BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi sekarang ini mengalami kemajuan

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. terlebih lagi jika terjadi hal yang tidak terduga sebelumnya. Asuransi merupakan

BAB I PENDAHULUAN. Sejalan dengan hal tersebut permasalahan yang kita hadapi juga semakin

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan swasta ataupun pemerintahan.. Seperti halnya di kantor Kecamatan

BAB I PENDAHULUAN. tepat dan akurat sehingga mengakibatkan persaingan yang semakin kompetitif.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. penting dari berkembangnya teknologi informasi ini adalah bagaimana mengelola

BAB I PENDAHULUAN. komputer menjadi salah satu alat pengolahan data yang wajib dimiliki oleh

BAB I PENDAHULUAN. mengherankan jika suatu badan usaha swasta maupun pemerintah berlombalomba

BAB I PENDAHULUAN. mempercepat suatu pekerjaan. Terutama Indonesia pada saat sekarang ini masih

BAB I PENDAHULUAN. memanfaatkan teknologi komputer di dapat manfaat berupa kemudahan

BAB I PENDAHULUAN. dengan berkembangnya peradaban manusia. Perubahan yang terjadi menuntut

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi sekarang ini sistem informasi yang baik merupakan hal

BAB I PENDAHULUAN. kerja yang panjang dan berulang menjadi efektif dan efisien. Komputer

BAB I PENDAHULUAN. berkembang dengan pesat. Teknologi informasi yang kini hampir digunakan

BAB I PENDAHULUAN. pengaturan sistem yang biasa dilakukan secara manual. sebelum membeli. Untuk mewujudkan kepuasan konsumen maka distro Black

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. wilayah Negara Republik Indonesia. Setiap penduduk diatas 17 tahun, atau telah/

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Di tahun 2011 ini, perkembangan Teknologi Informasi semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. tidak lagi terbatas pada informasi surat kabar dan audio visual, tetapi juga sumbersumber

1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. Berkembangnya informasi dan komputer pada era globalisasi dewasa ini

BAB I PENDAHULUAN. warna, model dan variasi yang berbeda-beda. Barang-barang yang sudah jadi

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

LAPORAN TAHUNAN UNIT KOMPUTER TAHUN 2014

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini perkembangan Sistem Informasi (SI) telah berlangsung dengan

BAB 1 PENDAHULUAN. saat ini setiap tahunnya menerima siswa baru sebanyak 180 siswa, serta sekolah

BAB I PENDAHULUAN. Pesatnya perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi yang dirasakan

BAB I PENDAHULUAN. berbagai bidang termasuk salah satunya bidang pendidikan. Pemanfaatan. untuk memberikan informasi yang cepat dan akurat.

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan teknologi yaitu pengolahan data yang bisa dilakukan secara tepat,

BAB I PENDAHULUAN. nya dengan telephon, internet memang telah diuji sebagai fasilias yang cukup efektif

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. diperlukan suatu pengelolaan manajemen perusahaan yang baik. menyempatkan diri untuk datang ke toko ini, karena itu merupakan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Terima kasih atas partipasi anda menjadi salah satu peserta survey dan secara sukarela mengisi kuesioner ini. Kami tim skripsi dari Universitas Bina

BAB I PENDAHULUAN. sangat terasa perubahan akibat pengaruh globalisasi tersebut. Dalam era

BAB 1 PENDAHULUAN. informasi sebagai pendukung hasil kerja yang lebih efektif dan efisien.

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan sistem informasi dan teknologi dewasa ini semakin

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. pesat, oleh karena itu sudah banyak pula perusahaan-perusahaan atau instansiinstansi

BAB I PENDAHULUAN. Semakin berkembangnya Teknologi informasi (IT), sekarang ini Internet

BAB I PENDAHULUAN. berkembang sangat pesat. Hal ini ditunjukkan oleh media-media elektronik

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. Teknologi informasi merupakan seperangkat alat yang dapat membantu dan

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Penelitian. Dunia dengan dinamika dan arus percepatan perkembangan serta

1BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi saat ini berkembang dengan pesatnya.

