KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN KEBERSIHAN DIRI DENGAN PITYRIASIS VERSICOLOR

dokumen-dokumen yang mirip
KARYA TULIS ILMIAH. Disusun oleh MUHAMMAD IRFAN RIZALDY PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN GAYA HIDUP DENGAN MIOPIA PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH PELATIHAN BANTUAN HIDUP DASAR TERHADAP TINGKAT MOTIVASI MENOLONG KORBAN KECELAKAAN LALU LINTAS PADA POLISI KOTA YOYAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun oleh TRI YULIASIH

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN KADAR HEMOGLOBIN DENGAN PENYEMBUHAN LUKA SECTIO CAESAREA DI RS PKU MUHAMMADIYAH GAMPING YOGYAKARTA

PERBANDINGAN KEJADIAN ASFIKSIA ANTARAPERSALINAN PRETERM DAN ATERM PADA PREEKLAMSIA BERAT DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU DAN TINGKAT EKONOMI KELUARGA TERHADAP PERKEMBANGAN MOTORIK BALITA DI PUSKESMAS KERATON YOGYAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH EDUKASI MELALUI MEDIA SLIDE TERHADAP PENINGKATAN KEPATUHAN TENAGA KESEHATAN DALAM MELAKSANAKAN HAND HYGIENE DI KLINIK

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN KEPATUHAN PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI (APD) PADA PERAWAT UNIT HEMODIALISIS RS PKU MUHAMMADIYAH GAMPING

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN ANTARA FUNGSI KELUARGA MENURUT NILAI APGAR DENGAN KEPATUHAN MINUM OBAT ANTI TUBERCULOSIS PADA PENDERITA TUBERCULOSIS PARU

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun oleh TRYA OKTAVIANI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun oleh TITANIA DWI SARTIKA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH EDUKASI MEDIA VIDEO TERHADAP PENINGKATAN KEPATUHAN TENAGA KESEHATAN DALAM MELAKSANAKAN HAND HYGIENE DI KLINIK HEMODIALISIS

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun oleh KUMALATUS SADEA

: FAHRIZAL KUSUMA WIJAYA NIM:

KARYA TULIS ILMIAH. PENGARUH EDUKASI TENTANG KESADARAN SITUASI TERHADAP PENINGKATAN KESADARAN SITUASI PERAWAT BANGSAL DI RSUD dr.

KARYA TULIS ILMIAH. HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN SIKAP DAN PERILAKU TERHADAP MINUMAN KERAS Studi Kasus di PT Esa Express Surabaya

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN KEPATUHAN PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI (APD) PADA PETUGAS PENUNJANG NON MEDIS DI RS PKU MUHAMMADIYAH GAMPING

HALAMAN PENGESAHAN KTI HUBUNGAN OVEREKSPRESI HUMAN EPIDERMAL GROWTH FACTOR RECEPTOR 2 (HER-2) DENGAN UKURAN TUMOR PADA PASIEN KANKER PAYUDARA

HALAMAN PENGESAHAN KTI HUBUNGAN OVEREKSPRESI HUMAN EPIDERMAL GROWTH FACTOR RECEPTOR 2 (HER-2) DENGAN GRADE HISTOLOGI PADA PASIEN KANKER PAYUDARA

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN TINGKAT STRES DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA WANITA DI YOGYAKARTA. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN KEPADATAN PENDUDUK DENGAN KEJADIAN DEMAM BERDARAH DENGUE DI KABUPATEN SLEMAN

PENGARUH EDUKASI TB PARU TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN PENDERITA TB PARU DI KECAMATAN SELOMERTO KABUPATEN WONOSOBO

KARYA TULIS ILMIAH. HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN SIKAP DAN PERILAKU TERHADAP PERILAKU SEKSUAL Studi Kasus di PT Esa Express Surabaya

HUBUNGAN AKTIVITAS ORGANISASI MAHASISWA DENGAN PENCAPAIAN PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN DOKTER UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun Oleh: HERY SEPTIADY NIM:

Hubungan Antara Pengetahuan Tentang Vulva Hygiene dan Kejadian Keputihan Pada Wanita Perimenopause Di Desa Mojo Kecamatan Andong Boyolali

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun Oleh : NAFI ATUS SYARIFAH

