INVENTARISASI DATA KONDISI JALAN KE DALAM APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG)

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS KONDISI KEMANTAPAN JALAN DENGAN LALU LINTAS HARIAN RATA-RATA PADA JALAN ARTERI SEKUNDER

Jurnal Teknik Sipil ISSN

Dosen, Diploma 4 Perancangan Jalan dan Jembatan, Jurusan Teknik Sipil, Politeknik Negeri Lhokseumawe, Buketrata,

Jurnal Teknik Sipil ISSN Pascasarjana Universitas Syiah Kuala 11 Pages pp

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

PENILAIAN KONDISI PERKERASAN PADA JALAN S.M. AMIN KOTA PEKANBARU DENGAN PERBANDINGAN METODE BINA MARGA DAN METODE PAVEMENT CONDITION INDEX (PCI)

BAB IV METODE PENELITIAN. A. Bagan Alir Penelitian. Mulai. Identifikasi Masalah. Studi pustaka. Metode penelitian. Orientasi lapangan.

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. A. Tahap Penelitian. Tahapan analisis data dijelaskan dalam bagan alir seperti Gambar 4.1. Start.

Kata Kunci : Jalan Raya, Kerusakan Jalan, Metode Pavement Condition Index (PCI).

EVALUASI KONDISI JALAN KABUPATEN SECARA VISUAL DENGAN KOMBINASI NILAI IRI DAN SDI

BAB I PENDAHULUAN. dengan berkembangnya kawasan baru hampir disetiap provinsi, bahkan sampai ke

BAB I PENDAHULUAN. mempunyai batas antar negara, provinsi ataupun kabupaten. memperhatikan kenyamanan.(sukirman,1999)

BAB V ANALISA DATA DAN PEMBAHASAN. A. Data Survei. 1. Kelengkapan Infrastruktur Perlintasan Sebidang

BAB I PENDAHULUAN. telah terjadi. Aktifitas masyarakat seiring dengan jumlah penduduk yang semakin meningkat

BAB IV METODE PENELITIAN

PENENTUAN JENIS PEMELIHARAAN JALAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE BINA MARGA (STUDI KASUS: KECAMATAN JABUNG, KABUPATEN MALANG) Dian Agung 1 Saputro

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Mulai. Studi Pustaka. Metode Penelitian. Persiapan. Pengambilan Data

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

DENY MIFTAKUL A. J NIM. I

TEKNIKA VOL.3 NO.2 OKTOBER_2016

STUDI PERBANDINGAN PENENTUAN NILAI KETIDAKRATAAN JALAN BERDASARKAN PENGAMATAN VISUAL DAN ALAT PARVID

LAMPIRAN F PERHITUNGAN KERUSAKAN STRUKTUR JALAN MENGGUNAKAN METODE PAVEMENT CONDITION INDEX A. Hasil Perhitungan Pada Formulir Survei

Perbandingan Nilai Kondisi Permukaan Perkerasan Jalan Lentur Dengan Menggunakan Metode Asphalt Institute Dan Metode PCI

BAB IV METODE PENELITIAN. A. Tahap Penelitian. Tahapan penelitian dijelaskan dalam bagan alir pada Gambar 4.1. Mulai. Studi Pustaka.

BAB IV METODE PENELITIAN. A. Bagan Penelitian Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan tahap-tahap penelitian yang dapat dilihat pada Gambar 4.1.

Identifikasi Jenis Kerusakan Pada Perkerasan Lentur (Studi Kasus Jalan Soekarno-Hatta Bandar Lampung)

EVALUASI TINGKAT KERUSAKAN JALAN MENGGUNAKAN METODE PAVEMENT CONDITION INDEX (Studi Kasus : Jalan Purwokerto Ajibarang Kabupaten Banyumas)

TINGKAT KERATAAN JALAN BERDASARKAN ALAT ROLLING STRAIGHT EDGE UNTUK MENGESTIMASI KONDISI PELAYANAN JALAN (PSI DAN RCI) ABSTRAK

EVALUASI KONDISI PERKERASAN JALAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE PAVEMENT CONDITION INDEX (PCI) (STUDI KASUS RUAS JALAN BEUREUNUEN BATAS KEUMALA)

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. A. Tahapan Penelitian

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

TATA CARA SURVAI KERATAAN PERMUKAAN PERKERASAN JALAN DENGAN ALAT UKUR KERATAAN NAASRA

ANALISA FAKTOR PENYEBAB KERUSAKAN JALAN (STUDI KASUS RUAS JALAN W. J. LALAMENTIK DAN RUAS JALAN GOR FLOBAMORA)

Perancangan Detail Peningkatan Ruas Jalan Cihampelas Kota Bandung Provinsi Jawa Barat BAB I PENDAHULUAN

ANALISIS KERUSAKAN KONSTRUKSI JALAN ASPAL DI KOTA MAKASSAR DENGAN METODE PAVEMENT CONDITION INDEX (STUDI KASUS : JALAN LETJEND HERTASNING)

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. kerusakan ruas Jalan Pulau Indah, Kupang dari STA 0+00 STA 0+800, maka

BAB IV METODE PENELITIAN

EVALUASI KERUSAKAN RUAS JALAN PULAU INDAH, KELAPA LIMA, KUPANG DENGAN MENGGUNAKAN METODE PAVEMENT CONDITION INDEX

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. A. Kesimpulan. Setelah dilakukan analisis data dan pembahasa, maka dapat diambil kesimpulan sebagi berikut :

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN A. UMUM

ANALISA PENYEBAB KERUSAKAN PADA KONSTRUKSI PERKERASAN JALAN ANTARA BECORA-KULUHUN DI KOTA DILI TIMOR-LESTE.

