ANALISA SUMBER DAN PENGGUNAAN DANA

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang 1.2. Rumusan Masalah 1.3. Tujuan Penulisan

BAB 9 ANALISA SUMBER-SUMBER DAN PENGGUNAAN DANA

Bab 11 Analisa Dana dan Aliran Kas

Manajemen Modal Kerja

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan pada laporan keuangan PT.

RASIO LAPORAN KEUANGAN

MANAJEMEN KEUANGAN Laporan Neraca, Laporan Rugi/Laba, Laporan Aliran Kas, Analisa Common Size, Analisa Index

BAB V Analisis Sumber dan Penggunaan Modal Kerja

PT MUSTIKA RATU Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

ANALISA SUMBER DAN PENGGUNAAN DANA

Magister Manajemen Univ. Muhammadiyah Yogyakarta

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

1,111,984, ,724,096 Persediaan 12 8,546,596, f, ,137, ,402,286 2h, 9 3,134,250,000 24,564,101,900

Subject: Manajemen Keuangan Bisnis I Disusun oleh: Nila Firdausi Nuzula Jurusan Administrasi Bisnis Universitas Brawijaya CASH BUDGET

ANGGARAN KOMPREHENSIF

Catatan 31 Maret Maret 2010

MANAJEMEN KEUANGAN. Bentuk Bentuk Laporan Keuangan. Riska Rosdiana SE., M.Si. Modul ke: Fakultas Ekonomi & Bisnis. Program Studi Manajemen

JUMLAH AKTIVA

BAB III METODE PENELITIAN. Analisis ini digunakan untuk mengetahui seberapa besar tingkat efisiensi dari

JUMLAH ASET LANCAR

PT Argo Pantes Tbk dan Anak Perusahaan Neraca Konsolidasi Per tanggal 31 Desember 2007, 2006, dan

L2

MANAJEMEN MODAL KERJA

Modal kerja adalah selisih antara aktiva lancar dengan hutang lancar. Dengan demikian modal kerja merupakan investasi dalam kas, surat-surat

! " # $! % # & '() * +, " # $ " # -. / + " $ 0

Kas merupakan arus kas yang terjadi karena kegiatan operasi perusahaan.

MAKALAH MANAJEMEN KEUANGAN ANALISA SUMBER-SUMBER DAN PENGGUNAAN DANA

Bab 2 Arus Kas, Laporan Keuangan dan Nilai Tambah Perusahaan

LAPORAN KEUANGAN DEPRESIASI

LAPORAN KEUANGNAN DAN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN. Febriyanto, S.E., M.M.

Magister Manajemen Univ. Muhammadiyah Yogyakarta

Analisis Sumber dan Penggunaan Modal Kerja Pada PT. SEPATU BATA Tbk NPM :

BAB II LANDASAN TEORI. Manajemen keuangan adalah aktivitas pemilik dan manajemen perusahaan untuk

ANALISIS SUMBER & PENGGUNAAN DANA

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, DAN PROFITABILITAS PADA LAPORAN KEUANGAN PT. SIANTAR TOP (PERSERO) TBK. : Sovia Yohana Lumban : 1A214419

Lampiran 1 DATA ANALISIS RASIO AKTIVITAS. A. Inventory Turnover Periode Tahun (Dalam Jutaan Rupiah) 2007 DESCRIPTION TMS SIK TMS SIK

BAB II BAHAN RUJUKAN

MANAJEMEN KEUANGAN. Analisis Rasio Keuangan. Riska Rosdiana SE., M.Si. Modul ke: Fakultas Ekonomi & Bisnis. Program Studi Manajemen

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. untuk membiayai aktivitas perusahaan sehari-hari misalnya untuk membeli bahan

PT ASTRA GRAPHIA Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN. Catatan 2009*) Kas dan setara kas 2d,

Working Capital Management

Financial Performance (2)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. kaitannya dengan operasional perusahaan sehari-hari. Modal kerja yang

PT ASTRA GRAPHIA Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN. Catatan 2009*) Kas dan setara kas 2d,

PT JEMBO CABLE COMPANY Tbk NERACA 31 Desember 2003 dan 2002 (dalam Ribuan Rupiah, kecuali di nyatakan lain)

Modul ke: LAPORAN KEUANGAN

BAB II JENIS-JENIS MODAL PERUSAHAAN

BIAYA MODAL (COST OF CAPITAL)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II BAHAN RUJUKAN

Analisis Penggunaan Rasio Keuangan (BAB 1) Astried P. ANALISIS PENGGUNAAN RASIO KEUANGAN

