RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER UNIVERSITAS GUNADARMA

dokumen-dokumen yang mirip
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA UNIVERSITAS GUNADARMA

PRAKTEK SISTEM INSTRUMENTASI

TUJUAN Setelah menyelesaikan perkuliahan ini peserta mampu:

No Aspek Penjelasan Cara Pengisian 1 Tanggal

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) Tahun Akademik 2016/2017

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI MAGISTER KOMUNIKASI UNIVERSITAS GUNADARMA

Bobot Penilaian (persubkomp) instrumentasi dan sistem Instrumentasi Diskusi. Bentuk/ Model Pembelajaran. Pengalaman Belajar

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER PROGRAM D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN - UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

Pengkondisian Sinyal. Rudi Susanto

Materi-2 SENSOR DAN TRANSDUSER (2 SKS / TEORI) SEMESTER 106 TA 2016/2017

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI D3 AKUNTANSI KOMPUTER UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER - D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU KOMUNIKASI UNIVERSITAS GUNADARMA

BAB VI INSTRUMEN PENGKONDISI SINYAL

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA DIPLOMA TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

LIGHT DEPENDENT RESISTANT (LDR) SEBAGAI PENDETEKSI WARNA

DASAR-DASAR AKUISISI DATA

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SILABUS INSTRUMENTASI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER DIII BISNIS & KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAN UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI UNIVERSITAS GUNADARMA

DAC - ADC Digital to Analog Converter Analog to Digital Converter

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN - UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER - D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini akan dilaksanakan pada Juni 2014 sampai dengan Desember 2014.

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI UNIVERSITAS GUNADARMA. Tanggal Penyusunan 29/01/2016 Tanggal revisi -

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI UNIVERSITAS GUNADARMA

Komputerisasi Alat Ukur V-R Meter untuk Karakterisasi Sensor Gas Terkalibrasi NI DAQ BNC-2110

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER - D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

EVALUASI AKHIR SEMESTER (mg ke 16) [C4, A2, P4]: 8. Mahasiswa memahamimotor induki (mg ke14-15)

PENDETEKSI OTOMATIS ARAH SUMBER CAHAYA MATAHARI PADA SEL SURYA. Ahmad Sholihuddin Universitas Islam Balitar Blitar Jl. Majapahit no 4 Blitar.

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER - D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) SISTEM INSTRUMENTASI. Disusun Oleh: Mohammad Iqbal, ST, MT

BAB III KONSEP DASAR PERANCANGAN

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) ROBOTIKA. Disusun Oleh: Mohammad Iqbal, ST, MT

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTAN KOMPUTER D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

Elektronika Kontrol. Sensor dan Tranduser. Teknik Elektro Universitas Brawijaya

Optimasi Diameter dan Panjang Kawat Koil Sebagai Kandidat Sensor Suhu Semen Sapi Berbasis RTD-C

DESKRIPSI. FI Sistem Instrumentasi : S-1, 2 sks, semester 7

INSTRUMENTASI INDUSTRI (NEKA421)

Pertemuan ke-5 Sensor : Bagian 1. Afif Rakhman, S.Si., M.T. Drs. Suparwoto, M.Si. Geofisika - UGM

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

: Mengembangkan Sistem Informasi baru yang sesuai dengan kebutuhan pengguna

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER D3 BISNIS & KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan mulai pada November 2011 hingga Mei Adapun tempat

Oleh Marojahan Tampubolon,ST STMIK Potensi Utama

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER - D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

INSTRUMENTASI INDUSTRI (NEKA421) JOBSHEET 14 (DAC 0808)

BAB IV PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM

Elektronika Lanjut. Pengkondisian Sinyal. Elektronika Lanjut Missa Lamsani Hal 1

ADC ( Analog To Digital Converter Converter konversi analog ke digital ADC (Analog To Digital Convertion) Analog To Digital Converter (ADC)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI D3 AKUNTANSI KOMPUTER D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER - D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI D3 AKUNTANSI KOMPUTER D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

Gambar 3.1 Susunan perangkat keras sistem steel ball magnetic levitation

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI D3 AKUNTANSI KOMPUTER - D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI UNIVERSITAS GUNADARMA. Tanggal Penyusunan 28/02/2017 Tanggal revisi dd/bb/thn

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER - D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

Instrumentasi Sistem Pengaturan

PENGKONDISI SINYAL OLEH : AHMAD AMINUDIN

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER. 3. Prasyarat : Elektronika Dasar & Sistem Digital Wajib

BENTUK TUGAS. MATAKULIAH : perangkat keras dan aplikasi komputer KODE MATA KULIAH : TM601 SEMESTER : 1 (satu) SKS : 3 (tiga) 1T/2P TUGAS KE : 1 (satu)

NAMA PERGURUAN TINGGI FAKULTAS TEKNOLOGI INDUTRI

SATUAN ACARA PENGAJARAN ( PRAKTEK DIPLOMASI, PROTOKOLER DAN KONSOLER) SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2014/2015. Dosen Pengampu : INDRAWATI, M.

