BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

dokumen-dokumen yang mirip
PROFIL SOAL UJIAN NASIONAL BIOLOGI TINGKAT SMA TAHUN AJARAN BERDASARKAN PERSPEKTIF HIGHER ORDER THINGKING SKILL (HOTS)

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. pengetahuan dan keterampilan sepanjang hayat (Rustaman, 2006: 1). Sistem

BAB I PENDAHULUAN. kompetensi. Sebagaimana dikemukakan oleh Sukmadinata (2004: 29-30) bahwa

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian

tingkatan yakni C1, C2, C3 yang termasuk dalam Lower Order Thinking dan C4, C5, C6 termasuk dalam Higher Order Thinking Skills.

Disusun sebagai salah satu syarat menyelesaikan Program Studi Strata I pada Jurusan Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan.

BABI PENDAHULUAN. sendiri dan alam sekitar. Dalam Peraturan Menteri Pendidikan Nasional

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Pendidikan merupakan proses dimana seseorang memperoleh

BAB I PENDAHULUAN. secara maksimal. Keberadaan buku ajar memberikan kemudahan bagi guru dan. siswa untuk dapat memahami konsep secara menyeluruh.

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Ayu Eka Putri, 2014

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. bangsa. Berdasarkan hal tersebut, negara-negara di dunia berkompetisi dalam

BAB I PENDAHULUAN. Untuk mengajarkan sains, guru harus memahami tentang sains. pengetahuan dan suatu proses. Batang tubuh adalah produk dari pemecahan

Indonesia Kirim Guru ke Korea untuk Pelajari HOTS

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Siti Nurhasanah, 2013

BAB I PENDAHULUAN. belajarnya dan dapat membangun pengetahuannya sendiri (student centered. digunakan guru dalam kegiatan pembelajaran masih kurang.

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan pada hakikatnya merupakan proses pembebasan peserta didik

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. berbagai masalah seperti tidak dapat melanjutkan studi, tidak dapat menyelesaikan

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Abdul Latip, 2015

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Kurikulum merupakan suatu program yang berupa rencana tertulis yang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Biologi merupakan salah satu cabang ilmu pengetahuan yang paling penting

BAB I PENDAHULUAN. dasarnya pendidikan sains merupakan salah satu komponen dasar dari sistem

BAB I PENDAHULUAN. sering dimunculkan dengan istilah literasi sains (scientific literacy). Literasi

BAB I PENDAHULUAN. diarahkan kepada tabiat manusia dan kepada sesamanya (Fa turrahman dkk,

BAB I PENDAHULUAN. martabat manusia secara holistik. Hal ini dapat dilihat dari filosofi

I. PENDAHULUAN. Ilmu Pengetahuan Alam (Sains) merupakan ilmu yang berhubungan dengan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. semua potensi, kecakapan, serta karakteristik sumber daya manusia kearah yang

BAB I PENDAHULUAN. Manusia sebagai makhluk pemikir yang jauh lebih baik dari makhluk hidup

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG. PISA atau Program for International Student Assessment yang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

ANALISIS KEMAMPUAN LITERASI SAINS DAN SIKAP CALON GURU NON IPA TERHADAP LINGKUNGAN PADA KERANGKA SAINS SEBAGAI PENDIDIKAN UMUM

BAB I PENDAHULUAN. bidang sains berada pada posisi ke-35 dari 49 negera peserta. dalam bidang sains berada pada urutan ke-53 dari 57 negara peserta.

I. PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang semakin pesat. menyebabkan arus informasi menjadi cepat dan tanpa batas.

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan sains dan teknologi adalah suatu keniscayaan. Fisika adalah

BAB I PENDAHULUAN. Pembelajaran sains di Indonesia dewasa ini kurang berhasil meningkatkan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. siswa Indonesia mampu hidup menapak di buminya sendiri.

