TUGAS AKHIR ANALISA TRAFIK PADA SISTEM TELEKOMUNIKASI SELULAR BERBASIS CDMA X D WILAYAH MEDAN KOTA

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS PERFORMANSI JARINGAN CDMA BERDASARKAN DATA RADIO BASE STATION (RBS) PT INDOSAT DIVISI STARONE MEDAN

OCHAN FRIMA SUGARA PURBA NIM :

ANALISIS PERFORMANSI REHOMMING BR 9.0-EVOLUSION BSC (ebsc) PADA JARINGAN GSM PT TELKOMSEL DI MAKASSAR

BAB II ARSITEKTUR SISTEM CDMA. depan. Code Division Multiple Access (CDMA) merupakan salah satu teknik

ANALISIS PERBANDINGAN MODEL PROPAGASI UNTUK KOMUNIKASI BERGERAK PADA SISTEM GSM 900. pendidikan sarjana (S-1) pada Departemen Teknik Elektro.

ANALISIS KINERJA ALGORITMA SUBOPTIMAL HANDOVER PADA SISTEM KOMUNIKASI WIRELESS

TUGAS AKHIR ANALISIS HANDOFF JARINGAN UMTS DENGAN MODEL PENYISIPAN WLAN PADA PERBATASAN DUA BASE STATION UMTS

PENGARUH UKURAN PAKET USER DATAGRAM PROTOCOL TRAFIK VIDEO TERHADAP KONSUMSI ENERGI PADA PERANGKAT BERGERAK OLEH : RICKY MAHYUDDIN NIM :

ANALISIS UNJUK KERJA JARINGAN PADA SISTEM CDMA (STUDI KASUS TELKOM FLEXI MEDAN)

ANALISA CALL SUCCES RATE PADA JARINGAN CODE DIVISION MULTIPLE ACCESS ( CDMA )

TUGAS AKHIR ANALISA PERFORMANSI JARINGAN TELEKOMUNIKASI GSM. Diajukan guna melengkapi sebagian syarat Dalam mencapai gelar Sarjana Strata Satu (S1)

ANALISIS GANGGUAN SPEKTRUM FREKUENSI RADIO PADA JARINGAN GSM PT. INDOSAT, Tbk" (Studi Penanganan Kasus Pada Balai Monitor)

ANALISIS KINERJA SWITCHING MENGGUNAKAN MOBILE SOFTSWITCH. Diajukan untuk memenuhi persyaratan menyelesaikan dalam menyelesaikan

TUGAS AKHIR ANALISA PERFORMANSI JARINGAN BTS GSM/DCS NOKIA DI SEKITAR AREA UNIVERSITAS MERCU BUANA

SKRIPSI. ANALISIS BIT ERROR RATE (BER) UNTUK MODULASI BPSK DAN QPSK PADA KINERJA JARINGAN WIMAX e

TUGAS AKHIR PANAS PADA GENERATOR INDUKSI SAAT PEMBEBANAN AHMAD TAUFIQ

BAHAN SIDANGTUGAS AKHIR RIZKI AKBAR

TUGAS AKHIR. ANALISIS PACKET DELAY VoIP (Voice over Internet Protocol ) PADA JARINGAN AD-HOC WIRELESS LAN ( IEEE )

TUGAS AKHIR ANALISIS KINERJA JARINGAN KOMPUTER WIRELESS DI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

TUGAS AKHIR APLIKASI VOIP PADA USUNET UNIVERSITAS SUMATERA UTARA SAMUEL ML. TOBING

ANALISIS KUALITAS LAYANAN DATA PADA JARINGAN TELEKOMUNIKASI BERBASIS CDMA EV-DO Rev.A

WIRELESS & MOBILE COMMUNICATION ARSITEKTUR JARINGAN SELULER

BAB II DASAR TEORI. Dasar teori yang mendukung untuk tugas akhir ini adalah teori tentang device atau

ANALISIS PENGARUH JUMLAH PANGGILAN TERHADAP KEGAGALAN PAGING PADA BTS AREA MEDAN KOTA TAHUN 2011

TUGAS AKHIR RANCANG BANGUN POWER HARVESTER UNTUK TRANSFER DAYA WIRELESS MENGGUNAKAN ANTENA TV FREKUENSI MHZ ANTHONY

TUGAS AKHIR RANCANG BANGUN PERANGKAT TELEMETRI RADIO 433 MHZ UNTUK TRANSMISI DATA GAMBAR. Oleh. Rhobby Maulana NIM :

