Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan : Studi Kasus pada Tenaga Pengajar di Telkom University Ella Jauvani Sagala 1,

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH STRESSOR LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN MELALUI JOB STRESS. ( Studi Pada PT. Sindopex Perotama Sidoarjo ) Ari Suharto

BAB II TINJAUAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS PENELITIAN

Pengaruh Stress Kerja Terhadap Prestasi Kerja Karyawan

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN

Oleh: DICKY ACHMAD DAHLAN I PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI FE-MANAJEMEN Halaman 1

Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Motivasi Kerja dan Kinerja Karyawan (Studi pada UD. Merpati Mas Kediri) ABSTRAK 1.

PENGARUH STRES KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA DINAS PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN PROVINSI JAWA BARAT

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Industri bahan bangunan di Indonesia terus berkembang pesat seiring meningkatnya kondisi perekonomian nasional,

Bisma, Vol 1, No. 9, Januari 2017 FAKTOR-FAKTOR STRES KERJA PADA CV SUMBER HIDUP PONTIANAK

BAB I PENDAHULUAN. Dalam kehidupan modern yang makin kompleks, manusia akan cenderung

BAB II URAIAN TEORETIS

BAB V PENUTUP. bagian operasional pada bank BRI (persero). Dari 45 kuisioner yang dibagikan

Ananda Eka Puteri Hamidah Nayati Utami Ika Ruhana Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Malang

ANALISIS PENGARUH SISTEM KOMPENSASI, KEPUASAN KERJA KARYAWAN DAN STRESS KERJA KARYAWAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. VALVEINDO TEKNIK PRATAMA

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. serta tertulis dalam lembar judul di awal, maka dapat diketahui bahwa

BAB I PENDAHULUAN. banyaknya jumlah lembaga pendidikan yang ada di Indonesia baik negeri maupun

Definisi Stres Kerja

PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT. POS DI KABUPATEN PURWOREJO

PENGARUH STRESSOR TERHADAP PRESTASI KERJA MELALUI STRESS KERJA KARYAWAN PTPN XII KEBUN NGRANGKAH PAWON KEDIRI

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah penelitian kausal komporatif

PENGARUH STRES KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA PERAWAT RSUD SARAS HUSADA PURWOREJO

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI PADA UNIT INSTALASI PEMELIHARAAN SARANA DAN PRASARANA RSUD DR.

PENGARUH HAMBATAN KOMUNIKASI TERHADAP MOTIVASI KERJA KARYAWAN DI DALAM ORGANISASI PT. LIEBHERR INDONESIA PERKASA, BALIKPAPAN

DAFTAR ISI ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN Latar Belakang...

Oleh: ANDITA NUGRAHENI B

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif, karena

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan di Dealer Yamaha Cabang PT Jayamandiri Gemasejati Motor Bandung

VOLUME II No 1 Januari 2014 Halaman Hubungan Antara Faktor-Faktor Keinginan Berpindah Karyawan Di Rumah Sakit Baliméd Tahun 2013

BAB I PENDAHULUAN. sebagai aset yang berharga. Tak jarang, perusahaan hanya mengganggap bahwa

PENGARUH STRES KERJA, KONFLIK KERJA, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KOTA KEDIRI

PENGARUH PENEMPATAN KARYAWAN TERHADAP MOTIVASI DAN KINERJA (Studi pada karyawan PT Perkebunan Nusantara X (PG Watoetoelis) Sidoarjo)

ANALISIS PENGARUH FAKTOR ORGANISASI, INDIVIDU, DAN LINGKUNGAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN DEPARTEMEN FRONT OFFICE HOTEL SHANGRI-LA SURABAYA

PENGARUH LINKUNGAN KERJA DAN DUKUNGAN SOSIAL TERHADAP STRES KERJA GURU DI KECAMATAN PURWOREJO

JURNAL ANALYSIS OF THE INFLUENCE OF INDIVIDUAL FACTORS, SOSIAL AND WORK TOWARD A MAJOR FACTOR IN JOB SATICFACTION OF EMPLOYEES AT PT TELKOM KEDIRI

BAB III METODE PENELITIAN

PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP TURNOVER INTENTION KARYAWAN HIGH POINT SERVICED APARTMENT SURABAYA

