TESIS. Siti Hidayati

dokumen-dokumen yang mirip
UNIVERSITAS INDONESIA

UNIVERSITAS INDONESIA PENGARUH INOVASI SISTEM PEMBAYARAN TERHADAP PERMINTAAN UANG DI INDONESIA TESIS IMADUDDIN SAHABAT

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DEPOSITO MUDHARABAH BANK SYARIAH DI INDONESIA TAHUN TESIS

UNIVERSITAS INDONESIA ANALISIS HUBUNGAN PERDAGANGAN INTERNASIONAL DAN FDI TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH FINANCIAL DEEPENING PADA SEKTOR PERBANKAN DAN PASAR MODAL TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA TESIS AZHARI NORMAN

BAB V ANALISIS HASIL PENELITIAN

TESIS PIHAK CORRECTION PROGRAM

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN NOTA DINAS... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERNYATAAN... MOTTO... PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI...

HUBUNGAN KONDISI MONETER DAN KEUANGAN TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI INDONESIA (ANALISIS VECM) PERIODE

TINJAUAN PERANAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN SEBAGAI PAJAK DAERAH DI KABUPATEN SIDOARJO TESIS

III. METODOLOGI PENELITIAN. Data-data tersebut berupa data bulanan dalam rentang waktu (time series) Januari

MARIA S. W. SITANGGANG

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH TRANSAKSI NON TUNAI TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA OLEH DIO NANDO HASIBUAN

UNIVERSITAS INDONESIA

UNIVERSITAS INDONESIA FAKTOR-FAKTOR UTAMA YANG BERPENGARUH TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PASCASARJANA PENERIMA BEASISWA S2 DALAM NEGERI BPK-RI

METODE PENELITIAN. Variabel-variabel yang digunakan dalam penelitian Respon PDB terhadap shock

UNIVERSITAS INDONESIA

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

GONCANGAN HARGA MINYAK DUNIA TERHADAP PASAR MODAL INDONESIA KERTAS KERJA

V. HASIL DAN PEMBAHASAN. time series. Data time series umumnya tidak stasioner karena mengandung unit

ANALISIS PENGARUH FAKTOR INTERNAL DAN EKSTERNAL TERHADAP RETURN ON ASSET (ROA) BANK UMUM SYARIAH NASIONAL INDONESIA

Model Estimasi Price Earnings Ratio Saham Sektor Keuangan, Properti Dan Pertambangan Di Bursa Efek Indonesia TESIS

UNIVERSITAS INDONESIA EVALUASI PENERIMAAN PAJAK RESTORAN DI KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA

RADIANA MAHAGA

ABSTRAK. mengambil perspektif pasar modal, dan pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Dengan mengunakan data time series dari kuartal pertama 2000 sampai

BAB III METODE PENELITIAN

PENGARUH TINGKAT SUKU BUNGA THE FED, NILAI TUKAR, HARGA MINYAK DAN INDEKS SAHAM REGIONAL TERHADAP INDEKS LQ45 DI BEI (PERIODE TAHUN )

BAB III METODE PENELITIAN

ANALISIS PELAKSANAAN PENGAWASAN ORANG ASING BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 9 TAHUN 1992 TENTANG KEIMIGRASIAN TESIS RUDI HALOMOAN TOBING

METODE PENELITIAN. terdiri dari data pinjaman luar negeri, pengeluaran pemerintah, penerimaan pajak,

BAB III METODE PENELITIAN

UNIVERSITAS INDONESIA

BAB III METODE PENELITIAN. sekunder yang akan digunakan ialah data deret waktu bulanan (time series) dari bulan

UNIVERSITAS INDONESIA DISPARITAS PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO (PDRB) ANTAR KABUPATEN / KOTA DI PROPINSI SUMATERA UTARA TESIS

UNIVERSITAS INDONESIA PERSEPSI PASIEN JAMKESMAS RAWAT INAP TERHADAP KUALITAS PELAYANAN RSCM DENGAN METODE SERVQUAL TESIS

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. stasioner dari setiap masing-masing variabel, baik itu variabel independent

