PENGARUH DIVIDEND YIELD

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE DAN LEVERAGE TERHADAP KINERJA KEUANGAN

NASKAH PUBLIKASI. Disusun oleh : RICKY EKO PRAKOSO NIM. B

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS DAN STRUKTUR AKTIVA TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK YAMAHA (Studi Kasus Pada Fakultas Ekonomi UMS)

ANALISIS PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, PENDANAAN DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

: RENGGA SUKMA HARTONO B

Disusun oleh : RISKA FAJAR SUNDARI B

ANALISIS PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN (surve pada cafe kedai mat moen diboyolali)

Disusun oleh : NABILAH B

PENGARUH RASIO LIKUIDITAS DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH BOARD SIZE, BOARD INDEPENDENCE, MANAGERIAL OWNERSHIP DAN INSTITUTIONAL OWNERSHIP TERHADAP DIVIDEND PAYOUT RATIO

PENGARUH RETURN ON EQUITY

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, UKURAN KAP, PROFITABILITAS DAN LEVERAGE TERHADAP EARNINGS RESPONSE COEFFICIENT

PENGARUH EARNING PER SHARE

ANALISIS PENGARUH IKLAN DAN PENJUALAN PRODUK DI INTERNET TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN (SURVEY PELANGGAN TOKO ONLINE AULIA SHOP)

ARTIKEL. Diajukan Oleh : AGUNG JASMANTO NIM

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERUSAHAAN DI INDONESIA MELAKUKAN AUDITOR SWITCHING

PENGARUH RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA ( Tahun )

EARNINGS RATIO (PER) TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR PADA TAHUN BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

ANALISIS PENGARUH PERSAINGAN, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, DEBT TO EQUITY RATIO (DER)

PENGARUH UKURAN KAP, LEVERAGE, OPINI AUDIT, UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP AUDIT DELAY

PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN

ANALISIS PENGARUH LEVERAGE DAN MARKET TO BOOK RATIO TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN GO PUBLIC DI BEI TAHUN

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI PADA KANTOR BAPPEDA KABUPATEN SUKOHARJO)

PENGARUH INFORMASI LAPORAN ARUS KAS TERHADAP RETURN SAHAM (STUDI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI)

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : SITI MARWAH ( )

PENGARUH NET PROFIT MARGIN, RETURN ON ASSETS

ANALISIS PENGARUH FAKTOR FUNDAMENTAL TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN FARMASI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN

ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

PENGARUH TOTAL ASSET TURNOVER, PRICE EARNINGS RATIO DAN PRICE TO BOOK VALUE TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN

PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN AKTIVITAS TERHADAP PRICE TO BOOK VALUE

SKRIPSI PENGARUH FAKTOR FUNDAMENTAL PERUSAHAAN TERHADAP PRICE TO BOOK VALUE RATIO DALAM PENILAIAN SAHAM DI BURSA EFEK JAKARTA TAHUN

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN HARGA SAHAM

PENGARUH ANALISIS PROFITABILITAS TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN ROKOK YANG TERCATAT DI BEI TAHUN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR GO PUBLIC YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

ANALISIS PENGARUH NET PROFIT MARGIN (NPM), RETURN ON ASSET (ROA), DAN RETURN ON EQUITY (ROE) TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN

PENGARUH KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG, PROFITABILITAS, KEPUTUSAN INVESTASI TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat. Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi.

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN INDUSTRI DAN BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN

SKRIPSI. DisusunOleh : LIMBANG PRASTIWI NIM :

PENGARUH RETURN ON SALE, EARNING PER SHARE, ECONOMIC VALUE ADDED,

ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSUMEN DALAM MEMBELI PRODUK PERDANA TRI (Study Empiris Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta)

PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, FINANCIAL LEVERAGE, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN JENIS INDUSTRI TERHADAP PRAKTIK PERATAAN LABA

(Studi Empiris Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia PadaTahun )

PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO

PENGARUH RETURN ON ASSET, RETURN ON EQUITY, RETURN ON INVESTMENT, NET PROFIT MARGIN, EARNING PER SHARE, DEVIDEN PER SHARE TERHADAP HARGA SAHAM

ANALISIS PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO, RETURN ON INVESTMENT,

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA KEUANGAN BANK SYARIAH

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN BANK SYARIAH DENGAN BANK KONVENSIONAL