Prosiding Manajemen ISSN:

PENGARUH PELATIHAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DIVISI PEMASARAN DI PT SUMBER HASIL SEJATI SURABAYA

PENGARUH PENEMPATAN TERHADAP MOTIVASI KERJA DAN KINERJA KARYAWAN (Studi pada Karyawan PT. Astra International, Tbk-Daihatsu Malang)

PENGARUH MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI PADA KARYAWAN PT. PLN (PERSERO) DISTRIBUSI JAWA TIMUR AREA PELAYANAN DAN JARINGAN MALANG)

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB III METODE PENELITIAN

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Volume I No.02, Februari 2016 ISSN :

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. suatu tujuan untuk memecahkan masalah. Menurut Sugiyono (2013: 3) metode

BAB III METODE PENELITIAN. Pahlawan Seribu ITC BSD No. 33A&35 Serpong, Tangerang Selatan. Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Perusahaan merupakan bentuk organisasi yang didirikan untuk

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. WENANG PERMAI SENTOSA Oleh : Anfferney Dallen Mewoh Riane Johnly Pio Sontje Sumayku

BAB I PENDAHULUAN. utama yang tidak dapat digantikan oleh unsur apapun.

Kata kunci: budaya organisasi, stress kerja, kepuasan kerja, kinerja pegawai.

HUBUNGAN MOTIVASI KERJA DAN IKLIM ORGANISASI DENGAN KEPUASAN KERJA PENGAWAI NEGERI SIPIL

BAB III METODE PENELITIAN

NASKAH PUBLIKASI PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP MOTIVASI KERJA KARYAWAN DI CV. MULIA PLASINDO SURAKARTA

PENGARUH PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN CV. MANUNGGAL JAYA DI BOYOLALI SKRIPSI NASKAH PUBLIKASI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

HUBUNGANKARAKTER KEPEMIMPINAN DENGAN KINERJA PENGUSAHA KECIL MAKANAN OLAHAN ABSTRAK

MOTIVASI, LINGKUNGAN KERJA DAN KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR KECAMATAN SEKOLAQ DARAT KABUPATEN KUTAI BARAT

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. dengan alamat di Jl. Merdeka Selatan No. 5 Kota Malang.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Dinamika lingkungan kerja penuh dengan berbagai tantangan,

PENGARUH MOTIVASI, DISIPLIN KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI PT. PERTAMINA RU VI BALONGAN

PENGARUH KARAKTERISTIK PEKERJAAN DAN KARAKTERISTIK INDIVIDU TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI DINAS PENGELOLAAN PASAR KOTA BANJARMASIN

PERSEPSI TERHADAP KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DAN STRES KERJA PADA KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI PT X DI BEKASI

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Kesimpulan merupakan langkah terakhir yang penulis lakukan dalam

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN KERJA KARYAWAN DI SMA NEGERI I SURAKARTA. Oleh: Kutnainah (NPM : ), Kim Budiwinarto ABSTRACT

MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA

ABSTRAK. Kata-kata kunci: motivasi kerja, kepemimpinan, budaya organisasi, kepuasan kerja. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. Pentingnya manusia sebagai tenaga kerja tidak dapat disangkal lagi, bahwa

ANALISIS PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. HEXINDO ADIPERKASA Tbk. CABANG BANJARMASIN. Erni Alfisah* dan Selamet Sutopo**

BAB IV HASIL PENELITIAN. Tabel 5.1. Deskriptif Struktur Organisasi

BAB III METODELOGI PENELITIAN

Analisa Pengaruh Proses Perekrutan, Proses Seleksi dan Kompetensi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Dwirajaya Satya

PENGARUH MOTIVASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN

Kata kunci : lingkungan kerja, komitmen organisasi, kepuasan kerja dan prestasi kerja.