Thermometer digital dengan DST-R8C dan OP-01 sebagai rangkaian pengkondisi

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER - D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

MENGKAJI KARAKTERISTIK DAN APLIKASI SENSOR RS II 79 KC VAISALA HASIL PENGUJIAN DI BALAI PENGAMATAN ANTARIKSA DAN ATMOSFER PASURUAN

BAB II ANALOG SIGNAL CONDITIONING

Sub Pokok Bahasan dan TIK

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya. MATERI Sensor dan Tranduser

BAB 1 PENDAHULUAN. Melakukan pengukuran besaran fisik di dalam penelitian, mutlak

BAB IV ANALISA DAN PENGUJIAN SISTEM

ADC (Analog to Digital Converter)

CONVERSION. 1. Analog To Digital Converter 2. Digital To Analog Converter 3. Voltage to Frequency 4. Current To Pneumatic

Dasar Sistem Pengukuran

BAB IV ANALISIS RANGKAIAN ELEKTRONIK

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER PROGRAM DIII BISNIS & KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI UNIVERSITAS GUNADARMA

Gambar 3. 1 Diagram blok system digital

SCADA dalam Sistem Tenaga Listrik

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER - D3 BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

Sistem Irigasi Sederhana Menggunakan Sensor Kelembaban untuk Otomatisasi dan Optimalisasi Pengairan Lahan

Transkripsi:

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER UNIVERSITAS GUNADARMA Tanggal Penyusunan Tanggal revisi - Kode dan Nama MK IT014250 Pengantar Instrumentasi SKS dan Semester SKS 2 Semester 4 (Empat) Prasyarat - Status Mata Kuliah [ ] Wajib [... ] Pilihan Dosen Pengampu Erma Triawati Ch 1. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri. Sikap 2. Bertanggung jawab secara profesional dan etik terhadap pencapaian hasil kerja individu dan kelompok. 3. Bersikap sesuai dengan tuntutan profesional. Capaian Pembelajaran Mata Kuliah Ketrampilan Umum Pengetahuan Ketrampilan Khusus Mampu menguasai konsep instrumentasi elektronika dengan baik sehingga dapat menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif. Mampu menjelaskan dan mampu menguji cara kerja rangkaian dengan komponen-komponen instrumentasi elektronika seperti transduser, sensor, aktuator, dan elemen pengkondisi sinyal. 1. Mampu menjelaskan konsep instrumentasi elektronika. 2. Mampu menentukan jenis sensor dan transduser. 3. Mampu merancang dan menguji aplikasi dari bermacam-macam jenis sensor, transduser, dan elemen elemen pengkondisi sinyal. 4. Mampu merancang dan menguji rangkaian pengkondisi sinyal dari sensor ke sistem presentasi data maupun ke aktuator yang dipakai. Deskripsi Umum (Silabus) Kualitas produk yang dihasilkan oleh industri salah satunya ditentukan oleh proses di dalam produksinya. Proses adalah suatu mekanisme yang tidak terlepas dari pengukuran dan pengaturan. Instrumentasi merupakan salah satu cabang ilmu teknik yang berkaitan erat dengan mekanisme proses tersebut. Dengan mempelajari instrumentasi akan mampu bekerja di industri sebagai teknisi instrumentasi. Topik dalam mata kuliah Pengantar Instrumentasi ini meliputi : pengertian sistem instrumentasi dan pengukuran, terminologi dalam pengukuran, karakteristik instrumen, standar pengukuran, metoda kalibrasi, pengertian transduser dan sensor, persyaratan memilih sensor dan transduser, klasifikasi dan penggunaan transduser dan sensor, cara kerja sensor sesuai dengan besaran energi yang diubah, analisis prinsip kerja sensor, rangkaian pengkondisi sinyal, rangkaian konverter dalam sistem pengkondisi sinyal, dan aktuator. Matakuliah ini juga membahas aplikasi dari dalam bentuk praktek dengan menggunakan perangkat lunak berbasis komputer.

Metode Pembelajaran Pengalaman Belajar/Tugas Referensi 1. Ceramah/Kuliah Pakar 4. Praktik Laboratorium... 2. Problem Based... 5. Self-Learning (V-Class).. Learning/FBD 3. Project Based Learning 6. Lainnya:...... a. Tayangan Presentasi a. Online exercise/kuiz (V-class)... b. Review textbook/jurnal b. Laporan... 1. Dunn, William C., Introduction to Instrumentation, Sensors, and Process Control. ARTECH HOUSE, INC. 685 Canton Street Norwood, MA 02062., 2006. 2. Jacob Fraden., Handbook of Modern Sensors: Physics, Designs, and Applications. Fourth Edition Springer New York Heidelberg Dordrecht London., 2010. 3. Regtien, P. P. L., Sensors for Mechatronics, Elesevier, USA, 2012. 4. William D. Cooper., Instrumentasi Elektronika dan Teknik Pengukuran, Erlangga, Jakarta, 1985. 5. J.P. Holman., Metode Pengukuran Teknik, Ed.4., Erlangga, Jakarta, 1985. 6. www.instrumentation today.com.