( APLIKASI PADA LABORATORIUM KONVERSI ENERGI LISTRIK FT- USU) Oleh : NAMA : AHMAD FAISAL N I M :

DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

ANALISIS TRAFIK SUARA DAN UNJUK KINERJA JARINGAN GLOBAL SYSTEM FOR MOBILE

DAFTAR ISTILAH. sistem seluler. Bit Error Rate (BER) : peluang besarnnya bit salah yang mungkin terjadi selama proses pengiriman data

ANALISIS PERFORMANSI PENGIRIMAN SHORT MESSAGE SERVICE UNTUK PELANGGAN PRABAYAR PADA JARINGAN CDMA DI PT TELKOM FLEXI MEDAN

STUDI TENTANG RADIO FREQUENCY PHASE SHIFTER PADA SMART ANTENNA

Analisis Kinerja Dan Perbaikan Jaringan GSM Pada BSC Operator H3I (THREE)

PROGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MERCU BUANA JAKARTA

TUGAS AKHIR PERANCANGAN SISTEM PENGIRIMAN DATA SENSOR ALTITUDE YANG TERPASANG PADA MIKROKONTROLER ARDUINO MENGGUNAKAN PROTOKOL XBEE

DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSTAS SUMATERA UTARA MEDAN

DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

Diajukan guna melengkapi sebagian syarat Dalam mencapai gelar Sarjana Strata Satu (S1) Disusun Oleh :

TUGAS AKHIR ANALISA KENDALI DAYA TERHADAP LAJU KESALAHAN BIT PADA SISTEM CDMA

BAB I PENDAHULUAN. ke lokasi B data bisa dikirim dan diterima melalui media wireless, atau dari suatu

Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam menyelesaikan pendidikan sarjana ( S-1 ) pada Departemen Teknik Elektro.

TUGAS AKHIR PENGARUH KAPASITAS LOCATIONS AREA CODE (LAC) PADA KUALITAS CSSR YANG DIAMATI DI MSS PADA JARINGAN KOMUNIKASI BERGERAK GENERASI KE 3(3G)

TUGAS AKHIR ANALISA KEY PERFORMANCE INDICATOR (KPI) 3RD CARRIER CELL PADA JARINGAN 3G

TUGAS AKHIR RANCANG BANGUN ANTENA MIKROSTRIP SPIRAL ARCHIMEDEAN UNTUK APLIKASI ULTRA WIDEBAND (UWB) PADA DAERAH PITA FREKUENSI ULTRA TINGGI (UHF)

BAB II TEORI PENUNJANG

BAB II LANDASAN TEORI

PENS SISTIM SELULER GENERASI 2 POLITEKNIK ELEKTRONIKA NEGERI SURABAYA By: Prima Kristalina

ANALISA KINERJA LOCAL MULTIPOINT DISTRIBUTION SERVICE (LMDS) SEBAGAI AKSES LAYANAN NIRKABEL PITA LEBAR O L E H RUDIANTO BM. HARIANJA

TUGAS AKHIR ANALISA KUALITAS VIDEO CALL MENGGUNAKAN PERANGKAT NSN FLEXI PACKET RADIO MUKHLIS HADI LUBIS

Teknologi Seluler. Pertemuan XIV

BAB I PENDAHULUAN BAB I PENDAHULUAN

Agus Setiadi BAB II DASAR TEORI

PERBANDINGAN IMPLEMENTASI ROUTING

ANALISIS KINERJA TRANSMISSION CONTROL PROTOCOL PADA JARINGAN WIDE AREA NETWORK HENRA PRANATA SIREGAR NIM :

BAB II PENGENALAN SISTEM GSM. tersedianya kemudahan disegala bidang yang mampu menunjang usaha dibidang

MEKANISME HANDOVER PADA SISTEM TELEKOMUNIKASI CDMA

TUGAS AKHIR ANALISA PENGARUH PERUBAHAN TILTING ANTENA SEKTORAL BTS SECARA ELECTRICAL DAN MECHANICAL TERHADAP PEROLEHAN SINYAL MS DAN KUALITAS LAYANAN

PENGANTAR SISTEM KOMUNIKASI SELULER

TUGAS AKHIR PERHITUNGAN DAN ANALISA. BANDWIDTH VoIP O L E H WISAN JAYA

Multiple Access. Downlink. Handoff. Uplink. Mobile Station Distributed transceivers Cells Different Frequencies or Codes

