ANALISIS MODEL MATEMATIKA PENGARUH MEDIA KAMPANYE PADA PROSES PENGHENTIAN MEROKOK SKRIPSI

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS MODEL DINAMIKA HIV DALAM TUBUH DENGAN LAJU INFEKSI TIPE HILL SKRIPSI

ANALISIS MODEL PENYEBARAN PENYAKIT PADA TANAMAN DENGAN PERANTARA SERANGGA SKRIPSI

ANALISIS DAN KONTROL OPTIMAL MODEL MATEMATIKA POPULASI PENDERITA DIABETES SKRIPSI

ANALISIS DAN KONTROL OPTIMAL MODEL MATEMATIKA PENYEBARAN PENYAKIT INFLUENZA H1N1 SKRIPSI

ANALISIS MODEL PENYEBARAN PENYAKIT HEPATITIS B DALAM TUBUH DENGAN MENGAPLIKASIKAN KONTROL OPTIMAL SKRIPSI

ANALISIS MODEL MATEMATIKA PREDATOR-PREY DENGAN PREY YANG TERINFEKSI SKRIPSI

MODEL MATEMATIKA PENYEBARAN VIRUS WORM PADA JARINGAN SENSOR NIRKABEL SKRIPSI

REDUKSI ORDE MODEL PADA SISTEM LINEAR WAKTU KONTINU DENGAN PENDEKATAN TRANSFORMASI RESIPROKAL SKRIPSI

ANALISIS KESTABILAN MODEL MUTUALISME DUA SPESIES SKRIPSI

ANALISIS MODEL MATEMATIKA PENYEBARAN VIRUS PENYAKIT EBOLA PADA MANUSIA SKRIPSI

ANALISIS MODEL FRAKSIONAL PENYEBARAN PENYAKIT CHIKUNGUNYA SKRIPSI

ANALISIS MODEL FRAKSIONAL PENYEBARAN INFEKSI KODE MALICIOUS PADA JARINGAN KOMPUTER SKRIPSI

KETERBATASAN OPERATOR HARDY DAN HILBERT DI RUANG MORREY KLASIK SKRIPSI

ANALISIS DAN KONTROL OPTIMAL MODEL MATEMATIKA PENYEBARAN VIRUS WEST NILE DENGAN PENGARUH PENYEMPROTAN NYAMUK SKRIPSI

ANALISIS MODEL MATEMATIKA TINGKAT INFEKSI VIRUS HIV PADA CD4 SEL-T DENGAN PENGOBATAN ART SKRIPSI AJI LANTANG MARDIKA

PENDEKATAN MODEL MATEMATIKA TERHADAP DINAMIKA PERSAINGAN ANTARA BANK UMUM DAN BANK PERKREDITAN RAKYAT DI INDONESIA SKRIPSI

ANALISIS KESTABILAN MODEL MATEMATIKA AIDS DENGAN TRANSMISI VERTIKAL AIDS SKRIPSI

ANALISIS DAN KONTROL OPTIMAL MODEL MATEMATIKA TRANSMISI PENYAKIT DEMAM BERDARAH DENGAN VAKSINASI SKRIPSI

POLINOMIAL PEMBANGUN DARI IDEAL DAN KODE SIKLIK SKRIPSI

REPRESENTASI TURUNAN DAN INTEGRAL FRAKSIONAL DARI FUNGSI HIPERBOLIK SKRIPSI

GOWER DENGAN ADANYA PENURUNAN LAJU PERTUMBUHAN POPULASI SKRIPSI

DIMENSI METRIK FRAKSIONAL HASIL KALI KORONA DARI GRAF LENGKAP SKRIPSI

DIMENSI METRIK FRAKSIONAL GENERALISASI HASIL KALI COMB DARI GRAF LENGKAP

KETERBATASAN OPERATOR BESSEL-RIESZ DI RUANG LEBESGUE SKRIPSI

DIMENSI METRIK LOKAL, DIMENSI METRIK KETETANGGAAN, DAN DIMENSI METRIK KETETANGGAAN LOKAL GRAF PIRAMIDA SKRIPSI

ANALISIS MODEL MSLIR PENYEBARAN PENYAKIT TUBERKULOSIS DENGAN POPULASI TERBUKA TUGAS AKHIR

KESTABILAN MODEL EPIDEMIK SIS DETERMINISTIK DENGAN ASUMSI KELAHIRAN DAN KEMATIAN

Model Matematika Jumlah Perokok dengan Nonlinear Incidence Rate dan Penerapan Denda