Minggu Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian (Materi Pelajaran) Metode / Bentuk Pembelajaran Waktu Belajar (Menit) Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Nilai (%) Sumber Belajar 1. Mampu menjelaskan pengertian sistem instrumentasi dan pengukuran, dan mampu menjelaskan beberapa terminologi dalam pengukuran. CEC2016: [CE-ESY-8] Terminologi dan konsep instrumentasi Pengertian sistem instrumentasi Peranan instrumentasi dalam pengukuran fisika Terminologi dalam pengukuran besaran fisika : - Akurasi - Presisi - Sensitivitas - Resolusi - Kesalahan - Ceramah - Diskusi Teori : 2 x 50 Pemahaman Teori - Kemampuan menjelaskan pengertian sistem instrumentasi - Kemampuan menjelaskan peranan instrumentasi dalam pengukuran fisika - Kemampuan menjelaskan terminologi dalam pengukuran besaran fisika 5 4, 5 2. Mampu menjelaskan karakteristik instrumen, standar pengukuran, dan metoda kalibrasi. CEC2016: [CE-ESY-8] Karakteristik instrumen : - Karakteristik static - Karakteristik dinamik Standar pengukuran : - Standar Internasional - Standar Primer - Standar Sekunder - Standar Kerja Metode kalibrasi - Ceramah - Diskusi Teori : 2 x 50 Pemahaman Teori - Kemampuan menjelaskan karakteristik instrumen - Kemampuan menjelaskan standar pengukuran 5 4, 5 - Kemampuan menjelaskan metode kalibrasi

3 - Mampu menjelaskan pengertian transduser dan sensor, mampu menjelaskan persyaratan umum dalam memilih transduser dan sensor. CEC2016: [CE-ESY-8] Pengertian transduser dan sensor Persyaratan Umum Transduser dan Sensor 1. Linearitas 2. Sensitivitas 3. Tanggapan Waktu 4. Jangkauan - Ceramah - Diskusi - Tugas Teori : 1x50 Praktek : Tugas 1-1 x 50 Pemahaman Teori Kemampuan menjelaskan dengan tepat pengertian transduser dan sensor. Kemampuan menjelaskan persyaratan yang harus dipenuhi dalam memilih transduser dan sensor. 10 1, 2 Pemahaman Praktek 4, 5 Mampu mengklasifikasikan transduser dan sensor, serta menjelaskan penggunaannya. CEC2016: [CE-ESY-8] Klasifikasi transduser dan sensor berdasar : Pemakaiannya/penggunaannya 1. Sensor Thermal (suhu) 2. Sensor Mekanis 3. Sensor Optik (cahaya) Klasifikasi transduser dan sensor berdasar : Metode Pengubahan energi 1. Transduser jenis pembangkit sendiri 2. Transduser yang memerlukan daya dari luar Klasifikasi transduser dan sensor berdasar : - Ceramah - Diskusi - Tugas Teori : 2x50 Praktek 2x50 : - Tugas 2 - Tugas 3 Kemampuan merancang aplikasi dari dalam bentuk praktek dengan menggunakan perangkat lunak, untuk membuktikan linearitas sensor. Pemahaman Teori Kemampuan mengklasifikasikan transduser dan sensor berdasar : Pemakaiannya/penggunaannya, Metode Pengubahan energi, dan Sifat sifat dasar dari sinyal keluaran. Pemahaman Praktek Kemampuan merancang 15 2, 3, 6

Sifat sifat dasar dari sinyal keluaran 1. Perubahan resistansi 2. Perubahan kapasitansi 3. Perubahan induktansi aplikasi dari dalam bentuk praktek dengan menggunakan perangkat lunak untuk menguji kinerja sensor. 6, 7 - Mampu menjelaskan cara kerja sensor sesuai dengan besaran energi yang diubah - Mampu menganalisis prinsip kerja sensor CEC2016: [CE-ESY-8] Cara kerja sensor sesuai dengan besaran energi yang diubah : I. Cara Kerja Sensor Suhu/ Thermal 1. Termokopel 2. RTD (Resistance Thermal Detector) 3. Thermistor 4. Sensor Suhu Rangkaian Terpadu (IC sensor LM35) II. Sensor Optik / Cahaya 1. Foto Listrik 2. Fotovoltaic atau sel solar 3. Fotodioda 4. LDR III. Sensor Mekanis 1. Sensor Tekanan 2. Transduser Kapasitif 3. Transduser untuk Mendeteksi Pergeseran Akibat Gaya 4. Transduser perpindahan menggunakan resistansi terubah - Ceramah - Diskusi - Tugas Teori : 2x50 Praktek 2x50 : - Tugas 4 - Tugas 5 Pemahaman Teori - Kemampuan menjelaskan cara kerja sensor dan menganalisis prinsip kerjanya Pemahaman Praktek - Kemampuan menggunakan perangkat lunak untuk memahami pengoperasian transduser dan sensor dalam aplikasi tertentu. 15 2, 3, 6 8. 9, 10 Mampu mengaplikasikan pengoperasian dan penggunaan pengkondisi sinyal dengan metode yang tepat dalam akuisisi data. - Rangkaian Filter - Rangkaian Pembagi Tegangan - Rangkaian Jembatan Wheatstone - Rangkaian Operational Amplifier - Ceramah - Diskusi - Tugas Teori : 3x50 Praktek 3x50 : - Tugas 6 Pemahaman Teori - Kemampuan menjelaskan sinyal kondisi dalam akuisisi data. - Kemampuan 20 2, 3, 6