Kata kunci : Kompensasi, Pengembangan Karir dan Komitmen Organisasi

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, KOMPENSASI DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DAN IMPLIKASINYA TERHADAP KINERJA PT. PLN (PERSERO) WILAYAH ACEH

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menganalisis mengenai pengaruh kepuasan kerja terhadap

BAB I PENDAHULUAN. Selain tekanan yang berasal dari lingkungan kerja, lingkungan keluarga dan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Sumber daya manusia merupakan aset yang paling penting bagi

PENGARUH PELATIHAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PEGAWAI PT. SWABINA GATRA GRESIK

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1 Variabel Penelitian dan Definisi Operasional

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN : Studi pada Kantor BP3TKI Bandung

PENGARUH KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA DAN STRES KARYAWAN (Studi Kasus : CV. Mertanadi)

PENGARUH KONFLIK PERAN DAN KONTROL KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN TETAP PT. TRITEGUH MANUNGGAL SEJATI

PENGARUH LEADER MEMBER EXCHANGE, MOTIVASI KERJA DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP LOYALITAS KARYAWAN PO SUMBER ALAM

ABSTRAK. Kata kunci : Gaya kepemimpinan, kompensasi, dan motivasi. vii. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. pengelolaan sumber daya dengan sebaik-baiknya. Sumber daya yang paling penting

Pengaruh Motivasi, Kepemimpinan, Kompensasi, dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Karyawan PT. Pos Indonesia (Persero)

BAB I PENDAHULUAN. ketat di segala bidang, Hal ini merupakan suatu tantangan bagi pelaksanaan

PENGARUH STRES KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus Pada Kampung Batik Laweyan Surakarta)

BAB 3 METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

ABSTRAK. Kata kunci : Sistem Pengendalian Manajemen, Gaya Kepemimpinan, Kinerja Karyawan. Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH PELATIHAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT TRIAS SENTOSA, KRIAN SIDOARJO

PENGARUH DISIPLIN KERJA, GAYA KEPEMIMPINAN DAN PELATIHAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA KANTOR BPJS KETENAGAKERJAAN PADANG JURNAL

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. mahasiswa fakultas psikologi dan kesehatan yang sedang mengambil program

BAB III METODE PENELITIAN. hubungan antara variabel Hubungan Resiliensi dengan Stres Kerja Anggota. Gambar 3.1. Hubungan antar Variabel

BAB III METODE PENELITIAN. untuk memperkuat hasil penelitian yang ingin dicapai. Penelitian ini dilakukan pada

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI. regresi linier berganda yang dilaksanakan mengenai pengaruh motivasi dan disiplin

Transkripsi:

ISSN : 2355-9357 e-proceeding of Management : Vol.4, No.1 April 2017 Page 221 Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan : Studi Kasus pada Tenaga Pengajar di Telkom University Ella Jauvani Sagala 1, Randa Pebri Ardi 2 ellajauvanisagala@gmail.com 1, randapebri13@gmail.com 2 (085102657000) 1, (085272699572) 2 Telkom University Bandung Abstrak Dalam penelitian ini, kami menelaah bagaimana pengaruh yang diberikan oleh stres kerja terhadap kinerja dari 87 orang dosen yang berada pada tujuh fakultas di kampus Telkom University, Bandung. Data yang dikumpulkan pada penelitian ini menggunakan penyebaran kuisioner. Teknik regresi linier sederhana digunakan untuk menguji hipotesis. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa stres kerja yang terdiri dari faktor lingkungan, faktor organisasi dan faktor individu, berpengaruh signifikan dan positif terhadap kinerja dosen dengan hasil koefisien regresi sebesar 0,633 dan nilai signifikansi variabel stres sebesar 0,000. Oleh karena itu, direkomendasikan bagi pihak yang mengurusi sumber daya manusia untuk melakukan konseling khusus dosen secara berkala untuk memantau sejauh mana stres yang dirasakan oleh para dosen dan mengawasi beberapa faktor yang memiliki pengaruh yang besar dalam terciptanya stres kerja. Kata-kata kunci : Stres Kerja, Kinerja, Dosen. 1. Pendahuluan Karyawan merupakan aspek yang penting bagi perusahaan dalam menjalankan roda bisnisnya, seperti yang dikatakan oleh Widiastuti [1] dalam artikelnya, bahwa karyawan dan perusahaan merupakan dua hal yang tidak bisa dipisahkan, karyawan memegang peran utama dalam tercapainya tujuan perusahaan, jika karyawan memiliki produktifitas dan motivasi yang tinggi maka perusahaan akan berjalan dengan baik, dilain sisi jika karyawan memiliki motivasi yang rendah serta mengalami stres, maka akan berdampak negatif kepada perusahaan itu sendiri. Stres kerja dapat menjadi salah satu penyebab penurunan produktifitas karyawan. Bagi masyarakat umum, stres merupakan salah satu hal yang harus dihindari, hal ini dikarenakan oleh anggapan bahwa stres memiliki dampak yang negatif, seperti yang disebutkan oleh Julieta [2] bahwa pada umumnya stres merupakan reaksi yang merugikan untuk tiap individu yang mendapatkan begitu banyak tekanan dan beberapa jenis tuntutan kerja yang melebihi kemampuannya. Hal yang sama juga disebutkan oleh Warraich [3] bahwa stres menyebabkan ketidak seimbangan pada kehidupan seseorang, dikarenakan stres membawa depresi, gangguan kesehatan, gangguan perilaku, dan mengganggu tingkah laku di lingkungan kerja. Namun disisi lain, beberapa peneliti menemukan pengaruh stres yang berbeda, seperti yang disebutkan oleh Ahmed dan Ramzan [4] bahwa stres juga memiliki dampak yang positif bagi karyawan tergantung pada batasan karyawan tersebut mengelola dan mengatasi stres yang dialaminya. Jurnal Stres Kerja terhadap Kinerja Page 1