KATA PENGANTAR. Penulis

SKRIPSI HYBRID ALGORITMA CAT SWARM OPTIMIZATION (CSO) DAN TABU SEARCH (TS) UNTUK PENYELESAIAN PERMUTATION FLOWSHOP SCHEDULING PROBLEM (PFSP)

PENERAPAN ALGORITMA FUZZY K-NEAREST NEIGHBOR UNTUK PENENTUAN RESIKO KREDIT KEPEMILIKAN KENDARAAN BERMOTOR SKRIPSI

ANALISIS STABILITAS PADA PENYEBARAN PENYAKIT CAMPAK DAN DEMAM BERDARAH DENGUE DI KABUPATEN JEMBER SKRIPSI. Oleh Andy Setyawan NIM

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

Pengguna. Tugas Akhir. Diajukan untuk. Oleh : Utaminingsih PROGRAM STUDI MATEMATIKAA

Model Matematika Penyebaran Penyakit HIV/AIDS dengan Terapi pada Populasi Terbuka

ANALISIS PROFENOFOS DALAM KUBIS MENGGUNAKAN METODE EFFERVESCENCE-LPME DENGAN INSTRUMEN HPLC UV-Vis SKRIPSI

ADLN PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

PENERAPAN METODE DERET PANGKAT UNTUK MENYELESAIKAN PERSAMAAN DIFERENSIAL LINEAR ORDEDUA KHUSUS SKRIPSI

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA ESTIMASI MODEL REGRESI SEMIPARAMETRIK BIRESPON PADA DATA LONGITUDINAL BERDASARKAN ESTIMATOR LOKAL LINIER

ADLN PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

APLIKASI FUNGSI GREEN MENGGUNAKAN ALGORITMA MONTE CARLO DALAM PERSAMAAN DIFERENSIAL SEMILINEAR

Diajukan Oleh : DWI ROSITA AGUSYATI A

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

KEEFEKTIFAN DISCOVERY LEARNING BERNUANSA ETNOMATEMATIKA TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA PADA POKOK BAHASAN KOORDINAT KARTESIUS

Model Matematika Pencegahan Pertambahan Jumlah Perokok dengan Penerapan Denda

Kestabilan Model SIRS dengan Pertumbuhan Logistik dan Non-monotone Incidence Rate

ANALISIS MODEL MATEMATIKA DINAMIKA INFEKSI HTLV-1 PADA SEL SKRIPSI

ANALISIS PERBEDAAN PENERAPAN METODE AKUNTANSI ATAS BIAYA PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN TERHADAP TINGKAT MANAJEMEN LABA

REDUKSI ORDE MODEL SISTEM LINEAR PARAMETER VARYING MELALUI LINEAR MATRIX INEQUALITIES TESIS MUHAMMAD WAKHID MUSTHOFA NIM :

PENGARUH PEMBIAYAAN MUDHARABAH DAN MUSYARAKAH TERHADAP NON PERFORMING FINANCING (NPF) PADA BANK UMUM SYARIAH

PENERAPAN TEORI PERMAINAN DALAM STRATEGI PEMASARAN PRODUK TUGAS AKHIR

RANCANG BANGUN SCANNER 3D MENGGUNAKAN SENSOR ULTRASONIK DENGAN TAMPILAN REALTIME BERBASIS MIKROKONTROLER. Skripsi

ANALISA KUALITATIF MODEL MATEMATIKA FISHERY

PENENTUAN PARAMETER PENTING DALAM PENYEBARAN MALARIA MELALUI ANALISIS SENSITIVITAS MODEL MATEMATIKA

ADLN PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

KAJIAN SIFAT FISIS DAN MEKANIK RESIN AKRILIK DENGAN PENAMBAHAN VARIASI KOMPOSISI DAN UKURAN FIBER GLASS SKRIPSI

ANALISIS MODEL EPIDEMIK SEIRS PADA PENYEBARAN PENYAKIT ISPA (INFEKSI SALURAN PERNAFASAN AKUT) DI KABUPATEN JEMBER SKRIPSI. Oleh