SISTEM SELULAR. Pertemuan XIV

TUGAS AKHIR ANALISIS KINERJA MULTIPLE TOKEN OPERATION PADA JARINGAN LAN TOKEN RING. Oleh LINKGOM FRENGKI NIM :

ANALISIS KINERJA JARINGAN LOCAL AREA NETWORK (LAN) MENGGUNAKAN APLIKASI CISCO PACKET TRACER

menyelesaikan pendidikan sarjana (S-1) pada Departemen Teknik Elektro Oleh : ANTONIUS P. NAINGGOLAN NIM : DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO

Perkembangan Teknolgi Wireless: Teknologi AMPS Teknologi GSM Teknologi CDMA Teknologi GPRS Teknologi EDGE Teknologi 3G, 3.5G Teknologi HSDPA, HSUPA

ANALISIS LINK BUDGET PADA PEMBANGUNAN BTS ROOFTOP CEMARA IV SISTEM TELEKOMUNIKASI SELULER BERBASIS GSM

BAB II CODE DIVISION MULTIPLE ACCESS (CDMA) CDMA merupakan singkatan dari Code Division Multiple Access yaitu teknik

MODUL TEKNOLOGI KOMUNIKASI (3 SKS) Oleh : Drs. Hardiyanto, M.Si

Tugas Akhir SIMULASI PERANCANGAN ANTENA YAGI UNTUK APLIKASI WLAN. Oleh : FIRMANTO NIM :

BAB I PENDAHULUAN. mempengaruhi peningkatan jumlah pengguna jaringan GSM (Global System for

TUGAS AKHIR IMPLEMENTASI VIRTUAL PRIVATE NETWORK MENGGUNAKAN OTENTIKASI RADIUS PADA UBUNTU SERVER. Oleh: M. HARRY MURSYIDAN R.

ANALISIS PERBANDINGAN TEKNOLOGI SPREAD SPECTRUM FHSS DAN DSSS PADA SISTEM CDMA

STUDI PERANCANGAN SALURAN PENCATU UNTUK MIKROSTRIP ARRAY ELEMEN 2X2 DENGAN PENCATUAN APERTURE COUPLED

10/13/2016. Komunikasi Bergerak

ANALISIS KINERJA JARINGAN ATM MENGGUNAKAN SIMULATOR OPNET OLEH: APRIAL UMARDI

BAB II KOMUNIKASI BERGERAK SELULAR GSM

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

ANALISIS ARUS NETRAL PADA SISTEM TIGA FASA EMPAT KAWAT DENGAN BEBAN SATU FASA NON LINIER : FAKHRURRAZI NIM :

TUGAS AKHIR RANCANG BANGUN SISTEM AUTOTRACKING ANTENA YAGI FREKUENSI 433 MHZ MENGGUNAKAN DATA GPS. Oleh ZHUHRI RAMADHANI PURBA NIM :

ANALISIS KUALITAS REAL TIME VIDEO STREAMING TERHADAP BANDWIDTH JARINGAN YANG TERSEDIA

ANALISIS PERBANDINGAN PERUBAHAN MEDIA PENGHANTAR DARI MICROWAVE BASE TRANSCEIVER STATION MENJADI MACROCELL OUTDOOR FIBER OPTIK DI DAERAH BATAM

TUGAS AKHIR. ANALISIS KINERJA MODULASI DAN PENGKODEAN ADAPTIF PADA JARINGAN WiMAX ALEX KRISTIAN SITEPU

ANALISIS KUALITAS RF PADA JARINGAN SELULER 2G & 3G DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TUGAS AKHIR

TUGAS AKHIR STUDI ANALISIS PERFORMANSI JARINGAN INTERNET PADA PT. INDOSAT DI MEDAN O L E H PINGKAN PRIMSA SITEPU

4.2. Memonitor Sinyal Receive CPE/SU Full Scanning BAB V. PENUTUP Kesimpulan Saran...

RANCANG BANGUN ANTENA MIKROSTRIP PATCH ARRAY SEGIEMPAT TRIPLE-BAND (2,3 GHz, 3,3 GHz dan 5,8GHz) Disusun Oleh : RAMLI QADAR NIM :

BAB I PENDAHULUAN. global untuk komunikasi bergerak digital. GSM adalah nama dari sebuah group

TUGAS AKHIR PENGARUH JUMLAH ELEMEN ARRAY TERHADAP SPEED OF CONVERGENCE ADAPTIVE BEAMFORMING PADA SMART ANTENNA. Diajukan untuk memenuhi persyaratan

