KAJIAN MODEL EMISI KARBONDIOKSIDA DARI KEGIATAN TRANSPORTASI DI KOTA SURABAYA

dokumen-dokumen yang mirip
Studi Kontribusi Kegiatan Transportasi Terhadap Emisi Karbon di Surabaya Bagian Timur. Oleh: Fitri Arini

STUDI KONTRIBUSI KEGIATAN TRANSPORTASI TERHADAP EMISI KARBON DI SURABAYA BAGIAN BARAT Oleh : Wima Perdana Kusuma

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

EVALUASI PERUBAHAN EMISI GAS NOX DAN SO 2 DARI KEGIATAN TRANSPORTASI DI KAMAL BANGKALAN AKIBAT PENGOPERASIAN JEMBATAN SURAMADU

KAJIAN MENGENAI KEMAMPUAN RUANG TERBUKA HIJAU DALAM MENYERAP EMISI KARBON DI KOTA SURABAYA

PENERAPAN MODEL FINITE LENGTH LINE SOURCE UNTUK MENDUGA KONSENTRASI POLUTAN DARI SUMBER GARIS (STUDI KASUS: JL. M.H. THAMRIN, DKI JAKARTA)

STUDI KONTRIBUSI KEGIATAN TRANSPORTASI TERHADAP EMISI KARBON DI SURABAYA BAGIAN TIMUR

Efisiensi Program Car Free Day Terhadap Penurunan Emisi Karbon

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

TUGAS AKHIR. Oleh REZA DARMA AL FARIZ PROGRAM STUDI TEKNIK LINGKUNGAN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2017

BAB I. PENDAHULUAN. Yogyakarta merupakan kota dengan kepadatan penduduk tertinggi di

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. LEMBAR PENGESAHAN... ii. KATA PENGANTAR... iii. ABSTRAK... vi. ABSTRACT... vii. DAFTAR ISI... viii. DAFTAR TABEL...

DAFTAR ISI. 1.1 Latar Belakang Rumusan Masalah Batasan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian...

PENCEMARAN UDARA AKIBAT KENDARAAN BERMOTOR DI JALAN P. H. H. MUSTOFA, BANDUNG. Grace Wibisana NRP : NIRM :

MODUL X CALINE4. 1. Tujuan Praktikum

Wisnu Wisi N. Abdu Fadli Assomadi, S.Si., M.T.

Prediksi Emisi Karbondioksida Dari Kegiatan Transportasi Di Kecamatan Tampan Febrian Maulana 1), Aryo Sasmita 2), Shinta Elystia 3)

BAB I PENDAHULUAN. makhluk hidup lainnya (Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 41. Tahun 1999 tentang Pengendalian Pencemaran Udara).

ANALISIS PENERAPAN KEBIJAKAN PENGENDALIAN PENCEMARAN UDARA DARI KENDARAAN BERMOTOR BERDASARKAN ESTIMASI BEBAN EMISI (Studi Kasus : DKI JAKARTA)

DAFTAR ISI. BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang dan Permasalahan Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian 2

OP-030 Uji Validasi Program Caline4 terhadap Dispersi Gas NO2 dari Sektor Transportasi di Kota Padang

BAB I PENDAHULUAN. utama pencemaran udara di daerah perkotaan. Kendaraan bermotor merupakan

I. PENDAHULUAN. hidup, khususnya manusia dengan lingkungan hidupnya (Sitorus, 2004). Suatu

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 LatarBelakang

BAB I PENDAHULUAN. Hasil Analisa Bulan November Lokasi/Tahun Penelitian SO2 (µg/m 3 ) Pintu KIM 1 (2014) 37,45. Pintu KIM 1 (2015) 105,85

KAJIAN KONSENTRASI POLUTAN KARBON MONOKSIDA (CO) DAN NITROGEN DIOKSIDA (NO 2 ) DI TERMINAL TERPADU AMPLAS MEDAN DENGAN MODEL SCREEN3

KAJIAN MODEL PENYEBARAN KARBONDIOKSIDA DARI KEGIATAN INDUSTRI KOTA SURABAYA DIAH WIJAYANTI JURUSAN TEKNIK LINGKUNGAN

BAB I PENDAHULUAN. ini dalam mendukung perkembangan kemajuan kota-kota besar di dunia, namun

Tabel 3. Komposisi perjalanan orang di Jabotabek menurut moda angkutan tahun 2000

INVENTARISASI DAN PENENTUAN KEMAMPUAN SERAPAN EMISI CO2 OLEH RUANG TERBUKA HIJAU DI KABUPATEN SIDOARJO, JAWA TIMURM

WALIKOTA SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR

WALIKOTA SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR

DAFTAR ISI. Halaman Judul... Halaman Pengesahan... Kata Pengantar Dan Persembahan... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN...

