INTERNATIONAL CONTRACT DRAFTING. TUJUAN PENYUSUNAN KONTRAK (hal ) PERSIAPAN PENYUSUNAN KONTRAK (hal. 7 11) 10/27/2014

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "INTERNATIONAL CONTRACT DRAFTING. TUJUAN PENYUSUNAN KONTRAK (hal ) PERSIAPAN PENYUSUNAN KONTRAK (hal. 7 11) 10/27/2014"

Transkripsi

1 PERSIAPAN PENYUSUNAN KONTRAK (hal. 7 11) INTERNATIONAL CONTRACT DRAFTING Afifah Kusumadara, SH. LLM. SJD. Negosiasi bisnis Menghasilkan kesepakatan awal (Preliminary Agreement) Bisa diwujudkan dlm bentuk: Letter of Intent MOU Lawyer melakukan proses due diligence Menyusun kontrak final (Final Agreement) 1 2 Pahami budaya atau culturepihak lawan jika melakukan kontrak dg orang dari negara yg berbeda!! TUJUAN PENYUSUNAN KONTRAK (hal ) Untuk menghasilkan: a. Kontrakygakurat* a. Kontrakygmudahdipahami * 3 4 1

2 Contoh-contoh Pasal Debitur wajib membayar hutangbeserta bunganya pada waktuyang layak Penjual harus menyerahkan100 kaos merah, ke Pembelipaling lambat31 Desember 2014 hal Rumah beserta isinya wajib dirawat dengan baik Penjual akan menyerahkan Barang kepada Pembelipada15 Desember Judul(Title) OUTLINE KONTRAK (hal. 20, 21-22) 2. Paragraf Pembuka(Introductory paragraph) 3. Preambule(Recitals) 4. Definisi(Definitions) 5. Perjanjian Utama(Consideration) 6. Syarat-syaratPendahuluan(Conditions Precedent) 7 7. PernyataanPara Pihak(Representations and Warranties) 8. Kovenan(Covenants) 9. Indemnitas atau Pembebasan(Indemnities atau guaranties atau releases) 10. Kejadian Default (Events of Default) 11. Upaya Hukum(Remedies) 12. Pasal-pasal teknis(boilerplate) 8 2

3 Judul (Title) 13. Blok Tanda-tangan(Signature blocks) 14. Lampiran(Exhibits atau Schedules) HURUF BESAR di posisi tengah digaris-bawahi atau ditebalkan. menggunakan istilah yang generik, seperti Perjanjian Jual Beli atau Joint Venture Agreement. Tidak perlu dituliskan, misalnya: Perjanjian Jual Beli Antara... dan Contoh JUDUL PURCHASE AND SALE AGREEMENT PERJANJIAN JUAL BELI PT ABC danpt XYS Tanggal... Introductory Paragraph tipe kontraknya penanggalan kontrak identitas asli para pihak (nama dan tempat kedudukan hukum) sebutan untuk para pihak, misal: Pembeli, Penjual, Debitur, Kreditur, dsb

4 Contoh INTRODUCTORY PRGHP Perjanjian Jual Beli( Perjanjian ) sebagaimana tertanggal 1 Desember 2012, dibuat antara PT. Heritos ( Penjual ), sebuah badan hukum yang berdomisili di Indonesia dan didirikan menurut hukum Indonesia, dan Cosmos International, Ltd. ( Pembeli ), sebuah badan hukum yang berdomisili di Jepang dan didirikan menurut hukum Jepang, dan PT... ( Penjamin),... PREAMBULE Dituliskan di bawah Paragraf Pembuka Bertujuan untuk menjelaskan fakta-fakta: Maksud tujuan para pihak, sifat dari kontrak tersebut, dan apabila ada, latar belakang munculnya kontrak tersebut, misalnya kontrak tersebut dibuat untuk mengamandemen kontrak sebelumnya Bahwa, Contoh PREAMBULE A. Debitur bermaksud meminjam uangdari Bank, danbank bermaksud meminjamkan ke Debitur sejumlah Rp ,-(seratus jutarupiah). B..Debitur bermaksud menggunakan uang tersebut untuk perluasan pabriknya. C.... Borrower intends to borrow from the Bank and the Bank intends to give loan to the Borrower the total amount of Rp. 1,000,000,000 (one trillion US dollars)