BAB II DASAR TEORI. 2.1 Topologi Sistem Komunikasi Selular

ANALISIS COVERAGE AREA WIRELESS LOCAL AREA NETWORK (WLAN) b DENGAN MENGGUNAKAN SIMULATOR RADIO MOBILE

WAHYUDINATA ( )

KONSEP DASAR SELULER. (DTG3G3) PRODI D3 TT Yuyun Siti Rohmah,ST.,MT

TUGAS AKHIR ANALISA MESSAGE ISUP TRUNK INTERKONEKSI INDOSAT-TELKOM PASKA MIGRASI GATEWAY INTERKONEKSI PSTN TELKOM SEMARANG

PERHITUNGAN TAHANAN PEMBUMIAN GRID PADA DUA LAPIS TANAH

BAB I PENDAHULUAN. teknologi 3G yang menawarkan kecepatan data lebih cepat dibanding GSM.

DAVID TAMPUBOLON NIM:

BAB II. SISTEM JARINGAN CDMA 2000 DAN EVDO Rev.A

ANALISIS PENGARUH KONTROL DAYA TERHADAP KAPASITAS SISTEM CDMA X

HALAMAN PERNYATAAN. : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

TUGAS AKHIR PERANCANGAN MODULATOR DEMODULATOR FSK(FREQUENSI SHIFT KEYING) DENGAN MENGGUNAKAN SISTEMC

Transkripsi:

TUGAS AKHIR ANALISA TRAFIK PADA SISTEM TELEKOMUNIKASI SELULAR BERBASIS CDMA 2000 1X D WILAYAH MEDAN KOTA Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam menyelesaikan pendidikan sarjana ( S-1 ) pada Departemen Teknik Elektro Oleh : BAMBANG ANDIKA PUTRA WIJAYA NIM : 060402033 DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

ANALISA TRAFIK PADA SISTEM TELEKOMUNIKASI SELULAR BERBASIS CDMA 2000 1X DI WILAYAH MEDAN KOTA Oleh : Bambang Andika Putra Wijaya NIM : 060402033 Tugas Akhir ini diajukan untuk melengkapi salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana Teknik Elektro Disetujui oleh : Dosen Pembimbing, Ir. M. Zulfin, MT NIP : 1964 0125 1991 031 001 Diketahui oleh : Ketua Departemen Teknik Elektro FT USU, Ir. Surya Tarmizi Kasim, M.si NIP : 1954 0531 1986 011 002 DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

ABSTRAK Sistem komunikasi selular adalah sistem komunikasi wireless dimana subscriberbisa bergerak dalam suatu coverage jaringan yang luas, sehingga subscriber yang melakukan komunikasi tidak mengalami dropcall karena didaerah blankspot. CDMA (code division multiple acces) adalah teknologi akses multiuser dimaa masing-masing user menggunakan code yang unik dalam mengakses kanalyang terdapat dalam sistem. Dimana CDMA memiliki lebar frekuensi yang cukup lebar dan tahan terhadap gangguan. Analisis arus pembicaraan (trafik) pada sistem wireless dapat diketahui dengan menganalisa semua parameter-parameter yang ada seperti analisa Call attempt, Call success, Call Completition, Block call, Drop call. Dengan analisa ini akan didapatkan berbagai peningkatan guna mengoptimalkan jaringan secara efisien apakah perlu adanya penambahan sirkit atau komponen penunjang lainnya. Dengan adanya analisa tentang arus pembicaran tersebut akan memberi beberapa keuntungan seperti sinyal yang dihasilkan semakin bagus kemungkinan terjadinya Drop call kecil, kecilnya interfensi antar BTS dan lain-lain sehingga pelayanan yang dihasilkan semakin memuaskan karena pelanggan telepon tanpa kabel yang berbasis CDMA semakin banyak. Kesimpulannya adalah pada dasarnya unjuk kerja atau performansi sistem selular baik berasis sistem CDMA dan GSM (Global System for Mobile Communication) dapat diukur dengan melihat parameter-parameter ini harus dilakukan pengujian secara periodik. Parameter ini antara lain: Call Answered Ratio, Call success Ratio, Call completion Ratio, Drop Call. Tingkat dropcall yang besar diakibatkan karena masalah area cakupan. Bila (Base station Transceiver System) BTS bekerja dengan daya maksimal, maka akan terjadi overlap yang besar, sehingga diperlukan pengurangan radius cakupan untuk masing-masing BTS.