IV. GAMBARAN UMUM WILAYAH PENELITIAN

Jurnal Sipil Statik Vol.3 No.7 Juli 2015 ( ) ISSN:

ESTIMASI BESAR KONSENTRASI KARBON MONOKSIDA BERDASARKAN KEGIATAN TRANSPORTASI DENGAN MODEL DFLS

I. PENDAHULUAN. Kota Bandar Lampung merupakan sebuah pusat kota, sekaligus ibu kota Provinsi

PENGARUH JUMLAH KENDARAAN DAN FAKTOR METEOROLOGI TERHADAP KONSENTRASI KARBON MONOKSIDA (CO) DI JALAN GAJAHMADA KAWASAN SIMPANGLIMA KOTA SEMARANG

BAB I PENDAHULUAN. dunia. Hal ini disebabkan karena manusia memerlukan daya dukung unsur unsur

PENDUGAAN KONSENTRASI PERMUKAAN POLUTAN SULFUR DIOKSIDA (SO*) MENGGUNAKAN MODEL GAUSSIAN (STUD1 KASUS : PT. YAMAHA MOTOR MANUFARTURING, JAKARTA)

Winardi 1 Program Studi Teknik Lingkungan Universitas Tanjungpura Pontianak

ABSTRAK ABSTRACT. Kata kunci: Laju emisi CO 2, dispersi CO 2, Transportasi, RSP Unand

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

SUMMARY. ANALISIS KADAR NITROGEN DIOKSIDA (NO₂) dan KARBONMONOKSIDA (CO) DI UDARA AMBIEN KOTA GORONTALO

DISTRIBUSI SPASIAL CARBON DIOKSIDA (CO 2 ) DI KOTA SURAKARTA

PENENTUAN FAKTOR EMISI SPESIFIK (FES) UNTUK ESTIMASI TAPAK KARBON DAN PEMETAANNYA DARI SEKTOR INDUSTRI DAN TRANSPORTASI DI WILAYAH KABUPATEN SIDOARJO

PEMETAAN KONSENTRASI PARTIKULAT DI KAWASAN RSU Dr. SOETOMO SURABAYA

PRAKIRAAN KONSENTRASI KARBON MONOKSIDA DENGAN PEMODELAN DELHI FINITE LINE SOURCE (Studi Kasus: Jalan MT. Haryono, Medan)

BAB III METODE PENELITIAN

Dengan Judul PENGGUNAAN TUMBUHAN SEBAGAI BIOINDIKATOR DALAM PEMANTAUAN PENCEMARAN UDARA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

JURNAL TEKNIK POMITS Vol. x, No. x (2015) ISSN: xxxx-xxxx 1

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

PENDUGAAN KONSENTRASI CO, NO x, SO 2, HC, DAN PM 10 DARI AKTIVITAS TRANSPORTASI DI JALAN MAYOR OKING CITEUREUP BOGOR FITRI HASANAH

DENGAN JUDUL PENGGUNAAN TUMBUHAN SEBAGAI BIOINDIKATOR DALAM PEMANTAUAN PENCEMARAN UDARA

Pemantauan kualitas udara. Kendala 25/10/2015. Hal yang penting diperhatikan terutama ialah aspek pengambilan sampel udara dan analisis pengukurannya

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

4.1 Konsentrasi NO 2 Tahun 2011

Oleh Yuliana Suryani Dosen Pembimbing Alia Damayanti S.T., M.T., Ph.D

TENTANG PENYELENGGARAAN HARI BEBAS KENDARAAN BERMOTOR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA SURABAYA,

BAB I PENDAHULUAN. dan sektor transportasi berjalan sangat cepat. Perkembangan di bidang industri

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PENENTUAN FAKTOR EMISI SPESIFIK UNTUK ESTIMASI TAPAK KARBON DAN PEMETAANNYA DARI SEKTOR TRANSPORTASI DI KOTA MALANG

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

IV. METODE PENELITIAN

Tugas Akhir. Pemodelan Spasial Beban Sumber Emisi Gas Rumah Kaca di Kecamatan Driyorejo. Dimas Fikry Syah Putra NRP