ANALISA KESTABILAN MODEL DINAMIK PENYEBARAN VIRUS FLU BURUNG PADA POPULASI MANUSIA DAN BURUNG SKRIPSI. Oleh : Septiana Ragil Purwanti J2A

MODEL EPIDEMI SIRS DENGAN TIME DELAY

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Biologi

PRA-PEMPROSESAN DATA LUARAN GCM CSIRO-Mk3 DENGAN METODE TRANSFORMASI WAVELET DISKRIT

DAFTAR ISI... HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERSETUJUAN... PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI...

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERUBAHAN ANGGARAN BELANJA MODAL PADA PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA DI INDONESIA

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Syarat. Mencapai Gelar Sarjana Strata Satu (S1) Disusun Oleh : AJENG DEWI WULANDARI ( )

ANALISIS KESTABILAN MODEL SEII T (SUSCEPTIBLE-EXPOSED-ILL- ILL WITH TREATMENT) PADA PENYAKIT DIABETES MELLITUS TUGAS AKHIR SKRIPSI

ANALISIS MODEL MATEMATIKA TENTANG PENGARUH SISTEM IMUN DAN VIRUS TERHADAP DINAMIK PERTUMBUHAN SEL TUMOR DAN SEL NORMAL SKRIPSI

ANALISIS KESTABILAN DARI SISTEM DINAMIK MODEL SEIR PADA PENYEBARAN PENYAKIT CACAR AIR (VARICELLA) DENGAN PENGARUH VAKSINASI SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Matematika

SKRIPSI HYBRID BACKPROPAGATION DENGAN FIREFLY ALGORITHM DAN SIMULATED ANNEALING UNTUK KLASIFIKASI CALON PENERIMA PINJAMAN BANK BERDASARKAN RESIKO

TUGAS AKHIR ARNI YUNITA

MEKANISME PRODUK SURBAN (SIMPANAN QURBAN) DI BMT HARAPAN UMMAT KUDUS

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA PADA POKOK BAHASAN GARIS SINGGUNG LINGKARAN KELAS VIII A SMP NEGERI 2 PACITAN SKRIPSI

UJI SIEGEL TUKEY TERHADAP TINGKAT PARTISIPASI PEMILIH DALAM PEMILU LEGISLATIF (PILEG) DAN PEMILU PRESIDEN (PILPRES) TAHUN 2009

CHRISTINA INDAH PUSPITA SARI A

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN DAN KOMUNIKASI MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 BANYUDONO

ANALISIS KESTABILAN MODEL SEIIT (SUSCEPTIBLE-EXPOSED-ILL-ILL WITH TREATMENT) PADA PENYAKIT DIABETES MELLITUS

ANALISIS DINAMIKA PENYEBARAN VIRUS DEMAM BERDARAH DENGUE DENGAN DUA SEROTIPE AHMAD SUYUTI LATIF

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Oleh: RULI TRINA APRILIA A54D090016

THE EFFECT OF CORPORATE GOVERNANCE MECHANISM AND THE EDUCATIONAL BACKGROUND OF THE COMMISIONER ON ENVIRONMENTAL DISCLOSURES

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAHYOGYAKARTA

SIMULASI MODEL PENGARUH INHIBITOR Na2CrO4 (NATRIUM BIKROMAT) TERHADAP LAJU KOROSI BAJA AISI 1045 DI LINGKUNGAN AIR LAUT SKRIPSI

ABSTRAK. Kata Kunci: SEIS, masa inkubasi, titik kesetimbangan, pertussis, simulasi. iii

Analisis Kestabilan Model MSEIR Penyebaran Penyakit Difteri Dengan Saturated Incidence Rate