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

HASIL DAN PEMBAHASAN. Pengujian kestasioneran data diperlukan pada tahap awal data time series

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

SKRIPSI ANALISIS EFEKTIVITAS TRANSMISI KEBIJAKAN MONETER GANDA DI INDONESIA OLEH INGRIT MAGDALENA

SEKOLAH TESIS I Z Z A T Y. Faktor-faktor yang..., Izzaty, FE UI, 2009

UNIVERSITAS INDONESIA ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN KUALITAS PENGUNGKAPAN INFORMASI TERHADAP RETURN SAHAM TESIS

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

STRATEGI PENDANAAN MELALUI SEKURITISASI PIUTANG PEMBIAYAAN KONSUMEN PADA PT. ABC FINANCE TESIS

Analisis Mekanisme Transmisi Kebijakan Moneter Jalur Kredit dan Jalur Harga Aset di Indonesia Pendekatan VECM (Periode 2005: :12)

PENGARUH KEPUASAN, KEPERCAYAAN, DAN KOMITMEN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN: KASUS KARTU PRA BAYAR XL BEBAS TESIS

Universitas Indonesia PROFIL RUMAH TANGGA MISKIN DAN FAKTOR DETERMINAN KEMISKINAN DI KABUPATEN BOGOR (STUDI KASUS DESA JOGJOGAN, CISARUA, BOGOR)

MENCARI BENTUK IDEAL KERJA SAMA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUMI DI INDONESIA TESIS

HASIL DAN PEMBAHASAN. metode Vector Auto Regression (VAR) dan dilanjutkan dengan metode Vector

ANALISIS PENGARUH PERUBAHAN GIRO WAJIB MINIMUM, JUMLAH UANG BEREDAR, KREDIT DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI

ANALISIS DANA PIHAK KETIGA (DPK), SERTIFIKAT BANK INDONESIA SYARIAH (SBIS) DAN NON PERFORMING FINANCING

SKRIPSI ANALISIS MEKANISME TRANSMISI KEBIJAKAN MONETER DI INDONESIA: PEMODELAN MUNDELL-FLEMING OLEH TONGKU AHMAD HUSEIN DAULAY

UNIVERSITAS INDONESIA TESIS FAKULTAS EKONOMI MAGISTER PERENCANAAN DAN KEBIJAKAN PUBLIK EKONOMI PERENCANAAN KOTA & DAERAH JAKARTA JULI 2010

UNIVERSITAS INDONESIA ANALISIS PENGUKURAN KINERJA RSUD TG. UBAN PROVINSI KEPULAUAN RIAU DENGAN METODE BALANCED SCORECARD

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH SUKU BUNGA, INFLASI, GDP TERHADAP HUBUNGAN SAHAM DAN OBLIGASI DI INDONESIA

ANALISIS PENGARUH GEJOLAK MONETER TERHADAP KREDIT PADA BANK KONVENSIONAL DAN PEMBIAYAAN PADA BANK SYARIAH DI INDONESIA PERIODE TAHUN

UNIVERSITAS INDONESIA ANALISIS DAY OF THE WEEK EFFECT TERHADAP IMBAL HASIL IHSG SERTA KAITANNYA DENGAN RESIKO PASAR MODAL PERIODE

ANALISIS SHOCK KEBIJAKAN FISKAL DI INDONESIA TESIS. Oleh HERNAWATI /EP

BAB III METODE PENELITIAN

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

PENGARUH AKTIVA TETAP, PROFITABILITAS, PERTUMBUHAN DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP HUTANG PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

III. METODE PENELITIAN. Data yang digunakan dalam studi ini adalah data sekunder runtut waktu

SKRIPSI ANALISIS KAUSALITAS ANTARA RISIKO KREDIT DAN RISIKO LIKUIDITAS PADA BANK BUMN PERIODE OLEH TUNGGUL PATAR NAIBAHO

PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PROGRAM TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN PT PERTAMINA GEOTHERMAL ENERGY

UNIVERSITAS INDONESIA

BAB III METODE PENELITIN. yaitu ilmu yang valid, ilmu yang dibangun dari empiris, teramati terukur,

DAFTAR ISI. Halaman Pengesahan.i. Halaman Persembahan iv. KATA PENGANTAR.vii. DAFTAR ISI... viii. DAFTAR GAMBAR... x. DAFTAR TABEL...

