Pengantar Sistem Sirkulasi Darah I PERTEMUAN-1 Trisia Lusiana Amir, S. Pd., M. Biomed PRODI MIK FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN

dokumen-dokumen yang mirip
SILABUS MATA KULIAH 1. Standar kompetensi 2. Kompetensi dasar 3. Deskripsi mata ajar 4. Kegiatan Pembelajaran

Anatomi & Fisiologi Sistem Urinaria II Pertemuan 11 Trisia Lusiana Amir, S. Pd., M. Biomed PRODI MIK FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Sistem Transportasi Manusia L/O/G/O

KISI - KISI SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS MATA PELAJARAN BIOLOGI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. tubuh, membawa nutrisi, membersihkan metabolisme dan membawa zat antibodi

Ilmu Pengetahuan Alam

STORYBOARD SISTEM PEREDARAN DARAH

Anatomi & Fisiologi Sistem Respirasi II Pertemuan 7 Trisia Lusiana Amir, S. Pd., M. Biomed PRODI MIK FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN

Kompetensi SISTEM SIRKULASI. Memahami mekanisme kerja sistem sirkulasi dan fungsinya

RANCANGAN PEMBELAJARAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Selama proses pencernaan, karbohidrat akan dipecah dan diserap di dinding

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

SISTEM PEREDARAN DARAH PADA MANUSIA

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM BIOLOGI PERHITUNGAN JUMLAH ERITROSIT DARAH

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 4.1 Pengaruh Perlakuan terhadap Total Protein Darah Ayam Sentul

SISTEM PEREDARAN DARAH

SISTEM SIRKULASI OLEH : DRS. DJOKO IRAWANTO

HASIL DAN PEMBAHASAN

contextual instruction 2. Media : kelas, komputer, LCD, whiteboard, web 1. Media : contextual instruction

Universitas Indonusa Esa Unggul FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT Jurusan Perekam Medis dan Informasi Kesehatan ANATOMI FISIOLOGI

SISTEM HEMATOLOGI MANUSIA

A. KOMPONEN DARAH SISTEM PEREDARAN DARAH PADA MANUSIA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. (cairan darah) dan 45% sel-sel darah.jumlah darah yang ada dalam tubuh sekitar

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Hati merupakan organ sentral dalam metabolisme di tubuh. Berat rata

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Darah adalah bagian dari tubuh yang berbentuk cair dengan jumlah %

PS-S1 Jurusan Biologi, FMIPA, UNEJ (2017) JARINGAN IKAT SYUBBANUL WATHON, S.SI., M.SI.

BAB III SILABUS. Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian. Mengamati struktur sel hewan dan sel tumbuhan

ANFIS SISTEM HEMATOLOGI ERA DORIHI KALE

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. berwarna merah dan tidak transparan serta berada dalam suatu ruang. tertutup yang dinamakan pembuluh darah (Sadikin, 2001).

SILABUS MATA KULIAH. Revisi : 1 Tanggal Berlaku : 5 Agustus 2014

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Darah merupakan bagian dari tubuh yang jumlahnya 6-8 % dari berat badan total.

Praktikum II UJI OKSIHEMOGLOBIN & DEOKSIHEMOGLOBIN

ANALISIS SK / KD. SK KD THP Indikator THP Materi Pokok Ruang Lingkup

UPT Balai Informasi Teknologi LIPI Pangan & Kesehatan Copyright 2009

SISTEM SIRKULASI MANUSIA

SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA

BAB 1 PENDAHULUAN. sistem kardiovaskular dalam keadaan optimal yaitu dapat menghasilkan aliran

BAB I PENDAHULUAN. Elektrolit adalah senyawa di dalam larutan yang berdisosiasi menjadi

SISTEM SIRKULASI MANUSIA

Created by Mr. E. D, S.Pd, S.Si LOGO

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Langkah Menyusun Kurikulum Pendidikan Tinggi (KPT)

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Apa itu Darah? Plasma Vs. serum

LAPORAN PRAKTIKUM SEROLOGI IMUNOLOGI IMUNODIFUSI GANDA

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

PRAKTIKUM II : DARAH, PEMBULUH DARAH, DARAH DALAM BERBAGAI LARUTAN, PENGGOLONGAN DARAH SISTEM ABO DAN RHESUS.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. oksigen. Darah terdiri dari bagian cair dan padat, bagian cair yaitu berupa plasma

LAPORAN PRAKTIKUM ANATOMI FISIOLOGI MANUSIA ACARA III MENGHITUNG JUMLAH SEL DARAH MERAH

- - SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA - - dlp5darah

Review Sistem Hematology

JARINGAN PADA HEWAN & MANUSIA

SISTEM PEREDARAN DARAH PADA MANUSIA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. terdiri dari sel darah. (Evelyn C. Pearce, 2006)