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun oleh RAUDATUL MAULIDA

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN SIKAP DAN TINDAKAN SEKSUAL PRANIKAH PADA MAHASISWA

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN BAHAYA NAPZA DENGAN SIKAP DAN TINDAKAN PENYALAHGUNAAN NAPZA PADA MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN KEPATUHAN PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI (APD) PADA PETUGAS PENUNJANG MEDIS DI RS PKU MUHAMMADIYAH GAMPING

HUBUNGAN ANTARA PERFORMANCE SEBAGAI PEMIMPIN DISKUSI DENGAN KEMAMPUAN KOGNITIF PADA MAHASISWA PENDIDIKAN DOKTER FKIK UMY

Disusun oleh : Giri Suseno

MALATHION DENGAN KEJADIAN DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) DI KECAMATAN SLEMAN, KABUPATEN SLEMAN, YOGYAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH PENGGUNAAN SMARTPHONE DAN TABLET COMPUTER TERHADAP KUALITAS TIDUR DAN TINGKAT ATENSI

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP KEPATUHAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE (ANC) DI PUSKESMAS MERGANGSAN KOTA YOGYAKARTA

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Sains Terapan

PENGARUH TINGKAT PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI TERHADAP PERILAKU SEKSUAL SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN TINGKAT KECEMASAN DENGAN INTENSITAS NYERI PADA PASIEN NYERI PUNGGUNG

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN RUTINITAS IBADAH SHALAT WAJIB TERHADAP DEMENSIA PADA LANJUT USIA BERDASARKAN MINI MENTAL STATE EXAMINATION

M. ANGGI ASNET PRATAMA

KARYA TULIS ILMIAH. Yunita Dwiningtyas R

KARYA TULIS ILMIAH PERBEDAAN TINGKAT DEPRESI PADA SISWA YANG PERNAH TINGGAL DI ASRAMA DAN YANG BELUM PERNAH TINGGAL DI ASRAMA

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN DUKUNGAN EMOSIONAL DAN INSTRUMENTAL KELUARGA TERHADAP PEMANFAATAN POSYANDU LANJUT USIA DI NGEBEL

KARYA TULIS ILMIAH PERBEDAAN ANTARA DIFERENSIASI TUMOR KARSINOMA SEL SKUAMOSA DENGAN REAKSI LIMFOSIT DAN KEMATIAN SEL KANKER SERVIKS

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT STRES DAN INSOMNIA DENGAN PRESTASI BELAJAR PADA MAHASISWA KEPERAWATAN

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PEKERJA TENTANG APD TERHADAP PENGGUNAANNYA DI CV. UNGGUL FARM NGUTER

TINGKAT PENGETAHUAN SISWA SMA DAN REMAJA PUTUS SEKOLAH TERHADAP BAHAYA MEROKOK. Oleh : MEISYARAH KHAIRANI

KARYA TULIS ILMIAH INFEKSI SALURAN KEMIH (ISK) SEBAGAI FAKTOR RISIKO MALNUTRISI PADA ANAK USIA PRASEKOLAH DAN SEKOLAH

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH SENAM OTAK TERHADAP INTELLIGENCE QUOTIENT (IQ) PADA ANAK-ANAK SD DI WILAYAH HIPOTIROID. Disusun oleh

HUBUNGAN POLA ASUH IBU DENGAN TINGKAT PERKEMBANGAN PERSONAL SOSIAL PADA ANAK USIA PRA SEKOLAH DI TK PDHI BANGUNTAPAN BANTUL YOGYAKARTA

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERILAKU ASERTIF MAHASISWA KEPERAWATAN S1 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO ANGKATAN 2014

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN ANTARA KEMAMPUAN KOMUNIKASI INTERPROFESI DENGAN NILAI TUTORIAL MAHASISWA PROFESI KESEHATAN FKIK UMY

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN PRESBIOPI DENGAN DERAJAT DAN FREKUENSI NYERI KEPALA

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU DENGAN KEJADIAN ANEMIA REMAJA PUTRI KELAS X DAN XI SMA NEGERI 1 POLOKARTO

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun oleh : FATIMATUS SOLEKHAH

HUBUNGAN FAKTOR PREDISPOSING (Tingkat Pengetahuan, Pendidikan, Sikap, Pekerjaan) KADER DENGAN KEAKTIFAN KADER PADA KEGIATAN POSYANDU DI DESA RAKIT