STABILITAS MONETER PADA SISTEM PERBANKAN GANDA DI INDONESIA OLEH HENI HASANAH H

ASPEK HUKUM KERJASAMA PENYALURAN KREDIT/PEMBIAYAAN ANTARA BANK X DENGAN PT. Y TESIS

HASIL DAN PEMBAHASAN Pengujian Akar Unit (Unit Root Test) bahwa setiap data time series yang akan dianalisis akan menimbulkan spurious

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

ANALISIS KINERJA TECHNICAL EFFICIENCY PADA BANK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA ( ) : APLIKASI PENDEKATAN STOCHASTIC FRONTIER ANALYSIS

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. maupun variabel dependent. Persamaan regresi dengan variabel-variabel yang

ANALISIS PERBANDINGAN PERANAN JALUR SUKU BUNGA DAN JALUR NILAI TUKAR PADA MEKANISME TRANSMISI KEBIJAKAN MONETER DI INDONESIA

BAB III METODE PENELITIAN

I. PENDAHULUAN. Indonesia, melalui aktivitas investasi. Dengan diberlakukannya kebijakan

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI VOLATILITAS INDEKS HARGA SAHAM GABUNGAN Periode Tahun SKRIPSI

UNIVERSITAS INDONESIA

UNIVERSITAS INDONESIA PENGARUH STOCK REPURCHASE TERHADAP STOCKHOLDER, BONDHOLDER, DAN VALUE PERUSAHAAN DI INDONESIA PERIODE SKRIPSI

ANALISIS KETERKAITAN ANTARA INDEKS SAHAM SYARIAH DI BEBERAPA NEGARA DAN INDEKS SAHAM JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII) DI INDONESIA

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN. mengandung akar-akar unit atau tidak. Data yang tidak mengandung akar unit

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Indonesia dan variabel independen, yaitu defisit transaksi berjalan dan inflasi.

UNIVERSITAS INDONESIA

EVALUASI IMPLEMENTASI STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAHAN PADA SEKRETARIAT JENDERAL DEPARTEMEN HUKUM DAN HAM RI

ANALISIS PENGARUH SUKU BUNGA SERTIFIKAT BANK INDONESIA (SBI) DAN KINERJA BANK TERHADAP LABA PERBANKAN OLEH LIA AMALIA H

ANALISIS PERHITUNGAN CREDIT RISK + UNTUK KREDIT BISNIS MIKRO PADA BANK RAKYAT INDONESIA TESIS

UNIVERSITAS INDONESIA

BAB III METODE PENELITIAN. Variabel Penelitian dan Definisi Operasional Variabel. penjelasan kedua variabel tersebut :

DAFTAR ISI (Lanjutan) DAFTAR TABEL

UNIVERSITAS INDONESIA TESIS

ANALISIS HUBUNGAN ANTARA PENDAPATAN DAN INVESTASI DI PTPN IV GUNUNG BAYU DENGAN MENGGUNAKAN REGRESI BERGANDA SKRIPSI NURBAITY GINTING

METODE PENELITIAN. waktu (time series) dari tahun 1986 sampai Data tersebut diperoleh dari

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Tabel 5.1 Unit Root Test Augmented Dickey Fuller (ADF-Test)

PEMBERDAYAAN LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT (LSM) DALAM UPAYA PENCEGAHAN PENYALAHGUNAAN NARKOBA T E S I S

ANALISIS PERHITUNGAN KEBUTUHAN TELLER DENGAN MENGGUNAKAN MODEL ANTRIAN PADA PT. BANK XYZ (STUDI EMPIRIK CABANG UTAMA) TESIS

UNIVERSITAS INDONESIA PRICE LIMIT PERFORMANCE: STUDI EMPIRIS PADA BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

UNIVERSITAS INDONESIA FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DISPARITAS PENDAPATAN ANTAR KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI JAWA BARAT