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

PEMILIHAN MODEL EFEK TETAP ATAU EFEK RANDOM PADA DATA PANEL PENDAPATAN PT.PERUSAHAAN LISTRIK NEGARA (PT.PLN)

KAJIAN MATEMATIS PENGARUH IMIGRAN TERINFEKSI DAN VAKSINASI DALAM MODEL EPIDEMIK SIS DAN SIR

ANALISIS PENGARUH GINI RATIO, INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA (IPM), DAN JUMLAH PENDUDUK TERHADAP TINGKAT KEMISKINAN DI PROVINSI JAWA BARAT TAHUN

PEMANFAATAN LABORATORIUM BIOLOGI UNTUK MENCAPAI STANDAR KOMPETENSI PEMBELAJARAN BIOLOGI KELAS XI IPA SEMESTER I DI MAN KENDAL

BIFURKASI PITCHFORK PADA SISTEM DINAMIK DIMENSI-n SKRIPSI

Disusun Oleh : EMI KURNIAWATI B

Model Matematika Jumlah Perokok Dengan Dinamika Akar Kuadrat dan Faktor Migrasi

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN DI SENTRA IMTAQ PADA PRE SCHOOL INTAN PERMATA AISYIYAH MAKAMHAJI 2012/2013

PERBEDAAN PROFIL LIPID LDL, HDL, DAN TRIGLISERIDA PENDERITA SINDROM KORONER AKUT ANTARA PEROKOK DAN BUKAN PEROKOK SKRIPSI

SISTEM PENGENDALIAN ASAP ROKOK PADA SMOKING ROOM (BAGIAN I) TUGAS AKHIR

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SISTEM PENGENDALIAN ASAP ROKOK PADA SMOKING ROOM ( BAGIAN II ) TUGAS AKHIR

( PTK SKRIPSI. Disusun Oleh:

PENGARUH LAYANAN AKADEMIK TERHADAP KEPUASAN MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNOLOGI AGROINDUSTRI SKRIPSI

MANAJEMEN KEPALA SEKOLAH DALAM PENINGKATAN KUALITAS PROSES PEMBELAJARAN DI SMK ISLAM AL-AMANAH SALEM KABUPATEN BREBES TAHUN PELAJARAN 2015/2016

PENGARUH PENGETAHUAN PAJAK, KUALITAS PELAYANAN PAJAK, SANKSI, KEADILAN DAN TARIF PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB

Transkripsi:

ANALISIS MODEL MATEMATIKA PENGARUH MEDIA KAMPANYE PADA PROSES PENGHENTIAN MEROKOK SKRIPSI FITRI INDAH WULANDARI PROGRAM STUDI MATEMATIKA DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2016

ANALISIS MODEL MATEMATIKA PENGARUH MEDIA KAMPANYE PADA PROSES PENGHENTIAN MEROKOK SKRIPSI FITRI INDAH WULANDARI PROGRAM STUDI MATEMATIKA DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2016

PEDOMAN PENGGUNAAN SKRIPSI Skripsi ini tidak dipublikasikan, namun tersedia di perpustakaan dalam lingkungan Universitas Airlangga, diperkenankan untuk dipakai sebagai referensi kepustakaan, tetapi pengutipan harus seizin penulis dan harus menyebutkan sumbernya sesuai kebiasaan ilmiah. Dokumen skripsi ini merupakan hak milik Universitas Airlangga.

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT karena berkat limpahan rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyusun skripsi yang berjudul Analisis Kestabilan Model Matematika Pengaruh Media Kampanye Pada Proses Penghentian Merokok ini dapat diselesaikan dengan baik. Shalawat serta salam bahagia semoga senantiasa tercurahkan kepada junjungan kita, Nabi Besar Muhammad SAW, pemimpin sekaligus sebaik-baiknya suri tauladan bagi kehidupan umat manusia. Penyusunan skripsi ini dibuat dengan beberapa bantuan dari berbagai pihak. Penulis mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan skripsi ini. Pihak-pihak yang dimaksudkan oleh penulis adalah: 1. Universitas Airlangga yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk menuntut ilmu. 2. Badrus Zaman, S. Kom, M. Cs selaku Ketua Departemen Matematika Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Airlangga yang selalu memberikan dukungan. 3. Dr. Imam Utoyo, M.Si. selaku Koordinator Program Studi S-1 Matematika Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Airlangga yang selalu memberikan saran dan motivasi dan selaku dosen penguji yang telah memberikan koreksi serta masukan demi perbaikan skripsi ini. 4. Dr. Miswanto, M.Si selaku dosen pembimbing I dan Wakil Dekan II Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Airlangga dan Dr. Fatmawati, M.Si selaku

