III. METODE PENELITIAN. untuk mengatasi masalah dan menghadapi tantangan lingkungan dimana. pengambilan keputusan harus dilakukan dengan cepat.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Penelitian deskriptif yaitu

III. METODELOGI PENELITIAN. Penelitian ini menganalisa tentang Pengaruh daya tarik iklan televisi terhadap

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian itu didasarkan pada ciri-ciri keilmuan yang rasional, empiris, dan

III. METODELOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif verifikatif yang

III. METODE PENELITIAN

III. METODE PENELITIAN. Metode penelitian ini adalah penelitian asosiatif yaitu bentuk penelitian dengan

III. METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan adalah statistik deskriptif. Menurut Sugiyono

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. fenomena tertentu serta menganalisis hubungan-hubungan antara suatu variabel

III. METODE PENELITIAN. Subjek dalam penelitian ini adalah peneliti sendiri yang terlibat langsung di

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif (explanatory),

BAB III METODE PENELITIAN. dilakukannya penelitian adalah di Kota Semarang.

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif karena dalam

METODE PENELITIAN. Dalam hal ini yang menjadi objek penelitian adalah konsumen yang pernah

METODELOGI PENELITIAN. diharapkan dapat terwujud. Beberapa hal yang diperlukan dalam metodelogi

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 3 METODE PENELITIAN. sebab-akibat antara variable-variabel dalam penelitian ini, yaitu antara munculnya

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang dilakukan dalam penelitian ini adalah deskriptif yaitu

III. METODE PENELITIAN. Metode dasar yang digunakan adalah penelitian deskriptif asosiatif. Dimana

BAB III METODE PENELITIAN. berlokasi di Jl. Kimaja no.2 Way Halim Bandar Lampung. dan dapat memberikan gambaran yang menyeluruh. Maka jenis data yang

III. METODE PENELITIAN. perusahaan mengenai berbagai hal yang berkaitan dengan penelitian ini.

BAB III METODE PENELITIAN. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis deskriptif dan

III. METODE PENELITIAN. status sekelompok manusia, suatu objek, suatu set kondisi, suatu sistem pemikiran

METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan toko roti Shereen Cakes & Bread yang menjual

METODE PENELITIAN. a. Kuesioner, yang merupakan salah satu cara berkomunikasi dengan responden

III. METODE PENELITIAN. secara sistematis dan logis untuk mencapai tujuan tertentu. Jenis penelitian ini

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian deskriptif dan verifikatif. Sugiyono (2009:206) menyatakan bahwa

III. METODELOGI PENELITIAN

METODE PENELITIAN. Penelitian ini menganalisa tentang pengaruh citra merek dan kualitas produk

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan tipe penelitian deskriptif dengan pendekatan

III. METODELOGI PENELITIAN. Data yang dikelompokan melalui penelitian yang diperoleh secara langsung dari

BAB III METODE PENELITIAN. Objek yang dijadikan responden dalam penelitian ini ialah orang-orang yang

BAB III METODE PENELITIAN. satu kota yang ada di Provinsi Lampung. Objek yang akan diambil ada pada PT.

BAB III OBYEK & METODE PENELITIAN. Obyek pada penelitian ini adalah profesionalisme auditor internal dan

III. METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan oleh penulis pada bulan April sampai dengan september 2015.

III. METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian explanatory. Menurut Singarimbun dan Effendi

METODE PENELITIAN. distribusi dan hubungan antar variabel dalam suatu populasi. Pada survei tidak ada

BAB III. METODE PENELITIAN. penelitian eksploratif (explorative research), penelitian deskriptif

BAB III METODE PENELITIAN. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode

III. METODE PENELITIAN. Populasi adalah keseluruhan objek atau keseluruhan individu yang akan diteliti.

III. METODE PENELITIAN. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis deskriptif dan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III OBJEK DAN METODOLOGI PENELITIAN. Objek penelitian merupakan sesuatu yang menjadi perhatian dalam suatu

BAB III METODE PENELITIAN. Desain penelitian ini adalah deskriptif (explanatory) dengan verifikatif

III METODE PENELITIAN. konsumen pengguna tas Eiger. Data yang di kumpulkan akan diteliti berdasarkan

BAB III METODE PENELITIAN. yang mengkonsumsi produk minuman Teh Botol Sosro.

