BAB I PENDAHULUAN. Internet dapat digunakan untuk melakukan serangan kejahatan terhadap

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. memungkinkan pengguna untuk saling bertukar file maupun data, bahkan dalam

BAB I PENDAHULUAN. karena rentan terhadap tindakan kejahatan komputer. Salah satu bentuk serangan

BAB I PENDAHULUAN. Kegiatan penjualan pada butik Be Collection merupakan kegiatan pokok

BAB I PENDAHULUAN. menjadi informasi dan didistribusikan untuk pemakai. apapun seiring dengan perkembangan teknologi. Semakin tingginya wawasan

BAB I PENDAHULUAN. salah satu kota yang memiliki Bayaknya Sekolah tinggi, salah satunya yang dapat

BAB I PENDAHULUAN. Gambar I.1 Captcha Dengan Corak Hitam Putih

BAB I PENDAHULUAN. Pada Dinas Pendidikan Kota Medan khususnya Medan Selatan, terdapat

BAB I PENDAHULUAN. seorang pakar ditransfer ke dalam komputer, dan bagaimana cara untuk

BAB I PENDAHULUAN. media untuk mendapatkan informasi juga semakin mudah diakses dari mana saja.

BAB I PENDAHULUAN. saja. Dengan berkembanganya teknologi internet, masyarakat semakin di

BAB I PENDAHULUAN. pengangkutan barang dengan tujuan tertentu. CV. Belawan Indah semakin bertambah. Oleh sebab itu CV.

BAB I PENDAHULUAN. dalam suatu informasi berbasis geografis, misalnya data yang diidentifikasikan

BAB I PENDAHULUAN. jenis bisnis dalam meningkatkan efisiensi dan efektivitas proses bisnis,

BAB I PENDAHULUAN. Kantor polisi dan pos polisi merupakan layanan bagi keamanan

BAB I PENDAHULUAN. media untuk mendapatkan informasi juga semakin mudah diakses dari mana saja.

BAB I PENDAHULUAN. secara lebih aktual dan optimal. Penggunaan teknologi informasi bertujuan untuk

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. tarik wisata serta usaha-usaha yang terkait. Sedangkan wisata adalah kegiatan

BAB I PENDAHULUAN. analisis terhadap sesuatu serta peristiwa-peristiwa yang terjadi dimuka bumi.

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat Indonesia. Salah satu informasi yang dibutuhkan masyarakat pada saat

BAB I PENDAHULUAN. (SIG) adalah salah satu sistem informasi yang dibahas dalam ilmu komputer, yang

BAB I PENDAHULUAN. hidup menjadi lebih praktis dan efektif, apalagi dengan hadirnya perangkat

BAB I PENDAHULUAN. bertanggung jawab memproses masukan (input) sehingga menghasilkan keluaran

BAB I PENDAHULUAN. untuk melindungi form web dari serangan spam. Saat ini sudah terdapat banyak

BAB I PENDAHULUAN. instansi serta jenis usaha yang lain telah menggunakan teknologi komputer.

BAB I PENDAHULUAN. berbentuk hard copy maupun bertanya kepada beberapa orang sekitar. Dimana ini

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu program TNI dalam meningkatkan jumlah perajurit TNI yaitu

BAB I PENDAHULUAN. keputusan ke dalamnya integrasi dari perangkat keras, perangkat. lunak dan proses

BAB I PENDAHULUAN. sosial kita. Saat ini kita berada pada suatu zaman dimana teknologi informasi serta

BAB II LANDASAN TEORI...

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. pesat terutama perkembangan internet. Dengan adanya internet dapat

BAB I PENDAHULUAN. Sistem Informasi Geografis merupakan salah satu model sistem informasi

BAB I PENDAHULUAN. keras, perangkat. lunak dan proses keputusan tersebut menghasilkan sistem. pengambilan keputusan dengan lebih cepat dan akurat.

BAB I PENDAHULUAN. berjalan lancar, cepat, tepat dan pastinya mudah. dengan transaksi keuangan dengan tepat dan akurat. Sebagai contoh penulis

BAB I PENDAHULUAN. segala sesuatu dapat dilakukan dengan se-efisien mungkin. Sama halnya dengan

BAB I PENDAHULUAN. bagus dan enak dilihat. Proses cat pada mobil adalah bagian dari proses kerja yang

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. seperti yang dilakukan oleh para ahli. Sistem Pakar merupakan salah satu bidang

BAB I PENDAHULUAN. Stasiun TV dan Radio di Kota Medan. Diharapkan dengan dibuatnya tugas akhir

BAB I PENDAHULUAN. scramble, teka-teki silang, dan puzzle. Tidak semua menganggap permainan. permainan tersebut dengan menggunakan teknik komputasi.