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR BIOLOGI DAN KEAKTIFAN SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE DISKUSI TIPE BUZZ GROUP

THE USE OF HOTS STUDENT WORKSHEET TO IMPROVE HIGH-ORDER THINKING SKILLS OF THE STUDENTS AT XI GRADE OF SMA NEGERI 8 PEKANBARU

ANALISIS BUKU AJAR IPA YANG DIGUNAKAN DI SEMARANG BERDASARKAN MUATAN LITERASI SAINS

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian

PENDAHULUAN. pendidikan dapat tercapai. Proses pembelajaran, sering dipahami sebagai proses

BAB I PENDAHULUAN. (IPA) berkaitan dengan cara mencari tahu tentang alam secara sistematis,

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Abad XXI dikenal sebagai abad globalisasi dan abad teknologi informasi.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

2015 PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK TERHADAP PENCAPAIAN LITERASI KUANTITATIF SISWA SMA PADA KONSEP MONERA

KEMAMPUAN GURU MATA PELAJARAN BIOLOGI DALAM PEMBUATAN SOAL HOT (HIGHER ORDER THINKING) DI SMA NEGERI 1 WONOSARI KLATEN

BAB I PENDAHULUAN. Di Indonesia, kebanyakan siswa tidak diajarkan bagaimana untuk belajar

I. PENDAHULUAN. Pendidikan mempunyai arti penting dalam kehidupan. Melalui pendidikan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Dian Amirulloh

BAB I PENDAHULUAN. keterampilan, dan sikap atau nilai (Toharudin, dkk., 2011:179). pemecahan masalah belajar dan kesulitan dalam belajar.

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Proses pembelajaran pada dasarnya merupakan transformasi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

TINGKAT KOGNITIF REVISI TAKSONOMI BLOOM PADA SOAL-SOAL DALAM BUKU TEKS MATEMATIKA SMP

BAB I PENDAHULUAN. Penguasaan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) saat ini menjadi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Penilaian adalah proses memberikan atau menentukan nilai kepada objek

2015 PENERAPAN MOD EL INKUIRI ABD UKTIF UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP D AN LITERASI SAINS SISWA SMA PAD A MATERI HUKUM NEWTON

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan penjaminan mutu pendidikan. memperbaiki sistem pendidikan. Pemerintah memperbaiki sistem

BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 Kajian teori 2.1.1Pengertian Belajar Menurut Slameto (2003:2) belajar ialah suatu proses usaha yang dilakukan seseorang

I. PENDAHULUAN. inovatif. Menyadari bagaimana cara memikirkan pemecahan permasalahan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

ANALYSIS OF HIGHER ORDER THINKING SKILLS (HOTS) STUDENT IN PROBLEM SOLVING OF PHYSICS SCIENCE NATIONAL EXAMINATON

BAB I PENDAHULUAN. guru untuk mengetahui dan memperbaiki proses maupun hasil belajar siswa.

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Siska Sintia Depi, 2014

2014 ANALISIS KESIAPAN UJIAN NASIONAL SISWA SMA PADA MATA PELAJARAN BIOLOGI

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

2015 PENGARUH PEMBELAJARAN FISIKA BERORIENTASI PENEMUAN TERHAD AP PRESTASI BELAJAR FISIKA SISWA SMP KELAS VIII PAD A POKOK BAHASAN HUKUM NEWTON

BAB I PENDAHULUAN. maju, meningkatkan diri, punya motivasi, dan jiwa pencari pengetahuan

I. PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan suatu hal penting dalam kehidupan karena dapat

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. sarana dalam membangun watak bangsa. Tujuan pendidikan diarahkan pada

I. PENDAHULUAN. sains siswa adalah Trends in International Mathematics Science Study

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. agar teori dapat diterapkan pada permasalahan yang nyata (kognitif), melatih

BAB I PENDAHULUAN. Dalam lingkup global, setiap tahun pada bulan April diselenggarakan

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI INKUIRI TERBIMBING MENGGUNAKAN FLIPCARD

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Inelda Yulita, 2015

2015 PEMBELAJARAN BERBASIS PRAKTIKUM UNTUK MENINGKATKAN SIKAP ILMIAH DAN PENGUASAAN KONSEP SISTEM EKSKRESI

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan dengan sadar, baik secara terencana maupun tidak. 1

I. PENDAHULUAN. cerdas, terbuka dan demokratis. Pendidikan memegang peran dalam. tertuang dalam pembukaan Undang-undang Dasar 1945.

I. PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan suatu kebutuhan, sebab tanpa pendidikan manusia akan

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Belajar merupakan proses memperoleh pengetahuan dan pengalaman dalam bentuk perubahan tingkah laku dan kemampuan berkreasi yang relatif permanen atau menetap karena adanya interaksi individu dengan lingkungannya (Sugihartono, 2007). Hal yang sama juga diungkapkan oleh Arsyad(2007), bahwa belajar adalah suatu proses yang kompleks yang terjadi pada setiap orang sepanjang hidupnya. Proses belajar itu terjadi karena adanya interaksi antara seseorang dengan lingkungannnya. Oleh karena itu, belajar dapat terjadi kapan saja. Salah satu pertanda bahwa seseorang itu telah belajar adalah adanya perubahan tingkah laku pada diri orang itu yang mungkin disebabkan terjadinya perubahan pada tingkat pengetahuan, keterampilan, atau sikapnya. Evaluasi berasal dari bahasa inggris yaitu evaluation yang secara bahasa berarti penilaian atau pengukuran. Menurut Widoyoko (2014) evaluasi hasil belajar merupakan upaya melakukan pengukuran terhadap hasil belajar siswa menggunakan tes maupun non-tes. Sedangkan Hidayah (2013) menyatakan bahwa evaluasi pada prinsipnya adalah sebuah langkah pertanggungjawaban atas perencanaan program yang telah dilakukan untuk mengukur sejauhmana pencapaian hasil dalam rangka perbaikan pelaksanaan selanjutnya. Evaluasi dalam perspektif alur proses/siklus kebijakan publik, menepati posisi terakhir setelah implementasi kebijakan sehingga sudah sewajarnya jika kebijakan yang telah dibuat dan dilaksanakan lalu dievaluasi. Dari evaluasi akan diketahui keberhasilan atau kegagalan sebuah kebijakan, sehingga secara normatif akan diperoleh rekomendasi apakah kebijakan dapat dilanjutkan atauperlu perbaikan sebelum dilanjutkan, atau bahkan harus dihentikan. 1

2 Selain itu juga Arikunto (2008) menyatakan bahwa evaluasi adalah kegiatan untuk mengumpulkan informasi tentang bekerjanya sesuatu, yang selanjutnya informasi tersebut digunakan untuk menentukan alternatif yang tepat dalam mengambil sebuah keputusan. Ujian Nasional merupakan upaya pemerintah untuk mengevaluasi tingkat pendidikan secara nasional dengan menetapkan standarisasi nasional pendidikan. Ujian Nasional menjadi instrumen pengukur standar kompetensi lulusan dari segi aspek kognitif. Berdasarkan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 Tahun 2005 dijelaskan bahwa standar kompetensi lulusan adalah kualifikasi kemampuan lulusan yang mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan. Namun demikian, dari ketiga aspek kemampuan tersebut, soal-soal UN masih dominan mengukur aspek pengetahuan yaitu menghafal dan mengaplikasikan rumus. Sedangkan menurut Guza (2008) menyatakan bahwa Ujian Nasional pada hakekatnya berbasis hasil(output-based) dan hasil belajar siswa diukur dengan menggunakan standar nasional yang mengacu pada kurikulum nasional pula sehingga Ujian Nasional pada hakekatnya merupakan bentuk ujian berdasarkan patokan(criterion reference test). Hasil belajar merupakan perubahan perilaku individu yang meliputi ranah kognitif, afektif, dan psikomotor. Perubahan perilaku tersebut diperoleh setelah siswa menyelesaikan program pembelajarannya melalui interaksi dengan berbagai sumber belajar dan lingkungan belajar (Rusmono, 2014). Tujuan belajar mempunyai peran peting bagi guru dan siswa. Menurut Nasution (2009) mengemukakan bahwa tujuan belajar utama adalah apa yang dipelajari itu berguna di kemudian hari, membantu kita untuk dapat belajar terus dengan cara yang lebih mudah. Hal yang kita pelajari dalam situasi tertentu memungkinkan kita untuk memahami hal-hal yang lain. Sedangkan menurut Wena (2011) faktor-faktor yang