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU, POLA PEMBERIAN MAKAN, DAN PENDAPATAN KELUARGA TERHADAP STATUS GIZI BALITA DI DESA PAJERUKAN KECAMATAN KALIBAGOR

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH OLAHRAGA ANAEROBIK TERHADAP TEKANAN INTRAOKULER

KARYA TULIS ILMIAH PERBANDINGAN ANTARA FAKTOR RISIKO INFEKSI SALURAN KEMIH TERHADAP KEJADIAN KETUBAN PECAH DINI PRETERM DAN KETUBAN PECAH DINI ATERM

GAMBARAN PERILAKU PENGHUNI PANTI ASUHAN BAIT ALLAH MEDAN TERHADAP PENCEGAHAN SKABIES. Oleh : TRINYANASUNTARI MUNUSAMY

Diajukan Oleh : PUTRI RAHMITASARI J

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN BERAT BADAN LAHIR RENDAH (BBLR) TERHADAP KETERLAMBATAN PERKEMBANGAN MOTORIK ANAK USIA BALITA

HUBUNGAN ANTARA KETERAMPILAN KOMUNIKASI, KEPERCAYAAN DIRI DAN SELF EFFICACY

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun oleh. Disusun oleh: AYUTYA BASTIAN FRIZA

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Sains Terapan

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN OVEREKSPRESI HUMAN EPIDERMAL GROWTH FACTOR RECEPTOR 2 (HER-2) DENGAN STATUS LIMFONODI PADA PASIEN KANKER PAYUDARA

: BAYU SETIAWAN J

KARYA TULIS ILMIAH. EFEKTIFITAS HIPNOTERAPI TERHADAP TINGKAT STRES (Kecemasan) DAN KADAR GLUKOSA DARAH SEWAKTU PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2

ABSTRAK. Kata kunci: persepsi, minat, remaja, alat ortodontik cekat, maloklusi

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERILAKU PERSONAL HYGIENE ORGAN GENITALIA PADA PELAJAR PUTRI DI SMK N 7 SURAKARTA

EVALUASI PELAKSANAAN DAN ANALISIS PENGARUH EARLY PHARMACEUTICAL EXPOSURE

HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI TERHADAP PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KASIHAN 1 BANTUL YOGYAKARTA

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi SebagaiSyarat Mencapai Derajat Skripsi. Disusun oleh : SAMPURNO TRI UTOMO

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PERSONAL HYGIENE GENETALIA DENGAN MOTIVASI MERAWAT ORGAN GENETALIA PADA SISWI MTs TA MIRUL ISLAM SURAKARTA

REVITALISASI POSKESTREN SEBAGAI UPAYA UNTUK MENURUNKAN KELUHAN GANGGUAN KULIT PADA SANTRI DI PESANTREN AS SALAFIYYAH. Karya Tulis Ilmiah

DISUSUN OLEH WAHYUDI EKA PUTRA

Oleh: SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana HERU DHIYANTO

SKRIPSI Disusun Untuk Memenuhi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan. Disusun oleh : ANGGIT YATAMA EMBUN PRIBADI

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN ASUPAN ZAT GIZI MAKRO DAN PENGETAHUAN GIZI SEIMBANG DENGAN STATUS GIZI SISWA-SISWI DI SMP MUHAMMADIYAH 1 KARTASURA

PENGARUH WUDHU MENJELANG TIDUR TERHADAP KUALITAS TIDUR PADA MAHASISWA TINGKAT AKHIR ANGKATAN 2013 DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

RS PKU. Disusun oleh RIZKA IZTIKA FAKULTAS

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Sains Terapan

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT STRES, TEMAN SEBAYA DAN KEPRIBADIAN DENGAN PENYALAHGUNAAN ALKOHOL PADA REMAJA KOMUNITAS MOTOR DI PURWOKERTO 2016

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU DENGAN KLASIFIKASI PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) TATANAN RUMAH TANGGA DI KELURAHAN SANGKRAH SURAKARTA

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG OSTEOPOROSIS DENGAN TINDAKAN MENGONSUMSI SUSU PADA SISWA KELAS XI SMA N 1 SURAKARTA

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Kedokteran. Diajukan Oleh: Kiky Putri Anjany J