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. menjadi informasi dan didistribusikan untuk pemakai. apapun seiring dengan perkembangan teknologi. Semakin tingginya wawasan

BAB I PENDAHULUAN. Pemetaan lokasi cabang cabang toko baju Mode Fashion berbasis web

Taufiq Hidayat

BAB I PENDAHULUAN. mengintegrasikan data spasial (peta vektor dan citra digital), atribut (tabel sistem

BAB I PENDAHULUAN. Hal ini mendorong para ahli untuk semakin mengembangkan komputer agar dapat

BAB I PENDAHULUAN. (SBNP) juga membuka akses dan menghubungkan wilayah pulau, baik daerah

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. Kebutuhan akan air di dalam kehidupan sehari-hari telah menjadi kebutuhan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. (SIG) adalah salah satu sistem informasi yang dibahas dalam ilmu komputer, yang

BAB I PENDAHULUAN. pusat pasar dengan lokasi yang terlalu jauh sehingga dapat membuang waktu.

BAB I PENDAHULUAN. seperti yang dilakukan oleh para ahli. Sistem Pakar merupakan salah satu bidang

BAB I PENDAHULUAN. produksi secara keseluruhan sangat ditentukan oleh pemilihan jenis perlengkapan

BAB I PENDAHULUAN. mencapai hasil kerja yang maksimal. Handphone sebagai salah satu teknologi

BAB I PENDAHULUAN. yang bekerja bersama secara efektif untuk memasukan, menyimpan, memperbaiki,

BAB I PENDAHULUAN. data spasial berikut atribut-atributnya, seperti memodifikasi bentuk, warna,

BAB I PENDAHULUAN. bagi banyak masyarakat. Permintaan akan sumber daya listrik terus bertambah

BAB I PENDAHULUAN. Bahan ajar adalah segala bentuk bahan yang digunakan untuk membantu

SISTEM PEMANTAUAN DISTRIBUSI PEMBAYARAN PARKIR MELALUI INTERNET

BAB I PENDAHULUAN. memproduksi kapas seperti kapas kecantikan dengan merek Selection Cotton.

PERANCANGAN WEBSITE CHELSEA INDONESIA SUPPORTERS CLUB REGIONAL MEDAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR IMAM ANUGRAH

BAB I PENDAHULUAN. begitu pesat dengan jenis yang beragam mulai dari game strategy, adventure,

BAB I PENDAHULUAN. Keberadaan Pedagang Besar Farmasi sebagai produsen obat-obatan sering

BAB I PENDAHULUAN. semakin relatif sulit juga untuk mengambil keputusan terhadap suatu

BAB I PENDAHULUAN. dalam arti yang lebih sempit, adalah sistem komputer yang memiliki kemampuan

BAB I PENDAHULUAN. membelai bulunya yang lembut dan bermain-main dengannya, kepenatan dan

BAB I PENDAHULUAN. berdarah tercatat dari Januari September 2011 sebanyak 813 orang menderita

BAB I PENDAHULUAN. cepat, seiring dengan kebutuhan manusia yang juga terus bertambah. Teknologi

BAB I PENDAHULUAN. adalah kamera CCTV (Closed Circuit Television). Perangkat CCTV dapat

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN APLIKASI. Sistem pengolahan data merupakan satu kesatuan kegiatan pengolahan

BAB IV IMPLEMENTASI DAN UJI COBA SISTEM. Aplikasi Sistem Penerimaan Karyawan dibuat berbasis web dengan

BAB I PENDAHULUAN. satu media untuk mendapatkan informasi juga semakin mudah diakses dari mana

BAB I PENDAHULUAN. Sistem Informasi georafis atau Georaphic Information Sistem (GIS) capture, mengecek, mengintegrasikan, memanipulasi,

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. banyaknya perusahaan atau instansi instansi sulit memilih calon pegawai /

BAB I PENDAHULUAN. capture, mengecek, mengintegrasikan, memanipulasi, kondisi bumi. Teknologi Georaphic Information System mengintegrasikan

BAB I PENDAHULUAN. oleh masyarakat dalam mencari informasi yang sekarang mengalami peningkatan.