CEC2016:[CE-CAE-9],[CE- ESY-8] - Rangkaian Penguat Instrumentasi - Tugas 7 Tugas 8 menganalisis pengolahan sinyal keluaran transduser dan sensor. Pemahaman Praktek - Kemampuan melakukan penyetelan pengolahan rangkaian yang mengandung transduser dan sensor dengan menggunakan perangkat lunak. 11. UJIAN TENGAH SEMESTER 12, 13 Mampu menjelaskan konverter dalam sistem pengkondisi sinyal. CEC2016: [CE-CAE-10], [CE- ESY-8] - Analog to Digital Converter (ADC) - Digital to Analog converter (DAC) - Ceramah - Diskusi - Tugas Teori : 2x50 Praktek 2x50 : - Tugas 9 - Tugas 10 Pemahaan Teori - Kemampuan menjelaskan konverter dalam sistem pengkondisi sinyal Pemahaman Praktek - Kemampuan menggunakan perangkat lunak untuk merancang proses konversi dalam sistem pengkondisi sinyal 15 2, 3, 6 14, 15 Mampu membedakan dan memilih Aktuator sesuai permasalahan yang ditentukan. CEC2016: [CE-ESY-8] Klasifikasi aktuator berdasarkan daya yang dihasilkan : - Aktuator Elektrik - Aktuator Mekanik - Aktuator Hidrolik - Aktuator Pneumatik - Ceramah - Diskusi - Tugas Teori : 2x50 Praktek 2x50 : - Tugas 11 PemahamanTeori - Kemampuan menjelaskan cara kerja berbagai macam aktuator - Kemampuan membuat 15 2, 3, 6

16. UJIAN AKHIR SEMESTER - Tugas 12 makalah untuk menganalisis kinerja aktuator beserta aplikasinya

PANDUAN MENGERJAKAN TUGAS Petunjuk 1. Baca dan pelajari setiap langkah/ instruksi pada Format Rancangan Tugas dengan cermat sebelum melaksanakan praktek 2. Laksanakan pekerjaan sesuai dengan urutan proses yang sudah ditetapkan 3. Seluruh proses kerja mengacu kepada SOP/ IK yang dipersyaratkan (jika ada) 4. Waktu yang disediakan untuk setiap tugas adalah 50 menit.

FORMAT RANCANGAN TUGAS 1 Nama Mata Kuliah : Pengantar Instrumentasi SKS : 2 Program Studi : Teknik Komputer Pertemuan ke : 3 Fakultas : Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi A. TUJUAN TUGAS : Merancang rangkaian sensor sederhana dengan menggunakan perangkat lunak, untuk membuktikan linearitas sensor. B. URAIAN TUGAS : I. Obyek Garapan Linearitas Sensor II. Metode atau Cara 1. Dikerjakan per-orang 2. Gunakanlah Perangkat Lunak Berbasis Komputer 3. Buatlah rangkaian sederhana dengan sensor apapun 4. Simulasikan rangkaian dengan cara mengubah-ubah besaran masukan yang dideteksi sensor dan catat perubahan keluarannya 5. Buatlah tabel hasil pengamatan perubahan keluaran karena perubahan masukan 6. Gambarkan dalam bentuk grafik tabel pengamatan pada nomor 5 7. Simpan rancangan rangkaian (no. 3 di atas), buatlah dalam bentuk capture ke dalam format.doc 8. Tabel no. 5, gambar no. 6, dan File no. 7 dikumpulkan/diemail dengan subjek Tugas 1_NAMA_NPM C. KRITERIA PENILAIAN (5 %) I. Kesesuaian Rangkaian II. Ketelitian Pekerjaan III. Kesesuaian Hasil

GRADING SCHEME COMPETENCE KRITERIA 1 : Kesesuaian Rangkaian Penggunaan alat bantu perancangan sangat Lengkap dan terpadu Lengkap dan terpadu Lengkap Kurang lengkap Tidak lengkap 2 KRITERIA 2 : Ketelitian Pekerjaan Kebenaran konsep Sangat teliti dengan mengikuti Metode Teliti, dengan mengikuti Metode kurang teliti dan tidak Tidak teliti dan tidak Tidak Mengerjakan 2 KRITERIA 2 : Keseuaian Hasil Kebenaran konsep Sangat Sesuai dengan Sesuai dengan sesuai dengan kurang sesuai dengan Tidak sesuai 2 dengan

FORMAT RANCANGAN TUGAS 2 Nama Mata Kuliah : Pengantar Instrumentasi SKS : 2 Program Studi : Teknik Komputer Pertemuan ke : 4 Fakultas : Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi A. TUJUAN TUGAS : Merancang rangkaian dengan LDR menggunakan perangkat lunak, untuk membuktikan kinerja sensor LDR terhadap perubahan cahaya B. URAIAN TUGAS : I. Obyek Garapan Kinerja LDR terhadap perubahan cahaya II. Metode atau Cara 1. Dikerjakan per-orang 2. Gunakanlah Perangkat Lunak Berbasis Komputer 3. Buatlah rangkaian sederhana dengan LDR 4. Simulasikan rangkaian dengan cara mengubah cahaya yang mempengaruhi LDR 5. Berikan kesimpulan terhadap hasil pada simulasi no. 4 di atas 6. Simpan rancangan rangkaian (no. 3 di atas), buatlah dalam bentuk capture ke dalam format.doc 7. Kesimpulan no. 5, dan File no. 6 dikumpulkan/diemail dengan subjek Tugas 2_NAMA_NPM C. KRITERIA PENILAIAN (5 %) I. Kesesuaian Rangkaian II. Ketelitian Pekerjaan III. Kesesuaian Hasil

GRADING SCHEME COMPETENCE KRITERIA 1 : Kesesuaian Rangkaian Penggunaan alat bantu perancangan sangat Lengkap dan terpadu Lengkap dan terpadu Lengkap Kurang lengkap Tidak lengkap 2 KRITERIA 2 : Ketelitian Pekerjaan Kebenaran konsep Sangat teliti dengan mengikuti Metode Teliti, dengan mengikuti Metode kurang teliti dan tidak Tidak teliti dan tidak Tidak Mengerjakan 2 KRITERIA 3 : Keseuaian Hasil Kebenaran konsep Sangat Sesuai dengan Sesuai dengan sesuai dengan kurang sesuai dengan Tidak sesuai 2 dengan