KATA PENGANTAR Dengan Nama ALLAH Yang Maha Pengasih Lagi Maha Penyayang Syukur Alhamdulillah penulis ucapkan kehadirat ALLAH S.W.T dimana atas berkah, karunia dan rahmat-nya lah penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini, dengan judul ANALISA TRAFIK PADA SISTEM TELEKOMUNIKASI SELULAR BERBASIS CDMA 2000 1X DI WILAYAH MEDAN KOTA Tugas Akhir ini merupakan suatu syarat bagi penulis untuk memperoleh gelar Sarjana Teknik dari Departemen Teknik Elektro Fakultas Teknik Dengan selesainya Tugas Akhir ini, penulis mengucapkan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini, antara lain kepada : 1. Ayahanda A.R Ginting S dan Ibunda tercinta Setyawati, ananda hanturkan terima kasih atas doa yang tak pernah putus, kasih sayang yang tulus tanpa pernah pupus dalam mengasuh, mendidik dan membimbing penulis. 2. Saudara-saudaraku kakanda Sugeng Purwantoro ESGS, ST.MT, Terang Ukur Prasetya Budi GS, dan Dedi Oktavianus Triwibowo GS yang selalu jadi tempat berbagi cerita baik, dalam suka maupun duka. Juga kekasih ku Retno Hastiningrum yg selalu support penulis. 3. Bapak Ir. M. Zulfin, MT. sebagai dosen pembimbing tugas akhir saya yang sangat besar bantuannya dalam menyelesaikan tugas akhir ini. 4. Bapak Ir. Tarmizi Karim selaku Kepala Jurusan Departemen Teknik Elektro FT-USU dan Bapak Rachmad Fauzi ST, MT selaku Sekretaris Departemen Teknik Elektro FT- USU dan juga dosen pembimbing penulis yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini

5. Bapak Fahmi, ST, Msi selaku dosen wali penulis yang telah membimbing penulis selama menjalani masa perkuliahan. 6. Bapak Binsar Sahat Mangapul Sinaga, selaku Manager Optimalization Coverage yang telah berkenan memberikan izin kepada saya untuk pengambilan data di PT. Flexi Medan. 7. Rekan-rekan seperjuangan menuju kesuksesan, Taufik, Fahmi, Iqbal d copo, Teuku, Faisal, Hendra, Qibar, Alfi, Demon, Helmi, Bale (murli aizen), Agung, Rozi, Mudhin dan rekan rekan lainnya yang tidak dapat penulis sebutkan satu-persatu. 8. Seluruh Staf Pengajar di Departemen Teknik Elektro USU dan Seluruh Karyawan di Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Elektro USU. Penulis menyadari bahwa tugas akhir ini belum sempurna karena masih banyak terdapat kekurangan baik dari segi isi maupun susunan bahasanya. Saran dan kritik dari pembaca dengan tujuan menyempurnakan dan mengembangkan kajian dalam bidang ini sangat penulis harapkan. Akhir kata, penulis berharap semoga penulisan tugas akhir ini dapat berguna memberikan ilmu pengetahuan bagi kita semua. Medan, Agustus 2011 Penulis, BAMBANG ANDIKA PW NIM : 06 0402 033

DAFTAR ISI ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR TABEL... DAFTAR SINGKATAN... i ii iv vii ix x BAB I PENDAHULUAN... 1 I.1. Latar Belakang... 1 I.2. Rumusan Masalah... 2 I.3 Tujuan dan Manfaat Penulisan... 2 I.3. Batasan Masalah... 3 I.4. Metode Penulisan... 3 I.5 Sistematika Penulisan... 4 BAB II CODE DIVISION MULTIPLE ACCESS...... 5 II.1. Pendahuluan... 5 II.2. Konsep Selular... 6 II.2.1 Perkembangan Komunikasi Bergerak... 9 II.2.2 Perkembangan Multiple Akses... 13 II.2.3 Karakteristik CDMA... 19 II.2.4 Struktur Kanal CDMA... 24 II.2.5 Sifat-Sifat Code Division Multiple Access... 28 II.3. Sistem Pancar Terima... 30 II.4. Mekanisme Kerja CDMA... 32