BAB I PENDAHULUAN. dengan bantuan komputer yang berkait erat dengan sistem pemetaan dan analisis

BAB I PENDAHULUAN. Sebagaimana diketahui, Sistem Informasi Geografis merupakan Sistem. yang dapat menjelaskan situasi dan keadaan tempat tersebut.

BAB I PENDAHULUAN. secara lebih aktual dan optimal. Penggunaan teknologi informasi bertujuan untuk

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM. 3.1 Mendefenisikan Web dalam Macromedia Dreamweaver 8

BAB I PENDAHULUAN. sudah tidak diragukan lagi. Dengan sistem informasi akuntansi pembelian barang

PENDAHULUAN 1 BAB I. 1.1 Latar Belakang

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. informasi yang dimiliki tidak cukup bila informasi tersebut tidak digunakan

BAB I PENDAHULUAN. satunya adalah dibidang keuangan, laporan-laporan yang diperlukan perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. secara lebih aktual dan optimal. Penggunaan teknologi informasi bertujuan untuk

BAB I PENDAHULUAN.

BAB I PENDAHULUAN. dalam rangka menghasilkan informasi-informasi penting bagi manajemen, agar

BAB I PENDAHULUAN. negatif terutama bagi pemilik asli citra digital. Sisi positif dari kemudahan

BAB I PENDAHULUAN. dikorbankan untuk memproduksi suatu barang. Dalam mengelola perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. mendapatkan untung atau malah merugi. Pendapatan (Revenues) adalah kenaikan

BAB I PENDAHULUAN. karena fungsi penjualan sangat menentukan roda bisnis dari suatu perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. informasi, tetapi juga menciptakan akurasi, kecepatan, dan kelengkapan sebuah

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MONITORING PENJADWALAN PELIPUTAN DIVISI DEPT. MEDIA SERVICES BERBASIS WEB PADA PT. MEDIA TELEVISI INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. canggih dan pesat dari waktu ke waktu, dengan berkembangnya teknologi

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang Internet dapat digunakan untuk melakukan serangan kejahatan terhadap komputer. Berbagai macam teknik serangan dilakukan dengan tujuan yang berbeda-beda sesuai dengan keinginan penyerang. Serangan tersebut diantaranya adalah dengan menggunakan program bots yang sengaja diotomatiskan untuk melakukan penyerangan terhadap suatu website. Celah keamanan yang dapat diekploitasi tersebut, biasanya berupa form inputan yang ada dalam website. Dengan program yang berjalan secara otomatis, dapat melakukan penyusupan melalui celah keamanan tersebut. Untuk menghindari serangan yang menggunakan celah pada form input, maka perlu dilakukan sebuah test atau pengujian yang berjalan secara otomatis untuk membedakan antara manusia dan komputer. Penggunaan captcha dapat menjadi solusi untuk melakukan ujian tersebut karena dibuat sedemikian rupa sehingga teknologi komputer saat ini masih belum bisa mengerjakan dengan benar, namun manusia bisa dengan mudah menyelesaikannya. Salah satu teknik untuk mengamankan website terhadap serangan kejahatan komputer yaitu dengan menggunakan CAPTCHA (Completely Automated Public Turing test to tell Computer and Human Apart). Serangan terhadap website tersebut banyak dilakukan dengan menggunakan program (bots) yang menyamar sebagai manusia. Dengan menggunakan metode captcha dapat membedakan antara manusia dengan komputer. Teknik captcha yang paling 1

