BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, DAN SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN

dokumen-dokumen yang mirip
VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

BAB II RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH DAERAH (RPJMD)

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 50 TAHUN 2011 TENTANG RENCANA INDUK PEMBANGUNAN KEPARIWISATAAN NASIONAL TAHUN

SEKILAS TENTANG RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH DAERAH

VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 50 TAHUN 2011 TENTANG RENCANA INDUK PEMBANGUNAN KEPARIWISATAAN NASIONAL TAHUN

BAB V VISI, MISI, TUJUAN, DAN SASARAN TERWUJUDNYA MASYARAKAT BONDOWOSO YANG BERIMAN, BERDAYA, DAN BERMARTABAT SECARA BERKELANJUTAN

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

VISI MISI KABUPATEN KUDUS TAHUN

BAB IV VISI, MISI, TUJUAN,STRATEGI DAN KEBIJAKAN DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pembangunan dan Pertumbuhan UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah) merupakan salah satu motor pengerak yang sangat

Terwujudnya birokrasi sehat, masyarakat kuat dan lingkungan bersahabat demi tercapainya Kabupaten Sampang yang Bermartabat

BAB VI STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN

DRAFT RANCANGAN AWAL RPJMD KABUPATEN GUNUNGKIDUL TAHUN Disampaikan pada Forum Konsultasi Publik Rabu, 6 April 2016

RPJMD Kota Pekanbaru Tahun

BAB VI STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN

BAB IV VISI DAN MISI DAERAH PROVINSI SULAWESI TENGGARA

BAB II KEBIJAKAN PEMERINTAH KOTA SEMARANG

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Palembang Tahun BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

BAB V. Visi, Misi, Tujuan, dan Sasaran. Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kota Banjarbaru Tahun Visi

BAB II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA

PENGEMBANGAN KEPARIWISATAAN PROVINSI LAMPUNG

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kota Medan Tahun BAB 1 PENDAHULUAN

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2015 NOMOR 17

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

Visi dan Misi RPJMD Kabupaten Kediri Tahun

BAB VI STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 50 TAHUN 2011 TENTANG RENCANA INDUK PEMBANGUNAN KEPARIWISATAAN NASIONAL TAHUN

Pemerintah Kabupaten Wakatobi

BAB VI STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Provinsi Lampung

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN PEMBANGUNAN

PAPARAN Rancangan Awal RPJMD Tahun Wates, 27 September 2017

4.2 Strategi dan Kebijakan Pembangunan Daerah

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

Visi TERWUJUDNYA KOTA JAMBI SEBAGAI PUSAT PERDAGANGAN DAN JASA BERBASIS MASYARAKAT YANG BERAKHLAK DAN BERBUDAYA. Misi

PERATURAN DAERAH KABUPATEN HALMAHERA TENGAH NOMOR 10 TAHUN 2013 TENTANG

Pendahuluan. Latar Belakang

BAPPEDA KAB. LAMONGAN

VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

Visi, Misi, Tujuan Dan Sasaran

BAB VI STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN

VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN

TERWUJUDNYA MASYARAKAT INDRAMAYU YANG RELIGIUS, MAJU, MANDIRI, SEJAHTERA SERTA TERCIPTANYA KEUNGGULAN DAERAH

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

BAB III ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

BAB III ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN. Visi pembangunan daerah dalam RPJMD adalah visi Kepala daerah dan

PERENCANAAN KINERJA BAB. A. Instrumen untuk mendukung pengelolaan kinerja

Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Provinsi Lampung

VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN

BAB IV PRIORITAS DAN SASARAN PEMBANGUNAN DAERAH

BAB V PENYAJIAN VISI, MISI, TUJUAN, DAN SASARAN

3.4. AKUTABILITAS ANGGARAN

BAB IV PRIORITAS DAN SASARAN PEMBANGUNAN DAERAH

BAB 5 VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN 5.1. VISI

BAB V. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN PEMBANGUNAN

BAB IV PRIORITAS DAN SASARAN PEMBANGUNAN DAERAH

VISI, MISI, TUJUAN, SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN. "Terwujudnya peningkatan kualitas kinerja Biro Pemerintahan Provinsi