INVENTARISASI EMISI SUMBER BERGERAK DI JALAN (ON ROAD) KOTA DENPASAR

SIMULASI MODEL DISPERSI POLUTAN KARBON MONOKSIDA DI PINTU MASUK TOL (Studi Kasus Line Source Di Ruas Tol Dupak, Surabaya ) TESIS

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

JURNAL TEKNIK ITS Vol. 5, No. 2, (2016) ISSN: ( Print)

BAB I PENDAHULUAN BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

PROFIL VOLUME LALU LINTAS DAN KUALITAS UDARA AMBIEN PADA RUAS JALAN IR. SOEKARNO SURABAYA

V. KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan dari hasil survei, perhitungan dan pembahasan dapat diperoleh

PENENTUAN FAKTOR EMISI SPESIFIK DARI SEKTOR TRANSPORTASI UNTUK ESTIMASI TAPAK KARBON DAN PEMETAANNYA DI KABUPATEN SUMENEP-JAWA TIMUR

BAB I PENDAHULUAN. Pembangunan kota lebih banyak mencerminkan adanya perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. Mobil Penumpang (emp) adalah faktor yang menunjukkan pengaruh berbagai tipe

BAB I PENDAHULUAN. memberikan dampak negatif bagi kesehatan. Hal ini disebabkan oleh potensi

BAB I PENDAHULUAN. yang dihasilkan oleh setiap kendaraan menjadi sumber polusi utama yaitu sekitar

EMISI GAS CARBON MONOOKSIDA (CO) DAN HIDROCARBON (HC) PADA REKAYASA JUMLAH BLADE TURBO VENTILATOR SEPEDA MOTOR SUPRA X 125 TAHUN 2006

PEMETAAN TINGKAT KEBISINGAN AKIBAT AKTIVITAS TRANSPORTASI DI JALAN KALIWARON-KALIKEPITING SURABAYA

BAB I PENDAHULUAN. Kualitas udara berarti keadaan udara di sekitar kita yang mengacu pada

DISPERSI GAS KARBON MONOKSIDA (CO) DARI SUMBER TRANSPORTASI DI KOTA PONTIANAK

BAB I PENDAHULUAN. dengan perkembangan jumlah penduduk, ekonomi, industri, serta transportasi,

PENGARUH JUMLAH KENDARAAN DAN FAKTOR METEOROLOGIS (SUHU, KELEMBABAN, KECEPATAN ANGIN) TERHADAP PENINGKATAN KONSENTRASI GAS PENCEMAR CO

BAB I PENDAHULUAN. hidup terutama manusia. Di dalam udara terdapat gas oksigen (O 2 ) untuk

Keputusan Menteri Negara Lingkungan Hidup No. 45 Tahun 1997 Tentang : Indeks Standar Pencemar Udara

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. meningkatnya pembangunan fisik kota dan pusat-pusat industri, kualitas udara

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Gorontalo dibagi menjadi 9 kecamatan, terdiri dari 50 kelurahan. Secara

ESTIMASI SEBARAN KERUANGAN EMISI GAS BUANG KENDARAAN BERMOTOR DI KOTA SEMARANG LAPORAN TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN. dan pemukiman. Sebagaimana kota menurut pengertian Bintarto (1977:9)

Studi Carbon Footprint dari Aktivitas Rumah Tangga di Kelurahan Limbungan Baru Kecamatan Rumbai Pesisir Kota Pekanbaru

Joko Purwadi NIM : S

STUDI PENYARING EMISI PADA KNALPOT SEPEDA MOTOR DENGAN BRIKET ARANG BATOK KELAPA ABSTRAK

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Transkripsi:

KAJIAN MODEL EMISI KARBONDIOKSIDA DARI KEGIATAN TRANSPORTASI DI KOTA SURABAYA Pembimbing: Prof. Ir. Joni Hermana, MScES, Ph.D Aryo Sasmita 3309 201 005 Program Magister Teknik Lingkungan FTSP - ITS

PENDAHULUAN

Latar belakang Indonesia negara dengan tingkat polusi udara tertinggi ketiga di dunia. Gas buang kendaraan bermotor sebagai sumber polusi udara mencapai 60-70%, di banding industri yang hanya 10-15% (Bappenas, 2009) Total jumlah kendaraan di Surabaya tahun 2009 adalah 3.753.366 unit. Jumlah sepeda motor di Surabaya tahun 2009 adalah 3.007.739 unit. Jumlah kendaraan bermotor di Surabaya tiap tahun terus meningkat

Emisi karbon Jumlah kendaraan Global warming Efek rumah kaca

Rumusan masalah Nilai konsentrasi emisi karbon yang dihasilkan dari kegiatan transportasi (carbon footprint) di Kota Surabaya Model yang sesuai untuk memprediksi emisi CO 2 dari kegiatan transportasi di Kota Surabaya.