UNIVERSITAS INDONESIA KUALITAS PELAYANAN PERPUSTAKAAN HUKUM BADAN PEMBINAAN HUKUM NASIONAL T E S I S

Transkripsi:

UNIVERSITAS INDONESIA JUDUL ANALISA HUBUNGAN KINERJA SISTEM KEUANGAN (PERBANKAN DAN PASAR MODAL) TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA PERIODE 1999-2008 TESIS Siti Hidayati 0606012674 FAKULTAS EKONOMI PROGRAM MAGISTER PERENCANAAN DAN KEBIJAKAN PUBLIK JAKARTA JULI, 2009 1

2 UNIVERSITAS INDONESIA JUDUL ANALISA HUBUNGAN KINERJA SISTEM KEUANGAN (PERBANKAN DAN PASAR MODAL) TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA PERIODE 1999-2008 TESIS Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelas Master of Economic Siti Hidayati 0606012674 FAKULTAS EKONOMI PROGRAM MAGISTER PERENCANAAN DAN KEBIJAKAN PUBLIK JAKARTA JULI, 2009 i

3 HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS Tesis ini adalah hasil karya saya sendiri, dan semua sumber yang dikutip mapupun dirujuk telah saya nyatakan dengan benar. Nama : Siti Hidayati NPM : 0606012674 Tanda Tangan : Tanggal : 14 Juli 2009

4 KATA PENGANTAR Assalamualikum Wr.Wb. Segala puji hanya bagi Allah SWT, puji syukur Penulis panjatkan kehadirat Allah S.W.T., atas segala berkah, rahmat dan hidayahnya sehingga Penulis dapat menyelesaikan penulisan tesis dengan judul Analisa Hubungan Kinerja Sistem Keuangan (Perbankan Dan Pasar Modal) Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Periode 1999-2008 Tesis ini ditulis sebagai salah syarat untuk menyelesaikan pendidikan pasca sarjana pada program Magister Perencanaan dan Kebijakan Publik - Fakultas Ekonomi. Penulisan tesis ini tidak mungkin selesai tanpa adanya bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini, Penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Ayahanda tercinta Drs.H.Marah Halim Siregar dan ibunda tercinta Hj.Darlina Pane serta suamiku Ir.H.Chairil Umriza, yang selalu memberikan kasih sayang, doa serta dukungan moril yang tiada putus-putusnya. 2. Ibu Destry Damayanti, SE.,M.Sc. selaku pembimbing penulisan tesis, atas waktu, tenaga dan pikiran serta keihklasan dan kesabaran selama memberikan bimbingan. 3. Dr. B. Raksaka Mahi selaku ketua MPKP Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia, atas kesempatan yang diberikan untuk melakukan penulisan tesis ini. 4. Bp. Iman Rozani, SE.,M.Soc., Sc. selaku Ketua Sidang dan Bp. Dr.Willem A.Makaliwe selaku anggota Tim Penguji atas kritik, saran dan masukan untuk perbaikan tesis pada sidang tesis tanggal 14 Juli 2009. 5. Seluruh staf pengajar pada program MPKP yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat bagi penulis selama masa perkuliahan. 6. Seluruh petugas Administrasi pada program MPKP atas dukungan dan bantuan yang telah diberikan selama ini.

5 7. Sahabat-sahabatku Fadhil Nugroho, Rita Krisdiana, Sari Adriati dan Usmanti Rohmadyati yang selalu memberikan dukungan dan semangat kepada penulis. 8. Teman-teman di MPKP khususnya angkatan XV-B sore atas suka duka yang dijalani bersama selama masa perkuliahan. Penulis menyadari bahwa tesis ini masih belum sempurna oleh karena itu kritik dan saran masih tetap diharapkan untuk menyempurnakan penelitian sejenis di masa yang akan datang. Semoga tesis ini dapat memberikan manfaat bagi kita semua. Amien. Jakarta, 14 Juli 2009 Penulis