HUBUNGAN ANTARA POLA ASUH ORANG TUA DENGAN PERSONAL HYGIENE SAAT MENSTRUASI PADA ANAK TUNA GRAHITA DI SLB N UNGARAN KARYA TULIS ILMIAH

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH KONSENTRASI EKSTRAK DAUN KELOR

HUBUNGAN ANTARA AKSES KE GERAI FAST FOOD DENGAN KONSUMSI FAST FOOD PADA SISWA KELAS XI DAN XII DI MAN 2 SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana. Oleh: DEWI LESTARI

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN INDEKS MASA TUBUH (IMT) PASIEN OSTEOATRITIS LUTUT DITINJAU DARI PEMERIKSAAN RADIOLOGI

SKRIPSI HUBUNGAN SENAM LANSIA DENGAN KUALITAS TIDUR LANSIA. di Posyandu Lestari Lansia Kelurahan Mojorejo, Kecamatan Taman, Kota Madiun

HUBUNGAN ANTARA FUNGSI KELUARGA DENGAN KEJADIAN INFEKSI SALURAN PERNAPASAN AKUT (ISPA) PADA ANAK BALITA DI PUSKESMAS KARTASURA SKRIPSI

HUBUNGAN SIKAP DAN PERSEPSI GAMBAR DAMPAK KESEHATAN TERHADAP PERILAKU MEROKOK DI SMA NEGERI 1 BANTARBOLANG

HUBUNGAN SIKAP DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN PRESTASI MAHASISWA SEMESTER IV DI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO TAHUN 2016

ABSTRAK HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENDIDIKAN DAN PERILAKU ORANG TUA TERHADAP TINGKAT KEPARAHAN KARIES GIGI PADA ANAK KELAS 1 DI SDN X DAN Y

KARYA TULIS ILMIAH. PENGARUH MEROKOK TERHADAP ph SALIVA TERSTIMULASI PADA PEROKOK DEWASA MUDA

Transkripsi:

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN KEBERSIHAN DIRI DENGAN PITYRIASIS VERSICOLOR PADA SISWA MAN 1 RANTAU KABUPATEN TAPIN, KALIMANTAN SELATAN Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Derajat Sarjana Kedokteran pada Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta HALAMAN SAMPUL Disusun oleh : GISTI ADIASTA 20130310043 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 2017 i

HALAMAN PENGESAHAN KTI HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN KEBERSIHAN DIRI DENGAN PITYRIASIS VERSICOLOR PADA SISWA MAN 1 RANTAU KABUPATEN TAPIN, KALIMANTAN SELATAN Disusun Oleh: GISTI ADIASTA 20130310043 Telah disetujui dan diseminarkan pada tanggal 20 juli 2017 Dosen Pembimbing Dosen Penguji dr. Siti Aminah TSE, Sp.KK, M.Kes NIK : 19690223199904173035 dr. Nafiah Chusniati, Sp.KK, M.Sc Mengetahui Kaprodi Pendidikan Dokter FKIK Universitas Muhammadiyah Yogyakarta dr. Alfaina Wahyuni, M.Kes., Sp.OG NIK: 19711028199709173027 ii

HALAMAN PENGESAHAN KTI HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN KEBERSIHAN DIRI DENGAN PITYRIASIS VERSICOLOR PADA SISWA MAN 1 RANTAU KABUPATEN TAPIN, KALIMANTAN SELATAN Disusun oleh: GISTI ADIASTA 20130310043 Telah disetujui dan diseminarkan Dosen pembimbing dr.siti Aminah TSE, Sp.KK, M.Kes NIK : 19690223199904173035 iii

PERNYATAAN KEASLIAN PENELITIAN Saya yang bertanda tangan dibawah ini Nama : Gisti Adiasta NIM : 20130310043 Program Studi : Pendidikan Dokter Fakultas : Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Menyatakan dengan sebenarnya bahwa Proposal Karya Tulis Ilmiah yang saya tulis ini benar-benar merupakan hasil karya saya sendiri dan belum diajukan dalam bentuk apa pun kepada perguruan tinggi mana pun. Sumber informasi yang berasal atau dikutip dari karya yang diterbitkan maupun tidak diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks ini dan dicantumkan dalam Daftar Pustaka di bagian akhir Proposal Karya Tulis Ilmiah ini. Apabila dikemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan Karya Tulis Ilmiah ini hasil jiplakan, maka saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan tersebut. Yogyakarta, 20 Juli 2017 Yang membuat pernyataan, Gisti Adiasta iv

