PANDUAN PROGRAM ORIENTASI STUDI DAN PENGENALAN KAMPUS HARMONI 2016 STIE PERBANAS SURABAYA TAHUN AKADEMIK 2016/2017

dokumen-dokumen yang mirip
SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (STKIP) SINGKAWANG

PERATURAN PESERTA OSMARU COR 2015

KONTRAK FORUM EXPO INTERNAL 2015

PERATURAN PESERTA LKMM-TD XXVIII

TATA TERTIB PESERTA POSTER 2016

PANITIA KEGIATAN ORIENTASI PENGENALAN LINGKUNGAN MESIN 2017 HIMPUNAN MAHASISWA MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA PERATURAN MABA SAAT PK2

TATA TERTIB STUDI PENGENALAN DAN SIMULASI AKTIVITAS KAMPUS X (SPESIVIK X) A. TATA TERTIB SPESIVIK

JADWAL KEGIATAN STUDI PENGENALAN DAN SIMULASI AKTIVITAS KAMPUS (SPESIVIK) XI 2016

PERATURAN PSYCHE 2017

PERATURAN PKKMB FIK UNESA 2017 TATA TERTIB PKKMB

TATA TERTIB ORDIK 2016 INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) JEMBER BAB I KETENTUAN UMUM

1. Peraturan Tata Tertib Kehidupan Kampus Dalam rangka menjaga ketertiban kampus, ada beberapa hal yang tidak boleh dilakukan mahasiswa di lingkungan

TATA TERTIB ORIENTASI PENDIDIKAN MAHASISWA BARU INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) JEMBER 2017

HIMPUNAN MAHASISWA TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA Jl. MT. Haryono 167 Malang 65145

PERSYARATAN PAKAIAN STUDENT DAY 2016 UNIVERSITAS UDAYANA

Panduan Silaturahmi Mahasiswa Keguruan (SIMAK) Tahun 2016 STKIP PGRI Sumatera Barat =====================================================

Perancangan Teknik Industri 3

TATA TERTIB PESERTA RATAM JURUSAN PGSD TAHUN 2013

PANDUAN. PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA BARU (PKKMB) Tahun 2017/2018

PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA BARU (PKKMB) PROGRAM SARJANA DAN DIPLOMA UNIVERSITAS NEGERI PADANG TAHUN AKADEMIK 2013/2014

OKK TAHUN 2010 UNDIKSHA PANITIA PELAKSANA 0KK TAHUN 2010 BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA TERSEDIA:

PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS MAHASISWA PROGRAM STUDI TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2016

Perancangan Teknik Industri 2

PERATURAN KEPALA BADAN PENGAWAS TENAGA NUKLIR NOMOR 6 TAHUN 2007 TENTANG PAKAIAN KERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN BADAN PENGAWAS TENAGA NUKLIR

TATA TERTIB PKK MABA BAGI MAHASISWA BARU FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2015 BAB I PESERTA PKK MABA FIA UB 2015.

TATA TERTIB PESERTA DIDIK SMA NEGERI 1 LUBUK ALUNG SEKOLAH UNGGUL Tahun Pelajaran 2016/2017

BAB I HAK DAN KEWAJIBAN DASAR PESERTA OMBUS. Pasal 1 Hak Peserta. Pasal 2 Kewajiban

BAB VI PERATURAN AKADEMIK FAKULTAS

INFORMASI ACARA UPH SURABAYA FESTIVAL 08 TAHUN 2015

3. Tata tertib ini wajib ditaati oleh semua siswa selama mereka masih berlajar di SMK. BONAVITA TANGERANG.

TATA TERTIB PENGENALAN BUDAYA AKADEMIK DAN KEMAHASISWAAN (PBAK) UIN MATARAM

Perancangan Teknik Industri 3

TATA TERTIB PESERTA BAKSOS SYNAPSE Oktober 2017

UNIVERSITAS MADURA 2016

INFORMASI ACARA UPH SURABAYA FESTIVAL 06 TAHUN 2013

TATA TERTIB PENGENALAN PROGRAM STUDI (PPS) STIKES JENDERAL A. YANI CIMAHI TAHUN 2017/2018

PETUNJUK TEKNIS MASA ORIENTASI KAMPUS (MOKA) REMA UPI 2010

TATA TERTIB PESERTA DIDIK SMA NEGERI 1 LUBUK ALUNG SEKOLAH UNGGUL Tahun Pelajaran 2017/2018

PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS MAHASISWA BARU 2017 P K 2 M A B A JURUSAN ARSITEKTUR FAKULTAS TEKNIK - UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Briefing , 18 July 2016 Day 1-3, July 2016 Day 4, 23 July 2016

