BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV ANALISIS MEKANISME DAN UPAYA PENINGKATAN SISUKA (SIMPANAN SUKARELA BERJANGKA) DI BMT BUS

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV PEMBAHASAN. A. Mekanisme Produk SIRELA ( Simpanan Sukarela Lancar ) 1. Produk SIRELA ( Simpanan Sukarela Lancar )

BAB IV PENGELOLAAN SIMPANAN WADIAH YAD DHAMANAH PADA PRODUK SIMPANAN PENDIDIKAN DI KSPPS BMT BINA UMAT SEJAHTERA CABANG TEGAL

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Strategi Pemasaran Produk Si Sidik KSPPS BMT BUS Pada Cabang Semarang Kota. Sebagai Lembaga Keuangan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV PEMBAHASAN MASALAH

BAB IV. ANALISIS MEKANISME TRANSAKSI PRODUK DEPOSITO ib HASANAH DOLLAR PADA BNI SYARIAH PEKALONGAN

BAB III PEMBAHASAN. akan dikelola BMT untuk memperoleh keuntungan, keuntungan akan diberikan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III PEMBAHASAN. Lancar) yang merupakan produk unggulan dari Koperasi Jasa Keuangan. Syariah tersebut. SIRELA (Simpanan Suka Rela Lancar) merupakan

BAB IV HASIL PENELITIAN. A. Prosedur Tabungan pada Bank Syariah Bukopin Capem UPI YPTK. Kegiatan Operasi, Skep.Dir.No : 197/Skep-DIR/BSB-JKT/VIII/2009

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Flowchart Deposito. Tugas sistem operasional bank syariah Dosen : Gita Danupranata, S.E., M.M

BAB IV PEMBAHASAN. A. Mekanisme Simpanan Qurban di BMT At-Taqwa Muhammadiyah Cabang

BAB IV PEMBAHASAN. 1 Wawancara dengan Ajeng selaku Teller

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Perkembangan Tabungan Simpanan Pelajar (Simpel) pada Bank

BAB III PROFIL BMT BINA UMMAT SEJAHTERA A.

BAB IV ANALISIS 1. Landasan Teori A. Definisi Produk Pembiayaan Modal Kerja

BAB IV PEMBAHASAN. 1. Pembukaan Simpanan Berjangka (SIJANGKA)

BAB IV ANALISIS PRAKTEK KERJA LAPANGAN. analisa dokumen merupakan salah satu cara yang dapat membantu dalam. Tabel 4.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Pembantu Krian mahasiswa dapat memberikan kesimpulan dan saran kepada

BAB IV PEMBAHASAN. A. Pengertian dan Jenis Akad Mudharabah pada PT. Bank BNI Syariah. Seseorang yang akan membuka rekening tabungan di PT.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Mekanisme Pembiayaan Akad Wadi ah Di BPRS Galamitra Abadi

BAB IV PEMBAHASAN. Berikut ini adalah prosedur pelaksanaan deposito ib mudharabah Bank

BAB III GAMBARAN UMUM BMT BUS CABANG TEGAL KOTA

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV PEMBAHASAN Syarat dan Ketentuan Pembiayaan Mikro Syariah Di KSPPS Tamzis Bina Utama Cabang Kejajar Wonosobo.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III STRATEGI PEMASARAN UNTUK MENINGKATKAN JUMLAH ANGGOTA SIMPANAN DI KSPPS BMT EL AMANAH KENDAL

BAB IV ANALISIS SITEM PEMBERIAN PEMBIAYAAN PADA KJKS BMT AMANAH USAHA MULIA MAGELANG. A. Sistem dan Prosedur Pemberian pembiayaan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Karakteristik Produk Simpanan Berjangka (Simka) / Deposito Mudharabah di KSPPS Arthamadina Banyuputih

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Analisis Pelaksanaan Pembiayaan Mudharabah di Baitul maal wat. 1. Prosedur Pembiayaan di BMT Surya Parama Arta

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. A. Sejarah Berdirinya BMT Lestari Muamalat Suradadi. Koperasi adalah badan usaha yang beranggotakan orang-orang atau

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Pengertian Simpanan Walimah pada BMT At-Taqwa Muhammadiyah

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Tabungan Simpedes adalah Simpanan masyarakat dalam bentuk. jumlahnya, sepanjang memenuhi ketentuan yang berlaku.