ISSN : 2355-9357 e-proceeding of Management : Vol.4, No.1 April 2017 Page 222 Selain itu, Rizwan [5] juga mengatakan bahwa stres yang dialami seseorang berbeda-beda, dan stres dapat bersifat negatif ataupun positif. Ketika seorang individu mulai mengalami gangguan stres pada dirinya, maka secara langsung akan terlihat gejala-gejala yang memperlihatkan adanya stres yang muncul. Sesuai dengan yang dikemukakan oleh Robbins dan Judge [6], terdapat tiga bentuk gejala dari stres antara lain a) Gejala fisiologis, yang mana dapat membuat perubahan dalam metabolisme, meningkatkan tingkat kerja jantung, pernapasan dan meningkatkan tekanan darah, menyebabkan sakit kepala, dan serangan jantung. b) Yang kedua yaitu gejala psikologis, ketidakpuasan kerja merupakan bentuk gejala psikologis yang paling sederhana dan paling jelas, namun bentuk dari gejala psikologis lainnya misalnya, ketegangan, kecemasan, mudah tersinggung, kebosanan, dan penundaan kerja. c) Dan yang terakhir berupa gejala perilaku, gejala stres yang berhubungan dengan perilaku mencakup pengurangan produktivitas, kehadiran, dan turnover, serta perubahan kebiasaan makan, meningkatnya merokok atau konsumsi alkohol, bicara cepat, gelisah, dan gangguan tidur. Selanjutnya melihat data yang dikumpulkan baik itu data tertulis maupun data dari wawancara terhadap para dosen di Telkom University mengenai stres kerja, diketahui ada beberapa faktor yang mungkin dapat memicu terjadinya program studi yang memiliki rasio perbandingan yang dibawah standar yang telah ditetapkan maupun melebihi standar yang ditetapkan [7]. Di sisi lain, dari data wawancara yang ditujukan terhadap dosen di Telkom University, menunjukkan adanya kesadaran para responden mengenai stres yang mereka alami. Dari penjabaran diatas, terdapat indikasi bahwa stres memiliki peran yang besar terhadap keberlangsungan kinerja para dosen. Sehingga penelitian ini dilakukan guna melihat pengaruh stres yang dialami para dosen di Telkom University terhadap kinerja dosen, dan juga untuk melihat seberpa besar ringkat stres yang dirasakan dan juga bagaimana tingkat kinerja yang dimiliki oleh para dosen di Telkom University. 2. Kerangka Teori dan Hipotesis Stres Kerja Dalam bekerja hampir setiap orang merasakan stres yang berkaitan dengan pekerjaan mereka yang disebabkan tekanan baik itu psikologis maupun fisiologis, seperti yang dikatakan oleh Robbins dan Judge [6] bahwa stress juga dapat diartikan sebagai proses psikologis yang tidak menyenangkan yang terjadi sebagai respon terhadap tekanan lingkungan. Selain itu, menurut yang dikemukakan oleh [6] Schuler, bahwa stres adalah suatu kondisi dinamis di mana seorang individu dihadapkan dengan sebuah kesempatan, permintaan, atau sumber daya yang terkait dengan apa yang hasilnya dirasakan oleh individu tersebut dimana hasil tidak pasti dan dan tidak penting. Menurut Seaward [8] stres adalah istilah dari bidang stres dikalangan dosen, antara lain dari data rasio perbandingan dosen terhadap mahasiswa di tujuh Jurnal Stres Kerja terhadap Kinerja fakultas Telkom University, terdapat beberapa Page 2