5 DEFINITION Diletakkan pada pasal pertama dalam kontrak. Untuk menghindari para pihak memiliki penafsiran atau pemaknaan yang berbeda atas kata-kata tertentu yang ada dalam kontrak Dituliskan secara urut abjad ContohDEFINITION Pasal 1 DEFINISI 1.1. Agen Penjualan berarti pihak yang menjual Obligasi dalam suatu Penawaran Umum tanpa kontrak dengan Emiten Bank Penerima berarti Bank dimana Manajer Penjatahan membuka Rekening CONSIDERATION Jiwa dari kontrak, tidak bisa dihilangkan. Bersifat perjanjian timbal balik dari kedua belah pihak. Contoh CONSIDERATION Misalnya dalam Perjanjian Kredit: Pasal yg mengatur jumlah kredit Pasal yg mengatur besaran bunganya Pasal yg mengatur jatuh tempo pembayaran hutang

6 CONDITIONS PRECEDENT Dituliskansetelahpasal-pasalConsideration. Mengatur bahwa kewajibanpara pihak dalam kontrak hanya bisa dipaksakan apabila syarat dan kondisi tertentu yang sudah disepakati para pihak telah terpenuhi. Contoh CONDITIIONS PRECEDENT Pasal 5 SYARAT PENDAHULUAN Penjamin Emisi Obligasi baru terikat untuk melaksanakan kewajiban-kewajibannya menurut Perjanjian ini setelah syarat-syarat dan ketentuan-ketentuan di bawah ini dipenuhi seluruhnya: REPRESENTATION & WARRANTIES Pernyataan (statements) tentang fakta-fakta yang ada pada saat kesepakatan kontrak Biasanya pernyataan tentang: keakuratan laporan keuangan perusahaan, nilai jual perusahaan, tidak adanya gugatan pihak ketiga atas obyek yang diperjanjikan, kontrak tidak akan melanggar hukum nasional yang berlaku, dsb 23 Contoh REPRESENTATION AND WARRANTY Pasal 6 PERNYATAAN EMITEN Emiten menyatakan dan menjamin Penjamin Emisi Obligasi sebagai berikut: (i) Pernyataan Pendaftaran yang disampaikan kepada OJK danprospektussebagaimana yang diedarkan kepada Masyarakat memuat keterangan yang benar seluruhnya. 24 6

7 Perjanjian Utama Untuk kontrak dengan jenis yang sama, isi perjanjian dalam pasal2perjanjian Utama selalu sama walaupun para pihaknya berbeda-beda. COVENANT Perjanjian Tambaha Untuk kontrak dengan jenis yang sama, isi perjanjian dalam pasal2perjanjian Tambahanbisa berbeda2 tergantung kesepakatan para pihaknya. INDEMNITY Jaminan Perlindungan dari Gugatan Pihak Ketiga Contoh Kontrak SewaRumah, isi pasal PerjanjianUtamadalam berbagai Kontrak Sewa Rumah selalu mengatur hal yang sama: Pemilik wajib menyerahkan rumahnya untuk ditempati Penyewadan berhak menerima pembayaran uang sewa dari Penyewa, sedangkan Penyewa wajib membayar uang sewa kepada Pemilikdan berhak menempati rumah tsb sesuai waktu yang diperjanjikan. Contoh Kontrak SewaRumah, isi pasal PerjanjianTambahanbisa berbeda2 tergantung para pihaknya: Antara pemilika dan penyewa B ditentukan bahwa penyewa yg membayar tagihan listrik, telpon, air. Antara pemilik C dan penyewa D, ditentukan bahwa listrik, telpon, air dibayar sendiri oleh pemilik. 25 Salah satu pihak dalam kontrak berkewajiban melindungi dan menanggung serta membebaskan pihak lawannya dari segala kerugian, biaya, tanggung-jawab, serta gugatan pihak ketiga yang muncul akibat pelaksanaan kontrak bisnis mereka. 26 Contoh INDEMNITY GUARANTY Article INDEMNITY Penjual berjanji melindungi, menanggung serta membebaskanpembelidarisegalakerugian, biaya, tanggung-jawab, serta gugatan pihak ketiga yang muncul atau yang berhubungan denganperjanjianini. PasalGuarantymerupakanpasalperjanjianyang dibuat oleh Penjamin yang menjamin bahwa dia akan memenuhi kewajiban kontrak salah satu pihak dalam kontrak bisnis tersebut, apabila gagalmemenuhikewajibankontraknya