III. METODE PENELITIAN. Menurut Winarno Surakhmad (2001:139), metode deskriptif adalah ditujukan

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

Bab III - Objek dan Metode Penelitian

3.2 Teknik Pengumpulan Data dan Sumber Data

III. METODE PENELITIAN. jenis penelitian yang penulis gunakan adalah jenis penelitian explanatory. Penelitian

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III OBYEK DAN METODE PENELITIAN. Obyek penelitian merupakan variabel-variabel yang menjadi perhatian

BAB III METODE PENELITIAN. tujuan dan kegunaan tertentu. Melalui penelitian, manusia dapat menggunakan

Penelitian ini dilakukan di Badan Pengelolaan Lingkungan Hidup Daerah. Kabupaten Tulang Bawang yang beralamat di Jalan Cemara Kompleks

III. METODE PENELITIAN

Penelitian ini menganalisa tentang pengaruh dimensi kualitas layanan dalam. menciptakan Word of Mouth (WOM) pada Klinik Kecantikan Kusuma di Bandar

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di CV. Akar Daya Mandiri yang berlokasi di Jalan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Menurut Burhan Bungin (2005:119) jenis penelitian ini adalah penelitian

BAB III METODE PENELITIAN Variabel Penelitian dan Definisi Operasional

BAB III METODE PENELITIAN. tentang manajemen sumber daya manusia dan perilaku organisasi yang relevan

BAB III METODE PENELITIAN. Desa Rejoyoso Kecamatan Bantur Kabupaten Malang.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

III. METODE PENELITIAN. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode survey/sample, yaitu

III. METODELOGI PENELITIAN. Untuk mendapatkan data dalam penelitian ada dua jenis penelitian yang

III. METODE PENELITIAN. Lokasi penelitian merupakan suatu tempat atau wilayah di mana penelitian

III. METODOLOGI PENELITIAN. Dalam penelitian ini penulis akan melakukan penelitian dengan mengambil objek

BAB 3 METODE PENELITIAN. asosiatif. Menurut Kusmayadi dan Endar Sugiarto dalam buku Prof. J. Supranto,

Bab 3 METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Tipe penelitian dalam penelitian ini adalah tipe penelitian yang bersifat

III. METODE PENELITIAN. Penelitian dilakukan pada karyawan KPRI Ragom Gawi Kota Bandar Lampung.

III. METODE PENELITIAN. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode survey / sample, yaitu

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian eksplanatori (eksplanatory

BAB III METODE PENELITIAN. menentukan obyek-obyek penelitian yang akan diteliti dan besarnya

BAB III METODE PENELITIAN

III. METODE PENELITIAN. efisien dalam mencapai tujuan penelitian yang telah digariskan, sehingga

BAB III METODE PENELITIAN. Hos Cokroaminoto Ruko Grogol C2, Pekalongan. Alasan dipilihnya toko

III. METODE PENELITIAN. Berdasarkan perumusan masalah dan tujuan penelitian, jenis penelitian yang

III. METODE PENELITIAN

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN. Objek yang akan diteliti yaitu mengenai Situasi Pembelian Pengaruhnya

BAB IV METODE PENELITIAN

METODOLOGI PENELITIAN. Jenis penelitian yang dilakukan dalam penelitian ini adalah penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Berdasarkan pembahasan sebelumnya, maka jenis penelitian ini termasuk

BAB III METODE PENELITIAN. Juni 2013 sampai dengan bulan Agustus Berdasarkan jenis masalah yang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1 Variabel Penelitian dan Definisi Operasional. Variabel dalam penelitian ini dibagi menjadi dua, yaitu:

BAB III METODE PENELITIAN. mengemukakan bahwa, Objek penelitian menjelaskan tentang apa atau siapa yang