ISSN : 2355-9357 e-proceeding of Management : Vol.4, No.1 April 2017 Page 223 fisika, yang berarti kekuatan fisik atau ketegangan ditempatkan pada suatu objek. Untuk mengetahui mengapa terjadinya stres kerja, maka dapat dilihat dari sumber pembentuknya, Jurnal Stres Kerja terhadap Kinerja Page 3

ISSN : 2355-9357 e-proceeding of Management : Vol.4, No.1 April 2017 Page 224 sumber stres kerja dikenal dengan job stressor yang sangat beragam dan reaksinya beragam pula pada setiap orang. Untuk menilai tingkatan stres pada individu, dibutuhkan indikator dalam penilaian tersebut, berikut ini 3 sumber stres kerja yang umum menurut Robbins dan Judge [6] yaitu, faktor lingkunga, faktor organisasi dan faktor individu. dialami oleh seseorang (stres) dengan kinerja, awalnya dikembangkan oleh psikolog Robert M. Yerkes dan John Dillingham Dodson [13] pada tahun 1908, berikut ini gambaran kurva dari hukum Yerkes-Dodson : Kinerja Sebagaimana dikemukan oleh Dessler [9] kinerja adalah proses mengonsolidasikan penetapan tujuan, penilaian dan pengembangan kinerja kedalam satu sistem tunggal bersama, yang bertujuan memastikan kinerja karyawan mendukung tujuan strategis. Mangkunegara [10] mengatakan bahwa kinerja karyawan adalah hasil kerja secara kualitas dan kuantitas yang dicapai oleh seorang karyawan dalam melaksanakan tugasnya sesuai dengan tanggung jawab yang diberikan kepadanya. Menurut Robert L. Mathis dan John H. Jackson [11] kinerja merupakan gabungan dari kemampuan, upaya, dukungan dari perusahaan sehingga karyawan mencapai targetnya. Untuk mengetahui tingkat kinerja para dosen, penilaian kinerja menggunakan lima indikator yang dikemukakan oleh Dessler [12], antara lain prestasi pekerjaan, kuantitas pekerjaan, kepemimpinan, kedisiplinan dan komunikasi. Stres dan Kinerja Sehubungan mengenai keterkaitan anatara variabel yang diteliti,yaitu variabel stres kerja dan variabel kinerja, berikut ini merupakan hukum dasar keterkaitan antara stres kerja terhadap kinerja, hukum Yerkes - Dodson adalah hubungan empiris antara gairah/ tekanan yang Dari kurva tersebut, Yarkes-Dodson mengemukakan teori bahwa ketika stres yang dihadapi oleh seseorang meningkat, maka tingkat kinerja yang dihasilkan juga ikut meningkat, namun ketika stres yang dialami melebihi kapasitas individu tersebut dalam menghadapinya maka akan berpengaruh negatif terhadap kinerja. 3. Metode Penelitian Data primer yang telah digunakan dalam penelitian ini dikumpulkan dari para dosen tetap di tujuh fakultas Telkom University. Penelitian ini bersifat kuantitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner yang disebar merata di setiap fakultas. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu simple random sampling. Jumlah responden dalam dalam penelitian ini terdiri dari 87 orang dari populasi yang berjumlah 699 orang dosen. Adapun uji-uji yang digunakan dalam pencarian hasil penelitian antara lain uji validitas dan uji reliabilitas yang digunakan untuk menilai Jurnal Stres Kerja terhadap Kinerja Page 4