Jurnal Teknik Sipil ISSN Pascasarjana Universitas Syiah Kuala 11 Pages pp


Margareth Evelyn Bolla *)

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

STUDI KERUSAKAN JALAN DITINJAU DARI FAKTOR SETEMPAT (STUDI KASUS RUAS JALAN BLANGKEJEREN LAWE AUNAN)

KAJIAN SPM KONEKTIVITAS DAN KONDISI JALAN DI KOTA BANDA ACEH

PROGRAM PEMELIHARAAN JALAN NASIONAL DI PROVINSI SUMATERA UTARA

OPTIMASI PENGELOLAAN JARINGAN JALAN PROVINSI DENGAN MENGGUNAKAN PROGRAM INTEGRATED ROAD MANAGEMENT SYSTEM (IRMS)

Evaluasi Kualitas Proyek Jalan Lingkar Selatan Sukabumi Pada Titik Pelabuhan II Jalan Baros (Sta ) ABSTRAK

EVALUASI KONDISI PERKERASAN LENTUR DAN PREDIKSI UMUR LAYAN JALINTIM PROVINSI SUMATERA SELATAN (Study Kasus: Ruas Batas Prov. Jambi Peninggalan)

PENURUNAN PELAYANAN JALAN AKIBAT DISINTEGRATION, UTILITY CUT DEPRESSION, BLEEDING, DAN POLISHED AGGREGATE PADA PERKERASAN LENTUR

Tabel Tingkat Kerusakan Struktur Perkerasan Lentur

STUDI PERSAMAAN KORELASI ANTARA KETIDAKRATAAN PERMUKAAN JALAN DENGAN INDEKS KONDISI JALAN STUDI KASUS RUAS JALAN LABUAN CIBALIUNG

BAB I PENDAHULUAN. volume maupun berat muatan yang membebani jalan. Oleh karena perubahan

ANALISA KONDISI KERUSAKAN JALAN PADA LAPIS PERMUKAAN JALAN MENGGUNAKAN METODE PCI (Studi Kasus : Ruas Jalan Blora Cepu ) 1 ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. Permukaan tanah pada umumnya tidak mampu menahan beban kendaraan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PERENCANAAN LAPIS TAMBAHAN PERKERASAN JALAN DENGAN METODE HRODI (RUAS JALAN MELOLO WAIJELU) Andi Kumalawati *) ABSTRACT

ANALISIS PERBANDINGAN NILAI IRI BERDASARKAN VARIASI RENTANG PEMBACAAN NAASRA. Doan Arinata Siahaan 1, Medis S Surbakti 2

ANALISIS KERUSAKAN STRUKTUR PERKERASAN DAN TANAH DASAR PADA RUAS JALAN SEMEN NGLUWAR KABUPATEN MAGELANG

EVALUASI JENIS DAN TINGKAT KERUSAKAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE PAVEMENT CONDITION INDEX (PCI) (STUDI KASUS: JALAN ARIFIN AHMAD, DUMAI )

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

TUGAS AKHIR TINJAUAN KERUSAKAN LAPIS PERMUKAAN JALAN PADA RUAS JALAN TRIKORA BANJARBARU KALIMANTAN SELATAN. Disusun oleh: SYSLIS AHMAD :

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ANALISIS KONDISI FUNGSIONAL JALAN DENGAN METODE PSI DAN RCI SERTA PREDIKSI SISA UMUR PERKERASAN JALAN STUDI KASUS : JALAN MILIR SENTOLO

BAB III LANDASAN TEORI. dapat digunakan sebagai acuan dalam usaha pemeliharaan. Nilai Pavement

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Perancangan Peningkatan Ruas Jalan Ketapang Pasir Padi (KM PKP s/d KM PKP ) Di Kota Pangkalpinang Provinsi Kep.

Gambar 1.1 Pertumbuhan PDRB Provinsi Sumbar Tahun (%) Sumber: Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera Barat (2015)

PENENTUAN KONDISI PERKERASAN JALAN ABSTRAK

JURNAL ILMU-ILMU TEKNIK - SISTEM, Vol. 10 No.3

EVALUASI UMUR LAYAN JALAN DENGAN MEMPERHITUNGKAN BEBAN BERLEBIH DI RUAS JALAN LINTAS TIMUR PROVINSI ACEH

4.2.4 Pemeriksaan CBR lapangan subgrade dengan Dmamyc Cone

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

EVALUASI PENGGUNAAN AGREGAT EX SUMLILI SEBAGAI MATERIAL LAPIS PONDASI ATAS TERHADAP KERUSAKAN JALAN STRATEGIS NASIONAL / JALUR 40

ANALISIS PERBANDINGAN NILAI IRI BERDASARKAN VARIASI RENTANG PEMBACAAN NAASRA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III METODOLOGI PEMBAHASAN