8 Contoh GUARANTY Pasal 10 PENJAMINAN Penjamin menjamin kepada Penjual segala kewajiban Pembeli yang ditentukan dalam PerjanjianPengadaanBarangini. Ingat! Berhubung Penjamin(Guarantor) memberikan jaminan dalam sebuah kontrak, maka Penjamin tersebut juga harus menjadi pihak dalam kontrak tersebut dan dituliskan sebagai pihak dalam Introductory Paragraph EVENTS OF DEFAULT AND REMEDIES (hal. 62) Kejadian Default lebih luas dari sekedar kejadian wanprestasi atau pelanggaran kontrak. Contoh: jatuh pailit, atau diakuisisi oleh perusahaan lain, atau dikeluarkan dari bursa, dll. Yg membuat pihak yang mengalaminya tidak mampu lagi untuk menjalankan kewajibannya di dalam kontrak. REMEDIES (Upaya Hukum) Tidak selalu berupa sanksi yg ditentukan KUHPerdata Bisa upaya hukum yg lainnya, spt: Pengakhiran (termination) dari kewajiban pihak yang tidak default. Pengusiran pihak yang default dari properti yang disewanya. Percepatan (akselerasi) kewajiban pembayaran hutang dan biaya oleh pihak yang default walaupun hutangnya belum jatuh tempo

9 NOTICE Pada umumnya, kontrak bisnis mensyaratkan adanya noticesebelum diambilnya sebuah upaya hukum. Contoh Pasal Events of Default and Remedies, serta contoh Notice ada di halaman dan Pasal Umum atau Pasal Lain-lain Berisi pasal-pasal teknis standar yg umum ditemukan dalam berbagai kontrak. Dituliskan di bagian terakhir kontrak Contoh Pasal Umum a. PilihanHukum(Choice of law ) b. Pilihan Yurisdiksi(Choice of jurisdiction) c. Bahasa(Language) d. Force Majeure e. Pemberitahuan(Notice) f. JangkaWaktuKontrak(Duration/Term of Agreement) g. Severability h. Integrasi Kontrak(Integration) i. AmandemenKontrak(Amendment/No Oral Modification) j. Anti-waiver k. Duplikat(Counterpart) l. Pengalihan Kontrak(Assignment)

10 BLOK TANDA-TANGAN KONTRAK Penjelasan pasal dan Contoh-contoh Pasal ada di BAB 5. Fungsinya: Sbg bukti hukum adanya kesepakatan timbal balik di antara para pihak. Sbg bukti identitas dari pihak yang membubuhkan tanda-tangannya. Nama atau identitas asli para pihak harus dituliskan di blok tanda-tangan kontrak Sbg bukti kewenangan atau kecakapan para pihak dalam kontrak tersebut LAMPIRAN KONTRAK Contoh-contoh tanda-tangan ada di halaman

11 KONTRAK YG SIMPEL Terdiri dari satu atau dua halaman, dan sedikit Pasal. KONTRAK BERBENTUK SURAT Halaman 179 Hanya memuat Pasal-pasal Perjanjian Utama LETTER OF INTENT atau MOU Dokumen pra-kontrak Kegunaannya: bukti komitmen para pihak sehingga negosiasi yang telah mereka lakukan selama ini tidak sia-sia. memberikan hak eksklusif atau prioritas kepada pelaku bisnis yang menjadi pihak dalam Letter of Intent dan MOU. Teknik Penulisan LOI atau MOU Dituliskan eksplisit ttg sifat mengikat / tidak mengikatnya isi LOI atau MOU mereka. Dituliskan eksplisit bahwa para pihak dibebaskan dari segala kewajiban atau ganti rugi apabila salah satu menghentikan negosiasinya secara sepihak

12 Jangka waktu mengikatnya Letter of Intent atau MOU bagi para pihak. Tidak perlu dituliskan klausula yang mengatur masalah sanksi atau remedies. Contoh: halaman

SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN

SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN Nama Mata Kuliah : BAHASA INGGRIS HUKUM Bobot sks : 2 sks Tim Penyusun : 1. Afifah Kusumadara, SH. LL.M. SJD. 2. Hanif Nur Widhiyanti, SH. M.Hum. 3. Dr. Patricia Audrey
