan sistem akuntansi yang tertib dan baik. BAB VII MEKANISME KERJA DAN RAPAT RAPAT PASAL 15 MEKANISME 1. Mekanisme kerja di dalam organisasi berlaku tata hubungan : a. Sistem hirarkis sesuai dengan tingkatan wewenang dalam tanggungjawab. b. Kekuasaan tertinggi berada pada Forum Musyawarah Anggota 2. Mekanisme Kerja keluar Organisasi berkenaan dengan tata hubungan antara organisasi berlaku hala-hal sebagai berikut: a. Sesuai dengan lembaga mandiri tidak mempunyai hubungan hirarkis dengan instansi / lembaga / organisasi lainnya. b. Tata hubungan dengan Pemerintah daerah, DPRD dan Dinas Pendidikan serta organisasi Pendidikan lainnya bersifat koordinatif. c. Tatanan dan Hubungan dengan instansi/ lembaga lainnya bisa berupa laporan, konsultasi, pelayanan dan kemitraan. PASAL 16 RAPAT RAPAT 1. Dalam menjalankan roda organisasi, Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara mengadakan rapat-rapat yang meliputi: a. Rapat Pengurus b. Musyawarah Anggota c. Musyawarah Anggota Luar Biasa d. Rapat Koordinasi 2. Rapat pengurus dan musyawarah anggota diadakan secara priodik dan sewaktu-waktu sesuai dengan kebutuhan. 3. Musyawarah anggota luar biasa diadakan kapan saja apabila : a. Ada hal-hal yang mendesak dan bersifat darurat b. Diminta sekurang-kurangnya 2/3 dari jumlah anggota 4. Rapat koordinasi dengan Forum Komite Sekolah Kecamatan, Komite Sekolah dan dengan pihak lain yang dipandang perlu diadakan sewaktu-waktu sesuai dengan kebutuhan. BAB VIII PERUBAHAN AD/ ART PASAL Perubahan AD/ART Organisasi Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara hanya di ubah sesuai dengan musyawarah anggota sesuai dengan forum tertinggi menurut AD/ART.

6 2. Musyawarah anggota dianggap sah apabila dihadiri oleh sekurang-kurangnya 2/3 dari jumlah anggota. 3. Keputusan untuk mengubah AD/ART organisasi ini dianggap sah apabila disetujui oleh sekurang-kurangnya 2/3 dari jumlah anggota. BAB IX PEMBUBARAN ORGANISASI PASAL Pembubaran organisasi-organisasi Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara hanya dapat dilaksanakan dalam musyawarah dengan memperhatikan suatu ketetapan yang dikeluarkan oleh pemerintah khususnya Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia 2. Apabila organisasi Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara dibubarkan, maka harta kekayaan yang dimiliki harus diserahkan kepada suatu pihak tertentu yang telah ditetapkan oleh musyawarah setelah dikurangi kewajiban-kewajiban yang harus diselesaikan. 3. Apabila organisasi ini dibubarkan, semua milik pemerintah yang dipinjam pakai dikembalikan kepada instansi peminjam. BAB X KETENTUAN PERALIHAN PASAL Hal-hal yang belum diatur dalam anggaran dasar ini akan diatur dalam Anggaran Rumah Tangga (ART) Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara. 2. Anggaran Dasara ini berlaku sejak tanggal yang ditetapkan. Di tetapkan di : Lotu Pada tanggal : 09Maret 2015 Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara,