PROGRAM PEMELIHARAAN JALAN NASIONAL BERDASARKAN NILAI KERATAAN PERMUKAAN, NILAI LENDUTAN, DAN NILAI MODULUS ELASTISITAS PERKERASAN

BAB III LANDASAN TEORI. digunakan sebagai acuan dalam usaha pemeliharaan. Nilai Pavement Condition Index

BAB V EVALUASI V-1 BAB V EVALUASI

BAB 3 METODOLOGI. Adapun rencana tahap penelitian ini adalah : 1. Penelitian ini dimulai dengan mengidentifikasikan masalah yang dilakukan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan volume lalu lintas jalan khususnya di Kota Yogyakarta terus

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI. dapat digunakan sebagai acuan dalam usaha pemeliharaan. Nilai Pavement

Parameter perhitungan

Transkripsi:

ISSN 288-9321 ISSN e-252-5295 pp. 441-45 INVENTARISASI DATA KONDISI JALAN KE DALAM APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG) Purnawati 1, Renni Anggraini 2, Sofyan M. Saleh 3 1) Mahasiswa Magister Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Jl. Tgk. Syeh Abdul Rauf No. 7, Darussalam Banda Aceh 23111, 2,3) Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Jl. Tgk. Syeh Abdul Rauf No. 7, Darussalam Banda Aceh 23111, email: renni.anggraini@unsyiah.ac.id 2, sofyan.saleh@unsyiah.ac.id 3 Abstract: The economic growth of a region is determined by the condition of the road network. Improved road network in Langsa is intended to increase the accessibility of the region so as to develop according to the planned landing. Langsa has an activity center located in Langsa Kota district and four production centers, located in LangsaTimur district, Langsa Lama district,langsabaro district, and LangsaBarat district. This study aims to develop an application that can provide ease of road condition information by using the application program Geographic Information System (GIS). Road condition surveys carried out by observing the types and amount of damage on road surface would result in Survey Distress Index (SDI) values. The Survey of Road Surface Flatness gives Road Condition Index (RCI) valueswhich is used for calculating the International Roughness Index (IRI) values. The IRI value and the SDI value of is used to determine the condition of the road (good condition or medium condition). The results obtained Road Condition value is 95% in good condition forlangsa Timur district, 73% for LangsaBarodistrict in good condition and 89%Langsa Lamadistrict in medium condition, and Langsa Barat district is 1% in good condition. The use of GIS applications such as road condition data inventory produce a picture of road conditions were poured into a map of the road network roads were reviewed. Keywords : Road condition, GIS Abstrak: Pertumbuhan ekonomi suatu wilayah sangat ditentukan oleh kondisi jaringan jalan. Peningkatan jaringan jalan di Kota Langsa dimaksudkan untuk meningkatkan aksesibilitas suatu kawasan sehingga mampu berkembang sesuai arahan yang direncanakan. Kota Langsa memiliki satu pusat kegiatan yang terletak di Kecamatan Langsa Kota dan empat pusat produksi yang terletak di Kecamatan Langsa Timur, Kecamatan Langsa Lama, Kecamatan Langsa Baro dan Kecamatan Langsa Barat. Penelitian ini bertujuan untuk membangun suatu aplikasi yang bisa memberikan kemudahan informasi kondisi jalan dengan menggunakan aplikasi program Sistem Informasi Geografis (SIG). Survei kondisi jalan dilakukan dengan mengamati jenis-jenis dan jumlah kerusakan permukaan jalan akan menghasilkan nilai Survey Distress Index (SDI). Survei Kerataan Permukaan Jalan menghasilkan Nilai Road Condition Index (RCI) yang digunakan untuk menghitung nilai International Roughness Index (IRI). Nilai IRI dan Nilai SDI digunakan untuk menentukan kondisi jalan (kondisi baik atau kondisi sedang). Hasil penelitian diperoleh Nilai Kondisi Jalan adalah 95% dalam kondisi baik untuk Kecamatan Langsa Timur, Langsa Baro 73% dalam kondisi baik dan Langsa Lama 89% dalam kondisi sedang, dan Kecamatan Langsa Barat 1% dalam keadaan baik. Penggunaan Aplikasi SIG berupa inventarisasi data kondisi jalan menghasilkan gambaran kondisi jalan yang dituangkan ke dalam peta jaringan jalan pada ruas jalan yang ditinjau. Kata kunci : Kondisi Jalan, SIG Undang-undang Nomor 38 Tahun 24 tentang jalan menjelaskan bahwa jalan sebagai bagian dari sistem transportasi nasional mempunyai peranan yang sangat penting Ekonomi Transportasi, Manajemen Konstruksi dan Perencanaan Wilayah - 441

