BAB II TUGAS AKHIR. 2.2.Tujuan Penyusunan Tugas Akhir

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II TUGAS AKHIR. 2.2.Tujuan Penyusunan Tugas Akhir"

Transkripsi

1 2 BAB II TUGAS AKHIR 2.1 Definisi Tugas akhir/skripsi adalah karya ilmiah melalui kegiatan penelitian yang dilakukan dalam rangka untuk memenuhi persyaratan memperoleh derajat kesarjanaan S-1, disusun menurut kaidah keilmuan dan tata bahasa yang baik dan benar, dibawah pengawasan serta pengarahan dosen pembimbing. Dimana seorang mahasiswa wajib memenuhi jumlah sks sebagai salah satu persyaratan untuk mencapai gelar Pendidiksan S1 (Sarjana) pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Kutai Kartanegara (FEBIS Unikarta). Pedoman Teknis Penulisan ini dimaksudkan untuk menjaga kualitas skripsi yang dihasilkan oleh mahasiswa FEBIS Unikarta sebagai wujud dan sumbangsih kepada almamater, dunia keilmuan dan masyarakat. 2.2.Tujuan Penyusunan Tugas Akhir Adapun tujuan Penyusunan skripsi dapat diuraikan sebagai berikut: 1. Pedoman Teknis Penulisan Tugas Akhir/Skripsi ini disusun dengan tujuan menyeragamkan pokok-pokok format penulisan skripsi di FEBIS Unikarta, 2. Panduan bagi mahasiswa dalam menulis Tugas Akhir/skripsi/Tenis, dan 3. Pedoman bagi pembimbing dalam mengarahkan penulisan Tugas Akhir/skripsi. Dalam penulisan tugas akhir mahasiswa harus mampu mentaati norma-norma atau kode etik akademik sebagai berikut: 1. Keaslian (Orisinalitas) yaitu mahasiswa harus dapat menghargai hasil kerja diri sendiri dan tidak melakukan penjiplakan/plagiarisasi terhadap karya orang lain 2. Keterpaduan yaitu mahasiswa mampu memahami keterpaduan materi-materi kuliah sesuai dengan kurikulum pendidikan yang diperoleh 3. Kemanfaatan yaitu Mahasiswa dapat memberikan kontribusi teoritis ataupun praktis baik pada bidang ilmu yang ditekuni ataupun bagi dunia usaha dan masyarakat yang lebih luas. 4. Kejujuran yaitu mahasiswa didalam menghasilkan dokumen tugas akhir/ skripsi harus dengan cara yang baik dan jujur (Harus melakukan Penelitian) dan dibuktikan dengan dokumen kuisioner yang telah diisi oleh responden, foto kegiatan dan model dokumen lainnya Cakupan Tugas Akhir Cakupan kegiatan penelitian Tugas Akhir / Skripsi disesuaikan dengan tuntutan kualifikasi seorang sarjana. Menurut Surat Keputusan Kementerian Pendidikan

2 3 Nasional Republik Indonesia Nomor 232/U/2000, Program Sarjana diarahkan pada hasil lulusan yang memiliki kualifikasi sebagai berikut: 1. Menguasasi dasar-dasar ilmiah dan keterampilan dalam bidang keahlian tertentu sehingga mampu menemukan, memahami, menjelaskan dan merumuskan cara penyelesaian masalah yang ada di dalam kawasan keahliannya; 2. Mempu menerapkan ilmu pengetahuan dan keterampilan yang dimiliki sesuai dengan bidang keahliannya dalam kegiatan produktif dan pelayanan. Dengan kualifikasi seperti ini, maka penelitian dalam kerangka Tugas Akhir bersifat terapan. Dengan kata lain, Tugas Akhir adalah penelitian terapan (applied research), yaitu: 1. Penelitian tentang penerapan pengetahuan, bahan, dan/atau teknik yang diarahkan untuk memperoleh penyelesaian terhadap kebutuhan masa kini atau masa mendatang; atau 2. Penelitian yang diarahkan pada pengggunaan pengetahuan yang diperoleh dari penelitian dasar (basic research) untuk membuat sesuatu yang memiliki manfaat praktis. Sebelum pelaksanaan penelitian Tugas Akhir seorang mahasiswa diharuskan menyerahkan dokumen Deskripsi Tugas Akhir dalam bentuk usulan rancangan penelitian yang telah disetujui oleh dua orang Dosen Pembimbing dan Pengelola Program Studi (Lampiran 18-19) Dokumen Deskripsi Tugas Akhir Dokumen Deskripsi Tugas Akhir merupakan penjelasan ringkas dari penelitian Tugas Akhir yang diajukan dan berisi keterangan tentang: 1. Latar belakang penelitian 2. Tujuan penelitian 3. Metode penelitian 4. Jangka waktu penyelesaian Penelitian Tugas Akhir sebagai Matakuliah dengan bobot sebesar 6 SKS lazimnya bisa diselesaikan dalam jangka waktu 1 (satu) semester termasuk dengan penulisan skripsinya. Dokumen Deskripsi Tugas Akhir disusun oleh mahasiswa sebagai hasil dari proses konsultasi dengan kedua dosen pembimbingnya; a. Tema ditawarkan oleh atau berasal dari pembimbing, atau b. Tema berasal dari usulan yang diajukan oleh mahasiswa disetujui oleh pembimbing untuk diangkat menjadi tema Tugas Akhir.