umum digunakan adalah dengan berdasarkan tampilan visual berupa teks. (Eko Budi Setiawan, 2012). Kampus merupakan salah satu institusi atau tempat menimba ilmu yang bergerak dibidang pendidikan yang memiliki banyak data dan aplikasi. Salah satunya adalah data pendaftaran mahasiswa baru dimana merupakan tahap awal dalam memasuki jenjang pendidikan. Dalam pendaftaran mahasiswa baru, umumnya dilakukan calon mahasiswa melalui portal kampus yang sering mengalami serangan pada form pendaftaran yang dilakukan oleh orang yang tidak bertanggung jawab sehingga keamanan data tersebut perlu dilindungi agar calon mahasiswa yang terdaftar bukan merupakan spam ataupun robot yang dapat merusak sistem. Oleh karena itu, penulis mencoba menggunakan suatu metode yang dapat membantu keamanan calon mahasiswa baru dimana metode tersebut dapat membedakan apakah yang mendaftar itu robot atau manusia. Akhir-akhir ini sering terjadi kejahatan didalam pendaftaran khususnya pada data calon mahasiswa yang mendaftar pada suatu kampus. Hal tersebut menjadi tidak terkendali yang mengakibatkan database penuh sehingga banyak ditemui pendaftar fiktif dalam database. Dari kasus tersebut, solusi untuk mencegah pembengkakan database diperlukan tindakan keamanan agar data calon mahasiswa yang mendaftar di kampus dapat diatasi dari berbagai kejahatan di dunia maya. Oleh karena itu, penulis mencoba mengamankan data dengan meggunakan metode captcha (Imam Riadi, 2008). Berdasarkan latar belakang masalah, maka penulis merancang aplikasi ini sebagai skripsi penulis dalam menyelesaikan jenjang Strata 1 Teknik Informatika, 2

dengan judul Aplikasi Pencegahan Spam Pada Data Pendaftaran Mahasiswa Baru Menggunakan Metode Captcha. I.2. Ruang Lingkup Masalah I.2.1. Identifikasi Masalah 1. Banyaknya spam atau robot yang masuk sehingga diperlukan metode captcha berupa huruf dan angka yang sulit dikenali dan diacak bentuknya dengan warna yang beragam. 2. Belum banyaknya perangkat lunak yang dapat mengimplementasikan metode captcha berbasis web. 3. Menerapkan metode captcha untuk pencegahan spam atau robot berbasis web. 4. Untuk mendapatkan solusi yang sering terjadi pada halaman pendaftaran mahasiswa baru yang dikirim calon mahasiswa melalui website agar terhindar dari spam. I.2.2. Rumusan Masalah Adapun rumusan masalah pada penulisan skripsi ini adalah : 1. Bagaimana menggunakan captcha berupa huruf dan angka yang sulit dikenali dan diacak bentuknya dengan warna yang beragam sehingga mesin mengenalinya? 2. Bagaimana merancang perangkat lunak yang dapat mengimplementasikan metode captcha berbasis web? 3

3. Bagaimana menerapkan metode captcha untuk pencegahan spam berbasis web? 4. Bagaimana memberikan solusi pendaftaran mahasiswa baru yang dikirim mahasiswa melalui website agar terhindar dari spam? I.2.3. Batasan Masalah Agar pembahasan dan penyusunan ini dilakukan secara terarah dan mendapat gambaran yang jelas serta menghindari kesalahan, maka penulis membatasi permasalahan yang ada sebagai berikut: 1. Pembahasan ditujukan pada keamanan halaman pendaftaran calon mahasiswa baru dengan menggunakan metode captcha untuk membedakan apakah pendaftar tersebut adalah manusia atau robot. 2. Kombinasi captcha berupa huruf dan angka dan karakter yang dikenali adalah 36 karakter alphanumeric (A-Z, 0-9). 3. Halaman login calon mahasiswa yang mendaftar menggunakan metode captcha. 4. Program pendaftaran calon mahasiswa tersebut dirancang menggunakan Macromedia Dreamweaver dan menggunakan database MySQL. 5. Pemodelan dengan menggunakan Unified Modelling Language (UML) untuk menggambarkan arus data serta proses pengolahan data yang ada pada sistem yang akan dibuat. 4

I.3. Tujuan dan Manfaat I.3.1. Tujuan Tujuan dari penulisan penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Untuk mengetahui masalah-masalah yang sering terjadi pada asistem yang telah berjalan. 2. Untuk merancang keamanan data pada form pendaftaran mahasiswa baru menggunakan metode captcha. 3. Untuk menganalisa metode captcha pada aplikasi yang dirancang berbasis web. 4. Untuk membuat suatu perangkat lunak yang dapat mengamankan data dengan menyisipkan kombinasi huruf dan angka guna membedakan robot/spam dan manusia sehingga data bisa lebih aman. 5. Untuk mengimplementasikan metode captcha dalam mengamankan data pendaftaran mahasiswa baru dengan aplikasi Macromedia Dreamweaver. I.3.2. Manfaat Adapun manfaat dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Penerapan keamanan data pendaftaran mahasiswa baru menggunakan metode captcha untuk meningkatkan keamanan dari spam/robot. 2. Dapat diimplementasikan secara langsung karena menggunakan bahasa pemrograman berbasis web dan MySQl. 3. Dapat mencegah pengrusakan ataupun penyusup pada aplikasi pendaftaran mahasiswa baru. 5