TATA TERTIB PESERTA DIDIK SEKOLAH UNGGUL SMA NEGERI 1 LUBUK ALUNG

UJIAN AKHIR SEMESTER April 2011

Atribut PKKMABA Raja Brawijaya 2016

KETETAPAN DEWAN PERWAKILAN MAHASISWA UNIVERSITAS INDONESIA NOMOR 21/TAP/DPM UI/IV/2015

Tata Tertib Psikologi Bungsu 2017 (PESERTA) Pasal 1 Cara Berpakaian dan Kerapian Selama Berada di Lingkungan Kampus

PERATURAN PK2-MABA JURUSAN TEKNIK PENGAIRAN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2017

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG NOMOR Un.3/KP.01.4/ 1130 /2017

PANDUAN PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA BARU (PKKMB) PROGRAM SARJANA (S1) DAN DIPLOMA TAHUN AKADEMIK 2014/2015

Selayang Pandang Sie Disiplin SEHAT 2011

UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA PANITIA PELAKSANA ORIENTASI KEHIDUPAN KAMPUS PANDUAN ADMINISTRATIF (OKK) KHUSUS TAHUN 2011

BOOKLET PESERTA MASA ORIENTASI KAMPUS DAN KULIAH UMUM (MOKAKU) PENDIDIKAN UNTUK MERANGKAI INDONESIA

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM APLIKASI PERMOHONAN KUNJUNGAN MASYARAKAT BERBASIS ONLINE

4. WAJIB, tidak memakai aksesoris apapun kecuali penunjuk waktu yang digunakan dipergelangan tangan.

TATA TERTIB MINIHOSPITAL PSIK FKIK UMY

PEMERINTAH KOTA BEKASI DINAS PENDIDIKAN SMA NEGERI 1 KOTA BEKASI Jalan KH. Agus Salim No. 181 Telp Fax Bekasi 17112

PERATURAN. ATURAN PAKAIAN SERAGAM PUTRA (Gambar dilampiran) Hari Pertama (Rabu, 31 Agustus 2016)

WAKTU DAN KETENTUAN PELAKSANAAN PESERTA P2STRATEGIK UNSERA TAHUN 2015/2016

Bab I KETENTUAN UMUM. Pasal 1 Kewajiban Siswa

Mencetak manusia yang unggul dalam intelektual dan keterampilan dalam bidang akuntansi serta terpuji dalam moral

K R I D A FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2016 PERATURAN KEGIATAN KRIDA MAHASISWA BARU FAKULTAS TEKNIK

PERATURAN KEPALA BADAN NARKOTIKA NASIONAL NOMOR 13 TAHUN 2012 TENTANG

Panduan Silaturahmi Mahasiswa Keguruan (SIMAK) Tahun 2017 STKIP PGRI Sumatera Barat =====================================================

Dewan Pengawas Morfogenesis 2015

4. Bagi mahasiswa yang memiliki sakit ringan menggunakan pita berwarna biru, dipasang di lengan sebelah kiri menggunakan peniti.

Jadwal Acara Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Padjadjaran 2015

PERATURAN PK2 MAHASISWA BARU FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2017

PERATURAN KRIDA MAHASISWA BARU FAKULTAS TEKNIK

PETUNJUK TEKNIS PERATURAN PELAKSANAAN KEGIATAN AKADEMIK DAN KEMAHASISWAAN STP BANDUNG

TATA TERTIB PRAKTIKUM PERANCANGAN SISTEM KERJA DAN ERGONOMI

PANDUAN PRAKTIKUM PERANCANGAN TEKNIK INDUSTRI 4. Nama : NPM : Kelas : Kelompok : Oleh: Asisten Laboratorium. Perancangan Teknik Industri 4

TATA TERTIB MAHASISWA BARU PINISHI 2017

PANDUAN PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA BARU (PKKMB) PROGRAM DIPLOMA III TAHUN AKADEMIK 2017/2018

I. TATA TERTIB DAN SANKSI PELANGGARAN PPL- KKN- TERINTEGRASI FKIP UNSYIAH

TATA TERTIB SISWA SMA NEGERI 10 PADANG TP 2007/2008

KONTRAK BELAJAR PELATIHAN PEMIMPIN BANGSA #10

f. Memotong rambut dengan ketentuan model (atas :3,belakang :2, samping:1).