PENGAKUAN DALAM NERACA

Modul ke: Manajemen Keuangan LAPORAN KEUANGAN. Fakultas EKONOMI. Program Studi Manajemen Nurahasan Wiradjegha, S.E.,M.Ak

BAB I PENDAHULUAN. dan distribusi guna memenuhi kebutuhan ekonomis manusia. Kegiatan produksi

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

MODAL DALAM PERUSAHAAN

PENGOLAHAN MODAL KERJA

PT ASTRA GRAPHIA Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

Raden Muh. Adlan Rahim

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PT. TELKOM INDONESIA Tbk DENGAN MENGGUNAKAN METODE EVA. FEGGY NURCHOLIFAH EB09 Dr. Sri Supadmini SE.

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN SEBAGAI PENGUKUR PENINGKATAN KINERJA KEUANGAN PADA PT. XL AXIATA, TBK

Penilaian Kinerja Keuangan Pada PT. ASIA PAPER MILLS Dengan Metode Economic Value Added (EVA)

BAB II LANDASAN TEORITIS. Ketatnya persaingan dalam bidang perekonomian dan bidang bisnis

BAB VI Analisis Sumber dan Penggunaan Kas

Laporan Keuangan, Arus Kas dan Pajak

Nama : Fati Hatir Rahmi NPM : ANALISIS LAPORAN SUMBER DAN PENGGUNAAN KAS PADA PT. TELEKOMUNIKASI INDONESIA Tbk

KEWIRAUSAHAAN - 2 Galih Chandra Kirana, SE.,M.Ak

Pertemuan 13 Penyusunan Anggaran Kas Disarikan dari Yusnita, Wenny dan sumber2 relevan lainnya

Manajemen Modal Kerja Bagian 1. Sumber : Syafarudin Alwi Bambang Riyanto

30 Juni 31 Desember

BAB II KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS

BAB LAPORAN ARUS KAS. penyajiannya diklasifikasikan menurut jenis kegiatan yang menyebabkan terjadinya arus

PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PT. UNILEVER INDONESIA, Tbk DENGAN MENGGUNAKANMETODE ECONOMIC VALUE ADDED (EVA)

ANALISIS SUMBER DAN PENGGUNAAN MODAL KERJA PADA PT. SEPATU BATA Tbk. Di Susun oleh : DENNIS 3 EB

PERTEMUAN 6 ANALISIS LAPORAN KEUANGAN ANDRI HELMI M, SE., MM.

P.T. SURYA SEMESTA INTERNUSA Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI UNTUK PERIODE YANG BERAKHIR 30 JUNI 2008 DAN 2007

PROGRAM MAGISTER STUDI EKONOMI MANAJEMEN

BAB V. Laporan Konsolidasi Pada Tanggal Akuisisi

BAB I ANALISIS HUBUNGAN ANTARA LIKUIDITAS DAN PROFITABILITAS TERHADAP IMBAL HASIL SAHAM PERUSAHAAN

ANDRI HELMI M, SE., MM MANAJEMEN KEUANGAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Koperasi Resimen IndukV/Brawijaya Malang tahun Tujuan

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Analisis Laporan Keuangan PT. UNILEVER Indonesia, Tbk Periode Tahun

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Bab 2: Analisis Laporan Keuangan

LAPORAN ARUS KAS AKTIVITAS OPERASI BERHUBUNGAN DENGAN TRANSAKSI YANG MENGHASILKAN LABA BERSIH. Pembayaran kegiatan operasi lainnya

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB III ANALISIS SUMBER DAN PENGGUNAAN KAS

Biaya Modal (Cost of Capital)

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan ekonomi dunia saat ini memasuki era globalisasi dan

PT SARASA NUGRAHA Tbk NERACA Per 31 Desember 2004 dan 2003 (Dalam Ribuan Rupiah, Kecuali Data Saham)

ANALISIS RASIO KEUANGAN

MANAJEMEN AKUNTANSI KEUANGAN

Bab 4 Manajemen Modal Kerja

BAB IV. Analisis dan Pembahasan. dan 2012 terdapat analisis keuangan sebagai berikut :

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Manajemen keuangan dalam banyak hal berkaitan dengan pembuatan

Pendanaan Jangka Pendek. Sumber : Bambang Riyanto Syafarudin Alwi Arthur J. Keown