BAB I PENDAHULUAN. Sejalan dengan perkembangan kemajuan teknologi informasi yang cukup

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dengan semakin berkembangnya teknologi komputer dan semakin memasyarakatnya

BAB I PENDAHULUAN. teknologi informasi dan komunikasi yang telah kita capai sekarang benar-benar

BAB 1 PENDAHULUAN. peningkatan tersebut mengakibatkan teknologi pada dunia pendidikanpun semakin

SISTEM INFORMASI AKADEMIK SMP ANGKASA LANUD HUSEIN SASTRANEGARA BANDUNG

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) sebagai bagian dari ilmu pengetahuan

BAB I PENDAHULUAN. cepat dan pesat. Di berbagai bidang, kemajuan evolusi sistem berkembang menuju arah

Sarjana Terapan Keperawatan dan Profesi Ners Sarjana Terapan Kebidanan Lanjut Profesi Bidan Sarjana Terapan Keperawatan Gigi Sarjana Terapan Gizi

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan semakin majunya perkembangan teknologi informasi dan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. pihak instansi diantaranya ada Metode checklist biasanya digunakan untuk

BAB I PENDAHULUAN. demi tercapainya tujuan utama perusahaan. data-data akuntansi yang semula menggunakan cara-cara manual menjadi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I LATAR BELAKANG. 1.1 Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. penting bagi suatu perusahaan/organisasi dalam skala kecil, sedang ataupun

BAB I PENDAHULUAN. penting bagi suatu perusahaan/organisasi dalam skala kecil, sedang ataupun besar.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. berkembang pesat pada saat ini. Contohnya penggunaan komputer sebagai

BAB I PENDAHULUAN. komputer. Dalam hal ini komputer memegang peranan yang sangat penting

BAB I PENDAHULUAN. oleh perguruan tinggi untuk mendapatkan informasi tersebut.

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU PADA STIKES BAHRUL ULUM BANGIL BERBASIS WEB

BAB I PENDAHULUAN. kalangan masyarakat yang menjadi suatu kebutuhan sehari-hari. Informasi

BAB I PENDAHULUAN. IPTEK yang mengglobalisasi ini, memberikan dampak yang cukup positif

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan IPTEKS (ilmu pengetahuan, teknologi dan seni) terjadi

BAB I PENDAHULUAN. informasi, dimana penerapannya mengarah pada kemajuan teknologi masa. manusia dalam proses pengambilan keputusan.

BAB I PENDAHULUAN. maksimal sehingga timbul berbagai permasalahan yang semakin kompleks di

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. mendukung hal tersebut tidak akan bekerja secara optimal, jika tidak ditunjang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III ANALISIS SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. cepat, dan akurat. Dengan adanyan teknologi informasi, segala proses pengolahan

SISTEM INFORMASI AKADEMIK PADA SD NEGERI 06 BATU AMPAR BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL. : Muhamad Fajar Sofyana Eka Putra : 1B114226

BAB 1 PENDAHULUAN. menghasilkan sebuah informasi yang akurat. Sistem informasi pengolahan data

BAB I PENDAHULUAN. Kebutuhan akan informasi yang akurat dan tepat waktu untuk menyajikan data yang. yang benar, akurat, tepat guna dan tepat waktu.

BAB I PENDAHULUAN. Agar tidak mengalami ketertinggalan, diperlukan suatu strategi pengembangan

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. murah dan dapat di akses kapapun, dimapanapun pengguna internet berada,

BAB I PENDAHULUAN. kemajuan yang pesat dalam segala bidang. Banyak perusahaan besar atau instansi

BAB 1 PENDAHULUAN. pengetahuan dibidang teknologi informasi. Sistem lama yang dilakukan secara

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Optik ANNISA yang berlokasi di Jl. Ahmad Yani 157 (Timur RS. Muslimat)

BAB I 1 PENDAHULUAN. Perkembangan Teknologi Informasi saat ini semakin pesat, banyak. perusahaan saat ini yang menggunakan aplikasi berbasis IT untuk

BAB I PENDAHULUAN. bahkan luar negeri. Hal ini dikarenakan produk souvenir merupakan produk

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Proses KRS adalah istilah yang diperuntukkan bagi proses registrasi mata

BAB I PENDAHULUAN. Pada zaman dewasa ini peranan teknologi informasi sangatlah dibutuhkan,

Transkripsi:

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Penelitian Perkembangan teknologi informasi sekarang ini mengalami kemajuan yang sangat pesat. Berkembangannya teknologi informasi tersebut ditandai dengan adanya pengelolaan data dalam bidang pekerjaan yang pada awalnya dikelola dengan cara yang manual, kini telah dikelola menggunakan teknologi modern. Baik itu berupa mesin, peralatan digital bahkan teknologi pengolahan yang terkomputerisasi. Kemajuan teknologi sudah mempengaruhi pola pengolahan dalam membatu pekerjaan, salah satunya dalam pengolahan informasi. Teknologi informasi kini berperan sangat penting dalam berbagai aspek pekerjaan manusia. Selain memberikan kemudahan di dalam mengoperasikannya juga memberikan dampak dalam menyelesaikan pekerjaan yang cepat, tepat dan akurat. Media website merupakan salah satu produk teknologi informasi serta sistem informasi yang dikembangkan secara online atau lebih dikenal dengan jaringan internet. Seperti halnya pada Poltekes TNI AU Ciumbuleuit Bandung dimana sistem informasi akademik masih menggunakan proses yang mengacu pada dokumen yang berupa berkas atau arsip dan belum memiliki penyimpanan dengan menggunakan basis data yang terstruktur. Ketika pendaftaran berlangsung, setiap pendaftar harus datang ke kampus Politeknik Kesehatan TNI AU Ciumbuleuit Bandung dan sering terjadi antrian dalam proses pendaftarannya, disini terjadi