SYARAT-SYARAT WISUDA

STIKOM DINAMIKA BANGSA

Nomor: 858/UNUSA.B/Adm.I/VIII/2016 PENGUMUMAN

P E N G U M U M A N Nomor : 800/ 3200 /II.09/2014

PERATURAN SISWA. Setiap siswa/ siswi Madrasah Aliyah YATPI wajib mengikuti ketentuanketentuan

TATA TERTIB PESERTA PRAKTIKUM PENGENDALIAN DAN PENJAMINAN MUTU

RANCANGAN KEGIATAN MASA BIMBINGAN MAHASISWA BARU TAHUN AKADEMIK 2016/2017 STIKes DHARMA HUSADA BANDUNG

POKOK POKOK PELAKSANAAN KEGIATAN OSPEK DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS KUNINGAN

PERATURAN KEPALA ARSIP NASIONAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR 11 TAHUN 2012 TENTANG PAKAIAN DINAS DI LINGKUNGAN ARSIP NASIONAL REPUBLIK INDONESIA

Instruksi Kerja TATA TERTIB PESERTA PRE DIETETIC INTERNSHIP PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

PERATURAN SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 78 JAKARTA NOMOR 165 TAHUN 2011 TENTANG TATA TERTIB PESERTA DIDIK DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

STANDARD OPERATIONAL PROCEDURE

Petunjuk Kerja ini disusun sebagai panduan tata tertib peserta didik dan sanksi pelanggaran di SMPN 1 Mojokerto

Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Univeristas (PK2MU) Rangkaian Acara Jelajah Almamater Brawijaya (RAJA BRAWIJAYA) 2013 LASKAR 51

Nomor : In.06.0/R.3/PP.03.1/1701/2009 Semarang, 3 Agustus 2009 Lamp : 1 (satu) berkas. H a l : Pemberitahuan Ketentuan OPAK

TATA TERTIB PKK MABA & PKSS BAGI MAHASISWA BARU FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2017 BAB I PESERTA PKK MABA & PKSS FIA UB 2017

KETENTUAN PAKAIAN PRA MOKA DAN MOKA

Instruksi Kerja TATA TERTIB PESERTA PRE DIETARY INTERNSHIP JURUSAN GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Teknis Lomba Kreativitas FAQ Technical Meeting. Drawing Case

KETENTUAN PAKAIAN PRA MOKA DAN MOKA

TATA TERTIB KOMPETISI PERANCANGAN UNDANG-UNDANG PIALA BERGILIR PROF

KODE ETIK DOSEN DAN MAHASISWA. Kode etik Dosen Universitas Swadaya Gunung Jati meliputi 3 hal.

MANUAL KETERAMPILAN KLINIK KEDOKTERAN KOMUNITAS PEMBUATAN FLIP CHART DAN CROSS BANNER

PANDUAN TUGAS AKHIR MAHASISWA JURUSAN TEKNIK MESIN TIM PENYUSUN

Transkripsi:

PANDUAN PROGRAM ORIENTASI STUDI DAN PENGENALAN KAMPUS HARMONI 2016 STIE PERBANAS SURABAYA TAHUN AKADEMIK 2016/2017 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS SURABAYA Jl. Nginden Semolo 34-36 Surabaya 60118 Telp. (031) 5947151-2 Faks. (031) 5935937 disesuaikan