BUPATI CIAMIS PROVINSI JAWA BARAT PERATURAN DAERAH KABUPATEN CIAMIS NOMOR 16 TAHUN 2016 TENTANG

PERUBAHAN RPJMD KOTA SEMARANG TAHUN

Visi : Ponorogo Lebih Maju, Berbudaya dan Religius

PEMERINTAH KOTA TANGERANG

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BUPATI BULUNGAN PROVINSI KALIMANTAN UTARA PERATURAN DAERAH KABUPATEN BULUNGAN NOMOR 6 TAHUN 2016 TENTANG

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

BAB II 29 PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA

Terwujudnya Pemerintahan yang Baik dan Bersih Menuju Masyarakat Maju dan Sejahtera

BAB V VISI, MISI, TUJUAN, DAN SASARAN

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

KABUPATEN SIAK RENCANA KERJA ( RENJA ) DINAS PARIWISATA, PEMUDA DAN OLAHRAGA KABUPATEN SIAK

BAB V ARAH KEBIJAKAN PEMBANGUNAN JANGKA PANJANG DAERAH

BAB III ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI

PROVINSI LAMPUNG PERATURAN DAERAH KOTA METRO NOMOR 03 TAHUN 2015 TENTANG RENCANA INDUK PENGEMBANGAN PARIWISATA DAERAH KOTA METRO

BAB II PERENCANAAN KINERJA

BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, DAN SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN

RANCANGAN: PENDEKATAN SINERGI PERENCANAAN BERBASIS PRIORITAS PEMBANGUNAN PROVINSI LAMPUNG TAHUN 2017

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

Rencana Pembangunan Jangka Menengah strategi juga dapat digunakan sebagai sarana untuk melakukan tranformasi,

BAPPEDA Planning for a better Babel

BAB VI STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN PEMBANGUNAN

BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

PERATURAN DAERAH KABUPATEN SIJUNJUNG NOMOR 2 TAHUN 2014 TENTANG RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH DAERAH KABUPATEN SIJUNJUNG TAHUN

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

BAB VI STRATEGI DAN KEBIJAKAN

Bab II Perencanaan Kinerja

BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

BAB IV TUJUAN DAN SASARAN, STRATEGIS DAN KEBIJAKAN

V BAB V PENYAJIAN VISI, MISI, TUJUAN, DAN SASARAN

BUTIR-BUTIR KONSOLIDASI PENYATUAN LANGKAH AKSELERASI PENCAPAIAN SASARAN 2016 per-bidang PEMBANGUNAN KEPARIWISATAAN

BAB IV ANALISIS ISU ISU STRATEGIS

Rencana Kinerja Tahunan Dinas Kebudayaan & Pariwisata Kota Bandung Tahun 2016 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, DAN SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN 4.1 VISI DAN MISI DINAS PARIWISATA DINAS PARIWISATA DINAS PARIWISATA KABUPATEN POSO Visi merupakan cara pandang ke depan tentang kemana Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kabupaten Poso akan dibawa, diarahkan dan apa yang diinginkan untuk dicapai dalam kurun waktu 5 (lima) tahun ke depan. Visi dan Misi Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kabupaten Poso dibangun dengan mempertimbangkan pula Visi dan Misi Pembangunan Jangka Menengah Daerah Tahun 2017-2021. Adapun visi pembangunan Kabupaten Poso Tahun 2017 2021 adalah : TERWUJUDNYA KABUPATEN POSO YANG DAMAI, ADIL dan SEJAHTERA YANG DIDUKUNG SUMBER DAYA MANUSIA YANG ANDAL dan BERMARTABAT Untuk memperjelas tujuan dan sasaran yang hendak diwujudkan, maka perlu untuk memberikan batasan operasional, yaitu : DAMAI : Terciptanya kondisi kehidupan masyarakat diseluruh wilayah Kabupaten Poso yang diliputi suasana damai, aman dan tenteram tanpa rasa kuatir dan takut. ADIL : Terciptanya kondisi kehidupan masyrakat tanpa diskriminasi yang meliputi suku, agama, jender, golongan, ekonomi maupun paham politik. Adil juga meliputi implementasi pelaksanaan pembangunan yang berkeadlian sesuai potensi wilayah. SEJAHTERA : 1. Terpenuhinya kebutuhan strategi bagi masyarakat untuk meningkatkan martabat dan kapasitasnya. 21