dalam mendukung bidang ekonomi, sosial, budaya dan lingkungan. Kondisi jalan yang baik akan mendukung terwujudnya meningkatnya aksesibilitas antara pusat pelayanan kota, sub pusat pelayanan kota dan pusat lingkungan. Kondisi jalan akan menurun kualitasnya seiring bertambahnya umur jalan. Kondisi jalan yang baik akan tercapai apabila kondisi jalan selalu dijaga kualitasnya dengan melakukan penanganan sesuai umur rencana. Pemantauan kondisi jalan secara berkesinambungan akan membantu menjaga kondisi jalan dalam keadaan baik. Kota Langsa terdiri dari 5 kecamatan yaitu Kecamatan Langsa Kota, Kecamatan Langsa Timur, Kecamatan Langsa Lama, Kecamatan. Konektivitas antar kecamatan di Kota Langsa dapat terwujud apabila kondisi jalan selalu dalam keadaan baik. Kondisi jalan yang baik dapat dicapai dengan menjaga kondisi jalan tetap dalam keadaan baik dengan cara pemantauan kondisi jalan secara berkelanjutan. Tabel 1 di bawah ini. Tabel 1. Nilai RCI dan Kondisi Permukaan Jalan Secara Visual RCI Kondisi Permukaan Jalan Secara Visual Sangat rata dan teratur 8 1 Sangat baik, umumnya teratur 7 8 Baik 6 7 Cukup, sedikit sekali atau tidak ada lubang, 5 6 tetapi permukaan jalan tidak rata Jelek, kadang-kadang ada lubang, tetapi 4 5 permukaan jalan tidak rata, bergelombang, banyak lubang 3 4 berat, banyak lubang dan seluruh 2 3 daerah perkerasan hancur Tidak dapat dilalui, kecuali dengan 4 WD 2 Jeep Sumber: Sukirman, S (1999) Jika penelitian dilakukan dengan menggunakan alat Roghometer sehingga diperoleh International Roughness Index (IRI), maka untuk Indonesia dipergunakan korelasi antara Indeks Kondisi Jalan (RCI) dan IRI dapat dilihat pada Gambar 1 atau dengan menggunakan rumus : RCI = 1*Exp(-,51*IRI 1,2292 ) KAJIAN PUSTAKA Indeks Kondisi Jalan (Road Condition Index = RCI) Menurut Sukirman, S (1999) indeks kondisi jalan (Road Condition Index = RCI) adalah skala dari tingkat kenyamanan atau kinerja dari jalan, dapat diperoleh sebagai hasil dari pengukuran dengan alat roughometer ataupun secara visual. Angka bervariasi dari 2-1 untuk nilai RCI secara visual sesuai kondisi permukaan jalan dapat dilihat pada Gambar 1. Korelasi antara Nilai IRI dan Nilai RCI (Sukirman, S, 1999) Jalan dengan kondisi pelayanan mantap adalah ruas-ruas jalan dengan kondisi baik atau sedang sesuai umur rencana yang diperhitungkan mengikuti suatu standar tertentu. Jalan dengan kondisi baik, sedang, 442 - Ekonomi Transportasi, Manajemen Konstruksi dan Perencanaan Wilayah

rusak ringan, dan rusak berat didasarkan pada nilai RCI (Road Condition Index). Jenis Kerusakan Perkerasan Jalan Menurut Manual Pemeliharaan Jalan Nomor: 3/ MN/ B/ 1983 yang dikeluarkan oleh Direktorat Jenderal Bina Marga, kerusakan permukaan jalan dapat dibedakan atas: 1. Retak (cracking), 2. Distorsi (distortion), 3. Cacat permukaan (disintegration), 4. Pengausan (polished aggregate), 5. Kegemukan (bleeding or flushing), 6. Penurunan pada bekas penanaman utilitas. Metode Pengukuran Kerusakan Jalan Menurut Sukirman (1999) kondisi permukaan jalan dapat diketahui dengan melakukan pengukuran atau survei. Ada dua jenis survei yang dapat dilakukan untuk mengetahui kondisi permukaan jalan, yaitu: 1. Survei secara visual Survei secara visual dilakukan dengan pengamatan mata surveyor untuk mengukur kondisi permukaan jalan yang menyebabkan data yang dikumpulkan menjadi sangat subjektif sehingga tingkat keakurasiannya rendah. Survei secara visual meliputi: - Penilaian kondisi dari lapisan permukaan, apakah mesih baik, kritis, ataukah sudah rusak. - Penilaian kenyamanan kendaraan dengan menggunakan jenis kendaraan tertentu. Penilaian dikelompokkan menjadi nyaman, kurang nyaman, tidak nyaman. - Penilaian bobot kerusakan yang terjadi, baik kualitas maupun kuantitas. Penilaian dilakukan terhdap retak, lubang, alur, pelepasan butir, pengelupasan lapis permukaan, keriting, amblas, bleeding, sungkur, dan jembul. 2. Survei dengan bantuan alat. Metode pengukuran kerataan permukaan jalan yang dikenal pada umumnya antara lain metode NAASRA (SNI 3-3426-1994). Metode lain yang dapat digunakan untuk pengukuran dan analisis kerataan perkerasan Rolling Straight Edge, Slope Profilometer (AASHO Road Test), CHLOE Profilometer, dan Roughometer. Alat dipasangkan pada sumbu belakang roda kendaraan penguji. Prinsip dasar dari alat ini ialah mengukur jumlah gerakan vertikal sumbu belakang pada kecepatan tertentu. Ukuran jumlah gerakan vertikal pada jarak tertentu tersebut dinyatakan dalam indeks kerataan permukaan (International Roughness Index) dalam satuan meter per kilometer. Jalan dengan kondisi pelayanan mantap adalah ruas-ruas jalan dengan kondisi baik atau sedang sesuai umur rencana yang diperhitungkan serta mengikuti suatu standar tertentu. Kombinasikan antara Nilai Surface Distress Index (SDI) dan Nilai International Roughness Index (IRI) dapat digunakan menentukan Nilai Kondisi Jalan. Penentuan kondisi ruas jalan dapat dilihat pada Tabel 2.2 Ekonomi Transportasi, Manajemen Konstruksi dan Perencanaan Wilayah - 443