FORMAT RANCANGAN TUGAS 3 Nama Mata Kuliah : Pengantar Instrumentasi SKS : 2 Program Studi : Teknik Komputer Pertemuan ke : 5 Fakultas : Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi A. TUJUAN TUGAS : Merancang rangkaian dengan prinsip perubahan nilai resistansi (potensiometer) menggunakan perangkat lunak, untuk membuktikan kinerja potensiometer sebagai transduser yang bekerja berdasar perubahan resistansi B. URAIAN TUGAS : I. Obyek Garapan Kinerja Potensiometer terhadap perubahan resistansi II. Metode atau Cara 1. Dikerjakan per-orang 2. Gunakanlah Perangkat Lunak Berbasis Komputer 3. Buatlah rangkaian sederhana dengan Potensiometer 4. Simulasikan rangkaian dengan cara mengubah-ubah nilai resistansi yang mempengaruhi Potensiometer 5. Berikan kesimpulan terhadap hasil pada simulasi no. 4 di atas 6. Simpan rancangan rangkaian (no. 3 di atas), buatlah dalam bentuk capture ke dalam format.doc 7. Kesimpulan no. 5, dan File no. 6 dikumpulkan/diemail dengan subjek Tugas 3_NAMA_NPM C. KRITERIA PENILAIAN (5 %) I. Kesesuaian Rangkaian II. Ketelitian Pekerjaan III. Kesesuaian Hasil

GRADING SCHEME COMPETENCE KRITERIA 1 : Kesesuaian Rangkaian Penggunaan alat bantu perancangan sangat Lengkap dan terpadu Lengkap dan terpadu Lengkap Kurang lengkap Tidak lengkap 2 KRITERIA 2 : Ketelitian Pekerjaan Kebenaran konsep Sangat teliti dengan mengikuti Metode Teliti, dengan mengikuti Metode kurang teliti dan tidak Tidak teliti dan tidak Tidak Mengerjakan 2 KRITERIA 3 : Keseuaian Hasil Kebenaran konsep Sangat Sesuai dengan Sesuai dengan sesuai dengan kurang sesuai dengan Tidak sesuai 2 dengan

FORMAT RANCANGAN TUGAS 4 Nama Mata Kuliah : Pengantar Instrumentasi SKS : 2 Program Studi : Teknik Komputer Pertemuan ke : 6 Fakultas : Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi A. TUJUAN TUGAS : Merancang rangkaian dengan sensor suhu (LM35) menggunakan perangkat lunak, untuk membuktikan kinerja LM35 sebagai sensor suhu yang bekerja berdasar perubahan suhu B. URAIAN TUGAS : J. Obyek Garapan Kinerja LM35 sebagai sensor suhu II. Metode atau Cara 1. Dikerjakan per-orang 2. Gunakanlah Perangkat Lunak Berbasis Komputer 3. Buatlah rangkaian sederhana dengan LM35 4. Simulasikan rangkaian dengan cara mengubah-ubah nilai suhu yang mempengaruhi LM35 5. Berikan kesimpulan terhadap hasil pada simulasi no. 4 di atas 6. Simpan rancangan rangkaian (no. 3 di atas), buatlah dalam bentuk capture ke dalam format.doc 7. Kesimpulan no. 5, dan File no. 6 dikumpulkan/diemail dengan subjek Tugas 4_NAMA_NPM D. KRITERIA PENILAIAN (5 %) I. Kesesuaian Rangkaian II. Ketelitian Pekerjaan III. Kesesuaian Hasil

GRADING SCHEME COMPETENCE KRITERIA 1 : Kesesuaian Rangkaian Penggunaan alat bantu perancangan sangat Lengkap dan terpadu Lengkap dan terpadu Lengkap Kurang lengkap Tidak lengkap 2 KRITERIA 2 : Ketelitian Pekerjaan Kebenaran konsep Sangat teliti dengan mengikuti Metode Teliti, dengan mengikuti Metode kurang teliti dan tidak Tidak teliti dan tidak Tidak Mengerjakan 2 KRITERIA 3 : Keseuaian Hasil Kebenaran konsep Sangat Sesuai dengan Sesuai dengan sesuai dengan kurang sesuai dengan Tidak sesuai 2 dengan

FORMAT RANCANGAN TUGAS 5 Nama Mata Kuliah : Pengantar Instrumentasi SKS : 2 Program Studi : Teknik Komputer Pertemuan ke : 7 Fakultas : Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi A. TUJUAN TUGAS : Merancang rangkaian dengan fotodioda menggunakan perangkat lunak, untuk membuktikan kinerja fotodioda sebagai sensor cahaya yang bekerja berdasar perubahan cahaya B. URAIAN TUGAS : I. Obyek Garapan Kinerja fotodioda sebagai sensor cahaya II. Metode atau Cara 1. Dikerjakan per-orang 2. Gunakanlah Perangkat Lunak Berbasis Komputer 3. Buatlah rangkaian sederhana dengan fotodioda 4. Simulasikan rangkaian dengan cara mengubah-ubah nilai cahaya yang mempengaruhi fotodioda 5. Berikan kesimpulan terhadap hasil pada simulasi no. 4 di atas 6. Simpan rancangan rangkaian (no. 3 di atas), buatlah dalam bentuk capture ke dalam format.doc 7. Kesimpulan no. 5, dan File no. 6 dikumpulkan/diemail dengan subjek Tugas 5_NAMA_NPM C. KRITERIA PENILAIAN (5 %) I. Kesesuaian Rangkaian II. Ketelitian Pekerjaan III. Kesesuaian Hasil

