Kelangsungan Hidup Makhluk Hidup

dokumen-dokumen yang mirip
- - ADAPTASI - - sbl4adaptasi

BAB 4 KELANGSUNGAN HIDUP ORGANISME (MATERI IPA TERPADU KELAS IX) Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi kelangsungan hidup makhluk hidup

2. Memahami kelangsungan hidup makhluk hidup

Untuk mempermudah memahami materi ini, perhatikan peta konsep berikut ini. Kelangsungan Hidup Organisme. dijelaskan dengan

Pengertian. Kemampuan makhluk hidup untuk menyesuaikan diri dengan lingkungan

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 21. KELANGSUNGAN HIDUP MAKHLUK HIDUPLatihan Soal 21.3

3. Diantara pertnyataan berikut ini yang merupakan contoh adaptasi tingakah laku adalah...

SD kelas 6 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 7. CIRI KHUSUS HEWAN DAN TUMBUHANLATIHAN SOAL BAB 7

Bab KELANGSUNGAN HIDUP MAKHLUK HIDUP

BAB I MAKHLUK HIDUP. Perhatikanlah makhluk hidup berikut ini! Apakah ciri yang dimiliki makhluk hidup..? Coba amatilah!

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 5. Kelangsungan hidup makhluk hidup melalui adaptasi, seleksi alam, dan perkembangbiakanlatihan Soal 5.2

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 5. Kelangsungan hidup makhluk hidup melalui adaptasi, seleksi alam, dan perkembangbiakanlatihan Soal 5.3.

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 19. PERKEMBANGBIAKAN TUMBUHAN DAN HEWANLATIHAN SOAL BAB 19. Cangkok. Stek. Okulasi. Mengenten

2. Perbedaan hewan dan tumbuhan dalam memperoleh makan yang tepat adalah...

CIRI-CIRI MAKHLUK HIDUP

BEDAH KISI KISI US/MBD

SD kelas 6 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 9. PERKEMBANGBIAKAN DAN PENYESUAIANDIRI MAKHLUK HIDUPLatihan soal 9.2

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 21. KELANGSUNGAN HIDUP MAKHLUK HIDUPLatihan Soal 21.2

Ayo Belajar IPA. Ilmu Pengetahuan Alam Kelas VI semester 1. Elisabeth Sekar Dwimukti Universitas Sanata Dharma

SD kelas 6 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 7. CIRI KHUSUS HEWAN DAN TUMBUHANLatihan soal 7.1

SMP kelas 7 - BIOLOGI BAB 4. KEANEKARAGAMAN MAKHLUK HIDUP DALAM PELESTARIAN EKOSISTEMLatihan Soal 4.1

Kadal berbiak dengan ovovivipar (bertelur beranak), bukan vivipar (beranak).

ULANGAN AKHIR SEMESTER (UAS) SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN

UN SD 2010 IPA. Kode Soal

3. Arbei dan rumput teki berkembang biak secara vegetative alami menggunakan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) : 1 x pertemuan (2 x 35 menit) A. Standar Kompetensi 2. Memahami cara perkembangbiakan makhluk hidup

1. Ciri Khusus pada Hewan

Latihan Ulangan Semester 1 IPA Kelas VI

Kelangsungan Hidup Organisme

ADAPTASI DAN EVOLUSI. Oleh : Aisyah Wardani

TUGAS IPA PERKEMBANGBIAKAN HEWAN SECARA GENERATIF

Berdasarkan tempat hidupnya, tumbuhan dibedakan menjadi sebagai berikut.

CIRI KHUSUS MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGAN HIDUPNYA

MODUL MATA PELAJARAN IPA

Adaptasi Makhluk Hidup

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 9. CIRI-CIRI MAKHLUK HIDUPLATIHAN SOAL BAB 9

Individu Populasi Komunitas Ekosistem Biosfer

3. Pertemuan Ke-3 a. Kegiatan Awal

Hewan dan Tumbuhan di Sekitarku

JARINGAN PENYEBARAN SOAL ULANGAN UMUM SEMESTER I TAHUN PELAJARAN 2009/2010

PERKEMBANGBIAKAN TUMBUHAN. By Luisa Diana Handoyo, M.Si.