6 HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai sivitas akademik, saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Siti Hidayati NPM : 0606012674 Program Studi Departemen Fakultas Jenis Karya : Magister Perencanaan dan Kebijakan Publik : Ilmu Ekonomi : Ekonomi : Tesis demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada Hak Bebas Royalti Non-eksklusif (Nonexclusive Royalty-Free Right) atas karya ilmiah saya yang berjudul: Analisa Hubungan Kinerja Sistem Keuangan (Perbankan Dan Pasar Modal) Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Periode 1999-2008 beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti Non-eksklusif ini, berhak menyimpan, mengalihmedia/formatkan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database), merawat, dan memublikasikan tugas akhir saya selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis/pencipta dan sebagai pemilik Hak Cipta. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya. Dibuat di : Jakarta Pada tanggal 14 Juli 2009 Yang menyatakan Siti Hidayati

7 ABSTRAK Nama Program Studi Judul : Siti Hidayati : Magister Perencanaan Kebijakan Publik : Analisa Hubungan Kinerja Sistem Keuangan (Perbankan Dan Pasar Modal) Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Indonesia periode 1999-2008 Penelitian ini bertujuan untuk menginvestigasi ada tidaknya isu kausalitas antara perkembangan sektor keuangan dengan pertumbuhan ekonomi Indonesia. Sektor keuangan yang menjadi fokus dalam penelitian ini adalah perbankan dan pasar modal. Berdasarkan studi literatur dilakukan uji empiris terhadap data time series dari variabel sistem keuangan (perbankan dan pasar modal) dan variabel pertumbuhan ekonomi (produk domestik bruto). Analisa dilakukan dengan metode Vektor Auto Regression (VAR) dan VECM serta Inovation Accounting (Impulse Response dan Variance Decomposition). Hasil uji kausalitas Granger menunjukkan adanya bi-directional causality antara pertumbuhan ekonomi dan perkembangan volume kredit perbankan, serta kausalitas satu arah antara perkembangan kapitalisasi pasar saham dan pertumbuhan ekonomi. Berdasarkan analisa Impulse Respond Function menunjukkan bahwa shock pada sektor perbankan maupun pasar modal memberikan respon yang positif pada pertumbuhan ekonomi, dimana shock pada sektor perbankan memberi impact yang lebih besar pada perubahan pertumbuhan ekonomi Indonesia dibandingkan dengan shock pada pasar modal.

8 Sejalan dengan hasil Impulse Respond Function, hasil analisa Variance Decomposition juga menunjukkan bahwa perubahan pada sektor perbankan lebih berperan dalam menjelaskan adanya perubahan pada pertumbuhan ekonomi dibandingkan dengan perubahan pada pasar modal. Kata Kunci: Sistem Keuangan, Perbankan, Pasar Modal, Pertumbuhan Ekonomi, VECM

9 ABSTRACT Name Program Title : Siti Hidayati : Magister of Planning and Public Policy : Analysis of Relationship between Financial System (Banking and Capital Market) and Indonesian Economic Growth within 1999-2008 The objective of this paper is to investigate the causality between financial system and economic growth in Indonesia. The financial system here is focused on banking and stock market. Based on the literature we conduct an empirical test for a set of time series of financial system (banking and stock market) and economic growth (GDP), using Vector Auto Regression (VAR) and VECM as well as Innovation Accounting (Impulse Response dan Variance Decomposition). Granger causality test shows there is a bi-directional causality between economic growth and credit from banking sector while a one way direction between stock market and economic growth. Impulse Respond Function shows that shock on banking and stock market gives a positive response on economic growth, where shock on banking sector give a bigger impact on economic growth compare to shock on stock market. In line with the result from Impulse Respond Function, Variance Decomposition also shows that variant on banking sector is more significant/important in explaining the variant in economic growth than variant on stock market. Key words: Financial System, Banking, Stock Market, Economic Growth, VECM