PEDOMAN UMUM DAN TATA TERTIB PROGRAM ORIENTASI STUDI DAN PENGENALAN KAMPUS HARMONI 2016 STIE PERBANAS SURABAYA TAHUN AKADEMIK 2016/2017 BAB I KETENTUAN UMUM Pasal 1 1. Pengertian : Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 adalah kegiatan dan acara pembekalan kepada mahasiswa baru yang diselenggarakan oleh perguruan tinggi dalam rangka memperkenalkan perguruan tinggi sebagai institusi ilmiah dan masyarakat ilmiah yang memiliki ciri dan cara yang khusus dalam pengelolaannya, sehingga diharapkan mahasiswa baru dapat lebih siap dalam mengikuti proses belajar mengajar serta mampu bersosialisasi dengan lingkungan. 2. Sasaran : Agar mahasiswa memahami dan menyadari hak dan kewajibannya sebagai anggota sivitas akademika dan peserta didik perguruan tinggi. Agar mahasiswa dapat mengenal unsur-unsur perguruan tinggi dan memahami mekanisme kerjanya. Agar mahasiswa dapat memahami cara dan sumber belajar perguruan tinggi. Agar mahasiswa dapat mengenal peraturan-peraturan dan pedoman-pedoman di perguruan tinggi dan sekaligus dapat digunakan sebagai acuan. Pasal 2 1. Peserta diwajibkan : Memakai tanda peserta yang telah disiapkan oleh Panitia Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016. Berpakaian sopan, bersih, dan rapi sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan oleh Panitia Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016. Hadir 15 menit sebelum kegiatan Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 dimulai. Mengisi dan menandatangani daftar hadir setiap sesi. Menjaga kebersihan dan memelihara tata tertib. Berkewajiban selalu mengikuti pengumuman-pengumuman yang disampaikan oleh Panitia Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 dan melihat website untuk dapat mengetahui apabila ada sesuatu hal yang perlu dilaksanakan oleh peserta Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 ii

Peserta diwajibkan untuk mematuhi semua peraturan yang telah ditetapkan oleh Panitia Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 2. Peserta tidak dibenarkan : Meninggalkan acara Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016, kecuali dalam hal yang sangat mendesak setelah mendapat ijin terlebih dahulu dari Koordinator Program Pengendalian Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 Menerima tamu selama kegiatan berlangsung kecuali, dalam hal-hal yang sangat mendesak setelah mendapat ijin terlebih dahulu dari Koordinator Program Pengendalian Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 Merokok, membawa obat-obat terlarang, minuman keras maupun senjata tajam selama kegiatan Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 berlangsung. Memakai dan atau membawa perhiasan, dan aksesoris selain jam tangan. Pasal 3 Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 dilaksanakan selama 4 (empat) hari. Selama berlangsungnya kegiatan Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 Panitia Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 setiap hari menyediakan 1 (satu) kali makan siang dan 1 (satu) snack. Bagi peserta Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 yang mempunyai atau mengidap suatu penyakit sehingga tidak dapat mengikuti kegiatan Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 harus memberitahukan secara tertulis kepada Koordinator Program Pengendalian Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 disertai dengan surat keterangan sakit dari dokter. iii

BAB II PENGORGANISASIAN PESERTA Pasal 4 1. Program Pengendalian Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 diikuti oleh seluruh mahasiswa baru angkatan Tahun Akademik 2016/2017 serta mahasiswa angkatan sebelumnya yang belum lulus dalam kegiatan orientasi studi dan pengenalan kampus. 2. Untuk menjamin kelancaran dan ketertiban selama berlangsungnya kegiatan Program Pengendalian Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016, maka akan ditunjuk 2 (dua) orang di antara peserta dalam satu kelompok menjadi Ketua Kelompok dan Wakil Ketua Kelompok dengan tugas sebagai berikut: Menyiapkan peserta Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 Penghubung antara peserta dan panitia Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 dan membantu kelancaran pelaksanaan Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 Menjaga dan memelihara ketertiban selama kegiatan Program Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 Pengelompokan peserta Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 ditentukan oleh Panitia Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 BAB III MATERI DAN METODE PENYAJIAN Pasal 5 1. Materi Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 ditetapkan oleh Panitia Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 2. Pengadaan dan penggandaan materi Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 dilaksanakan oleh Panitia Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016. Pasal 6 Penyajian materi dilaksanakan dengan menggunakan metode ceramah, tanya jawab, dan metode non ceramah (diskusi materi). iv