di bawah ini. Tabel 2. Penentuan Kondisi Ruas Jalan IRI (m/km) < 5 5 1 SDI 1 15 < 4 Baik Sedang Sedang 4 8 Sedang Sedang 8 12 Ringan Ringan > 12 Berat Berat Sumber: Bina Marga, (211) Ringan Berat Berat Penilaian Kondisi Perkerasan > 15 Ringan Ringan Berat Berat Menurut Hardiatmo (27), hal penting dalam pengelolaan sistem perkerasan jalan adalah kemampuan dalam menentukan gambaran kondisinya saat sekarang dari suatu jaringan jalan, dan memperkirakan kondisinya di masa datang. Untuk memprediksi kondisi perkerasan dengan baik, meka suatu sistem penilaian untuk identifikasi harus digunakan. Sistem ini merupakan alat bagi personil penilai dalam melakukan penilaian kerusakan perkersan. Terdapat beberapa sistem penilai kondisi perkerasan menurut: 1. Bina Marga 2. Asphalt Institute 3. Metode PCI (Pavement Condition Index) Tabel 3. Penilaian Luas Retak Angka Katagori Luas Retak Nilai SDI a 1 Tidak Ada - 2 < 1 % 5 3 1 3 % 2 4 > 3 % 4 Sumber: Bina Marga, (211) Tabel 4. Penilaian Lebar Retak Angka Retak Katagori Lebar Nilai SDI b 1 Tidak Ada - 2 Halus < 1 mm - 3 Sedang 1 3 mm - 4 Lebar > 3 mm Hasil SDI a x 2 Sumber: Bina Marga, (211) Tabel 5. Penilaian Jumlah Lubang Angka Kategori Jumlah Lubang Nilai SDI c 1 Tidak Ada - 2 < 1 / 1 m Hasil SDI b x 15 3 1 5/1 m Hasil SDI b x 75 4 > 5/1 m Hasil SDI b x 225 Sumber: Bina Marga, (211) Tabel 6. Penilaian Bekas Roda Angka Kategori Bekas Roda Nilai SDI 4 1 Tidak Ada - 2 < 1 cm dalam Hasil SDI c +5x,5 3 1 3 cm dalam Hasil SDI c +5x2 4 > 3 cm dalam Hasil SDI c +5x4 Sumber: Bina Marga, (211) METODE PENELITIAN Bagan alir penelitian dapat dilihat pada Gambar 2. Penilaian Kondisi Permukaan Jalan Menurut Bina Marga 444 - Penilaian kondisi permukaan jalan bertujuan untuk menetukan nilai besaran Surface Distress Index (SDI) dilakukan dengan cara mengamati mengidentifikasi jenis kerusakan permukaan dapat dilihat pada Tabel 3 sampai Tabel 6 di bawah ini. Gambar 2. Bagan Alir Penelitian Ekonomi Transportasi, Manajemen Konstruksi dan Perencanaan Wilayah

Lokasi Peneltian Kondisi jalan yang ditinjau adalah segmen jalan yang terletak di dalam ruas jalan penghubung antara pusat kegiatan di Kota Langsa yang terletak di Pusat Kota Langsa dan pusat produksi yang terletak di empat kecamatan yang ditinjau pada pembahasan SPM Konektivitas. Penelitian kondisi jalan dibatasi pada segmen jalan di dalam ruas jalan penghubung pusat kegiatan dan pusat produksi di Kota Langsa dikarenakan keterbatasan dana dana dan waktu yang dimiliki peneliti. Segmen jalan yang diamati untuk mengetahui kondisi jalan pada masing-masing kecamatan yaitu: a. Kondisi jalan di Kecamatan Langsa Baro adalah Jalan Simpang Kede Rambe. Panjang jalan yang ditinjau adalah 2,35 km. b. Kondisi jalan di Kecamatan Langsa Lama adalah Jalan Meurandeh. Panjang jalan yang ditinjau adalah 1,8 km. c. Kondisi jalan di Kecamatan Langsa Timur adalah Ruas Jalan Uyok. Panjang jalan yang ditinjau adalah 1,95 km. d. Kondisi jalan di Kecamatan Langsa Barat adalah Ruas Jalan Sudirman. Panjang jalan yang ditinjau adalah 1,625 km. Teknik Pengumpulan Data Pengumpulan data yang dilakukan adalah dengan melakukan survei langsung pada lokasi yang ditinjau. Survei langsung yang dilaksanakan pada penelitian ini adalah survei kondisi jalan yang digunakan untuk mengidentifikasikan jenis dan tingkat kerusakan permukaan jalan serta survei kerataan permukaan jalan yang menghasilkan nilai RCI. A. Survei Kondisi Jalan Survei kondisi jalan yang dilakukan pada penelitian dilakukan dengan berjalan kaki dan dilakukan pengamatan secara terus menerus dan dicatat setiap segmen 25 meter. Pengamatan yang dilakukan hanya berupa jenis dan tingkat kerusakan permukaan jalan saja. Hasil pengamatan selanjutnya akan dicatat dan didokumentasikan dan selanjutnya akan digunakan untuk penilaian kondisi jalan. Survei dilakukan oleh 1 orang tenaga ahli dan 2 orang tenaga pengukuran. Peralatan dan bahan yang diperlukan dalam survei kondisi permukaan jalan adalah: 1. Rambu pengaman lalu lintas; 2. Formulir survei kondisi jalan beraspal 3. Peta jaringan jalan; 4. Pita ukur; 5. Kamera. B. Survei Kerataan Permukaan Jalan Survei visual kerataan permukaan jalan dilakukan dengan menggunakan kendaraan roda empat. Pengamatan dilakukan oleh tiga orang surveyor dan satu orang supir yang semuanya berada dalam satu kendaraan dan masing-masing surveyor melakukan pengamatan visual dan menentukan nilai RCI berdasarkan Tabel 1. Nilai RCI dan Kondisi Permukaan Jalan Secara Visual. Pengamatan dilakukan pada jarak interval 1 m dan hasil survei selanjutnya dicatata ke dalam Formulir Survei RCI Secara Visual. Masing-masing ruas jalan pengamatan mempunyai jumlah Ekonomi Transportasi, Manajemen Konstruksi dan Perencanaan Wilayah - 445