10 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS... HALAMAN PENGESAHAN... KATA PENGANTAR... HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI... ABSTRAK... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... i ii iii iv vi vii ix xii xiii xiv 1. PENDAHULUAN... 1 1.1. Latar Belakang... 1 1.1.1. Sistem Keuangan dan Perekonomian... 1 1.1.2. Struktur Sistem Keuangan.... 3 1.1.3. Sistem Keuangan Indonesia. 6 1.2. Perumusan Masalah... 7 1.3. Tujuan Penelitian... 8 1.4. Hipotesa... 8 1.5. Sistematika Penulisan... 9 2. STUDI LITERATUR... 10 2.1. Sistem Keuangan (Financial System)... 10 2.2. Pasar Modal (Capital Market)... 11 2.2.1. Pengertian Dasar Pasar Modal 11 2.2.2. Fungsi Pasar Modal 12 2.2.3. Instrument di Pasar Modal 13 2.3. Perbankan... 14 2.3.1. Bisnis Perbankan 14 2.3.2. Peran penting perbankan 14

11 2.4. Fungsi dan Karakteristik Sistem Keuangan yang Ideal... 2.4.1. Fungsi mobilisasi tabungan 2.4.2. Fungsi pengumpulan informasi dan pengalokasian sumber daya 18 2.4.3. Fungsi monitoring dan pengawasan perusahaan 2.4.4. Fungsi manajemen risiko 2.4.5. Fungsi memfasilitasi transaksi 2.5. Penelitian Sebelumnya Mengenai Hubungan Sistem Keuangan dan Pertumbuhan Ekonomi... 3. PERKEMBANGAN PERBANKAN DAN PASAR MODAL INDONESIA... 25 3.1. Struktur Sistem Keuangan Indonesia... 25 3.2. Peran Sektor Keuangan Terhadap Produk Domestik Bruto... 26 3.3. Perkembangan Perbankan Indonesia... 27 3.3.1. Deregulasi Perbankan 27 3.3.2. Perkembangan Perbankan Pasca Krisis Hingga Saat Ini 29 3.4. Perkembangan Pasar Modal Indonesia... 31 3.4.1. Sejarah Singkat dan Perkembangan Pasar Modal sampai dengan Pra Deregulasi 31 3.4.2. Perkembangan Pasar Modal Pasca Deregulasi Hingga Saat Ini. 33 3.5. Perkembangan Pembiayaan Perbankan dan Pasar Modal... 36 4. METODOLOGI PENELITIAN... 39 4.1. Identifikasi Variabel dan Data yang Digunakan... 40 4.2. Metode Pengolahan dan Analisis Data... 41 4.3. Model Umum VAR dan VECM... 43 17 18 19 19 21 21 4.4. Tahapan dalam Analisis VAR... 4.4.1. Uji Stasioneritas 4.4.2. Uji Kausalitas 4.4.3. Penentuan Lag (Kelambanan) yang Optimal 44 44 47 48

12 4.4.4. Uji Kointegrasi 4.4.5. Analisa VAR Innovation Accounting 4.4.6. Bagan Analisa VAR 4.5. Spesifikasi Model... 49 49 51 52 5. ANALISIS HASIL PENELITIAN... 53 5.1. Uji Stasioneritas... 53 5.2. Uji Kausalitas Granger... 55 5.2.1. Kausalitas Variabel Output Riil dan Kredit Perbankan... 56 5.2.2. Kausalitas Variabel Output Riil dan Pasar Modal 56 5.3. Penentuan Panjang Lag... 57 5.4. Uji Kointegrasi... 58 5.5. Hasil Estimasi VECM: Pengaruh Indikator Perbankan terhadap pertumbuhan Ekonomi Indonesia... 59 5.5.1. Analisa Persamaan Pertumbuhan Ekonomi pada Jangka Pendek. 61 5.5.2. Analisa Persamaan Pertumbuhan Ekonomi pada Jangka Panjang... 62 5.6. Innovation Accounting... 5.6.1. Analisa Impulse Respond Function (IRF) 5.6.2. Analisa Variance Decomposition (VD) untuk variabel Pertumbuhan Ekonomi... 5.6.3. Penjelasan Hasil Analisa IRF dan VD 6. KESIMPULAN DAN SARAN... 74 6.1. Kesimpulan... 74 6.2. Saran... 76 DAFTAR PUSTAKA... 77 63 63 68 70