Biaya Modal dan Struktur Modal (Bab 6) BIAYA MODAL DAN STRUKTUR MODAL. Biaya modal dari penggunaan hutang (cost of debt) dapat dihitung dengan cara :

Transkripsi:

ANALISA SUMBER DAN PENGGUNAAN DANA Analisa Sumber dan Penggunaan Dana sering juga disebut dengan Analisa Aliran Dana. Hal ini merupakan alat analisa finansiil yang sangat penting bagi manajer keuangan. Analisa Aliran Dana tersebut akan dapat diketahui dari mana datangnya dana dan untuk apa dana tersebut digunakan. Bagi bank, untuk menilai permintaan pinjaman / kredit yang diajukan oleh peminjam. Langkah awal Analisa Aliran Dana ; penyusunan laporan perubahan neraca dengan bantuan dari laporan laba ditahan. Analisa tersebut dapat disusun berdasarkan artian Kas dan Net Working Capital (Modal Kerja). DANA DALAM ARTIAN KAS Langkah-langkah dalam menyusun laporan sumber dan penggunaan dana : 1. Menyusun laporan perubahan neraca, yang menggambarkan perubahan masing-masing elemen neraca yang akan dianalisa. 2. Mengelompokkan perubahan-perubahan tersebut dalam golongan mana yang memperbesar kas dan golongan yang memperkecil jumlah kas. 3. Mengelompokkan elemen-elemen dalam laporan laba-rugi atau laporan laba ditahan ke dalam golongan yang memperbesar kas dan memperkecil kas. 4. Mengadakan konsolidasi dari semua informasi tersebut ke dalam laporan sumber dan penggunaan dana. Perubahan Sumber Dana : 1. Berkurangnya aktiva lancar selain kas 2. Berkurangnya aktiva tetap 3. Bertambahnya setiap jenis hutang 4. Bertambahnya modal (emisi saham baru dan hasil penjualan saham baru) 5. Adanya keuntungan dari operasional perusahaan Perubahan Penggunaan Dana : 1. Bertambahnya aktiva lancar selain kas 2. Bertambahnya aktiva tetap 3. Berkurangnya setiap jenis hutang 4. Berkurangnya modal (pembelian kembali saham perusahaan) 5. Pembayaran cash dividen 6. Adanya kerugian dalam operasional perusahaan DANA DALAM ARTIAN MODAL KERJA Langkah-langkah dalam menyusun laporan sumber dan penggunaan dana : 1. Menyusun laporan perubahan-perubahan modal kerja. 1

2. Mengelompokkan perubahan-perubahan dari unsur non current account, yang mempunyai efek memperbesar modal kerja dan golongan yang memperkecil modal kerja. 3. Mengelompokkan unsur-unsur dalam laporan laba ditahan ke dalam golongan yang mempunyai efek memperbesar dan memperkecil modal kerja. 4. Berdasarkan informasi tersebut dapat disusun laporan sumber dan penggunaan dana dalam modal kerja. Perubahan Sumber Dana : 1. Berkurangnya aktiva tetap 2. Bertambahnya hutang jangka panjang 3. Bertambahnya modal (emisi saham baru dan hasil penjualan saham baru) 4. Adanya keuntungan dari operasional perusahaan Perubahan Penggunaan Dana : 1. Bertambahnya aktiva tetap 2. Berkurangnya hutang jangka panjang 3. Berkurangnya modal (pembelian kembali saham perusahaan) 4. Pembayaran cash dividen 5. Adanya kerugian dalam operasional perusahaan Contoh : Berikut ini disajikan data perusahaan per 31 Desember 200X dan 200Y (Neraca yang diperbandingkan) Neraca per 31 Desember 200X dan 200Y AKTIVA KEWAJIBAN & EKUITAS 200X 200Y 200X 200Y Kewajiban jk. pendek Kas 22.000 28.000 Hutang dagang 15.000 16.000 Efek 10.000 15.000 Pinjaman Bank 25.000 30.000 Persediaan 36.000 39.000 Jumlah 40.000 46.000 Jumlah 68.000 82.000 Kewajiban jk. panjang 50.000 50.000 Aktiva Tetap 150.000 148.000 Jumlah 90.000 96.000 Modal saham 100.000 100.000 Laba ditahan 28.000 34.000 Jumlah 128.000 134.000 Jumlah Aktiva 218.000 230.000 Jumlah Kwjb & 218.000 230.000 2

