Rumusan masalah dari proyek akhir ini adalah: 1. Bagaimana membangun aplikasi yang mampu menangani pengelolaan data pasien?

dokumen-dokumen yang mirip
1 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1) BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1 BAB 1 PENDAHULUAN. Latar Belakang

1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Instalasi Gawat Darurat (IGD). Setiap tindakan yang diberikan dokter IGD, selalu

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Latar Belakang

1 BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

LANDASAN TEORI. Landasan teori digunakan untuk menjelaskan teori-teori yang mendukung. penyusunan laporan kerja praktik ini yang antara lain:

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB II LANDASAN TEORI. landasan teori yang digunakan akan dijelaskan di bawah ini.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

DAFTAR ISI. ABSTRAK... vi. KATA PENGANTAR... vii. DAFTAR ISI... ix. DAFTAR TABEL... xii. DAFTAR GAMBAR... xiii. DAFTAR LAMPIRAN...

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1 BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Yang menjadi rumusan masalah dalam pengerjaan proyek akhir ini adalah sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN. dokter gigi, apotek, laboratorium, dan layanan beauty care. Berdiri sejak tahun

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1 BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Aplikasi Perancangan Design Undangan, Invitation Card, Souvenir Berbasis

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. lainnya. Dengan pengolahan data berbasis komputerisasi, pencarian informasi dan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1 BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. komputer menjadi salah satu alat pengolahan data yang wajib dimiliki oleh

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Tempat praktik dr. Dwiyana M.S berada di daerah Binong, Tangerang. Tempat praktik ini merupakan tempat praktik dokter umum yang hanya ada satu dokter dalam menangani pasiennya, yaitu dr. Dwiyana sendiri. Permasalahan yang ada di tempat praktik dokter ini adalah pencatatan data pasien yang masih manual, hanya menggunakan buku untuk menyimpan data sehingga dokter dan petugas kesulitan dalam mencari data pasien. Petugas juga kesulitan dalam menghitung jumlah pasien yang datang dalam sebulan sehingga mengakibatkan ketidaklengkapan atau kerangkapan data. Selain itu, dilakukan juga pendataan untuk obat yang masuk agar dokter dapat mengetahui berapa jumlah obat keluar dari resep obat yang diberikan kepada pasien serta berapa jumlah obat yang tersedia di depo obat. Akan tetapi, seringkali data obat yang keluar tidak dicatat ke dalam buku penyimpanan data obat sehingga jumlah obat yang tersedia di depo obat seringkali tidak sesuai dengan data obat yang ada. Berdasarkan beberapa permasalahan di atas, penulis memilih judul Aplikasi Berbasis Web untuk Pendaftaran Pasien, Pengelolaan Data Persediaan Obat, dan Pembayaran (Studi Kasus: Praktik dr. Dwiyana M.S). 1.2 Rumusan Masalah Rumusan masalah dari proyek akhir ini adalah: 1. Bagaimana membangun aplikasi yang mampu menangani pengelolaan data pasien? 2. Bagaimana membangun aplikasi yang mampu menangani pengelolaan data persediaan obat dengan fitur notifikasi persediaan obat? 1

3. Bagaimana membangun aplikasi yang mampu menangani pencarian data pasien dan persediaan obat? 4. Bagaimana membangun aplikasi yang mampu menangani pembayaran dokter dan pembelian obat? 5. Bagaimana membangun aplikasi yang mampu menangani pembuatan laporan? 1.3 Tujuan Tujuan dari proyek akhir ini adalah: 1. Membangun aplikasi yang mampu menangani masalah pengelolaan data pasien. 2. Membangun aplikasi yang mampu menangani masalah persediaan obat dengan menggunakan fitur notifikasi persediaan obat. 3. Membangun aplikasi yang mampu menangani masalah pencarian data pasien dan persediaan obat. 4. Membangun aplikasi yang mampu menangani masalah pembayaran dan pembelian obat. 5. Membangun aplikasi yang mampu menangani masalah pembuatan laporan. 1.4 Batasan Masalah Batasan masalah pada proyek akhir ini adalah: 1. Aplikasi ini tidak membahas mengenai rekam medis. 2. Aplikasi ini tidak membahas mengenai untung/rugi pendapatan. 3. Aplikasi ini tidak dapat mencetak struk pembayaran. 2

1.5 Definisi Operasional 1. Pendaftaran pasien adalah suatu kegiatan yang dilakukan oleh calon pasien sebelum berobat ke dokter dengan memberikan data diri seperti nama, alamat, dan tanggal lahir kepada resepsionis. 2. Persediaan obat adalah jumlah obat yang tersedia di depo obat setelah dikurangi dengan obat yang dipakai atau dibeli. 3. Pembayaran adalah kegiatan membayar tarif berobat dokter dan harga obat yang ditebus dari resep pada saat pasien selesai berobat. 1.6 Metode Pengerjaan Metode yang digunakan dalam pengerjaan proyek akhir ini adalah SDLC (Software Development Life Cycle) dengan menggunakan model waterfall, karena setiap tahapan dalam model ini bersifat sistematis dan berurutan dalam membangun sebuah perangkat lunak. SDLC adalah sebuah siklus yang menggambarkan cara suatu perangkat lunak dibangun. SDLC yang paling umum digunakan adalah SDLC model waterfall. Model waterfall berisi rangkaian aktivitas proses yang berurutan. (Hendraputra, Pratondo, Wijaya, Nugroho, & Kusuma, 2009) Secara umum dalam pembangunan perangkat lunak dengan model waterfall terdapat tahapan-tahapan sebagai berikut: 3

Analisis Kebutuhan Perancangan Pengkodingan Pengujian Implementasi Gambar 1.1 Siklus SDLC 1. Analisis Kebutuhan Pada tahap ini dilakukan pengumpulan semua kebutuhan user yang berkaitan dengan perangkat lunak yang akan dibangun. 2. Perancangan Pada tahap ini merupakan tahapan untuk menerjemahkan keinginan user menjadi desain teknis yang siap diimplementasikan oleh programmer. 3. Pengkodingan Pada tahap ini, programmer bekerja berdasarkan dokumen desain yang telah dibuat oleh desainer pada tahapan sebelumnya dan menerjemahkannya ke dalam bahasa pemrograman. 4

4. Pengujian Tahap ini dilaksanakan setelah sebuah program selesai dibuat. 5. Implementasi Perangkat lunak yang telah lolos uji coba di-instal di tempat pemesan dengan disertai perangkat pendukungnya. 1.7 Jadwal Pengerjaan Tabel 1.1 Jadwal Pengerjaan 5