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh Alhamdulillahi Rabbil alamin, segala puji kehadirat Allah SWT Tuhan semesta alam Yang Maha Menguasai Ilmu Pengetahuan, Maha Pengasih lagi Maha Penyayang atas segala rahmat dan hidayahnya. Sholawat serta salam senantiasa tercurah kepada Rasulullah SAW, keluarga dan sahabatnya yang telah menebar ilmu pengetahuan di muka bumi, karena dengan syafaatnya kita dapat hijrah dari zaman jahiliyah menuju zaman yang terang benderang. Karya Tulis Ilmiah yang berjudul HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN KEBERSIHAN DIRI DENGAN PITYRIASIS VERSICOLOR PADA SISWA MAN 1 RANTAU KABUPATEN TAPIN, KALIMANTAN SELATAN ini tidak akan terealisasi tanpa bantuan dari berbagai pihak, oleh karena itu pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu penulis selama menyusun karya tulis ilmiah ini, terutama kepada: 1. dr. Ardi Pramono, Sp.An., M.Kes, selaku dekan Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. 2. dr. Alfaina Wahyuni, Sp.OG., M.Kes, selaku ketua Program Studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. v

vi 3. dr. Siti Aminah TSE, Sp.KK., M.Kes, sebagai dosen pembimbing yang telah bersedia membimbing dan meluangkan waktu, serta memberikan arahan kepada penulis dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini. 4. Bapak Hilal Najmi, S.Ag.M. Pd.I selaku Kepala Sekolah MAN I Rantau, Kabupaten Tapin dan bapak Syahriadi, S.Sos yang telah memberikan ijin dan membantu penulis dalam melaksanakan penelitian di MAN I Rantau, Kabupaten Tapin. 5. dr. Ira Williana dan dr. Estiani Widiastuti, SpPK yang telah membantu dalam pelaksanaan Karya Tulis Ilmiah ini. 6. Semua siswa MAN I Rantau, Kabupaten Tapin yang bersedia menjadi responden. 7. Fikri, Afif, Maria, Rijal, Fahmi, Risdi, dan Hanggoro yang sudah membantu saya untuk menyelesaikan pembuatan karya tulis ilmiah ini. 8. Kawan-kawan satu perjuangan dan satu kelompok penelitian, Dimas, Atika dan Ulvi yang saling menyemangati, mengingatkan, dan bertukar informasi, serta berbagi pengalaman dalam menyelesaikan pembuatan karya tulis ilmiah ini. 9. Teman-teman saya yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu, terima kasih semuanya. Semoga seluruh bantuan yang telah diberikan menjadi catatan amal sholih yang diterima Allah SWT dan bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan. Penulis menyadari bahwa karya tulis ini masih jauh dari sempurna, sehingga kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan. Akhirnya, dengan segala kerendahan hati, penulis berharap semoga

vii Karya Tulis Ilmiah ini dapat bermanfaat bagi sesama dan dapat berperan dalam perkembangan ilmu pengetahuan di masa depan. Aamiin, Wassalamua alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh Yogyakarta, 20 Juli 2017 Penulis Gisti Adiasta

viii DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL... i HALAMAN PENGESAHAN KTI... ii HALAMAN PENGESAHAN KTI... iii PERNYATAAN KEASLIAN PENELITIAN...iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... viii ABSTRAK... xiii ABSTRACT... xiv BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 4 C. Tujuan Penelitian... 4 D. Manfaat Penelitian... 5 E. Keaslian Penelitian... 6 BAB II... 8 TINJAUAN PUSTAKA... 8 1. Pengetahuan... 8 2. Kulit... 8 3. Kebersihan diri... 12 4. Pityriasis versicolor... 16 B. Kerangka Teori... 24 C. Kerangka konsep... 25 D. Hipotesis... 25 BAB III... 26 METODE PENELITIAN... 26 A. Desain penelitian... 26 B. Populasi dan sampel penelitian... 26 C. Lokasi dan Waktu Penelitian... 27 D. Variabel penelitian... 27 E. Definisi Operasional... 27 F. Alat dan Bahan Penelitian... 29 G. Cara Pengumpulan Data... 29

ix H. Analisis data... 30 BAB IV... 31 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 31 A. Hasil penelitian... 31 B. Pembahasan... 35 C. Kelemahan dan kesulitan penelitian... 37 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN... 38 A. Kesimpulan... 38 B. Saran... 38 Daftar pustaka... 40 LAMPIRAN KARAKTERISTIK RESPONDEN... 42 LAMPIRAN UJI UNIVARIAT... 44 LAMPIRAN UJI VALIDITAS DAN REABILITAS... 45 LAMPIRAN KUESIONER... 52