13 DAFTAR TABEL No. Tabel Judul Tabel Halaman 3.1. Perkembangan Perbankan Oktober 1988 Desember 2008.. 3.2. Perkembangan Saham dan Obligasi tahun 1977-1987... 5.1. Hasil Pengujian Unit Root pada Level... 5.2. Hasil Pengujian Unit Root pada First Difference... 5.3. Hasil Uji Kausalitas Granger... 5.4. Inlay F-Table Dengan Menggunakan Excel.. 5.5. Hasil Uji Lag Optimum berdasarkan Schwarz Information Criteria... 5.6. Hasil Uji Johansen Cointegration.. 5.7. Hasil Estimasi VECM untuk Persamaan Pertumbuhan Ekonomi...... 5.8. Nilai F-Tabel Dengan Menggunakan Excel.. 5.9 Hasil IRF Secara Kuantitatif.. 5.10 Hasil Variance Decomposition of Log(PDB) 29 32 53 54 55 55 58 59 60 60 65 69

14 DAFTAR GAMBAR No. Judul Gambar Halaman 2.1. Financial Market dan Financial Intermediaries 3.1. Perkembangan Persentase Kontribusi Sektor Keuangan terhadap Total PDB Januari 1996 Desember 2008... 3.2. Kontribusi Sektor Keuangan Terhadap Pertumbuhan Ekonomi (%) Januari 1996 Desember 2008... 3.3. Perkembangan Jumlah Bank Umum dan Jumlah Kantor Bank Umum Januari 1996 Desember 2008... 3.4. DPK, Kredit dan Loan to Deposit Ratio Perbankan Januari 1996 Desember 2008.. 3.5. Perkembangan Jumlah Emiten Saham dan Obligasi.. 3.6. Perkembangan Nilai Emisi Saham dan Obligasi (Miliar Rupiah) Januari 1996 Desember 2008... 3.7. Perkembangan Kapitalisasi Pasar Saham Januari 1996 Desember 2008 3.8. Perkembangan IHSG Januari 1996 Mei 2008... 3.9. Pembiayaan Perbankan dan Pasar Modal (Miliar Rupiah) Januari 1996 Desember 2008 3.10 Pembiayaan Perbankan dan Pasar Modal dalam Persentase Januari 1996 Desember 2008 4.1. Bagan Analisa VAR 10 26 27 30 31 34 34 35 35 36 37 51

15. 5.1. Hasil Impulse Respond Function dengan menggunakan E-Views...... 64

16 DAFTAR LAMPIRAN No. Judul Lampiran Halaman 1. Data Penelitian Time Series Bulanan Produk Domestik Bruto (PDB), Kredit Perbankan (CR) dan Kapitalisasi Pasar Saham (KAP) periode 1999 s/d 2008 (Miliar Rupiah) 2. Hasil Olah E-Views untuk Uji Unit Root Log (PDB) pada Level. 3. Hasil Olah E-Views untuk Uji Unit Root Log (CR) pada Level. 4. Hasil Olah E-Views untuk Uji Unit Root Log (KAP) pada Level 5. Hasil Olah E-Views untuk Uji Unit Root Log (PDB) pada Tingkat Diferensi Pertama.. 6. Hasil Olah E-Views untuk Uji Unit Root Log (CR) pada Tingkat Diferensi Pertama.. 7. Hasil Olah E-Views untuk Uji Unit Root Log (KAP) pada Tingkat Diferensi Pertama... 8. Hasil Olah E-Views untuk Granger Causality 9. Hasil Olah E-Views untuk Lag Optimum... 10. Hasil Olah E-Views untuk Johansen Cointegration Test 11. Hasil Olah E-Views untuk Estimasi VECM 80 82 83 84 85 86 87 88 88 89 91

17 12. Hasil Olah E-Views Impulse Response to Cholesky (d.f.adjusted) One S.D. Innovations. 13. Hasil Olah E-Views untuk Variance Decomposition 93 98