SILABUS ANATOMI & FISIOLOGI MANUSIA S1 FARMASI

SILABUS PENDIDIKAN DAN LATIHAN PROFESI GURU UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Darah adalah suspensi dari partikel dalam larutan koloid cair yang

yang dihasilkan oleh pankreas dan berperan penting dalam proses penyimpanan Gangguan metabolisme tersebut disebabkan karena kurang produksi hormon

BAB 1 PENDAHULUAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

BAB I PENDAHULUAN. banyak pabrik-pabrik yang produk-produk kebutuhan manusia yang. semakin konsumtif. Banyak pabrik yang menggunakan bahan-bahan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Kreatinin adalah produk protein otot yang merupakan hasil akhir

BAB I PENDAHULUAN. Pemeriksaan urine merupakan pemeriksaan yang sering diminati dalam

Gejala Diabetes pada Anak yang Harus Diwaspadai

GARIS BESAR PROGRAM PEMBELAJARAN (GBPP) UNIVERSITAS DIPONEGORO

PENYAKIT DEGENERATIF V I L D A A N A V E R I A S, M. G I Z I

DESKRIPSI SINGKAT MATA AJARAN

SILABUS. Kegiatan Pembelajaran. Materi Pembelajaran. Zat gizi dan fungsinya bagi. makanan. manusia

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 1. Sistem Ekskresi ManusiaLATIHAN SOAL BAB 1

Author : Liza Novita, S. Ked. Faculty of Medicine University of Riau Pekanbaru, Riau Doctor s Files: (

Jaringan Hewan. Compiled by Hari Prasetyo

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM JURUSAN PENDIDIKAN BIOLOGI

BAB 1 : PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Status kesehatan masyarakat ditunjukkan oleh angka kesakitan, angka

HASIL DAN PEMBAHASAN. 4.1 Pengaruh Tingkat Energi Protein Ransum terhadap Total Protein Darah Ayam Lokal Jimmy Farm

Makalah Sistem Hematologi

laboratorium FISIOLOGI TERNAK DAN BIOKIMIA

OK307 ANATOMI FISIOLOGI

SISTEM PEMBULUH DARAH MANUSIA. OLEH: REZQI HANDAYANI, M.P.H., Apt

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

SMP kelas 8 - BIOLOGI BAB 6. SISTEM TRANSPORTASI PADA MANUSIALatihan Soal 6.2. Varises. Anemia. Polisitemia. Hipertensi

UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN FISIOLOGI HEWAN I. April 2008 DARAH DAN SIRKULASI

Pertukaran cairan tubuh sehari-hari (antar kompartemen) Keseimbangan cairan dan elektrolit:

SYSTEM PEREDARAN DARAH DARAH JANTUNG DAN ANATOMI PEMBULUH DARAH SIRKULASI DARAH

Sistem Ekskresi. Drs. Refli, MSc Diberikan pada Pelatihan Penguatan UN bagi Guru SMP/MTS se Provinsi NTT September 2013

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Darah terdiri atas 2 komponen utama yaitu plasma darah dan sel-sel darah.

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 10. SISTEM ORGANISASI KEHIDUPANLatihan Soal 10.5

TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS. No. TIK Modul / Pokok Bahasan / Materi TIK

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM STUDI KEDOKTERAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. dinamakan sebagai pembuluh darah dan menjalankan fungsi transpor berbagai

KELAS XI SMA IPA KODE SOAL 713 SENIN 20 NOVEMBER 2017

BAB I PENDAHULUAN. karakteristik anovulasi, hiperandrogenisme, dan/atau adanya morfologi ovarium polikistik.

BAB 1 PENDAHULUAN. Ginjal kiri letaknya lebih tinggi dari ginjal kanan, berwarna merah keunguan.

SILABUS MATA KULIAH S-1 PGSD GURU KELAS SEMESTER GANJIL 2011

Sistem Peredaran Darah Manusia

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Anemia merupakan salah satu masalah gizi utama di Indonesia

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 1. Sistem Ekskresi ManusiaLatihan Soal 1.2

Biologi 1. Kisi UKG berdasarkan Pemetaan Standar Kompetensi Pedagogik dan Profesional Guru BIOLOGI SMA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. transportasi berfungsi untuk mengirimkan zat-zat dan oksigen yang dibutuhkan

Transkripsi:

Pengantar Sistem Sirkulasi Darah I PERTEMUAN-1 Trisia Lusiana Amir, S. Pd., M. Biomed PRODI MIK FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN

VISI PS MIK UNIVERSITAS ESA UNGGUL Menjadi penyelenggara Program Studi Manajemen Informasi Kesehatan berbasis intelektualitas, kreatifitas dan kewirausahaan, yang unggul dalam mutu pengelolaan dan hasil pelaksanaan Tridarma Perguruan Tinggi.