2. Terpenuhinya kebutuhan dasar untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat. SUMBERDAYA MANUSIA YANG ANDAL DAN BERMARTABAT : 1. Terciptanya SDM yang berkualitas pada semua jenjang pendidikan, baik anak didik maupun pendidik sehingga memiliki daya saing yang tinggi. 2. Terciptanya SDM aparatur Pemerintah Daerah yang profesional dan kompeten. 3. Terciptanya masyarakatyang memiliki derajat yang saling menghargai dan menghormati, toleran tanpa membedakan latar belakang budaya, suku, maupun agama. Makna yang terkandung dalam visi Kabupaten Poso Tahun 2016-2021 adalah : 1. Damai 2. Adil. 3. Sejahtera 4. Sumber daya manusia yang andal dan bermartabat Misi daerah tahun 2016-2021 berfungsi sebagai pemersatu gerak, langkah dan tindakan nyata bagi segenap komponen penyelenggara pemerintahan tanpa mengabaikan mandat yang diberikannya untuk mencapai visi yang diharapkan melalui Misi Pembangunan Kabupaten Poso 2016 2021 yaitu: Misi 1: Meningkatkan kondisi kehidupan masyarakat yang damai, aman dan tenteram dalam bingkai SINTUWU MAROSO; Misi 2 : Meningkatkan dan menguatkan ekonomi kerakyatan berbasis usaha melalui Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM), Koperasi, BUMDES, Pertanian dan Pariwisata berdasarkan potensi wilayah didukung dengan infrastruktur yang memadai. Misi 3 : Meningkatkan prasarana dasar untuk mengatasi berbagai masalah perkotaan berpedoman pada arahan tata ruang dan kelestarian lingkungan. Misi 4:Meningkatan pemerataan dan pelayanan pendidikan maupun kesehatan yang berkeadilan yang berbasis nilai-nilai sosial, agama dan kearifan lokal. 22

Misi 5: Mewujudkan tata kelola Pemerintahan Daerah dan Pemerintahan Desa melalui reformasi birokrasi dan peningkatan kualitas sumber daya aparatur.menciptakan stabilitas politik, ketenteraman masyarakat dan ketertiban umum. Selanjutnya, Visi dan Misi Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kabupaten Poso dibangun dengan mempertimbangkan pula Visi dan Misi Pembangunan Kepariwisataan Nasional Tahun 2010-2025. Visi Pembangunan Kepariwisataan Nasional Tahun 2010-2025 sebagaimana tertuang dalam Peraturan Pemerintah Nomor 50 Tahun 2011 tentang Rencana Induk Pembangunan Kepariwisataan Nasional Tahun 2010-2025 adalah : TERWUJUDNYA INDONESIA SEBAGAI NEGARA TUJUAN PARIWISATA BERKELAS DUNIA, BERDAYA SAING, BERKELANJUTAN, MAMPU MENDORONG PEMBANGUNAN DAERAH DAN KESEJAHTERAAN RAKYAT Misi Pembangunan Kepariwisataan Nasional Tahun 2010-2025 diarahkan kepada pengembangan : (1) Destinasi Pariwisata yang aman, nyaman, menarik, mudah dicapai, berwawasan lingkungan, meningkatkan pendapatan nasional, daerah dan masyarakat; (2) Pemasaran Pariwisata yang sinergis, unggul,dan bertanggung jawab untuk meningkatkan kunjungan wisatawan nusantara dan mancanegara; (3) Industri Pariwisata yang berdaya saing, kredibel, menggerakkan kemitraan usaha, dan bertanggung jawab terhadap lingkungan alam dan sosial budaya; dan (4) Organisasi Pemerintah, Pemerintah Daerah, swasta dan masyarakat, sumber daya manusia, regulasi, dan mekanisme operasional yang efektif dan efisien dalam rangka mendorong terwujudnya Pembangunan Kepariwisataan yang berkelanjutan. 23