BAB III METODE PENELITIAN

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini menganalisa tentang pengaruh media komunikasi pemasaran

BAB III METODE PENELITIAN. Didalam suatu penelitian, obyek penelitian merupakan hal yang sangat penting

BAB III OBYEK DAN METODE PENELITIAN. Objek penelitian merupakan salah satu faktor yang tidak dapat dipisahkan

Transkripsi:

III. METODE PENELITIAN Metode Penelitian memberikan pengetahuan dan keterampilan yang digunakan untuk mengatasi masalah dan menghadapi tantangan lingkungan dimana pengambilan keputusan harus dilakukan dengan cepat. 3. Metode yang digunakan Dalam penelitian ini, penulis menggunakan metode deskriptif dan verifikatif. Menurut Moh.Nazir (003:63) mengungkapkan bahwa: Metode deskriptif adalah suatu metode dalam meneliti status sekelompok manusia, suatu objek, suatu set kondisi, suatu sistem pemikiran, ataupun suatu kelas pada masa sekarang. Tujuan dari penelitian deskriptif adalah untuk membuat deskriptif, gambaran, atau lukisan secara sistematis, faktual, dan akurat mengenai faktafakta, sifat-sifat serta hubungan antara fenomena yang diselidiki. Sedangkan metode verifikatif adalah: Suatu metode yang digunakan untuk menguji hipotesis dengan menggunakan perhitungan statistik. 3. Sumber dan Teknik Pengumpulan Data 3.. Sumber Data Data yang diperoleh oleh peneliti dalam penelitian diperoleh dari:. Data Primer yaitu data yang diperoleh langsung dari perusahaan meliputi: - Sejarah Singkat Perusahaan - Struktur Organisasi Perusahaan

40 - Kegiatan Suatu Perusahaan - Kuesioner. Data Sekunder yaitu data yang diperoleh dari penelitian pustaka (library research) dengan mempelajari literatur-literatur dari buku-buku perpustakaan, catatan-catatan kuliah, dan dari referensi-referensi yang berhubungan dengan manajemen pemasaran. 3.. Teknik Pengumpulan Data Sedangkan teknik yang digunakan dalam mengumpulkan data pada penyusunan skripsi ini penulis memperoleh data dengan teknik:. Studi Kepustakaan (Library Research) Merupakan penelitian secara teoritis guna memperoleh data sekunder yang dilakukan untuk mendapatkan teori yang diperlukan sebagai landasan bagi penyusunan skripsi ini.. Teknik Kuesioner Merupakan penelitian lapangan guna memperoleh data primer dengan cara menyebarkan Kuesioner, yaitu usaha untuk memperoleh data yang diperlukan dengan membuat daftar pertanyaan secara dimana responden diminta untuk memilih jawaban dari alternatif jawaban yang disediakan. 3.3 Teknik Penarikan Sampel Populasi dalam penelitian ini adalah Mahasiswa Strata Satu Reguler Fakultas Ekonomi Universitas Lampung angkatan 007-009 yang masih aktif.

4 Tabel 5. Jumlah Mahasiswa Fakultas Ekonomi Strata Satu Reguler, Tahun 007-009 Universitas Lampung yang Masih Aktif Tahun S MGT SIESP SAKT TOTAL 007 3 99 94 36 008 9 77 05 308 009 50 9 03 37 JUMLAH 40 95 30 Sumber: Data diolah dari siakad.unila.ac.id, Februari 00 Metode yang digunakan dalam pengambilan sampel adalah metode nonprobability sampling dengan teknik Purposive Sampling. Teknik ini merupakan teknik pemilihan sampel berdasarkan ciri-ciri khusus yang dimiliki sampel tersebut yang dipertimbangkan memiliki hubungan yang sangat erat dengan ciriciri populasi yang sudah diketahui sebelumnya. (Nazir, 003:33). Sampel yang purposif adalah sampel yang dipilih dengan cermat sehingga relevan dengan rancangan penelitian. Teknik ini dipilih oleh peneliti karena peneliti juga memiliki keterbatasan dana dan waktu. Untuk mencari besarnya sampel yang dapat mewakili penelitian ini, digunakan rumus untuk mengestimasi proporsi, yaitu: N p( p) n ( N ) D p( p) Keterangan : N = besarnya populasi, dalam penelitian ini populasi berjumlah yang merupakan mahasiswa strata satu regular fakultas ekonomi universitas lampung. n = besarnya sampel.