FLOWCHART PEMBUKAAN REKENING BARU

BAB IV ANALISIS MEKANISME AKAD MUDHARABAH PADA PRODUK SIMPANAN BERJANGKA DAN MUDHARABAH BERJANGKA DI UJKS BMT MITRA UMAT DAN UJKS BMT MINNA LANA

BAB IV FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPUNYAI DAMPAK PADA PENINGKATAN JUMLAH ANGGOTA PRODUK SI UMMAT PADA BMT MARHAMAH

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV PEMBAHASAN. A. Mekanisme Produk SURBAN (Simpanan Qurban) di BMT Harapan. 1. Syarat Pembukaan SURBAN (Simpanan Qurban)

BAB II GAMBARAN UMUM KJKS BMT WALISONGO SEMARANG

BAB IV PEMBAHASAN. A. Implementasi Prinsip Mudharabah Muthlaqah pada BNI ib Deposito

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Analisis Penerapan Pembiayaan Mudharabah pada KJKS BMT Usaha

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Bank merupakan lembaga keuangan yang kegiatannya menghimpun dana. dalam rangka meningkatkan taraf hidup rakyat banyak.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. TABUNGAN IMPIAN BRI SYARIAH ib PADA BRISYARIAH KANTOR CABANG PADANG

BAB IV ANALISIS BAURAN PEMASARAN (MARKETING MIX) AKAD WADIAH YAD DHAMANAH PADA KSPPS BMT BINA UMMAT SEJAHTERA CABANG JUWANA

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III GAMBARAN UMUM BMT BINA UMMAT SEJAHTERA CABANG KARANGAWEN. A. Sejarah Berdirinnya BMT Bina Ummat Sejahtera (BUS)

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV PELAKSANAAN TABUNGAN ib MULTIGUNA PADA BANK SYARI AH BUKOPIN CABANG PEMBANTU UPI YPTK PADANG

BAB IV PEMBAHASAN. pembiayaan untuk beragam keperluan, baik produktif (investasi dan modal

BAB IV PEMBAHASAN. A. Gambaran Produk Tabungan Simpatik Pada Bank Syariah Mandiri. a. Mekanisme produk Tabungan Simpatik Pada Bank Syariah Mandiri

BAB III GAMBARAN UMUM KSPPS BMT BINA UMMAT SEJAHTERA CABANG WOLO

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Pelaksanaan Pembiayaan Mudharabah untuk Pertanian di KSPPS TAMZIS Cabang Batur

PERHITUNGAN BAGI HASIL DAN PENANGANAN PENCAIRAN DEPOSITO MUDHARABAH PADA BPR SYARIAH AMANAH UMMAH

BAB IV ANALISIS PRAKTEK KERJA LAPANGAN

BAB III GAMBARAN UMUM PEGADAIAN SYARIAH KENDAL

BAB IV ANALISA HASIL DAN PEMBAHASAN

Proses. Lampiran 1: Pembiayaan PT. Bank Syariah Mandiri Pematangsiantar. Tahap Awal Dokumentasi Monitoring dan Pembinaan Permohonan

BAB IV PERBANDINGAN ANTARA PRODUK SIDIK AMAL DAN SIMWAPRES DI BMT YA UMMI MAS 1. Kekurangan dan Kelebihan dari Produk Tabungan Pendidikan Sidik Amal

2) Membina masyarakat dengan mengadakan sosialisasisosialisasi BAB IV. mengenai perbankan syari ah bahwasanya bunga

A. Sosialisasi Tabungan Sicermat Sosialisasi Tabungan Sicermat merupakan langkah pemasaran yang dilakukan oleh PD. BPR Bank Daerah Karanganyar untuk

BAB II STANDAR OPERASIONAL DAN PROSEDUR BAGI HASIL TABUNGAN MUDHARABAH. Wattamwil yaitu simpanan (funding) dan pembiayaan (financing).