jalur yaitu dua jalur, sehingga pengamatan dilakukan pada masing-masing jalur untuk masing-masing ruas jalan pengamatan. Pengamatan dilakukan dari arah pangkal ke ujung ruas jalan untuk jalur pertama dan dilanjutkan dengan pengamatan dari arah ujung ke pangkal ruas jalan untuk jalur yang Kondisi Jalan dinilai berdasarkan Nilai IRI dan Nilai SDI yang telah diperoleh dari hasil perhitungan sebelumnya. Penilaian Kondisi Jalan akan menghasilkan Kondisi Jalan baik, sedang, rusak ringan atau rusak berat. Penilaian Kondisi Jalan berpedoman pada Tabel 2 Penentuan Kondisi Ruas Jalan. kedua. Langkah pengamatan ini dilakukan untuk masing-masing ruas jalan pengamatan di masing-masing kecamatan di Kota Langsa. Metode Pengolahan Data Pengolahan data yang dilakukan untuk memperoleh Nilai Kondisi Jalan. Tahapan penentuan nilai kondisi jalan adalah sebagai Gambar 3. Contoh Proses Perhitungan Nilai SDI berikut: 1. Melakukan Survei Kekasaran Permukaan Tahapan kegiatan inventarisasi data SPM Jalan yang dilakukan dengan mengamati Kondisi Jalan adalah sebagai berikut: secara visual permukaan jalan dengan a. Konversi koordinat derajat, menit, detik menggunakan kendaraan dan interval ke dalam derajat desimal. pengamatan 1 meter. Survei Kekasaran b. Konversi ata GPS dalam derajat desimal Permukaan Jalan ini menghasilkan Nilai ke dalam format KMZ. RCI yang kemudian dikonversi menjadi c. Pembuatan Peta Nilai IRI dengan menggunakan Rumus Pembuatan peta dilakukan dengan seperti di bawah ini. menggunakan ArcMap 1.1.Data Google 2. RCI = 1*Exp(-,51*IRI 1,2292 ) Earth yaitu dalam format *.kmz di 3. Melakukan Survei Kondisi Jalan dengan konversi ke dalam format *.shp. File cara mengamati secara langsung masukkan data koordinat hasil kerusakan kerusakan yang terdapat di permukaan jalan yang telah di konversikan ke dalam perkerasan jalan. Hasil pengamatan format *.kmz. Langkah selanjutnya kemudian dicatat berdasarkan jenis dan adalah membuat shapefile Kondisi Jalan besar kerusakan dan selanjutnya data menggunakan ArcCatalog. Selanjutnya hasil survei yang telah diperoleh dihitung Add Data Ibukota_Kec, Titik_desa, berdasarkan langkah kerja seperti Sungai_Pol, Gambar 3 di bawah ini, sehingga Garis_Pantai_New,Batas_Kabupaten_La memperoleh Nilai SDI. in, Batas_Kota, Batas_Kecamatan, 446 - Ekonomi Transportasi, Manajemen Konstruksi dan Perencanaan Wilayah