4 p D B = proporsi yang diduga. = estimasi terhadap mean. = bound of error, dalam penelitian ini tingkat kepercayaan yang digunakan adalah sebesar 90%, sehingga nilai B = 0%. Dari penelitian yang telah dilakukan, kita tidak mengetahui nilai p, maka nilai p dianggap 0,5 (Nazir, 003:89). Berdasarkan rumus tersebut, besarnya sampel yang harus diambil adalah: n =. 0,5 ( 0,5) ( )0,005 + 0,5 ( 0,5) = 49,7375 = 90,95 dibulatkan menjadi 9. Berdasarkan rumus estimasi proporsi, maka sampel yang akan diambil sebanyak 9 responden dari Mahasiswa Strata Satu Reguler Fakultas Ekonomi Universitas Lampung yang pernah menggunakan Axioo. Untuk menentukan besarnya sampel per divisi, digunakan metode alokasi proporsional, dengan rumus: n = Jumlah Mahasiswa Per divisi x Ukuran Sampel Jumlah Mahasiswa S MGT= 40 x 9 = 36,7 = 37 Responden Tahun 007= 3 x 9 =,3 = Responden Tahun 008= 9 x 9 =,78 = Responden

43 Tahun 009= 50 x 9 = 3,70 = 4 Responden S IESP= 95 x 9 = 6,95 = 7 Responden Tahun 007= 99 x 9 = 9,04 = 9 Responden Tahun 008= 77 x 9 = 7,03 = 7 Responden Tahun 009= 9 x 9 = 0,87 = Responden S AKT= 30 x 9 = 7,59 = 7 Responden Tahun 007= 94 x 9 = 8,58 = 8 Responden Tahun 008= 05 x 9 = 9,59 = 0 Responden Tahun 009= 03 x 9 = 9,4 = 9 Responden Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan skala. Menurut Hasan (00:7) skala merupakan jenis skala yang digunakan untuk mengukur variabel penelitian. Variabel penelitian yang diukur dalam skala likert ini, dijabarkan menjadi indicator variabel yang kemudian dijadikan sebagai titik tolak penyusunan item-item instrument, Adapun kriteria umum penilaian sebagai berikut:

44. Jawaban sangat setuju, diberi skor 5. Jawaban setuju, diberi skor 4 3. Jawaban netral, diberi skor 3 4. Jawaban tidak setuju, diberi skor 5. Jawaban sangat tidak setuju, diberi skor 3.4 Operasional Variabel Tabel 6. Operasionalisasi Variabel VARIABEL SUB VARIABEL Definisi Indikator Skala Promosi Periklanan Bentuk komunikasi yang tidak Bahasa/pesan (Variabel X) langsung yang digunakan oleh perusahaan untuk menawarkan dan mempromosikan produk Media Mengingatkan konsumen Desain Iklan atau jasa Promosi Kegiatan promosi yang diatur Menarik Penjualan guna mendorong pembelian produk secara efektif dan Penyajiannya Membujuk meningkatkan jumlah barang yang akan dibeli konsumen Hubungan Bagian yang lebih luas, yang Kegiatan/event Publik meliputi tentang usaha-usaha yang dilakukan perusahaan Publikasi Produk Komunikasi untuk menarik konsumen Sumber: Philip Kotler (000:578)