dosen pembimbing II yang senantiasa sabar dan teliti dalam memberikan bimbingan berupa ilmu, saran, dan waktu serta motivasi. 5. Auli Damayanti, S.Si, M.Si selaku dosen wali yang selalu memberikan saran dan inspirasi untuk membuat rancangan perkuliahan. 6. Dr. Windarto, M.Si selaku dosen selaku dosen penguji yang telah memberikan koreksi serta masukan demi perbaikan skripsi ini. 7. Yang tercinta, Kedua orang tua saya Suwajianto dan Luluk S. serta Fanny adik saya, yang selalu memberikan dukungan dan kepada Titok H.R, Ernawati serta Agung Faris P yang turut mendukung dan memotivasi saya. 8. Latiefah, Azizah, Bebe, Naimah, Itis, Tiwi, Lenny, Sahila, Fitri Nur, Dewi, Muthia, Putri, Ayus yang telah memberi inspirasi, semangat, motivasi, serta telah banyak memberikan pengalaman berdiskusi. 9. Teman-teman seperjuangan mahasiswa Matematika angkatan 2012 atas dukungan dan kebersamaannya selama ini. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat sebagai bahan pustaka dan penambah informasi, khususnya bagi mahasiswa Universitas Airlangga. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini, kemungkinan masih terdapat kekurangan sehingga saran dan kritik yang membangun sangat diharapkan untuk penulisan selanjutnya. Surabaya, 10 April 2016 Fitri Indah Wulandari

Fitri Indah Wulandari, 2016, Analisis Model Matematika Pengaruh Media Kampanye pada Proses Penghentian Merokok. Skripsi ini dibawah bimbingan Dr. Miswanto, M.Si. dan Dr. Fatmawati, M.Si. Departemen Matematika, Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Airlangga, Surabaya. ABSTRAK Pada saat ini, sebagian besar kebijakan pemerintah digunakan untuk mengelola masalah sosial dan memotivasi orang melalui media kampanye. Salah satunya adalah menekan jumlah perokok yang semakin tahunnya semakin bertambah. Sedangkan merokok merupakan salah satu penyebab terjadinya kanker paru-paru, penyakit jantung dan pembuluh darah, bahkan kematian. Berdasarkan hal ini, penulis tertarik untuk mengkaji model matematika pengaruh media kampanye pada proses penghentian merokok. Dari analisis model, didapatkan dua titik setimbang yaitu titik setimbang non endemik perokok dan titik setimbang endemik perokok. Selain itu juga didapat besaran Basic Reproduction Ratio (RR 0 ) yang merupakan tolak ukur terjadinya endemik perokok. Jika RR 0 < 1 maka titik setimbang non endemik perokok stabil asimtotis, sedangkan jika RR 0 > 1 maka titik setimbang endemik perokok akan cenderung stabil asimtotis. Hasil simulasi numerik menunjukkan bahwa besarnya tingkat interaksi antara manusia yang rentan merokok dan manusia yang aktif merokok mempengaruhi jumlah populasi manusia yang rentan merokok maupun populasi manusia yang aktif merokok. Kata Kunci : Model matematika, perokok, media kampanye, kestabilan.