Jaringan_Jalan_Kota_Langsa, Sungai, Kecamatan, Laut_Prov. Selanjutnya memberi pewarnaan berbeda untuk setiap kondisi_jalan dan kecamatan. Selanjutnya pemberian Label pada Layer Kondisi_Jalan. Selanjutnya mengatur batas peta Kemudian menampilkan arah mata angin dan skala bar. Langkah selanjutnya yaitu membuat. Kemudian membuat judul peta. Membuat kotak untuk Legenda. Kemudian gambar sesuai dengan ukuran yang diinginkan. Langkah selanjutnya adalah membuat Peta Indeks atau Diagram. Langkah selanjutnya adalah membuat peta kondisi jalan untuk setiap kecamatan. Atur skala peta. Setelah semua langkah selesai dilakukan, langkah selanjutnya yaitu export peta. Kemudian Isi nama peta pada File name. HASIL DAN PEMBAHASAN Kondisi Jalan Data yang diperlukan untuk menghitung Kondisi Jalan adalah Nilai IRI dan Nilai SDI. a. Nilai IRI Nilai IRI diperoleh dengan melakukan Survei Kekasaran Permukaan Jalan yang dilakukan dengan mengamati secara visual permukaan jalan dengan menggunakan kendaraan dan interval pengamatan 1 meter. Survei Visual Kekasaran Permukaan Jalan yang dilakukan menghasilkan Nilai RCI yang kemudian dikonversi menjadi Nilai IRI. Nilai IRI Ruas Jalan Pengamatan untuk Masing-masing Kecamatan dapat dilihat pada tabel di bawah ini. Tabel 6. Nilai IRI Ruas Jalan Pengamatan untuk Masing-masing Kecamatan No. Kecamatan Panjang Nilai Jalan (km) IRI 1 Langsa Timur 1,95 3,8 2 Langsa Lama 1,8 6,2 3 Langsa Baro 2,35 4,3 4 Langsa Barat 1,625 6,1 b. Nilai SDI Nilai SDI diperoleh dengan melakukan survei yang dilakukan dengan mengamati secara langsung kerusakan yang terdapat di permukaan perkerasan jalan. Hasil pengamatan kemudian dicatat berdasarkan jenis dan besar kerusakan dan selanjutnya data hasil survei yang telah diperoleh dihitung berdasarkan langkah kerja seperti Gambar 3. Contoh Perhitungan Nilai. Nilai Total SDI Ruas Jalan Pengamatan untuk Masing-masing Kecamatan dapat dilihat pada tabel di bawah ini. Tabel 7. Nilai Nilai Total SDI Ruas Jalan Pengamatan untuk Masing-masing Kecamatan No Kecamatan Panjang Nilai Jalan (km) Total SDI 1 Langsa Timur 1,95 2 Langsa Lama 1,8 5 3 Langsa Baro 2,35 2 4 Langsa Barat 1,625 Kondisi Jalan dinilai berdasarkan Nilai IRI dan Nilai SDI yang telah diperoleh dari hasil perhitungan sebelumnya. Penilaian Kondisi Jalan akan menghasilkan Kondisi Jalan baik, sedang, rusak ringan atau rusak berat. Penilaian Kondisi Jalan berpedoman pada Tabel 2. Penentuan Kondisi Ruas Jalan. Ekonomi Transportasi, Manajemen Konstruksi dan Perencanaan Wilayah - 447

Hasil akhir Penilaian Kondisi Jalan dapat dilihat pada gambar di bawah ini. 185 m Gambar 4. Penilaian Kondisi Jalan Kecamatan Langsa Timur Series1 ; Baik; Gambar 5. Penilaian Kondisi Jalan Kecamatan Langsa Lama 17 km Gambar 6. Penilaian Kondisi Jalan Kecamatan Langsa Baro Series1; Baik; 1 m 16 km Series1; Ringan; 2 km 65 km Series1 ; Ringan; 1625 km Series1; Ringan; Series1; Berat; Series1 ; Berat; Series1 ; Berat; Series1; Berat; Pembahasan Kondisi Jalan Kecamatan Langsa Timur dalam keadaan baik dan sedang dikarenakan pada ruas jalan pengamatan tidak terdapat kerusakan di permukaan jalan berupa lubang, retak, alur, amblas, dan deformasi plastis, yang mempengaruhi Nilai SDI. Keseluruhan Nilai SDI yang diperoleh pada ruas jalan pengamatan di Kecamatan Langsa Timur adalah lebih kecil 5 (<5). Kondisi permukaan jalan dinilai dengan melakukan Survei Kekasaran Permukaan Jalan Secara Visual menghasilkan nilai permukaan jalan dalam kondisi baik atau Nilai RCI 6 sampai dengan 7. Keseluruhan Nilai IRI yang diperoleh pada ruas jalan pengamatan di Kecamatan Langsa Timur adalah lebih kecil 4 (<4) m/km. Kondisi Jalan Kecamatan Langsa Lama dalam keadaan sedang dan rusak ringan dikarenakan pada ruas jalan pengamatan banyak terdapat kerusakan di permukaan jalan berupa retak dan lubang. Kategori Luas Retak pada umumnya 1-3% segmen pengamatan, dan Kategori Jumlah Lubang pada umumnya < 1/1 m. Keseluruhan Nilai SDI yang diperoleh pada ruas jalan pengamatan di Kecamatan Langsa Lama adalah lebih kecil 5 (<5). Kondisi permukaan jalan dinilai dengan melakukan Survei Kekasaran Permukaan Jalan Secara Visual menghasilkan nilai permukaan jalan pada umumnya dalam kondisi Cukup (sedikit sekali atau tidak ada lubang, tetapi permukaan jalan tidak rata) atau Nilai RCI 5 sampai Gambar 7. Penilaian Kondisi Jalan Kecamatan Langsa Barat dengan 6 dan Kondisi Jelek (kadang-kadang 448 - Ekonomi Transportasi, Manajemen Konstruksi dan Perencanaan Wilayah