3 4 Dokumen ini diserahkan ke Bagian Pengajaran, Jurusan Manajemen FEBIS Unikarta dan sudah disetujui dan ditandatangani oleh kedua pembimbing dan pengelola Program Studi. Perlu diperhatikan bahwa dokumen Deskripsi Tugas Akhir harus sudah diajukan dan diserahkan kepada Bagian Pengajaran sebelum Tugas Akhir dilaksanakan Pembimbing Tugas Akhir Ketentuan seorang pembimbing sebagai mana termuat dalam Surat Keputusan Dekan FEBIS Unikarta Nomor: FEBIS-01/057a-SK A I/XII/2016 tentang Beban Kerja Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Kutai Kartanegara. Pembimbing mempunyai tanggung jawab akademik terhadap Tugas Akhir mahasiswa bimbingannya, dalam hal kebenaran ilmiah dan format penulisannya. Tanggung jawab akademik ini ditandai oleh tanda-tangan pembimbing yang dibubuhkan dalam lembar persetujuan Tugas Akhir. Oleh karena itu, mahasiswa harus memperoleh persetujuan dari para pembimbingnya (Lampiran 19), untuk menempuh seluruh rangkaian penyelesaian Tugas Akhir mulai seminar proposal, seminar hasil dan Ujian Akhir Skripsi atau pendadaran. Pembimbing Tugas Akhir adalah dosen (dari Jurusan Manajemen FEBIS Unikarta) atau dari institusi lain atau profesi lainnya (dari suatu lembaga penelitian, mis: Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah Pemda Kutai Kartanegara) dengan kriteria sebagai berikut: a. Memiliki kompetensi sesuai dengan tema penelitian yang diajukan (agar proses pembimbingan berlangsung efektif); b. Dosen FEBIS Unikarta yang berpangkat akademik minimal asisten ahli dengan kualifikasi pendidikan bergelar Magister (S2) c. Dosen Pembimbing 2 (dua) harus mengikuti arahan dari Dosen pembimbing 1 (satu) dengan tetap mengupayakan terjadinya sinergitas dan koordinasi antara pembimbing 1(satu) dan pembimbing 2 (dua). d. Setiap pembimbingan yang dilakukan oleh Dosen Pembimbing kepada mahasiswa bimbingannya harus dengan tetap berpegang teguh pada kode etik selaku dosen FEBIS Unikarta dan menanda tangani kartu konsultasi yang diterbitkan FEBIS Unikarta. e. Setiap Dosen Pembimbing diharuskan menyediakan waktu kepada mahasiswa bimbingannya untuk melakukan konsultasi dan arahan dalam rangka penyelesaian skripsi bimbingannya