SD kelas 6 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 11. BAGIAN TUBUH TUMBUHAN/HEWAN DAN FUNGSINYA SERTA DAUR HIDUP HEWAN Latihan soal 11.3

Penelitian Tindakan Kelas

Penggolongan Hewan. Jenis makanan Tempat hidup Cara berkembang tubuh. Beranak. Bertelur. Bagan penggolongan hewan.

CARA PERKEMBANGBIAKAN INVERTEBRATA

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 5. Kelangsungan hidup makhluk hidup melalui adaptasi, seleksi alam, dan perkembangbiakanlatihan Soal 5.1. Adaptasi.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) A. Standar Kompetensi : 1. Memahami hubungan antara ciri-ciri makhluk hidup dengan lingkungan tempat hidupnya

Ilmu Pengetahuan Alam

KEANEKARAGAMAN MAKHLUK HIDUP

Ilmu Pengetahuan Alam

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) A. Standar Kompetensi : 1. Memahami hubungan antara ciri-ciri makhluk hidup dengan lingkungan tempat hidupnya

Metamorfosis Kecoa. 1. Stadium Telur. 2. Stadium Nimfa

Ilmu Pengetahuan Alam

1. Perhatikan gambar dibawah ini!

BAB. Perkembangbiakan Makhluk Hidup

Ilmu Pengetahuan Alam

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 4.1 Deskripsi Lokasi Penelitian Pengambilan Data Mikrohabitat Belalang pada

SMP kelas 8 - BIOLOGI BAB 1. PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGANLATIHAN SOAL. Pernyataan yang merupakan ciri dari pertumbuhan ditunjukkan oleh nomor...

Kegiatan Semester 1. 3) Keriklah lendir (kambium) hingga bersih. 4) Keringkan dahan yang disayat selama 2-4 hari. Kegiatan Semester 1 1

BAB IV KELANGSUNGAN HIDUP ORGANISME

Ilmu Pengetahuan Alam 6 untuk SD/MI kelas 6

SMP kelas 8 - BIOLOGI BAB 1. PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGANLatihan Soal 1.5. Metagenesis. Metamorfosis. Regenerasi

Penggolongan Makhluk Hidup secara Sederhana

PELESTARIAN BAB. Tujuan Pembelajaran:

PUSAT PERBUKUAN Kementerian Pendidikan Nasional. ISBN (no. jilid lengkap) ISBN (jil. 6b)

Ilmu Pengetahuan Alam

SD kelas 6 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 7. CIRI KHUSUS HEWAN DAN TUMBUHANLatihan soal 7.2

Lampiran Soal evaluasi siklus 1

NASKAH SOAL (VERSI A) LATIHAN UJIAN AKHIR SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (UASBN) SD TAHUN PELAJARAN : 2009/2010 MATA PELAJARAN : ILMU PENGETAHUAN ALAM

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN. Standar Kompetensi : 1. Memahami hubungan antara ciri-ciri makhluk hidup dengan lingkungan tempat hidupnya

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Meidita Aulia Danus, 2015

Kelangsungan Hidup Organisme. mengidentifikasi kelangsungan hidup makhluk hidup melalui adaptasi, seleksi alam, dan perkembangbiakan.