ISSN : 2355-9357 e-proceeding of Management : Vol.4, No.1 April 2017 Page 225 kemampuan isi kuisioner dalam menunjukkan sah atau tidaknya kuisioner dan kesamaan hasil data dari kuisioner, setelah itu teknik analisis data yang digunakan meliputi analisis deskriptif, uji normalitas,uji multikolinieritas, uji heteroskedastisitas, analisis regresi linier sederhana dan uji hipotesis. Analisis Regresi Sederhana Tabel 1 4. Hasil dan Pembahasan Responden dalam penelitian ini terdiri 13% dari fakultas ekonomi bisnis, 14% dari fakultas komunikasi dan bisnis, 15% dari fakultas ilmu terapan, 14% dari fakultas teknik informatika, 15% dari fakultas teknik elektro, 14% dari fakultas rekayasa industri dan 15% dari fakultas industri kreatif. Analisis Deskriptif Setelah mendapatkan hasil tanggapan responden dari setiap indikator yang digunakan, di dapati bahwa persentase stres kerja sebesar 68,93%, sedangkan untuk kinerja sendiri sebesar 72,43%. Dari hasil tersebut, stres kerja yang dirasakan tergolong tinggi, begitu juga halnya dengan kinerja yang juga tergolong tinggi. Untuk lebih lengkapnya dapat dilihat pada tabel berikut : Tabel 1 Variabel Indikator Rata-rata Faktor Lingkungan 70,79% Stres Kerja Faktor Organisasi 69% (X) Faktor Individu 67% Total 68,93% Prestasi Kerja 74% Kuantitas Kerja 74% Kinerja Kepemimpinan 71% (Y) Kedisiplinan 71% Komunikasi 72,13% Total 72,43% Dari hasil persamaan regresi linier sederhana diatas dapat dilihat bahwa konstantanya sebesar 9.212 dan koefisien regresi diperoleh sebesar 0.633, dapat dijabarkan bahwa disetiap kenaikan satu satuan dari variabel X (stres kerja), akan menyebabkan peningkatan variabel Y (kinerja) sebesar 0.633. yang berarti bahwa variabel X (stres kerja) memiliki pengaruh terhadap variabel Y (kinerja). Uji Hipotesis (Uji t) Tabel 2 Hipotesis: H0 : Variabel X (stres kerja) tidak berpengaruh signifikan terhadap variabel Y (kinerja). H1 : Variabel X (stres Kerja) berpengaruh signifikan terhadap variabel Y (kinerja). Dilihat dari tabel hasil pengujian diatas, didapat nilai sig variabel X (stres kerja) sebesar = 0.000 < 0.05, sehingga H0 ditolak, yang berarti bahwa variabel X (stres kerja) berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel Y (kinerja). Jurnal Stres Kerja terhadap Kinerja Page 5