2 ketidak efektifan waktu untuk para pendaftaran dan membutuhkan biaya tambahan apabila pendaftar tersebut berasal dari luar kota. Dalam penyajian informasi pengumuman kelulusan pendaftaran Sipenmaru masih kurang efektif dari segi biaya bagi para pendaftar karena media penyampaian informasi keterangan kelulusan ujian sipenmaru yang disediakan oleh kampus masih menggunakan selembaran pengumuman kelulusan yang ditempelkan pada papan pengumuman. Pada saat registrasi mahasiswa baru sering terjadi antrian yang menjadikan waktu bagi para mahasiswa baru kurang efektif. Untuk penyajian pengumuman perwalian masih terkendala dengan penyampaian pelaksanaan perwalian dengan menggunakan selembaran pengumuman yang ditempelkan pada papan pengumuman di tiap tiap program studi. Dengan adanya sistem informasi akademik berbasis web ini di harapkan dapat membantu kegiatan kampus khususnya dalam kegiatan pendaftaran atau Sipenmaru calon mahasiswa baru dan kegiatan perwalian mahasiswa baru dengan cepat, mudah, dan akurat. Sehingga dengan, adanya sistem informasi akademik berbasis web yang akan dirancang ini dapat diterapkan dengan baik dan membantu untuk mengurangi permasalahan yang tengah di hadapi Poltekes TNI AU Ciumbuleuit Bandung, serta diharapkan proses pelayanan akademik akan berjalan lebih efektif dan efisien. Berdasarkan hal tersebut di atas maka penulis menuangkan dalam bentuk laporan penelitian dengan judul SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB PADA POLTEKES TNI AU CIUMBULEUIT BANDUNG

3 1.2. Identifikasi dan Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah diterangkan diatas, maka penulis mengidentifikasikan permasalahan yang ada pada Poltekes TNI AU Ciumbuleuit Bandung yang diantaranya : 1. Penyimpanan data dalam berlangsungnya proses akademik pada kegiatan pendaftaran dan perwalian masih mengunakan dokumen yang berupa berkas dan belum memiliki penyimpanan dengan basis data yang terstruktur. 2. Untuk setiap pendaftar harus datang ke kampus Politeknik Kesehatan TNI AU Ciumbuleuit Bandung dan sering terjadi antrian dalam proses pendaftarannya, disini terjadi ketidak efektifan waktu untuk para pendaftaran dan membutuhkan biaya tambahan apabila pendaftar tersebut berasal dari luar kota. 3. Dalam penyajian informasi pengumuman kelulusan pendaftaran Sipenmaru masih kurang efektif dari segi biaya bagi para pendaftar karena media penyampaian informasi keterangan kelulusan ujian sipenmaru yang disediakan oleh kampus masih menggunakan selembaran pengumuman kelulusan yang ditempelkan pada papan pengumuman. 4. Pada saat registrasi mahasiswa baru sering terjadi antrian yang menjadikan waktu bagi para mahasiswa baru kurang efektif. 5. Penyajian pengumuman perwalian masih terkendala dengan penyampaian pelaksanaan perwalian dengan menggunakan selembaran pengumuman yang ditempelkan pada papan pengumuman di tiap tiap program studi.

4 Berdasarkan pemaparan identifikasi masalah yang ada maka dapat dirumuskan permasalahannya sebagai berikut: 1. Bagaimana Sistem Informasi Akademik yang berjalan pada Poltekes TNI AU Ciumbuleuit Bandung? 2. Bagaimana merancang Sistem Informasi Akademik pada Poltekes TNI AU Ciumbuleuit Bandung sehingga dapat memenuhi kebutuhan yang diharapkan? 3. Bagaimana pengujian sistem ke program Sistem Informasi Akademik yang terkomputerisasi di Poltekes TNI AU Ciumbuleuit Bandung? 4. Bagaimana implementasi perancangan sistem ke program Sistem Informasi Akademik yang terkomputerisasi di Poltekes TNI AU Ciumbuleuit Bandung dapat berjalan dengan baik? 1.3. Maksud dan Tujuan Penelitian Maksud dari penelitian ini adalah untuk merancang sistem informasi akademik berbasis web pada Poltekes TNI AU Ciumbuleuit Bandung guna untuk membantu dalam mengelola transaksi yang ada di instansi bersangkutan. Adapun tujuan penulis melakukan penelitian adalah sebagai berikut: 1. Untuk mengetahui proses sistem akademik dalam pendaftaran dan perwalian yang berjalan di Poltekes TNI AU Ciumbuleuit Bandung. 2. Untuk membuat perancangan sistem informasi akademik di Poltekes TNI AU Ciumbuleuit Bandung.