Latihan Soal Olimpiade IPA SD + Kunci Jawaban TA 2014/2015 Tingkat Provinsi

MAKALAH KELOMPOK KETERKAITAN MATERI PEMBELAJARAN IPA KELAS VI SD DENGAN KONSEP IPA 1 (BIOLOGI)

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

IPA SD Kelas IV 1

Besaran pokok dengan satuan yang benar menurut sistem internasional/si pada tabel tersebut diatas adalah... A. 1 dan 3 B. 1 dan 4

Ilmu Pengetahuan Alam 6 untuk SD/MI kelas 6

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

Ilmu Pengetahuan Alam

Karena hal-hal diatas tersebut, kita harus mencari cara agar hewan dan tumbuhan tetap lestari. Caranya antara lain sebagai berikut.

TAMBAHAN PUSTAKA. Distribution between terestrial and epiphyte orchid.

PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. dalam suatu komunitas atau ekosistem tertentu (Indriyanto, 2006). Relung ekologi

Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SIKLUS I

Ilmu Pengetahuan Alam 6

6 Hewan dan tumbuhan langka di dunia dan keterangannya diantaranya sbb:

PUSAT KEGIATAN GURU (PKG) KECAMATAN KALIDERES TRY OUT UJIAN AKHIR SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (UASBN) TAHUN PELAJARAN 2008/2009 LEMBAR SOAL

SOAL ULANGAN HARIAN. Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Hari / Tanggal : Rabo,

Gambar 1.1 Kuda dengan anak-anaknya

Henny Riandari ABSTRAK

SD kelas 4 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 10. KEANEKARAGAMAN MAKLUK HIDUP, ALAM DAN PELESTARIANNYALATIHAN SOAL BAB 10

Seseorang membuat magnet dengan cara induksi sebagai berikut :

Sularmi M.D Wijayanti SAINS. Ilmu Pengetahuan Alam SD/MI. Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional

C. 10 g D. 10,1 g. C. 17 N/m² D. 60 N/m²

UN SD 2014 Pre IPA. Kode Soal Perhatikan gambar berikut!

1) Contoh pembelajaran yang saya pilih sesuai jenjang kelas yang diajarkan di sekolah. : Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup

Ciri-Ciri Makhluk Hidup 1. Dun putri malu mengatup ketika disentuh. Peristiwa ini menunjukkan makhluk hidup... (Ujian Nasional 2007/2008) A.

I. PENDAHULUAN. Satwa liar merupakan salah satu sumber daya alam hayati yang mendukung

Transkripsi:

Ilmu Pengetahuan Alam Kelangsungan Hidup Makhluk Hidup Kelas IX L/O/G/O

Konten Ilmu Pengetahuan Alam Topik yang dipelajari Adaptasi Seleksi Alam Perkembangbiakan

Adaptasi Kemampuan makhluk hidup untuk menyesuaikan diri terhadap lingkungannya Adaptasi Morfologi Penyesuaian diri bentuk tubuh atau alat- alat tubuh sehingga sesuai dengan lingkungannya. Xerofit Tumbuhan Xerofit Daun tebal, sempit, berduri, bersisik. Batang tebal Akar panjang Higrofit Higrofit Daun lebar dan tipis Hidrofit Hidrofit Daun lebar dan tipis Batang berongga

Adaptasi Adaptasi Morfologi pada Tumbuhan Xerofit Tumbuhan yang hidup di daerah kering Kaktus

Adaptasi Adaptasi Morfologi pada Tumbuhan Higrofit Tumbuhan yang hidup di daerah lembab Tanaman keladi

Adaptasi Adaptasi Morfologi pada Tumbuhan Hidrofit Tumbuhan yang hidup di air Tanaman eceng gondok

Adaptasi Adaptasi Morfologi pada Tumbuhan Hidrofit Hydrilla vercitillata Tumbuhan yang hidup di air

Adaptasi Adaptasi Morfologi pada Tumbuhan Hidrofit Tumbuhan yang hidup di air Bunga Teratai

Adaptasi Adaptasi Morfologi pada Tumbuhan Hidrofit Tumbuhan yang hidup di air Tanaman bakau

Adaptasi Adaptasi Morfologi pada Hewan Bentuk paruh burung Bentuk Kaki Burung

Adaptasi Adaptasi Morfologi pada Hewan Tipe Mulut Serangga Keterangan: 1) Tipe mulut penggigit, misalnya: lipas, jengkerik, dan belalang. 2) Tipe mulut penghisap dan penjilat, misalnya: lebah madu dan lalat. 3) Tipe mulut penusuk dan penghisap, misalnya: nyamuk. 4) Tipe mulut penghisap misalnya kupu-kupu.