GRADING SCHEME COMPETENCE KRITERIA 1 : Kesesuaian Rangkaian Penggunaan alat bantu perancangan sangat Lengkap dan terpadu Lengkap dan terpadu Lengkap Kurang lengkap Tidak lengkap 2 KRITERIA 2 : Ketelitian Pekerjaan Kebenaran konsep Sangat teliti dengan mengikuti Metode Teliti, dengan mengikuti Metode kurang teliti dan tidak Tidak teliti dan tidak Tidak Mengerjakan 2 KRITERIA 3 : Keseuaian Hasil Kebenaran konsep Sangat Sesuai dengan Sesuai dengan sesuai dengan kurang sesuai dengan Tidak sesuai 2 dengan

FORMAT RANCANGAN TUGAS 6 Nama Mata Kuliah : Pengantar Instrumentasi SKS : 2 Program Studi : Teknik Komputer Pertemuan ke : 8 Fakultas : Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi A. TUJUAN TUGAS : Membuat rangkaian RC Band-pass filter menggunakan perangkat lunak berbasis komputer B. URAIAN TUGAS : J. Obyek Garapan Kinerja rangkaian RC Band-pass filter III. Metode atau Cara 1. Dikerjakan per-orang 2. Gunakanlah Perangkat Lunak Berbasis Komputer 3. Buatlah rangkaian RC Band-pass filter seperti gambar di bawah ini 4. Simulasikan rangkaian RC Band-pass filter dengan cara mengubah-ubah nilai Vin (tegangan masukan) yang memberikan hubungan antara tegangan keluaran dan tegangan masukan sebagai fungsi frekuensi 5. Berikan kesimpulan terhadap hasil pada simulasi no. 4 di atas 6. Simpan rangkaian (no. 3 di atas), buatlah dalam bentuk capture ke dalam format.doc 7. Kesimpulan no. 5, dan File no. 6 dikumpulkan/diemail dengan subjek Tugas 6_NAMA_NPM

KRITERIA PENILAIAN (5 %) I. Kesesuaian Rangkaian II. Ketelitian Pekerjaan III. Kesesuaian Hasil

GRADING SCHEME COMPETENCE KRITERIA 1 : Kesesuaian Rangkaian Penggunaan alat bantu perancangan sangat Lengkap dan terpadu Lengkap dan terpadu Lengkap Kurang lengkap Tidak lengkap 2 KRITERIA 2 : Ketelitian Pekerjaan Kebenaran konsep Sangat teliti dengan mengikuti Metode Teliti, dengan mengikuti Metode kurang teliti dan tidak Tidak teliti dan tidak Tidak Mengerjakan 2 KRITERIA 3 : Keseuaian Hasil Kebenaran konsep Sangat Sesuai dengan Sesuai dengan sesuai dengan kurang sesuai dengan Tidak sesuai 2 dengan

FORMAT RANCANGAN TUGAS 7 Nama Mata Kuliah : Pengantar Instrumentasi SKS : 2 Program Studi : Teknik Komputer Pertemuan ke : 9 Fakultas : Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi A. TUJUAN TUGAS : Membuat rangkaian Jembatan Wheatstone menggunakan perangkat lunak berbasis komputer B. URAIAN TUGAS : 1. Obyek Garapan Kinerja rangkaian Jembatan Wheatstone II. Metode atau Cara 1. Dikerjakan per-orang 2. Gunakanlah Perangkat Lunak Berbasis Komputer 3. Buatlah rangkaian Jembatan Wheatstone seperti gambar di bawah ini 4. Simulasikan rangkaian Jembatan Wheatstone dengan cara mengubah-ubah nilai resistansinya yang mempengaruhi tegangan keluaran 5. Buatlah tabel perubahan nilai resistansi R0, R1, R2, R3 yang mempengaruhi Vo 6. Berikan kesimpulan terhadap hasil pada simulasi no. 4 di atas 7. Simpan rangkaian (no. 3 di atas), buatlah dalam bentuk capture ke dalam format.doc 8. Tabel no. 5, Kesimpulan no. 6, dan File no. 7 dikumpulkan/diemail dengan subjek Tugas 7_NAMA_NPM

C. KRITERIA PENILAIAN (5 %) I.Kesesuaian Rangkaian II.Ketelitian Pekerjaan III.Kesesuaian Hasil

GRADING SCHEME COMPETENCE KRITERIA 1 : Kesesuaian Rangkaian Penggunaan alat bantu perancangan sangat Lengkap dan terpadu Lengkap dan terpadu Lengkap Kurang lengkap Tidak lengkap 2 KRITERIA 2 : Ketelitian Pekerjaan Kebenaran konsep Sangat teliti dengan mengikuti Metode Teliti, dengan mengikuti Metode kurang teliti dan tidak Tidak teliti dan tidak Tidak Mengerjakan 2 KRITERIA 3 : Keseuaian Hasil Kebenaran konsep Sangat Sesuai dengan Sesuai dengan sesuai dengan kurang sesuai dengan Tidak sesuai 2 dengan