5 3. Untuk melakukan pengujian sistem informasi akademik di Poltekes TNI AU Ciumbuleuit Bandung. 4. Untuk melakukan implementasi sistem inormasi akademik di Poltekes TNI AU Ciumbuleuit Bandung. 1.4. Kegunaan Penelitian Pengetahuan dan pengalaman dalam ruang lingkup dunia kerja yang sesungguhnya. Kegunaan dari penelitian ini bagi penulis adalah untuk menerapkan ilmu dan pengembangan pengetahuan yang didapat selama di bangku kuliah. Dengan penyusunan laporan skripsi ini diharapkan timbul suatu motivasi untuk meningkatkan kemampuan penguasaan disiplin ilmu yang ditekuni dalam bidang komputer dan teknologi sistem, untuk menambah pengetahuan dan pengalaman dalam ruang lingkup dunia kerja yang sesungguhnya. 1.4.1. Kegunaan Akademis a. Bagi Pengembangan Ilmu Penulis berharap agar dapat menambah ilmu dalam pengembangan sistem informasi akademik di suatu instansi. b. Bagi Peneliti Lain Untuk dijadikan bahan referensi dalam perbaikan atau pengembangan ilmu bagi peneliti lain dengan masalah atau bidang yang sama.

6 c. Bagi Penulis Penulis dapat menambah pengetahuan tentang kegiatan akademis dan mendapat pengalaman yang bermanfaat bagi kedepannya dan mengetahui dunia kerja dibidang akademis ini. 1.4.2. Kegunaan Praktis a. Bagi Instansi Hasil penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat bagi kelangsungan aktifitas aktifitas akademis serta dijadikan sebagai bahan pertimbangan dalam upaya perbaikan kualitas pelayanan akademis instansi bersangkutan dan kegiatan sistem akademik menjadi lebih mudah, cepat dan terjangkau dari segi biaya. b. Bagi Pegawai Sistem informasi akademik berbasis web ini diharapkan dapat dimanfaatkan untuk mendukung kinerja pengguna sistem informasi bersangkutan sehingga dapat meningkatkan kinerja dalam berbagai transaksi pengelolaan data di Poltekes TNI AU Ciumbuleuit Bandung. 1.5. Batasan Masalah Sistem akademik di Poltekes TNI AU Ciumbuleuit Bandung merupakan suatu sistem yang dapat mengolah, dan menghasilkan informasi yang dapat dimanfaatkan instansi terkait. Mengingat ruang lingkup sistem akademik cukup

7 luas, maka dalam penelitian ini, sistem yang dibuat memiliki batasan-batasan sebagai berikut: 1. Perancangan hanya dibatasi pada proses sistem akademik di bagian proses pendaftaran mahasiswa baru, kegiatan registrasi mahasiswa baru dan perwalian mahasiswa baru. 2. Sistem yang dibangun tidak membahas pencetakan laporan pendaftaran, laporan mahasiswa, laporan dosen dan laporan nilai mahasiswa. 3. Sistem yang dibangun tidak membahas ujian pendaftaran mahasiswa baru. 4. Sistem yang dibangun tidak membahas pendaftaran mahasiswa pindahan atau konversi, ujian pendaftaran mahasiswa baru, biaya administrasi mahasiswa, registrasi ulang mahasiswa, perwalian mahasiswa, absensi mahasiswa dan nilai mahasiswa yang sudah terdaftar, tetapi lebih dikhususkan untuk mahasiswa baru. 1.6. Lokasi dan Waktu Penelitian Penulis melaksanakan penelitian di Politeknik Kesehatan TNI AU Ciumbuleuit Bandung yang berlokasi di Jl. Ciumbuleuit No. 203 Bandung 40142, telp. 022-2036550, penelitian dilakukan pada bulan Februari 2012 yang dilaksanakan selama 5 bulan. Dengan mengetahui tahapan demikian maka waktu penelitian sebagai berikut :

8 Tabel 1.1 Jadwal Penelitian No 1 2 3 4 5 Rincian Kegiatan Analisis Kebutuhan Perancangan Sistem Evaluasi Sistem/prototype Pengujian prototype Penggunaan prototype Tahun 2012 Februari Maret April Mei Juni 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2