ANALISIS RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN AUTOMOTIVE AND ALLIED PRODUCTS YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN

SKRIPSI EKO B FAKULTAS. Disusun Oleh:

SKRIPSI. sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi (S1) Pada Program Studi Manajemen. Fakultas Ekonomi Universitas Atma Jaya Yogyakarta

PENGARUH PUBLIKASI LAPORAN KEUANGAN TAHUNAN TERHADAP PERUBAHAN HARGA DAN VOLUME PERDAGANGAN SAHAM

PENGARUH PROFITABILITAS, KESEMPATAN INVESTASI DAN PERUBAHAN NET OPERATING CASH FLOW TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN

PENGARUH ATRIBUT INDOMARET DI GEMOLONG, SRAGEN TERHADAP MOTIF BELANJA HEDONIK DAN UTILITARIAN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI UNDERPRICING SAHAM PADA PERUSAHAAN NON-KEUANGAN DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN PERIODE

PENGARUH NET PROFIT MARGIN

ANALISIS PENGARUH HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA PRODUK NATASHA SKIN CARE DI SOLO

PENGARUH DIMENSI EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TELEPHON SELULER MEREK SAMSUNG

PENGARUH PEMBIAYAAN DAN ARUS KAS TERHADAP PENGELOLAAN MODAL KERJA

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI UNDERPRICING KETIKA INITIAL PUBLIC OFFERING (IPO) DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH VARIABEL KEUANGAN DAN NON KEUANGAN TERHADAP UNDERPRICING PADA PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN IPO

PENGARUH KARAKTERISTIK PEMERINTAH DAERAH TERHADAP PENGUNGKAPAN MANAJEMEN RISIKO SE-JAWA TENGAH

PENGARUH INSIDER OWNERSHIP

ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

THE EFFECT OF CORPORATE GOVERNANCE MECHANISM AND THE EDUCATIONAL BACKGROUND OF THE COMMISIONER ON ENVIRONMENTAL DISCLOSURES

ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP RETURN

: PUGUH BAYU RAHARJO B FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata satu (SI) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata satu (S1) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria kudus

PENGARUH UKURAN KAP, UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, DAN LEVERAGE TERHADAP KOEFISIEN RESPON LABA

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN BUMN PT. KIMIA FARMA (PERSERO) Tbk PERIODE

PENGARUH KOMPENSASI, KEPEMIMPINAN, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI (Studi Kasus Pada Kantor Kementerian Agama Kabupaten Madiun)

PENGARUH ARUS KAS DAN EARNINGS PER SHARE TERHADAP RETURN SAHAM DENGAN PERTUMBUHAN PENJUALAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI

PENGARUH KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP KESETIAAN MEREK PADA RESTORAN STEAK MOEN-MOEN

PENGARUH NET PROFIT MARGIN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU PELAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH JENJANG PENDIDIKAN, UKURAN USAHA, LAMA USAHA, LATAR BELAKANG PENDIDIKAN DAN PELATIHAN AKUNTANSI TERHADAP PENGGUNAAN INFORMASI AKUNTANSI UMKM

PENGARUH RASIO LEVERAGE DAN AKTIVITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIIJAKAN HUTANG, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

ANALISIS PENGARUH CAPITAL GAINS DAN PEMBAGIAN DIVIDEN TERHADAP VOLUME PERDAGANGAN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG LISTING DI BEI

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN NASABAH BMT BUKIT ANNUR KABUPATEN KENDAL

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN,

Disusun Oleh : EMI KURNIAWATI B

PENGARUH KONSENTRASI KEPEMILIKAN, UKURAN PERUSAHAAN, KOMPOSISI DEWAN KOMISARIS DAN SPESIALISASI INDUSTRI KAP TERHADAP MANAJEMEN LABA

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEBIJAKAN HUTANG (Studi Empiris pada Perusahaan Properti yang Terdaftar di BEI

ANALISIS PENGARUH FAKTOR FUNDAMENTAL DAN RISIKO PASAR TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK JAKARTA PADA WAKTU EX-DIVIDEN DAY

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata satu (SI) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI, GAYA KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA ORGANISASI PUBLIK

ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN DAN RASIO NON KEUANGAN TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEND PAYOUT RATIO