45 VARIABEL SUB VARIABEL Definisi Indikator Skala Brand Brand Tingkat minimal kesadaran Mengenal produk Awareness Recognition merek, di mana pengenalan suatu Axioo (Variabel Y) merek muncul lagi setelah dilakukan pengingatan kembali lewat bantuan brand recall. Brand Pengenalan kembali terhadap Memiliki ingatan Recall merek didasarkan pada akan produk permintaan seseorang untuk Axioo menyebutkan merek tertentu dalam suatu kelas produk. Top of Mind Menggambarkan merek yang Merupakan merek pertama kali diingat responden notebook utama atau pertama kali disebut ketika yang bersangkutan ditanya tentang suatu kategori produk. Sumber: Rangkuti (004:40) 3.5 Uji Instrumen Penelitian 3.5. Uji Validitas Uji Validitas adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat-tingkat kevalidan atau kesahihan suatu instrument (Arikunto, 00:44). Metode uji validitas pada penelitian ini menggunakan korelasi product moment dengan rumus sebagai berikut:

46 Keterangan: r xy N X Y XY : Koefisien korelasi antara X dan Y : Jumlah : Banyaknya Variabel Sampel : Skor Variabel pertanyaan tentang promosi : Skor Variabel pertanyaan tentang prestasi kerja : Hasil kali X dan Y Kriteria keputusan: r xy hitung > r tabel maka valid atau sah r xy hitung < r tabel maka tidak valid atau tidak sah 3.5. Uji Reabilitas Uji Reablilitas adalah ketepatan atau tingkat presisi suatu ukuran atau alat pengukur (Nazir, 005:34). Uji reabilitas dilakukan untuk mengetahui konsistensi dan ketepatan pengukuran, apabila pengukuran dilakukan pada objek yang sama berulang kali dengan instrument yang sama. Untuk menilai reliabilitas alat ukur dalam penelitian ini, digunakan rumus Alpha Croanbach. r = k k keterangan: r k = reabilitas instrumen = banyak butir pertanyaan = Jumlah varians pertanyaan = Varians total

47 Dimana = Kriteria keputusan: X n X n a. Jika nilai Alpha Cronbach secara keseluruhan > dari Cronbach Alpha if item deleted, maka dinyatakan reliabel. b. Jika nilai Aplha Cronbach secara keseluruhan < dari Cronbach Alpha if item deleted, maka dinyatakan tidak reliabel. 3.6 Alat Analisis 3.6. Analisis Kualitatif Analisis kualitatif dilakukan dengan menggunakan beberapa teori manajemen pemasaran serta beberapa literatur lainnya yang berkaitan dengan pembahasan skripsi ini dan melalui data dari pengisian kuisioner Mahasiswa Fakultas Ekonomi Strata Satu Reguler Tahun 007-009 Universitas Lampung. 3.6. Analisis Kuantitatif Pengaruh promosi terhadap brand awareness akan dibuktikan dengan menggunakan alat analisis regresi. Analisis regresi menjelaskan hubungan dua variabel sebab akibat, artinya varibel yang satu akan mempengaruhi variabel lainnya. Persamaan regresi dapat ditulis sebagai berikut: Y = a + b X + b X + b 3 X 3 + e Keterangan: Y = Brand Awareness X = Periklanan X = Promosi Penjualan

48 X3 = Hubungan Publik a = Konstanta b = Koefisien X e = error (variabel lain yang tidak dijelaskan dalam model) 3.7 Rancangan Pengujian Hipotesis 3.7. Pengujian Hipotesis Secara Keseluruhan (Uji F) Uji ini digunakan untuk mengetahui apakah variabel independen X, X, X 3 secara bersama-sama berpengaruh secara signifikan terhadap variabel dependen (Y) pada tingkat kepercayaan 95% atau α = 5% Dengan kriteria pengujian : Ho diterima dan Ha ditolak bila F hitung F tabel Ho ditolak dan Ha diterima bila F hitung > F tabel 3.7. Pengujian Hipotesis Secara Parsial (Uji t) Uji ini digunakan untuk mengetahui apakah dalam model regresi variabel independen X, X, X 3 secara parsial berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen (Y) pada tingkat kepercayaan 95% atau α = 5% Dengan kriteria pengujian : Ho diterima dan Ha ditolak bila t hitung t tabel Ho ditolak dan Ha diterima bila t hitung > t tabel