BAB IV MEKANISME DAN ANALISIS TERHADAP PRODUK PEMBIAYAAN USAHA BAGI HASIL

BAB III GAMBARAN UMUM BTM WIRADESA. A. Latar belakang berdirinya BTM Wiradesa. Muhammadiyah Wiradesa untuk memiliki sumber-sumber pendanaan

BAB IV PEMBAHASAN A. Mekanisme Produk Simpanan SAHARA di BMT El Amanah Kendal 1. Mekanisme Pembukan Rekening Simpanan SAHARA

BAB IV PEMBAHASAN MASALAH

BAB IV PEMBAHASAN KARAKTERISTIK PRODUK SIHAJI DAN ANALISIS SWOT PRODUK SIHAJI DI KSPPS BMT AL HIKMAH

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III PELAKSANAAN AKAD WADI AH DI ARTHA GROUP JEPARA

BAB IV ANALISIS TERHADAP PELASANAAN AKAD MUDH ARABAH PADA SIMPANAN SERBAGUNA DI BMT BISMILLAH SUKOREJO

BAB IV PEMBAHASAN. A. Prosedur Pembukaan Rekening Simpanan Berjangka (Deposito) Mudharabah

BAB IV MEKANISME DAN ANALISIS PEMBIAYAAN MURABAHAH PADA SEKTOR PERTANIAN A.

BAB III GAMBARAN UMUM KSPPS MARHAMAH

BAB III GAMBARAN UMUM DI BMT NU SEJAHTERA. Mangkang Kota Semarang merupakan hasil pemikiran kalangan nahdliyin

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Penerapan Akad Mudharabah Pada PembiayaanPertanian Di KSPPS

BAB III STRATEGI PROMOSI PRODUK SIM A (SIMPANAN ANAK-ANAK) DI BMT CITRA KEUANGAN SYARIAH COMAL

TINJAUAN BAGI HASIL SIMPANAN BERJANGKA PADA KJKS BMT BINA UMAT MANDIRI (BUM) CABANG ADIWERNA

BAB IV PELAKSANAAN TABUNGAN BERENCANA PADA BANK SYARIAH MANDIRI KANTOR CABANG LUBUK SIKAPING

berdasarkan prinsip syariah. Bank syariah di Indonesia, baik yang berbentuk bank undang-undang perbankan (UU No. 10 tahun 1998)

BAB III GAMBARAN BMT NU SEJAHTERA. yang sedang lesu pada saat itu, maka kaum Nahdliyin (NU) sebagai organisasi

BAB I PENDAHULUAN. beroperasi sesuai dengan nilai-nilai dan Prinsip Ekonomi Islam (Islamic

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Mekanisme Pemberian Bonus Pada Produk Simpanan Mitra Sahabat

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Dari uraian penjelasan di atas dapat di simpulkan : dan juga memberikan pelayanan dalam bentuk jasa-jasa perbangkan.

BAB IV PEMBAHASAN. ( Data Jumlah Pembiayaan kantor cabang Gunungpati II tahun )

BAB III PEMBAHASAN DAN ANALISIS. A. Konsep Mudharabah dalam Perbankan Syariah. 1. Pengertian Mudharabah dan Implementasinya

BAB II LANDASAN TEORI. menerbitkan promes atau yang dikenal dengan nama Banknote (uang kertas). Kata

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Prosedur Pembiayaan Murabahah di BPRS Bangun Drajat Warga

di PT. BNI Syari ah Cabang Padang harus mengikuti prosedur yang berlaku di bank tersebut. Adapun prosedur Tabungan ib Tunas Hasanah di PT.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Question & Answer a T bu b nga g nku

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISISIS MEKANISME PENCAIRAN DANA PEMBIAYAAN MUDHARABAH DENGAN AGUNAN CAST COLLATERAL DI KSPPS ARTHAMADINA, BATANG.

Transkripsi:

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Prosedur Pelaksanaan Simpanan Siswa Pendidikan 1. Pengertian Simpanan Pendidikan Simpanan pendidikan adalah simpanan yang mana dapat dipergunakan untuk perencanaan biaya pendidikan sekolah bagi para putra-putri anggota dan calon anggota di BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen. Dalam hal ini, BMT Bina Ummat Sejahtera bertindak sebagai Mudharib (pengelola dana). Dengan demikian, BMT Bina Ummat Sejahtera dalam kapasitasnya sebagai mudharib memiliki sifat sebagai seorang wali amanah (trustee) yakni harus berhati-hati atau bijaksana serta beritikad baik dan bertanggung jawab atas segala sesuatu yang timbul akibat kesalahan atau kelalaiannya. 1 Disamping itu, BMT Bina Ummat Sejahtera juga bertindak sebagai kuasa dari usaha bisnis pemilik dana yang diharapkan memperoleh keuntungan seoptimal mungkin tanpa melanggar berbagai aturan Syariah. Dari hasil pengolahan dana mudharabah, BMT Bina Ummat Sejahtera membagi hasilkan kepada pemilik dana sesuai dengan nisbah yang telah disepakati dan dituangkan dalam akad pembukaan rekening. Dengan nisbah bagi hasilnya yaitu 0,8%. 2. Mekanisme Prosedur Pelaksanaan Simpanan Siswa Pendidikan Pelaksanaan pembukuan simpanan pendidikan di BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen harus memenuhi prosedur yang menjadi ketentuan sebagai berikut : a. Pembukaan buku anggota simpanan pendidikan 1 Wawancara dengan Mas Ahmadun Manager KSPPS BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen pada tanggal 28 April 2017 45

46 Skema alur pembukaan buku anggota simpanan pendidikan bagi para calon anggota baru di KSPPS BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen. Mulai Selesai Menyerahkan Fotocopy KTP/SIM Membayar SIMPOK dan SIMWA Mengisi Formulir Permohonan Anggota Mengisi Form Aplikasi Si Sidik Keterangan : 1) Calon anggota menyerahkan fotocopy KTP/SIM yang masih berlaku sebanyak 1 lembar. 2) Kemudian calon anggota mengisi formulir permohonan untuk menjadi anggota BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen. 3) Selanjutnya calon anggota mengisi form aplikasi pembukaan rekening Si Sidik yang sudah disediakan. 4) Membayar Simpanan Pokok (SIMPOK) Rp. 10.000,- dan Simpanan Wajib (SIMWA) Rp. 12.000,-. 2 2 Wawancara dengan Mbak Yubaedah Teller KSPPS BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen pada tanggal 28 April 2017

47 b. Sertifikat simpanan pendidikan 1) Teller / Kasir memberikan informasi kepada anggota tentang produk simpanan pendidikan : a) Kelas A dengan beasiswa diambil mulai sekolah / persemester. b) Kelas B dengan beasiswa diambil mulai SLTA / persemester. c) Kelas khusus perguruan tinggi dengan beasiswa diambil mulai kuliah / semester. 2) Anggota mengisi formulir Si Sidik yang diinginkan dan melengkapi persyaratan sebagai berikut : a) Nama lengkap diisi dengan nama nasabah yang ingin membuka simpanan pendidikan / identitas wali. b) Alamat menunjukkan tempat tinggal nasabah. c) Fotocopy akte kelahiran peserta. d) Fotocopy KTP wali. 3) Teller / kasir memverifikasi data formulir pendaftaran dan menyerahkan kepada admin. 4) Admin menginput nomor rekening Si Sidik dan membuat slip setoran. 5) Teller / kasir memvalidasi slip setoran setelah anggota menyetorkan uang tunai dan membubuhkan tanda tangan. 6) Teller/ kasir menyerahkan slip setoran kepada admin, kemudian admin membuat sertifikat Si Sidik kemudian dimintakan tanda tangan pimpinan cabang. 7) Admin menyerahkan sertifikat kepada anggota kemudian anggota menandatangani tanda terima. 3 c. Penyetoran simpanan pendidikan 1) Anggota atau wakilnya mengisi lengkap slip bukti setoran (rangkap 2) dan menandatanganinya (sejumlah nominal uang yang akan disetor). 3 Buku Diktat Basic Training KSPPS BMT Bina Ummat Sejahtera Lasem