Tujuan Pembangunan Kepariwisataan Nasional Tahun 2010-2025 adalah : 1.Meningkatkan kualitas dan kuantitas Destinasi Pariwisata 2.Mengkomunikasikan Destinasi Pariwisata Indonesia dengan menggunakan media pemasaran secara efektif, efisien dan bertanggung jawab 3. Mewujudkan Industri Pariwisata yang mampu menggerakkan perekonomian nasional 4.Mengembangkan Kelembagaaan Kepariwisataan dan tata kelola pariwisata yang mampu mensinergikan Pembangunan Destinasi Pariwisata, Pemasaran Pariwisata, dan Industri Pariwisata secara profesional, efektif dan efisien. Sedangkan arah kebijakan Pembangunan Kepariwisataan Nasional Tahun 2010-2025 dilaksanakan : 1. Berdasarkan prinsip Pembangunan Kepariwisataan yang berkelanjutan; 2.Dengan orientasi pada upaya peningkatan pertumbuhan, peningkatan kesempatan kerja, pengurangan kemiskinan, serta pelestarian lingkungan; 3. Dengan tata kelola yang baik; 4. Secara terpadu secara lintas sektor, lintas daerah, dan lintas pelaku; dan 5. Dengan mendorong kemitraan sektor publik dan privat Selanjutnya, Visi dan Misi Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kabupaten Poso juga dibangun dengan mempertimbangkan pula perkembangan paradigma di sektor pariwisata berbasis kepada peningkatan ekonomi kreatif. Visi dan Misi Pengembangan Ekonomi Kreatif sebagaimana tertuang dalam Instruksi Presiden Nomor 6 Tahun 2009 tentang Pengembangan Ekonomi Kreatif, yaitu : BANGSA INDONESIA YANG BERKUALITAS HIDUPDAN BERCITRA KREATIF DI MATA DUNIA Misi Pembangunan Ekonomi Kreatif Tahun 2009-2025 adalah : Memberdayakan Sumber Daya Insani Indonesia Sebagai Modal Utama Pembangunan Nasional, yang diarahkan untuk : 24

1. Peningkatan kontribus industri kreatif terhadap PDRB Indonesia; 2.Peningkatan ekspor nasional dan produk/jasa berbasis kreativitas anak bangsa yang mengusung muatan lokal dengan semangat kontemporer; 3.Peningkatan penyerapan tenaga kerja sebagai dampak terbukanya lapangan kerja baru di industri kreatif; 4.Peningkatan jumlah perusahaan berdaya saing tinggi yang bergerak di industri kreatif; 5. Pengutamaan pada pemanfaatan pada sumber daya yang berkelanjutan bagi bumi dan generasi yang akan datang 6.Penciptaan nilai ekonomis dari inovasi kreaif, termasuk yang berlandaskan kearifan dan warisan nusantara 7. Penumbuhkembangan kawasan-kawasan kreatif di wilayah Indonesia yang potensial 8. Penguatan citra kreatif pada produk/jasa sebagai upaya pencitraan Negara (national branding) Indonesia di mata dunia internasional. Dalam menetapkan visi dan misi pembangunan pariwisata dan ekonomi kreatif tahun 2017-2021 berpijak pula kepada kerangka pikir pariwisata dan ekonomi kreatif sebagai berikut : Visi adalah gambaran arah pembangunan atau kondisi masa depan yang ingin dicapai melalui penyelenggaraan tugas dan fungsi dalam kurun waktu 5(lima) tahun yang akan datang. Sedangkan Misi adalah rumusan umum mengenai upaya-upaya yang akan dilaksanakan untuk mewujudkan visi, dalam arti misi membantu secara lebih jelas penggambaran visi yang ingin dicapai, serta menguraikan upaya-upaya apa yang harus dilakukan. Dalam suatu dokumen perencanaan, rumusan misi menjadi penting untuk memberikan kerangka bagi tujuan dan sasaran yang ingin dicapai, dan menentukan jalan yang akan ditempuh untuk mencapai visi. Visi dan misi harus jelas menunjukkan apa yang menjadi cita-cita layanan terbaik SKPD baik dalam upaya mewujudkan visi dan misi kepala daerahmaupun dalam upaya mencapai kinerja pembangunan daerah pada aspek kesejahteraan, pelayanan, dan peningkatan daya saing daerah dengan mempertimbangkan permasalahan dan isu strategis yang relevan. 25

