Panduan Penggunaan Aplikasi Cirebon Lunga versi 1.0 (Luru Lowongan Kerja) Untuk Pencari Kerja

dokumen-dokumen yang mirip
Web Karir Panduan Bagi Perusahaan

Web Karir Panduan Bagi Alumni

Setelah selesai klik tombol Register. Akan muncul seperti gambar berikut jika berhasil

DAFTAR ISI KATEGORI PERORANGAN

PANDUAN APLIKASI E-SURAT UNTUK AGENDARIS. 1. Surat Masuk Manual adalah surat fisik yang dikonversikan menjadi elektronik.

Panduan Mendaftar Beasiswa Online Melalui ditmawa.simaster

d. Pilih menu HerRegistrasi Asesor yang terdapat di kanan atas layar

PANDUAN BURSA KERJA PPKK

LANGKAH LANGKAH PENGGUNAAN WEBSITE SISTEM PENYAMPAIAN DATA LELANG

DAFTAR ISI KATEGORI INSTITUSI

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SISTEM MANAJEMEN AKREDITASI (SIMAK) UNTUK OPERATOR PROGRAM STUDI

USER MANUAL INTRANET PT. ANGKASA PURA I

PETUNJUK PENGGUNAAN E-RECRUITMENT IPC

PANDUAN PELAMAR BADAN PEMERIKSA KEUANGAN

MDP Career Development Center (MDP CDC)

DAFTAR ISI KATEGORI DIVISI

Panduan Mendaftar Beasiswa Online Melalui ditmawa.simaster

Panduan Penggunaan Sistem Informasi Beasiswa (SIBEA)

MODUL PELATIHAN SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN (SIPEG) V.2

PETUNJUK PENGGUNAAN E-BKJH

Software User Manual. Web Karir. Panduan Bagi Administrator. Universitas IBA Palembang

PETUNJUK OPERASIONAL BALIS ONLINE 2.0 PEKERJA

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SISTEM MANAJEMEN AKREDITASI (SIMAK) UNTUK OPERATOR PROGRAM STUDI

Gambar 1 Tampilan Homepage

PETUNJUK PENGGUNAAN SITUS

DAFTAR ISI DAFTAR ISI ALUR PENDAFTARAN BERKAS YANG HARUS DIUNGGAH PANDUAN REGISTRASI PANDUAN AKTIVASI AKUN...

Panduan Penggunaan Akun Guru SIAJAR LMS

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI e- PURCHASING OBAT PANITIA

KABUPATEN CIREBON. Buku Panduan LPSE Kab. Cirebon 56

TUTORIAL WEBSITE (PENCARI KERJA / PELAMAR)

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SiAP

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SiAP

User Guide. System Sertifikasi LSP TIK Indonesia LSP TIK INDONESIA

PANDUAN SMART ONLINE

Web Karir Panduan Bagi Administrator

jual beli mudah, asik, di mana aja Manual Book Puali for Web

Akses Perizinan Online

Bagian I - Siswa. A. Kuis Online

Tim e-journal Undiksha 2013 USER MANUAL

USER MANUAL APLIKASI WHISTLE BLOWING SYSTEM

BFI Jobs. HC System & Architecture 2017 HC BFI

Pendaftaran Online Beasiswa LPDP. Lembaga Pengelolaan Dana Pendidikan (LPDP) User Manual

PELATIHAN PORTAL PENGAJUAN ARTIKEL JURNAL

Berlaku sejak : 20 Mei 2016 PENGISIAN EVALUASI DIRI PROGRAM STUDI Revisi : 01 ONLINE 2016

Selamat bergabung menjadi anggota laman

CARA MENJALANKAN PROGRAM. Untuk dapat menjalankan program ini maka user. (pengguna) harus login terlebih dahulu kedalam sistem.