ada lubang, permukaan jalan tidak rata) atau Nilai RCI 4 sampai dengan 5 pada beberapa segmen pengamatan. Nilai IRI yang diperoleh pada ruas jalan pengamatan di Kecamatan Langsa Lama adalah 89% lebih kecil 4 (<4) m/km dan 11% dengan nilai 4 8 m/km. Kondisi Jalan Kecamatan Langsa Baro dalam keadaan baik dan sedang dikarenakan pada ruas jalan pengamatan terdapat sedikit kerusakan di permukaan jalan berupa retak dan lubang. Kategori Luas Retak pada umumnya 1-3% segmen pengamatan, dan Kategori Jumlah Lubang pada umumnya < 1/1 m. Keseluruhan Nilai SDI yang diperoleh pada ruas jalan pengamatan di Kecamatan Langsa Baro adalah lebih kecil 5 (<5). Kondisi permukaan jalan dinilai dengan melakukan Survei Kekasaran Permukaan Jalan Secara Visual menghasilkan nilai permukaan jalan pada umumnya dalam kondisi Baik atau Nilai RCI 6 sampai dengan 7 dan Cukup (sedikit sekali atau tidak ada lubang, tetapi permukaan jalan tidak rata) atau Nilai RCI 5 sampai dengan 6 pada beberapa segmen pengamatan. Kondisi Jalan Kecamatan Langsa Barat adalah 1% dalam keadaan sedang karena pada ruas jalan pengamatan terdapat sedikit kerusakan di permukaan jalan berupa retak dan lubang. Kategori Luas Retak pada umumnya 1-3% segmen pengamatan, dan Kategori Jumlah Lubang pada umumnya < 1/1 m. Keseluruhan Nilai SDI yang diperoleh pada ruas jalan pengamatan di Kecamatan Langsa Barat adalah lebih kecil 5 (<5). Kondisi permukaan jalan dinilai dengan melakukan Survei Kekasaran Permukaan Jalan Secara Visual menghasilkan nilai permukaan jalan pada umumnya dalam kondisi Cukup (sedikit sekali atau tidak ada lubang, tetapi permukaan jalan tidak rata) atau Nilai RCI 5 sampai dengan 6 dan Kondisi Jelek (kadang-kadang ada lubang, permukaan jalan tidak rata) atau Nilai RCI 4 sampai dengan 5 pada beberapa segmen pengamatan. Inventarisasi Pemenuhan SPM Kementerian PU Tahun 214 dengan Menggunakan Aplikasi SIG Data Kondisi Jalan berupa grafik penilaian kondisi jalan digambarkan pada peta jaringan jalan Kota Langsa dengan menggunakan Aplikasi SIG. sehingga Kondisi Jalan yang ditinjau dapat dilihat langsung pada peta jaringan jalan Kota Langsa. Data Kondisi Jalan dapat diinventarisasi dengan menggunakan Aplikasi SIG. Hasil yang diperoleh dari inventarisasi dengan menggunakan Aplikasi SIG yaitu visualisasi Kondisi Jalan tergambar pada jaringan jalan Kota Langsa. Inventarisasi data jalan dapat membantu pembaca untuk mengetahui kondisi jalan dalam keadaan baik, sedang, rusak ringan, dan rusak berat. Peta Kondisi Jalan hasil pengamatan dapat dilihat pada gambar di bawah ini. Gambar 8. Peta Kondisi Jalan Ekonomi Transportasi, Manajemen Konstruksi dan Perencanaan Wilayah - 449

KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Berdasarkan dari hasil analisis data dan pembahasan yang telah dilakukan maka akan dapat diambil beberapa kesimpulan sebagai hasil akhir dari penelitian ini yaitu : a. Kondisi jalan yang diamati di Kecamatan Langsa Timur adalah 95% dalam kondisi baik, Kecamatan Langsa Lama 89% dalam keadaan sedang dan 11% dalam keadaan rusak ringan, Kecamatan Langsa Baro 73% dalam keadaan baik dan 27% dalam keadaan sedang, dan Kecamatan Langsa Baro 1% dalam keadaan sedang. b. Inventarisasi data kondisi jalan dengan menggunakan Aplikasi SIG memberikan gambaran kondisi jalan dalam bentuk peta jaringan jalan sehingga memberi kemudahan dalam memonitor kondisi jalan dan dalam menentukan jenis penangan. Marga Kementerian Pekerjaan Umum. Jakarta. Anonim, 211, Pedoman Konstruksi dan Bangunan No. 1-4/P/BM/211, Survei Kondisi Jalan, Kementerian Pekerjaan Umum. Jakarta. Anonim, 213, Dasar- Dasar Sistem Informasi Geografis (SIG), Kementerian Pekerjaan Umum, Sekretariat Jenderal, Pusat Pengolahan Data, Jakarta. Hardiatmo, H.C., 27, Pemeliharaan Jalan Raya, Edisi Pertama, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta. Sukirman,S., 1999, Perkerasan Lentur Jalan Raya, Badan Penerbit Nova, Bandung. Saran Pengamatan kondisi jalan dapat dilanjutkan pada segmen lainnya di ruas jalan penghubung pusat kegiatan dan pusat produksi di masing-masing kecamatan, sehingga kondisi jalan penghubung dapat dipantau oleh para pelaksana dan pihak terkait lainnya dalam penyelenggaraan jalan. KEPUSTAKAAN Anonim, 1983, Manual Pemeliharaan Jalan: Direktorat Jenderal Bina 45 - Ekonomi Transportasi, Manajemen Konstruksi dan Perencanaan Wilayah