VISI UNIVERSITAS ESA UNGGUL Menjadi perguruan tinggi kelas dunia berbasis intelektualitas, kreatifitas dan kewirausahaan, yang unggul dalam mutu pengelolaan dan hasil pelaksanaan Tridarma Perguruan Tinggi

MISI PS MIK UNIVERSITAS ESA UNGGUL 1. Menghasilkan Sarjana Manajemen Informasi Kesehatan dengan keunggulan prodi yang professional, bermoral tinggi, mandiri, inovatif dan mampu berkontribusi dalam pengembangan teknologi informasi dan komunikasi bidang kesehatan. 2. Menyelenggarakan proses belajar mengajar yang bermutu, efektif, efisien, akuntabel dan berkelanjutan berbasis teknologi informasi dan komunikasi. 3. Menyelenggarakan Tri Dharma perguruan tinggi yang berkualitas.

KEUNGGULAN PS MIK Sarjana Manajemen Informasi Kesehatan Universitas Esa Unggul handal dalam analisis data dan tata kelola informasi kesehatan untuk peningkatan mutu dan efisiensi pelayanan serta keselamatan pasien sesuai kebutuhan lokal, nasional dan global.

PROFIL LULUSAN PS MIK 1. Analis Data dan Manajer Informasi Kesehatan 2. Spesialis Koding Klinis 3. Manajer Unit Kerja MIK (RMIK) 4. Spesialis Clinical Documentation Improvement (CDI) 5. Inisiator Perancang dan Pengembang Electronic Health Records (EHR) atau Electronic Medical Records (EMR).

KETERKAITAN MK DG PROFIL LULUSAN PS MIK MATA KULIAH KES214 : Anatomi dan Fisiologi II (2 sks) PROFIL LULUSAN 1. Analis Data dan Manajer Informasi Kesehatan 2. Spesialis Koding Klinis 3. Manajer Unit Kerja MIK (RMIK) 4. Spesialis Clinical Documentation Improvement (CDI) 5. Inisiator Perancang dan Pengembang Electronic Health Records (EHR) atau Electronic Medical Records (EMR).

Materi Sebelum UTS

Materi Setelah UTS

KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN Mahasiswa mampu memahami anatomi dan fisiologi dari berbagai sistem dalam tubuh (sistem sirkulasi darah dan limfatik, sistem respirasi, sistem reproduksi dan sistem urinaria) serta kaitannya dengan kasus/ gejala yang timbul dengan benar dan tepat

Kontrak Kuliah

Tata Tertib Pelaksanaan Kuliah 1. Menggunakan pakaian yang rapi dan sopan 2. Tidak diizinkan menggunakan sandal jepit atau sepatu sandal 3. Toleransi keterlambatan minimal 20 menit 4. Jika berhalangan hadir harap disertai dengan surat izin/ keterangan baik dari dokter, orang tua atau wali 5. Melaksanakan kegiatan perkuliahan dengan baik dan tertib

Materi Perkuliahan 14 Topik No Topik Materi Pembelajaran 1. Pengantar anatomi dan fisiologi sistem sirkulasi darah I - Kontrak pembelajararan - Definisi dan fungsi sistem sirkulasi - Karakteriktik darah - Komponen darah 2. Anatomi dan fisiologi sistem sirkulasi darah II - Sel-sel darah: eritrosit, leukosit dan trombosit - Anatomi dan fisiologi sel darah - Proses pembekuan darah - Golongan darah dan tipe darah - Penyakit akibat kelainan pada darah

Materi Perkuliahan No Topik Materi Pembelajaran 3. Anatomi dan fisiologi sistem cardio 4. Sistem vaskuler pada sistem sirkulasi - Fisiologi jantung - Aktivitas listrik jantung - Siklus jantung - Curah jantung dan Kontrolnya - Jenis-jenis pembuluh darah - Hubungan aliran, tekanan dan resistensi - Faktor yang memengaruhi tekanan darah - Hipertensi dan hipotensi

Materi Perkuliahan No Topik Materi Pembelajaran 5. Anatomi dan fisiologi sistem limfatik 6. Anatomi dan fisiologi pada sistem respirasi I - Definisi sistem limfatik - Fungsi sistem limfatik - Anatomi sistem limfatik - Mekanisme aliran limfe - Nodus limfe - Gangguan limfatik - Jenis/ tipe pernapasan - Organ yang terlibat dalam sistem respirasi - Fungsi organ yang terlibat dalam sistem respirasi - Mekanisme pernapasan