FORMAT RANCANGAN TUGAS 8 Nama Mata Kuliah : Pengantar Instrumentasi SKS : 2 Program Studi : Teknik Komputer Pertemuan ke : 10 Fakultas : Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi A. TUJUAN TUGAS : Membuat rangkaian Penguat Diferensial menggunakan Op-amp dengan perangkat lunak berbasis komputer B. URAIAN TUGAS : I. Obyek Garapan Kinerja rangkaian Penguat Diferensial menggunakan Op-amp III. Metode atau Cara 1. Dikerjakan per-orang 2. Gunakanlah Perangkat Lunak Berbasis Komputer 3. Buatlah rangkaian Penguat Diferensial menggunakan Op-amp seperti gambar di bawah ini 4. Simulasikan rangkaian Penguat Diferensial menggunakan Op-amp di atas dengan mengubah-ubah nilai tegangan masukan 5. Buatlah tabel perubahan nilai Va dan Vb yang mempengaruhi Vo 6. Berikan kesimpulan terhadap hasil pada simulasi no. 4 di atas 7. Simpan rangkaian (no. 3 di atas), buatlah dalam bentuk capture ke dalam format.doc 8. Tabel no. 5, Kesimpulan no. 6, dan File no. 7 dikumpulkan/diemail dengan subjek Tugas 8_NAMA_NPM

C. KRITERIA PENILAIAN (5 %) I. Kesesuaian Rangkaian II. Ketelitian Pekerjaan III. Kesesuaian Hasil

GRADING SCHEME COMPETENCE KRITERIA 1 : Kesesuaian Rangkaian Penggunaan alat bantu perancangan sangat Lengkap dan terpadu Lengkap dan terpadu Lengkap Kurang lengkap Tidak lengkap 2 KRITERIA 2 : Ketelitian Pekerjaan Kebenaran konsep Sangat teliti dengan mengikuti Metode Teliti, dengan mengikuti Metode kurang teliti dan tidak Tidak teliti dan tidak Tidak Mengerjakan 2 KRITERIA 3 : Keseuaian Hasil Kebenaran konsep Sangat Sesuai dengan Sesuai dengan sesuai dengan kurang sesuai dengan Tidak sesuai 2 dengan

FORMAT RANCANGAN TUGAS 9 Nama Mata Kuliah : Pengantar Instrumentasi SKS : 2 Program Studi : Teknik Komputer Pertemuan ke : 11 Fakultas : Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi A. TUJUAN TUGAS : Membuat rangkaian DAC (Digital to Analog Converter) dengan perangkat lunak berbasis komputer B. URAIAN TUGAS : I. Obyek Garapan Kinerja rangkaian DAC II. Metode atau Cara 1. Dikerjakan per-kelompok terdiri dari 2 orang 2. Gunakanlah Perangkat Lunak Berbasis Komputer 3. Buatlah rangkaian DAC (Digital to Analog Converter) seperti gambar di bawah ini R MSB Rf Vref 2R 4R S1 S2 Vout 8R S3 4. Simulasikan rangkaian DAC (Digital to Analog Converter) di atas dengan mengatur posisi S1, S2, S3, dan S4 5. Buatlah tabel perubahan posisi S1, S2, S3, dan S4 yang mempengaruhi Vo 6. Berikan kesimpulan terhadap hasil pada simulasi no. 4 di atas 7. Simpan rangkaian (no. 3 di atas), buatlah dalam bentuk capture ke dalam format.doc 8. Tabel no. 5, Kesimpulan no. 6, dan File no. 7 dikumpulkan/diemail dengan subjek Tugas 9_NAMA 1_NAMA 2 S4 LSB

C. KRITERIA PENILAIAN (5 %) I. Kesesuaian Rangkaian II. Ketelitian Pekerjaan III. Kesesuaian Hasil

GRADING SCHEME COMPETENCE KRITERIA 1 : Kesesuaian Rangkaian Penggunaan alat bantu perancangan sangat Lengkap dan terpadu Lengkap dan terpadu Lengkap Kurang lengkap Tidak lengkap 2 KRITERIA 2 : Ketelitian Pekerjaan Kebenaran konsep Sangat teliti dengan mengikuti Metode Teliti, dengan mengikuti Metode kurang teliti dan tidak Tidak teliti dan tidak Tidak Mengerjakan 2 KRITERIA 3 : Keseuaian Hasil Kebenaran konsep Sangat Sesuai dengan Sesuai dengan sesuai dengan kurang sesuai dengan Tidak sesuai 2 dengan

FORMAT RANCANGAN TUGAS 10 Nama Mata Kuliah : Pengantar Instrumentasi SKS : 2 Program Studi : Teknik Komputer Pertemuan ke : 12 Fakultas : Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi A. TUJUAN TUGAS : Membuat rangkaian ADC (Analog to Digital Converter) dengan perangkat lunak berbasis komputer B. URAIAN TUGAS : I. Obyek Garapan Kinerja rangkaian ADC II. Metode atau Cara 1. Dikerjakan per-kelompok terdiri dari 2 orang 2. Gunakanlah Perangkat Lunak Berbasis Komputer 3. Buatlah rangkaian ADC (Analog to Digital Converter) dengan gambaran seperti gambar di bawah ini

4. Simulasikan rangkaian ADC (Analog to Digital Converter) di atas 5. Buatlah tabel hasil simulasi 6. Berikan kesimpulan terhadap hasil pada simulasi no. 4 di atas 7. Simpan rangkaian (no. 3 di atas), buatlah dalam bentuk capture ke dalam format.doc 8. Tabel no. 5, Kesimpulan no. 6, dan File no. 7 dikumpulkan/diemail dengan subjek Tugas 10_NAMA 1_NAMA 2 C. KRITERIA PENILAIAN (5 %) I. Kesesuaian Rangkaian II. Ketelitian Pekerjaan III. Kesesuaian Hasil