DAFTAR TABEL Tabel 1. Keaslian Penelitian... 6 Tabel 2. Hubungan tingkat pengetahuan tentang kebersihan diri dengan pityriasis versicolor... 32 x

DAFTAR GAMBAR Gambar 1 kerangka teori...22 Gambar 2 kerangka konsep...23 xi

DAFTAR GRAFIK Grafik 1 Distribusi responden berdasarkan jenis kelamin...29 Grafik 2 Distribusi responden berdasarkan umur...30 Grafik 3 Distribusi responden berdasarkan pekerjaan orang tua....31 Grafik 4 Distribusi responden berdasarkan transportasi ke sekolah...31 Grafik 5 Distribusi responden berdasarkan sumber air....32 xii

ABSTRAK Latar belakang: Infeksi jamur kulit cukup banyak ditemukan di Indonesia, yang merupakan negara tropis beriklim panas dan lembab, apalagi bila kebersihan kurang sempurna. Pityriasis versicolor adalah penyakit kulit yang disebabkan oleh jamur malassezia furfur yang ditandai adanya makula di kulit. Sering dijumpai di daerah dengan iklim tropis. Kebersihan diri menjadi salah satu faktor yang dapat mempengaruhi terjadinya pityriasis versicolor, dengan demikian tingkat pengetahuan seseorang tentang kebersihan diri akan mempengaruhi kebersihan dirinya. Tujuan: Untuk mengetahui hubungan antara tingkat pengetahuan kebersihan diri dengan kejadian pityriasis versicolor pada siswa MAN I Rantau Kabupaten Tapin Metode: Penelitian ini adalah deskriptif analitik dengan pendekatan cross-sectional. Pengambilan sampel secara random sampling. Didapatkan 42 sampel yang memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi. Hasil: Sampel pada penelitian ini berjumlah 42. Sampel dengan pityriasis versicolor dan tingkat pengetahuan baik sebanyak 2 responden, dengan pengetahuan cukup sebanyak 3 responden. Sampel tanpa pityriasis versicolor dengan pengetahuan baik sebanyak 36, dengan pengetahuan cukup sebanyak 1. Setelah dilakukan uji statistik chi-square didapatkan p = 0,003. kekuatan hubungan adalah r = 0,534 termasuk kategori sedang. Kesimpulan: Terdapat hubungan tingkat pengetahuan kebersihan diri dengan pityriasis versicolor pada siswa MAN I Rantau Kabupaten Tapin (p<0,05). Kata kunci: pityriasis versicolor, tingkat pengetahuan, kebersihan diri. xiii

ABSTRACT Background: Skin fungus infections are quite common in Indonesia, which is a tropical country with hot and humid climate, especially when hygiene is less than perfect. Pityriasis versicolor is a skin disease caused by a malassezia furfur fungus characterized by macular skin. Often found in areas with a tropical climate. Personal hygiene is one of the factors that can affect the occurrence of pityriasis versicolor. A person's level of knowledge of personal hygiene will affect his hygiene. Aim: To know the correlation between the level of knowledge of personal hygiene with pityriasis versicolor in students of MAN I Rantau Kabupaten Tapin. Method: This research is analytic descriptive with cross-sectional approach. wich take by random sampling. Obtained 42 samples that meet the criteria of inclusion and exclusion. Result: The sample in this study amounted to 42. Samples with pityriasis versicolor and level of knowledge as much as 2 respondents, with enough knowledge as much as 3 respondents. Samples without pityriasis versicolor with good knowledge as much as 36, with enough knowledge as much 1. After chisquare statistical test obtained p = 0,003. The strength of the relationship is r = 0.534 including to moderate category. Conclusion: There is a correlation between the level of knowledge of personal hygiene with pityriasis versicolor in students of MAN I Rantau Kabupaten Tapin (p <0,05). Keywords: pityriasis versicolor, level of knowledge, personal hygiene. xiv