Materi Perkuliahan No Topik Materi Pembelajaran 7. Anatomi dan fisiologi pada sistem respirasi II 8. Anatomi sistem reproduksi pria - Pertukaran & transpor gas - Kontrol pernapasan - Gangguan/ penyakit yang berkaitan dengan sistem pernafasan UTS - Organ kelamin primer & organ kelamin aksesoris pada pria - Anatomi sistem reproduksi pria: eksternal dan internal - Fungsi organ pada sistem reproduksi pria - Gametogenesis: spermatogenesis

Materi Perkuliahan No Topik Materi Pembelajaran 9. Anatomi sistem reproduksi wanita 10. Fisiologi sistem reproduksi pada pria dan wanita - Organ kelamin primer dan organ kelamin aksesoris pada wanita - Anatomi sistem reproduksi wanita: eksternal dan internal - Fungsi organ pada sistem reproduksi wanita - Gametogenesis: oogenesis - Fisiologi reproduksi pria: pengaturan hormonal sistem reproduksi pria - Fisiologi reproduksi wanita: pengaturan hormonal sistem reproduksi wanita - Menstruasi - Siklus menstruasi, siklus ovarium dan siklus endometrium

Materi Perkuliahan No Topik Materi Pembelajaran 11. Anatomi sistem urinaria 12. Fisiologi pada sistem urinaria I 13. Fisiologi pada sistem urinaria II - Struktur & anatomi ginjal - Fungsi ginjal - Struktur nefron - Fungsi bagian-bagian nefron - Proses pembentukan urine - Ekskresi urine dan bersihan plasma (konsep klirens) - Konsentrasi urine dan mekanisme pengenceran - Karakteristik urine: komposisi dan sifat fisik - Penyakit yang berkaitan dengan sistem urinaria 14. Review - Materi sistem reproduksi dan urinaria UAS

Metode Pembelajaran 1. Contextual instruction 2. Discovery learning 3. Cooperative learning 4. Problem based learning 5. Diskusi 6. Tanya jawab 7. Penugasan

Sumber Pembelajaran Sherwood, L. 2011. Fisiologi Manusia: dari sel ke ystem, edisi ke-6. Jakarta: EGC. Soewolo, Soedjono dan Titi. 2005. Fisiologi Manusia. Malang: IKIP UNM. Ganong, WF. 2008. Buku Ajar Fisiologi Kedokteran, edisi ke-22. Jakarta: EGC. Sloane, Ethel. 2003. Anatomi dan Fiologi untuk Pemula. Jakarta: EGC. Sloane, Ethel. 2003. Anatomi dan Fiologi untuk Pemula. Jakarta: EGC. Ward, JPT, Robert WC dan Roger WA. 2009. At a Glance Fisiologi. Jakarta: Erlangga.

Penilaian Kehadiran 10 % Tugas 30 % UTS 30 % UAS 30 %

Pengantar Sistem Sirkulasi Darah I

Definisi Sistem sirkulasi adalah penghubung antara lingkungan eksternal dan lingkungan cairan internal tubuh. Sistem ini membawa nutrien dan gas ke semua sel, jaringan, organ dan sistem organ serta membawa produk akhir metabolik keluar darinya

Fungsi Sistem Sirkulasi Transportasi Mempertahankan Suhu Tubuh Perlindungan Pendaparan (buffering)

Sistem Sirkulasi Sistem Kardiovaskular Sistem Limfatik Darah Jantung Pembuluh Darah Pembuluh Limfe Nodus Limfe

Karakteristik: Darah - Volume darah 8% dari berat badan - Lebih berat dibandingkan air dan lebih kental - Memiliki rasa dan bau yang khas - ph=7,4 (7,35-7,45) - Warna bervariasi (merah terang merah tua kebiruan)

Komponen Darah Cair (55%) Padat (45%) Plasma Darah Sel-Sel Darah

KOMPOSISI DARAH MANUSIA

Komponen darah: plasma darah dan sel-sel darah

Bagian darah yang cair (55%) Komposisi : * 90% air * 10% zat-zat terlarut : Plasma Darah - 7% protein (4% serum albumin, 2,7% serum globulin, 0,3% fibrinogen) - 0,9% mineral (NaCl, natrium bikarbonat, kalsium, fosfor, magnesium, besi) - 0,1% bahan organik (glukosa, lemak, urea, asam urat dll) Protein plasma/darah *Albumin : Menjaga tekanan osmotik darah *Globulin : Menbentuk antibodi untuk melawan antigen *Fibrinogen : Untuk proses pembekuan darah Serum : Cairan plasma darah yang tidak mengandung fibrinogen, mengandung antibodi

Terima Kasih