4 Tugas Pembimbing Tugas Dosen pembimbing skripsi secara umum adalah: 1. Membantu mahasiswa merumuskan tema atau judul Tugas Akhir; 2. Membantu mahasiswa dalam mempersiapkan dokumen Deskripsi Tugas Akhir; 3. Membantu mahasiswa merumuskan permasalahan atau topik skripsi; 4. Memberikan arahan dan bimbingan tentang metodologi dan ilmu yang relevan dengan tujuan kajian Tugas Akhir dan penyusunan skripsi; 5. Memantau dan mengevaluasi perkembangan mahasiswa yang dibimbingnya; 6. Memeriksa dan mengevaluasi skripsi yang ditulis oleh mahasiswa bimbinganya; 7. Memotivasi mahasiswa bimbingannya agar dapat menyelesaikan Tugas Akhir tepat pada waktunya; 8. Membuat rencana bimbingan bersama mahasiswa 9. Memberikan persetujuan untuk seminar proposal, seminar hasil penelitian dan ujian akhir skripsi/pendadaran. 10. Memberikan arahan dalam penyelesaian revisi skipsi. 11. Menyusun jadwal dan rencana kegiatan bimbingan; 12. Memimpin pelaksanaan Seminar Proposal, Hasil Penelitian dan Ujian Akhir Skripsi; 13. Menguji dan memberikan penilaian terhadap mahasiswa bimbingannya. Dalam proses ujian akhir skripsi/ujian pendadaran, dalam batas-batas tertentu dimungkinkan adanya perbedaan pendapat antara pembimbing selaku penguji dan penguji luar. Semua penguji mempunyai hak untuk menguji kemampuan mahasiswa dalam mempertahankan karya ilmiahnya. Tetapi tidak selayaknya para pembimbing mempertanyakan atau mempermasalahkan kebenaran ilmiah dari karya tulis mahasiswa bimbingannya pada saat ujian berlangsung, karena karya ilmiah itu merupakan hasil bimbingannya sendiri. Sedangkan penguji diluar pembimbing, disamping berwenang menguji, juga berhak mempermasalahkan karya ilmiah mahasiswa tersebut Hak dan Kewajiban Mahasiswa Mahasiswa yang mengerjakan Tugas Akhir berhak: 1. Mendapatkan persetujuan Topik atau judul Tugas Akhir dari pembimbing, maksimal 3 hari jam kerja sejak diajukan oleh seorang mahasiswa. (lampiran 19); 2. Mendapatkan bimbingan dari pembimbing secara terjadwal (Lampiran 7). 3. Mengganti pembimbing bilamana diperlukan. Dengan syarat dan ketentuan yang berlaku Mahasiswa yang mengerjakan Tugas Akhir berkewajiban untuk: a. Melaksanakan Tugas Akhir sesuai dengan rencana yang telah ditulis pada dokumen Deskripsi Tugas Akhir;

5 6 b. Melaporkan setiap kegiatan dalam pelaksanaan Tugas Akhir secara teratur kepada pembimbing dengan membawa catatan kegiatan yang sudah disiapkan oleh Pengelola Prodi Manajemen FEBIS Unikarta; c. Tidak berlaku curang dalam penyusunan skripsi, misalnya plagiat; d. Mematuhi saran perbaikan materi seperti yang telah disepakati pada saat konsultasi maupun seminar proposal, hasil dan Ujian Komprehensif skripsi Persyaratan Menempuh Tugas Akhir Mahasiswa yang mengajukan Tugas Akhir, wajib memenuhi ketentuan sebagai berikut: 1. Terdaftar sebagai mahasiswa pada semester yang bersangkutan dengan minimal IPK 2,75 tanpa nilai E dan telah menempuh dan lulus mata kuliah Metodologi Penelitian. 2. Telah menempuh Perkuliahan sebanyak 110 SKS, dan sudah mengambil matakuliah metodologi Penelitian dengan nilai C, yang dibuktikan dengan KHS dan KRS serta transkrip sementara yang diterbitkan bagian akademik dan ditanda tangani oleh Ketua Jurusan 3. Telah mengisi Form yang di sediakan pihak FEBIS Unikarta melalui Standar Operasional Prosedur (SOP) pengajuan Judul, Seminar Proposal, Seminar Hasil dan Ujian Akhir Skripsi, yang secara lengkap terlampir dalam buku pedoman ini. 4. Melampirkan Sertifikat bukti Ikut Pelatihan Penulisan Skripsi Kode Etik Penelitian Tujuan Kode Etik Penelitian adalah untuk dapat mewujudkan atmosfir akademik yang menjunjung tinggi aspek moral, saling menghargai, saling peduli, jujur dan berdedikasi tinggi di luar maupun di dalam kampus, mewujudkan atmosfir akademik yang menjunjung tinggi kebebasan berfikir, kemampuan mencipta, dedikasi dan bermoral dalam mengembangkan dan menerapkan ilmu pengetahuan. Penelitian adalah upaya mencari kebenaran terhadap semua fenomena demi pengembangan ilmu pengetahuan dan kesejahteraan umat manusia. Etika penelitian adalah pedoman etika yang berlaku untuk setiap kegiatan penelitian, termasuk perilaku peneliti. Kode Etik Penelitian adalah hal-hal yang menjelaskan standar kinerja perilaku etis yang diharapkan dari semua pihak yang terlibat penelitian di lingkungan dan atau mengatas namakan FEBIS Unikarta sebagai sebuah institusi. Peneliti adalah seseorang yang melalui pendidikannya memiliki kemampuan untuk melakukan investigasi ilmiah dalam suatu bidang keilmuan tertentu dan/atau