GRADING SCHEME COMPETENCE KRITERIA 1 : Kesesuaian Rangkaian Penggunaan alat bantu perancangan sangat Lengkap dan terpadu Lengkap dan terpadu Lengkap Kurang lengkap Tidak lengkap 2 KRITERIA 2 : Ketelitian Pekerjaan Kebenaran konsep Sangat teliti dengan mengikuti Metode Teliti, dengan mengikuti Metode kurang teliti dan tidak Tidak teliti dan tidak Tidak Mengerjakan 2 KRITERIA 3 : Keseuaian Hasil Kebenaran konsep Sangat Sesuai dengan Sesuai dengan sesuai dengan kurang sesuai dengan Tidak sesuai 2 dengan

FORMAT RANCANGAN TUGAS 11 Nama Mata Kuliah : Pengantar Instrumentasi SKS : 2 Program Studi : Teknik Komputer Pertemuan ke : 13 Fakultas : Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi A. TUJUAN TUGAS : Membuat makalah yang menjelaskan tentang kinerja Aktuator Elektrik dan Aktuator Mekanik beserta aplikasinya B. URAIAN TUGAS : 1. Obyek Garapan Makalah Aktuator Elektrik dan Aktuator Mekanik 2. Metode atau Cara Dikerjakan per-orang Tugas dikumpulkan pada pertemuan ke-13 diemail dengan subjek Tugas Makalah 1_NAMA_NPM Panduan singkat penulisan makalah : - Ukuran kertas : A4 - Bentuk huruf : Times New Roman 12pt - Margin : atas, kanan, bawah, kiri adalah 3,3,3,4 cm - Spasi : 1 spasi - Nomor hal : kanan bawah - Jumlah hal : maksimum 6 halaman Isi Makalah : - Cover - Pembahasan kinerja Aktuator Elektrik dan Aktuator Mekanik beserta aplikasinya - Daftar Pustaka C. KRITERIA PENILAIAN (5 %) a. Ketepatan menjelaskan karakteristik Aktuator Elektrik dan Aktuator Mekanik b. Ketepatan menjelaskan cara kerja Aktuator Elektrik dan Aktuator Mekanik c. Ketepatan menjelaskan aplikasi Aktuator Elektrik dan Aktuator Mekanik

GRADING SCHEME COMPETENCE KRITERIA 1 : Kesesuaian Rangkaian Penggunaan alat bantu perancangan sangat Lengkap dan terpadu Lengkap dan terpadu Lengkap Kurang lengkap Tidak lengkap 2 KRITERIA 2 : Ketelitian Pekerjaan Kebenaran konsep Sangat teliti dengan mengikuti Metode Teliti, dengan mengikuti Metode kurang teliti dan tidak Tidak teliti dan tidak Tidak Mengerjakan 2 KRITERIA 3 : Keseuaian Hasil Kebenaran konsep Sangat Sesuai dengan Sesuai dengan sesuai dengan kurang sesuai dengan Tidak sesuai 2 dengan

FORMAT RANCANGAN TUGAS 12 Nama Mata Kuliah : Pengantar Instrumentasi SKS : 2 Program Studi : Teknik Komputer Pertemuan ke : 14 Fakultas : Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi A. TUJUAN TUGAS : Membuat makalah yang menjelaskan tentang kinerja Aktuator Hidrolik dan Aktuator Pneumatik beserta aplikasinya B. URAIAN TUGAS : 1. Obyek Garapan Makalah Aktuator Hidrolik dan Aktuator Pneumatik 2. Metode atau Cara Dikerjakan per-orang Tugas dikumpulkan pada pertemuan ke-14 diemail dengan subjek Tugas Makalah 2_NAMA_NPM Panduan singkat penulisan makalah : - Ukuran kertas : A4 - Bentuk huruf : Times New Roman 12pt - Margin : atas, kanan, bawah, kiri adalah 3,3,3,4 cm - Spasi : 1 spasi - Nomor hal : kanan bawah - Jumlah hal : maksimum 6 halaman Isi Makalah : - Cover - Pembahasan kinerja Aktuator Hidrolik dan Aktuator Pneumatik beserta aplikasinya - Daftar Pustaka C. KRITERIA PENILAIAN (5 %) I. Ketepatan menjelaskan karakteristik Aktuator Hidrolik dan Aktuator Pneumatik II. Ketepatan menjelaskan cara kerja Aktuator Hidrolik dan Aktuator Pneumatik III. Ketepatan menjelaskan aplikasi Aktuator Hidrolik dan Aktuator Pneumatik

GRADING SCHEME COMPETENCE KRITERIA 1 : Kesesuaian Rangkaian Penggunaan alat bantu perancangan sangat Lengkap dan terpadu Lengkap dan terpadu Lengkap Kurang lengkap Tidak lengkap 2 KRITERIA 2 : Ketelitian Pekerjaan Kebenaran konsep Sangat teliti dengan mengikuti Metode Teliti, dengan mengikuti Metode kurang teliti dan tidak Tidak teliti dan tidak Tidak Mengerjakan 2 KRITERIA 3 : Keseuaian Hasil Kebenaran konsep Sangat Sesuai dengan Sesuai dengan sesuai dengan kurang sesuai dengan Tidak sesuai 2 dengan