II.5 Gambaran Umum SCBS-408L... 33 II.5.1 Konfigurasi Jaringan... 34 II.5.2 Fasilitas SCBS-408L... 36 II.5.3 Konfigurasi Sistem... 37 BAB III TRAFIK PADA JARINGAN CDMA 33 III.1. Dasar Teori Trafik... 33 III.1.1 Dasar Pengukuran Trafik... 35 III.1.2 Parameter Unjuk Kerja Trafik.. 36 III.2. Penentuan Radius Coverage BTS... 38 III.3. Propagasi Gelombang Radio... 39 III.3.1 Dasar-Dasar Propagasi Gelombang Radio... 40 III.3.2 Gelombang Radio dan Spektrum Elektromagnetik... 40 III.3.3 Polarisasi Gelombang Elektromagetik... 40 III.4. Gelombang Ruang Bebas (Free Space)... 42 III.4.1 Pembiasan Oleh Atmosfir Bumi... 43 III.4.2 Propagasi Line of Sight (LOS)... 44 III.5. Propagasi Loss... 45 III.6. Gelombang Langit (sky wave)... 45 III.6.1 Ionosfir... 45 III.6.2 Propagasi Gelombang dalam Ionosfir... 46 III.7. Gelombang Permukaan Bumi... 47 III.7.1 Permukaan Bumi sebagai Penumpu Gelombang Elektromagnetik... 47 III.8. Propagasi Gelombang Laut... 48

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 49 IV.1. Analisa Call_attempt... 49 IV.2. Analisa Call_success... 49 IV.3. Analisis Call_completion... 50 IV.4. Analisis Block_call 51 IV.5 Analisa Drop_call 51 IV.6 Analisa Coverage Area... 52 IV.7 Perhitungan Radius Sel 53 IV.8 Menurunkan Daya Pancar... 55 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 59 V.1. Kesimpulan... 60 V.2. Saran... 60 DAFTAR PUSTAKA... 61 LAMPIRAN

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Konsep Selular Code Division Multiple Access (CDMA)... 10 Gambar 2.2. Prinsip Dasar FDMA... 15 Gambar 2.3. Prinsip Dasar TDMA... 15 Gambar 2.4. Prinsip Dasar CDMA... 17 Gambar 2.5. Jalur Evolusi CDMA 2000... 18 Gambar 2.6. Sistem Direct Sequence Spread Spectrum... 21 Gambar 2.7. Kanal Forward CDMA2000 1x... 26 Gambar 2.8. Kanal Reverse CDMA2000 1x... 28 Gambar 2.9. Direct-sequence Transmitter... 32 Gambar 2.10. Direct-sequence Receiver... 32 Gambar 3.1. Kanal... 41 Gambar 3.2. Propagasi Gelombang... 48 Gambar 3.3 Medan Listrik dan Medan Magnet pada Gel. Elektromagnetik... 49 Gambar 3.4. Polarisasi Gelombang Elektromagnetik... 50 Gambar 3.5. Polarisasi Gelombang Elektromagnetik... 51 Gambar 3.6. Radius Efektif Bumi... 52 Gambar 3.7. Profil Lintasan (Path Loss) dengan Faktor K=43.... 52 Gambar 3.8. Daerah Freshnel di sekitar Lintasan Langsung... 53 Gambar 3.9. Lapisan Ionosfir... 54 Gambar 3.10. Propagasi Gelombang Ionosfir... 56 Gambar 3.11. Perambatan antara Dua Antena dalam Air Laut... 57 Gambar 4.1. Grafik call_attempt... 58 Gambar 4.2 Grafik Call_completion... 59 Gambar 4.3 Grafik Block_Call... 60

Gambar 4.4 Grafik Drop_call... 61

DAFTAR TABEL Tabel 2.1. Rentang Frekuensi... 10 Tabel 4.1. Perhitungan Radius Sel... 64 Tabel 4.1. Perhitungan Daya Pancar... 66

DAFTAR SINGKATAN AMPS BMB BTS BPSK BSC CDMA DS-SS EV-DO EV-DV FDMA FH-SS GSM GPRS HLR IP ISMSC KPI MS MSC PCF PDSN PPP PSK QOS QPSK TDMA = Advanced Mobile Phone System = BTS Main Block = Base Transciever Station = Binary Phase Shift Keying = Base Station Centre = Code Division Multiple Access = Direct Sequence Spread Spectrum = Evolution Data Only = Evolution Data Voice = Frequency Division Multiple Access = Frequency Hopping Spread Spectrum = Global Positioning System = General Packet Radio System = Home Location Register = Internet Protocol = Intellegent Short Message Service Centre = Key Performance Indicator = Mobile Station = Mobile Station Centre/ Mobile Switching Centre = Packet Control Function = Packet Data Serving Network = Point to Point Protocol = Phase Shift Keying = Quality of Service = Quadrature Phase Shift Keying = Time Division Multiple Access