4. Memberikan masukan kepada para pengembang sistem keamanan data tentang spam dan pencegahannya menggunakan metode captcha. I.4. Metodologi Penelitan I.4.1. Metode Perancangan Sistem Metode penelitian digunakan sebagai pedoman dalam pelaksanaan penelitian agar hasil yang dicapai tidak menyimpang dari tujuan yang telah dilakukan sebelumnya. penelitian ini memiliki beberapa tahapan dalam pelaksanaan kegiatan yang tertuang pada kerangka kerja penelitian, yaitu: target penelitian, analisis kebutuhan, spesifikasi, desain dan implementasi, verifikasi, validasi, dan finalisasi. I.4.1. Kerangka Kerja Penelitian Kerangka kerja merupakan tahapan-tahapan yang akan dilakukan dalam rangka penyelesaian masalah yang akan dibahas. Tahap-tahap yang akan dilalui dalam metodologi penelitian dapat dilihat pada gambar III.1. 6

Target Aplikasi Pencegahan Spam Pada Data Pendaftaran Mahasiswa Baru Menggunakan Metode Captcha Analisa Kebutuhan Spesifikasi Desain & Implementasi Gagal Verifikasi Berhasil Validasi Finalisasi Gambar I.1. Flowchart Prosedur Perancangan 1. Target Membuat aplikasi pencegahan spam pada data pendaftaran mahasiswa baru menggunakan metode captcha. 2. Analisis Kebutuhan Untuk membangun aplikasi pencegahan spam pada data pendaftaran mahasiswa baru menggunakan metode captcha, peneliti terlebih dahulu menganalisa kebutuhan apa saja yang mendukung dalam perancangan aplikasi keamanan data tersebut. Dalam hal ini penulis meneliti adanya kekurangan dalam sebuah halaman web sekolah atau kampus, khususnya 7

pada halaman pendaftaran mahasiswa baru yang mudah disusupi oleh spam dan mengakibatkan pembengkakan database. Permasalahan yang ditemukan tersebut kemudian akan di analisa. Langkah dalam proses analisa masalah adalah langkah untuk memahami masalah yang telah ditentukan. Dengan menganalisa permasalahan yang telah ditentukan tersebut, maka diharapkan masalah tersebut dapat dipahami dengan baik. Kebutuhan pokok pada sistem yang dibangun adalah perancangan aplikasi keamanan form pendaftaran berbasis web yang akan dibangun harus dapat digunakan semudah mungkin oleh penggunanya (user friendly). 3. Spesifikasi Secara umum aplikasi pencegahan spam pada data pendaftaran mahasiswa baru menggunakan metode captcha ini mempunyai spesifikasi sebagai berikut: a. Hanya terdiri dari beberapa menu halaman yaitu: halaman pendaftaran, halaman persyaratan, dan halaman data diri penulis. Selain itu disediakan menu admin untuk melihat pendaftar yang masuk ke database. Sistem ini menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL. b. Aplikasi yang dibangun menggunakan Macromedia Dreamweaver 8 dan dapat berjalan dengan spesifikasi minimum PC pada sistem operasi Windows 2000, prosesor pentium III dengan kecepatan minimal 600 Hz, 800 Hz, memori 256 MB, dan harddisk free space 300 MB, 650 MB. 8

4. Desain dan Implementasi Setelah jelas apa-apa saja yang menjadi spesifikasi dan desain juga sudah dirancang, maka langkah selanjutnya memulai mengatur posisi yang tepat untuk halaman yang sesuai pada desain, kemudian membentuk suatu logika yang diimplementasikan dengan bahasa pemrograman. Untuk mengetahui apakah sistem yang dirancang sudah dapat bekerja dengan baik maka perlu dilakukan pengujian pada setiap halaman yang dihasilkan. Dengan demikian bila ada kesalahan atau kekurangan dapat dilakukan perbaikan. 5. Verifikasi Pada tahapan verifikasi berguna untuk mengetahui kesalahan atau kekurangan pada sistem maka pada tahapan ini dapat diperbaiki sebelum menuju ketahapan berikutnya. 6. Validasi Setelah melewati tahap implementasi dan verifikasi maka tahap selanjutnya adalah validasi. Pada tahap ini dilakukan pengujian sistem secara menyeluruh, meliputi pengujian fungsional dan ketahanan sistem. Dari validasi ini dapat diketahui kesesuian hasil perancangan dengan analisis kebutuhan yang diharapkan. 9