ISSN : 2355-9357 e-proceeding of Management : Vol.4, No.1 April 2017 Page 226 Uji Koefisien Determinasi Tabel 3 Dari tabel hasil uji koefisien determinasi diatas, diperoleh angka r2 sebesar 0.741. maka perhitungan koefisien determinasi sebagai berikut: Kd = 0.741 x 100% Kd = 74.1% Ini berarti bahwa 74.1% dari variabel Y (kinerja) dapat dijelaskan oleh perubahan dalam variabel X (stress kerja). Sedangkan 25.9% sisanya dijelaskan oleh faktor lain diluar variabel penelitian. 5. Kesimpulan Kesimpulan Berdasarkan hasil pengolahan analisis data dan pembahasan yang telah diuraikan pada bab sebelumnya mengenai pengaruh stres kerja terhadap kinerja dosen pengajar di Telkom University, penulis dapat menarik beberapa kesimpulan yang dapat memberikan jawaban terhadap rumusan masalah dalam penelitian ini, yaitu: 1) Berdasarkan hasil dari uji yang sudah dilakukan pada bab sebelumnya, variabel stres kerja memiliki pengaruh yang signifikan dan positif terhadap variabel kinerja. 2) Berdasarkan hasil yang diperoleh dari bab sebelumnya, variabel stres kerja memliki tingkat yang tinggi yang berarti bahwa para dosen di Telkom University memiliki tingkat stres kerja yang berada dalam kategori tinggi, dalam variabel ini dapat dijabarkan lebih mendalam mengenai sub-variabel yang terdiri dari 3 faktor dan indikatornya sebagai berikut, a) Faktor lingkungan berada dalam kategori tinggi, ketidakpastian inovasi teknologi merupakan indikator yang memiliki pengaruh yang besar dalam pembentukan stres kerja dalam faktor ini. b) Faktor organisasi berada dalam kategori tinggi, struktur organisasi merupakan indikator yang memiliki pengaruh yang besar dalam pembentukan stres kerja dalam faktor ini. c) Faktor individu berada dalam kategori tinggi, masalah kepribadian yang timbul dari sifat bawaan merupakan indikator yang memiliki pengaruh besar dalam pembentukan stres kerja dalam faktor ini. 3) Berdasarkan hasil yang diperoleh dari bab sebelumnya, variabel kinerja memliki tingkat yang tinggi yang berarti bahwa dosen di Telkom University memiliki kinerja yang baik dan berada dalam kategori tinggi, dalam variabel ini dapat dijabarkan lebih mendalam mengenai subvariabel yang terdiri dari 5 faktor dan indikatornya sebagai berikut, a) Prestasi pekerjaan berada pada kategori yang tinggi, keterampilan merupakan indikator yang memiliki skor hasil tertinggi dan menunjukkan bahwa dosen memiliki kemampuan penguasaan teknik atau prosedur yang baik. b) Kuantitas pekerjaan berada pada kategori yang tinggi, kontribusi merupakan indikator yang memiliki skor hasil tertinggi dan Jurnal Stres Kerja terhadap Kinerja Page 6

ISSN : 2355-9357 e-proceeding of Management : Vol.4, No.1 April 2017 Page 227 menunjukkan bahwa dosen mampu membantu dalam memberikan hasil kepada organisasi. c) Kepemimpinan berada pada kategori yang tinggi, membutuhkan arahan dan perbaikan merupakan indikator yang memiliki skor hasil tertinggi dan menunjukkan bahwa dosen membutuhkan bantuan dari orang lain dalam melakukan tugasnya. d) Kedisiplinan berada pada kategori yang tinggi, mematuhi regulasi merupakan indikator yang memiliki skor hasil tertinggi dan menunjukan bahwa dosen memiliki kedisiplinan yang tinggi dan mampu untuk mengikuti dan mematuhi aturan-aturan yang telah ditetapkan oleh organisasi. e) Komunikasi berada pada kategori yang tinggi dan menunjukkan bahwa dosen memiliki komunikasi yang baik terhadap sesama dosen dan juga kepada pimpinannya. Jurnal Stres Kerja terhadap Kinerja Page 7

ISSN : 2355-9357 e-proceeding of Management : Vol.4, No.1 April 2017 Page 228 Daftar Pustaka Ahmed, A., dan Ramzan, M. (2013). Effects of Job Stress on Employees Job Performance A Study on Banking Sector of Pakistan. (Vol.11), 61-68. Dessler, G. (2007). Human Resource Management (11th ed.). Upper Saddle River, New Jersey: Prentice Hall. Mangkunegara, A, P. (2007). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Remaja Rosdakarya. Mathis, R, L., dan Jackson, J. (2010). Human Resource Management. United States : Cenange-Learning. Rizwan, M., dan Jamil, M, I. (2014). The Impact of the Job Stress, Job Autonomy and Working Conditions on Employee Satisfaction, (Vol.4), 196-207. Robbins, S, P., dan Judge, T, A. (2012). Organizational Behavior(15th ed.). New York City, New York:Pearson. Seaward, B, L. (2013). Essentials of Managing Stress. (3rd ed.). Burlington, Massachusetts, United States: Jones & Bartlett Learning. Warraich, U, A., Ahmed, R, R., dan Ahmad, N. (2014). Impact of Stress on Job Performance: An Empirical study of the Employees of Private Sector Universities of Karachi. (Vol.4), 104-107. Widiastuti. (2011). Makalah Dampak Stres dan Tingkat Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Didapat dari : https://widiastutidyah.wordpress.com/2011/01/2 0/makalah-dampak-stres-dan-tingkatkepuasan-kerja-terhadap-kinerjakaryawan/ Jurnal Stres Kerja terhadap Kinerja Page 8