A. ADMIN. Form Login Admin

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI PENDAFTARAN ONLINE PERLINDUNGAN VARIETAS TANAMAN (PEMOHON)

Aplikasi Portal Mahasiswa

SEKOLAH KEDINASAN BUKU PETUNJUK PENDAFTAR SISTEM SELEKSI CPNS NASIONAL TAHUN 2018 BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

MANUAL PENGGUNAAN APLIKASI PELAKU USAHA

KATA PENGANTAR. Tim Penyusun. User Guide Sistem Informasi Alumni 2 UPT Pusat Komputer

PANDUAN PENDAFTARAN MENJADI ANGGOTA LOKERNTT (Mohon dibaca dengan teliti)

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SELEKSI LPDP. Pengguna : Reviewer wawancara

Buku Panduan Manajemen Website Dengan Themes Elevate

MANUAL SIMPONI PPI PERMOHONAN IZIN POS

Panduan Pengguna UPG APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

Modul Perpindahan Modul pindahan melibatkan beberapa user yaitu

USER MANUAL SUBMITTED e-jurnal

PANDUAN PENGGUNAAN PENDAFTRAN MAHASISWA ONLINE. Panduan Pendaftaran Mahasiswa Online IST AKPRIND Yogyakarta

Panduan Pengguna Individu APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

1. Halaman Pendaftaran & Login

PANDUAN PERUBAHAN ATAU PENAMBAHAN DATA PERUSAHAAN DAN KOMPETENSI PERUSAHAAN. Tsel User Manual Perubahan Data Perusahaan.doc

Panduan Web Site Program Retooling

AKADEMI KEPERAWATAN RUMAH SAKIT DUSTIRA

2. Masukkan password e-filing yang diinputkan pada tahap registrasi pada kolom Password.

Prosedur Menjalankan Aplikasi

PANDUAN PENGGUNAAN EasyChair

Cetak Biodata dan Transkrip Nilai PANDUAN REGISTRASI. Mahasiswa. fisipupr.com

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI KURIKULUM 2013

TUTORIAL SUZUKI E-RECRUITMENT

TUTORIAL WEBSITE (PEMBERI KERJA / PERUSAHAAN)

Gambar 1 Halaman Home pada Tampilan Awal

M a n u a l B o o k A p l i k a s i B u r s a K e r j a K h u s u s Hal 1

NUSANTARA SEHAT. Registration Manual

UNIVERSITAS DHARMA ANDALAS

Lampiran 6.2. Nomor : WIKA-MIF-IK Revisi : 00. Pendaftaran Lowongan: Berikut adalah langkah langkah untuk pendaftaran lowongan:

TATA CARA PENGISIAN FORM REGISTRASI

Petunjuk Upload Nilai Mahasiswa. Level Tenaga Pendidik (Dosen)

Manual Book Aplikasi Pendaftaran Ujian. Manual Book Aplikasi Pendaftaran Ujian

PANDUAN PENERAPAN E-LEARNING BERBASIS RUMAH BELAJAR (JEJAK BALI) PROVINSI BALI

PANDUAN LAMAN BEASISWA TERPADU

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI e- PURCHASING PRODUK BARANG/JASA PEMERINTAH PEJABAT PENGADAAN

PANDUAN PPHC ONLINE 2016

PENDAHULUAN. Gambar 1. Tampilan Sistem Informasi Pendaftaran Ulang Mahasiswa Lama Online

PETUNJUK PENGGUNAAN BARANG/JASA PEMERINTAH PEJABAT PENGADAAN

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-LHKASN.

User Manual PENELITIAN. Sistem Informasi LPPM (SI LPPM) Universitas Katolik Parahyangan

Dokumen ini ditujukan kepada Dosen Universitas Respati Yogyakarta.

Berikut ini langkah-langkah untuk konfigurasi awal dari paket toko online yang sudah kami siapkan :

1. Home (Daftar Rekrutmen)

2014 BUKU PETUNJUK PENGOPERASIAN APLIKASI UMPENS (Untuk Siswa)

GRAND DESIGN INTEGRATED REGISTRATION SYSTEM

USER GUIDE Peminat/ Pendaftar. Sistem Informasi Manajemen Pendaftaran Mahasiswa Baru. Sekolah Tinggi Teknik Ibnu Sina

APDOL Kabupaten Sukabumi Page 1

Panduan SNMPTN Jalur Undangan

FITUR BARU. REGISTRASI & ORDER ONLINE BEROPERASI TANGGAL 5 April

PANDUAN. SisPenA S/M. Untuk Sekolah. Sistem Informasi Penilaian Akreditasi Badan Akreditasi Nasional Sekolah / Madrasah

Panduan User 3 - GURU Page 1 of 11

SIPP Online. User Manual SIPP Online

Transkripsi:

Panduan Penggunaan Aplikasi Cirebon Lunga versi 1.0 (Luru Lowongan Kerja) Untuk Pencari Kerja http://cirebonlunga.cirebonkota.go.id

Panduan untuk pencari kerja A.1. Pendaftaran / registrasi Berikut adalah tampilan default / tampilan bawaan saat anda membuka http:// cirebonlunga.cirebonkota.go.id. Jika anda belum terdaftar, silahkan klik tombol login di sebelah kanan atas. Tampilan halaman login untuk pencari kerja adalah seperti berikut: Jika anda ingin mendaftar, klik tulisan Daftar sebagai pencari kerja. Perlu diketahui, pencari kerja yang diperbolehkan mendaftar di aplikasi ini adalah pencari kerja yang yang mempunyai NIK / KTP Kota Cirebon. Berikut adalah contoh pengisian formulir pendaftaran online.

Setelah anda berhasil mendaftar maka akan muncul pesan berikut, klik pada tombol yang tersedia: Silahkan login menggunakan username dan password yang baru saja anda daftarkan

Setelah anda berhasil login, maka tampilan default adalah sebagai berikut:

A.2. Prosedur pendaftaran / registrasi Yang paling utama yang harus anda lakukan setelah berhasil login adalah melengkapi data profil anda. Melengkapi data profil adalah wajib karena jika anda tidak melengkapi profil maka anda tidak dapat mengirim lamaran kerja (akan dijelaskan kemudian dalam panduan ini). Klik gambar pensil kecil (yang dilingkar hijau) untuk mengedit profil anda. Tampilan saat anda mengubah data profil adalah seperti berikut. Lengkapi data profil dengan data yang sebenarnya sesuai identitas anda.

Menu berikutnya adalah Pendidikan. Silahkan diisi dengan Pendidikan terakhir anda, atau jika anda memiliki lebih dari satu gelar atau level Pendidikan, silahkan ditambahkan. Tampilan saat mengisi data Pendidikan adalah sebagai berikut: Setelah Pendidikan, anda bisa menambahkan Bahasa apa saja yang anda kuasai.

Kemudian jika anda memiliki keahlian di bidang tertentu, anda bisa mengisinya di menu keahlian Form isian pengalaman kerja. Silahkan isi form ini dengan semua pengalaman kerja yang anda miliki

Form pengisian sertifikasi Jika anda memiliki sertifikasi di bidang tertentu, silahkan mengisi form ini. Upload / Unggah Curriculum Vitae Jika anda memiliki Curriculum Vitae / CV rancangan sendiri yang sudah jadi dalam bentuk PDF,.docx, atau doc, anda bisa mengunggah / menguploadnya di sini.

Form Pengaturan privasi. Jika anda ingin perusahaan menemukan anda melalui pencarian berdasarkan keahlian, anda bisa membiarkan pengaturan default (ya), jika anda memilih tidak, silahkan klik tombol supaya berpindah ke tulisan tidak. My Jobs My Jobs merupakan menu dimana terdapat daftar semua lowongan kerja yang pernah anda kirimkan

A.3. Prosedur melamar lowongan pekerjaan Berikut adalah tampilan default / tampilan bawaan saat anda membuka http:// cirebonlunga.cirebonkota.go.id. Yang dilingkar hijau adalah salah satu contoh lowongan pekerjaan yang diposting oleh perusahaan. Untuk melamar, silahlan klik tulisan Lihat Detail. Ketika tombol Lihat Detail di klik, maka akan muncul tampilan seperti berikut. Tab Detail Lowongan berisi informasi detail tentang lowongan pekerjaan yang akan anda lamar. Sedangkan Tab Detail Perusahaan berisi informasi tentang perusahaan yang menyediakan lowongan kerja Lihat sambungannya pada halaman berikut

Untuk melamar pekerjaan, klik tombol lamar sekarang Jika anda sudah terdaftar dan sudah login, maka anda akan dibawa ke halaman berikut dimana dengan sekali klik, lamaran anda akan terkirim. Jika anda sudah terdaftar dan sudah login, namun tidak bisa melihat tombol kirim lamaran, itu disebabkan karena anda belum melengkapi data profil anda. Sebelum mengirim lamaran kerja selalu selalu pastikan jika data profil selalu terupdate.