3 mempengaruhi dalam keberhasilan belajar antara lain: (1) kemampuan guru dalam membuka pembelajaran; kemampuan guru dalam melaksanakan kegiatan inti, (2) kemampuan guru dalam melakukan penilaian, (3) serta kemampuan guru menutup pembelajaran.menurut Bahruddin dalam Fathurrohman(2012), belajar memiliki ciri-ciri sebagai berikut: (1) belajar ditandai dengan adanya perubahan tingkah laku, ini berarti bahwa hasil belajar hanya dapat diamati dari tingkah laku tanpanya tidak akan dapat mengetahui ada tidaknya hasil belajar, (2) perubahan perilaku relatif permanen yang berarti perubahan tingkah laku yang terjadi karena belajar untuk waktu tertentu akan tetap atau tidak berubah-ubah, (3) perubahan tingkah laku bersifat potensial, serta tidak harus segara dapat diamati pada saat proses sedang berlangsung, (4) perubahan tingkah laku merupakan hasil tingkah latihan atau pengalaman yang dapat memberi penguatan. Programmme for International Student Assessment (PISA) merupakan survey yang dilaksanakan setiap tiga tahun untuk megetahui literasi matematika, sains,dan membaca yang diinisiai oleh Organisation for Economic Co-operation and Developmet (OECD) atau organisasi untuk kerjasama dan pembangunan ekonomi. Fokus PISA menekankan pada keterampilan dan kompetensi yang diperoleh di sekolah dan dapat digunakan dalam kehidupan sehari-hari pada berbagai situasi. Dalam tes Programmme for International Student Assessment (PISA) di bawah Organization Economic Cooperation and Development (OECD) Tahun 2015 di Indonesia hanyalah 359 yang jauh lebih rendah dari nilai rata-rata Internasional kemampuan IPA yaitu 403 seperti yang tersaji dalam tabel 1 (OECD, 2014). Johar (2012) mengemukakan bahwa kesuksesan siswa Indonesia dalam menyelesaikan soal-soal PISA sangat ditentukan oleh sistem evaluasi dan kemampuan guru dalam mengembangkan literasi sains siswa

4 karena siswa Indonesia sangat baik dalam menjawab soal yang berkaitan dengan mengingat fakta (Low Order Thinking) dan dalam menjawab soal yang berkaitan dengan penyelidikan ilmiah (Higher Order Thingking) sangat minim. Hal ini tentunya dapat menggambarkan penguasaan berfikir tingkat tinggi pada Taksonomi Bloom masih rendah. Taksonomi bloom adalah rumusan konsep kemampuan berfikir untuk membantu memahami tujuan pendidikan yang dibagi menjadi tiga domain domain ranah kemampuan intelektual yaitu kogitif, afektif, dan psikomotorik. Kemudian, taksonomi bloom disempurnakan oleh Anderson dan Krathwohl pada ranah kognitif yang terdiri dari empat dimensi pengetahuan dan enam dimensi proses atau sering dikenal sebagai C1 sampai C6 yaitu mengingat, memahami, menerapkan, menganalisis, mengevaluasi, dan mencipta. Tiga level pertama yaitu C1 sampai C3 adalah Low Order Thinking Skill (LOTS) sedangkan level berikutnya C4 sampai C6 adalah Higher Order Thinking Skill (HOTS) (Krathwohl, 2002). Kegitan berpikir dibedakan menjadi dua jenjang, yaitu berpikir tingkat tinggi atau HOT dan berpikir tingkat rendah atau LOT. Menurut Ariani (2014) Keterampilan berpikir tersebut dapat dimulai dari berpikir tingkat rendah hingga berpikir tingkat tinggi. Keterampilan berpikir tingkat tinggi dapat dicapai apabila keterampilan berpikir tingkat rendah telah dikuasai. Keterampilan berpikir tingkat rendah adalah keterampilan berpikir dari aspek mengingat sampai dengan mengaplikasi. Sedangkan keterampilan berpikir tingkat tinggi meliputi aspek menganalisis, mengevaluasi dan mencipta. Keterampilan berpikir tingkat tinggi dapat digunakan untuk menggambarkan aktivitas kognitif yang berada pada tahap pemahaman yang lebih tinggi. Dalam konteks mata pelajaran bilogi yaitu siswa diharapkan dapat mengkontruksi pemikiran sendiri dalam