Tujuan penelitian Mengkaji nilai konsentrasi emisi karbon yang dihasilkan dari kegiatan transportasi (carbon footprint) berdasarkan perhitungan model di Kota Surabaya Menetapkan model terpilih yang dapat digunakan untuk memprediksi emisi CO 2 dari kegiatan transportasi di Kota Surabaya

Ruang lingkup Emisi karbondioksida yang disebabkan oleh emisi dari sumber bergerak (tranportasi) darat jalan raya di Kota Surabaya. Penentuan titik sampel pengumpulan data sekunder terdiri dari 20 sampel titik pengukuran, antara lain : Empat titik di ruas jalan arteri primer. Empat titik di ruas jalan arteri sekunder. Empat titik di ruas jalan kolektor primer. Empat titik di ruas jalan kolektor sekunder. Empat titik di ruas jalan lokal. Titik sampel pengambilan data primer cukup 5 titik, mewakili tiap fungsi ruas jalan Periode pengambilan sampel dilakukan berdasarkan pada jam puncak dari ruas jalan yang akan disurvei berdasarkan data sekunder dari Dinas Perhubungan Kota Surabaya maupun dari penelitian yang telah dilakukan. Model yang digunakan dalam penelitian ini adalah model Gaussian dan model Box.

Tinjauan Pustaka Model Gaussian Model dispersi Gaussian didasari distribusi normal atau Gaussian untuk mendeskripsikan pencampuran pencemar udara di atmosfer pada arah vertikal dan horizontal dari sumber yang disebabkan oleh turbulensi (Turner, 1994). Saat sumber titik bergerak sepanjang garis secara kontinyu (kendaraan di jalan raya), sama seperti sumber garis (Colls, 2002)

Model Box Model Kotak (Box) secara konseptual adalah bentuk model paling sederhana Model ini memperhitungkan faktor meteorologi berupa arah dan kecepatan angin, serta ketinggian mixing height (boundary layer). Dalam model ini daerah studi diasumsikan sebagai sebuah kotak yang mempunyai panjang (P), lebar (L) yang sejajar dengan arah angin U.

METODOLOGI PENELITIAN

Pengumpulan data Data sekunder Laju emisi pencemar(q) CO2 Kusuma(2010) dan Arini (2010) Data meteorologi bulan mei 2010 BMG Stasiun Djuanda Surabaya Data transportasi Dinas Perhubungan Kota Surabaya. Data primer Sampling roadside udara ambien CO2 untuk setiap fungsi ruas jalan

Analisa penelitian 1. Perhitungan konsentrasi (C) model Gaussian model Box + + = 2 2 2 1 exp 2 1 exp 2 2 z o z o z h z h z x u Q C σ σ π σ Z U S Q C. '. = A jalan dlm kotak panjang Q Q. '=

2. Validasi model Membandingkan konsentrasi Sampling roadside udara ambien CO2 dengan konsentrasi dari perhitungan model. Cambien C model % kesalahan = x100% Cambien

3. Pemilihan model Berdasarkan hasil perhitungan validasi, dengan melihat nilai error yang paling kecil dan signifikasi perbedaan nilai error pada tiap jalan 4. Visualisasi pola penyebaran emisi CO2 dari model terpilih menggunakan program Surfer

Kerangka Penelitian Permasalahan Emisi karbon dari sektor transportasi dan dispersinya di Kota Surabaya Studi literatur - Pencemaran udara akibat transportasi - Model kualitas udara Pengumpulan data sekunder Pengambilan data primer Verifikasi data sekunder dan modeling Validasi model kualitas udara

ANALISA DATA DAN PEMBAHASAN

1. Hasil perhitungan konsentrasi (C) Model Gaussian NO Nama Jalan Q (Kg/jam) pjg jln(km) Q (g/m.s) U (m/s) x C (m) z σ z (ppm) 1 Ahmad Yani 6843,76 4,252 0,0447 3,22 3 1,5 0,6 60,28 2 Kertajaya 1291,17 1,31 0,0274 3,22 3 1,5 0,6 46,47 3 Raya Darmo 1588,58 1,512 0,0292 3,22 3 1,5 0,6 49,53 4 Kedungdoro 994,66 0,787 0,0351 3,22 2,5 1,5 0,5 59,58 5 Ketintang 166,51 1,064 0,0043 3,22 2,5 1,5 0,5 36,00