S K R I P S I. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana Jurusan Manajemen. Disusun Oleh:

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TAX. AVOIDANCE (Studi Empiris Laporan Keuangan Perusahaan Manufaktur di. BEI tahun ) SKRIPSI

PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO TERHADAP PERFORMA BISNIS PERUSAHAAN MANUFAKTUR TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (Periode )

ANALISIS LIKUIDITAS DAN SOLVABILITAS TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN TRANSPORTASI DI BEI TAHUN

PENGARUH PENGUMUMAN PERINGKAT OBLIGASI DAN PERINGKAT SUKUK PERUSAHAAN TERHADAP ABNORMAL RETURN SAHAM DI INDONESIA

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRICE EARNING RATIO (PER) PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DAN PERUSAHAAN JASA DI BURSA EFEK INDONESIA (TAHUN )

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : NISA ASMARINA PROGRAM STUDI AKUNTANSI S1

Transkripsi:

PENGARUH DIVIDEND YIELD, DPR, EPS, ROE DAN SIZE TERHADAP HARGA SAHAM (Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2014) SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Menyelesaikan Progam Sarjana (S1) Jurusan Manajemen Pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta Disusun oleh : RICKY EKO PRAKOSO NIM. B 100110 260 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2016 i

ii

iii

iv

MOTTO Rasulullah SAW bersabda: Barang siapa dilanda kesusahan dalam suatu masalah hendaklah dia mengucapkan Laa Haula Wa Laa Quwwata Illa Bil Laahil Aliyyul Azhim (Tiada daya dan tiada kekuatan kecuali dengan pertolongan Allah yang Maha Tinggi lagi Maha Agung (H.R. Baihaqi dan Ar Rabi i) Sesuatu yang belum dikerjakan, seringkali tampak mustahil; Kita baru yakin kalau sudah melakukannya dengan baik. (Evelyn Underhill) Kebanggaan kita yang terbesar adalah bukan tidak pernah gagal, tetapi bangkit kembali setelah kita jatuh. (Confusius) Untuk meraih sebuah kesuksesan, karakter seseorang lebih penting dari Intelegensi (Gilgerte Beaux) v

PERSEMBAHAN Dengan mengucapkan puja dan puji syukur kehadirat Allah SWT atas rahmat dan karunia Nya dan atas dukungan dan doa dari orang- orang tercinta sehingga terselesaikan skripsi ini kupersembahkan kepada: 1. Allah SWT, yang memberikan begitu banyak kenikmatan yang tak terhingga. Dengan ridho-nya maka tulisan ini pun dapat terselesaikan dengan baik, dan semoga karya ini dapat memberikan pencerahan bagi pembaca lainnya. 2. Bapak Kiat Subagyo dan Ibu Sri Widio Rini dengan segala hormat dan baktiku terimakasih atas kasih sayang, perhatian, keikhlasan dan rangkaian doamu yang tiada pernah putus selama ini. 3. Adik-adikku (Evi Nur Oktavia & Maritza Kiran Tirtya) yang aku sayangi. 4. Keluarga besarku, yang selalu memberi motivasi dan doanya. 5. Sahabatku (Alfiah, Desi, Ardan, Arvan, Elan, Deni, Imah) yang selalu menemaniku. 6. Sahabat kuliah dan seperjuanganku (Dezy, Vino, Niken, Raden, Heru, Tika, Devia, Erga, Afrisal, Nevi, Desma, Riki, Sofza, Vieka) yang telah memberikan bantuan, dukungan, dan dorongan selama ini. 7. Almamater UMS tercinta, terimakasih telah mempertemukan dengan orang-orang hebat dan memberikanku banyak ilmu sebagai bekal untuk menjalani kehidupan kelak. vi