Mengacu pada pemahaman tersebut di atas dan dalam rangka mendukung terwujudnya visi Kabupaten Poso dengan memperhatikan dan mempertimbangkan perkembangan dan potensi kepariwisataan beserta aspek-aspek pendukungnya, dan berdasarkan tugas pokok dan fungsi Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif maka Visi Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kabupaten Poso adalah Terwujudnya Kabupaten Poso Sebagai Daerah Tujuan Wisata Dengan visi tersebut seluruh seluruh stakeholder Pariwisata dan Ekonomi Kreatif di Kabupaten Poso yang meliputi komponen masyarakat, pemerintah, dunia usaha, perangkat desa, pelaku pariwisata, lembaga swadaya,kelompok dan lembaga budaya, pengrajin, dan pelaku lainnya, diharapkan dapat menjadi bagian penting dalam proses pemberdayaan serta berperan aktif dalam pelestarian dan pengembangan pariwisata dan ekonomi kreatif guna terwujudnya kesejahteraan masyarakat. Selain itu, dalam konteks visi ini semua potensi pariwisata dan ekonomi kreatif dikembangkan dengan memperhatikan kemampuan untuk mendorong peningkatan perkembangan kehidupan ekonomi dan sosial budaya; nilai-nilai agama, adat istiadat serta pandangan dan nilai-nilai yang hidup dalam masyarakat; kelestarian budaya dan mutu lingkungan hidup; dan kelangsungan usaha pariwisata itu sendiri. Selanjutnya dalam rangka mewujudkan visi sebagaimana tersebut di atas, diperlukan gambaran dan upaya secara lebih detail yang diaplikasikan dalam bentuk penyusunan misi. Misi pembangunan pariwisata dan ekonomi kreatif Kabupaten Poso saat ini adalah sebagai berikut: 1. Mengembangkan destinasi pariwisata berdaya saing internasional, berwawasan lingkungan dan mampu mendorong pembangunan ekonomi Kabupaten Poso 2. Mengembangkan ekonomi kreatif yang dapat meningkatkan nilai tambah untuk mendorong sektor pariwisata 26

3. Mengembangkan pemasaran pariwisata untuk meningkatkan kunjungan wisatawan nusantara dan mancanegara serta pembangunan pariwisata berkelanjutan 4. Mengembangkan sumber daya pariwisata dan ekonomi kreatif yang berdaya saing dan kredibel 4.2 TUJUAN DAN SASARAN JANGKA MENENGAH DINAS PARIWISATA DAN EKONOMI KREATIF KABUPATEN BELITUNG Tujuan merupakan penjabaran atau implementasi dari pernyataan Misi Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kabupaten Poso, yaitu sesuatu (apa) yang akan dicapai atau dihasilkan dalam jangka waktu 5 (lima) tahun ke depan. Sedangkan Sasaran merupakan penjabaran dari tujuan Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kabupaten Poso, yaitu hasil yang akan dicapai secara nyata dalam rumusan yang lebih spesifik, terinci, dapat diukur dan dapat dicapai,serta dalam kurun waktu yang lebih pendek dari tujuan. Tujuan dan Sasaran yang akan dicapai oleh Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kabupaten Poso Tahun 2017-2021 berdasarkan misi adalah sbb (Tabel 4.1): 27

4.3 STRATEGI DAN KEBIJAKAN STRATEGI DAN KEBIJAKAN DINAS PARIWISATA DAN EKONOMI KREATIF KABUPATEN POSO Strategi pada dasarnya lebih bersifat grand design(agenda), sebagai suatu cara atau pola yang dirancang untuk merespon isu strategis yang dihadapi dan/atau untuk mencapai visi, misi, tujuan dan sasaran instansi. Dengan kata lain, strategi merupakan suatu cara atau pola untuk mewujudkan tujuan atas misi yang ditetapkan. Strategi Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kabupaten Poso, selain dirancang untuk merespon isu strategis juga dirancang dengan mengakomodir 'Strategi Pembangunan Daerah' sebagai suatu strategi pembangunan jangka menengah Kabupaten Poso sebagaimana tertuang dalam RPJMD Kabupaten Poso Tahun 2017-2021. Kebijakan pada dasarnya merupakan ketentuan-ketentuan yang ditetapkan oleh Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kabupaten Poso untuk dijadikan pedoman, pegangan atau petunjuk dalam pengembangan ataupun pelaksanaan program/indikasi kegiatan guna tercapainya kelancaran dan keterpaduan dalam perwujudan sasaran, tujuan, serta visi dan misi. Berdasarkan visi dan misi yang telah ditetapkan maka diperlukan strategi dan kebijakan sebagai suatu landasan tindak lanjut untuk merespon isu strategis serta prospek pembangunan tahun 2017-2021. Adapun Strategi dan Kebijakan Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kabupaten Poso pada setiap Misi adalah sebagai berikut.. 28