Adaptasi Adaptasi Fisiologi Pengertian Cara penyesuaian diri fungsi alat-alat tubuh atau kerja alat-alat tubuh terhadap lingkungannya. a. Hewan ruminantia, misalnya sapi, kambing, kerbau. b. Teredo navalis, c. Manusia yang biasa hidup di dataran rendah d.ikan yang hidup di air laut e. Ikan yang hidup di air tawar,

Adaptasi Adaptasi Tingkah Laku Pengertian cara penyesuaian diri makhluk hidup terhadap lingkungannya dalam bentuk tingkah laku. a. Cicak memutuskan ekornya. b. Mamalia yang hidup di air laut, sering muncul ke permukaan air untuk mengambil oksigen di udara, c. Hibernasi dan estivasi d. Rayap memakan kembali keupasan kulitnya.

Seleksi Alam Kemampuan alam untuk menyaring terhadap semua organisme yang hidup di dalamnya, dimana hanya organisme yang mampu menyesuaikan diri terhadap lingkungannya yang akan selamat, sedangkan yang tidak mampu menyesuaikan diri akan mati atau punah.

Seleksi alam Di kepulauan Galapagos burung Finch hidup di berbagai lingkungan yang berbeda- beda sehingga burung-burung tersebut harus menyesuaikan diri terhadap lingkungannya masing- masing. Adaptasi ini terjadi turun temurun dan akhirnya dihasilkan variasi burung Finch yang banyak.

Perkembangbiakan

Perkembangbiakan Perkembangbiakan generatif Pada Tumbuhan Perkembangiakan dengan biji

Perkembangbiakan Perkembangbiakan generatif Pada Hewan Perkembangiakan dengan bertelur atau ovipar

Perkembangbiakan Perkembangbiakan generatif Pada Hewan Perkembangiakan dengan beranak atau vivipar

Perkembangbiakan Perkembangbiakan generatif Pada Hewan Perkembangiakan dengan menghasilkan telur yang sudah berkembang di dalam induknya atau ovovivipar

Perkembangbiakan Perkembangbiakan vegetatif mempunyai ciri sebagai berikut. a. Memerlukan satu induk. b. Tidak perlu sel kelamin. c. Tidak didahului fertilisasi. d. Anak berasal dari bagian tubuh induknya. e. Menghasilkan organisme yang sifatnya sama dengan induknya.

Perkembangbiakan Perkembangbiakan generatif Pada Hewan Membelah diri

Perkembangbiakan Perkembangbiakan generatif Pada Tumbuhan Membentuk tunas

Perkembangbiakan Perkembangbiakan generatif Pada Tumbuhan Umbi batang dan umbi lapis

Perkembangbiakan Perkembangbiakan generatif Pada Tumbuhan Rhizoma

Perkembangbiakan Perkembangbiakan vegetatif dan generatif Pada Hewan Paramaecium dan beberapa hewan Coelenterata yaitu Hydra dan uburubur

Penyebab punahnya makhluk hidup Tingkat reproduksinya yang rendah Ulah manusia yang tidak bertanggung jawab Perburuan liar

Usaha pencegahan punahnya makhluk hidup Mendirikan cagar alam dan suaka margasatwa untuk membantu pelestarian tumbuhan dan hewan langka di habitat alaminya. Penangkaran hewan-hewan langka, Membuat undang-undang yang mengatur perburuan.

Thank You! L/O/G/O