7 ANGGARAN RUMAH TANGGA DEWAN PENDIDIKAN KABUPATEN NIAS UTARA BAB I MEKANISME PEMILIHAN DAN PENETAPAN ANGGOTA DAN PENGURUS PASAL 1 1. Pemilihan dan penetapan anggota dan pengurus diawali dengan pembentukan panitia persiapan yang dibentuk oleh Bupati Nias Utara 2. Berikutnya panitia dibantu oleh Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara 3. Panitia persiapan berjumlah sekurang-kurangnya 5 (lima) orang yang terdiri atas kalangan Pengurus Lama dan unsur pendidikan (Kepala Satuan Pendidikan, Penyelenggara Pendidikan), Pemerhati Pendidikan, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, Dunia Usaha/Industri 4. Jumlah anggota Dewan Pendidikan 11 orang 5. Pembentukan Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara harus dilakukan secara transparan, akuntabel, demokratis. 6. Anggota Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara dipilih dari Unsur-unsur Pakarpendidikan, praktisipendidikan, tokohmasyarakat/pengusaha&organisasiprofesidanorganisasisosialkemasyarakatan yang pedulipendidikan. 7. Pengurus dipilih dari dan oleh anggota secara transparan dan demokratis dalam forum musyawarah anggota pemilihan pengurus dapat dilakukan dengan sistem pemilihan dengan cara pemungutan suara (Votting) atau dengan sistem Formatur 8. Apabila dilakukan pemilihan dengan sistem Formatur dapat dilakukan dengan tahapan: a. Formatur musyawarah anggota memilih lima orang anggota formatur b. Tim Formatur mamilih masing-masing seorang Ketua, Wakil Ketua, sekretatis, Wakil Sekretaris dan Bendahara sebagai Pengurus. c. Hasil Pemilihan tim Formatur kemudian disetujui oleh Forum musyawarah anggota. 9. Untuk pertama kali organisasi Dewan Pendidikan Anggota dan Kepengurusan organisasi tersebut ditetapkan dengan SK Bupati Bima. 10. Keanggotaan dan kepengurusan Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara efektif, sejak tanggal dilantik oleh pejabat yang berwewenang selama masa bhakti 5 (lima) tahun. 11. Apabila masa bhakti anggota dan pengurus Dewan pendidikan Kabupaten Nias Utara sudah berakhir, tetapi belum terbentuk keanggotaan dan kepengurusan baru, maka anggota dan pengurus lama masih tetap melaksanakan tugas dan fungsinya sampai terbentuk keanggotaan dan kepengurusan baru. BAB II RINCIAN TUGAS DEWAN PENDIDIKAN PASAL 2 1. Tugas Dewan Pendidikan yaitu memberikan masukan, pertimbangan dan Rekomendasi kepada Bupati, DPRD dan Dinas Pendidikan Kabupaten Nias Utara, tentang :

8 a. Pendataan dan analisa kondisi sosial budaya, ekonomi dan sumber daya pendidikan dalam masyarakat b. Pengembangan Kurikulum muatan lokal. c. Meningkatkan proses pembelajaran dan pengajaran yang Representatif dan komperhensif d. Menyusun visi, misi, tujuan, kebijakan, program kegiatan pendidikan di Kabupaten Nias Utara e. Pelaksanaan dan pengelolaan Managemen Pendidikan (ketenagaan, keuangan, fasilitas dan data-data pendidikan) yang bermutu 2. Menganalisis data yang terkumpul, dan menyusun informasi sasuai dengan keperluan. 3. Menyusun rumusan-rumusan sebagai bahan masukan kepada Pemerintah Daerah, DPRD dan Dinas PendidikanKabupaten Nias Utara. 4. Menyampaikan masukan, pertimbangan dan rekomendasi usulan dalam rangka penetapan kebijakan operasional dan penyelenggaraan pendidikan bermutu serta bertolak dari dan berorientasi pada kebutuhan masyarakat. 5. Mendorong peningkatan peran serta aktif masyarakat dan dunia usaha/industri dan lembaga lain yang terkait untuk mendukung upaya peningkatan mutu pelayanan dan penyelenggaraan pendidikan. 6. Meningkatkan upaya untuk memotifasi masyarakat mampu dan dermawan untuk meningkatkan angka partisipasi dan WAJAR 9 Tahun seperti sistem subsidimsilang antar siswa. 7. Melakukan evaluasi dan pengawasan terhadap kebijakan program pengadaan dan keluaran pendidikan. 8. Membina hubungan dan kerjasama yang harmonis dengan stakeholder pendidikan dan berbagai lembaga yang bergerak dibidang pendidikan ditingkat kabupaten. 9. Menyelenggarakan seminar yang berkaitan dengan upaya peningkatan mutu pendidikan. 10. Mengadakan kunjungan dan rapat koordinasi dengan Komite Sekolah dan pihak lain yang dipandang perlu. BAB III MEKANISME RAPAT PASAL 3 1. Rapat rapat dalam organisasi Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utarameliputi adalah : a. Rapat Pengawas b. Musyawarah anggota c. Musyawarah anggota Luar Biasa d. Rapat pengurus tahunan e. Rapat pleno pengurus 2. Rapat Pengurus dilakukan sekali 3 (tiga) bulan 3. Musyawarah dianggap sah apabila dihadiri oleh sekurang-kurangnya ½ ditambah satu dari jumlah anggota dan keputusan sah apabila disetujui oleh sekurang-kurangnya ½ ditambah satu peserta anggota. 4. Rapat pengurus dianggap sah apabila dihadiri oleh sekurang-kurangnya ½ ditambah satu anggota pengurus dan keputusan sah apabila disetujui oleh sekurang-kurangnya ½ Plus satu anggota. 5. Musyawarah anggota luar biasa yang diadakan kapan saja diperlukan, dianggap sah apabila dihadiri oleh sekurang-kurangnya 2/3 dari jumlah anggota dan keputusan sah apabila disetujui oleh sekurang-kurangnya 2/3 dari jumlah peserta musyawarah. 6. Jika musyawarah anggota tidak mencapai korum dua kali berturut-turut maka musyawarah anggota yang ke tiga tetap dilaksanakan dan pengambilan keputusan.