6 7 lintas disiplin. Hal-hal yang perlu diperhatikan sehubungan dengan Kode Etik Penelitian adalah sebagai berikut: (1) Penelitian yang dilakukan oleh setiap mahasiswa FEBIS Unikarta yang harus memenuhi kaidah keilmuan, dan dilakukan berlandaskan hati nurani, moral, kejujuran, kebebasan, dan tanggung jawab. (2) Penelitian yang dilakukannya merupakan upaya untuk memajukan ilmu pengetahuan, kesejahteraan, martabat, dan peradaban manusia, serta terhindar dari segala sesuatu yang menimbulkan kerugian atau membahayakan. Setiap peneliti harus memahami kode etik penelitian dan menaati semua ketentuannya. (3) Pelanggaran terhadap kode etik dapat membawa sanksi bagi pihak yang melanggarnya, antara lain berupa: teguran, skorsing, diberhentikan, dan tindakan lainnya. (4) Seorang peneliti wajib dan taat pada kode etik penelitian dan menghindari penyimpangan dari kode etika penelitian yang meliputi: a. Rekaan, pemalsuan data, tahun penerbitan buku, atau tindakan sejenisnya. b. Plagiarisme yang diartikan sebagai tindakan mengumumkan atau memperbanyak sebagian atau seluruh tulisan atau gagasan orang lain dengan cara mempublikasikan dan mengakuinya sebagai ciptaan sendiri. c. Autoplagiarisme yang diartikan sebagai tindakan (peneliti) yang mengemukakan kembali kalimat, kata, data atau idea dalam karya tulis yang telah dipublikasikan oleh yang bersangkutan tanpa menyebutkan sumbernya. d. Penelitian harus dilakukan sesuai dengan metoda, prosedur dan pencapaian hasil secara ilmiah, yang dapat dipertanggung jawabkan. (5) Kode Etika peneliti terhadap penelitiannya adalah sebagai berikut: a. Peneliti bertanggung jawab untuk memberikan interpretasi atas hasil dan kesimpulan penelitian supaya hasil penelitian dapat dimengerti. b. Peneliti tidak boleh menutupi kelemahan atau membesar-besarkan hasil penelitian. c. Peneliti harus menjelaskan secara eksplisit manfaat yang akan diperoleh dari hasil penelitiannya Anatomi Struktur Skripsi Bilamana jumlah halaman dari Bab I sampai dengan Bab VI adalah 60 halaman (tidak termasuk halaman cover dan lampiran), maka porsi jumlah halaman perbab adalah: Uraian % Total Per-Bab Bab I Pendahuluan 10% 60 6 Bab II Tinjauan Pustaka 20% Bab III Metode Penelitian 17% 60 10,2 Bab IV Hasil Penelitian 15% 60 9 Bab V Analisis dan Pembahasan 1). Analisis 15% 60 9

7 8 2). Pembahasan 20% Bab VI Penutup 3% 60 1,5 100% Bilamana jumlah halaman dari Bab I sampai dengan Bab VI adalah 50 halaman (tidak termasuk halaman cover dan lampiran), maka porsi jumlah halaman perbab adalah: Uraian % Total Per-Bab Bab I Pendahuluan 10% 50 5 Bab II Tinjauan Pustaka 20% Bab III Metode Penelitian 17% 50 8,5 Bab IV Hasil Penelitian 15% 50 7,5 Bab V Analisis dan Pembahasan 1). Analisis 15% 50 7,5 2). Pembahasan 20% Bab VI Penutup 3% 50 1,25 100% Sumber: SK Dekan No. FE-01/230/A/A-I/IV/2018

KETETAPAN MAJELIS WALI AMANAT UNIVERSITAS INDONESIA Nomor : 007/TAP/MWA-UI/2005 TENTANG : ETIKA PENELITIAN BAGI SETIAP ANGGOTA SIVITAS AKADEMIKA

KETETAPAN MAJELIS WALI AMANAT UNIVERSITAS INDONESIA Nomor : 007/TAP/MWA-UI/2005 TENTANG : ETIKA PENELITIAN BAGI SETIAP ANGGOTA SIVITAS AKADEMIKA Menimbang Mengingat KETETAPAN MAJELIS WALI AMANAT UNIVERSITAS INDONESIA Nomor : 007/TAP/MWA-UI/2005 TENTANG ETIKA PENELITIAN BAGI SETIAP ANGGOTA SIVITAS AKADEMIKA UNIVERSITAS INDONESIA Dengan Rahmat Tuhan