Model box Nama jalan Q(g/m.s) Panjang(m) lebar(m) Q'(kg/m3.det) s(m) u(m) z(m) C(ppm) Ahmad Yani 0,0186 20 23 0,04860 500 3,22 1260 3,33 Kertajaya 0,0114 20 23 0,02976 500 3,22 1260 2,04 Raya Darmo 0,0122 20 28 0,02606 500 3,22 1260 1,78 Kedungdoro 0,0146 20 22 0,03989 500 3,22 1260 2,73 Ketintang 0,0018 20 16 0,00679 500 3,22 1260 0,47

2. Validasi model Nama Jalan Nilai model(ppm) Ambien %kesalahan Box Gauss (ppm) Box Gaussian Ahmad Yani 3,33 60,28 75,00 95,64 20,96 Kertajaya 2,04 46,47 63,89 96,86 28,47 Raya Darmo 1,78 49,53 65,56 97,21 22,46 Kedungdoro 2,73 59,58 71,11 96,17 16,49 Ketintang 0,47 36,00 51,11 99,10 30,27 3. Pemilihan model Model yang digunakan adalah model Gaussian

4.Pola penyebaran emisi CO2 di kota Surabaya Perhitungan emisi CO2 di beberapa jalan di kota Surabaya Nama Jalan C(ppm) Ahmad Yani 60,28 Kertajaya 46,47 Raya Darmo 49,53 Kedungdoro 59,58 Ketintang 36,00 Demak 36,93 Gubeng 36,76 Osowilangun 60,28 Mayjen Sungkono 24,17 Adityawarman 25,24 Prof Moestopo 46,47 Menur pumpungan 21,26 AR Hakim 21,26 Lakarsantri 49,53 Rungkut 76,93 Pucang Anom timur 74,89 Dr Sutomo 59,58 Kertajaya Indah Timur 56,65 Semolowaru 53,11 Dukuh pakis 30,35

KESIMPULAN

Kesimpulan 1. Dari hasil perhitungan diperoleh nilai konsentrasi CO 2 untuk tiap model yang digunakan adalah: Nilai konsentrasi CO 2 dengan menggunakan Model Gaussian pada Jalan Ahmad Yani sebesar 60,28 ppm, Jalan Kertajaya sebesar 46,47 ppm, Jalan Raya Darmo sebesar 49,53 ppm, Jalan Kedungdoro sebesar 59,58 ppm dan Jalan Ketintang sebesar 36,00 ppm. Dimana konsentrasi terbesar berada di Jalan Ahmad Yani sedangkan yang terkecil berada di Jalan Ketintang. Nilai konsentrasi CO 2 dengan menggunakan model Box pada Jalan Ahmad Yani sebesar sebesar 3,33 ppm, Jalan Kertajaya sebesar 2,04 ppm, Jalan Raya Darmo sebesar 1,78 ppm, Jalan Kedungdoro sebesar 2,73 ppm, dan Jalan Ketintang sebesar 0,47 ppm. Dimana konsentrasi terbesar berada di Jalan Ahmad Yani sedangkan yang terkecil berada di Jalan Ketintang.

Besarnya konsentrasi dari model sangat dipengaruhi oleh besar laju emisi dari tiap jalan dan faktor pembentuk model, pada model Gaussian dipengaruhi oleh x (jarak pengambilan sampling dari jalan) dan z (tinggi pengambilan sampling dari tinggi muka jalan), sedangkan pada model Box dipengaruhi oleh nilai w(lebar jalan) 2. Pemilihan model yang dapat memprediksi sebaran emisi karbon dioksida didasari hal berikut: Dari hasil validasi yang dilakukan, menunjukkan model yang paling sesuai untuk memprediksi emisi CO 2 dari kegiatan transportasi di Kota Surabaya adalah model Gaussian. Hal ini terlihat dari hasil validasi untuk tiap jalan menunjukkan bahwa model Gaussian mempunyai nilai error paling kecil yaitu dalam range 16,49 hingga 30,27 % dibandingkan dengan model Box yang pada semua jalan mencapai 90 % lebih.