Keterangan data dari laporan laba-rugi tahun 200Y : - Depresiasi Rp 16.000.000,00 - Keuntungan bersih sesudah pajak Rp 14.000.000,00 Dengan menggunakan neraca dan data lainnya dari, susunlah : 1. Laporan Sumber Dan Penggunaan Dana (dalam artian Kas). 2. Laporan Sumber Dan penggunaan Dana (dalam artian Modal Kerja). JAWAB : Laporan Sumber Dan Penggunaan Dana dalam artian Kas Sumber Dana Jumlah Penggunaan Dana Jumlah Net Profit After Tax 14.000 Cash Dividen 8.000 Depresiasi 16.000 Peningkatan aktiva tetap 14.000 Peningkatan hutang dagang 1.000 Peningkatan kas 6.000 Peningkatan hutang Bank 5.000 Peningkatan efek 5.000 Peningkatan persediaan 3.000 36.000 36.000 Laporan Sumber Dan Penggunaan Dana dalam artian Modal Kerja Sumber Dana Jumlah Penggunaan Dana Jumlah Net Profit After Tax 14.000 Cash Dividen 8.000 Depresiasi 16.000 Peningkatan aktiva tetap 14.000 Peningkatan modal kerja (NWC) 8.000 30.000 30.000 3

SOAL : PT. ROTI MANIS Neraca perbandingan- per 31 Desember 200Y dan 200Z Aktiva 200Y 200Z Kewajiban & 200Y 200Z Kewajiban jk.pendek Kas 30.000 40.000 Hutang dagang 50.000 60.000 Efek 20.000 60.000 Hutang wesel 70.000 40.000 Piutang 50.000 40.000 Hutang pajak 20.000 20.000 Persediaan 80.000 50.000 Hutang biaya 0 40.000 Jml 180.000 190.000 Jml kewajiban jk pendek 140.000 160.000 Aktiva Tetap 100.000 120.000 Kewajiban jk panjang 40.000 60.000 Jml Kewajiban 180.000 220.000 Saham Biasa 10.000 6.000 Agio saham 40.000 24.000 Laba ditahan 50.000 60.000 Jml 100.000 90.000 Jml Aktiva 280.000 310.000 Jml Kewajiban & 280.000 310.000 PT. ROTI MANIS Laporan Laba-Rugi tahun 200Z Penjualan bersih 100.000 HPP (32.000) 68.000 Biaya Penjualan 14.000 Depresiasi 10.000 Bunga 8.000 (+) (32.000) Laba bersih sebelum pajak 36.000 Pajak 50% (18.000) Laba bersih setelah pajak 18.000 Laba ditahan (31-12-200Y) 50.000 68.000 Dividen (8.000) Laba ditahan 31-12-200Z 60.000 Susunlah : 1. Laporan Sumber Dan Penggunaan Dana (dlm artian Kas) 2. Laporan Sumber Dan Penggunaan Dana (dlm artian modal kerja) 4

SOAL : PT. BINTANG KECIL Neraca perbandingan-per 31 Desember 200Z dan 200X Aktiva 200Z 200X Kewajiban & 200Z 200X Kewajiban jk pendek Kas 10.000 6.000 Hutang wesel 40.000 0 Piutang 30.000 44.000 Hutang dagang 10.000 16.000 Persediaan 24.000 30.000 Upah tenaga kerja 4.000 4.000 Jml 64.000 80.000 Hutang pajak 6.000 0 Jml kewajiban jk pendek 60.000 20.000 Aktiva Tidak Lancar Aktiva tetap 100.000 110.000 Kewajiban jk panjang 0 40.000 Aktiva lain-lain 16.000 10.000 Jml Kewajiban 60.000 60.000 Jml Aktiva Tidak Lancar 116.000 120.000 Saham Biasa 40.000 52.000 Laba ditahan 80.000 88.000 Jml 120.000 140.000 Jml Aktiva 180.000 200.000 Jml Kewajiban & 180.000 200.000 Keterangan data dari laporan Laba-Rugi tahun 200X : - Keuntungan bersih setelah pajak Rp 14.000.000,00 - Depresiasi Rp 10.000.000,00 Susunlah : 1. Laporan Sumber Dan Penggunaan Dana (dlm artian Kas) 2. Laporan Sumber Dan Penggunaan Dana (dlm artian Modal Kerja) 5