Fitri Indah Wulandari, 2016, Analysis Mathematical Model of Backward Bifurcation in a Smoking Cessation Model with Media Campaigns. This thesis is supervised by Dr. Miswanto, M.Si. and Dr. Fatmawati, M.Si. Mathematics Department, Faculty of Science and Technology, Airlangga University, Surabaya. ABSTRACT Nowadays, most of the public policies to manage the social issues are focusing on motivating people via media campaigns. One of them is reduce the number of smokers that growing annually. While smoking is a cause of lung cancer, heart disease, blood vessels, and even death. Therefore, the author consider to study the mathematical model of media influence on the process of smoking cessation campaign. From the analysis of the model, we obtained two equilibriums, these are smokers non-endemic and endemic equilibrium. It is also obtained an amount of RR 0 which is measure of the smokers endemic. If RR 0 < 1 then smokers non-endemic equilibrium is asymptotically stable, otherwise if RR 0 > 1 then smokers endemic equilibrium tend to asymptotically stable. Numerical simulation shows that the interaction rate of non-smokers and smokers affects the amount of non-smokers and smokers population. Keyword : Mathematical model, smokers, media campaigns, stability.

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PERNYATAAN... ii LEMBAR PENGESAHAN NASKAH SKRIPSI... iii LEMBAR PEDOMAN PENGGUNAAN SKRIPSI... iv LEMBAR PERNYATAAN TENTANG ORISINALITAS... v KATA PENGANTAR... vi ABSTRAK... viii ABSTRACT... ix DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR GAMBAR... xiv DAFTAR LAMPIRAN... xv BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Rumusan Masalah... 1 1.3 Tujuan... 4 1.4 Manfaat... 4

1.5 BatasanMasalah... 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 6 2.1 Merokok... 6 2.2 Efek Tembakau Bagi Kesehatan... 7 2.3 Kampanye... 7 2.4 Sistem Persamaan Diferensial... 9 2.5 Kestabilan Sistem Linear... 11 2.6 Kriteria Routh Hurwitz... 14 BAB III METODE PENELITIAN... 16 BAB IV PEMBAHASAN... 17 4.1 Model Matematika Pengaruh Media Kampanye pada Proses Penghentian Merokok... 17 4.1.1 Titik Setimbang Model... 22 4.1.2 Analisa Kestabilan Asimtotis Lokal... 24 a. Kestabilan Asimtotis Lokal pada Titik Setimbang Non Endemik... 25 b. Kestabilan Asimtotis Lokal pada Titik Setimbang Endemik... 27 4.1.3 Analisis Sensitivitas... 31 4.2 Simulasi Numerik Model Matematika Pengaruh Media Kampanye pada Proses Penghentian Merokok... 33

BAB V PENUTUP... 37 5.1 Kesimpulan... 37 5.2 Saran... 38 DAFTAR PUSTAKA... 39

DAFTAR TABEL Nomor Judul Tabel Halaman 4.1 4.2 4.3 4.4 4.5 Variabel Dalam Model Matematika Pengaruh Media Kampanye Pada Proses Penghentian Merokok Parameter Dalam Model Matematika Pengaruh Media Kampanye Pada Proses Penghentian Merokok Nilai Awal Nilai Parameter Model Pengaruh Media Kampanye pada Penghentian Merokok Indeks Sensitivitas Parameter pada Model Matematika Pengaruh Media Kampanye pada Proses Penghentian Merokok 18 18 28 29 32

DAFTAR GAMBAR No. Judul Halaman 4.1 4.2 4.3 4.4 Diagram Transmisi Model Matematika Pengaruh Media Kampanye Pada Proses Penghentian Merokok Grafik bidang fase populasi manusia ss(tt) terhadap mm(tt) pada model pengaruh media kampanye pada proses penghentian merokok Model Matematika Pengaruh Media Kampanye pada Proses Penghentian Merokok untuk RR 0 > 1 dengan ββ = 0.35 Model Matematika Pengaruh Media Kampanye pada Proses Penghentian Merokok untuk RR 0 < 1 dengan ββ = 0.1 19 30 34 35

DAFTAR LAMPIRAN Nomor 1 2 3 Judul Lampiran Perhitungan Reduksi Model Perhitungan Titik Setimbang Endemik Perhitungan Analisa Kestabilan pada Titik Setimbang Non Endemik 4 Kode Program Grafik Bidang Fase pada Titik Setimbang Endemik 5 6 Kode Program MATLAB untuk Simulasi Model dengan Kode Program MATLAB untuk Simulasi Model dengan