5 memahami ilmu pengetahuan yang diperoleh dan menemukan jawaban dari fenomena-fenomena atau masalah yang muncul. Hasil penelitian yang dilakukan oleh Herlanto (2010) memaparkan bahwa dalam pembuatan soal, guru lebih banyak memenggunakan cara instan dengan menyalin dari sumber buku ataupun lembar kerja sekolah, dari pada membuat soal sendiri. Sehingga rumusan butir soal tersebut tidak tepat mengukur hal yang dituntut dalam hal indikator baik dari segi materi maupun proses tingkat mentalnya (Nurhidayah, 2014). Adapun soal-soal yang diberikan guru dalam pembelajaran sangat berpengaruh terhadap kemampuan siswa dalam mencapai tujuan pembelajaran (Allen, 2003), sehingga perlu dilakukan analisis untuk mendapatkan gambaran apakah soal-soal tersebut sudah memenuhi perspektif HOTS. Berdasarkan uraian latar belakang diatas, maka akan dilakukan penelitian yang berjudul Profil soal Ujian Nasional biologi tingkat SMA tahun ajaran 2014-2016 berdasarkan perspektif Higher Order Thinking Skill(HOTS)? B. Pembatasan Masalah Agar penelitian ini lebih terarah, maka perlu pembatasan masalah. Dalam penelitian ini difokuskan pada hal-hal berikut: 1. Subjek Penelitian Subjek penelitian adalah naskah soal Ujian Nasional biologi tingkat SMA tahun ajaran 2014-2016. 2. Objek Masalah Obyek penelitian adalah profil naskah soal Ujian Nasional biologi tingkat SMA tahun ajaran 2014-2016 berdasarkan perspektif HOTS.

6 3. Parameter penelitian Parameter penelitian ini adalah: a. Low Order Thingking Skill (LOTS) yaitu mengingatkan (C1), memahami (C2), dan mengaplikasikan (C3). b. Higher Order Thingking Skill (HOTS) soal menganalisis (C4), soal mengevaluasi (C5), dan soal mencipta (C6). C. Rumusan Masalah Berdasarkan uraian latar belakang tersebut maka perumusan masalahnya yaitu: Bagaimana profil soal Ujian Nasional biologi tingkat SMA tahun ajaran 2014-2016 berdasarkan perspektif (HOTS)? D. Tujuan Penelitian Berdasarkan rumusan masalah di atas, maka tujuan yang hendak dicapai dalam penelitian yaitu untuk mengetahui profil soal Ujian Nasional biologi tingkat SMA tahun ajaran 2014-2016 berdasarkan perspektif Higher Order Thinking Skill (HOTS). E. Manfaat Penelitian a. Bagi Penelitian lain digunakan sebagai referansi untuk penelitian selanjutnya dan menjadi wawasan bagi guru. b. Bagi dosen Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) agar dapat membekali mahasiswa kemampuan membuat tipe soal Higher Order Thinking Skill. c. Bagi guru memberikan pengetahuan kepada guru dalam menyusun soal dan membiasakan memberikan soal-soal Higher Order Thinking Skill (HOTS) kepada siswa.