48 2) Anggota atau wakilnya menyerahkan slip penyetoran uang tunai kepada teller / kasir, untuk dilakukan proses transaksi. 3) Teller / kasir memeriksa slip setoran dan menghitung jumlah uang tunai. 4) Teller / kasir memverifikasi dan memvalidasi slip setoran (memberikan paraf, stempel tanggal transaksi pada slip setoran) kemudian diserahkan ke admin untuk di input, admin hanya memproses input transaksi setoran simpanan, slip setoran diserahkan kembali ke teller / kasir. 5) Teller / kasir menyerahkan copy slip setoran kepada anggota atau wakilnya, teller / kasir menyimpan slip asli untuk keperluan akaunting. 6) Anggota atau wakilnya menerima copy slip setoran yang telah tervalidasi oleh teller / kasir. d. Penarikan 1) Anggota mengisi slip penarikan dan menyerahkan semua persyaratan yang telah diajukan kepada admin. 2) Admin memverifikasi slip penarikan simpanan pendidikan kemudian diinput penarikan beasiswa yang dikeluarkan selanjutnya menyerahkan slip penarikan kepada teller / kasir. 3) Teller / kasir memverifikasi dan memvalidasi slip penarikan beasiswa kemudian slip diberikan admin untuk diarsip. 4) Teller / kasir menerima slip penarikan beasiswa dari admin dan menyiapkan uang tunai yang tertera pada slip penarikan simpanan pendidikan. 5) Teller / kasir meminta anggota untuk membubuhkan tanda tangan dibelakang slip penarikan simpanan pendidikan, teller / kasir memastikan ke absahan tanda tangan anggota. Kemduian teller / kasir

49 menyerahkan uang tunai kepada anggota serta memperingatkan untuk menghitung kembali dan slip penarikan yang asli disimpan. e. Penutupan 1) Anggota menunjukkan surat pengunduran diri keanggotaan simpanan pendidikan yang di tanda tangan oleh perangkat desa setempat dan anggota mengisi form aplikasi penutupan simpanan pendidikan yang sudah ada serta mendatanganinya. 2) Anggota menyerahkan form penutupan simpanan pendidikan beserta sertifikat simpanan pendidikan kepada admin. 3) Admin memverifikasi semua persyaratan penutupan simpanan pendidikan untuk disesuaikan dengan data pada sistem. 4) Admin melakukan proses transaksi dengan membuka menu transaksi penutupan dan memproses transaksi penutupan simpanan pendidikan. 4 3. Syarat-Syarat Pembukaan Simpanan Pendidikan Adapun syarat dari pembukaan simpanan pendidikan adalah sebagai berikut: a. Mendaftar keanggotaan di BMT BUS. b. Menyerahkan fotokopi KTP / SIM atau identitas lainnya. c. Mengisi aplikasi pembukaan rekening Si Sidik. d. Menyetorkan dana simpanan sesuai kelas Si Sidik. 5 1. Data simpanan di BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen Berikut ini akan dijelaskan presentase kenaikan dana dalam setiap tahunnya pada produk simpanan di BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen yang akan dipaparkan sebagaimana dalam tabel 4.1 sebagai berikut: Tabel 4.1 4 Wawancara dengan Mas Ahmadun Manager KSPPS BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen pada tanggal 28 April 2017 5 Wawancara dengan Mbak Khayati Marketing KSPPS BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen pada tanggal 28 April 2017

50 Jumlah dana anggota PRODUK DES 2015 DES 2016 1 MEI SI RELA 536.532.104,00,- 581.010.426,00,- 732.519.845,00,- SI SUKA 570.000.000,00,- 560.000.000,00,- 708.150.000,00,- SI SIDIK 132.577.4177,00,- 132.577.417,00,- 151.541.660,00,- Sumber :Laporan Keuanngan BMT Bina Ummat Sejahtera B. Kendala-kendala yang Dihadapi KSPPS BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen pada Simpanan Pendidikan Berdasarkan wawancara dengan pihak KSPPS BMT Bina Umat Sejahtera Cabang Karangawen dan pengamatan yang dilakukan penulis secara langsung, dalam memasarkan Si Sidik menghadapi beberapa kendala, di antaranya adalah: 1. Kebanyakan dari anggota adalah petani Bila kita lihat dari lokasi KSPPS BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen berada di daerah pedesaan yang kebanyakan dari para anggota adalah bekerja sebagai petani ini dikarenakan daerah karangawen masih banyaknya lahan persawahan. Tapi belum pasti dari para anggota tersebut memiliki lahan sawah sendiri biasanya mereka menyewa lahan persawah dari oranng-orang yang sawahnya terbengkalai. Sehingga bagi mereka yang bekerja sebagai petani menggangap bahwa apabila mereka membuka rekening simpanan pendidikan untuk putra-putrinya akan menambah beban perekonomian yang mana setoran setiap bulan terlalu tinggi. Sedangkan masa panen kurang lebih 5 bulan sekali, itu pun terkadang sering gagal panen. Cara mengatasi permasalahan tersebut pihak KSPPS BMT Bina Ummat Sejahtera memberikan keringanan bagi petani yang benar-benar kurang mampu untuk membayar setoran tapi dengan menyerahkan jaminan. 2. Kurangnya kesadaran masyarakat tentang investasi. Masyarakat pada umumnya masih kurang memahami apa itu investasi mengigat bahwa kebutuhan mereka sekarang sudah sangat beragam. Berdasarkan hasil penelitian yang penulis lakukan terhadap anggota BMT di