ABSTRAKSI Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui Dividend Yield berpengaruh terhadap harga saham. Untuk mengetahui Dividend Payout Ratio berpengaruh terhadap harga saham. Untuk mengetahui Earning per Share berpengaruh terhadap harga saham. Untuk mengetahui Return on Equity berpengaruh terhadap harga saham. Untuk mengetahui Size berpengaruh terhadap harga saham. Metode pemilihan sampel menggunakan purposive sampling sedangkan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI dan kriteria pengambilan sampelnya sebagai berikut : Perusahaan sektor manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama tahun 2012-2014. Menerbitkan laporan keuangan untuk periode yang berakhir tanggal 31 Desember 2012, 2013, 2014 dan memiliki data lengkap yang mengandung seluruh elemen atau unsur laporan keuangan yang diperlukan dalam penelitian. Berdasarkan hasil penelitian ini diketahui Dividend Yield (X 1 ) mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap harga saham. Dividend Payout Ratio (X 2 ) mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap harga saham. Earning per Share (X 3 ) mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap harga saham. Return on Equity (X 4 ) mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap harga saham. Size (X 5 ) tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap harga saham. Kata Kunci : Dividend Yield, Dividend Payout Ratio, Earning per Share, Return on Equity, Size dan Harga Saham. vii

ABSTRACT This research target is to know the Dividend Yield have an effect on to share price. To know the Dividend Payout Ratio have an effect on to share price. To know the Earning per Share have an effect on to share price. To know the Return on Equity have an effect on to share price. To know the Size have an effect on to share price. Method election sample use the purposive sampling while sample used in this research manufacturing business enlisted in BEI and the following intake sample criterion : Company manufacturing sector enlisted in Effect Exchange Indonesia year 2012-2014. Publishing financial statement for the period of ending the date 31 December 2012, 2013, 2014 and own the pregnant complete data all element or element financial statement needed in research. Pursuant to this research result known the Dividend Yield have the influence which significant to share price. Dividend Payout Ratio have the influence which significant to share price. Earning per Share have the influence which significant to share price. Return on Equity have the influence which significant to share price. Size haven t the influence which significant to share price. Keyword : Dividend Yield, Dividend Payout Ratio, Earning per Share, Return on Equity, Size and Share Price. viii

KATA PENGANTAR Assalamualaikum Wr.Wb Alhamdulillahi Robbil alamin. Puji dan syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan rahmat, hidayah, dan tak lupa sholawat serta salam teruntuk Nabi Muhammad yang selalu memberikan petunjuk kepada umatnya untuk selalu berjalan dijalan yang lurus dan benar, sehingga penulis dapat menyelesaikan sjripsi dengan judul: PENGARUH DIVIDEND YIELD, DPR, EPS, ROE DAN SIZE TERHADAP HARGA SAHAM (Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2014). Salah satu syarat guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Ekonomi Manajemen pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. Dalam pelaksanaan dan penyusunan skripsi ini, penulis telah banyak mendapat bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Bapak Dr. Triyono, SE M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Bapak Dr. Anton Agus Setyawan, SE. Msi, MM selaku Kepala Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. ix

x

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... HALAMAN SURAT PERSETUJUAN SKRIPSI... HALAMAN PENGESAHAN... PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI... HALAMAN MOTTO... HALAMAN PERSEMBAHAN... ABSTRAKSI... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... i ii iii iv v vi vii viii ix xi xiii xiv BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Perumusan Masalah... 5 C. Tujuan Penelitian... 5 D. Manfaat Penelitian... 5 E. Sistematika Penulisan... 6 BAB II. TINJAUAN PUSTAKA... 8 A. Harga Saham... 8 B. Kebijakan Dividen... 9 xi

C. Earning per Share... 10 D. Return on Equity... 11 E. Size... 12 F. Penelitian Terdahulu... 13 G. Kerangka Pemikiran... 16 H. Hipotesis... 17 BAB III METODOLOGI PENELITIAN... 21 A. Populasi, Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel.... 21 B. Data dan Sumber Data... 21 C. Metode Pengumpulan Data... 22 D. Definisi Operasional Variabel... 22 E. Metode Analisis Data... 24 BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN... 33 A. Analisis Data... 33 1. Uji Asumsi Klasik... 33 2. Uji Hipotesis... 38 B. Pembahasan... 48 BAB V. PENUTUP... 52 A. Kesimpulan... 52 B. Keterbatasan Penelitian... 53 C. Saran... 53 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xii

DAFTAR TABEL Tabel 4.1 Hasil Uji Normalitas... 33 Tabel 4.2 Hasil Uji Multikolinearitas... 34 Tabel 4.3 Hasil Uji Autokorelasi... 35 Tabel 4.4 Hasil Uji Heteroskedastisitas... 36 Tabel 4.5 Hasil uji t... 39 xiii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran... 16 xiv