Pasal 7 1. Metode ceramah dan tanya jawab digunakan untuk memberikan penjelasan mengenai materi bidang yang bersangkutan. 2. Seluruh peserta Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 diharuskan mengikuti ceramah yang disajikan oleh penceramah sesuai dengan bidangnya masing-masing. Pasal 8 Apabila ada hal-hal yang kurang jelas, peserta Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 berhak mengajukan pertanyaan kepada penceramah secara lisan atau tertulis dengan mencantumkan namanya. BAB IV PENILAIAN Pasal 9 Terhadap setiap peserta Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 diadakan penilaian yang dilakukan oleh Panitia Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 Penilaian yang dilakukan pada setiap kegiatan didasarkan pada sifat dan kandungan materi setiap acara serta kedisiplinan peserta Bagi peserta yang dinyatakan lulus oleh panitia dalam mengikuti Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 akan diberikan sertifikat Pasal 10 Bagi peserta yang tidak dinyatakan lulus maka diwajibkan untuk mengikuti kegiatan pengenalan atau orientasi studi dan kehidupan kampus pada tahun berikutnya. Pasal 11 Peserta tidak dinyatakan lulus jika: Tidak dapat mengikuti kegiatan Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 maksimal selama 2 (dua) sesi tanpa ijin yang jelas dan dapat dipertanggungjawabkan. Melanggar peraturan yang telah ditetapkan oleh Panitia Harmoni 2016. v

BAB V PENUTUP Pasal 12 Pedoman Umum dan Tata Tertib Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 ini berlaku sejak tanggal ditetapkan untuk dilaksanakan sebagaimana mestinya. Surabaya, 26 Juli 2016 Ttd Panitia Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 vi

KETENTUAN KELENGKAPAN PESERTA PROGRAM ORIENTASI STUDI DAN PENGENALAN KAMPUS HARMONI 2016 STIE PERBANAS SURABAYA TAHUN AKADEMIK 2016/2017 1. Hanya diperbolehkan membawa 1 tas yaitu tas yang disediakan Panitia Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 yang isinya : a. Perlengkapan sholat bagi yang muslim b. Membawa alat tulis dan buku tulis (notes) c. Buku Panduan Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 d. Membawa botol tempat air mineral (dibawa selama empat hari, dan diisi ulang jika habis) e. Membawa tanda peserta yang disediakan panitia Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 (dibawa selama harmoni) 2. Penunjukan Ketua dan Wakil Kelompok Selama kegiatan program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 Ketua dan Wakil Kelompok harus selalu ada di barisan depan dan memastikan seluruh anggota kelompok telah menggunakan atribut yang ditentukan dan mengerjakan tugas yang telah diberikan. 3. Selama kegiatan Harmoni peserta wajib memakai : a. Pakaian Pria : 1. Kemeja lengan panjang warna putih 2. Dasi warna hitam polos 3. Almamater STIE Perbanas Surabaya 4. Celana kain warna hitam polos 5. Ikat pinggang warna hitam polos 6. Kaos kaki warna gelap polos 7. Sepatu vantovel hitam 8. Muts 9. Potongan rambut pendek rapi (tidak panjang dan tidak berwarna), rapi, tanpa kumis, jambang, serta jenggot. 10. Tidak diperkenankan menggunakan aksesoris tambahan selain yang disebutkan (jam tangan / arloji diperbolehkan) vii

Pakaian Wanita : 1. Kemeja lengan panjang warna putih 2. Almamater STIE Perbanas Surabaya 3. Rok kain warna hitam polos panjang / pendek (tidak boleh diatas lutut) 4. Stocking sesuai warna kulit 5. Sepatu vantovel hitam berhak 6. Muts 7. Bagi yang tidak berkerudung, rambut di harnet (cemol), bagi yang berkerudung gunakan kerudung warna hitam polos. 8. Tidak diperkenankan menggunakan aksesoris tambahan selain yang disebutkan (jam tangan / arloji diperbolehkan) 9. dilarang membawa/memakai make up kecuali bedak 4. Pada setiap kegiatan Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 dimulai, setiap kelompok sudah harus siap dengan yelyel masing-masing yang tidak mengandung unsur SARA dengan durasi maksimal 5 menit. Setiap kelompok juga wajib menyiapkan Ice Breaking (2 buah) yang siap untuk ditampilkan ketika ada waktu jeda selama kegiatan Harmoni berlangsung, dengan durasi maksimal 5 menit. 5. Obat Pribadi 6. Kuku tangan harus pendek tanpa cat kuku. 7. Selalu mengenakan tanda peserta Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 Surabaya, 26 Juli 2016 Ttd Panitia Program Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Harmoni 2016 viii

ix