7. Finalisasi Pada tahapan ini adalah tahapan hasil dari sistem yang sudah dirancang dan berjalan dengan rencana. I.5. Keaslian Penelitian Tabel I.1. Tabel Perbandingan Penelitian No Peneliti Judul Hasil Telah dihasilkan sebuah modul captcha dengan menggunakan script PHP yang dapat memproteksi website dari serangan robot, dan berdasarkan hasil pengujian membuktikan bahwa modul captcha 1. Imam Riadi Optimalisasi Keamanan Website Menggunakan Captcha dapat bekerja dengan baik sesuai dengan harapan. Perbedaannya: Tipe captcha yang digunakan berupa Image sedangkan penelitian yang dilakukan penulis adalah form pendaftaran dengan captcha kombinasi angka dan huruf yang memiliki tingkat keamanan cukup baik. Penggunaan captcha dengan matriks gambar dirasa akan 10

2. Hendra Aulia Rancang bangun Image Based Captcha (Completely Automated Public Turing Test To Tell Computer And Human Apart) Terintegrasi dengan Jigsaw Puzzle Menggunakan HTML5 menyulitkan pengguna apabila gambar pilihan berada pada garis sisi yang bersinggungan. Hasil pengujian UAT diperoleh 100% responden mengungkapkan metode captcha ini lebih menarik dan nyaman digunakan. Hasil pengujian UAT juga menyatakan penggunaan matriks 2x2 lebih direkomendasikan oleh responden. Hasil ini didapatkan dengan pertimbangan kenyamanan penggunaan dan waktu penyelesaiannya. Perbedaannya: Tipe captcha yang digunakan berupa image dengan matriks 2x2 menggunakan HTML5 sedangkan penelitian yang dilakukan penulis yaitu captcha yang digunakan adalah kombinasi angka dan huruf tanpa menggunakan matriks. Hal ini dianggap sangat sederhana bagi 11

penggunanya sehingga dapat digunakan oleh pendaftar yang masih awam computer (user friendly). Penggunaan captcha pada halaman login proses authentikasi hotspot menggunakan mikrotik belum dapat memberikan bukti kekuatan sistem keamanan jaringan hotspot. Perbedaannya: Captcha yang digunakan pada form login proses authentikasinya menggunakan 3. Kiki Pradikta Prasetyo, Dkk Keamanan Authentikasi Hotspot Menggunakan Captcha mikrotik belum dapat memberikan bukti kekuatan sistem keamanan jaringan hotspot. Sedangkan penelitian yang dilakukan penulis, captcha yang digunakan pada proses login adalah kombinasi angka dan huruf sebelum masuk ke halaman daftar. Penerapan ini cukup simple namun memiliki tingkat keamanan yang cukup baik untuk menghindari serangan spam. 12

I.6. Sistematika Penulisan BAB I. PENDAHULUAN Dalam bab pertama ini penulis membahas tentang latar belakang, identifikasi masalah, batasan masalah, tujuan dan manfaat, keaslian penelitian dan sistematika penulisan. BAB II. TINJAUAN PUSTAKA Berisikan kajian teori, dan metode yang berhubungan dengan topik yang dibahas atau permasalahan yang sedang dihadapi. BAB III. ANALISA DAN PERANCANGAN Berisikan tentang analisa sistem yang sedang berjalan dan usulan sistem yang akan dirancang pada penulisan skripsi ini. Selain itu, juga berisikan tentang rancangan sistem yang akan dibangun. BAB IV. HASIL DAN UJI COBA Berisi tentang tampilan hasil sistem yang dirancang, pembahasan hasil serta kelebihan dan kekurangan sistem yang dirancang. BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN Berisi kesimpulan dari penelitian dan hasil akhir dari pemecahan masalah dan hal-hal yang penting untuk diperhatikan pada masa yang akan datang agar dapat memecahkan masalah dengan lebih baik. 13