51 pasar Karangawen yang rata-rata keseharian mereka adalah pedagang, mereka tidak tertarik terhadap produk Si Sidik karena mereka berasumsi bahwa jumlah uang yang mereka setorkan bisa untuk menambah modal dagangan serta hasil dari dagangan tersebut dapat digunakan membayar biaya pendidikan anaknya. Kemudian ada juga simpanan pendidikan (Si Sidik) plus yang dianggap anggota sangat menjadi beban, sebab setoran perbulannya sangat besar yaitu sebesar Rp. 5.000.000,-. Menurut penulis cara untuk penyelesainnya, memberi informasi mengenai keunggulan-keunggulan Si Sidik kepada calon anggota. Perlu adanya sosialisasi rutin kepada anggota dengan tujuan memberikan pemahaman pentingnya investasi dalam jangka panjang. 3. Dari segi jangka waktunya panjang. Dalam suatu usaha jangka waktu merupakan hal yang paling berpengaruh terhadap keberadaan suatu lembaga. Jangka waktu simpanan siswa pendidikan dianggap terlalu panjang karena penarikannya setiap tamat jenjang pendidikan yaitu kurang lebih 5-10 tahun. Cara mengatasi permasalahannya marketing menjelaskan kepada anggota bahwa dari jangka waktu yang panjang tersebut para anggota akan mendapatkan kelebihan dimasa depan yang baik untuk anaknya dan akan mendapatkan fasilitas-fasilitas menarik dari KSPPS BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen. 4. Kurangnya Peran Marketing Dengan terbatasnya jumlah karyawan yang hanya berjumlah 5 orang saja, dianggap belum mampu menjagkau semua anggota. Disamping itu adapun karyawan yang merangkap pekerjaannya. Berdasarkan hasil wawancara dengan manager di BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen, dengan adanya peran ganda tenaga marketing memiliki beban yang lebih serta dalam memasarkan para marketing tidak hanya berada di pasar Karangawen saja melainkan juga pasar Tegowanu dan pasar Gablok yang mana jarak lokasi antara kantor dan pasar cukup jauh.

52 Sehingga dalam memasarkan produk simpanan pendidikan ini para marketing sudah kewalahan. Dan solusi untuk mengatasi permasalahan di BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen sebaiknya dilakukan perekrutan karyawan yang berkompeten selain menambah jumlah karyawan juga mendapatkan karyawan yang berkualitas dalam melakukan kegiatan pemasaran. Perlunya pemberian penghargaan bagi para marketing yang berprestasi sehingga mereka lebih termotivasi dalam bekerja. 5. Banyak pesaing lain sehingga kurang adanya kepercayaan anggota. Banyaknya pesaing dari bank dan koperasi lain sehingga menjadikan masyarakat lebih banyak pilihan. Cara penyelesaiannya yaitu, BMT terfokus terhadap pelayanan yang terbaik untuk mendapatkan kepercayaan dari masyarakat. Dan dengan menawarkan anggota pada produk yang lainnya terlebih dahulu, setelah anggota memahami dan manfaat dari produk tersebut serta sudah percaya terhadap BMT maka akan lebih mudah jika menawarkan produk Si Sidik, yang menjadi faktor utama adalah bias memanfaatkan peluang yang ada. 6 6 Wawancara dengan Mas Ahmadun Manager KSPPS BMT Bina Ummat Sejahtera Cabang Karangawen pada tanggal 28 April 2017