9 7. Setiap kali melaksanakan rapat pengurus maupun musyawarah anggota harus dilengkapi dengan daftar hadir peserta dan notulen rapat. 8. Notulen rapat harus ditandatangani oleh Notulis dan pimpinan rapat. BAB IV KERJASAM DENGAN PIHAK LAIN PASAL 4 1. Membina hubungan kerjasama yang sinergis dengan stakeholder pendidikan, pemerintah daerah dan instansi/lembaga yang berkepentingan berkaitan dengan penyelenggara pendidikan dan upaya peningkatan pelayanan mutu pendidikan. 2. Kerja sama dengan Dinas PendidikanKabupaten Nias Utara untuk mengadakan evaluasi dan analisi terhadap pelaksanaan dan kebijakan pendidikan di Wilayah Kabupaten Nias Utara 3. Mengadakan penjajakan tentang kemungkinan untuk dapat mengadakan kerjasama masyarakat dan Orang Tua siswa dengan lembaga lain untuk memajukan pendidikan di wilayah Kabupaten Nias Utara 4. Meningkatakan kerjasama dengan DPRD Kabupaten Nias Utara dalam melakukan evaluasi dan pengawasan terhadap kebijakan, program, penyelenggaraan dan keluaran pendidikan. 5. Mengupayakan terjalinnya kerjasama dengan perguruan tinggi dan seminar sejenisnya yang berguna bagi upaya peningkatan mutu pendidikan. BAB V KETENTUAN PENUTUP PASAL 5 1. Anggaran Rumah Tangga (ART) ini merupakan bagian yang tak terpisahkan dengan Anggaran Dasar (AD) 2. Semua ketentuan yang termuat dalam ART ini dapat segera dilakukan perubahan, penyempurnaan, penambahan pengurangan dan penyesuaian apabila bertentanggan dengan peraturan dan perundang-undangan yang berlaku 3. Hal-hal yang belum diatur dalam ART ini, akan diatur dalam peraturan tersendiri 4. Pengesahan ART ini dilakukan oleh Musyawarah anggota. 5. Anggaran Rumah Tangga ini berlaku sejak tanggal ditetapkan. Di tetapkan di : Lotu Pada tanggal : 09 Maret 2015 Dewan Pendidikan Kabupaten Nias Utara, Ketua, Sekretaris,

ANGGARAN DASAR DAN ANGGARAN RUMAH TANGGA DEWAN PENDIDIKAN KABUPATEN SUBANG JL. KS TUBUN NO. 21 SUBANG JAWA BARAT

ANGGARAN DASAR DAN ANGGARAN RUMAH TANGGA DEWAN PENDIDIKAN KABUPATEN SUBANG JL. KS TUBUN NO. 21 SUBANG JAWA BARAT ANGGARAN DASAR DAN ANGGARAN RUMAH TANGGA DEWAN PENDIDIKAN KABUPATEN SUBANG DEWAN PENDIDIKAN KABUPATEN SUBANG JL. KS TUBUN NO. 21 SUBANG 41213 JAWA BARAT ANGGARAN DASAR DEWAN PENDIDIKAN KABUPATEN SUBANG
